RANCANGAN DAN ANALISIS STRUKTUR SUDU TURBIN ANGIN LPN E

dokumen-dokumen yang mirip
EFEK DEFLEKSI PADA SUDU TURBIN ANGIN TERHADAP KELUARAN DAYA

PENGEMBANGAN METODE PENENTUAN KARAKTERISTIK RANCANGAN AWAL ROTOR TURBIN ANGIN

PENELITIAN DAN RANCANGAN OPTIMAL TURBIN PENGGERAK TEROWONGAN ANGIN SUBSONIK SIRKUIT TERBUKA LAPAN

RANCANGAN SISTEM ORIENTASI EKOR TURBIN ANGIN 50 kw

PENGARUH VARIASI SUDUT SERANG SUDU PADA PRESTASI TURBIN ANGIN

SIMULASI PENGUJIAN PRESTASI SUDU TURBIN ANGIN

ANALISIS RADIUS AMAN AKIBAT KEGAGALAN STRUKTUR SUDU SKEA 50 KW PADA SAAT BEROPERASI

ANALISIS DAN OPTIMASI SUDU SKEA 5 KW UNTUK PEMOMPAAN

ANALISIS TEGANGAN KULIT BILAH TURBIN ANGIN KOMPOSIT (QUASI ISOTROPIC) MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA

ANALISA PENGARUH SUDUT PITCH, UNTUK MEMPEROLEH DAYA OPTIMAL TURBIN ANGIN LPN-SKEA 50 KW PADA BEBERAPA KONDISI KECEPATAN ANGIN

BANCANGAN DAN ANALISIS AERODINAMIKA SUDU TURBIN ANGIN KAPASITAS 300 KW

Perancangan Konstruksi Turbin Angin di Atas Hybrid Energi Gelombang Laut

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN TURBIN ANGIN AKSIAL SUMBU HORIZONTAL DUA SUDU DENGAN DIAMETER 3,5 METER SUCIPTO

Gambar 1. Skema pembagian elemen pada BEM [1]

PERANCANGAN TURBIN ANGIN TIPE SAVONIUS DUA TINGKAT DENGAN KAPASITAS 100 WATT UNTUK GEDUNG SYARIAH HOTEL SOLO SKRIPSI

PENGEMBANGAN METODE PARAMETER AWAL ROTOR TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS

LAPORAN TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN PROTOTYPE TURBIN ANGIN VERTIKAL DARRIEUS TIPE H

Bab IV Analisis dan Pengujian

PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU HORISONTAL 1000 WATT DI PELABUHAN KARIMUNJAWA KABUPATEN JEPARA

KAJIAN EKSPERIMENTAL PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP TORSI DAN PUTARAN TURBIN SAVONIUS TYPE U

BAB 4 PENGUJIAN, DATA DAN ANALISIS

START STUDI LITERATUR MENGIDENTIFIKASI PERMASALAHAN. PENGUMPULAN DATA : - Kecepatan Angin - Daya yang harus dipenuhi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PUNTIRAN. A. pengertian

RANCANG BANGUN ROTOR TURBIN ANGIN 10 KW UNTUK MEMPEROLEH DAYA OPTIMUM PADA VARIASI JUMLAH DAN DIAMETER SUDU

11 Firlya Rosa, dkk;perhitungan Diameter Minimum Dan Maksimum Poros Mobil Listrik Tarsius X3 Berdasarkan Analisa Tegangan Geser Dan Faktor Keamanan

DEFORMASI BALOK SEDERHANA

LANDASAN TEORI. Katungau Kalimantan Barat, seorang perencana merasa yakin bahwa dengan

ANALISA KEGAGALAN POROS DENGAN PENDEKATAN METODE ELEMEN HINGGA

Resume Mekanika Struktur I

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL TIGA SUDU BERDIAMETER 3,5 METER. Adi Andriyanto

ANALISA KEKUATAN PADA TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL (VAWT) DENGAN SOFTWARE

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

DESAIN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL HYBRID KAPASITAS 300 WATT UNTUK GEDUNG SALA VIEW HOTEL SURAKARTA

PENERBITAN ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA Universitas Muhammadiyah Ponorogo

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

BAB II DASAR TEORI. c) Untuk mencari torsi dapat dirumuskan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Mesin atau peralatan serta komponenkomponenya pasti menerima beban operasional dan beban lingkungan dalam melakukan fungsinya.

