THE EFFECT OF INDIVIDUAL, PSYCHOLOGICAL AND ORGANIZATION VARIABLE TO THE PERFORMANCE OF MIDWIVES IN DELIVERING BABY-BIRTH AT RSKD FATIMAH IN 2013

dokumen-dokumen yang mirip
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PERAWAT DALAM MENDOKUMENTASIKAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT WOODWARD PALU

Sri Marisya Setiarni, Adi Heru Sutomo, Widodo Hariyono Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta

Mahasiswa Magister Keperawatan Komunitas, Universitas Padjadjaran Bandung 2,3,4. Staff Dosen Keperawatan Komunitas Universitas Padjadjaran Bandung

PENERAPAN PRINSIP GOOD COORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RSU ANUTAPURAPALU TAHUN 2013

BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN IBU HAMIL (K4) DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS CIMARAGAS KABUPATEN CIAMIS TAHUN 2013.

FAKTOR KEBERHASILAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DI PUSKESMAS JUMPANDANG BARU TAHUN 2014

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan Mencapai derajat Sarjana S2. Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit

PENGARUH MUTU PELAYANAN KIA TERHADAP KEPUASAN IBU BERSALIN SECARA NORMAL DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN ACEH TAMIANG TAHUN 2016 TESIS.

Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Higienitas Pasien Skabies di Puskesmas Panti Tahun 2014

BAB I PENDAHULUAN. mengandung zat gizi yang paling sesuai dengan kebutuhan bayi dan

ANALISIS PERILAKU MAHASISWI TENTANG DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PERIKSA PAYUDARA SENDIRI (SADARI) DI UNIVERSITAS ISLAM AS-SYAFI IYAH TAHUN 2016

DETERMINAN KINERJA PETUGAS IMUNISASI DI PUSKESMAS KABUPATEN SIGI PROVINSI SULAWESI TENGAH

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN KELENGKAPAN IMUNISASI TETANUS TOKSOID DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TAHUNAN JEPARA

SIKAP DAN KOMUNIKASI BIDAN BERHUBUNGAN DENGAN KEPUASAN IBU HAMIL DALAM ANTENATAL CARE DI BPM. Abstract

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING ARTIKEL

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL MENGENAI KEDARURATAN OBSTETRI DI RUMAH SAKIT ROBERT WOLTER MONGISIDI MANADO

JST Kesehatan, Januari 2015, Vol.5 No.1 : ISSN

Kinerja Bidan di Desa dalam Program Jaminan Pemeliharaan Kesehatan Masyarakat Miskin

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KINERJA TENAGA KESEHATAN DALAM PELAYANAN ANTENATAL CARE TERPADU

PENGARUH KARAKTERISTIK INDIVIDU DAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA PETUGAS POLIKLINIK RS PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA NASKAH PUBLIKASI

ANALISIS HUBUNGAN PRINSIP-PRINSIP GOOD GOVERNANCE DENGAN KINERJA PEGAWAI DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN LUWU TIMUR

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik observasional yang bertujuan

SIKAP IBU HAMIL DENGAN KEPATUHAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE PERTAMA (K1) COMPLIANCE WITH THE ATTITUDE OF PREGNANT WOMEN PRENATAL CARE FIRST VISIT

HUBUNGAN LINGKUNGAN FISIK DAN FAKTOR INDIVIDU BALITA DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI LINGKUNGAN PUSKESMAS WIROBRAJAN YOGYAKARTA

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA BIDAN DESA PTT DALAM PELAYANAN ANTENATAL DI WILAYAH KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2012

Jurnal Keperawatan, Volume VIII, No. 1, April 2012 ISSN

HUBUNGAN MINAT IBU MENYUSUI DENGAN PERAWATAN PAYUDARA DI RS PKU MUHAMMADIYAH KOTAGEDE

HUBUNGAN PENGETAHUAN, MOTIVASI DAN STATUS KEPEGAWAIAN BIDAN DENGAN PENERAPAN PARTOGRAF DI KABUPATEN SRAGEN

STIKES Nani Hasanuddin Makassar 2. STIKES Nani Hasanuddin Makassar 3. STIKES Nani Hasanuddin Makassar

