BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Analisis Masalah Mengenai Alasan Pemilihan Aplikasi Open Source

dokumen-dokumen yang mirip
Panduan Praktis Pengohan Bahan Pustaka Dengan Program Aplikasi INLISLite Versi 3 Oleh Aristianto Hakim, S.IPI 1

PANDUAN PENGOLAHAN KOLEKSI DAN SIRKULASI BERBASIS SLiMS. By Dian Kristyanto. Library Consultant in CV. Selembar Papyrus

1. Persiapan. Pita magnetik (magnetic tape)

BAB III METODE PEMBUATAN DAN PENYAJIAN PRODUK

BAB IV PEMBAHASAN. merupakan layanan yang sangat penting dengan layanan-layanan yang ada di

Panduan Praktek Pengaturan / Administrasi Pada Program Aplikasi INLISLite Versi 3 Oleh Aristianto Hakim, S.IPI 1

SISTEM INFORMAS1 PERPUSTA KAA N (SIPUS) ;-:7,7 :I : >. ;. m :.,.- -.nr*rr~yr '1.q -:..----

Teknologi Informasi Perpustakaan

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH. Layanan Koleksi Deposit BPAD DIY. INLISLITE diaplikasikan di bagian Deposit dan Sirkulasi karena sudah

BAB IV PEMBAHASAN. A. Tahapan Pengelolaan Bahan Pustaka di Badan Perpustakaan dan Arsip. Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Pra Instalasi dan Instalasi Senayan Oleh Heri Abi Burachman Hakim, SIP

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BUKU PANDUAN (Reference Manual) SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (SIP)

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

PROGRAM APLIKASI INLISLITE VERSI 3 SEBAGAI PILIHAN SARANA OTOMASI PERPUSTAKAAN

BAB III PELAKSANAAN KULIAH KERJA PUSDOKINFO. di Perpustakaan Umum Kabupaten Wonogiri pada 1 Februari 2016 sampai 24

: Melakukan proses pengkatalogan buku. : Buku baru untuk diproses

PETUNJUK TEKNIS INPUT DATA TERBITAN BERKALA MAJALAH/ JURNAL/ BULETIN/ TERBITAN BERKALA LAINNYA Untuk Tingkat Deskriptor Pustaka

BAB 5. PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN

Panduan Praktis Pengatalogan Dengan Program Aplikasi INLISLite versi 2.1.2

BAB II KAJIAN PUSTAKA. masyarakatluas sebagai saran pembelajaran sepanjang hayat tanpa

PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA PASCAGEMPA DI UPT PERPUSTAKAAN KOPERTIS WILAYAH X

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tertentu untuk digunakan pembaca, bukan untuk dijual. (Sulistyo-

PETUNJUK TEKNIS PENGUNAAN APLIKASI INDARJI (INDEKS ARTIKEL JURNAL ILMIAH) UPT PERPUSTAKAAN POLINES

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perpustakaan. Aplikasi yang telah dihasilkan yaitu Aplikasi Peminjaman dan

Morality Intellectuality Entrepreneurship

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

MANUAL BOOK PERPUSTAKAAN STMIK JAKARTA STI&K

MENGENAL LEBIH JAUH SIPISIS VERSI WINDOWS

PANDUAN TEKNIS PENGISIAN DATA BIBLIOGRAFI BERBASIS SENAYAN VERSI CENDANA. Disusun Oleh: Sri Wahyuni.,SIP.

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. dibutuhkan Hardware dan software untuk menggunakan program Sistem Informasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Tahap implementasi dan pengujian sistem dilakukan setelah tahap analisis dan

PROFIL SIPUS. (Sistem Informasi Perpustakaan) Oleh: Rasiman

REFERENCE MANAGER (MENDELEY)

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (SIPUS) PANDUAN BAGI OPERATOR. Disampaikan oleh: Rasiman

Universitas Sumatera Utara

BUKU PANDUAN. SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (Pengguna Admin Unit Kerja) Disusun oleh: Tim Pengembang Aplikasi dan Sistem Informasi

