PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DI MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) NURUL IKHWAN ASTANAJAPURA KAB CIREBON

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH KESIAPAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI MTs KAPETAKAN CIREBON SKRIPSI

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 GUNUNG JATI KABUPATEN CIREBON SKRIPSI

PENGARUH PENGUASAAN MATERI EKSPONEN TERHADAP KEMAMPUAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL LOGARITMA DI SMA NEGERI 5 KOTA CIREBON SKRIPSI

JURUSAN PGMI FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SYEKH NURJATI CIREBON 2012 M/1434 H

PENGARUH METODE KERJA KELOMPOK TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU MATEMATIKA PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) NEGERI SE-KABUPATEN CIREBON

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN ASSESMEN PORTOFOLIO (Penelitian Tindakan Kelas di SMP Negeri 17 Cirebon)

SKRIPSI. Disusun oleh : FIRDA HALAWATI NIM :

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2012 M / 1433 H

Oleh : AMINUDIN NIM

PENGARUH PENERAPAN TES DIAGNOSTIK TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII MTs NEGERI CISAAT SUMBER SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII MTSN NGEMPLAK BOYOLALI NASKAH PUBLIKASI

PENGARUH KECERDAAN EMOSI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA MTS N WONOSOBO SKRIPSI

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO COMPACT DISC

SKRIPSI CICIT ROSIDAH JURUSAN PGMI FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SYEKH NURJATI CIREBON 2013 M/1434 H

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam.

TAHUN AJARAN 2011 / 2012 SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S- 1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

STUDI KORELASI MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN FIKIH SISWA KELAS VIII SEMESTER GASAL DI

LAPORAN TUGAS AKHIR. Topik Tugas Akhir Penelitian Pendidikan Matematika

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PEMBINAAN KARAKTER RELIGIUS PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 2 SUMBERGEMPOL TAHUN PELAJARAN 2014/2015 SKRIPSI

SKRIPSI AYANI NIM KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2013 M / 1434 H

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2013 H / 1434 H

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

FADILLAH NIM : JURUSAN TADRIS MATEMATIKA FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 1434 H / 2013 M

(PTK terhadap Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Gegesik) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Oleh : AINUN MARDIAH Nim : Program Studi Pendidikan Matematika

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN JURUSAN PENDIDIKAN ISLAM

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK MADRASAH IBTIDAIYAH ISLAMIYAH KELAS IV DESA SIMPAR BANDAR BATANG TAHUN

PENGARUH KESIAPAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA DI MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) CILEDUG KABUPATEN CIREBON SKRIPSI

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN HUMANISTIK DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Program Strata I (S1) Dalam Ilmu Tarbiyah

PENGARUH MINDSET TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI IPA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 SEMARANG

HUBUNGAN IMPLEMENTASI LAYANAN BIMBINGAN KONSELING DENGAN INTERAKSI SOSIAL SISWA di MTs PUI CIKIJING

PENGARUH MINAT BELAJAR TERHADAP KESIAPAN BELAJAR MATEMATIKA KELAS VIII di MTs NEGERI GEGESIK

PENGARUH TEMAN SEBAYA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X DI MAN 1 RAJAGALUH KECAMATAN RAJAGALUH KABUPATEN MAJALENGKA

HUBUNGAN ANTARA BIMBINGAN ORANGTUA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DI MI AN-NUR KOTA CIREBON SKRIPSI

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA ANTARA YANG MENGGUNAKAN TES LISAN DENGAN TES URAIAN PADA SUB POKOK BAHASAN PERSEGI PANJANG DAN PERSEGI SKRIPSI

HUBUNGAN KECERDASAN SOSIAL DENGAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP VETERAN CIREBON SKRIPSI

PENERAPAN PRAKTIKUM BIOLOGI TERHADAP PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA POKOK BAHASAN SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI KELAS XI IPA MAN BUNTET PESANTREN CIREBON

PENGARUH RESPON SISWA PADA METODE PEMBELAJARAN TEAM ACCELERATED INSTRUCTION

PERBEDAAN KINERJA GURU MADRASAH ALIYAH NEGERI WONOGIRI ANTARA SEBELUM DAN SESUDAH SERTIFIKASI

PENGARUH PENGELOLAAN KELAS TERHADAP EFEKTIFITAS BELAJAR MATA PELAJARAN SOSIOLOGI SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 CILEDUG KABUPATEN CIREBON SKRIPSI

