Dasar-Dasar Perilaku Manusia O L E H M U N A E R A W A T I, S. P S I, M. S I

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

PENGANTAR DAN TEORI ALIRAN BEHAVIOUR

Teori-Teori Perkembangan

Teori-Teori Perkembangan

BERBAGAI PENDEKATAN DALAM PSIKOLOGI

Psikologi Konseling Psychoanalysis Therapy and Person Center Therapy

PSIKOLOGI KEPRIBADIAN kuliah2 EMPAT ALIRAN BESAR TEORI-TEORI KEPRIBADIAN

Teori Sigmund Freud. Sejarah hidup, Struktur Kepribadian dan Perkembangan Psikoseksual. Fitriani, S. Psi., MA. Modul ke: Fakultas PSIKOLOGI

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

MODEL TERAPI KONSELING. Teori dan Praktek

SIJIL PSIKOLOGI ISLAM DAN KAUNSELING. WPK 913 Kaedah Terapi Minggu 2

KONSEPTUAL MODEL KEPERAWATAN JIWA

Sejarah dan Aliran-Aliran Psikologi

Perkembangan Sepanjang Hayat

PSIKOLOGI KOMUNIKASI. Ruang Lingkup Psikologi. Komunikasi. Oni Tarsani, S.Sos.I., M.Ikom. Komunikasi. Modul ke: Fakultas Ilmu

i Universitas Kristen Maranatha A b s t r a k

Menyampah' dari Perspektif Psikologi (2) Marselius Sampe Tondok Fakultas Psikologi, Universitas Surabaya

Kepribadian Pola perilaku Memberikan karakter pada Pemikiran seseorang sepanjang waktu Motif dalam berbagai Emosi situasi berbeda relatif stabil

Pertemuan Ke-4. Oleh: M. Jainuri, S.Pd., M.Pd. Pendidikan Matematika. STKIP YPM Bangko. Teori Belajar Kognitif_M. Jainuri, S.Pd., M.

KONSEP NORMAL & ABNORMAL

PERSPEKTIF FILSAFAT PENDIDIKAN TERHADAP PSIKOLOGI PENDIDIKAN HUMANISTIK

3 Aspek-aspek Psikoanalitis dari Kepribadian 71

MODUL XII PSIKOLOGI KEPRIBADIAN II PSIKOLOGI TRANSPERSONAL. Transpersonal Psychology, The Fourth Force of Psychology

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Theories And Intervention

FASE PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN MANUSIA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : Psikologi Perkembangan 1. perkembangan

Menyampah' dari Perspektif Psikologi (1) Marselius Sampe Tondok Fakultas Psikologi, Universitas Surabaya

Psikologi Kepribadian I Sejarah Psikoanalisa Dasar & Teori Sigmund Freud

Psikologi Konseling Gestalt Therapy and Behavior Therapy

PENGANTAR PSIKOLOGI KLINIS DITA RACHMAYANI, S.PSI., M.A

PENDEKATAN- PENDEKATAN/ALIRAN DALAM PSIKOLOGI

Teori Pendidikan dan Teori Belajar dalam Kurikulum. Oleh. Fauzan AlghiFari / / TP-B.

SE S J E A J R A A R H DA D N A N A L A I L R I A R N A N PSI S KO K LOGI G Pertemuan 4

Tugas Mata Kuliah Psikologi Pendidikan Lanjut

Sejarah dan Aliran-Aliran Psikologi

Pandangan Teori Perkembangan Psikoanalisis menurut Sigmund Freuds

INTERVENSI DALAM PSIKOLOGI KLINIS. DITA RACHMAYANI, S.Psi., M.A dita.lecture.ub.ac.id

UNESA, GROWING WITH CHARACTER BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

SATUAN ACARA PERKULIAHAN. Mahasiswa memahami tujuan, arah, serta tugas dan tanggung jawabnya dalam perkuliahan.

Sejarah dan Aliran-Aliran Psikologi Modul ke:

kepada terapis, kemudian terapis memberikan interpretasi melalui arahan-arahan saat proses terapi berlangsung, yang memunculkan insight untuk pasien.

