LAPORAN ANALISIS JABATAN

dokumen-dokumen yang mirip
URAIAN JABATAN. 1. Nama Jabatan : Kepala Laboratorium Mikrobiologi Klinik. MKDI untuk mencapai kompetensi dokter yang ditetapkan

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum di Laboratorium Fisika Modern Jurusan Fisika Fakultas MIPA UNIVERSITAS BRAWIJAYA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

MANUAL PROSEDUR PENGELOLAAN LABORATORIUM

STANDAR PELAYANAN PRIMA

Manual Prosedur Evaluasi Kepuasan Pelanggan Pusat Jaminan Mutu

INSTRUKSI KERJA PELAKSANAAN PRAKTIKUM DASAR ALGORITMA & PEMROGRAMAN DI LABORATORIUM UNTUK MAHASISWA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

LAPORAN TINJAUAN MANAJEMEN

INSTRUKSI KERJA LABORATORIUM MESIN ELETRIK

STANDAR PELAYANAN PRIMA

Definisi. Tujuan. Lingkup. Pihak-Pihak Terkait

MANUAL PROSEDUR. Penggunaan Laboratorium Komputer

INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Komputer

LABORATORIUM EKONOMI PERTANIAN

Standard Operating Procedure Pelaksanaan Postest

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) MANAJEMEN LABORATORIUM GEOFISIKA MITIGASI BENCANA GEOLOGI

STANDARD PELAYANAN PRIMA LABORATORIUM SISTEM KONTROL

INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris

JUSUSAN AKUNTAN INSTRUKSI KERJA LABORATORIUM JURUSAN FISIKA UNIVERSITAS BRAWIJAYA

INSTRUKSI KERJA KEGIATAN ASISTENSI PRAKTIKUM LABORATORIUM PEMROGRAMAN KOMPUTER

KODE : MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

MANUAL PROSEDUR PERKULIAHAN

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM ROBOTIKA

Standard Operating Procedure EVALUASI DAN MONITORING HASIL PRAKTIKUM

INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM PERMUKIMAN DAN KOTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

Manual Prosedur Perekrutan Asisten Laboratorium Psikologi

STANDAR PELAYANAN PRIMA

BIOLOG SELULER DAN MOLEKULER

ORGANISASI PENGELOLA LABORATORIUM TEKNIK ELEKTRONIKA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTSAS TEKNIK UNIVERSITAS LAMPUNG. Ketua Jurusan

I. INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN PRAKTIKAN

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PEMINJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH MAHASISWA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Evaluasi Kontrak Kerja Bagi Tenaga Kependidikan Non-PNS FTP UB

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM TERANG LANGIT

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PEMINAJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH DOSEN JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

A.. Instruksi Kerja Pelaksanaan Praktikum. A.1. Instruksi Kerja Teknisi/Laboran (IK.UJM-JB.1-MIPA-UB.009)

MANUAL PROSEDUR PEMAKAIAN LABORATORIUM UNTUK PRAKTIKUM

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM

KODE : MANUAL PROSEDUR PEMINJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH MAHASISWA

PENGEMBALIAN ALAT LABORATORIUM ALAT DAN TEKNIK PENANGKAPAN

Standard Operating Procedure Pengelolaan Sarana dan Prasarana

Standard Operating Procedure. Kegiatan Pelatihan

INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN ASISTEN JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA IK.UJM-JM.FMIPA-UB.08

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 08 TAHUN 2007 TENTANG

Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium Komputer (ELC)

Definisi. Tujuan. Lingkup. Pihak-pihak Terkait

PROSEDUR SISTEM PENJAMINAN MUTU FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO. SOP PRAKTIKUM SOP/FT/AKD/xxx

Manual Prosedur Praktikum

PROSEDUR PERSIAPAN PELAKSANAAN AKADEMIK

INSTRUKSI KERJA. Kepala Laboratorium Komputer

MANUAL PROSEDUR PERKULIAHAN FAKULTAS PERTANIAN

MANUAL PROSEDUR PROSES PEMBENTUKAN PANITIA KULIAH KERJA PROFESI MP.UJM.JSE.FP.UB.04-14

PERATURAN WALIKOTA MALANG NOMOR 53 TAHUN 2014 TENTANG MANAJEMEN PELAKSANAAN TUGAS PENYIDIK PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Manajemen Sumber Daya Manusia

Standard Operating Procedure Perencanaan Strategis

Manual Prosedur PENGGUNAAN LABORATORIUM. PROGRAM STUDI ILMU Gizi FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM MAHASISWA JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Peminjaman Alat Laboratorium Material Jurusan Fisika Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR. Pengajuan Peralatan Laboratorium Komputer

EVALUASI KEPUASAN JASA LAYANAN PUBLIK

MANUAL PROSEDUR. Penggunaan Laboratorium. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR Pengembangan SDM Tenaga Kependidikan