BAB III PERANCANGAN DAN PERHITUNGAN

DESAIN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE H-ROTOR KAPASITAS 1 kw DI PANTAI SUWUK KEBUMEN

Bab 5 Puntiran. Gambar 5.1. Contoh batang yang mengalami puntiran

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III PEMBAHASAN, PERHITUNGAN DAN ANALISA

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

KARAKTERISTIK MODEL TURBIN ANGIN UNTWISTED BLADE DENGAN MENGGUNAKAN TIPE AIRFOIL NREL S833 PADA KECEPATAN ANGIN RENDAH

TUGAS AKHIR BIDANG STUDI KONVERSI ENERGI

INDEPT, Vol. 4, No. 1 Februari 2014 ISSN

Desain Turbin Angin Sumbu Horizontal

LOADS OF STRUCTURES. Tata Cara Perencanaan Pembebanan Jembatan Jalan Raya. SNI

Laporan Praktikum MODUL C UJI PUNTIR

BAB IV PERHITUNGAN DAN HASIL PEMBAHASAN

ANALISIS KINERJA KINCIR ANGIN SEDERHANA DENGAN DUA SUDU POROS HORIZONTAL

BAB II DASAR TEORI Sistem Transmisi

Studi Eksperimental tentang Karakteristik Turbin Angin Sumbu Vertikal Jenis Darrieus-Savonius

ANALISIS TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL DENGAN 4, 6 DAN 8 SUDU. Muhammad Suprapto

BAB II TEORI DASAR. sering disebut sebagai Sistem Konversi Energi Angin (SKEA).

BAB 2 DASAR TEORI 2.1 Energi Angin

HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... NASKAH SOAL TUGAS AKHIR... HALAMAN PERSEMBAHAN... ABSTRACT

PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS WATER TURBINE PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA

ANALISIS EFISIENSI JUMLAH BLADE PADA PROTOTYPE TURBIN ANGIN VENTURI


Soal 2. b) Beban hidup : beban merata, w L = 45 kn/m beban terpusat, P L3 = 135 kn P1 P2 P3. B C D 3,8 m 3,8 m 3,8 m 3,8 m

ANALISIS BEBAN PADA SUMBU NETRAL UNTUK PERANCANGAN AWAL STRUKTUR WING SECTION 1100 mm PESAWAT CN-235

Studi Kinerja Turbin Angin Sumbu Horizontal NACA 4412 Dengan Modifikasi Sudu Tipe Flat Pada Variasi Sudut Kemiringan 0 º, 10 º, 15 º

PEMBUATAN KODE DESAIN DAN ANALISIS TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL DARRIEUS TIPE-H

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Konsep Perencanaan Sistem Transmisi Motor

BAB III ANALISA PERHITUNGAN. 3.1 Putaran yang dibutuhkan dan waktu yang diperlukan

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

UNJUK KERJA TURBIN ANGIN SAVONIUS DUA TINGKAT EMPAT SUDU LENGKUNG L

PEMASANGAN STRUKTUR RANGKA ATAP YANG EFISIEN

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

BAB IV HASIL PENGUJIAN DAN PEMBAHASAN

PERANCANGAN SISTEM KEMUDI GOKAR LISTRIK

Jurnal Dinamis Vol.II,No.14, Januari 2014 ISSN

BAB III METODOLOGI PENGUKURAN

PERILAKU BALOK BETON SANDWICH DALAM MENERIMA BEBAN LENTUR TESIS MAGISTER OLEH FIRDAUS

UNIVERSITAS DIPONEGORO KAJI PERKEMBANGAN KECEPATAN TRANSIENT UNTUK MEMBEDAKAN KUALITAS TURBIN DARIEUS NACA DENGAN VARIASI KECEPATAN ALIRAN AIR

