BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Laporan keuangan merupakan suatu penyajian terstruktur mengenaiposisi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. tentang aktivitas perusahaan selama periode waktu tertentu. Pemakai internal

BAB 1 PENDAHULUAN. pengguna laporan dalam pembuatan keputusan ekonomi sebagai mana yang

BAB I PENDAHULUAN. memberikan informasi mengenai posisi keuangan, kinerja keuangan, dan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia perekonomian yang begitu pesatnya antara lain ditandai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Akuntansi dengan produk utamanya laporan keuangan telah lama dirasakan

BAB I PENDAHULUAN. pengguna laporan dalam pembuatan keputusan ekonomi sesuai dengan yang. dinyatakan dalam Standar Akuntansi Keuangan.

BAB I PENDAHULUAN. pemanfaatan sumber daya ekonomi perusahaan ke dalam sebuah media

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. menggambarkan kinerja perusahaan selama satu periode akuntansi. Lewat laporan

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan alat bagi pihak manajemen untuk

BAB I PENDAHULUAN. Selain itu, auditor juga diwajibkan untuk mendeteksi adanya fraud dalam suatu

BAB I PENDAHULUAN. menampilkan kondisi perusahaan yang menggunakan data keuangaaaaan. Laporan

BAB I PENDAHULUAN. arus kas perusahaan bagi pihak-pihak yang berkepentingan. Pihak-pihak yang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan bentuk alat komunikasi kepada pihak luar

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Laporan keuangan merupakan media yang digunakan oleh suatu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ekonomi dewasa ini merupakan hasil dari proses

BAB I PENDAHULUAN. manajemen perusahaan dalam mengoperasikan bisnisnya. Dari sisi negatif,

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan dunia bisnis, berbagai persaingan dilakukan oleh

BAB I PENDAHULUAN. dengan laporan keuangan, dan semakin kompleks suatu kegiatan bisnis maka. sebagai pedoman dalam mengambil suatu kebijakan.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia menjelma menjadi kekuatan ekonomi terbesar di Asia tenggara. Dengan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. keuangan juga harus memenuhi karakteristik kualitatif sehingga laporan keuangan

BAB I PENDAHULUAN. sekadar kumpulan angka-angka, namun menjadi alat yang sangat berguna

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Profesi akuntan publik merupakan profesi kepercayaan masyarakat. Dari

BAB II LANDASAN TEORI. Teori keagenan dalam perusahaan mengidentifikasi adanya pihak-pihak dalam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan ekonomi pada saat ini, persaingan antara para pelaku

BAB I PENDAHULUAN. memiliki risiko terjadinya kecurangan atau Fraud. Kecurangan atau biasa disebut

BAB I PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG. Kecurangan belakangan ini menjadi sorotan publik dan menjadi

BAB I PENDAHULUAN. yang dipimpinnya, karena baik buruknya performa perusahaan akan. minat investor untuk menanam atau menarik investasinya dari sebuah

BAB I PENDAHULUAN. Kecurangan akuntansi dalam dunia usaha adalah suatu permasalahan yang tidak

BAB I PENDAHULUAN. masa lalu dan kondisi perusahaan untuk masa yang akan datang.

BAB I PENDAHULUAN. finansial bukan secara fisik. Laporan keuangan merupakan hasil input maupun

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi dan politik di Indonesia dan dunia yang sangat fluktuatif belakangan ini

BAB I PENDAHULUAN. memberikan keuntungan bagi pelaku kecurangan (Zainal, 2013). Kecurangan

BAB I PENDAHULUAN. mengenai posisi keuangan, kinerja keuangan dan arus kas perbankan atau

Gambar 1.1 Jumlah Perusahaan Listing di BEI Tahun Sumber: Annual Report BEI 2014

BAB I PENDAHULUAN. (error) dan kecurangan (fraud). Fraud diterjemahkan dengan kecurangan sesuai

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Setiap perusahaan publik yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

BAB II TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. pelaporan keuangan. berikut ini beberapa penelitian yaang berkaitan dengan

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Berbagai literatur mendefinisikan tentang fraud. Defenisi fraud secara

BAB I PENDAHULUAN. bermanfaat bagi sebagian besar kalangan pengguna laporan keuangan dalam membuat

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN ORISINALITAS... KATA PENGANTAR... ABSTRAK...