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA ANTARA YANG MENGGUNAKAN TEKNIK JIGSAW DAN TEKNIK INVESTIGASI KELOMPOK

PENGARUH PENERAPAN METODE SCRAMBLE

SKRIPSI MOCHAMMAD KHAERUL DHAHABUDIN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN EDUTAINMENT (EDUCATION AND ENTERTAINMENT)

PENGARUH PENDIDIKAN AKHLAQ TERHADAP PEMBENTUKAN KECERDASAN SPIRITUAL SISWA MTS NU SALATIGA TAHUN AJARAN 2010/2011 SKRIPSI

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2012 M / 1433 H

KORELASI ANTARA POLA KEPEMIMPINAN ORANG TUA DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 03 WONOREJO JATIYOSO KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2012/2013

PENGARUH PENERAPAN ICE BREAKING

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN SPRITUAL (ESQ) DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP PERILAKU ORGANISASI BAGI TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN DI

ANALISIS STANDAR PROSES PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS VIII DI MTs MA ARIF ARROSYIDIN PABELAN PANCURANMAS SECANG MAGELANG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

JURUSAN TADRIS MATEMATIKA FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2012 M/1433 H

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN FIQHUN NISA DI MTS MIFTAHUL ULUM WIROWONGSO KECAMATAN AJUNG KABUPATEN JEMBER TAHUN PELAJARAN 2014/2015

COVER PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV DI SDIT ALAM HARAPAN UMMAT PURBALINGGA SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. para siswa mencapai tujuan pendidikan yang telah ditetapkan. Dalam upaya

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI INOVASI GURU DALAM MENGAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PAI SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 01 LASEM TAHUN 2009 / 2010

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata I dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtida iyah

PENGARUH PENERAPAN PENILAIAN OTENTIK (AUTHENTIC ASSESSMENT) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA SKRIPSI

SKRIPSI LUFI CHIFDIYAH NIM

LIA DARNIAH NIM :

SKRIPSI. Oleh: ABDUL AZIZ Nim :

PENGARUH KONDISI EKONOMI KELUARGA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VII PADA MATA PELAJARAN IPS EKONOMI DI SMP NEGERI 1 KOTA GORONTALO

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING

KORELASI SIKAP SPIRITUAL QUOTIENT (SQ) DENGAN AKHLAK SISWA DI M.Ts. IRSYADUTH THULLAB TEDUNAN KECAMATAN WEDUNG KABUPATEN DEMAK TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Ilmu Pendidikan Fisika

SKRIPSI. Oleh : AMIRUDIN ( )

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA SMA NEGERI 6 KENDARI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PPKn OLEH:

PENERAPAN MEDIA POWERPOINT UNTUK MENINGKATKAN PERHATIAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN AQIDAH/AKHLAK DI KELAS VII C MTs MUHAMMADIYAH WONOSARI GUNUNGKIDUL

EFEKTIVITAS PENILAIAN PORTOFOLIO TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI POKOK RELASI DAN FUNGSI

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I.) pada Jurusan Tadris Matematika Fakultas Tarbiyah

PERBANDINGAN KINERJA GURU YANG BERSERTIFIKAT PENDIDIK DAN YANG BELUM BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI MTs YAROBI GROBOGAN

KORELASI ANTARA KEDISIPLINAN PESERTA DIDIK DENGAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI SISWA KELAS X M.A

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam. Oleh:

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. manusia seutuhnya. Tujuan ini tertera pada Garis Besar Haluan Negara

MANAJEMEN BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI MTS NU NURUL HUDA MANGKANG SEMARANG SKRIPSI

JURUSAN MATEMATIKA-FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SYEKH NURJATI CIREBON 2012 M / 1433 H

KESULITAN BELAJAR SISWA MEMAHAMI MATEMATIKA POKOK BAHASAN BILANGAN BULAT (Studi Kasus di Kelas IV Madrasah Ibtidaiyah Salafiyah Kota Cirebon)

ANALISIS PEMANFAATAN PEMBERIAN REWARD DALAM BENTUK UNGKAPAN DAN HADIAH PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS III SDN AMPELDENTO 02 MALANG SKRIPSI