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU YANG MEMILIKI BALITA DENGAN KUNJUNGAN KE POSYANDU

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan di seluruh Puskesmas Kota Salatiga.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KINERJA BIDAN DESA TENTANG PELAYANAN ANTENATAL DI KABUPATEN PIDIE TAHUN 2014 TESIS. Oleh HASRATI.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN IMUNISASI CAMPAK: APLIKASI TEORI HEALTH BELIEF MODEL SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

DETERMINAN FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PROGRAM PERENCANAAN PERSALINAN DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI (P4K)

DETERMINAN KINERJA PETUGAS MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT DI PUSKESMAS KABUPATEN HALMAHERA SELATAN

Daftar Pustaka : 44 ( ) Kata Kunci : Perilaku Bidan, Inisiasi Menyusu Dini

ANALISIS FAKTOR TENAGA KESEHATAN YANG MEMPENGARUHI PELAKSANAAN PELAYANAN ANTENATAL CARE (ANC)

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMILIHAN PENOLONG PERSALINAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KABUPATEN PANDEGLANG

Analisis Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Keikutsertaan Ibu Hamil Dalam Melakukan Senam Hamil Pada Kelas Ibu Hamil

FAKTOR - FAKTOR YANG BERHUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF PADA KARYAWATI UNSIKA TAHUN 2013

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Puskesmas Gatak I Sukoharjo Penelitian ini dilaksanakan

HUBUNGAN KARAKTERISTIK DENGAN KEAKTIFAN KADER POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NAGARA KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Rumah Bersalin (RB) Amanda yang

ANALISIS KINERJA BIDAN DALAM DETEKSI DINI RISIKO BBLR PADA PELAYANAN ANTENATAL DI WILAYAH KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2013

HUBUNGAN PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE DENGAN KINERJA PEGAWAI DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN WAJO TAHUN 2012

BAB 3 METODE PENELITIAN. variabel-variabel penelitian melalui pengujian hipotesa.

METODE PENELITIAN. Bentuk penelitian yang digunakan peneliti adalah penelitian deskriptif

HUBUNGAN KUALITAS KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PETUGAS DI PUSKESMAS TAMALANREA MAKASSAR

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN STIMULASI BICARA DAN BAHASA PADA BALITA DI PAUD NURUL A LA KOTA LANGSA

TESIS. Oleh RIA NOVITA SARI /IKM

*Andi Indah Haryani Muharnadiah

*Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi. Kata Kunci : Pengetahuan,Pekerjaan,Pendidikan,Pemberian ASI Eksklusif

² Staf Pengajar Departemen Gizi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat USU ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. terbaik yang bersifat alamiah. Menurut World Health Organization (WHO),

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN IBU

BAB I PENDAHULUAN. sampai dengan 2010 bahwa kejadian diare pada bayi terus meningkat dan

BAB IV METODE PENELITIAN. menggunakan pendekatan cross sectional study. Metode analitik korelasi ini

Endah Retnani Wismaningsih Oktovina Rizky Indrasari Rully Andriani Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri

Analisis Faktor-faktor Motivasional yang Berhubungan dengan Kinerja Bidan Desa dalam Pembinaan Kader Posyandu di Kabupaten Aceh Barat Tahun 2014

Program Studi Diploma IV Bidan Pendidik Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyiyah Yogyakarta

PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP BIDAN DENGAN PENERAPAN ASUHAN PERSALINAN NORMAL DI RUMAH BERSALIN NGUDI SARAS KARANGANYAR

Akses Pelayanan Kesehatan Berhubungan dengan Pemanfaatan Fasilitas Persalinan yang Memadai di Puskesmas Kawangu

TESIS. Oleh ANI ARIATI /IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

HUBUNGAN ANTARA FAKTOR PENGETAHUAN, PENGALAMAN, PERSEPSI SUPERVISI, MOTIVASI DAN SIKAP DENGAN KINERJA BIDAN PUSKESMAS DI KABUPATEN MINAHASA TENGGARA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah descriptive correlative research, atau

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS ASUHAN IBU NIFAS DAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD SURAKARTA

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KELENGKAPAN REKAM MEDIS DI RSUD H. PADJONGA DG. NGALLE TAKALAR 2013

BAB III METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Jenis penelitian ini merupakan penelitian analitik retrospektif menggunakan data rekam medis.