BAB III PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

BAB III PELAKSANAAN KULIAH KERJA PUSDOKINFO DI KANTOR BADAN ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KOTA SURAKARTA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Administrasi Paket Lelang Proyek ini, yaitu : Administrasi Paket Lelang Proyek ini, yaitu :

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. pada SMA Negeri 15 Surabaya. Penjelasan yang diberikan yaitu mengenai

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan informasi diiringi dengan perkembangan teknologi yang disebut

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Daftar Isi PETUNJUK PEMAKAIAN APLIKASI NOMOR POKOK PERPUSTAKAAN

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH. maka UPT Perpustakaan Universitas Negeri Yogyakarta menerapkan. bahan pustaka perpustakaan. Untuk menunjang sistem automasi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PEDOMAN TEKNIS SISTEM PENGELOLAAN DATABASE JALAN PROPINSI DAN KABUPATEN/KOTA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. perpustakaan MTs. An Nuriyah Gresik dibutuhkan : 1. Sistem Operasi Microsoft Windows XP Profesional

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENDIDIKAN (SIMDIK) KABUPATEN BREBES

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

MANUAL BOOK penggunaan blog Pengawa Sekola Idarahma Ibrahim

STANDARD OPERATING PROCEDURES (SOP) PERPUSTAKAAN

RANCANG BANGUN ARSITEKTUR DAN OTOMASI PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN LIBRARY MANAGEMENT SYSTEM PADA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS HALU OLEO

PANDUAN RINGKAS MENJALANKAN PROGRAM SIPISIS Oleh : B. Mustafa

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.1

MANUAL PROGRAM. Sebelum mulai menjalankan aplikasi ini, terlebih dahulu dilakukan instalasi

Langkah-langkah teknis membuka menu admin ke dalam aplikasi. Unit Bisnis Online yang dilakukan oleh pegawai untuk level user adalah

DAFTAR ISI. Pendataan Calon Peserta Ujian Nasional 2018 Paket B dan C

Sleman Sembada, Sleman Membaca PERPUSTAKAAN DIGITAL BUKU MANUAL SLEMAN1 VERSI WINDOWS

Bagian 1 - Persiapan Penggunaan 2. Bagian 2 - Menu Stok ( Order & Set Qty Suggestion ) 5. Bagian 3 Penerimaan Barang 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, DAN PEMBAHASAN. Hampir disetiap perpustakaan pasti melakukan pengolahan bahan pustaka.

PEDOMAN TEKNIS SISTEM PENGELOLAAN DATABASE JALAN PROPINSI DAN KABUPATEN/KOTA

KATA PENGANTAR. Buku Panduan Sistem Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program dan Anggaran

Lampiran 1. Langkah-Langkah Dalam Membuat Installer E-Book Dengan Menggunakan Program Tarma Installer

Pengantar. 1. Data diri Guru/Staf lengkap beserta NUPTK, dan Nomor Anggota 2. Status Aktif/Non Aktif. b. Kategori Pelajar/Peserta Didik

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN MENUJU ERA PERPUSTAKAAN DIGITAL

Panduan Praktis Pengelolaan Data Anggota Pada Program Aplikasi INLISLite Versi 3 Oleh Aristianto Hakim, S.IPI 1

AUTOMASI PERPUSTAKAAN

Abstract. Keywords: Software SLiMS (Senayan Library Management System)

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... KATA PENGANTAR... I. PENDAHULUAN... II. SPESIFIKASI... III. MEMULAI SISTEM PENDATAAN...

SENAYAN LIBRARY MANAGEMENT SYSTEM

BAB I PENDAHULUAN. ditemukan kembali dan dimanfaatkan oleh penggunanya. mengikuti setiap perkembangan informasi yang mutakhir serta relevan dengan

Petunjuk Teknis Aplikasi Web Laporan Berkala BPR (Web BPR)

STANDAR OPERATING PROCEDURE

USER MANUAL SISTEM INFORMASI MONITORING DAN EVALUASI ELEKTRONIK KABUPATEN BLORA. Panduan bagi Pengguna Aplikasi E-MONEV Kab. Blora

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

MANUAL OTOMIGEN X 2.0. Daftar Isi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sebelum melakukan implementasi dan menjalankan sistem E-Auction pada

KATA PENGANTAR USER MANUAL

BAB IV IMPLEMENTASI. dan perangkat lunak adalah sebagai berikut.