Bab 3 Perancangan dan Pembuatan Turbin Angin

Turbin Angin Poros Vertikal Sebagai Alternatif Energi Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU)

ANALISIS PEMILIHAN DESAIN STRUKTUR DAN PEMBUATAN PURWARUPA BILAH TURBIN ANGIN KOMPOSIT

KAJI EKSPERIMENTAL TURBIN ANGIN DARRIEUS-H DENGAN BILAH TIPE NACA 2415

PENGARUH JUMLAH BLADE DAN VARIASI PANJANG CHORD TERHADAP PERFORMANSI TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL (TASH)

BAB IV ANALISA DESAIN MEKANIK CRUISE CONTROL

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODE PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN. yang penulis rancang ditunjukkan pada gambar 3.1. Gambar 3.

ANALISIS EKSPERIMENTAL PENGARUH RASIO OVERLAP SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE SKRIPSI

E =Fu... (1) F = ρav(v-u) BAB II TEORI DASAR. 2.1 Energi Angin. Menurut Kadir (1987) bahwa sebagaimana telah banyak diketahui, angin

BAB III PERENCAAN DAN GAMBAR

Bab VI Hasil dan Analisis

SKRIPSI Skripsi Yang Diajukan Untuk Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik EKAWIRA K NAPITUPULU NIM

II. TINJAUAN PUSTAKA. A. Pengertian Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI 2.1 Konsep Perencanaan 2.2 Motor 2.3 Reducer

PERANCANGAN MESIN PENEKUK PLAT MINI. Dalmasius Ganjar Subagio*)

Respect, Professionalism, & Entrepreneurship. Mata Kuliah : Mekanika Bahan Kode : TSP 205. Torsi. Pertemuan - 7

UJI KINERJA TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE DARRIEUS-H NACA 0018 MODIFIKASI DENGAN VARIASI SUDUT PITCH 35 0,40 0,45 0,50 0,55 0,60 0

TEGANGAN DAN REGANGAN GESER. Tegangan Normal : Intensitas gaya yang bekerja dalam arah yang tegak lurus permukaan bahan

Transkripsi:

RANCANGAN DAN ANALISIS STRUKTUR SUDU TURBIN ANGIN LPN 10000 E Sulistyo Atmadi'), Firman Hartono") '(Peneliti Pusat Teknologi Dirgantara Terapan, LAPAN "(Peneliti Teknik Pencrbangan ITB ABSTRACT Structure of the LPN 10000 E wind turbine blade has been manufactured and its structural analysis to find out the strength of this structure during its operation has also been conducted. The method of aero bending moment and centrifugal bending moment and load has been used while neglegting frictional and torsional load. The analysis is obtained for composite blade strengthened by high strength carbon unidirectional reinforcement composite. With safety factor of 1.3 minimum, it was concluded that the blade is strong enough to use at its designed operational load. ABSTRAK Struktur sudu turbin angin LPN 10000-E telah dibuat, untuk mengetahui ketahanan sudu agar tidak rusak waktu dioperasikan, dilakukan analisa kekuatan strukturnya. Analisis dilakukan dengan Metoda analisa momen bending aerodinamika dan Metoda analisa gaya dan momen bending sentrifugal, sedangkan beban karena gaya geser dan torsi diabaikan. Dengan bahan sudu komposit yang diperkuat dengan high strength carbon unidirectional reinforcement composite, diperoleh hasil analisa faktor keamanan minimum 1,3 dengan hasil ini dianggap sudu cukup kuat beroperasi pada daerah operasional yang telah ditentukan. 1 PENDAHULUAN Rancangan dan analisis struktur sudu turbin angin LPN 10000 E ini menggunakan Metoda analisis momen bending aerodinamika dan Metoda Analisis gaya dan momen bending sentrifugal. Data sudu yang meliputi jumlah sudu, diameter hub, diameter tip, distribusi chord, distribusi twist dan penampang sudu, dan distribusi pembebanan merupakan masukan dari hasil perancangan aerodinamika sudu. Dalam analisis struktur, ditentukan ukuran dan tebal torsion box yang dapat menahan beban aerodinamika dan beban sentrifugal yang bekerja pada sudu. Dalam analisis yang dilakukan, beban karena gaya geser dan torsi diabaikan. 1.1 Data Sudu Turbin Angin Berikut data sudu turbin ang Massa per sudu Jari-jari Hub Jari-jari Tip Chord Hub Chord Tip RPM demgn RPM furhng wind speed! : 20 kg : 350 mm : 3800 mm 300 mm 100 mm 321 596 Distribusi chord, twist dan beban aerodinamika dapat dilihat pada Tabel 1-1. Dalam analisis struktur, diambil beban aerodinamika pada kondisi offdesign. Kondisi yang dipilih adalah pada kecepatan aksial angin 15.7 m/s {furling wind speed}. in 97

