MAKNA DAN FUNGSI SIMBOL KEBERUNTUNGAN BAGI MASYARAKAT TIONGHOA DI DESA LINCUN BINJAI

dokumen-dokumen yang mirip
FUNGSI DAN MAKNA MEDITASI PADA KEBAKTIAN KEAGAMAAN BUDDHA THERAVĀDA BAGI MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA MEDAN

KONFLIK TOKOH UTAMA DALAM FILM THE SORCERER

PERGESERAN MAKNA UPACARA ADAT MASYARAKAT TIONGHOA DALAM MERAYAKAN ULANG TAHUN KELAHIRAN DI KOTA MEDAN

BENTUK, FUNGSI, DAN MAKNA BANGUNAN PAGODA SHWEDAGON DI BERASTAGI 蓝比尼园仰光金塔佛教建筑分析 (Lán bǐ ní yuán yǎng guāng jīn tǎ fójiào jiànzhú fēnxī)

ANALISIS KEMAMPUAN MEMBACA AKSARA HAN PADA ETNIS

PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

ANALISIS BENTUK RADIKAL AKSARA CINA DALAM TABEL TINGKATAN HURUF PADA HSK (Hanyu Shuiping Kaoshi) BUDI PROGRAM STUDI S- 1 SASTRA CINA

PENGGUNAAN KATA KETERANGAN PENGULANGAN 再 (ZAI) DAN

PENGGUNAAN KATA KETERANGAN DERAJAT HEN DAN TING DALAM KALIMAT BAHASA MANDARIN. 汉语程度副词 很 和 挺 使用分析 ( Hàn yǔ chéng dù fù cí hěn hé tǐng shǐyòng fēnxī )

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN KATA BENDA BANTU BILANGAN ( 名量词 ) DALAM BAHASA MANDARIN

PERAN SAIKONG DALAM UPACARA KEMATIAN MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA MEDAN

FUNGSI DAN MAKNA PERTUNJUKAN BARONGSAI BAGI MASYARAKAT SUKU TIONGHOA DI KOTA SIBOLGA JUAN IVAR FLOBERT CHRISTIAN SITUMORANG

ANALISIS KATA SAMBUNG KESETARAAN PADA KORAN HARIAN MANDARIN HAO BAO DAILY. bìngliè liáncí fēnxī) SKRIPSI KIKI RIZKY H

PERTUKARAN LETAK MORFEM DALAM KAMUS BAHASA CINA 规范汉语词典 (Gui Fan Han Yu Ci Dian) 汉语同素逆序词分析

ANALISIS KONTRASTIF KATA BANTU BILANGAN ( 汉印量词对比分析 )

ANALISIS KONTRASTIF LETAK KATA KETERANGAN WAKTU DALAM KALIMAT BAHASA INDONESIA DAN BAHASA MANDARIN PADA NOVEL PUTRI HUAN ZHU I KARYA CHIUNG YAO

BAB I PENDAHULUAN. lainnya memiliki nilai spiritual. Anggapan ini membuat hewan, tumbuhan, dan

KEBERADAAN DAN FUNGSI ALAT MUSIK TRADISIONAL GU ZHENG BAGI MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA MEDAN

ANALISIS PUISI PENYAIR LI BAI BERDASARKAN GAYA BAHASA 李白诗歌修辞格分析

PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

ANALISIS KONTRASTIF STRUKTUR, JENIS, DAN CIRI KALIMAT TANYA DALAM BAHASA MANDARIN DAN BAHASA INDONESIA

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA DALAM KARANGAN DESKRIPSI BAHASA MANDARIN MAHASISWA SASTRA CINA USU OLEH SUCITA ANGGRAINI SIREGAR

FUNGSI HANYU PINYIN DALAM PEMBELAJARAN BAHASA MANDARIN (Studi Kasus Siswa DI SMA KATOLIK BUDI MURNI 1 MEDAN)