PERANAN KONSELOR DALAM MEMBERIKAN LAYANAN INFORMASI BIDANG BIMBINGAN KARIER DI MAN MODEL BANGKALAN SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

PENGARUH PELAKSANAAN SHALAT DHUHA TERHADAP AKHLAK SISWA KEPADA GURU DI SMP ISLAM ASY-SYAFI`IYYAH JEPARA TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI. Oleh NURHAMAH NIM :

STUDI KOMPARASI HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK YANG MENGGUNAKAN MEDIA CD TUTORIAL MATEMATIKA DENGAN METODE KONVENSIONAL PADA MATERI POKOK KUBUS DAN BALOK

IMPLEMENTASI KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MADRASAH TSANAWIYAH AL-HAMIDI CANGKRING KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER SKRIPSI.

PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN MICROSOFT MATHEMATICS

SKRIPSI FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG

PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP HASIL BELAJAR MATERI POKOK HIMPUNAN KELAS VII

PENDIDIKAN KEPRIBADIAN MELALUI ILMU BELADIRI PENCAK SILAT

SKRIPSI. Oleh: RATNA SARI NIM : JURUSAN TADRIS MATEMATIKA FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON

PENGEMBANGAN TES STANDAR SOAL PILIHAN GANDA KONSEP LINGKARAN KELAS VIII DI SMP NEGERI 7 CIREBON

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

TEKNIK CLIENT-CENTERED COUNSELING UNTUK ANAK BERBAKAT (STUDI KASUS SLA) DI SMP NEGERI 3 SURABAYA

PERAN GURU DALAM PEMBELAJARAN MUATAN LOKAL MUSYAFAHAH DAN TAJWID DI MTs NU BANAT KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

PENGARUH MANAJEMEN SUMBER DAYA GURU TERHADAP KINERJA GURU DI MADRASAH ALIYAH NEGERI RANAI KABUPATEN NATUNA TESIS

Transkripsi:

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DI MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) NURUL IKHWAN ASTANAJAPURA KAB CIREBON SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I) Pada Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas Tarbiyah IAIN Syekh Nurjati Cirebon TUTI ALAWIYAH NIM: 58451047 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SYEKH NURJATI CIREBON 2013 M / 1434 H

ABSTRAK TUTI ALAWIYAH : Pengaruh Kecerdasan Emosional Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika Kelas VIII di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Nurul Ikhwan Astanajapura Kab Cirebon Berdasarkan pengamatan dan observasi di tempat penelitian, terdapat siswa yang memiliki karakter yang unik dan berbeda-beda, terdapat siswa yang mampu mengendalikan emosi, pengelolaan emosi, penguasaan diri sendiri, memotivasi, dan lain-lain. Kurangnya kesadaran diri antara lain sikap siswa dalam pemahaman emosi diri sendiri, kemampuan mengelola emosi dengan baik, pengaturan diri antara lain mengatur emosi, mengatur cara belajar dan memperhatikan kesiapan dalam belajar menimbulkan dampak pada prestasi belajar matematika. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tinggi rendahnya kecerdasan emosional siswa terhadap prestasi belajar matematika, baik buruknya prestasi belajar matematika siswa kelas VIII MTs Nurul Ikhwan dan sampai sejauh manakah pengaruh kecerdasan emosional siswa terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas VIII di MTs Nurul Ikhwan. Kecerdasan emosional merupakan suatu hal yang sangat penting karena dengan tingginya kecerdasan emosi maka prestasi belajar matematika pun akan meningkat. Siswa yang memiliki kecerdasan emosional yaitu siswa yang mampu mengenali, mengelola emosi dan memotivasi diri sendiri, mengenali emosi orang lain serta melakukan suatu hubungan yang baik. Kecerdasan emosional merupakan penataan emosi sebagai alat untuk mencapai suatu tujuan dalam meningkatkan prestasi belajar matematika. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII MTs Nurul Ikhwan yang berjumlah 65 siswa. Sedangkan untuk sampel, peneliti mengambil kelas VIII B yang berjumlah 30. Variabel dalam penelitian ini yaitu kecerdasan emosional sebagai variabel bebas (X) dan prestasi belajar matematika sebagai variabel terikat (Y). Adapun teknik pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Setelah data diperoleh, kemudian data dianalisis secara deskriptif dan dilakukan pengujian statistik berupa uji regresi. Setelah dilakukan pengolahan data diperoleh hasil penelitian bahwa kecerdasan emosional pada pelajaran matematika di MTs Nurul Ikhwan menunjukan kriteria sedang, yaitu dengan tingkat kecerdasan sebesar 66,03, sedangkan prestasi belajar matematika di interpretasikan dalam kategori baik, bisa dilihat dari nilai rata-rata prestasi belajar matematika di kelas VIII B sebesar 45,44. Persamaan regresi yang dihasilkan yaitu dengan nilai koefisien determinasi dalam uji keberartian model sebesar 41,0%. Dengan demikian maka terdapat pengaruh antara kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar matematika yaitu prestasi belajar matematika siswa 41,0 % ditentukan atau dipengaruhi oleh kecerdasan emosional dan yang 59,0 % lainnya dipengaruhi oleh faktor-faktor yang lain. Kata kunci : Kecerdasan emosional, Prestasi belajar matematika

KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT, alhamdulillah berkat rahmat dan hidayah-nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Kecerdasan Emosional Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Nurul Ikhwan Astanajapura Kabupaten Cirebon. Sholawat dan salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW, keluarga serta sahabat dan pengikutnya yang telah membuka cakrawala agar senantiasa mencari ilmu dan berkat perjuangan beliau kita dapat terangkat dari jurang kegelapan menuju jalan yang terang benderang. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak, Oleh karena itu, sudah menjadi kewajiban moral bagi penulis untuk mengucapkan terima kasih kepada : 1. Orang tua penulis yang tercinta, Ayah H. Abdul Faqih, S. Ap dan Ibu Hj. Siti Khulasoh 2. Bapak Prof. Dr. H. Maksum, M.A, Rektor IAIN Syekh Nurjati Cirebon 3. Bapak Dr. Saefuddin Zuhri, M.Ag, Dekan Fakultas Tarbiyah IAIN Syekh Nurjati Cirebon 4. Bapak Toheri, S.Si, M.Pd, Ketua Jurusan Tadris Matematika IAIN Syekh Nurjati Cirebon 5. Ibu Dra.Mumun Munawaroh, M.Si, selaku Dosen Pembimbing I 6. Bapak Sofwan Hadi, M. Pd, selaku Dosen Pembimbing II i

7. Ibu Kartimi, M.Pd, selaku Dosen Penguji I 8. Bapak Hadi Kusmanto, M.Si, selaku Dosen Penguji II 9. Ibu Hj. Fathiyyah Nurbaiti, S.Ag, Kepala Sekolah MTs Nurul Ikhwan Astanajapura Kab Cirebon 10. Bapak Tarkim, S.Ag, Guru Matematika di MTs Nurul Ikhwan Astanajapura Kab Cirebon 11. Suami penulis yang tersayang, Heri Sofyan Saury, SHI 12. Semua sahabat matematika B 13. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyusun skripsi. Penulis menyadari dalam penyusunan skripsi ini tentu masih banyak kekurangan dan keterbatasan. Oleh karena itu, penulis berharap kepada pembaca untuk memberikan kritik dan saran yang bersifat membangun. Namun demikian segala apa yang terdapat dalam skripsi ini adalah tanggung jawab penulis. Akhirnya penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan, khususnya dalam bidang pendidikan. Dan penulis juga berharap skripsi ini memerikan kontribusi positif di lingkungan civitas akademik IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Cirebon, November 2012 Penulis, Tuti Alawiyah NIM. 58451047 ii

DAFTAR ISI Hlm ABSTRAK LEMBAR PERSETUJUAN LEMBAR PENGESAHAN PERNYATAAN OTENTITAS SKRIPSI NOTA DINAS RIWAYAT HIDUP MOTTO PERSEMBAHAN KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... v DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 5 1. Identifikasi Masalah... 5 2. Pembatasan Masalah... 6 3. Pertanyan Penelitian... 7 C. Tujuan Penelitian... 8 iii

D. Manfaat Penelitian... 8 BAB II ACUAN TEORITIK A. Deskripsi Teoritik... 10 1. Kecerdasan Emosional... 10 2. Prestasi Belajar... 15 3. Pengertian Belajar... 16 B. Penelitian Relevan... 19 C. Kerangka Berfikir... 20 D. Hipotesis Penelitian... 22 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... 23 B. Populasi dan Sampel Penelitian... 24 C. Objek Penelitian... 26 D. Metode dan Desain Penulisan... 29 E. Instrumen Penelitian... F. Teknik Pengumpulan Data... 32 G. Teknik Analisis Data... 39 H. Prosedur Penelitian... BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Tentang Kecerdasan Emosional... 46 B. Prestasi Belajar Matematika... 63 C. Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Prestasi Belajar Matematika... 65 1. Analisis Deskriptif... 65 iv

