Konfigurasi VLAN pada FreeBSD 6.0 dan Cisco Catalyst 2950

dokumen-dokumen yang mirip
KONFIGURASI VLAN, ROUTING STATIC, DHCP DAN NAT PADA LAYER 3 SWITCH CISCO 3560

TOPOLOGI DAN IMPLEMENTASI VLAN DENGAN CISCO SWITCH 3750

PENGENALAN VLAN 1. Pengertian VLAN 2. Access Port 3. VLAN Trunking 4. Default VLAN 5. Keuntungan VLAN

AKHMAD FAJRI YUDIHARTO( ) Tugas 3. Vlan Menggunakan 2 Switch

Network Tech Support Virtual LAN [VLAN]

ZULFADRIAWAN

VIRTUAL LAN (VLAN) Irfan Akbar, site :

Gambar 1 Sebuah jaringan flat menggunakan 4 buah switch 1

TIPE TIPE VLAN Keanggotaan dalam suatu VLAN dapat di klasifikasikan berdasarkan port yang di gunakan, MAC address, tipe protokol.

MODUL VI. Praktikkum Switching Layer2 (VLAN, VTP, STP) Tujuan. 1. Mengetahui bagaimana konsep dan konfigurasi VLAN

TUTORIAL SOFTWARE SIMULASI JARINGAN KOMPUTER PACKET TRACER 5.0 (DILENGKAPI DENGAN CD PROGRAM DAN VIDEO TUTORIAL)

Praktikum 6 Keamanan Jaringan Pengenalan Cisco IOS, VLAN, dan WLAN

DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. konfigurasi pada jaringan yang telah diterapkan. Topologi yang digunakan dalam

2. Cost reduction penghematan dari penggunaan bandwidth yang ada dan dari upgrade perluasan network yang bisa jadi mahal.

Sekarang kita akan mencoba untuk membuat jaringan web server sederhana sih, kita hanya membutuhkan 1 PC dan 1 Server. Gambar 1 : Web Server

BAB 3 ANALISIS DAN IM PLEMENTASI. terdapat jaringan komputer untuk memperlancar arus informasi di dalam

Konfigurasi VLAN Menggunakan 1 Router dan 2 Switch pada Cisco Packet Tracer

Perintah Dasar CISCO Catalyst 3550

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK 4.1 INSTALASI DAN PENGGUNAAN PACKET TRACER Buka Installer Packet Tracer 6.2 kemudian akan muncul gambar seperti

Virtual LAN (VLAN) Computer and Networking Engineering SMK Negeri 1 Surabaya Ainun Najib Romadhoni

Virtual LAN. Isbat Uzzin N Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS, Surabaya

TUGAS 3 JARINGAN KOMPUTER. Analisa: Gambar di atas adalah topologi jaringan VLAN dengan menggunakan dua switch. PC A

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

SIMULASI KONFIGURASI VLAN DENGAN MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER 5.3

Lab 1. VLAN (virtual LAN)

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI Universitas Mercu Buana Yogyakarta Program Studi : 1. Teknik Informatika

Konsep Virtual LAN (VLAN)

hanya penggunakan IP saja yang berbeda. Berikut adalah cara menghubungkan station 2. Tentukan interface yang akan difungsikan sebagai station

9.1 Menghubungkan dua jaringan yang berbeda dengan satu router

Konfigurasi Router. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya Institut Tekonolgi Sepuluh Nopember Surabaya

Makalah Seminar Kerja Praktek IMPLEMENTASI TEKNOLOGI JARINGAN Virtual LAN (VLAN) PT. TELKOM DIVRE IV SEMARANG

PERANCANGAN JARINGAN CABANG MIKROBANKING PT. BANK INTERNASIONAL INDONESIA, TBK

Private IP network adalah IP jaringan yang tidak terkoneksi secara langsung ke internet IP addresses Private dapat dirubah sesuai kebutuhan.

