DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PELAKSANAAN PROSES PEMBELAJARAN GURU SEKOLAH DASAR SE GUGUS DIPONEGORO DI KECAMATAN BANSARI KABUPATEN TEMANGGUNG SKRIPSI

UPAYA MENGEMBANGKAN MOTORIK KASAR MELALUI BERMAIN PAPAN TITIAN PADA ANAK KELOMPOK B TK PIRI NITIKAN YOGYAKARTA SKRIPSI

PERSETUJUAN. Yogyakarta, 11 Juni 2012 Pembimbing Skripsi. Dwi Yunairifi, M.Si NIP

PENANGANAN PENYIMPANGAN PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA TUNALARAS YANG BERPERILAKU AGRESIF DI LINGKUNGAN ASRAMA SLB E PRAYUWANA YOGYAKARTA SKRIPSI

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DAN YANG BELUM BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI SD NEGERI SE GUGUS III KECAMATAN RAWALO KABUPATEN BANYUMAS

SKRIPSI. Oleh Susi Purwandari NIM

SKRIPSI. Oleh Siwi Utaminingtyas NIM

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PEGAWAI NEGERI SIPIL DAN WIYATA BAKTI DI SEKOLAH DASAR SE- KECAMATAN WANGON KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2012 SKRIPSI

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI SD N BENDUNGAN IV WATES KULON PROGO TAHUN AJARAN 2011/2012

PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V SD DI GUGUS 1 KECAMATAN WATES TAHUN AJARAN 2011/ 2012 SKRIPSI

KEEFEKTIFAN METODE FIELD TRIP

SKRIPSI. Oleh Gulinda Binasih NIM

DESKRIPSI KEMAMPUAN BINA DIRI MAKAN PADA ANAK TUNAGRAHITA SEDANG KELAS III SDLB DI SLB PGRI SUMBERSARI MOYUDAN SLEMAN SKRIPSI

ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MEMOTIVASI GURU SD DI GUGUS I KECAMATAN WATES KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2012 SKRIPSI

POLA MAKAN SISWA KELAS IV, V DAN VI SEKOLAH DASAR NEGERI PURWOREJO TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH PENGGUNAAN LAGU ANAK-ANAK TERHADAP HASIL BELAJAR APRESIASI PUISI KELAS III SD NEGERI 1 MIRENG TRUCUK KLATEN TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Feri Sofiyantiningsih

SKRIPSI. Oleh Akhmad Faiz Abror Rosyadi NIM

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TERHADAP KEGIATAN EKSTRAKURIKULER MARCHING BAND

PENANGANAN EMOSI MELALUI PERMAINAN SEPAK BOLA PADA ANAK TUNALARAS TIPE HIPERAKTIF KELAS I SDLB DI SLB-E PRAYUWANA YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh : Nindyani Veranita NIM

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI SEBAGAI SUMBER BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN IPS UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Isti Winarni NIM

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENJUMLAHAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PAPAN MANIK-MANIK PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS III DI SLB MARSUDI PUTRA I BANTUL

SKRIPSI. Oleh Apriyani NIM

PERSEPSI SISWA TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL GURU IPS SMP DI KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Titik Purwanti NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS IVB SD NEGERI GAMOL SKRIPSI

KINERJA GURU MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SMP NEGERI YANG BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI KABUPATEN KULON PROGO SKRIPSI

HUBUNGAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI SD NEGERI SERANG KECAMATAN PENGASIH KABUPATEN KULON PROGO TAHUN AJARAN

SKRIPSI. Oleh Fera Ferlyana NIM

SKRIPSI. Oleh Siti Sumaryasih NIM

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BICARA ANAK MELALUI PENGGUNAAN GAMBAR KARYA ANAK DI TK KARTIKA IV-38 DEPOK SLEMAN SKRIPSI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENDEKATAN PAKEM SISWA KELAS I SD JOMBLANGAN BANGUNTAPAN BANTUL TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Suhardi NIM :

SKRIPSI. Oleh Astri Risdiana NIM

UPAYA PENGENALAN WARNA MELALUI PRAKTIK LANGSUNG DI TK ABA PURWODININGRATAN YOGYAKARTA SKRIPSI

IMPLEMENTASI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SEKOLAH DASAR MASJID SYUHADA YOGYAKARTA SKRIPSI

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA IPA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA SISWA KELAS V SD N 4 WATES SKRIPSI

