BAB VII PENUTUP KESIMPULAN

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI KALBAR

KATA PENGANTAR. Cibinong, Maret Bupati Bogor, Hj. NURHAYANTI LAPORAN KINERJA PEMERINTAH (LAKIP) KABUPATEN BOGOR

Jumlah Anggaran 1 BELANJA , ,00 97, ,95


RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

KATA PENGANTAR. Cibinong, Maret 2014 Bupati Bogor, RACHMAT YASIN

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI TAHUN ANGGARAN 2015

KATA PENGANTAR. Cibinong, Maret 2015 Bupati Bogor, Hj. NURHAYANTI

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

BAB I PENDAHULUAN I - 1 A. VISI DAN MISI II - 3 B. STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN DAERAH II - 5 C. PRIORITAS PEMBANGUNAN DAERAH II - 13

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN MANDAILING NATAL RINGKASAN PERUBAHAN APBD TAHUN ANGGARAN 2014

DATA UMUM 1. KONDISI GEOGRAFIS

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN RANCANGAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

RINGKASAN LAPORAN REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH

RINGKASAN RANCANGAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH JEMBER TAHUN ANGGARAN 2016

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

PEMERINTAH KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

DAFTAR ISI. Daftar Isi...

RINGKASAN RANCANGAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

ORGANISASI DAN TATA KERJA SEKRETARIAT DAERAH DAN SEKRETARIAT DPRD KABUPATEN BLORA TAHUN 2008 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BLORA NOMOR 5 TAHUN 2008

RENCANA KERJA ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

Jadual Penerapan Paket Kegiatan Rencana Induk Penerapan Electronic Government (E-Gov) xxxxxxxxxx xxxxxxxx

BAB II PERENCANAAN KINERJA

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

DAFTAR RINGKASAN APBD TAHUN ANGGARAN 2013

BAB IV PLAFON ANGGARAN SEMENTARA BERDASARKAN URUSAN PEMERINTAHAN DAN PROGRAM/KEGIATAN

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

BUPATI PAMEKASAN S A M B U T A N

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

Lubuklinggau, Mei 2011 BUPATI MUSI RAWAS RIDWAN MUKTI

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

Daftar Isi. KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... vii

PUBLIKASI KINERJA SERETARIAT DAERAH TAHUN 2016

DAFTAR ISI. Halaman. X-ii. RPJMD Kabupaten Ciamis Tahun

BUPATI KULON PROGO PERATURAN BUPATI KULON PROGO NOMOR : 33 TAHUN 2008 TENTANG PEDOMAN KOORDINASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KERINCI TAHUN 2012 NOMOR 2

URUSAN DESENTRALISASI

PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2015

BUPATI WONOGIRI PERATURAN DAERAH KABUPATEN WONOGIRI NOMOR 25 TAHUN 2012 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

BUPATI LAMANDAU, Ir. MARUKAN

BUPATI KEBUMEN PERATURAN BUPATI KEBUMEN NOMOR 80 TAHUN 2008 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN...I.

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT RINGKASAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2014

DAFTAR ISI. Daftar Isi... Daftar Tabel...

Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kabupaten Sleman Akhir Masa Jabatan Tahun DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Anggaran, Realisasi, dan Pelaksanaan Urusan Wajib

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

PROVINSI JAWA TENGAH RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI TAHUN ANGGARAN 2014

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

Tabel 3.1. Anggaran, Realisasi, dan Pelaksanaan Urusan Wajib

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI TAHUN ANGGARAN 2014

REALISASI APBD PROVINSI KALIMANTAN TENGAH TAHUN ANGGARAN 2013 TRIWULAN I

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BALANGAN NOMOR 18 TAHUN 2011 TENTANG

APBD KOTA YOGYAKARTA TAHUN ANGGARAN 2018

Walikota Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat

Dalam rangka. akuntabel serta. Nama. Jabatan BARAT. lampiran. perjanjiann. ini, tanggungg. jawab kami. Pontianak, Maret 2016 P O N T I A N A K

BUPATI BUTON UTARA PROVINSI SULAWESI TENGGARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN BUTON UTARA NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