Culture and Treatment of Abnormal Behavior

M O D U L A) APA ITU PSIKOLOGI? Kode Mata Kuliah : M P B

SEJARAN DAN ALIRAN PSIKOLOGI. Pertemuan 4

PSIKOLOGI UMUM 1. Aliran Psikoanalisa

PSIKOLOGI UMUM 1. Aliran Neo-Freudian

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah PSIKOLOGI PERKEMBANGAN

Selamat Membaca, mempelajari dan Memahami Materi e-learning Rentang Perkembangan Manusia I

PENDAHULUAN (MATERI) Pengertian Psikologi Pendakatan dalam Psikologi: Sub disiplin Psikologi Bidang terapan Psikologi

KONSEP PSIKOLOGI SOSIAL PROF MADYA DR. MA ROF REDZUAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : PSIKOLOGI PERKEMBANGAN 1 KODE MATAKULIAH / SKS : IT / 3 SKS

BAB. V KESIMPULAN DAN SARAN

Pengertian Psikologi

Keempat konteks ini dapat berinteraksi satu dengan lainnya dalam terbentuknya suatu perilaku

BAB IV ANALISIS HASIL DATA PENELITIAN. dan dapat dirumuskan hipotesis kerja seperti yang disarankan oleh data. 77

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA MATA KULIAH : PSIKOLOGI UMUM 1 KODE MATA KULIAH / SKS = IT / 3 SKS

Diskusikanlah...! Genetik atau hasil belajar? Tunggal atau jamak? Kepribadian. Tetap atau Berubah? Ada atau tidak?

SELAMAT MEMBACA, MEMPELAJARI DAN MEMAHAMI MATERI ELEARNING RENTANG PERKEMBANGAN MANUSIA I

Pendahuluan. By : Farida Harahap Tim: Nanang Erma by FH 1. Gunawan:

Wulansari Budiastuti, S.T., M.Si.

Pendekatan-Pendekatan Psikologi Kepribadian. Adhyatman Prabowo, M.Psi

PENDEKATAN DALAM ABNORMALITAS

Pengantar Psikologi Konsep Manusia. Dosen : Meistra Budiasa, S.Ikom, MA

PSIKOLOGI SEPANJANG HAYAT

Dinamika kepribadian / Prinsip Motivasional. Ego cemas karena tuntutan id dan superego. 1. Dorongan-dorongan a. Seks b. Agresi 2.

BAB I PENDAHULUAN. Peristiwa atau kejadian yang ada dalam kehidupan sehari-hari dapat menimbulkan tekanan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

Pengantar Biopsikologi

Karakteristik manusia komunikan. Rahmawati Z

Pengertian psikologi dan psikologi komunikasi_01. Rahmawati Z, M.I.Kom

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA MATAKULIAH: PSIKOLOGI KEPRIBADIAN 1 KODE MATAKULIAH/SKS = IT / 3 SKS

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Karya sastra adalah fenomena kemanusiaan yang kompleks, ibarat

PERSPEKTIF DAN MAKNA PENDEKATAN KONSELING

BAB II KONSEP ID. sum, yang berarti saya berfikir, maka saya ada. Dan sejak itu timbul aliran yang mementingkan kesadaran dalam psikologi.

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KONSEP, KERANGKA TEORI

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA MATAKULIAH: PSIKOLOGI KEPRIBADIAN 2 KODE MATAKULIAH/SKS = IT /3 SKS

Satuan Acara Pembelajaran (SAP)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MK PSIKOLOGI LINTAS BUDAYA

MENGUKUR KUALITAS PEMIMPIN MELALUI INTERAKSINYA DENGAN PERILAKU INDIVIDU DALAM ORGANISASI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai apakah makna

Ilmu Perkembangan Anak Universitas Negeri Yogyakarta. Oleh : Yulia Ayriza

MODUL PERKULIAHAN. Psikologi Perkembangan 1

CARL GUSTAV JUNG (PSIKOANALITIK)

BAB II LANDASAN TEORI. Psikologi Tokoh Eko Prasetyo dalam Novel Jangan Ucapkan Cinta Karya

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA MATA KULIAH : PSIKOLOGI UMUM 1 KODE MATA KULIAH / SKS = MKK / 3 SKS

PSIKOTERAPI: PENDEKATAN EKSISTENSIAL-HUMANISTIK

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI- UNIVERSITAS GUNADARMA MATA KULIAH : PSIKOLOGI UMUM 2 * KODE MATAKULIAH / SKS = MKK / 3 SKS

PENDEKATAN DALAM PSIKOLOGI SOSIAL

PERSOALAN DEPRESI PADA REMAJA

PERKEMBANGAN INDIVIDU I. Dra. Aas Saomah, M.Si

Saifullah, S. Ag., M. Ag NIP

Psikologi: Definisi, Sejarah, dan Metode

Teori Albert Bandura A. Latar Belakang Teori self-efficasy

Pengantar Modifikasi Perilaku

Desain dan Pengembangan Pelatihan

1 st force Psychodynamic Theory

OLEH : NANDANG BUDIMAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PSIKOLOGI PERKEMBANGAN

Transkripsi:

Dasar-Dasar Perilaku Manusia O L E H M U N A E R A W A T I, S. P S I, M. S I

Psikologi itu apa? Psikologi berasal dari dua kata dalam bahasa Latin yaitu psyche =jiwa dan logos =ilmu Psikologi adalah studi yang mempelajari perilaku dan proses mentalnya Psikologi Umum adalah psikologi yang mempelajari dasar-dasar perilaku dan proses mental pada kelompok orang dewasa dan normal

Psikologi digunakan untuk apa? Memahami perilaku dan proses mental yang mendasarinya Misal: Mengapa ada mahasiswa yang bersungguh-sungguh dalam mengerjakan segala sesuatu, tetapi ada pula orang yang sebaliknya? Memprediksi perilaku Misalnya: Apa reaksi mahasiswa jika diberlakukan kenaikan uang SPP?