ANALISIS GAYA BAHASA PADA IDIOM BAHASA MANDARIN 汉语熟语修辞格分析

ANALISIS NILAI ETIKA NORMATIF DALAM BUKU CONFUCIUS SAYS

DESKRIPSI MAKNA SIMBOL DIAGRAM BA GUA PADA MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA MEDAN SKRIPSI OLEH : ADE DANU SUBRATA NIM :

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN KATA BANTU STRUKTURAL 的 de, 得 de, 地 de DALAM KALIMAT BAHASA MANDARIN OLEH MAHASISWA SEMESTER II SASTRA CINA USU

ANALISIS KONTRASTIF KALIMAT PASIF DALAM BAHASA MANDARIN DAN BAHASA INGGRIS

SKRIPSI TOMMY TANDY NIM :

GAYA BAHASA IKLAN PRODUK KECANTIKAN BERBAHASA MANDARIN

GAYA BAHASA PADA BEBERAPA PUISI KARYA DU

苏北大学两年级的学生习得汉语副词 就 和 才 偏误分析 (yin ni xue sheng xi de han yu fu ci jiu he cai pian wu

MAKNA WARNA BAGI MASYARAKAT TIONGHOA

KATA KERJA BANTU NENG DAN HUI DALAM BAHASA MANDARIN

PERUBAHAN MAKNA TRADISI PERAYAAN BAKAR TONGKANG PADA MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA BAGANSIAPIAPI SKRIPSI SARJANA O L E H NAMA: ELY SOVITA NIM:

INTERNALISASI SEMPOA DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT TIONGHOA DI KOTA MEDAN

ANALISIS. Diajukan. Oleh: MEDAN. Universitas Sumatera Utara

PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN. BUDI MURNI 3 高三生对第二语言习得分析 (Gāosān shēng duì dì èr yǔyán

FUNGSI DAN PERAN TJONG A FIE MEMORIAL INSTITUTE DALAM PERKEMBANGAN BUDAYA CINA DI KOTA

水 熟语句的意义分析 ( Shuǐ shúyǔ jù de yìyì fēnxī) Skripsi Sarjana. Oleh : UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU BUDAYA PROGRAM STUDI SASTRA CINA MEDAN

苏北大学中文系学生汉语上声习得偏误分析 (sū běi dà xué zhōng wén xì xué shēng hàn yǔ shǎng shēng xí dé piān wù fēn xī) SKRIPSI. Oleh Ivan

ANALISIS KONTRASTIF TINGKAT PERBANDINGAN (SUPERLATIVE DEGREE) DALAM KALIMAT BAHASA MANDARIN DAN BAHASA INGGRIS

印尼棉兰华裔对风水的理解和意义分析研究 (Yìnní mián lán huáyì duì fēngshuǐ de lǐjiě hé yìyì fēnxī yánjiū)

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN KATA NEGASI Bù ( 不 ) DAN Méi ( 没 ) DALAM KALIMAT BAHASA MANDARIN PADA MAHASISWA SASTRA CINA USU

PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

SKRIPSI JULY DIANITA TARIGAN

PROGRAM STUDI SASTRA CHINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU BUDAYA PROGRAM STUDI S-1 SASTRA CINA MEDAN 2015

苏北大学中文系三年级学生汉字笔顺偏误分析

ANALISIS KALIMAT MAJEMUK KAUSALITAS BAHASA MANDARIN PADA NOVEL THE MYTH OF HUOYI AND CHANG E ( 后羿射日和嫦娥 ) KARYA YE ZHAOYAN

KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PETANI ANDALIMAN DI DESA RIARIA KECAMATAN POLLUNG TAHUN Dra. Sri Pangestri Dewi Murni, M.A.