INSTRUKSI KERJA KEGIATAN KUNJUNGAN LABORATORIUM LABORATORIUM PEMROGRAMAN KOMPUTER

Standard Operating Procedure. Penjaminan Mutu Tenaga Kependidikan

TINJAUAN MANAJEMEN LABORATORIUM MESIN ELEKTRIK

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM UNTUK EKSTERNAL JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

Hasil dari kuisioner pelayanan praktikum dapat dilihat pada gambar-gambar berikut: Praktikum dilaksanakan tepat waktu (dalam %)

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN LABORATORIUM

PROSEDUR PERSIAPAN PELAKSANAAN AKADEMIK

TINJAUAN MANAJEMEN LABORATORIUM SISTEM KONTROL

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM INTERNAL JURUSAN MATEMATIKA JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

KODE : MANUAL PROSEDUR PEMINJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH DOSEN/KARYAWAN

POKOK DAN FUNGSI (TUPOKSI)

MANUAL PROSEDUR PENGAJUAN & PENERIMAAN BARANG

ANALISIS JABATAN DI LINGKUNGAN DEPARTEMEN AGAMA

MANUAL PROSEDUR PENYUSUNAN RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

MANUAL PROSEDUR. Perawatan dan Perbaikan Peralatan Praktikum Laboratorium Komputer

EVALUASI LABORATORIUM LABORATORIUM SISTEM KONTROL

Manual Prosedur Integrasi Payung penelitian dengan Tugas Akhir Mahasiswa

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

Tugas, Pokok dan Fungsi Jurusan Biologi dan UJM Jurusan Biologi, Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

Manual Prosedur Evaluasi Kontrak Kerja Bagi Tenaga Pendidik (Dosen) dan Asisten Dosen Non-PNS FTP UB

INSTRUKSI KERJA PENGELOLAAN MAJALAH DINDING LABORATORIUM PEMROGRAMAN KOMPUTER

TINJAUAN MANAJEMEN LABORATORIUM SISTEM KONTROL

MANUAL PROSEDUR STUDIO GAMBAR

PEDOMAN PENELITIAN TENAGA KEPENDIDIKAN

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM LAYANAN

Manual Prosedur Pelayanan Laboratorium

MANUAL PROSEDUR PENGABDIAN MASYARAKAT LABORATORIUM PEMROGRAMAN KOMPUTER

LABORATORIUM SIMULASI & APLIKASI INDUSTRI TUGAS POKOK DAN FUNGSI LABORATORIUM SIMULASI DAN APLIKASI INDUSTRI

INSTRUKSI KERJA SKRIPSI dan PKL JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA IK.UJM-JM.FMIPA-UB.06

Manual Prosedur Permohonan Tim Promotor

Manual Prosedur. Pencegahan dan Pengendalian Mahasiswa terkena Evaluasi Studi dan terancam Putus Kuliah (Drop Out)

Buku Manual Tata Tertib dan Prosedur Penggunaan Laboratorium Perikanan Laut Sendangbiru (LPLS)

Kode Dokumen : Revisi : Tanggal : 25 Oktober 2014 Diajukan oleh. : Kepala Laboratorium. Yeni Sumantri, S.Si., MT., Ph.D. : Manager Representative

Transkripsi:

LAPORAN ANALISIS JABATAN LABORATORIUM TEKNIK TEGANGAN TINGGI JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2015

URAIAN JABATAN 1. Nama Jabatan : Kepala Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi 2. Unit Kerja : Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi 3. Uraian Tugas : a. Merancang kegiatan dan pengadaan alat/bahan laboratorium b. Mengelola operasional dan pemeliharaan laboratorium. c. Mengevaluasi pengelolaan laboratorium d. Mengembangan sistem pengelolaan laboratorium dan sumber daya laboratorium (SDM dan SDA). e. Bertanggung jawab kepada Ketua Jurusan dengan menyampaikan laporan lisan dan tertulis tentang kegiatan laboratorium selama satu tahun. 4. Hasil Kerja : a. Program kerja Laboratorium Tegangan Tinggi. b. Rencana Kebutuhan tenaga, sarana dan prasarana. c. Prosedur Kerja di Laboratorium. d. Pembagian tugas. e. Tersedianya peralatan dan bahan kerja. f. Kebijakan operasional Laboratorium. g. Reward dan Punishment. h. Laporan dan evaluasi kegiatan Laboratorium. 5. Tanggung Jawab : a. Kebenaran dan ketepatan waktu pembuatan Program Kerja Laboratorium Tegangan Tinggi. b. Kebenaran dan ketepatan waktu pembuatan rencana kebutuhan tenaga, sarana dan prasarana. c. Kebenaran Prosedur Kerja yang dibuat. d. Ketersediaan peralatan dan bahan kerja siap pakai setiap saat. e. Kebenaran dan dipahaminya kebijakan operasional Laboratorium. f. Ketepatan waktu pelaksanaan dan kehadiran peserta pertemuan. g. Kebenaran dan ketepatan Reward dan Punishment yang diberikan. h. Kebenaran dan ketepatan waktu pembuatan laporan dan evaluasi kegiatan Laboratorium.