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

Masuk ke website Refworks

KATALOGISASI. M Hadi Pranoto, SIP. BIMTEK Katalogisasi Desember 2017

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENGIRIM) VERSI 1.1

OTOMASI PERPUSTAKAAN: Alasan Otomasi dan Kontribusi Bagi Perpustakaan Oleh : Sri Wahyuni Pustakawan STMIK AKAKOM Yogyakarta BAB I PENDAHULUAN

PANDUAN DIGITAL LIBRARY

MENGELOLA DATABASE KOLEKSI BUKU DENGAN GREENSTONE UNTUK ORANG AWAM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PETUNJUK KEY IN (KRS ONLINE) VIA WEB (INTERNET)

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III PELAKSANAAN MAGANG. dalam melakukan kegiatan di perpustakaan WIB WIB

Prosedur Menjalankan Program / Alat

MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI

BAB II LANDASAN TEORI. perpustakaan disebut juga sebagai bibliotheek, dalam bahasa jerman

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. rangka memenuhi kebutuhan pengguna agar permasalahan yang ada dapat

Transkripsi:

digilib.uns.ac.id BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Analisis Masalah Mengenai Alasan Pemilihan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta lebih memilih menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom dikarenakan program ini memiliki fungsi untuk mempermudah kegiatan pengelolaan perpustakaan. Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom merupakan pengembangan dari GPL Versi 2 yang telah dikembangan sesuai dengan kebutuhan pengelolaan di perpustakaan, selain itu program ini memberikan banyak manfaat untuk Perpustakaan POLTEKKES Surakarta. Manfaat utamanya adalah untuk proses pengolahan bahan pustaka dan pelayanan di sirkulasi (peminjaman, pengembalian, perpanjangan, denda), manajemen anggota, dan lain-lain. Menu-menu yang terdapat dalam Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom sangat lengkap, disamping untuk memudahkan kerja pustakawan dapat juga digunakan untuk penelusuran informasi bahan pustaka oleh pemustaka melalui menu OPAC (Online Public Access Catalogue). Kelengkapan menu yang terdapat dalam digilib tersebut antara lain sebagai berikut: Home, OPAC, Bibliografi, Sirkulasi, Keanggotaan, Master file, Inventarisasi koleksi, 44

digilib.uns.ac.id 45 Sistem, Pelaporan, Terbitan Berseri. Namun untuk saat ini masih banyak menu yang belum digunakan secara optimal untuk proses pengeloaan perpustakaan. Hal ini dikarenakan SDM (Sumber Daya Manusia) yang masih minim untuk melakukan keseluruhan proses pengelolaan perpustakaan menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom. 4.2 Proses Pengolahan Bahan Pustaka Buku dari Manual Menjadi Digital Menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta 4.2.1 Proses Pengolahan Bahan Pustaka Secara Manual Pengolahan bahan pustaka buku yang dilakukan di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta yaitu ada beberapa langkah sebelum dilakukan entri data koleksi kedalam digilib. Langkah-langkah tersebut antara lain, sebagai berikut: 4.2.1.1 Mengisi lembar kerja buku Proses mengisi lembaran yang berisi daftar identitas buku yang harus diisi lengkap untuk mempermudah proses entry data koleksi bahan pustaka buku. 4.2.1.2 Menentukan tajuk subyek buku Menentukan tajuk subjek buku dengan menggunakan panduan DDC.

digilib.uns.ac.id 46 4.2.1.3 Membuat inventarisasi buku Proses inventarisasi buku adalah proses pencatatan identitas buku pada buku catatan khusus untuk koleksi. Kolom-kolom dalam buku inventaris berisi: 1. Nomor urut Setiap buku yang masuk perpustakaan langsung di daftar dan dilakukan proses inventarisasi secara manual sebelum di lakukan inventarisasi digital. Penomoran urut buku dilakukan dengan maksud mempermudah dalam penghitungan jumlah koleksi buku yang dimiliki perpustakaan. 2. Tanggal terima Tanggal terima sesuai dengan tanggal pencatatan penerimaan buku tersebut. 3. Pengarang Diisi dengan nama pengarang buku, penulisan nama pengarang tidak di balik. 4. Judul Diisi lengkap judul buku. 5. Nomor klasifikasi Diisi dengan nomor klasifikasi buku yang telah ditentukan sebelumnya.