PERBANDINGAN KARAKTER TOKOH PADA TEATER TRADISIONAL CINA JINGJU DENGAN TEATER TRADISIONAL INDONESIA MAKYONG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN BIOSOLAR DI KOTA MEDAN

PERANAN ADMINISTRASI DALAM MENANGANI SURAT MENYURAT PADA KANTOR CAMAT MEDAN SELAYANG HERVINA PURBA NPM :

SKRIPSI. Komunikasi Antarpribadi Pada Anak Penderita Autisme. Diajukan Oleh : Camilla Emanuella Sembiring

TINJAUAN TERHADAP SISTEM PENILAIAN PRESTASI KERJA PADA ASURANSI JIWA BERSAMA (AJB) BUMIPUTERA 1912 Cab. Medan Serdang TUGAS AKHIR

ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN DAN TENURE

SKRIPSI SARJANA. Oleh: DIAH SOVIANA PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERANAN PAKET WISATA DALAM PEMASARAN KEPARIWISATAAN SUMATERA UTARA KERTAS KARYA OLEH RATNA PERTIWI

SKRIPSI. Diajukan oleh : DIAN AFRIANITA

SISTEM PENGELOLAAN ARSIP STATIS PADA KANTOR PERPUSTAKAAN DAN ARSIP DAERAH KOTA BINJAI KERTAS KARYA OLEH IRFAN HENDHIKA

POLA REKRUTMEN CALON GUBERNUR SUMATERA UTARA TAHUN PADA PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN SUMATERA UTARA OLEH: Leo Agustinus Hutagalung

SKRIPSI OLEH : HILDA AYU WIGUNA

ANALISIS FEMINISME PADA NOVEL IMPIAN DI BILIK. Xiaoshuo (Hónglóumèng) nǚxìng zhǔyì de fēnxī

PESAN MORAL DALAM LIRIK LAGU ALBUM UNTUK KITA RENUNGKAN KARYA EBIET G. ADE ANALISIS ESTETIKA RESEPSI

EVALUASI KOLEKSI DENGAN MENGGUNAKAN STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN (SNP 003 : 2011) PADA KANTOR KEARSIPAN, PERPUSTAKAAN DAN DOKUMENTASI KABUPATEN KARO

PERPUSTAKAAN SEKOLAH SD NO.2 KUTUH KUTA SELATAN DALAM MENUNJANG KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR TUGAS AKHIR

PEMELIHARAAN BAHAN PUSTAKA PADA PERPUSTAKAN UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA (UISU) KERTAS KARYA DI SUSUN HARI SUWENDI ( )

PERKEMBANGAN GEREJA PANTEKOSTA di INDONESIA DI KABUPATEN DAIRI ( )

KONFLIK BATIN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL SAMAN KARYA AYU UTAMI PENDEKATAN PSIKOANALISIS SIGMUND FREUD

TATA CARA PENGHAPUSAN NPWP DAN PENCABUTAN PKP DI KPP MEDAN POLONIA

KATA PENGANTAR. Medan Area. Universitas Medan Area. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan Area.

PEMEROLEHAN KOSAKATA BAHASA KARO ANAK USIA 3-4 TAHUN DI DESA GUNUNG MERLAWAN

LAPORAN AKHIR. Oleh: SITI REVI MARISA

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER ANAK DALAM KUMPULAN CERPEN BOBO EDISI 39 TEMAN DALAM KEGELAPAN

ANALISIS GENRE ABSTRAK SKRIPSI BAHASA MANDARIN MAHASISWA UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

EKSISTENSI MUSEUM PERJUANGAN TNI KODAM SEBAGAI SALAH SATU OBJEK WISATA DI KOTA MEDAN KERTAS KARYA OLEH RISJUNERTA ELIZABETH SIRAIT

SISTEM PENGKLASIFIKASIAN DDC PADA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA (UMSU) MEDAN KERTAS KARYA DISUSUN O L E H

PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI MEDAN. Oleh : IMELDA C. NABABAN

KESANTUNAN IMPERATIF DALAM BAHASA BATAK TOBA

EVALUASI IMPLEMENTASI MANAJEMEN PENGEMBANGAN KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN SMP NEGERI 30 MEDAN SKRIPSI