MODUL 1 VIRTUAL LAN (VLAN)

InterVlan Routing TUJUAN PERALATAN TEORI

Tugas Matakuliah Jaringan Komputer Konfigurasi Jaringan pt.indah

Bagian 3 Network Communication

MODUL V. Praktikkum Frame Relay. Tujuan. 1. Mengetahui bagaimana cara mengkonfigurasi Frame relay. 2. Mengetahui cara kerja Frame relay

Translator. Politeknik Elektronik Negeri Surabaya ITS - Surabaya

PETUNJUK PELAKSANAAN PRAKTIKUM ET3100 PRAKTIKUM TEKNIK TELEKOMUNIKASI 3: JARINGAN KOMPUTER

MODUL PRAKTIKUM 08 DYNAMIC ROUTING CISCO, WINDOWS

TUTORIAL PEMBUATAN JARINGAN KOMPUTER BERBASIS VLAN (dengan DHCP)

ROUTING STATIS DAN DINAMIS

LAMPIRAN. Gambar 4.3 Rancangan Frame-Relay

Prodi D3 Teknik Telekomunikasi 2014

Network Tech Support Switch Devices

LAMPIRAN A: MODE ROUTER

Setelah melakukan percobaan ini diharapkan praktikan dapat mengerti pr insip Vlan dan bisa mengkonfigurasi Vlan

IMPLEMENTASI DAN TESTING

LAMPIRAN. Wawancara dengan Bapak Ali Naga Saputra selaku IT Head Division di PT. Adicipta

Dynamic Routing RIP EIGRP OSPF

2 ) menggunakan simulator untuk mensimulasikan Routing & konfigurasi sebenarnya. 4 ) Mampu mengkonfigurasi Routing Dynamic RIP,EIGRP, OSPF

Membuat Simulasi Jaringan Router OSPF Part 2 (Cisco Packet Tracer)

BAB II TINJAUAN TEORITIS

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK 4.1 LANGKAH-LANGKAH INSTALASI PACKET TRACER 6.2

LAMPIRAN. AS30000(config)#banner motd #Welcome To AS30000# AS30000(config)#banner login #For Authorized Only!!!#

/28

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. jaringan baru yang dapat mendukung infrastruktur yang ada. Pengamatan yang

Tugas Jaringan Komputer. Memahami Konsep VLAN Pada Cisco Switch

PEMASANGAN VLAN PADA 10 KAMAR KOS

1 IDN Networking Competition Soal Superlab Cisco IDN Competition 2017

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Spanning Tree Protocol

Tutorial Cisco Packet Tracer: Konfigurasi VLAN Pada Switch

PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER PADA HANGGAR 4 PT GARUDA MAINTENANCE FACILITY

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Dasar-dasar Desain Jaringan

1. PT. Bunga Permata Kurnia ini bergerak dibidang apa? Jawab : Perusahaan ini bergerak dibidang distributor bahan kimia.

Modul Superlab CCNA. Oleh: M. Saiful Mukharom. Jika kalian ingin bertanya ada di twitter.

1. Berapa nilai baud rate pada hyper terminal yang digunakan untuk console

BAB 4 PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI. berjalan dan permasalahan yang dihadapi oleh PT. Intikom Berlian Mustika, maka

PRAKTIKUM 3 Dynamic Host Configuration protocol pada Linux (Ubuntu) dan Windows 1. Praktikum 4. Dynamic Host Configuration Protocol

BAB 4 PERANCANGAN JARINGAN. PT.Adicipta Innovations Technology, maka solusi yang diajukan untuk

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN VLAN DENGAN TOPOLOGI CISCO PACKET TRACER PADA GEDUNG DUA LANTAI

MODUL 6 TUNNELING IPv6 OVER IPv4

KONFIGURASI JARINGAN VLAN DENGAN CISCO SWITCH CATALYST

MODUL III Membuat Server HTTP Pada Jaringan

RIP dan Static Routing

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. Teknologi yang kita usulkan kepada PT.XYZ adalah : 1. Switch 2911 Integrated Services Router

Simulasi Dynamic Router Dengan RIP Pada Boson Netsim

Modul 11 Access Control Lists (ACLs)

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB III TUGAS PENDAHULUAN

Cisco Packet Tracer : Konfigurasi Router Menggunakan CLI

JARINGAN KOMPUTER MODUL 8

JARINGAN KOMPUTER MODUL 9

Interface yang merupakan penjembatan untuk menghubungkan mikrotik dengan Winbox menggunakan protocol berbasis MAC.