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan hilangnya kepercayaan publik dan investor untuk berinvestasi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pertumbuhan pasar modal pada beberapa tahun terakhir di Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan alat utama para manajer untuk. menunjukkan efektivitas pencapaian tujuan dan untuk melaksanakan

BAB I PENDAHULUAN. keuangan yang bermanfaat bagi para pemakai dalam pengambilan keputusan.

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu media informasi yang sangat penting untuk menggambarkan

BAB I PENDAHULUAN. terjadi dapat bersifat material dan merugikan pihak pihak berkepentingan, seperti

BAB I PENDAHULUAN. pihak-pihak yang berkepentingan yaitu kepada para stakeholder, laporan

BAB I PENDAHULUAN. keputusan yang tepat. Tujuan laporan keuangan memberikan informasi yang

BAB I PENDAHULUAN. mencapai tujuannya, perusahaan selalu berusaha memaksimalkan laba.

BAB I PENDAHULUAN. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh dari komponen corporate

BAB I PENDAHULUAN. Pada setiap perusahaan, laporan keuangan adalah suatu bentuk

BAB I PENDAHULUAN. Statement of Financial Accounting Concept (SFAC) Nomor 8 sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu indikator yang masih digunakan sampai sekarang adalah laba yang

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan selama satu periode akuntansi (Kasmir, 2011). Adanya

BAB I PENDAHULUAN. Menurut PSAK No. 1 (revisi 2012), laporan keuangan adalah suatu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Laporan keuangan merupakan hal yang tidak dapat terpisahkan

BAB I PENDAHULUAN. perhatian masyarakat dunia. Semakin banyaknya kasus-kasus besar yang terkait

BAB I PENDAHULUAN. ada dalam laporan keuangan adalah relevan (relevance) dan dapat diandalkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Banyaknya isu kecurangan yang diteliti belakangan ini menunjukkan bahwa kasus

BAB I PENDAHULUAN. informasi keuangan tersebut, pihak-pihak yang memanfaatkan laporan keuangan akan

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan komponen penting dalam perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. Akuntan Publik (SPAP), SA Seksi 431 (2001: 431.1), disebutkan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. eksternal seperti : investor, kreditor, pelanggan, karyawan, dan. laporan keuangan merupakan catatan ringkas yang berisi informasi

BAB I PENDAHULUAN. kinerja seseoarang dalam suatu bidang pekerjaan banyak ditentukan oleh tingkat

BAB I PENDAHULUAN. pertanggungjawaban kepada para pihak yang berkepentingan, laporan keuangan

BAB I PENDAHULUAN. mengalami kebangkrutan setelah opini tersebut dikeluarkan. dan kertas, dan komunikasi. Manajemen Enron telah melakukan window

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG PENELITIAN. Di tengah persaingan era globalisasi serta perkembangan informasi teknologi

BAB I PENDAHULUAN. informasi bagi para pemakai (user). Sesuai dengan Konsep Fundamental dalam

BAB I PENDAHULUAN. maupun pihak eksternal perusahaan. Menurut PSAK no. 1, laporan keuangan. penggunaan atas seluruh sumber daya yang ada.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. keuangan juga merupakan media penting dalam memberikan informasi kinerja

BAB I PENDAHULUAN. dan pemerintah yang digunakan sebagai dasar pertimbangan pengambilan

BAB I PENDAHULUAN. terpuji dan menimbulkan banyak kerugian bagi pihak pihak yang menggunakan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan (financial statement) merupakan sumber informasi

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. penelitian, tujuan penelitian, kegunaan penelitian dan sistematika penulisan.

BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya perusahaan-perusahaan go public membuat

I. PENDAHULUAN. menilai kinerja perusahaan dalam proses pengambilan keputusan. Laporan keuangan

BAB I PENDAHULUAN UKDW. walaupun dalam bentuk yang paling sederhana. Seiring dengan. dan mengamankan harta kekayaan suatu perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan laporan yang diharapkan dapat memberikan

BAB I PENDAHULUAN. mendapatkan keuntungan secara sepihak. G.Jack Blogna et. al. (1993) dalam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. laporan keuangan sebagai hasil dari tanggung jawab kinerja dalam periode

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari suatu proses pelaporan

BAB I PENDAHULUAN. upaya yang dilakukan dan hasil yang dicapai dalam pelaksanaan kegiatannya. Hal

BAB I PENDAHULUAN. Investasi di pasar bursa indonesia sampai pada saat ini telah

BAB I PENDAHULUAN. suatu perusahaan digunakan untuk menjamin kelangsungan hidup perusahaan dan

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Laporan keuangan merupakan suatu penyajian terstruktur mengenaiposisi keuangan dan kinerja suatu entitas selama suatu periode tertentu. Sesuai dengan Konsep Fundamental dalam Penyusunan Laporan Keuangan (KDPLK), informasi dalam laporan keuangan harus memenuhi karakteristik kualitatif. Karakteristik kualitatif dibedakan menjadi dua yaitu primer dan sekunder. Kualitas primer terdiri dari relevance dan reability, sedangkan kualitas sekunder terdiri dari comparability dan consistency. Informasi yang disajikan dalam laporan keuangan harus relevan(relevance) agar kebutuhan pemakai dalam proses pengambilan keputusan dapat terpenuhi serta harus harus memiliki keandalan (reliability), yaitu informasi harus bebas dari pengertian yang menyesatkan, kesalahan material, dan dapat diandalkan pemakainya sebagai penyajian yang tulus dan jujur dari yang seharusnya disajikan atau yang secara wajar dapat disajikan. Informasi yang disajikan akan lebih bermanfaat jika dapat dibandingkan (comparability) antara satu perusahaan dengan perusahaan yang lain dalam satu industri (perbandingan horizontal) atau membandingkan perusahaan yang sama untuk periode yang berbeda (perbandingan vertikal) selain itu informasi yang disajikan harus konsinten (consistency). Sebuah entitas dikatakan konsisten dalam menggunakan standar akuntansi apabilamengaplikasikan metode akuntansi yang sama untuk kejadian-kejadian serupa, dariperiode ke periode.

Laporan keuangan menunjukkan pertanggungjawaban pihak manajemen atas penggunaan sumber daya yang telah dipercayakan kepada mereka. Dalam Statement of Financial Accounting Concept (SFAC) No.1 dikemukakan bahwa tujuan dari pelaporan keuangan yakni untuk memberikan informasi kepada investor, kreditor, dan pemakai laporan keuangan lain dalam pengambilan keputusan mengenai investasi dan kredit serta keputusan lainnya. Teori keagenan (agency theory) menyatakan bahwa konflik kepentingan antara manajemen (agen) dan pemegang saham (prinsipal) timbul ketika setiap pihak berusaha untuk mencapai ataupun mempertahankan kemakmuran masingmasing. Dalam hubungan keagenan, manajer memiliki asimetri informasi terhadap pihak eksternal. Asimetri tersebut terjadi ketika manajer memiliki informasi internal perusahaan yang lebih banyak dibanding para pemegang saham. Dalam kondisi tersebut, manajer dapat menggunakan informasi yang diketahuinya untuk memanipulasi laporan keuangan dalam usaha memaksimalkan kemakmurannya. Perusahaan ingin agar laporan keuangan yang dipublikasikan menampilkan kondisi keuangan yang terbaik. Untuk itu manajer akan termotivasi meningkatkan kinerja perusahaan agar laporan keuangan selalu terlihat baik tiap tahunnya. Namun, seringkali manajer gagal dalam mencapai tujuan tersebut dan pada akhirnya memilih untuk melakukan tindak kecurangan agar laporan keuangan dapat terlihat baik dan memuaskan. Menurut Standar Profesional Akuntansi Publik (SPAP) kecurangan laporan keuangan merupakan salah saji atau penghilangan secara sengaja jumlah atau pengungkapan dalam laporan keuangan.