MINAT SISWA KELAS IV DAN V SD NEGERI 2 KEDUNGBENDA KEMANGKON PURBALINGGA TERHADAP EKSTRAKURIKULER BOLAVOLI SKRIPSI

IMPLEMENTASI METODE FIRING LINE UNTUK MENINGKATKAN KERJASAMA SISWA KELAS VIII D DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 DEPOK TAHUN AJARAN 2012/2013

MOTIVASI SISWA KELAS X PESERTA EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA SEPAKBOLA DI SMA NEGERI 1 SEDAYU TAHUN AJARAN 2010/ 2011

PENGGUNAAN BIDANG MIRING PADA PENINGKATAN KETERAMPILAN MATERI GULING BELAKANG SISWA KELAS IV DI SD NEGERI BRENGKOL PITURUH PURWOREJO

KONTRIBUSI POLA ASUH DEMOKRATIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD GUGUS I KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN 2011/2012

KORELASI ANTARA KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD NEGERI SE-KECAMATAN KOKAP KABUPATEN KULON PROGO SKRIPSI

PENERAPAN METODE ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN EMPATI SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS DI KELAS VIII B SMP NEGERI 15 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2012/2013

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KONKRET PADA POKOK BAHASAN BANGUN RUANG TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN BANJARANYAR SKRIPSI

KEMAMPUAN ANAK TUNAGRAHITA RINGAN DALAM BINA DIRI MEMASAK LAPIS SINGKONG DI SLB NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA SKRIPSI

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII A MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE GUIDED NOTE TAKING DI SMP N 1 MLATI SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun oleh : Widi Nugroho NIM

PELAKSANAAN KEGIATAN PROJEK OPERASI NASIONAL AGRARIA (PRONA) DI DESA GAJI KECAMATAN GUNTUR KABUPATEN DEMAK

SKRIPSI. Persyaratan. Oleh: NEGERI RTA OKTOBER 2012

SKRIPSI. Disusun Oleh: Hepi Kartikawati

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA MATERI KOPERASI DENGAN MODEL KOOPERATIF TIPE JIGSAW BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 TRAJI U SKRIPSI

PENERAPAN MODEL CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN KREATIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 GEDANGSARI, GUNUNGKIDUL

PERBEDAAN KEMAMPUAN MENYIMAK CERPEN ANTARA KELAS YANG DIAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA WAYANG DAN KELAS YANG DIAJAR DENGAN TELLING

TINGKAT KEPUASAN KERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PROFESI GURU DI SMP NEGERI Se-KABUPATEN CILACAP SKRIPSI

SKRIPSI HILMAN ADHI FADHLULLAH

SRI LESTARI A.54A100089

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Widi Antoro NIM :

PENGEMBANGAN PENILAIAN TEKNIK SERVIS BACKSPIN FOREHAND DAN BACKHAND ATLET TENIS MEJA YUNIOR KLUB JUSMA TABLE TENNIS SCHOOL YOGYAKARTA SKRIPSI

PENINGKATAN MOTIVASI DAN PEMAHAMAN KONSEP IPA DENGAN PENGGUNAAN VCD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS IV SDN KARANGMOJO III GUNUNGKIDUL TAHUN AJARAN

SKRIPSI Untuk Melengkapi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PERILAKU PRODUSEN DALAM PENERAPAN CARA PRODUKSI PANGAN YANG BAIK PADA INDUSTRI BOLU DI DESA WONOLELO, KECAMATAN PLERET, KABUPATEN BANTUL

PERSEPSI ORANG TUA PESERTA DIDIK TERHADAP MATA PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN SDN GROGOL I KARANGMOJO GUNUNGKIDUL SKRIPSI

: LUTFI IKO ASHARI NIM

UPAYA PENINGKATAN PELAYANAN SOSIAL BAGI LANSIA MELALUI HOME CARE SERVICE DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA (PSTW) YOGYAKARTA UNIT BUDHI LUHUR SKRIPSI

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING PADA SISWA KELAS 4 SD KRISTEN KARTASURA TAHUN PELAJARAN 2012/ 2013