HUBUNGAN PERILAKU IBU HAMIL TERHADAP PEMANFAATAN ANC DI PUSKESMAS MAMAJANG KOTA MAKASSAR

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SUAMI TENTANG INISIASI MENYUSU DINI DI PUSKESMAS SIBELA SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

Jurnal Kesehatan Medika Saintika Volome 8 Nomor 1 jurnal.syedzasaintika.ac.id

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di Ruang kebidanan RSUD.Dr.M.M

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga ABSTRAK. Kata kunci: BBLR, kualitas, kuantitas, antenatal care. viii

Oleh : Suyanti ABSTRAK

Jurnal Promosi Kesehatan Indonesia Vol. 8 / No. 1 / Januari 2013

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING AIR SUSU IBU (MP-ASI) PADA BAYI DI PUSKESMAS BITUNG BARAT KOTA BITUNG.

BAB I PENDAHULUAN. akan menghadapi risiko yang bisa mengancam jiwanya. Oleh karena itu, setiap

Jurnal Keperawatan, Volume IX, No. 2, Oktober 2013 ISSN HUBUNGAN USIA IBU DENGAN KOMPLIKASI KEHAMILAN PADA PRIMIGRAVIDA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CAKUPAN K4 DI KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN 2014

FACTORS-FACTORS WITH ROLE RELATED MIDWIFE VILLAGE IN EFFORT DERIVE MATERNAL MORTALITY WORKING WOMEN HEALTH REGION LHOONG DISTRICT OF ACEH BESAR

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN FREKUENSI KUNJUNGAN ULANG NIFAS DI WILAYAH PUSKESMAS PURWOYOSO KOTA SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA SIKAP, NORMA SUBYEKTIF DAN PENGALAMAN AKTUAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMILIHAN PELAYANAN MEDIS PERSALINAN DI RSUD KARANGANYAR

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PELAKSANAAN IMD PADA PASIEN PASCA PERSALINAN DI BPM RATNA WILIS PALEMBANG TAHUN 2016

Faktor-Faktor Yang Menpengaruhi Kinerja Bidan Puskesmas Dalam Penanganan Ibu Hamil Risiko Tinggi di Kabupaten Pontianak Tahun 2012

HUBUNGAN FAKTOR KARAKTERISTIK DENGAN TINGKAT PEMAHAMAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS HAURGEULIS INDRAMAYU TERHADAP PESAN ANTENATAL CARE

HUBUNGAN PEMANFAATAN PELAYANAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL PUSKESMAS TAMAMAUNG KOTA MAKASSAR

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU KADER POSYANDU DALAM PELAYANAN MINIMAL PENIMBANGAN BALITA

TESIS OLEH NURHAYATI KAMAL /IKM

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN CARA MENYUSUI YANG BENAR PADA BAYI USIA 0-6 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MUARA BUNGO I KABUPATEN BUNGO TAHUN 2017

: Education, knowledge, attitude, behavior of ANC

ANALISIS PENGARUH SIMPANAN WAJIB ANGGOTA DAN PINJAMAN ANGGOTA TERHADAP SISA HASIL USAHA ANGGOTA

HUBUNGAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DAN ORGANISASI TERHADAP KINERJA ASUHAN KEPERAWATAN DI UNIT RAWAT INAP RSUD KAB. MUNA

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN KETERSEDIAAN SARANA PRASARANA DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN KELAS IBU HAMIL DI KABUPATEN SIDOARJO

Associated Factors With Contraceptive Type Selection In Bidan Praktek Swasta Midwife Norma Gunung Sugih Village

HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, STATUS PEKERJAAN IBU DAN PERAN BIDAN DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI WILAYAH PUSKESMAS WEDARIJAKSA PATI TESIS

PENGARUH MUTU LAYANAN KESEHATAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT WOODWARD KOTA PALU

Suhartini, et al, Faktor yang berhubungan dengan kinerja kader dalam kegiatan program...

