BAB 1 PENDAHULUAN. sebagai bahan bakar yang bisa dijadikan sumber energi alternatif, hal itu karena adanya

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. masih akan meningkat dalam beberapa tahun kedepan. dan sasaran perusahaan. Oleh karena itu perusahaan yang ingin memajukan

BAB 1 PENDAHULUAN. pada suatu perusahaan atau organisasi untuk meningkatkan daya saing

BAB 1 PENDAHULUAN. Pengelolaan atau manajemen properti telah menjadi kebutuhan mutlak

BAB 1 PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian di Indonesia terus menunjukan perkembangan ke

BAB 1 PENDAHULUAN. ini, menyebabkan perubahan pada dunia bisnis atau organisasi. Peran ini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Era globalisasi yang semakin maju saat ini menyebabkan terjadinya

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan akan fasilitas alat kesehatan di Indonesia semakin hari semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. Berdasarkan pernyataan Persatuan Pengusaha Grafika Indonesia bahwa

MENINGKATKAN KUALITAS STRATEGI, PROSES BISNIS, DAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA PT. INDO TAMBANGRAYA MEGAH DENGAN METODE ENTERPRISE ARCHITECTURE

BAB I PENDAHULUAN. dunia. Kontribusi batubara terhadap kebutuhan total energi dunia berkisar 23%.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. mempunyai peluang yang sangat menjanjikan. Kebutuhan perusahaan dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat penting dalam perkembangan suatu perusahaan. Dengan bantuan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. signifikan terhadap sistem informasi dalam suatu organisasi. Dampak dari hal

BAB I PENDAHULUAN. belahan dunia, termasuk Amerika Serikat, China, Australia, India, Rusia, dan

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pasar bebas, ini memicu negara kita untuk membenahi segala sektor

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. membutuhkan dukungan suplai alat-alat berat yang kuat. dan teknologi informasi akan semakin mempermudah perusahaan dalam

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Redesain Gedung Jurusan Teknik Arsitektur Universitas Diponegoro 1

BAB I PENDAHULUAN. berbagai sektor. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam suatu organisasi atau perusahaan sangat diperlukan untuk mendukung proses

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. perencanaan finansial yang akurat, sesuai dengan kondisi bisnis, baik di dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang. Perusahaan yang beralamat di Jl. S. Parman Kav.37 Slipi Jakarta

BAB 1 PENDAHULUAN. khususnya dikawasan Asia. Sebagai negara yang sedang berkembang, Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang pesat. Seiring dengan berjalannya perkembangan ilmu pengetahuan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. baik angkutan penerbangan berjadwal serta pesawat charter. jasa angkutan udara serta dapat berperan membangun untuk pergerakan

BAB I PENDAHULUAN. Skripsi merupakan istilah yang digunakan untuk mengilustrasikan suatu karya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... UCAPAN TERIMA KASIH... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. Seperti berita-berita yang sedang marak beredar di televisi saat ini mengenai kurangnya

BAB 1 PENDAHULUAN. Sekarang ini penggunaan sistem informasi pada perusahaan bukan lagi hal

Pendahuluan. I.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. salah satu cara untuk meningkatkan efisiensi perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Peranan teknologi informasi saat ini sudah menjadi bagian yang sangat

I. PENDAHULUAN. perkembangan industrialisasi modern saat ini. Salah satu yang harus terus tetap

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan dunia industri di dalam era globalisasi telah menimbulkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. lepas dari komputer, sebagian besar aktivitas yang dilakukan oleh manusia

BAB 1 PENDAHULUAN. perternakan. Alam menyediakan ketersediaan konsumsi daging dan produk turunannya

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Sejak awal Januari 2009 ini Pertamina semakin memperluas jaringan SPBU yang

BAB I PENDAHULUAN. membuat Simulasi Perancangan Smart Temporary Bogie pada divisi Teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi sangat pesat dalam era globalisasi

BAB 1 PENDAHULUAN. yang menunjang kegiatan perkuliahan mahasiswa pada saat ini masih

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Perusahaan mempunyai satu tujuan utama untuk dapat memperoleh keuntungan

BAB 1 PENDAHULUAN. hanya sebatas pemenuhan kebutuhan barang pokok seperti sandang, pangan dan

BAB I PENDAHULUAN. ini dapat terlihat dari banyaknya industri baru yang tumbuh dan berkembang

1 BAB I PENDAHULUAN. Masyarakat telah banyak mengetahui tentang administrasi perkantoran atau

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan (trading). Tanpa teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian 1.2 Latar Belakang Periklanan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Seiring dengan berkembangnya pertumbuhan teknologi informasi dan

BAB I PENDAHULUAN. TIKI, JNE, PT.INTRASCO dan yang lainnya. tetapi juga melibatkan kurir

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. melalui suatu perencanaan untuk memperbaiki kehidupan masyarakat dalam segala

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan berpendapat bahwa kinerja kantor tersebut tidak jauh berbeda dengan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Manajemen kepegawaian dan sumber daya manusia merupakan unsur yang

BAB I PENDAHULUAN. penerbangan domestik tetapi juga dengan maskapai penerbangan internasional.