digilib.uns.ac.id 47 6. Tahun buku Pada kolom tahun buku diisi dengan tahun terbit buku tersebut diterbitkan. 7. Penerbit Kolom penerbit buku diisi sesuai dengan nama penerbit buku yang berwenang. 8. Anggaran Kolom anggaran diisi dengan sumber anggaran dana pembelian buku. 9. Jumlah Diisi dengan jumlah eksemplar pembelian buku. 10. Harga buku Diisi dengan harga pembelian buku, apabila buku tersebut bersumber dari pembelian. 11. Keterangan Kolom keterangan diisi dengan keterangan asal buku, jumlah buku dan sebagainya yang berkaitan dengan keterangan buku tersebut. 4.2.1.4 Menentukan nomor klasifikasi buku Menentukan nomor klasifikasi disesuaikan pada petunjuk penggunaan buku DDC edisi ke 20.

digilib.uns.ac.id 48 4.2.1.5 Membuat katalog buku Katalog buku merupakan data identitas buku. 4.2.1.6 Memberi kelengkapan bahan pustaka buku Memberi kelengkapan bahan pustaka buku seperti: cap identitas, cap inventaris, menempel nomor panggil pada punggung buku, menempel kartu buku, dan slip tanggal kembali (kartu kendali) buku. Keterangannya sebagai berikut: 1. Cap/stempel identitas Pemberian cap atau stempel Perpustakaan POLTEKKES Surakarta, dimaksudkan untuk mengetahui hak kepemilikkan buku tersebut. Pengecapan dilakukan di bagian khusus pada buku, pada bagian judul buku, pada tiap bab, halaman terakhir, dan sebagainya. 2. Cap inventaris Memberi cap/stempel inventaris buku pada halaman awal buku dibagian atas. Stempel inventaris berisi nomor inventaris, kode asal buku dan kode perpustakaan misal 6249/3586/P/2/10, tahun buku tersebut. Keterangannya sebagai berikut: 6249 : nomor urut pembukuan pada saat pencatatan di buku inventaris

digilib.uns.ac.id 49 3586 : kode inventaris atau seri buku P : Perpustakaan Keperawatan 2 : jumlah koleksi atau eksemplar buku 10 : tahun 3. Penempelan nomor panggil buku Nomor panggil buku berisi nomor klasifikasi, 3 huruf nama pengarang dan huruf depan judul buku di tempelkan pada punggung buku. 4. Menempel kartu buku Penempelan kartu buku biasanya diletakkan pada halaman paling belakang pada buku dan disertai penempelan kantong buku. 5. Slip tanggal kembali (kartu kendali) buku Slip tanggal kembali diletakkan pada bagian penempelan kartu buku, dan diletakaan di dalam kantong buku.

digilib.uns.ac.id 50 4.2.2 Penggunaan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Dalam Pengolahan Bahan Pustaka Buku di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta 4.2.2.1 Proses Instalasi Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Sebelum melakukan entry data koleksi kedalam digilib, perlu dilakukan instalasi terlebih dahulu untuk menjalankan aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom. Langkah-langkah instalasi adalah sebagai berikut: 1. Buka operating system windows 98 sampai dengan windows 8 2. Copy atau install XAMPP 3. Copy Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di folder httdoc 4. Copy data base Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di folder MySQL 5. Jalankan web browser (Mozilla firefox, Internet explorer, dan lain-lain). Untuk tampilan yang lebih sempurna menggunakan browser mozilla firefox karena tampilan yang muncul lebih lengkap. 6. Ketik local host pada alamat web 7. Dari local host jalankan digilib