2. Uji Normalitas... 66 3. Uji Homogenitas... 68 4. Uji Linieritas... 68 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan... 72 B. Saran... 73 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN v

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sekolah-sekolah didirikan untuk mengemban tugas mewujudkan aspirasi-aspirasi nasional, cita-cita bangsa serta tujuan pendidikan. Dengan segala kesungguhan sekolah harus melaksanakan tugasnya untuk mewujudkan tujuan pendidikan, yakni: Menurut Suryabrata Sumadi (2004:251) mengemukakan bahwa: Membimbing anak didik menjadi warga negara Pancasila yang berpribadi, berdasarkan ke- Tuhanan Yang Maha Esa, berkesadaran, bermasyarakat dan mampu membudayakan alam sekitarnya, serta dapat menjadi manusia yang dapat memperkembangkan diri sendiri secara optimal, sesuai dengan kecerdasan, bakat dan minat masing-masing, sehingga memiliki kepribadian yang seimbang dan berjiwa makarya serta bertanggung jawab terhadap kesejahteraan masyarakat dan tanah air. Dalam proses pencapaian tujuan pendidikan, siswa sebagai subyek pendidikan dipengaruhi oleh beberapa faktor internal dan faktor eksternal. Yang dimaksud faktor internal adalah segala sesuatu yang berasal dari dalam diri individu yang mempengaruhi individu dalam proses pencapaian prestasi belajar di sekolah seperti: motivasi, minat, bakat dan intelegensi. Sedangkan faktor eksternal adalah segala sesuatu yang berasal dari luar individu baik yang langsung maupun tidak langsung yang dapat mempengaruhi individu dalam mencapai prestasi 1

2 belajar di sekolah diantaranya meliputi lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. Dalam menjalani proses belajar siswa memerlukan bantuan dan bimbingan orang lain. Baik secara disadari maupun tidak dalam kenyataannya, para guru di dalam semua pengajaran yang diberikan secara efektif tersirat beberapa bentuk bimbingan. Membantu seorang murid untuk mengatasi kesulitannya dalam berhitung, menunjukkan kepada murid cara-cara memperbaiki penyelesaian dan menulis kembali tugas pelajarannya, menasehati murid agar berlaku hormat dan ramah kepada orang lain adalah merupakan kegiatan atau perbuatan bimbingan. Menurut Sanipah Faisal dan Mulyadi Cuntur Waseso (1982:11) mengemukakan bahwa: Bimbingan adalah bantuan atau pertolongan yang diberikan kepada individu atau sekumpulan individu dalam menghindari atau mengatasi kesulitan-kesulitan didalam kehidupannya, agar individu atau sekumpulan individu itu dapat mencapai kesejahteraan hidupnya. Begitu juga untuk belajar sangat diperlukan adanya motivasi sehingga hasil belajar akan mejadi optimal. Makin tepat motivasi yang diberikan akan menentukan intensitas usaha belajar bagi para siswa. Hal ini sesuai dengan pendapat Sardiman A.M (1987:73) bahwa: Motivasi adalah daya penggerak yang telah menjadi aktif. Dengan demikian faktor motivasi dan bimbingan belajar memegang peranan penting di dalam belajar siswa baik di sekolah maupun di luar sekolah dan dengan adanya motivasi akan mendorong anak dalam mencapai prestasi belajar yang optimal.