KEMAMPUAN DASAR DRIBLING DAN SHORT PASSED SEPAKBOLA KELAS ATAS SEKOLAH DASAR NEGERI WATES KECAMATAN DUKUN KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN 2011/2012

PELAKSANAAN EVALUASI HASIL BELAJAR SENI RUPA BERDASARKAN KTSP DI SMA NEGERI DI KABUPATEN SLEMAN SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJA SAMA MELALUI KEGIATAN OUTBOUND PADA KELOMPOK B TK 03 JATIWARNO KECAMATAN JATIPURO TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Heny Fariyanti NIM

PROBLEMATIKA GURU IPS DALAM MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN TERPADU DI SMP NEGERI (STUDI KASUS PADA SMP NEGERI DI WILAYAH EKS. KOTIP KABUPATEN CILACAP)

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS III SEKOLAH DASAR PADA GUGUS 1 KECAMATAN SRANDAKAN KABUPATEN BANTUL SKRIPSI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PKn DENGAN METODE GROUP INVESTIGATION KELAS IV SD NEGERI 2 GERDU TAHUN 2010/2011

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA KARTU KATA BERGAMBAR PADA ANAK KELOMPOK B DI TK MASYITHOH KEDUNGSARI KULON PROGO SKRIPSI

MINAT MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI (PJKR) ANGKATAN TAHUN 2010 TERHADAP OLAHRAGA FUTSAL SKRIPSI

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA POKOK BAHASAN GAYA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN SCRAMBLE

SKRIPSI. Oleh Evi Nur Eka Purnamasari NIM

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA ANAK MELALUI PENGGUNAAN MEDIA CERITA BERGAMBAR PADA KELOMPOK B 2 TK PETIWI 57 BANGUNHARJO SEWON BANTUL

PENGGUNAAN METODE SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS V SD NEGERI 03 DAWUNG KEC

Skripsi. Oleh: Oleh Noviana Sari NIM

SKRIPSI. Oleh Siti Soleha NIM

PENERAPAN MODEL SCRAMBLE

KEEFEKTIFAN PENERAPAN TEKNIK ROLE PLAYING DALAM PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JAWA DI KELAS IV SD NEGERI TEGAL PANGGUNG SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S 1 UMI SUSIANI NIM. A54A100086

SKRIPSI. Disusun Oleh: Dian Puspita Cahyaningsih

PERANAN GURU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM MENINGKATKAN KESADARAN HUKUM BERLALU LINTAS PADA SISWA SMP N I MIRIT KABUPATEN KEBUMEN SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh Varynha Marcha I P NIM

PENERAPAN PENDEKATAN GUIDED INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SISWA KELAS VIIIB DI SMP N 1 SEMANU PADA TEMA CAHAYA DAN MATA SKRIPSI

PERSETUJUAN. Skripsi yang berjudul Persepsi Pengurus Ormawa UNY Terhadap SCOT-Lead

SKRIPSI SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

PENERAPAN METODE DISCOVERY

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM MATERI PEMBELAJARAN SASTRA BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK BAHASA INDONESIA KELAS VII SMP SKRIPSI

Oleh Riko Puput Astrian NIM

Transkripsi:

DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh FX Samiaji NIM. 08108241024 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR JURUSAN PENDIDIKAN PRASEKOLAH DAN SEKOLAH DASAR FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA AGUSTUS 2012

DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh FX Samiaji NIM. 08108241024 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR JURUSAN PENDIDIKAN PRASEKOLAH DAN SEKOLAH DASAR FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA AGUSTUS 2012 i

PERSETUJUAN Skripsi yang berjudul DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG yang disusun oleh FX Samiaji, NIM. 08108241024 ini telah disetujui oleh pembimbing untuk diujikan. SURAT PERNYATAAN ii

SURAT PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini, Nama : FX Samiaji NIM : 08108241024 Program Studi Jurusan Fakultas Judul Tugas Akhir : Pendidikan Guru Sekolah Dasar : PPSD : Ilmu Pendidikan : DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini benar-benar karya saya sendiri. Sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang ditulis atau diterbitkan orang lain kecuali sebagai acuan atau kutipan dengan tata penulisan karya ilmiah yang berlaku. Tanda tangan dosen penguji yang tertera pada lembar pengesahan adalah asli. Apabila terbukti tanda tangan dosen penguji palsu maka saya bersedia untuk memperbaiki dan mengikuti yudisium satu tahun kemudian. iii

iv

MOTTO Bersukacitalah dalam pengharapan, sabarlah dalam kesesakan, dan bertekunlah dalam doa. (Alkitab, Roma 12 : 12) Jadilah anak yang jujur, rajin, dan tanggung jawab. (Yustina Samilah) Don t worry about a thing because every little thing gonna be allright (Bob Marley) v