SKRIPSI OLEH FAKULTAS EKONOMI NSI. Universitas Sumatera Utara

DINAMIKA NAZARETH MUSIK TIUP DI DESA SURBAKTI KECAMATAN SIMPANG IV KABUPATEN KARO

Evaluasi Pemanfaatan Koleksi Digital Pada Perpustakaan Sekolah Tinggi Theologia Pelita Kebenaran Medan SKRIPSI OLEH

ANALISIS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN INFORMASI PENGGUNA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TAPANULI SELATAN

STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF AKTIVITAS KOMUNIKASI PETUGAS TELLER BANK BNI 46 CABANG TOMANG ELOK MEDAN DALAM MELAYANI KONSUMEN SKRIPSI

PESAN MORAL DALAM NOVEL LELAKI YANG SETIA MENCUMBUI SENJA KARYA ANDI ZULFIKAR: ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA

STUDI DESKRIPTIF UPACARA SACAPME

ANALISIS STRENGTHS WEAKNESSES OPPORTUNITIES THREATS UNTUK PENGEMBANGAN STRATEGI BISNIS USAHA RUMAH KOST

ANALISIS UNSUR INTRINSIK PADA NOVEL PUTRI SINYUE KARYA CHIUNG YAO

PILIHAN BAHASA PADA PERISTIWA TUTUR DALAM IKLAN KOMERSIAL PRODUK MAKANAN DAN MINUMAN DI TELEVISI

SKRIPSI ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA PT. SPEEDLINE AUTO SHOWROOM OLEH ELFINA YUNITA HUTABARAT

AKUNTANSI AKTIVA TETAP PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA II (PERSERO) KEBUN SEI SEMAYANG MEDAN

KEHIDUPAN EKONOMI, BUDAYA DAN SOSIAL ETNIS JAWA DI BERASTAGI ( )

Pronomina Dalam Bahasa Simalungun Di Kecamatan Raya Kahean SKRIPSI. OLEH Erma Siahaan

PERAN PEMUDA KATOLIK KOMISARIAT DAERAH SUMATERA UTARA DALAM PENDIDIKAN POLITIK DI SUMATERA UTARA

PEMEROLEHAN KALIMAT KOMPLEKS BAHASA INDONESIA DALAM BAHASA LISAN ANAK USIA 4-5 TAHUN SKRIPSI MAYA ANGELIKA SEMBIRING NIM

ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN PADA PT. PERTAMINA UPms-I MEDAN

SKRIPSI. Oleh: DINI HADEATI

PEMAKNAAN SIMBOL KOMUNIKASI PADA KOMUNITAS SEPEDA TUA DI KOTA MEDAN SKRIPSI. ADDINA ISLAMI UTAMA SIREGAR Program Studi Public Relations

Transkripsi:

MAKNA DAN FUNGSI SIMBOL KEBERUNTUNGAN BAGI MASYARAKAT TIONGHOA DI DESA LINCUN BINJAI 印尼 LINCUN 华人家中常见吉样物分析 (Yìnní LINCUN huáren jiāzhōng chángjiàn jíxiàngwù fēnxī ) SKRIPSI Oleh: Paska Aprilia Bb 110710035 PROGRAM STUDI SASTRA CINA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ABSTRAK Judul dari tulisan ini adalah Makna dan Fungsi Simbol Keberuntungan Bagi Masyarakat Tionghoa di Desa Lincun Binjai. Alasan penulis meneliti makna dan fungsi dari simbol keberuntungan bagi masyarakat Tionghoa desa Lincun Binjai dikarenakan pada umumnya masyarakat desa Lincun Binjai mengetahui banyak jenis benda-benda yangs sering dijadikan sebagai simbol keberuntungan bagi masyarakat Tionghoa desa Lincun Binjai, namun mereka tidak mengetahui makna dan fungsi apakah yang terkandung dalam benda-benda tersebut sehingga dijadikan sebagai simbol keberuntungan dalam hidup. Tujuan utama dari penelitian ini ialah untuk mencari tahu makna dan fungsi apakah yang terkandung dalam 15 jenis simbol keberuntungan yang paling sering dijumpai dalam kehidupan masyarakat Tionghoa di desa Lincun Binjai. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini ialah deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui teknik observasi, wawancara dengan beberapa informan, dan dokumentasi.teori yang digunakan dalam penelitian ini ialah Teori Semiotik Peirce dan Teori Fungsionalisme Malinowski. Kata kunci: Makna, Fungsi, Simbol Keberuntungan, Desa Lincun Binjai