3 Kemerosotan akhlak dan moral perlu segera mendapat penanganan yang serius, baik oleh orang tua, guru, maupun lembaga pendidikan yang ikut bertanggung jawab memberi pendidikan dengan proses dan model pembelajaran yang ditawarkan. Anak yang mendapat kesempatan untuk berkembang dalam lingkungan yang kaya variasi akan menjadi anak yang tanggap dan selalu siap dengan alternatif lain yang diamati dari lingkungannya, sehingga membantu anak untuk mengoptimalkan perkembangan fisik dan mentalnya, serta memenuhi kebutuhan kognisi, afeksi, dan psikomotorik. Anak yang dibesarkan pada suasana dan sikap yang monoton sulit diharapkan untuk mampu tanggap dan siap dengan pilihan-pilihan dan cara-cara lain untuk memecahkan masalah. Dengan demikian, kecerdasan emosi anak perlu mendapat perhatian serius untuk membentuk generasi yang berkualitas. Kecerdasan emosi dapat diasah, diolah, dan dibentuk dengan pendidikan nilai. Ditempat penelitian, setiap siswa memiliki karakter yang unik dan berbeda-beda, bisa di lihat dari cara mereka bergaul, belajar di kelas dan juga sikapnya. Ada siswa yang dapat mengenali emosi diri sendiri dan ada pula siswa yang tidak dapat mengenali emosinya sehingga kemampuan untuk mencermati perasaan kita yang sesungguhnya membuat kita berada dalam kekuasaan perasaan. Terdapat siswa yang tidak dapat mengatur emosi akan tetapi dalam prestasinya lebih unngul dari siswa yang pintar dalam pelajaran matematika. Dalam memotivasi

4 diri sendiri pun terdapat siswa yang dapat memotivasi diri sendiri, misalnya ketika sedang malas belajar atau sedang mempunyai permasalahan dan ada siswa yang ketika sedang malas belajar matematika hal yang dilakukan nya adalah bolos atau bercanda di dalam kelas ketika guru sedang menerangkan. Bagi yang menganggap matematika menyenangkan maka akan tumbuh motivasi dalam diri individu tersebut untuk mempelajari matematika dan optimis dalam menyelesaikan masalah-masalah yang bersifat menantang dalam pelajaran matematika. Sebaliknya, bagi yang menganggap matematika sebagai pelajaran yang sulit, maka individu tersebut akan bersikap pesimis dalam menyelesaikan masalah matematika dan kurang termotivasi untuk mempelajarinya. Sikap-sikap tersebut tentunya akan mempengaruhi hasil yang akan mereka capai dalam belajar. Dalam perkembangan seorang anak menjadi dewasa maka ia belajar mengembangkan konsep dirinya / mengenali dirinya melelui sikap orang lain / dewasa terhadap dirinya. Semakin dewasa ia akan bersikap lebih kritis dan selective dalam sikap orang lain terhadap dirinya. Orang lain sangat penting untuk kelangsungan hidup kita, bahkan dalam hal kebutuhan-kebutuhan pokok saja kita tergantung pada orang lain, baik kebutuhan psychis (kasih sayang, perlindungan terutama pada anak-anak) dan juga kebutuhan physis (makanan, pakaian, dll).

5 Agus Efendi (2005:171) mengatakan bahwa Kecerdasan Emosional merupakan kemampuan mengenali, dan mengelola emosi, hubungan yang baik. Menata emosi sebagai alat untuk mencapai tujuan adalah hal yang penting dalam kaitan untuk memberi perhatian, memotivasi dan menguasai diri sendiri. Keberhasilan pencapaian prestasi juga didasarkan pada kemampuan emosional sehingga para peserta didik dapat mencapai prestasi belajar secara optimal. Dari masalah di atas, peneliti tertarik untuk mengambil judul pengaruh kecerdasan emosioanl terhadap prestasi belajar matematika yang mana berkaitan dengan masalah-masalah yang terjadi di MTs Nurul Ikhwan yang mana siswa yang mempunyai karakter unik dan beranekaragam, sedangkan pengelolaan emosional akan berdampak pada prestasi belajar. Terdapat siswa yang mampu mengendalikan emosi, mengelola emosi, menguasai diri sendiri, memotivasi, dan lain-lain. B. Perumusan Masalah 1. Identifikasi Masalah Dari latar belakang di atas, maka penulis mengidentifikasi masalahmasalah yang di temui ditempat penelitian, antara lain: a. Rendahnya siswa yang mampu mengenali perasaan diri sendiri. b. Kurangnya sistem pengolahan emosional siswa dengan baik sehingga menimbulkan dampak pada prestasi belajar matematika. c. Kurangnya kesadaran diri terhadap pentingnya pelajaran matematika. d. Rendahnya prestasi belajar siswa dalam bidang studi matematika.