Tabel 1-1: DATA SUDU DAN PEMBEBAN- AN AERODINAMIKA Gambar 1-1: Distribusi pembebanan sepanjang span sudu 2 METODE ANALISIS 2.1 Momen Bending Aerodinamika 2.1.1 Analisis momen bending karena gaya terdistribusi pada batang Gambar 2-1 memperlihatkan batang sepanjang R dengan beban berupa gaya terdistribusi f (z). Momen bending di zi karena gaya terdistribusi f (z), adalah Pada Tabel 1-1, beban aerodinamika N' adalah distribusi gaya arah normal bidang putar atau gaya searah sumbu putar dengan satuan N/m. Beban aerodinamika F' adalah gaya searah putaran atau peripheral force dengan satuan N/m. Kedua distribusi gaya tersebut dapat disajikan dalam bentuk kurva pada Gambar 1-1. Dalam kasus yang dianalisis, beban aerodinamika dapat didekati dengan persamaan polinom derajat 2. >Z 98

99

100

Tabel 5-1: MOMEN BENDING DAN GAYA SENTRIFUGAL : : '." :. 0.3500 0.5225 0.6950 0.8675 1.0400 1.2125 1.3850 1.5575 1.7300 1.9025 2.0750 2.2475 2.4200 2.5925 2.7650 2 9375 3.1100 3.2825 3.4550 3.6275 3.8000 C 02998 0.2812 0.2636 0,2468 0.2310 0.2160 20 */. looo 0,1766 0.1653 0.1549 C.1454 0.1368 0.1290 0.1223 0 1164 0.1114 0.1073 0.1041 0.1018 0.1005 Twist 20.84 16.13 13.23 11.37 10.09 9.14 8.40 7 an /.ou 7.31 6.89 6.53 6.22 5.95 5.71 5.50 5 32 5.18 5.06 4.98 4.93 4.91 Tabel 5-2 Mx 2381.17 2249.22 2085.86 1911.51 1735.01 1560.19 1389.18 1223.47 1064.21 912.45 769.14 635.20 511.54 399.06 298.64 211.19 137.60 78.77 35.62 9.06 My 791.81 550.91 402.66 307.68 241.52 192.60 154.85 124.81 100.39 80.24 63.49 49.51 37.85 28.19 20.25 13.83 8.77 4.92 2.20 0.56 Mxfs : HASIL ANALISIS STRUKTUR My fs PsfNi -;, 122016.2 118691.5 114348.7 109145.0 103228.9 96740.4 89811.1 82564.2 75114.2 67567.1 60020.8 52564.2 45278.0 38234.5 31497.1 25121.2 19153.4 13631.9 8586.5 4038.2 Sta Ch tab tbc tcd tda 350 0.2998 0.50 0.50 1040 0.2310 0.40 0.40 1903 0.1653 0.30 0.30 2765 0.1223 2.00 2.00 3628 0.1018 0.10 0.10 No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 666.97 546.45 387,90 229.34 70.78-49.74-69.19-107.67-146.15-184.62-204.08-90.74 53.45 197.65 341.84 455.18 481.82 534.66 587.50 640.33 751.51 582.33 386.95 191.58-3.79-172.97-180.15-194.75-209.35-223.96-231.13-71.54 104.65 280.83 457.02 616.61 633.38 667.17 700.95 734.74 766.16 550.06 353.29 156.52-40.24-256.35-258.49-263.39-268.29-273.19-275.33-70.52 103.63 277.79 451.95 656.75 67 697.71 725.21 752.72 max min FSt FSc 666.97-204.08 1.50 4.90 751.51-231.13 1.33 4.33 766.16-275.33 1.31 3.63 680.46 500.29 321.78 143.27-35.24-215.41-215.89-217.40-218.90-220.41-220.89-50.41 108.73 267.88 427.02 597.50 607.67 628.54 649.41 670.29 451.49 409.65 332.49 255.34 178.18 136.34 136.22 135.89 135.55 135.22 135.10 174.04 245.42 316.80 388.17 427.12 430.13 436.24 442.36 448.48 680.46-220.89 1.47 4.53 451.49 135,10 2.21 101