ABSTRAK. Pengaruh Kompetensi Bidan di Desa dalam Manajemen Kasus Gizi Buruk Anak Balita terhadap Pemulihan Kasus di Kabupaten Pekalongan Tahun 2008

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMBERIAN KOLOSTRUM PADA BAYI BARU LAHIR

Transkripsi:

ENGARUH VARIABEL INDIVIDU, SIKOLOGIS DAN ORGANISASI TERHADA KINERJA BIDAN DALAM ERTOLONGAN ERSALINAN DI RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH MAKASSAR TAHUN 2013 THE EFFECT OF INDIVIDUAL, SYCHOLOGICAL AND ORGANIZATION VARIABLE TO THE ERFORMANCE OF MIDWIVES IN DELIVERING BABY-BIRTH AT RSKD FATIMAH IN 2013 Hafsah¹, Darmawansyah 2, Muhammad Tahir Abdullah 3 ¹Akbid Minasa Upa, Makassar 2 Bagian Administrasi dan Kebijakan Kesehatan, FKM Unhas, Makassar 3 Bagian Kesehatan Reproduksi dan Keluarga, FKM Unhas, Makassar ABSTRACT There are still lack of performance of the 67 midwives at the RSKD maternity clinic, in which 35 midwives are civil servant and 32 are still voluntary midwives. The objective is to analyze factors that affect the performance of midwives in delivering baby-birth at RSKD fatimah in 2013. The method is quantitative, a cross sectional with survey analytic approach. The data are collected by using a questionnaire. The data areanalyzedby chi square testand logistic regression. The result shows that there is a relationship between the competence of the midwives (p=0,034).; experience (p=0,001); learning (p=0,049); reward (p=0,001); resources/equipment (p=0,001); the attitude (p=0,008) the workload (p=0,021) and the performance of the midwives in delivering the baby-birth at RSKD fatimah. The conclusion isbased on the results of multivariate logistic regression analysisthat the most influentialvariableis experience with a value of Exp (B) of 0.039and the least influential is reward with 0.033. Keywords: erformance, Midwives, and Hospital ENDAHULUAN Salah satu indikator keberhasilan pembangunan kesehatan adalah umur harapan hidup (UHH). UHH sendiri sangat ditentukan oleh indikator kesehatan lainnya terutama angka kematian bayi (AKB), angka kematian balita (AKABA), dan angka kematian ibu (AKI) di samping angka kematian kasar (AKK) (Depkes RI, 2006). enelitian lain yang dilakukan oleh Husna, dkk (2007) dengan judul di Desa dalam rogram Jaminan emeliharaan Kesehatan Masyarakat Miskin mengemukakan bahwa sebagian besar kinerja bidan desa masih rendah (56%). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kinerja bidan desa adalah: tidak adanya pesaing, adanya pembinaan, pengetahuan dan motivasi. Faktor-faktor yang tidak berhubungan dengan kinerja bidan desa adalah umur, status pernikahan, status kepegawaian (NS/TRT), domisili, jumlah desa, sikap, imbalan, kemampuan dan pendidikan. Berdasarkan survey pendahuluan, data yang diperoleh dari Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar (2012), menyebutkan bahwa selama tahun 2010 Angka Kematian Ibu bersalin adalah 32 orang atau 280/100.000 kelahiran hidup sedangkan pada tahun 2011 sebanyak 30 orang atau 380/100.000 kelahiran hidup dan untuk tahun 2012 diperoleh angka sebesar 29 orang, atau 278/100.000 kelahiran hidup. Angka Kematian Bayi (AKB) tahun 2010 sebanyak 37/1000 kelahiran hidup, tahun 2011 sebanyak 30/1000 kelahiran hidup, tahun 2012 sebanyak 27/1000 kelahiran hidup. enelitian Mardiah (2011) yang menguji tentang Faktor-Faktor yang berhubungan dengan dalam Mendukung rogram Inisiasi Menyusu Dini (IMD) Di Kota ekanbaru Tahun 2011 diperoleh hasil bahwa tingkat pelatihan, pendidikan dan tingkat pengetahuan memiliki hubungan yang bermakna dengan kinerja bidan dengan p < 0,05. Hasil analisis Correspondence : Hafsah, Akbid Minasa Upa Makassar, H : 082345328939, Email: hafsah_akbidmu@yahoo.co.id