BUPATI PAMEKASAN S A M B U T A N

RINGKASAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI

D A F T A R I S I Halaman

BUPATI SIDOARJO PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN BUPATI SIDOARJO NOMOR 16 TAHUN 2016 TENTANG

PEMERINTAH KOTA BALIKPAPAN RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI TAHUN ANGGARAN 2016

BAB VIII INDIKASI RENCANA PROGRAM PRIORITAS YANG DISERTAI KEBUTUHAN PENDANAAN

BUPATI PAMEKASAN S A M B U T A N

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BANYUMAS,

RINGKASAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI SKPD TAHUN ANGGARAN 2013

BUPATI SERAM BAGIAN BARAT

BUPATI KULON PROGO TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO BUPATI KULON PROGO,

PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI RINGKASAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN ORGANISASI TAHUN ANGGARAN 2014

PROVINSI JAWA TENGAH KEPUTUSAN BUPATI PEKALONGAN NOMOR 050.6/261.1 TAHUN 2015 TENTANG

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA NOMOR : 7 TAHUN 2008 SERI D PERATURAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA NOMOR : 7 TAHUN TAHUN 2004 TENTANG

RINGKASAN APBD MENURUT ORGANISASI DAN URUSAN PEMERINTAHAN

BUPATI HULU SUNGAI UTARA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BUPATI KAPUAS PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN BUPATI KAPUAS NOMOR 16 TAHUN 2015 TENTANG

DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xi BAB I PENDAHULUAN

BUPATI TULUNGAGUNG PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN BUPATI TULUNGAGUNG NOMOR 68 TAHUN 2014 TENTANG

RANCANGAN PERATURAN DAERAH KOTA MAGELANG NOMOR TAHUN 2017 TENTANG

Bab II Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Tahun 2017

Transkripsi:

BAB VII PENUTUP KESIMPULAN Pencapaian kinerja pembangunan Kabupaten Bogor pada tahun anggaran 2012 telah menunjukkan hasil yang menggembirakan. Hal ini terlihat dari sejumlah capaian kinerja dari indikator keuangan daerah, kinerja urusan pemerintahan/opd dan indikator kinerja makro pembangunan, sebagai berikut : 1. Kinerja Keuangan Daerah : a. Pendapatan Asli Daerah (PAD) dapat direalisasikan sebesar Rp. 1,068,548,465,318.37 atau 117,35% dari target yang ditetapkan sebesar Rp. 911,453,125,000,00. PAD tersebut terdiri dari Penerimaan dari Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan dan Lain-Lain PAD yang Sah. b. Dana Perimbangan dapat direalisasikan sebesar Rp. 2,048,587,761,028.00 atau 104,31% dari target yang ditetapkan sebesar Rp. 1,963,877,056,000,00. Pendapatan Dana Perimbangan, terdiri dari pendapatan Bagi Hasil Pajak, Bagi Hasil Bukan Pajak/SDA, Dana Alokasi Umum, dan Dana Alokasi Khusus; c. Lain-lain Pendapatan yang Sah dapat direalisasikan sebesar Rp. 857,269,137,888.00 atau 98.34% dari target yang ditetapkan sebesar Rp.871,711,633,000,00. Lain-lain pendapatan daerah, terdiri dari Pendapatan Hibah, Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan Pemerintah Daerah Lainnya, Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus, Bantuan Keuangan dari Propinsi atau Pemerintah Daerah Lainnya, Bagi Hasil Retribusi dari Provinsi dan Pemerintah, Dana Alokasi Cukai Tembakau serta Dana Transfer Lainnya; d. Realisasi belanja terdiri dari Belanja Tidak Langsung dan Belanja Langsung. Capain kinerja anggarannya untuk Belanja Tidak Langsung sebesar Rp Rp 1.779.883.806.732,00 atau 95.39% dari anggaran yang telah ditetapkan, yaitu Rp. 1,865,941,065,000.00 sedangkan Rp 1,894,112,660,987.00 atau 83.04 % dari anggaran yang telah ditetapkan, yaitu sebesar Rp. 2,280,906,105,000.00. 2. Kinerja yang berkenaan dengan urusan pemerintahan/prioritas pembangunan, dikontribusikan oleh pencapaian kinerja pada urusan wajib dan urusan pilihan yang dilaksanakan oleh OPD, diukur berdasarkan indikator Kinerja Kunci (IKK) yang telah ditetapkan, realisasinya sebagai berikut : VII - 1