digilib.uns.ac.id 51 4.2.2.2 Pengolahan Bahan Pustaka Buku Secara Digital Menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Setelah melakukan proses intalasi program digilib kedalam operating system windows. Proses selanjutnya adalah mengolah bahan pustaka manual menjadi digital. Dalam entry data bahan pustaka buku dengan menggunakan aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom. Langkah awal sebelum memulai proses entry data bahan pustaka buku, langkah-langkah yang dapat dilakukan, sebagai berikut: 1. Double klik icon Digilib Perpustakaan POLTEKKES Surakarta pada browser mozilla firefox 2. Masukkan user id dan password

digilib.uns.ac.id 52 Gambar 1 Tampilan Awal Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 3. Kemudian klik Login Setelah proses di atas telah dilakukan, langkah selanjutnya yaitu proses entry data menggunakan aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom 4.2.2.2.1Menu Bibliografi Menu bibliografi atau katalog berfungsi untuk mengelola data-data katalog buku maupun jumlah koleksi buku yang dimiliki. Adapun sub menu yang terdapat dalam menu bibliografi adalah daftar katalog digunakan untuk melihat semua daftar katalog yang ada, tambah katalog baru

digilib.uns.ac.id 53 fungsinya untuk menambah daftar katalog baru, daftar koleksi untuk melihat semua daftar koleksi yang telah di entry, daftar koleksi keluar untuk melihat daftar koleksi yang sedang dipinjam, pencetakkan label untuk mencetak label buku, import data digunakan untuk import data katalog buku, export data digunakan untuk export data katalog buku, item import fasilitas untuk import daftar koleksi buku, item export fasilitas untuk export daftar koleksi buku. Gambar 2 Tampilan Menu Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014

digilib.uns.ac.id 54 4.2.2.2.2 Tambah Katalog Buku Sub menu ini digunakan untuk menambah judul katalog baru, tambah judul baru atau penambahan eksemplar dari judul buku yang telah di entry. Penambahan judul baru dan eksemplar judul tambahan, dapat dilakukan dengan cara klik submenu Tambah Katalog Baru sehingga akan muncul tampilan seperti di bawah ini. Gambar 3 Tampilan Menu Bibliografi Digilb Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014

digilib.uns.ac.id 55 Kemudian isilah data tersebut sesuai dengan kondisi buku, mulai dari judul, edisi buku, pengarang dan dapat diisikan sampai point terakhir jika memenuhi. Dapat dijelaskan dengan keterangannya sebagai berikut: 1. Judul Pada kolom judul diisi dengan judul buku, tanpa pemberian tanda khusus. Kolom ini dapat disesuaikan dengan aturan yang digunakan oleh pustakawan yang melakukan entry data tersebut, akan tetapi harus dilakukan secara konsisten. Misal: Statistika Kesehatan: belajar mudah teknis analisa data dalam penelitian kesehatan (plus aplikasi software SPSS) 2. Edisi Pada kolom edisi diisi dengan edisi buku 3. Detil spesifik Kolom ini tidak diisi atau diabaikan.

digilib.uns.ac.id 56 4. Pengarang Pada kolom pengarang diisi dengan nama pengarang buku dan penulisan nama pengarang harus di balik. Misal: Handoko Riwidikdo dibalik menjadi RIWIDIKDO, Handoko Cara pengisian kolom pengrang sebagai berikut: 1. Klik Tambah Data pengarang Gambar 4 Tampilan Series Author Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 2. Isi kolom Nama pengarang Nama pengarang diisi dengan cara membalik nama pengarang dan tentukan pengarang utama atau tambahan.

digilib.uns.ac.id 57 Gambar 5 Tampilan Hasil Entry Data Pengarang Digilib Versi Ruma Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 3. Klik Sisipkan Dalam Bibliografi 5. GMD Pada kolom GMD diisi atau dipilih text, karena yang di entri adalah buku text.

digilib.uns.ac.id 58 Gambar 6 Tampilan Entry Data GMD Untuk Buku Text Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 6. Kala Terbit Pada kolom kala terbit belum di aplikasikan dan untuk saat ini diabaikan, karena yang di entry adalah buku text bukan terbitan berkala (berseri), seperti koran, majalah, buletin, dan sebagainya.