multivariat didapat bahwa pelatihan merupakan variabel yang paling dominan mempengaruhi kinerja bidan dalam mendukung program IMD di Kota ekanbaru tahun 2011. Sehingga tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja bidan dalam pertolongan persalinan di RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar tahun 2013. BAHAN DAN METODE Desain enelitian Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan survey analitik, dengan pendekatan belah lintang (cross sectional). opulasi dalam penelitian ini adalah seluruh bidan NS dan honorer/ sukarela di RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar sebanyak 67 orang dan sampelnya adalah 36 orang bidan NS di RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar. Metode engumpulan Data dan Variabel enelitian Instrumen dalam penelitian ini adalah kuesioner untuk mengetahui kinerja bidan. engambilan data primer dan sekunder dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Data primer adalah data yang diperoleh langsung dari responden dengan menggunakan kuesioner dan data sekunder diperoleh dari hasil pencatatan dan telaah dokumen di rumah sakit dan dinas kesehatan. Variabel independent dalam penelitian ini adalah kemampuan, pengalaman, pembelajaran, imbalan, sumber daya/ peralatan, sikap dalam pelayanan, beban kerja sedangkan variabel dependentnya adalah kinerja bidan. Metode Analisis Data Data yang diperoleh kemudian diolah menggunakan aplikasi SSS for Windows versi 18 dengan analisis data univariat, bivariat dan multivariat. enyajian data dilakukan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan diinterpretasikan. HASIL Kemampuan terhadap Tabel 1 menunjukkan bahwa responden dengan kemapuan baik dan kinerja kurang ada sebesar 27,3% (3 responden) dan responden kemampuan kurang dengan kinerja baik ada 32,0% (8 responden). Hasil uji chisquare diperoleh nilai p=0,035 (p<0,05) sehingga Ho ditolak berarti secara signifikan ada hubungan kemampuan dengan kinerja bidan. Tabel 1. Hubungan Kemampuan dan Kemampuan Kurang Cukup Kurang 17 68,0 8 32,0 25 100 Cukup 3 27,3 8 72,7 11 100 engalaman terhadap Tabel 2 menunjukkan bahwa responden dengan pengalaman baik dan kinerja kurang ada sebesar 21,4% (3 responden) dan responden pengalaman kurang dengan kinerja baik ada 22,7% (5 responden). Hasil uji chi-square diperoleh nilai p=0,001 (p<0,05) sehingga Ho ditolak berarti secara signifikan ada hubungan pengalaman dengan kinerja bidan. Tabel 2. Hubungan engalaman dan Kinerja Bidan engalaman Kurang Cukup Kurang 17 77,3 5 22,7 24 100 Cukup 3 21,4 11 78,6 12 100 embelajaran terhadap Tabel 3 menunjukkan bahwa responden dengan pembelajaran baik dan kinerja kurang ada sebesar 22,2% (2 responden) dan responden pembelajaran kurang dengan kinerja baik ada 33,3% (9 responden). Hasil uji chi-square diperoleh nilai p=0,049 (p<0,05) sehingga Ho ditolak berarti 0.035 0.001 10