Tugas Jaringan komputer VLAN PADA MIKROTIK

BAB 6: VIRTUAL LANS (VLANS)

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

TUTORIAL CISCO PACKET TRACER 5

a. Local Area Network (LAN)

Dedicated Router, Access Layer, Distribution Layer, dan Core Layer

Implementasi Virtual LAN pada Gedung MPC Jakarta PT. Pos Indonesia (Persero)

Modul 5 Cisco Router

PEMBATASAN JARINGAN VLAN UNTUK HAK AKSES DENGAN MENGGUNAKAN ACL (ACCESS CONTROL LIST) DI LAB KOMPUTER POLITEKNIK NEGERI BALIKPAPAN TUGAS AKHIR

VPN Tunneling Menggunakan Mikrotik dan FreeBSD

IP Subnetting dan Routing (1)

Sabtu, 29 Januari 2011 FreeBSD 2 TKJ-A Pak Rudi. 2. Tujuan Agar siswa mampu membangun PC router dengan menggunakan OS FreeBSD.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Transkripsi:

Konfigurasi VLAN pada FreeBSD 6.0 dan Cisco Catalyst 2950 Ricki Zurwindar <rz.bangka@gmail.com> Universitas YARSI Copyright 2007 VLAN adalah sebuah logical group dari stasiun jaringan, service, dan tidak tergantung serta terbatas pada lokasi device (physical). Dengan menggunakan Teknologi VLAN pembagian segmentasi jaringan dapat dibagi berdasarkan fungsi pekerjaan, departement, atau tim project. VLAN juga memberikan fasilitas kemudahan bagi administrator untuk memindahkan, menambah, dan merubah anggota dari sebuah group. VLAN dapat meningkatkan scalability, security, dan manajemen jaringan. Dalam sebuah VLAN, router berfungsi untuk menyediakan broadcast filtering, security, traffic flow management, dan routing antar VLAN. Untuk dapat berkomunikasi antar VLAN, maka dibutuhkan sebuah router untuk merouting paket yang dikirim antar VLAN. Supaya router dapat merouting trafik antara VLAN dibutuhkan trunking antara router dengan switch. Trunking membuat berbagai trafik dalam VLAN dapat dikirim hanya dengan menggunakan satu physical connection. Trunk sebenarnya satu physical interface yang terbagi menjadi beberapa logical interface. Dengan adanya trunk, antar VLAN dapat berkomunikasi melalui physical link yang sama. Setiap frame yang dikirim melalui trunk masing-masing akan diberi tanda dengan VLAN ID. Switch Catalyst akan mengidentifikasi tiap VLAN dengan nomor yang unik. Note: Sebelum kita mulai konfigurasi, pastikan device vlan dan device miibus sudah dicompile kedalam kernel. 1

Dalam contoh ini konfigurasi ethernet yang dipakai adalah Konfigurasi pada router FreeBSD 6.0 Jalankan beberapa perintah berikut untuk menambahkan VLAN ke router FreeBSD 6.0: # ifconfig xl0 up # ifconfig vlan5 create # ifconfig vlan5 vlan 5 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan5 172.16.1.1/24 # ifconfig vlan10 create # ifconfig vlan10 vlan 10 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan10 172.16.10.1/24 # ifconfig vlan20 create # ifconfig vlan20 vlan 20 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan20 172.16.20.1/24 # ifconfig vlan30 create # ifconfig vlan30 vlan 30 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan30 172.16.30.1/24 # ifconfig vlan40 create # ifconfig vlan40 vlan 40 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan40 172.16.40.1/24 # ifconfig vlan50 create # ifconfig vlan50 vlan 50 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan50 172.16.50.1/24 # ifconfig vlan60 create 2