digilib.uns.ac.id 59 Gambar 7 Tampilan Pemilihan Penerbitan Koleksi Bahan Pustaka Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 7. ISBN/ISSN Pada kolom ISSN/ISBN diisi dengan ISBN/ISSN pada buku. 8. Klasifikasi Pada kolom klasifikasi diisi dengan nomor klasifikasi berdasarkan DDC. Misal: untuk judul buku Statistik Kesehatan: belajar mudah teknik analisis data dalam penelitian kesehatan (plus aplikasi software SPSS) nomor klasifikasinya adalah 613.021

digilib.uns.ac.id 60 9. Penerbit Pada kolom penerbit diisi dengan nama penerbit buku. Misal: Mitra Cendikia. Gambar 8 Tampilan Entry Data Penerbit Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 10. Tahun Terbit Pada kolom tahun terbit diisi dengan tahun penerbitan buku. 11. Tempat Terbit Pada kolom tempat terbit diisi dengan tempat diterbitkan buku tersebut.

digilib.uns.ac.id 61 Gambar 9 Tampilan Entry Data Tempat Terbit Bahan Pustaka Buku Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 12. Kolasi Pada kolom kolasi diisi dengan deskripsi fisik buku. Contoh: 126 hlm.,15,5 x 24 cm Keterangan: 126 hlm : jumlah halaman isi buku 15,5 x 24cm : ukuran lebar x panjang buku dalam satuan cm 13. Judul Seri Kolom judul seri diabaikan.

digilib.uns.ac.id 62 14. No Panggil Pada kolom nomor panggil diisi dengan nomor klasifikasi, 3 huruf dari nama pengarang yang telah di balik namanya dan huruf pertama dari judul buku. Contohnya: Statistika Kesehatan: belajar mudah teknis analisa data dalam penelitian kesehatan (plus aplikasi software SPSS) oleh RIWIDIKDO, Handoko dengan nomor klasifikasi 613.021 menjadi, 613. 021 Riw s. Keterangannya, sebagai berikut: 610. 021 : nomor klasifikasi Riw :3 huruf dari nama pengarang s :1 huruf depan dari judul buku 15. Subyek/ subjek Pada kolom subyek diisi dengan subjek buku (pokok pembahasan). 16. Bahasa Bahasa dapat disesuaikan dengan bahasa yang digunakan dalam buku.

digilib.uns.ac.id 63 17. Lampiran Kolom lampiran dapat diisi sesuai lampiran yang tertera dalam buku. Misal: CD, DVD dan lain sebagainya. 18. Tampilkan OPAC Pada kolom ini dapat dipilih atau di klik Tunjukkan agar dapat di tampilkan hasil katalognya, sehingga dapat di akses oleh pengguna (pemustaka) melalui OPAC. 19. Promosikan ke Beranda Kolom ini diisi dengan pilihan Jangan Promosikan karena bersifat tertutup dan yang dapat mengubah adalah petugas. Setelah semua data katalog baru diisi kemudian tekan Simpan. Langkah selanjutnya setelah disimpan adalah memasukkan daftar koleksi buku dengan judul yang telah di tambahkan. 4.2.2.3 Tambah Data Koleksi dengan spesifikasi Judul yang sama 1. Tekan Edit

digilib.uns.ac.id 64 Gambar 10 Tampilan Untuk Kelengkapan Proses Entry Data Bahan Pustaka Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 2. Pada bagian item data klik Tambah Data Koleksi sehingga muncul tampilan seperti di bawah ini.

digilib.uns.ac.id 65 Gambar 11 Tampilan Untuk Tambah Data Koleksi Bahan Pustaka Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 Masukkan semua informasi tentang koleksi buku mulai dari kode koleksi, no panggil, kode inventaris, lokasi buku, status koleksi dan sebagainya. Kemudian setelah itu tekan Simpan secara otomatis data masuk data base digilib. Apabila ada penambahan eksemplar baru dilakukan entri dengan cara masukkan semua item koleksi buku dengan judul yang sama. Caranya seperti di atas sehingga tampilan pada items data akan