a. Prioritas Pertama yaitu Peningkatan Infrastruktur Sarana Prasarana Wilayah dan Pengendalian Kualitas Lingkungan, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Bina Marga dan Pengairan dengan capaian kinerja outcome sebesar 84,82%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 106,40%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Tata Ruang dan Pertanahan dengan capaian kinerja outcome sebesar 87,26%; 4) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Dinas Tata Bangunan dan Pemukiman dengan capaian kinerja outcome sebesar 103,61%; 5) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pertanian dan Kehutanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 105,35%; 6) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Lalu Lintas Angkutan Jalan Raya dengan capaian kinerja outcome sebesar 90,19%; 7) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Lingkungan Hidup dengan capaian kinerja outcome sebesar 104,73%; 8) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pemuda dan Olah Raga dengan capaian kinerja outcome sebesar 79,95%; 9) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral dengan capaian kinerja outcome sebesar 98,08%. b. Prioritas Kedua yaitu Pengembangan Perekonomian Berbasis Potensi dan Keunggulan Lokal, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan dengan capaian kinerja outcome sebesar 110,20%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa dengan capaian kinerja outcome sebesar 100,00%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Peternakan dan Perikanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 101,48%; 4) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 107,14%; 5) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pertanian dan Kehutanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 100%. 6) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Kebudayaan dan Pariwisata dengan capaian kinerja outcome sebesar 111,20%. VII - 2

c. Prioritas Ketiga yaitu Peningkatan Ketahanan Pangan, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan dengan capaian kinerja outcome sebesar 104,15%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Peternakan dan Perikanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 100,84%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 123,66%; 4) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pertanian dan Kehutanan dengan capaian kinerja outcome sebesar 87,99%. d. Prioritas Keempat yaitu Peningkatan Mutu Pendidikan dan Kesehatan, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pendidikan dengan capaian kinerja outcome sebesar 98,41%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Kesehatan dengan capaian kinerja outcome sebesar 108,97%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja RSUD Cibinong dengan capaian kinerja outcome sebesar 103,73%; 4) Realisasi rata-rata capaian kinerja RSUD Ciawi dengan capaian kinerja outcome sebesar 99,98%; 5) Realisasi rata-rata capaian kinerja RSUD Leuwiliang dengan capaian kinerja outcome sebesar 93,25%; 6) Realisasi rata-rata capaian kinerja RSUD Cileungsi dengan capaian kinerja outcome sebesar 100,00%; 7) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana dengan capaian kinerja outcome sebesar 99,85%. e. Prioritas Kelima yaitu Peningkatan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Tata Bangunan dan Pemukiman dengan capaian kinerja outcome sebesar 107,01%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 94,08%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Tata Ruang dan Pertanahan dengan capaian kinerja outcome sebesar 152,00%; VII - 3

4) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil dengan capaian kinerja outcome sebesar 94,60%; 5) Realisasi rata-rata capaian kinerja Satuan Polisi Pamong Praja dengan capaian kinerja outcome sebesar 102,74%; 6) Realisasi rata-rata capaian kinerja Sekretariat Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 109,16%; 7) Realisasi rata-rata capaian kinerja Sekretariat DPRD dengan capaian kinerja outcome sebesar 88,08%; 8) Realisasi rata-rata capaian kinerja Inspektorat dengan capaian kinerja outcome sebesar 105,09%; 9) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pendapatan Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 113,14%; 10) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Pengelola Keuangan dan Barang Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 96,76%; 11) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan dengan capaian kinerja outcome sebesar 106,59%; 12) Realisasi rata-rata capaian kinerja Sekretariat KORPRI dengan capaian kinerja outcome sebesar 100,00%; 13) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Penanggulangan Bencana Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 99,83%; 14) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa dengan capaian kinerja outcome sebesar 115,45%; 15) Realisasi rata-rata capaian kinerja Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 102,68%; 16) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Komunikasi dan Informasi dengan capaian kinerja outcome sebesar 93,24%. f. Prioritas Keenam yaitu Peningkatan Kehidupan Sosial dan Keagamaan Masyarakat, yang diindikasikan dengan : 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana dengan capaian kinerja outcome sebesar 124,94%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi dengan capaian kinerja outcome sebesar 105,83%; VII - 4