5 HASIL PERHITUNGAN - gaya geser karena torsi diabaikan Perhitungan dilakukan dengan sumbu puntir tepat pada titik pusat massa tiap-tiap elemen sudu. Tebal spar ditentukan sedemikian rupa sehingga faktor keamanan {Factor of Safety, F.S) minimal 1.3 tercapai. Tabel 5-1 menunjukkan momen dan gaya sentrifugal pada tiap-tiap posisi radial. Momen karena gaya sentrifugal nol karena sumbu puntir tepat pada pusat massa. Tegangan total yang bekerja pada elemen torsion box tergantung pada ketebalan elemen tersebut. Torsion box diperkuat menggunakan high strength carbon unidirectional reinforcement composite (a, = 1000-1900 MPa, o, - 1000 MPa). Jika diambil harga o, - 1000 MPa dan a, - 1000 MPa dan faktor keamanan minimum 1.3, didapat distribusi ketebalan torsion box berikut. 6 ANAL1S1S HASIL PERHITUNGAN Beban yang bekerja pada sudu turbin angin ini terdiri dari beban aerodinamika dan beban sentrifugal. Beban aerodinamika menyebabkan munculnya momen bending, gaya geser dan torsi. Beban sentrifugal menyebabkan munculnya gaya tarik ke arah radial dan momen bending jika sumbu puntir sudu tidak terletak pada pusat massa tiaptiap elemen sudu. Dalam analisis, diambil penyederhanaan: - gaya geser karena beban melintang diabaikan Dengan demikian, analisis yang dilakukan hanya menampilkan tegangan aksial, tarik maupun tekan, yang bekerja pada spar. Faktor keamanan dihitung hanya berdasarkan kekuatan material dan tegangan aksial yang bekerja. 7 KESIMPULAN Sudu turbin angin LPN 10000 E dibuat dari bahan komposit diperkuat dengan high strength carbon unidirectional reinforcement composite. Sudu terdiri dari elemen elemen torsion box yang bervariasi ketebalannya. Dengan variasi ketebalan torsion box tersebut diperoleh faktor keamanan minimum 1.3. Sudu cukup kuat untuk dioperasikan pada furling wind speed 15.7 m/s, di mana sistem pengaman sudah mulai bekerja. DAFTAR RUJUKAN Bruhn.E.F., 1965. Analysis and Design of Flight Vehicle Structure. Vol II.Tri- State Offset Company, Cincinnati Ohio. Mayer, Rayner M, 1996. Design of composite structures against fatique : applications to wind turbine blade. Bury St Edmunds,[Eng] : MEP. Pedersen, Troels Friis, 1986. Measurements of performance of a rotor with KJ-fiber 8 m wind turbine blades. Roskilde: Ris0 National Laboratory. 102