# ifconfig vlan60 vlan 60 vlandev xl0 mtu 1500 # ifconfig vlan60 172.16.60.1/24 Hasil konfigurasi VLAN dapat dilihat menggunakan perintah: # netstat -rn -f inet Edit file /etc/rc.conf agar konfigurasi VLAN dijalankan saat booting dengan menambahkan baris berikut: ifconfig_xl0="up" cloned_interfaces="vlan5 vlan10 vlan20 vlan30 vlan40 vlan50 vlan60" ifconfig_vlan5="inet 172.16.1.1 netmask 255.255.255.0 vlan 5 vlandev xl0" ifconfig_vlan10="inet 172.16.10.1 netmask 255.255.255.0 vlan 10 vlandev xl0" ifconfig_vlan20="inet 172.16.20.1 netmask 255.255.255.0 vlan 20 vlandev xl0" ifconfig_vlan30="inet 172.16.30.1 netmask 255.255.255.0 vlan 30 vlandev xl0" ifconfig_vlan40="inet 172.16.40.1 netmask 255.255.255.0 vlan 40 vlandev xl0" ifconfig_vlan50="inet 172.16.50.1 netmask 255.255.255.0 vlan 50 vlandev xl0" ifconfig_vlan60="inet 172.16.60.1 netmask 255.255.255.0 vlan 60 vlandev xl0" Agar vlan dapat di-load saat booting edit file loader.conf yang berada pada direktori /boot, dan tambahkan baris berikut:... if_vlan_load= YES... 3

Konfigurasi switch Cisco Catalyst 2950 Switch>enable Switch#config terminal Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z. Switch(config)#interface vlan 1 Switch(config-if)#ip address 172.16.0.2 255.255.255.0 Switch(config-if)#no shutdown switch(config-if)#exit Switch(config)#ip default-gateway 172.16.0.1 Switch(config)#interface fa0/1 Switch(config-if)#description Trunk link ke Router Switch(config-if)#switchport mode trunk Switch(config-if)#end Switch#vlan database Switch(vlan)#vlan 5 name server VLAN 5 added: Name: server Switch(vlan)#vlan 10 name A VLAN 10 added: Name: A Switch(vlan)#vlan 20 name B VLAN 20 added: Name: B Switch(vlan)#vlan 30 name C VLAN 30 added: Name: C Switch(vlan)#vlan 40 name D VLAN 40 added: Name: D Switch(vlan)#vlan 50 name E VLAN 50 added: Name: E Switch(vlan)#vlan 60 name F VLAN 60 added: Name: F Switch(vlan)#exit APPLY completed. Exiting... Lihat konfigurasi database VLAN yang baru dibuat menggunakan perintah: Switch#show vlan 4

Untuk mengatur port fa0/2 sebagai anggota VLAN server, port fa0/3 sebagai anggota VLAN A, port fa0/4 sebagai anggota VLAN B, port fa0/5 sebagai anggota VLAN C, port fa0/6 sebagai anggota VLAN D, port fa0/7 sebagai anggota VLAN E dan port fa0/8 sebagai anggota VLAN F pada switch Cisco Catalyst 2950 dapat dilakukan dengan menggunakan perintah: Switch#config terminal Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z. Switch(config)#interface fa0/2 Switch(config-if)#switchport access vlan 5 Switch(config)#interface fa0/3 Switch(config-if)#switchport access vlan 10 Switch(config)#interface fa0/4 Switch(config-if)#switchport access vlan 20 Switch(config)#interface fa0/5 Switch(config-if)#switchport access vlan 30 Switch(config)#interface fa0/6 Switch(config-if)#switchport access vlan 40 Switch(config)#interface fa0/7 Switch(config-if)#switchport access vlan 50 Switch(config)#interface fa0/8 Switch(config-if)#switchport access vlan 60 Switch(config-if)#end Setelah semua konfigurasi selesai, lihat semua konfigurasi pengaturan port pada masingmasingvlan dengan menggunakan perintah: Switch#show vlan 5

Setelah itu simpan semua konfigurasi switch Cisco Catalyst 2950 yang telah dlakukan pada startup-config agar switch dapat menjalankan konfigurasi tersebut pada saat dihidupkan (booting), dengan mengetikkan perintah: Switch#copy running-config startup-config Destination filename [startup-config]? Building configuration... [OK] Setelah selesai melakukan semua konfigurasi, lakukan pengujian dengan melakukan ping dari workstation ke workstation lain yang berada pada vlan yang berbeda. 6

Semoga artikel ini dapat membantu saat melakukan konfigurasi VLAN pada sistem operasi FreeBSD 6.0 dan Cisco Catalyst 2950. Pustaka: dari berbagai sumber 7