3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik dengan capaian kinerja outcome sebesar 123,94%; 4) Realisasi rata-rata capaian kinerja Satuan Polisi Pamong Praja dengan capaian kinerja outcome sebesar 99,59%; 5) Realisasi rata-rata capaian kinerja Sekretariat Daerah dengan capaian kinerja outcome sebesar 95,64%; 6) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa dengan capaian kinerja outcome sebesar 103,92%. g. Prioritas Ketujuh yaitu Peningkatan Investasi dan Penciptaan Peluang Kerja, yang diindikasikan dengan: 1) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Tata Bangunan dan Pemukiman dengan capaian kinerja outcome sebesar 100,00%; 2) Realisasi rata-rata capaian kinerja Badan Perijinan Terpadu dengan capaian kinerja outcome sebesar 99,74%; 3) Realisasi rata-rata capaian kinerja Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi dengan capaian kinerja outcome sebesar 131,29%. 3. Kinerja dari indikator makro pembangunan, antara lain : a. Realisasi Indeks Pembangunan Manusia (IPM) komposit Kabupaten Bogor 72,87 poin; b. Angka Harapan Hidup (AHH) terealisasi 69,49 tahun; c. Angka Melek Huruf (AMH) terealisasi 95,26 persen; d. Rata-rata Lama Sekolah (RLS) terealisasi sebesar 8,12 tahun; e. Kemampuan Daya Beli Masyarakat (Purchasing Power Parity = PPP) yang dihitung berdasarkan tingkat konsumsi riil per kapita per bulan, realisasinya Rp. 632.170,-; f. Realisasi dari pergerakan nilai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Pada tahun 2012, PDRB Kabupaten Bogor atas dasar harga berlaku mencapai Rp. 95,905 trilyun; g. Laju pertumbuhan ekonomi pada tahun 2012 berdasarkan harga konstan 5,99%; h. Pendapatan per kapita penduduk Kabupaten Bogor (dihitung dari angka PDRB dibagi dengan jumlah penduduk pada tahun yang sama), maka diperoleh tingkat pendapatan per kapita berdasarkan harga berlaku yaitu mencapai Rp. 18,84 juta/kapita/tahun. i. Jumlah penduduk Kabupaten Bogor pada tahun 2012 sebesar 5.077.210 jiwa; j. Laju pertumbuhan penduduk Kabupaten Bogor 3,15 persen; k. Jumlah penduduk miskin di Kabupaten Bogor berdasarkan angka estimasi TNP2K pada tahun 2012 berjumlah 424.314 jiwa (8,62 persen). VII - 5

Berbagai keberhasilan Capaian Kinerja seperti yang diuraikan diatas mendapatkan apresiasi dan penilaian yang sangat tinggi baik dari Pemerintah Provinsi, Pemerintah Pusat maupun lembaga penilai lainnya, dan merupakan raihan prestasi yang patut dibanggakan oleh Pemerintah Kabupaten Bogor. Prestasi yang diraih itu ditandai dengan diterimanya sebanyak 82 jenis penghargaan di berbagai bidang, baik melalui perwakilan Kabupaten Bogor di berbagai ajang lomba maupun pada penilaian pemberian anugrah dari lembaga pemerintah maupun swasta. Seluruh keberhasilan dan prestasi itu, tentunya merupakan hasil dari komitmen dan upaya kita bersama dalam rangka mewujudkan tujuan pembangunan yaitu kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat Kabupaten Bogor. Akhirnya, kepada semua pihak yang berperan serta dalam memajukan Kabupaten Bogor baik langsung maupun tidak langsung, disampaikan ucapan terima kasih dan semoga upaya kita semua diridhoi oleh Allah SWT. Amin Yaa Rabbal Aalamin. Cibinong, Februari 2013 BUPATI BOGOR RACHMAT YASIN VII - 6