6 e. Kurangnya guru yang memperhatikan siswa yang mempunyai kecerdasan emosional. 2. Pembatasan Masalah Bertolak dari pemikiran dan pertanyaan tersebut di atas, maka tidak mungkin peneliti dapat menyelesaikan berbagai masalah yang terindentifikasi seperti di atas dalam satu kali penelitian. Hal ini disebabkan adanya berbagai keterbatasan peneliti. Oleh karena itu, dalam penelitian ini peneliti membatasi masalah-masalah sebagai berikut: a. Mengetahui kecerdasan emosional siswa MTs Nurul Ikhwan Kecerdasan emosional adalah kemampuan mengenali perasaan diri kita sendiri dan perasaan orang lain, kemampuan memotivasi diri sendiri dan kemampuan mengelola emosi yang baik pada diri sendiri dan dalam hubungan dengan orang lain. Menurut Daniel Goleman menyebutkan bahwa yang dipelajari dalam kecerdasan emosional antara lain kesadaran diri, pengaturan diri, motivasi, empati dan keterampilan sosial. Dari berbagai pernyataan di atas, disini yang akan diteliti hanya masalah tentang kecerdasan intrapersonal yang mana berhubungan dengan tentang kesadaran diri, pengaturan diri dan motivasi. Kesadaran diri antara lain sikap siswa dalam pemahaman emosi diri sendiri, kemampuan mengenali perasaan diri sendiri, kemampuan mengelola emosi dengan baik, pengaturan diri antara

7 lain mengatur emosi, menaati peraturan guru, mengatur cara belajar dan memperhatikan kesiapan dalam belajar. Selanjutnya motivasi yang timbul dari diri sendiri antara lain motivasidalam belajar dengan memahami pentingnya belajar, aktiv di kelas dalam proses pembelajaran, rajin dan aktiv dalam mengerjakan soal-soal matematika. b. Mengetahui prestasi belajar matematika siswa MTs Nurul Ikhwan Prestasi belajar matematika dilihat dari proses pembelajaran siswa di kelas seperti melihat cara siswa dalam memahami pelajaran matematika, begitu juga dalam mengerjakan soal-soal yang diberikan guru di kelas. Untuk mengetahui prestasi belajar matematika, penulis melihat jawaban-jawaban siswa pada ujian semester genap 2011-2012, yang mana penulis ambil dari guru matematika di MTs Nurul Ikhwan dan dijadikan data untuk mengukur tinggi rendahnya prestasi belajar matematika kelas VIII di MTs Nurul Ikhwan. 3. Pertanyaan Penelitian a. Seberapa tinggi kecerdasan emosional siswa siswa kelas VIII MTs Nurul Ikhwan? b. Seberapa baik prestasi belajar matematika siswa kelas VIII MTs Nurul Ikhwan?

8 c. Seberapa besar pengaruh yang signifikan antara kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar matematika. C. Tujuan Penelitian Dari sejumlah permasalahan yang di kemukakan di atas, maka tujuan dari penelitian yang akan dilakukan adalah untuk mengetahui: 1. Bagaimana kecerdasan emosional siswa terhadap prestasi belajar matematika. 2. Bagaimana prestasi belajar matematika siswa kelas VIII MTs Nurul Ikhwan? 3. Sampai sejauh manakah pengaruh kecerdasan emosional siswa terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas VIII di MTs Nurul Ikhwan. D. Manfaat Penelitian Rendahnya hasil belajar siswa dalam bidang studi matematika perlu ditinjau kembali tentang pelaksanaan kegiatan belajar-mengajar di sekolah, karena menyangkut mutu pendidikan secara keseluruhan. Oleh karena itu, di cari permasalahannya dalam rangka untuk meningkatkan prestasi belajar siswa. Selama ini banyak pendapat yang menyatakan bahwa untuk meraih prestasi belajar yang tinggi diperlukan Kecerdasan Intelektual (IQ) yang tinggi juga. Namun, menurut hasil penelitian terbaru dalam