ABSTRACT The title of this article is "Meaning and Function of Chinese Society For Luck Symbols in the village Lincun Binjai". The reason the author examines the meaning and function of a symbol of good luck for the Chinese community village Lincun Binjai in general because the villagers Lincun Binjai know many types of objects which often used as a symbol of good luck for the Chinese community village Lincun Binjai, but they do not know the meaning and function of whether the contained in these objects that serve as a symbol of good luck in life. The main objective of this study was to find out the meaning and function are contained in 15 different kinds of auspicious symbols are most often encountered in the life of the Chinese community in the village Lincun Binjai. The method used by the authors in this research is descriptive qualitative. Data obtained through observation, interviews with informants, and dokumentasi.teori used in this study is Peirce's Theory of Semiotics and Theory of functionalism Malinowski. Keywords: Meaning, Function, Auspicious Symbol, Village Lincun.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa atas berkatnya yang telah memberikan kesehatan dan kekuatan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Makna dan Fungsi Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa di Desa Lincun Binjai sebagai salah satu syarat kelulusan dalam menyelesaikan studi di Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara untuk memperoleh gelar Sarjana Sastra. Dalam penyelesaian skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan dan bimbingan, baik secara moril maupun materil dari berbagai pihak. Atas bantuan dan dukungan yang penulis terima, pada kesempatan ini penulis terlebih dahulu mengucapkan banyak terima kasih kepada orang tua penulis Jainul Butar Butar dan Dra. Rukun Ginting, serta kedua saudara penulis Benedicktus Butar Butar dan Natra Vilova Butar Butar yang selama ini telah mendukung dan memeberikan doa, motivasi, perhatian, dan kasih sayang tanpa batas kepada penulis. Dengan segala kerendahan hati, penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Dr. H. Syahron Lubis, M.A., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara, beserta Para wakil Dekan I, II dan III atas bantuan dan fasilitas yang penulis peroleh semasa kuliah di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu Dr. T. Thyrhaya Zein, M.A., selaku ketua Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara yang selalu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan masukan dan saran dalam penyelesaian skripsi ini. 3. Ibu Dra. Nur Cahaya Bangun, M.Si., selaku Sekretaris Program Studi Sastra Cina Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara yang

selalu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan masukan dan saran dalam penyelesaian skripsi ini. 4. Ibu Lila Pelita Hati M.si, selaku Dosen pembimbing I yang dengan sabar telah membimbing dan memberikan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dalam bahasa Indonesia. 5. Ibu Niza Ayuningtias, MTSCOL atau 温霓莎老师, selaku Dosen Pembimbing II yang dengan sabar telah membimbing dan memberikan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dalam bahasa Mandarin. 6. Bapak Poeleng, Ibu Lian Hua, Bapak Lie Kok Hwa dan juga Bapak Lo Tzupin, sebagai informan yang telah banyak memberikan bantuan berupa penjelasan mengenai data yang dikaji dalam skripsi ini. 7. Bapak/Ibu Staf pengajar dan para dosen Program Studi Sastra Cina Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara, serta dosen tamu Jinan University, Guangzhou, RRT yang telah banyak memberikan bimbingan dan pengajaran selama penulis mengikuti perkuliahan selama 4 tahun terakhir. 8. Sahabat seperjuangan penulis Betty Marshaulina S, Buruti R Harefa, Yuli Esterina Ginting, Alek Saputra Pinem, Marco Simamora, Sanni Tung, Hotmaria J Purba, Jernita Limbong, Emanuella Laudia dan Camelia Novella S yang telah bersedia meringankan hati untuk saling mendukung dan memberi bantuan selama ini, baik dalam suka maupun duka, serta memberikan inspirasi. Terima kasih untuk cinta yang tak terbatas kepada penulis. 9. Seluruh teman-teman Program Studi Sastra Cina angkatan 2011, serta Alumni dan Mahasiswa Sastra Cina Univeritas Sumatera Utara yang telah membantu, memberi semangat, serta meluangkan waktu untuk saling bertukar pikiran kepada penulis. 10. Pihak lain yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu

Penulis menyadari bahwasanya skripsi ini belum sempurna. Untuk itu dengan segala kerendahan hati, penulis memohon maaf sebesar-besarnya dan berharap adanya kritik dan saran yang membangun dalam penyelesaian skripsi ini. Akhir kata penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan peneliti berikutnya. Medan, Agustus 2015 Penulis

DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vi DAFTAR GAMBAR... ix BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Pembatasan Masalah... 9 1.3 Rumusan masalah... 12 1.4 Tujuan Penelitian... 12 1.5 Manfaat Penelitian... 12 1.5.1 Manfaat Teoritis... 12 1.5.2 Manfaat Praktis... 13 BAB II KONSEP, TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI... 14 2.1 Konsep... 14 2.1.1 Makna... 15 2.1.2 Fungsi... 16 2.1.3 Simbol Keberuntungan... 16 2.1.4 Masyarakat Tionghoa di desa Lincun Binjai... 18 2.2 Tinjauan Pustaka... 22 2.3 Landasan Teori... 25 BAB III METODE PENELITIAN... 30 3.1 Jenis Penelitian... 30 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 30 3.3 Data dan Sumber Data... 32 3.3.1 Data...... 32 3.3.2 Sumber Data... 32 3.4 Teknik Pengumpulan Data... 33 3.4.1 Studi Kepustakaan (Library Research)... 33 3.4.2 Studi Lapangan (Field Reasearch)... 33 3.5 Teknik Analisis Data... 35 BAB IV PEMBAHASAN... 37 4.1 Makna 15 Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...37 1. Makna Buah Nanas Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...39 2. Makna Bunga Teratai Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 41

3. Makna Buah Jeruk Mandarin Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 45 4. Makna Bunga Meihua Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 47 5. Makna Buah Delima Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 51 6. Makna Labu Botol Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 53 7. Makna Harimau Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 56 8. Makna Kuda Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...59 9. Makna Naga Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...61 10. Makna Ikan Mas Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 65 11. Makna Koin Tembaga Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 67 12. Makna Pohon Uang Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 68 13. Makna Mangkuk Harta Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 70 14. Makna Simpul China Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 73 15. Makna Sumpit Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 77 4.2 Fungsi 15 Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...80 1. Fungsi Buah Nanas Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 82 2. Fungsi Bunga Teratai Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 84 3. Fungsi Buah Jeruk Mandarin Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 87 4. Fungsi Bunga Meihua Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 90 5. Fungsi Buah Delima Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 92 6. Fungsi Labu Botol Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 94 7. Fungsi Harimau Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 96 8. Fungsi Kuda Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...97 9. Fungsi Naga Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai...100

10. Fungsi Ikan Mas Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 102 11. Fungsi Koin Tembaga Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 105 12. Fungsi Mangkuk Harta Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 106 13. Fungsi Pohon Uang Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 108 14. Fungsi Simpul China Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 110 15. Fungsi Sumpit Sebagai Simbol Keberuntungan bagi Masyarakat Tionghoa Desa Lincun Binjai... 113 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 116 5.1 Kesimpulan... 116 5.2 Saran... 120 DAFTAR PUSTAKA... 122 LAMPIRAN... 124