digilib.uns.ac.id 66 bertambah sesuai dengan jumlah yang di entri. Seperti tampilan di bawah ini: Gambar 12 Tampilan Hasil Entry Data Bahan Pustaka Secara Keseluruhan Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 4. Tekan Simpan 4.2.1.3 Cara Melakukan Inventarisasi Koleksi Inventarisasi merupakan proses pengolahan bahan pustaka untuk kelengkapan data dari bahan pustaka, tetapi di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta menu ini belum digunakan untuk melengkapi proses entri bahan pustaka buku. Cara melakukan inventarisasi koleksi bahan pustakan buku adalah sebagai berikut:

digilib.uns.ac.id 67 1. Klik menu Inventarisasi Koleksi Gambar 13 Tampilan Menu Inventarisasi Koleksi Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 2. Pilih Inisialisasi Koleksi di sebelah kiri tampilan menu inventarisasi koleksi

digilib.uns.ac.id 68 Gambar 14 Tampilan Menu Inisialisasi Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Perpustakaan Keperawatan POLTEKKES Surakarta Sumber : 192.168.252.181/digilib/admin/index.php?mod=reporting, 2014 Keterangan gambar : Nama/ Kode Inventarisasi* : Diisi dengan kode inventaris buku GMD : Dipilih sesuai ketentuan yang dipergunakan.

digilib.uns.ac.id 69 4.3 Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi Open Source Diglib Versi rumah Cerdas Intikom dalam Pengolahan Bahan Pustaka Buku di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Dalam menjalankan fungsinya semua sistem pasti memilki kelebihan dan kekurangan, tidak terkecuali dalam sistem pengolahan bahan pustaka yang menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta. Adapun kelebihan dan kekurangan tersebut adalah sebagai berikut: 4.3.1 Kelebihan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta 4.3.1.1 Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom dapat diperoleh dan digunakan secara gratis. 4.3.1.2 Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom dikembangkan oleh pihak programmer sehingga dapat disesuaikan dengan kebutuhan perpustakaan. 4.3.1.3 Proses intalasi lebih mudah dilakukan, karena berbasis web baik untuk system operasi windows maupun system operasi linux. 4.3.1.4 Mampu dioperasikan pada system operasi linux maupun windows. 4.3.1.5 Tampilan menu digilib lebih komunikatif. 4.3.1.6 Membutuhkan waktu relatif cepat untuk menemukan sumber informasi yang dibutuhkan pengguna.

digilib.uns.ac.id 70 4.3.2 Kelebihan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di dalam pengolahan bahan pustaka buku pada Perpustakaan 4.3.2.1 Memudahkan petugas dalam mengolah bahan pustaka buku. 4.3.2.2 Proses entry data lebih mudah. 4.3.2.3 Memudahkan proses pengolahan bahan pustaka manual menjadi digital. 4.3.3 Kekurangan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta Kekurangan dari aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom sebagai perangkat lunak otomasi perpustakaan adalah sebagai berikut: 4.3.3.1 Jaringan intranet Hanya dapat diakses dilingkungan sekitar perpustakaan POLTEKKES Surakarta. 4.3.3.2 Tidak dapat diproyekkan secara financial Bagi programmer pengembang aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom program ini tidak dapat diproyekkan secara financial karena berlisensi dan bersifat non profit. 4.3.3.3 Memerlukan dana yang tidak sedikit untuk pembelian perangkat keras (hardware) sebagai pendukung untuk pemasangan atau proses instalasi program tersebut.

digilib.uns.ac.id 71 4.3.3.4 Kompabilitas web browser Aplikasi open source versi rumah cerdas intikom merekomendasikan mozilla firefox sebagai web browser. Apabila penggunaan web browser selain mozilla firefox, aplikasi ini tetap dapat digunakan akan tetapi tampilan menu aplikasi ini tidak dapat muncul sempurna. Ada beberapa menu yang akan tertutupi jika aplikasi ini tetap di gunakan pada web browser lain (internet ekplorer,opera mini dan lainlain). Beberapa menu tetap bisa tampil, misal menu OPAC akan tetap tampil pada web broser apapun. 4.3.4 Kekurangan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom di dalam pengolahan bahan pustaka buku pada Perpustakaan 4.3.4.1 Tidak dapat melakukan cetak katalog secara otomatis Pada aplikasi open source digilib versi rumah cerdas intikom tidak terdapat menu cetak katalog secara otomatis. 4.3.4.2 Sering terjadi kesalahan dalam pengisian kelengkapan data koleksi