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan tumbuh pesatnya persaingan bisnis di semua bidang usaha

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan dibutuhkan penerapan teknologi informasi yang tepat.

BAB 1 PENDAHULUAN. beberapa kepulauan yang ada di Indonesia terdapat pulau Jawa yang dimana

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.I

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat suatu pekerjaan. Terutama Indonesia pada saat sekarang ini masih

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perluasan media informasi yang dibutuhkan oleh mahasiswa.

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan cara yang mudah dengan pengaplikasian teknologi yang canggih.

BAB 1 PENDAHULUAN. menawarkan solusi bisnis yang dapat diandalkan sehingga mampu menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Sistem informasi saat ini berperan penting dalam bisnis dan organisasi.

BAB I PENDAHULUAN. ketatausahaan atau administrasi kearsipan. Kearsipan adalah hal-hal yang berkenaan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada era globalisasi, perusahaan perusahaan berlomba lomba untuk memenangkan

BAB I PENDAHULUAN. ditentukan dalam suatu organisasi pemerintahan.

BAB I PENDAHULUAN. ekstrim. Persaingan abad industri telah bergeser menjadi persaingan abad

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG. Teknologi Informasi yang berkembang dengan sangat pesat saat ini

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang. yang benar, akurat, tepat guna dan tepat waktu.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era teknologi dan informasi yang berkembang pesat saat ini tak

BAB 1 PENDAHULUAN. pengguna dalam menggunakan data-data tersebut serta dapat menghasilkan

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada zaman sekarang ini perkembangan penggunaan sistem informasi dan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. organisasi untuk mengembangkan sebuah arsitektur enterprise yang mampu

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada dasarnya lembaga keuangan merupakan sebuah perantara di mana

BAB II DESKRIPSI INDUSTRI PERTAMBANGAN

BAB I PENDAHULUAN. bergantung pada sistem informasi yang mereka miliki. yang saling berkaitan dan saling mempengaruhi (Rong, 2011).

Transkripsi:

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan industri pertambangan sangat penting untuk setiap negara sebagai bahan bakar yang bisa dijadikan sumber energi alternatif, hal itu karena adanya permintaan dari negara lain untuk mengekspor hasil tambang batubara dari indonesia. karena Indonesia merupakan negara kepulauan hasil pertambangan terbesar dengan menduduki peringkat ke-6 untuk negara yang kaya akan sumber daya tambang. Namun produksi Indonesia posisi ke-6 sebagai produsen dengan jumlah produksi mencapai 246 juta ton, setelah China(2.761 juta ton), USA (1007 juta ton), India (490 juta ton), Australia (325 juta ton), Rusia (247 juta ton). Dengan Penggunaan teknologi informasi pada suatu perusahaan mengalami pertumbuhan yang semakin pesat serta memunculkan persaingan bisnis yang besar di antara perusahaan lainnya. Selain itu munculnya inovasi-inovasi baru dalam bidang teknologi, menciptakan sebuah teknologi informasi yang dapat mendukung sebuah perusahaan dan juga memperhatikan proses bisnisnya agar mencapai tujuan dan sasaran perusahaan. Oleh karena itu perusahaan yang ingin memajukan perkembangan bisnisnya diharapkan dapat mengintegrasikan antara strategi bisnis, alur informasi dan sumber daya teknologi yang menunjang harapan perusahaan agar dapat meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan.

2 Dalam pencapaian strategi bisnis, dibutuhkan strategi dalam menangani Enterprise Architecture, karena EA merupakan salah satu bagian dari strategi bisnis untuk mencapai tujuan perusahaan. Demikian juga halnya perusahaan PT Indo Tambangraya Megah Tbk. merupakan perusahaan yang bergerak di Bidang Pertambangan Batubara Tujuan kami adalah untuk menciptakan standar tertinggi dalam hal tata kelola perusahaan yang baik, keselamatan, dan kepatuhan masalah lingkungan. Seluruh kegiatan yang dilakukan berkerja sama dengan masyarakat setempat dan para pemangku kepentingan yang lain. PT. IndoTambangraya Megah menyadari bahwa penerapan EA memerlukan keunggulan sistem dan teknologi informasi dalam mendukung kinerja bisnisnya. Maka untuk menghadapi persaingan bisnis yang semakin kompetitif perencanaan strategi bisnis bagi perusahaan merupakan salah satu solusi yang dapat membantu perusahaan dalam pencapaian target perusahaan. Dengan melihat pentingnya perencanaan strategi bisnis dalam suatu perusahaan untuk jangka panjang perusahaan, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dan menulis skripsi dengan berjudul Meningkatkan Strategi,Operasi & Teknologi Informasi Pada PT.Indo Tambangraya Megah Tbk dengan Metode Enterprise Architecture. Diharapkan skripsi ini dapat membantu dan menawarkan solusi sehingga masalah-masalah yang ada dapat terselesaikan dan dapat memperlancar proses bisnis perusahaan.