Enam (6) perspektif yang dapat digunakan untuk memahami perilaku manusia Neurosains Psikodinamika Behavioral Kognitif Humanistik Transpersonal

Foto Tokoh Tokoh Neurosains Tokoh Psikodinamika Tokoh Behavioral Tokoh Kognitif Tokoh Humanistik Tokoh Transpersonal

Neurosains Donald O. Hebb, Roger Sperry, James Olds, Jerre Levy, dll Kelompok pendukung neurosains kerap mempelajari hereditas dan evolusi Aktivitas otak, sistem syaraf, dan fungsi biologis dianggap sebagai faktor yang mempengaruhi perilaku Setiap tingkah laku dapat dijelaskan melalui aktivitas komponen biologis Misal: ketika otak mengenali bahaya, maka ia akan mengirim pesan ke bagian-bagian tubuh lain sehingga denyut jantung meningkat, kadar glukose dalam darah meningkat, sehingga membangkitkan kekuatan untuk bertindak

Tokoh Neurosains Donald Olding Hebb Jerre Levy Roger Wolcott Sperry James Olds

Psikodinamika Sigmund Freud Deterministik (pengalaman masa lalu menentukan masa berikutnya) Perilaku terjadi karena dorongan energi libido sexualis Teori : kepribadian manusia (id, ego, superego)-- (penis envy, oedipus complex, dll); teori perkembangan psikoseksual (oral, anal, phallig, laten, dan genital), interpretasi mimpi, mekanisme pertahanan diri, dll Metode: studi kasus Melahirkan teknik psikoterapi psikoanalisa dengan hipnotis, katarsis, dan analisis mimpi.

Sigmund Freud Tokoh Psikodinamika

John Broadus Watson Behavioral Berpandangan bahwa fokus psikologi adalah mempelajari perilaku yang teramati dan terukur Mekanistik Perilaku ditentukan oleh stimulus dari lingkungan Teori: teori-teori belajar seperti kondisioning klasik, koneksionisme, kondisioning operan, dll Metode: eksperimental Teknik modifikasi perilaku

John Broadus Watson Tokoh Behavioral

Jean Piaget Makhluk berpikir Kognitif Pendekatan yang menitik beratkan pada bagaimana manusia berpikir, memahami, dan mengenali lingkungan Teori: teori tentang persepsi, perkembangan kognitif, memory, bahasa, dll 12 Metode: metode refleksi dan metode penelitian dalam ilmu alam Melahirkan psikoterapi kognitif, CBT (cognitive-behavioral therapy), dll

Jean Piaget Tokoh Kognitif

Abraham Maslow Humanistik Berpandangan bahwa manusia secara alamiah berjuang untuk tumbuh, berkembang, dan mengendalikan kehidupan serta perilakunya Perilaku terjadi melalui kehendak yang ada dalam diri yang diberi kesempatan oleh lingkungan untuk diekspresikan serta dikembangkan Teori: teori-teori motivasi (teori hirarki kebutuhan), dll Metode: studi kasus orang sukses Melahirkan psikoterapi berpusat pada klien (client centered therapy)

Abraham Maslow Tokoh Humanistik

Transpersonal (Psikologi Timur) Carl Gustav Jung Manusia pada dasarnya makhluk spiritual; memiliki potensi yang luar biasa termasuk spiritualitasnya--intrapersonal Perilaku dipengaruhi oleh spiritualitasnya dan bagaimana budaya yang membentuk Teori: (sedang dikembangkan konsep kecerdasan spiritual, konsep psikologi Jawa, psikologi Islami, dst) Metode: eklektif termasuk mempelajari pengalaman dan fenomena spiritual (after death experience, mimpi, transendensi, dst) Melahirkan psikologi positif, psikologi budaya, cross-cultural psychology, dan indigenous psychology

Carl Gustav Jung Tokoh Transpersonal 17

Isu-isu Kontroversial dalam Psikologi Nature vs Nurture Concious vs Unconcious Observable vs Unobservable Free Will vs Deterministic Individual Differences vs Universal