S t e p 5 a secara signifikan ada hubungan pembelajaran dengan kinerja bidan. Tabel 3. Hubungan embelajaran dan embelajaran Kurang Cukup Kurang 18 66,7 9 33,3 27 100 Cukup 2 22,2 7 77,8 9 100 Imbalan terhadap Tabel 4 menunjukkan bahwa responden dengan imbalan baik dan kinerja kurang ada sebesar 25,0% (4 responden) dan responden imbalan kurang dengan kinerja baik ada 20,0% (4 responden). Hasil uji chi-square diperoleh nilai p=0,001 (p<0,05) sehingga Ho ditolak berarti secara signifikan ada hubungan imbalan dengan kinerja bidan. Tabel 4. Hubungan Imbalan dan Kinerja Bidan 0.049 Imbalan Kurang Cukup Kurang Cukup 16 4 80,0 25,0 4 12 20,0 75,0 20 16 100 100 0.001 Tabel 5. Analisis Multivariat Variabel B S.E. Wald df Sig. Exp(B) engalaman(1) -3.252 1.319 6.080 1.014.039 embelajaran(1) -2.523 1.398 3.259 1.071.080 Imbalan(1) -3.403 1.324 6.608 1.010.033 Constant 5.424 2.051 6.994 1.008 226.829 Overall ercentage 88.9 Analisis Multivariat Tabel 5 di atas menunjukkan semua variabel independen yang diuji dalam analisis multivariat, menunjukkan bahwa dari tiga variabel pada step 5a yang paling berhubungan dengan kinerja bidan adalah variabel pengalaman dengan sig. =0,014 dan nilai Exp(B)=0,039 dilanjutkan dengan variabel imbalan dengan sig. =0,010 dan nilai Exp(B)=0,033. 11 EMBAHASAN enelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan kemampuan (p=0,034), pengalaman (p=0,001), pembelajaran (p=0,049), imbalan (p=0,001), sumber daya/ peralatan (p=0,001), sikap dalam pelayanan (p=0,008), dan beban kerja (p=0,021) terhadap kinerja bidan dalam pertolongan persalinan di RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar Tahun 2013. Kesimpulannya berdasarkan hasil regresi logistik dalam analisis multivariat diperoleh bahwa variabel yang sangat berpengaruh terhadap kinerja bidan adalah dimulai dari variabel pengalaman dilanjutkan dengan variable imbalan dengan nilai pengaruh yang paling tinggi ada pada variabel pengalaman dengan nilai Exp (B) sebesar 0,039 dan paling terendah berada pada variabel imbalan sebesar 0.033. ada variabel pembelajaran maka hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Hamdan (2010) yang meneliti tentang Analisis Faktor Yang Berpengaruh terhadap dalam enanganan Komplikasi Kebidanan Di Kota Bima diperoleh hasil bahwa ada pengaruh yang signifikan antara pembelajaran dengan kinerja bidan desa. Namun hasil penelitian ini tidak sejalan dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Hayadi, dkk (2007) yang meneliti tentang Analisis Kinerja BIdan uskesmas dalam elayanan Antenatal di Bengkulu Selatan dtemukan hasil bahwa tidak ada korelasi yang signifikan antara peralatan dengan kinerja bidan dalam pelayanan antenatal (p> 0,05). Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Sugijati (2011) dari Universitas Diponegoro yang melakukan penelitian tentang Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Delima dalam enerapan Standar enanganan erdarahan ostpartum di Kabupaten Jember Jawa Timur Tahun 2011 dimana diperoleh hasil bahwa variabel yang berpengaruh terhadap kinerja adalah kemampuan, pengalaman, sikap dan pengaruh yang paling kuat adalah kemampuan.