3 1.2 Ruang Lingkup Ruang lingkup yang akan dibahas dalam penelitian ini mencakup : a. Menganalisis dan mengukur proses bisnis yang berjalan pada siklus kepegawaian di PT.Indo Tambangraya Megah Tbk. b. Menganalisis strategi bisnis, alur informasi serta sumber daya teknologi pada PT. Indo Tambangraya Megah Tbk. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Mengevaluasi kinerja perusahaan secara keseluruhan dengan Enterprise Architecture. 2. Mengetahui kekurangan dan kelebihan terkait startegi, bisnis dan teknologi pada PT. Indo Tambangraya Megah Tbk. 3. Menghasilkan usulan strategi bisnis dalam 3 tahun mendatang untuk proses bisnis di PT. Indo Tambangraya Megah Tbk didalam siklus kepegawaian. Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Manfaat penelitian untuk PT.Indo Tambangraya Megah Tbk. a. Memperjelas fungsi dan tugas struktur organisasi, dalam penerapan nilainilai budaya untuk mencapai strategi pada PT.Indo Tambangraya Megah Tbk. b. Mengoptimalkan strategi bisnis yang diusulkan dalam mencapai tujuan jangka panjang pada PT. Indo Tambangraya Megah Tbk.

4 2. Manfaat penelitian untuk Univ. Bina Nusantara. Menambah referensi penelitian bagi mahasiswa Univ. Bina Nusantara yang akan datang. 3. Manfaat penelitian untuk Penulis. -Menambah wawasan dan pengalaman dalam menganalisis Enterprise Architecture pada proses bisnis suatu perusahaan. -Penelitian ini dapat di jadikan referensi studi belajar bagi akademik.

5 1.4 Kerangka Berfikir Dalam penyusunan skripsi sesuai dengan topik yang diambil, dibutuhkan kerangka berfikir untuk mempermudah dalam penyusunannya, berikut urutannya : Gambar 1.1 Kerangka Berfikir

6 1.5 Metodelogi Penelitian Untuk membantu menghasilkan penelitian yang baik, maka akan menggunakan beberapa metode penelitian yang sudah ada. Adapun metode penelitian yang digunakan sebagai berikut : 1. Metode Pengumpulan Data : Dalam metode pengumpulan data ada dua pendekatan yang dilakukan, yaitu : a. Studi kepustakaan Membaca bahan-bahan kuliah, buku-buku yang berkaitan dengan perencanaan strategi sistem dan teknologi informasi, dan referensi dari skripsi yang memiliki perbedaan metode analisis yang diperlukan untuk menulis skripsi. b. Magang Melakukan pengamatan langsung di PT. Indo Tambangraya Megah,Tbk untuk memperoleh data-data yang dibutuhkan dengan melakukan wawancara kepada pihak-pihak yang berhubungan dengan penulisan skripsi. c. Wawancara Mengadakan sesi tanya jawab dengan pihak PT. Indo Tambangraya Megah,Tbk untuk mengetahui proses bisnis, struktur organisasi, dan informasi lainnya yang dibutuhkan dalam penulisan analisis.

7 1.6 Metode Analisis Metodelogi analisis yang digunakan dalam penulisan skripsi ini menggunakan analisis Enterprise Architecture menurut Scott A. Bernard (2005). 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan merupakan suatu gambaran umum mengenai keseluruhan penulisan untuk memudahkan pembaca mengenai isi dari tiap bab. Adapun sistematik penulisan ini disusun sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Bab ini berisi mengenai latar belakang, ruang lingkup, tujuan yang hendak dicapai serta manfaat yang diharapkan, metodologi yang digunakan, dan sistematika penulisan. BAB 2 LANDASAN TEORI Bab ini memberikan penjelasan mengenai teori-teori dasar/umum dan teoriteori khusus yang berhubungan dengan topik yang dibahas. BAB 3 ANALISIS ARCHITECTURE YANG SEDANG BERJALAN Bab ini berisikan tentang latar belakang perusahaan, struktur organisasi, analisis sistem yang sedang berjalan, permasalahan yang dihadapi serta pemecahan yang diusulkan untuk mengatasi maslah tersebut.

8 BAB 4 USULAN ARCHITECTURE BARU DAN TRANSISI Bab ini akan diuraikan mengenai hasil analisis yang telah dilakukan pada bab 3 beserta rekomendasi Enterprise Architecture yang diharapkan dapat membantu perusahaan untuk mencapai tujuan dan visi misi perusahaan. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Bab ini akan berisi mengenai kesimpulan berdasarkan hasil analisis yang dilakukan dan saran-saran untuk perusahaan di masa mendatang.