Akibat dari kecurangan tersebut, maka laporan keuangan tidak lagi menjadi informasi yang valid untuk dasar pengambilan keputusan. Apabila fraudulent financial reporting memang sebuah masalah yang signifikan, auditor sebagai pihak yang bertanggungjawab harus mendeteksi aktivitas kecurangan sebelum akhirnya berkembang menjadi skandal akuntansi yang sangat merugikan.banyaknya skandal akuntansi yang terjadi dekade terakhirmenunjukkan bahwa telah terjadinya kegagalan audit yang menyebabkan kerugian para pelaku bisnis. Meskipun salah saji belum tentu berkaitan dengan kecurangan, akan tetapi faktor resiko yang berkaitan dengan manajemen terbukti ada. Penelitian yang dilakukan oleh Association of Certified Fraud Examiners (1997 dalam Norbarani 2012) menemukan bahwa 83% kasus fraud terjadi dilakukan oleh pemilik perusahaan atau dewan direksi. Selain itu disebutkan juga bahwa lebih dari setengah pelaku fraud adalah manajemen. Meningkatnya berbagai kasus skandal akuntansi di dunia menyebabkan berbagai pihak berspekulasi bahwa manajemen telah melakukan kecurangan pada laporan keuangan (Skousen et al., 2009). Skandal akuntansi telah berkembang luas, seperti halnya di Amerika Serikat.Spathis (2002) menjelaskan bahwa pada tahun 2001 perusahaan energi raksasa, Enron mengalami kebangkrutan.hal tersebut menjadi kebangkrutan terbesar dalam sejarah AS dengan estimasi kerugian mencapai US$74 miliar.perusahaan ini bangkrut akibat skema penipuan akuntansi yang spektakuler, didalangi oleh para eksekutif perusahaan. Ribuan karyawan Enron

mendapati bahwa dana pensiun yang seharusnya mereka terima, lenyap hanya dalam kurun waktu semalam, dan saham perusahaan jatuh dari US$90,75 menjadi US$0,67. Jepang sebagai negara yang terkenal sangat menjunjung tinggi moralitas dan etika juga bisa jatuh dalam jurang yang sama. Meskipun sebelumnya ada kasus Olympus di Jepang, namun tidak segempar Toshiba yang lebih dikenal oleh masarakat dunia. Toshiba Corporation didera skandal akuntansi senilai US$1,2 miliar yang menyebabkan pemimpin perusahaan Hisao Tanaka dan dua eksekutif lainnya mengundurkan diri. Pengunduran diri datang setelah laporan pihak ketiga menunjukkan bahwa eksekutif puncak perusahaan menetapkan target keuntungan realistis yang secara sistematis menyebabkan akuntansi cacat.toshiba adalah perusahaan besar yang telah berdiri selama 140 tahun di Jepang dengan lini usaha meliputi reaktor nuklir hingga chip memori.perusahaan terjerembab dalam skandal akuntansi terbesar di negara itu sejak 2011. Penggelembungan laba sebesar 151,8 miliar yen atau US$1,22 ini awalnya ingin menciptakan investor s confidence ternyata telah mencoreng nama besar Toshiba selama ini. Indonesia sebagai Negara yang belum stabil kondisi ekonominya juga terkena wabah meluasnya skandal akuntansi. Pada tahun 2014 skor Indonesia dalam Corruption Perception Index (CPI) adalah 34 dan menempati posisi 107 dari 175 negara yang diukur tingkat korupsinya (Transparancy International, 2014). Pada tahun 2001, tercatat skandal keuangan di perusahaan public yang melibatkan manipulasi laporan keuangan oleh PT Kimia Farma.