6. Wewenang : a. Meminta data. b. Mengklarifikasi kebenaran data. c. Meminta informasi. d. Mengoreksi data, prosedur kerja, laporan dan hasil kerja bawahan. e. Mengatur tenaga, prosedur kerja, pemanfaatan sarana dan prasarana. f. Mengajukan usulan kebutuhan tenaga, sarana dan prasarana serta pemeliharaannya. g. Mengajukan permintaan bahan dan alat kerja. h. Berkoordinasi dengan instansi dan satuan kerja terkait. i. Memberikan Reward dan Punishment kepada bawahan sesuai ketentuan yang berlaku. 7. Jabatan Bawahan Langsung : a. Pranata Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi. b. Asisten Laboratorium Tegangan Tinggi. Malang, 20 Desember 2015 Kepala Laboratorium : Teknik Tegangan Tinggi Drs. Ir. Moch. Dhofir, MT. NIP. 19600701 199002 1 001

URAIAN JABATAN 1. Nama Jabatan : Pranata Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi 2. Unit Kerja : Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi 3. Uraian Tugas : a. Merancang kegiatan laboratorium, mengoperasikan alat dan menggunakan bahan, b. Melakukan kegiatan pemeliharaan/perawatan alat dan bahan. c. Mengevaluasi sistem kerja laboratorium dan mengembankan kegiatan laboratorium baik untuk pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. d. Melaksanakan kegiatan administrasi laboratorium secara tertib. e. Bertanggung jawab kepada Kepala Laboratorium dengan menyampaikan laporan tertulis kegiatan laboratorium selama satu tahun. 4. Hasil Kerja : a. Terlaksananya pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat pendidikan dan penelitian laboratorium b. Usulan kebutuhan pendidikan dan penelitian Laboratorium c. Daftar / jadwalpendidikan dan penelitian yang disusun d. Terlaksananya pelaksanaan pendidikan dan penelitian e. Laporan kegiatan 5. Tanggung Jawab : a. Kelancaran, kelengkapan dan kemudahan pencarian dokumen pendidikan dan penelitian laboratorium b. Kebenaran dan ketepatan rekapitulasi data pendidikan dan penelitian c. Kebenaran usulan rencana kebutuhan pendidikan dan penelitian d. Kebenaran daftar pendidikan dan penelitian yang dibuat e. Kelancaran pelaksanaan tugas f. Kebenaran dan ketepatan waktu pembuatan laporan kegiatan pendidikan dan penelitian 6. Wewenang : a. Meminta petunjuk / informasi pada atasan. b. Mengatur dan menetapkan jumlah pendidikan dan penelitian sesuai dengan keputusan di Laboratorium

c. Mengatur jadwal kebutuhan pendidikan dan penelitian. d. Mengusulkan rencana kebutuhan pendidikan dan penelitian 7. Jabatan Bawahan Langsung : a. Asisten Laboratorium Malang, 20 Desember 2015 Kepala Laboratorium : Teknik Tegangan Tinggi Drs. Ir. Moch. Dhofir, MT. NIP. 19600701 199002 1 001

URAIAN JABATAN 1. Nama Jabatan : Asisten Teknik Tegangan Tinggi 2. Unit Kerja : Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi 3. Uraian Tugas : a. Membantu Kalab dalam pelaksanaan/operasional kegiatan pendidikan (praktikum, demonstrasi dan pelatihan), penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. b. Membantu Kalab dalam mengevaluasi praktikan dalam kegiatan praktikum. c. Membantu PLP dalam melaksanakan kegiatan pengoperasian dan pemeliharaan alat dan bahan. d. Membantu PLP dalam melaksanakan kegiatan administrasi laboratorium. e. Bertanggung jawab kepada Kalab dengan cara memberikan laporan secara lisan maupun tertulis setiap kegiatan yang ditugaskan kepada Asisten. 4. Hasil Kerja : a. Hasil pemeriksaan laboratorium b. Pencatatan dan pelaporan hasil pemeriksaan Laboratorium c. Ketepatan pembuatan laporan hasil pemeriksaan laboratorium. 5. Tanggung Jawab : a. Terjaganya kebersihan tempat kerja b. Kebenaran dan ketepatan data tentang hasil pemeriksaan c. Terlaksananya kegiatan pemeriksaan yang sesuai standar d. Kebenaran dan ketepatan prosedur yang sesuai standar e. Kebenaran dan ketepatan dalam mendokumentasikan hasil pemeriksaan f. Kebenaran dan ketepatan laporan kegiatan pemeriksaan dan kegiatan lain g. Tersedianya peralatan yang siap pakai

6. Wewenang : a. Meminta informasi dan petunjuk kepada atasannya. b. Menggunakan peralatan kerja dan bahan kerja. c. Menguji coba alat baru. 7. Jabatan Bawahan Langsung : Tidak ada jabatan bawahan langsung. Malang, 20 Desember 2015 Kepala Laboratorium : Teknik Tegangan Tinggi Drs. Ir. Moch. Dhofir, MT. NIP. 19600701 199002 1 001