9 bidang psikologi membuktikan bahwa IQ bukan satu-satunya faktor yang mempengaruhi prestasi belajar seseorang. Terdapat banyak faktor lain yang mempengaruhi, salah satunya adalah kecerdasan emosional. Dan masalah yang telah di formulasikan penulis menganggap perlu di adakannya penelitian, karena mengandung banyak manfaat yang dapat berguna bagi pengembangan pendidikan yaitu: 1. Hasil penelitian ini dapat dijadikan pedoman bagi guru kelas VIII MTs Nurul Ikhwan Astanajapura Kabupaten Cirebon tentang pentingnya kecerdasan emosional yang dimiliki siswa. 2. Menjadi catatan penting bahwa yang mempengaruhi prestasi bejalar seseorang bukan hanya Kecerdasan Intelektual saja melainkan terdapan faktor lain yang salah satunya adalah Kecerdasan Emosional. 3. Menjadi tolak ukur bahwa antara kecerdasan emosioanal dengan prestasi belajar ada pengeruhnya dalam rangka proses belajar mengajar. E. Definisi Konseptual dan Operasional a. Definisi Konseptual Secara konseptual Kecerdasan Emosional merupakan kemampuan mengenali, dan mengelola emosi, memotivasi diri, mengenali emosi orang lain serta melakukan suatu hubungan yang baik. Sedangkan konseptual Prestasi Belajar adalah hasil yang telah di capai, hasil yang menyenangkan hati yang diperoleh dengan jalan keuletan kerja.

10 b. Definisi Operasional Secara operasional yang dimaksud dengan kecerdasan emosional merupakan menata emosi sebagai alat untuk mencapai tujuan adalah hal yang penting dalam kaitan untuk memberi perhatian, memotivasi dan menguasai diri sendiri. Secara operasional prestasi belajar pada umumnya prestasi belajar tersebut untuk menunjukan suatu pencapaian tingkat keberhasilan tentang suatu tujuan atau bukti suatu keberhasilan.

DAFTAR PUSTAKA Ali, Muhammad. 1987. Penelitian Kependidikan, Prosedut dan Strategi. Bandung: Angkasa. Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta. PT.Rineka Cipta. Aqil, Zainal dan Sujak. 2011. Pendidikan dan Aplikasi Pendidikan Berkarakter. Bandung: Yrama Widya. Conny Semiawan Stamboel. 1979. Prinsip dan Teknik Pengukuran dan Penilaian di Dalam Dunia Pendidikan. Jakarta: Mutiara. Hal 47. Djaali. 2008. Psikologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara. Efendi, Agus. 2005. Revolusi Kecerdasan Abad 21. Bandung: Alfabeta. Goleman, Daniel a. 2002. Working With Emotional Intelligence (terjemahan). Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. b. 2004. Emitional Intelligence Kecerdasan Emosional Mengapa EQ Lebih Penting Daripada IQ. Jakata: PT Gramedia Pustaka Utama. Hendri, Paul. 2001. Kecerdasan Emosional dan Spiritual. Jakarta: Penerbit Arga. Hurlock B. Elizabeth a. 1995. Perkembangan Anak. Jakarta: PT. Gelora Aksara Pratama. b. 1992. Perkembangan Anak. Jakarta: PT. Gelora Aksara Pratama. Margono. 1997. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakatra: PT Rineka Cipta. Nggermato, Agus. 2002. Quantum Quotient (kecerdasan Quantum). Bandung: Nuansa Cendekia. Partowisastro, Koestoer. 1983. Dinamika dalam Psikologi Pendidikan. Jakarta: Erlangga. Riduwan a. 2009. Belajar Mudah Penelitian untuk Guru, Karyawan, dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta. b. 2006. Dasar dasar Statistik. Bandung: Alfabeta Sanipah Faisal dan Mulyadi Cuntur Waseso. 1982. Metodologi Penelitian Pendidikan. Surabaya: Usaha Nasional.

Sardiman A.M. 1987. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Slameto. 1991. Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Sudjana. 2005. Statistika Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia Sumadi, Suryabrata. 2004. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Erlangga. Syatori Nasehuddien, Toto. 2008. Metodologi Penelitian: Sebuah Pengantar, Cirebon: STAIN. Uno, Hamzah dan Kudrat Umar, Masri. 2009. Mengelola Kecerdasan Dalam Pembelajaran. Jakarta: PT. Sawo Raya. Widodo. 2000. Kamus Ilmiah Populer. Yogyakarta: Absolut. Witherington. 1991. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta http://belajarpsikologi.com/pengertian-belajar-menurut-ahli/ http://www.duniapsikologi.com/kecerdasan-emosional-pengertian-definisi-danunsur-unsurnya/