PT Kimia Farma adalah sebuah BUMN yang sahamnya telah diperdagangkan di bursa sehingga menjadi perusahaan publik. Berdasarkan indikasi oleh Kementerian BUMN dan pemeriksaan Bapepam (Bapepam, 2002) ditemukan adanya salah saji dalam laporan keuangan yang mengakibatkan lebih saji (overstatement) laba bersih untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2001 sebesar Rp 32,7 miliar yang merupakan 2,3% dari penjualan dan 24,7% dari laba. Salah saji ini terjadi dengan cara melebihsajikan penjualan dan persediaan pada 3 unit usaha, dan dilakukan dengan menggelembungkan harga persediaan yang telah diotorisasi oleh direktur produksi untuk menentukan nilai persediaan pada unit distribusi PT Kimia Farma per 31 Desember 2001 (Bapepam, 2002). Selain itu, manajemen PT Kimia Farma juga melakukan pencatatan ganda atas penjualanpada 2 unit usaha yang dilakukan pada unit-unit yang tidak disampling oleh auditor eksternal. Kerugian yang ditimbulkan oleh tindakan kecurangan tidak hanya mencakup kerugian keuangan secara langsung.kerugian tersebut juga termasuk merusak hubungan eksternal bisnis, semangat kerja karyawan, reputasi perusahaan dan branding (PriceWaterhouseCoopers, 2003).Di samping meningkatnya kejadian mengenai tindakan kecurangan dan berlakunya undangundang baru anti-tindakan kecurangan, namun usaha yang dilakukan oleh perusahaan untuk memerangi kecurangan tidak berjalan lancar dan hanya bersifat formalitas (Andersen, 2004). Oleh karena itu banyak perusahaan mencoba cara baru untuk memerangi tindakan kecurangan (KPMG Forensik, 2003, PriceWaterhouseCoopers,2003).

Dalam rangka memberikan solusi terhadap kelemahan dalam prosedur pendeteksian kecurangan di dunia, American Institute Certified Public Accountant(AICPA) menerbitkan Statement of Auditing Standards No.99 (SAS No. 99) mengenai Consideration of Fraud in a Financial Statement Audit pada Oktober 2002 (Skousen et al., 2009).Tujuan dikeluarkannya SAS No.99 adalah untuk meningkatkan efektivitas auditor dalam mendeteksi kecurangan dengan menilai pada faktor risiko kecurangan perusahaan.faktor risiko kecurangan yang diadopsi dalam SAS No.99 didasarkan pada teori faktor risiko kecurangan Cressey (1953).Pengadopsian tersebut didukung oleh akuntan professional, akademisi, dan berbagai lembaga (Skousen et al., 2009). Menurut teori Cressey (dikutip oleh Skousen et al., 2009), terdapat tigakondisi yang selalu hadir dalam tindakan fraud yaitu pressure, opportunity, dan rationalization yang disebut sebagai fraud triangle.ketiga kondisi tersebut merupakan faktor risiko munculnya kecurangan dalam berbagai situasi.temuan berbagai risiko kecurangan oleh Cressey (1953) didasarkan pada serangkaian wawancara dengan orang-orang yang dihukum karena penggelapan (Skousen et al., 2009). Fraudulent financial reporting dapat dilakukan dengan berbagai metode(spathis, 2002). Salah satu proksi yang dapat mengukur kecurangan laporan keuangan adalah manajemen laba. Hal tersebut didasarkan pada pernyataan Rezaee (2002) bahwa fraudulent financial reporting berkaitan erat dengan tindakan manipulasi laba yang dilakukan oleh manajemen.fraudulent