digilib.uns.ac.id 72 4.4 Hambatan-hambatan dan Solusi Pemechan Masalah dalam Pengolahan Bahan Pustaka Buku dari Manual Menjadi Digital Menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom 4.4.1 Hambatan Pengolahan Bahan Pustaka Buku Dari Manual Menjadi Digital Menggunakan Aplikasi Open Source Digilib Versi Rumah Cerdas Intikom Pengolahan bahan pustaka buku dari manual menjadi digital pasti terdapat hambatan yang menjadi masalah dalam proses tersebut. Dalam proses entri data pengolahan bahan pustaka buku menggunakan aplikasi open source versi rumah cerdas intikom, penulis mengalami hambatan dalam proses entri data. Beberapa hambatan yang dialami Perpustakaan POLTEKKES Surakarta antara lain, sebagai berikut: 4.4.1.1 Belum di optimalkan penggunaan program digilib untuk pengolahan bahan pustaka buku. Belum digunakan menu Inventarisasi koleksi untuk melengkapi data koleksi buku. 4.4.1.2 Belum digunakan sub menu pembuatan dan pencetakkan barcode. 4.4.1.3 Belum dioptimalkan submenu pembuatan dan pencetakkan label. Pencetakan label buku di lakukan dengan cara manual di buat menggunakan Microsoft word.

digilib.uns.ac.id 73 4.4.1.4 Proses entry data koleksi bahan pustaka buku, sering terganggu apabila terjadi pemadaman listrik secara tiba-tiba. 4.4.1.5 Belum tersedianya scanner barcode, sehingga kelengkapan bahan pustaka masih sering di abaikan oleh petugas perpustakaan (pustakawan). 4.4.1.6 Proses pengolahan bahan pustaka sedikit terhambat karena kurangnya Sumber Daya Manusia atau petugas perpustakaan. 4.4.2 Solusi dari Penulis Untuk Mengurangi Hambatan Tersebut Berdasarkan hambatan-hambatan yang ada pada Perpustakaan POLTEKKES Surakarta, maka dapat dilakukan beberapa cara untuk mengatasinya. Cara mengatasinya adalah sebagai berikut: 4.4.2.1 Sebaiknya Perpustakaan POLTEKKES Surakarta mengoptimalkan penggunaan program digilib dalam pengolahan bahan pustaka buku, serta memanfaatkan semua menu yang terdapat dalam digilib, terutama menu inventarisasi koleksi untuk melengkapi data koleksi bahan pustaka buku. 4.4.2.2 Untuk melengkapi prosedur pengolahan bahan pustaka buku, maka harus dilakukan prosedur pembuatan dan pencetakan barcode. Sehingga perlu di optimalakan sub menu pembuatan dan pencetakkan barcode pada aplikasi digilib versi rumah cerdas intikom.

digilib.uns.ac.id 74 4.4.2.3 Sehubungan dengan belum digunakan sub menu pembuatan dan pencetakkan label buku, maka untuk kelengkapan bahan pustaka buku di Perpustakaan POLTEKKES Surakarta perlu dilengkapi prosedur pengolahan bahan pustaka buku. Untuk mempermudah proses pengolahan bahan pustaka buku. 4.4.2.4 Pemadaman listrik secara tiba-tiba dapat menghambat proses entry data bahan pustaka buku, maka perlu diantisipasi dengan cara menyediakan alat sebagai sumber listrik. 4.4.2.5 Perlu adanya pengadaan alat scanner barcode untuk proses sirkulasi (peminjaman, pengembalian, dan lainlain) dan untuk proses temu kembali informasi bahan pustaka buku. 4.4.2.6 Dalam proses pengelolaan bahan pustaka buku sedikit terhambat, di karenakan kurangnya sumber daya manusia atau tenaga perpustakaan.