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Jumlah Vihara Menurut Kelurahan... 10 Gambar 2.1 Kediaman Masyarakat Tionghoa di Desa Lincun Binjai... 20 Gambar 4.1 Simbol Buah Nanas Sebagai Perlengkapan Sembahyang... 40 Gambar 4.2 Simbol Bunga Teratai Bersama Dewi Kuan Im... 44 Gambar 4.3 Kam Cheng Sebagai Sesajen Sembahyang... 46 Gambar 4.4 Bunga Meihua Pada Kediaman Masyarakat... 47 Gambar 4.5 Replika Bunga Meihua... 50 Gambar 4.6 Simbol Buah Delima... 52 Gambar 4.7 Replika Labu Botol... 54 Gambar 4.8 Labu Botol di Atas Pintu... 55 Gambar 4.9 Simbol Harimau Dalam Bentuk Lukisan... 58 Gambar 4.10 Lukisan Keberuntungan 8 Kuda... 60 Gambar 4.11 Naga Chao Feng dan Suan Ni... 64 Gambar 4.12 Ikan Mas Pada Kediaman Masyarakat Tionghoa... 66 Gambar 4.13 Lukisan Ikan Mas Koki... 66 Gambar 4.14 Koin Tembaga Sebagai Bandul Gelang dan Kalung... 67 Gambar 4.15 Tumbuhan Pohon Uang dan Hiasan Pohon Uang... 69 Gambar 4.16 Ukiran Mangkuk Harta... 72 Gambar 4.17 Lima Bentuk Simpul China... 75 Gambar 4.18 Simpul Pan Chang Sebagai Gantungan... 76 Gambar 4.19 Sumpit Sebagai Alat Bantu Makan... 79 Gambar 4.20 Buah dan Simbol Nanas Sebagai Persembahan... 82 Gambar 4.21 Ukiran Buah Nanas Pada Tempat... 83 Gambar 4.22 Sembahyang Lukisan Bunga Teratai dan Dewi Kuan Im... 85 Gambar 4.23 Bunga Teratai dan Ikan Mas Koki Pada Dinding Pagar... 86 Gambar 4.24 Kam Cheng Sebagai Sajian Sembahyang... 87 Gambar 4.25 Kam Cheng Sebagai Hiasan... 88 Gambar 4.26 Meihua Sebagai Hiasan Ruang Tamu... 90 Gambar 4.27 Meihua Pada Dinding Bangunan Vihara... 91 Gambar 4.28 Lukisan Delima Sebagai Hiasan Ruang Tamu... 92 Gambar 4.29 Buah Delima Pada Dinding Vihara... 93 Gambar 4.30 Labu Botol Pada Ruang Tamu... 94 Gambar 4.31 Lukisan Labu Botol Pada Dinding Vihara... 95 Gambar 4.32 Labu Botol Sebagai Jimat... 95 Gambar 4.33 Simbol Harimau Sebagai Jimat... 96 Gambar 4.34 Lukisan Keberuntungan 8 Kuda... 97 Gambar 4.35 Lukisan Keberuntungan 8 Kuda Lambang Kekuatan dan Ketangkasan... 98 Gambar 4.36 Simbol Kuda Pada Bagian Depan Sekolah... 99 Gambar 4.37 Naga Chao Feng Pada Atap Bangunan... 101 Gambar 4.38 Naga Suan Ni Pada Tempat Abu Leluhur... 101 Gambar 4.39 Ikan Mas Dalam Akuarium... 103

Gambar 4.40 Lukisan Ikan Mas Pada Tempat Sembahyang... 106 Gambar 4.41 Lukisan Ikan Mas Pada Pagar Kediaman Masyarakat... 104 Gambar 4.42 Koin Tembaga Sebagai Bandul Aksesoris... 105 Gambar 4.43 Mangkuk Harta Sebagai Hiasan Pada Ruang Tamu... 106 Gambar 4.44 Lukisan Mangkuk Harta Pada Dinding Vihara... 107 Gambar 4.45 Pohon Uang Sebagai Hiasan... 109 Gambar 4.46 Simpul Pan Chang Sebagai Gantungan... 111 Gambar 4.47 Simpul China Sebagai jimat... 112 Gambar 4.48 JimaSumpit Sebagai Alat Makan Tradisional... 114 Gambar 4.49 Sumpit Sebagai Hiasan dan Hadiah... 114