Financial Reporting sering kali diawali dengan salah saji ataumanajemen laba dari laporan keuangan kuartal yang dianggap tidak material tetapi akhirnya tumbuh menjadi fraud secara besar-besaran dan menghasilkan laporan keuangan tahunan yang menyesatkan secara material (Rezaee, 2002). Oleh sebab itu, penelitian ini menambahkan manajemen laba sebagai variabel dependen. Fraudulent financial reporting yang tidak terdeteksi dapat berkembang menjadiskandal besar yang merugikan banyak pihak (Skousen et al., 2009). Maka, penelitian ini dimaksudkan untuk mendeteksi fraudulent financial reporting menggunakan analisis fraud triangle dengan acuan penelitian yang dilakukan oleh Skousen et al. (2009). Penelitian oleh Skousen et al. (2009) berhasil mengembangkan model prediksi kecurangan yang mengalami peningkatan substansial dibandingkan model prediksi fraud lainnya. Penelitian terdahulu telah dilakukan untuk mendeteksi komponen fraud triangle, salah satunya penelitian yang dilakukan oleh Resti Molida (2011) melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Financial Stability, PersonalFinancial Need dan Ineffective Monitoring pada Financial Statement Fraud dalam Perspektif Fraud Triangle, penelitian ini dilakukan terhadap perusahaan manufaktur dengan periode penelitian 2008-2009. Alat analisis dalam penelitian ini adalah uji asumsi klasik dan pengujian hipotesis dengan metode regresi linier. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel financial stability, personal financial need berpengaruh signifikan terhadap financial statement fraud.sementara ineffective monitoring tidak berpengaruh secara signifikan terhadap financial statement fraud.peneliti ingin melakukan penelitian kembali

tentang pengaruh komponen statement fraud triangle terhadap fraudulent financial reporting. Penelitian yang akan dilakukan merupakan pembuktian dari penelitian yang dilakukan Resti Molida (2011). Perbedaan dari penelitian sebelumnya yang pertama, penulis memperpanjang tahun pengamatan menjadi tiga tahun penelitian yang dilakukan pada periode terbaru dengan harapan hasil penelitian ini menjadi lebih aktual dibandingkan dengan penelitian sebelumnya, dengan seluruh perusahaan manufaktur yang menjadi populasi penelitian ini, perbedaan selanjutnya adalah penulis menambahkan variabel tekanan eksternal, target keuangan, kondisi industri, dan rasionalisasi yang diduga mempengaruhi kecurangan pelaporan keuangan, alasan penulis memilih fraudulent financial reporting menjadi tema dalam penelitian ini karena fraudulent financial reporting yang tidak terdeteksi dapat berkembang menjadi skandal besar yang merugikan banyak pihak. Berdasarkan penjelasan tersebut, penulis tertarik untuk menyusun skripsi dengan judul Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Fraudulent Financial Reporting dalam Perspektif Fraud Triangle (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2012-2014). 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Apakah stabilitas keuangan berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting?

2. Apakah tekanan eksternal berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting? 3. Apakah target keuangan berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting? 4. Apakah kondisi industri berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting? 5. Apakah efektivitas pengawasan berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting? 6. Apakah rasionalisasi berpengaruh terhadap fraudulent financial reporting? 1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian 1.3.1 Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah di atas, penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai: 1. Pengaruh stabilitas keuangan terhadap fraudulent financial reporting 2. Pengaruh tekanan eksternal terhadap fraudulent financial reporting 3. Pengaruh target keuangan terhadap fraudulent financial reporting 4. Pengaruh kondisi industri terhadap fraudulent financial reporting 5. Pengaruh efektivitas pengawasan terhadap fraudulent financial reporting 6. Pengaruh rasionalisasi terhadap fraudulent financial reporting 1.3.2 Manfaat Penelitian Sejalan dengan tujuan penelitian di atas, maka kegunaan penelitian ini dapatdiuraikan sebagai berikut : 1. Bagi Peneliti

Sebagai sarana untuk melengkapi dan menerapkan pengetahuan teoritis yang diperoleh di bangku kuliah. 2. Bagi Akademisi Penelitian ini diharapkan mampu memberikan kontribusi terhadap pengembangan teori, khususnya dalam bidang auditing. 3. Bagi Perusahaan Penelitian ini diharapkan mampu memberikan bahan untuk pengambilan kebijakan berkaitan dengan pencegahan tindakan kecurangan keuangan. 4. Bagi Peneliti Selanjutnya Penelitian ini diharapkan dapat menjadi acuan ataupun referensi dan salah satu sumber informasi penelitian selanjutnya mengenai kecurangan pelaporan keuangan.