HALAMAN PERSEMBAHAN Karya ini kupersembahkan kepada: Orang tuaku tercinta, ayah dan ibuku Almamaterku vi

DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG Oleh: FX Samiaji 08108241024 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas guru bersertifikat pendidik dalam kompetensi pedagogik dan profesional di SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang. Aktivitas dalam kompetensi pedagogik yang diteliti meliputi mengelola pembelajaran, memanfaatkan teknologi pembelajaran, pemahaman terhadap peserta didik, merancang pembelajaran yang mendidik dan dialogis, dan pengembangan peserta didik. Aktivitas dalam kompetensi profesional yang diteliti meliputi pemahaman jenis materi dan pengembangannya, mengorganisasikan materi pembelajaran, memilih dan menentukan materi pembelajaran, dan mendayagunakan sumber pembelajaran. Penelitian ini termasuk dalam penelitian deskriptif. Subjek penelitian ini guru bersertifikat pendidik di SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang yang berjumlah 7 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode wawancara dan observasi. Wawancara dan observasi dilaksanakan terhadap guru bersertifikat pendidik. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan aktivitas guru bersertifikat pendidik dalam 1. Kompetensi pedagogik di SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang dalam a) mengelola pembelajaran telah sesuai dengan kompetensi yang akan dicapai siswa, kontekstual, berorientasi pada siswa, menggunakan bahasa lisan dan tulis dengan lancar dan benar, dan melaksanakan evaluasi akhir sesuai dengan kompetensi siswa. Terdapat tiga guru yang belum memantau kemajuan belajar siswa, b) memanfaatkan teknologi pembelajaran, para guru telah menggunakan media sesuai dengan Kompetensi Dasar dan membuat siswa aktif. c) memahami peserta didik, guru sudah menggunakan bahasa yang santun untuk menegur siswa yang tidak tertib, d) merancang pembelajaran yang mendidik dan dialogis sebagian besar guru bersertifikat pendidik belum menyampaikan kompetensi yang akan dicapai pada siswa dan belum memberikan pengayaan tindak lanjut, e) mengembangkan bakat peserta didik, semua guru mengampu kegiatan ekstrakurikuler. 2. Aktivitas guru bersertifikat pendidik dalam kompetensi profesional di SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang dalam a) menguasai materi, b) mengorganisasikan materi, c) memilih materi, mendayagunakan sumber pembelajaran telah optimal. Namun terdapat dua guru yang belum mengaitkan materi pembelajaran dengan pengetahuan lain yang relevan dan realitas kehidupan siswa, dan belum melibatkan siswa dalam pemanfaatan media pembelajaran. Kata kunci: kompetensi pedagogik, kompetensi profesional, program sertifikasi. vii

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul DESKRIPSI AKTIVITAS GURU BERSERTIFIKAT PENDIDIK DALAM KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL DI SD NEGERI CACABAN 4 KOTA MAGELANG. Keberhasilan dalam penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Rektor Universitas Negeri Yogyakarta yang telah memberikan fasilitas untuk menyelesaikan skripsi ini. 2. Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan yang telah memberikan fasilitas dan kemudahan untuk menyelesaikan skripsi ini. 3. Ketua Jurusan PPSD yang telah memberikan pengarahan dalam pengambilan TAS. 4. Bapak A.M. Yusuf, M. Pd. selaku pembimbing, yang ditengah kesibukannya, telah bersedia meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk memberikan bimbingan dan arahan selama proses penulisan skripsi ini hingga selesai. 5. Kepala Sekolah SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang yang telah bersedia memberikan izin penelitian dan membantu terlaksananya penelitian ini. viii