enelitian lainnya seperti yang dilakukan oleh Surani (2008) yang meneliti tentang Analisis Karakteristik Individu dan Faktor Intrinsik yang Berhubungan dengan elaksana oliklinik Kesehatan Desa Dalam elayanan Kesehatan Dasar di Kabupaten Kendal Tahun 2007 dikemukakan hasil bahwa ada hubungan yang signifikan antara pengalaman dengan kinerja (p=0,031). Hasil penelitian yang tidak sejalan dengan penelitian ini adalah seperti yang dilakukan oleh Dede (2011) yang meneliti tentang Hubungan Kemampuan, engalaman, Imbalan, eralatan Dan Beban Kerja Dengan Desa Dalam ertolongan ersalinan Di Kabupaten Sumba Barat Daya diperoleh hasil bahwa variabel yang tidak berhubungan dengan kinerja bidan desa adalah kelengkapan peralatan dan imbalan. Dan penelitian lain juga mendukung hasil penelitian ini, dimana dilakukan oleh Setiawan (2007) yang meneliti tentang Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Di Desa Dalam ertolongan ersalinan Di Kabupaten Tasikmalaya dengan hasil bahwa pengalaman baik (40,7%) dimiliki oleh bidan desa di Tasikmalaya. Adanya penelitian yang tidak sejalan dengan hasil penelitian ini mengindikasikan perbedaan karakteristik responden dalam hal ini bidan dalam variabel yang mempengaruhi kinerjanya dalam pertolongan persalinan. Sehingga sebuah teori kinerja itu dapat berlaku semua pada suatu tempat, atau hanya beberapa variabel kinerja berlaku di dalamnya namun tidak berarti variabel tersebut juga berlaku di tempat lain. Ada pengaruh responden itu sendiri baik itu dikarenakan factor imbalannya, kesadaran akan profesi pekerjaannya, kebutuhan akan pekerjaannya sendiri, atau bahkan factor yang datang dari dalam diri responden. KESIMULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil regresi logistik dalam analisis multivariat diperoleh bahwa variabel yang sangat berpengaruh terhadap kinerja bidan adalah dimulai dari variabel pengalaman dilanjutkan dengan variable imbalan dengan nilai pengaruh yang paling tinggi ada pada variabel pengalaman dengan nilai Exp (B) sebesar 0,039 dan paling terendah berada pada variabel imbalan sebesar 0.033. Disarankan kepada pihak rumah sakit sebaiknya selalu mengikutkan bidannya dalam pelatihan baik itu pelatihan lokal, nasional, maupun internasional karena akan meningkatkan pengalaman dan kemampuannya yang berdampak pada kinerjanya di rumah sakit. DAFTAR USTAKA Dede, E. (2011). Tesis Hubungan Kemampuan, engalaman, Imbalan, eralatan Dan Beban Kerja Dengan Desa Dalam ertolongan ersalinan Di Kabupaten Sumba Barat Daya. Depkes RI. (2006). rofil Kesehatan Nasional, Jakarta, 2005. Hamdan. (2010). Tesis Analisis Faktor Yang Berpengaruh terhadap dalam enanganan Komplikasi Kebidanan Di Kota Bima. Hayadi, F dkk. (2007). Tesis Analisis Kinerja BIdan uskesmas dalam elayanan Antenatal di Bengkulu Selatan. Universitas Gajah Madah Yogyakarta Husna, A dkk. (2007). Tesis di Desa dalam rogram Jaminan emeliharaan Kesehatan Masyarakat Miskin. Mardiah. (2011). Tesis Faktor-Faktor yang berhubungan dengan dalam Mendukung rogram Inisiasi Menyusu Dini (IMD) Di Kota ekanbaru Tahun 2011. Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar. (2012). rofil Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar Setiawan, W. (2007). Tesis Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Kinerja Bidan Di Desa Dalam ertolongan ersalinan Di Kabupaten Tasikmalaya Sugijati. (2011). Tesis Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Delima dalam enerapan Standar enanganan erdarahan ostpartum di 12

Kabupaten Jember Jawa Timur Tahun 2011. Universitas Diponegoro Surani, E. (2008). Analisis Karakteristik Individu dan Faktor Intrinsik yang Berhubungan dengan elaksana oliklinik Kesehatan Desa Dalam elayanan Kesehatan Dasar Di Kabupaten Kendal Tahun 2007. 13