6. Guru-guru bersertifikat pendidik di SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang yang telah bersedia memberikan waktu sehingga penulis dapat melakukan penelitian di kelasnya. 7. Ibu dan ayah yang selalu mendoakanku. 8. Sahabat-sahabatkuyang banyak memberikan bantuan, dukungan dan semangat selama proses penyusunan skripsi ini. 9. Teman-teman S8A yang sangat kubanggakan yang telah bersama-sama berjuang untuk meraih impian. 10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Penulis tidak dapat memberikan balasan apapun kecuali ucapan terima kasih. Dan semoga amal kebaikan mereka mendapat pahala dari Tuhan Yang Maha Esa. Tidak lupa penulis mohon maaf atas segala kesalahan dalam penulisan skripsi ini. Semoga karya sederhana ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin. ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi ABSTRAK... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 3 C. Pembatasan Masalah... 4 D. Perumusan Masalah... 5 E. Tujuan Penelitian... 5 F. Manfaat Penelitian... 6 G. Definisi Operasional Variabel... 6 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Kompetensi Guru Sekolah Dasar... 9 B. Sertifikasi Guru Sekolah Dasar... 12 1. Latar Belakang Program Sertifikasi... 12 2. Pengertian Program Sertifikasi Pendidik... 13 3. Tujuan dan Manfaat Program Sertifikasi Pendidik... 15 4. Persyaratan Peserta Program Sertifikasi Pendidik bagi Guru Sekolah Dasar... 16 5. Proses Sertifikasi Pendidik bagi Guru Sekolah Dasar... 17 C. Aktivitas Guru dalam Kompetensi Pedagogik dan Kompetensi Profesional... 19 1. Aktivitas Guru dalam Kompetensi Pedagogik... 19 2. Aktivitas Guru dalam Kompetensi Profesional... 30 x

D. Penelitian yang Relevan... 36 E. Kerangka Berpikir... 38 F. Pertanyaan Penelitian... 39 BAB III METODE PENELITIAN A. Penentuan Subjek dan Objek Penelitian... 40 B. Tempat Penelitian... 41 C. Waktu Penelitian... 42 D. Teknik Pengumpulan Data... 42 1. Wawancara... 42 2. Observasi... 43 E. Instrumen Penelitian... 43 1. Kisi-Kisi Instrumen... 44 2. Cara Skoring Instrumen... 45 F. Teknik Analisis Data... 46 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian... 48 B. Deskripsi tentang Aktivitas Guru dalam Kompetensi Pedagogik dan Profesional... 48 1. Aktivitas Guru dalam Kompetensi Pedagogik... 48 2. Aktivitas Guru dalam Kompetensi Profesional... 55 C. Analisis Data... 58 D. Pembahasan... 62 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 66 B. Saran... 67 DAFTAR PUSTAKA... 68 LAMPIRAN... 70 xi

DAFTAR TABEL Tabel 1. Data Subjek Penelitian... 40 Tabel 2. Kegiatan dan Waktu Penelitian... 42 Tabel 3. Kisi- Kisi Instrumen Penelitian untuk Variabel Aktivitas Kompetensi Pedagogik... 44 Tabel 4. Kisi- Kisi Instrumen Penelitian untuk Variabel Aktivitas Kompetensi Profesional... 45 Tabel 5. Data Hasil Observasi Aktivitas Guru dalam Kompetensi Pedagogik 54 Tabel 6. Data Hasil Observasi Aktivitas Guru dalam Kompetensi Profesional... 58 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Keaktifan Siswa Menjawab Pertanyaan yang Diajukan Guru... 114 Gambar 2. Media LCD Proyektor yang Digunakan Guru dalam Proses Pembelajaran... 114 Gambar 3. Alat Peraga dan Buku Referensi di Perpustakaan... 115 Gambar 4. VCD Pembelajaran IPA Kelas V SD yang ada di SD N Cacaban 4 Kota Magelang... 115 Gambar 5. Data Siswa yang Dibuat Oleh Guru... 116 Gambar 6. Guru Mengatur Siswa Sebelum Masuk ke Kelas... 116 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Instrumen Pedoman Wawancara... 70 Lampiran 2. Instrumen Lembar Observasi... 71 Lampiran 3. Hasil Observasi... 72 Lampiran 4. Catatan Lapangan... 79 Lampiran 5. Hasil Wawancara... 93 Lampiran 6. Foto Dokumentasi... 114 Lampiran 7. Surat Ijin Penelitian... 117 xiv