BAB V KONSEP PERANCANGAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Gaya dari perancangan interior Museum permainan tradisional Jakarta ini mengarah pada gaya

BAB IV KONSEP PERANCANGAN Gaya dan Tema Perancangan Hotel Santika di Rest Area Semarang

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN DAN HASIL DESAIN

BAB IV SINTESA PEMBAHASAN. yang diusung dalam sebuah konsep desain Hotel Mulia adalah luxurious

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Kebutuhan : Kekinian, penataannya simetris, dapat diartikan bercampur dengan gaya lain sebelumnya

BAB 5 KONSEP PERANCANGAN DESAIN

BAB V KONSEP PERANCANGAN DAN HASIL DESAIN

BAB III PERMASALAHAN & DATA SURVEY PEMBANDING

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Taman

BAB IV DATA PROYEK Deskripsi Umum Proyek

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III STUDI LAPANGAN

Bab 4 KONSEP PERANCANGAN INTERIOR

KONSEP PERANCANGAN INTERIOR RUANG TIDUR UTAMA

Bab IV. Konsep Perancangan

BAB IV TINJAUAN KHUSUS

BAB V. PENGOLAHAN INTERIOR DENAH KHUSUS

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

BAB IV ANALISA PROYEK. Peranan Praktikan dalam mengerjakan proyek ini adalah sebagai junior designer 2

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 HASIL & PEMBAHASAN

BAB IV KONSEP STYLE DESAIN INTERIOR


Alamat : Jl. Boulevard Bukit Gading Raya, Jakarta, Kota Jakarta Utara.

BAB IV KONSEP PERANCANGAN INTERIOR

Putih Abu Hitam Coklat

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. Bagan 4.1 Kerangka Berpikir Konsep

Konsep dasar perancangan pada Sekolah Pembelajaran Terpadu ini terbentuk. dari sebuah pendekatan dari arsitektur prilaku yaitu dengan cara menganalisa

KONSEP MAKRO & KONSEP MIKRO

Konsep BAB V KONSEP. 5.1 Kerangka Konsep. 5.2 Konsep Young Dynamic

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN

A. IDE GAGASAN PERANCANGAN

BAB.IV. KONSEP DESAIN. IV.1 Tema Perancangan Tema Perancangan Proyek medical spa ini adalah, Refreshing, Relaxing and Theurapetic,

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

Konsep Lantai. Studio Balet. Area Lobby. Perpustakaan. Tugas Akhir. Perancangan Interior Sekolah Balet di Surabaya dengan Nuansa Fairy

KONSEP PERANCANGAN RUMAH SAKIT KHUSUS PARU

BAB III TINJAUAN KHUSUS PEMBANGUNAN INTERIOR MALL DAN HOTEL THE EDGE BANDUNG CIMAHI BANDUNG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. sebagai denah khusus dengan tujuan pendalaman lebih pada kedua bidang


BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

KONSEP. 4.1 Konsep Dasar. Arsitektur Ramah Lingkungan (Green Architecture) Pendekatan Green Architecture

BAB III PERANCANGAN RUMAH SAKIT ANAK DI BANDUNG

BAB 4 KONSEP PERENCANAAN INTERIOR

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISA PROYEK. 4.1 Peranan Praktikan dalam Proyek Rumah Beryl. 1. Membantu membenahi layout yang diberikan owner kepada perusahaan.

BAB. IV KONSEP PERANCANGAN

LAPORAN PERANCANGAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN INTERIOR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK HERMINA DAAN MOGOT, JAKARTA BARAT


Gambar 5. 1 Citra ruang 1 Gambar 5. 2 Citra ruang 2 2. Lounge Lounge merupakan salah satu area dimana pengunjung dapat bersantai dan bersosialisasi de

Gambar 5.2 Mind Mapping Perawat dan Pengunjung Gambar 5.3 Mind Mapping Site dan Bangunan 1

SPESIFIKASI TEKNISSPB

BAB IV ANALISA DESAIN. dikawasan pusat keramaian dengan lokasi yang strategis.

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN


BAB III STUDI LAPANGAN

Daftar Isi. Judul Kata Pengantar. Daftar Foto

5.2 Konsep Citra Konsep citra ruang yang ingin dicapai adalah ruang yang memberikan kesan menyegarkan, nyaman dan menonjolkan suasana alami namun teta

BAB IV KONSEP DESAIN. Konsep utama dari pool dan lounge yang akan dibuat adalah FUN atau menyenangkan

Desain Interior Restoran Seafood Layar Bukit Mas dengan Konsep Modern Country di Surabaya

Penjelasan Skema : Konsep Citra yang diangkat merupakan representasi dari filosofi kehidupan suku Asmat yang berpusat pada 3 hal yaitu : Asmat sebagai

hunian lama, BERNYAWA BARU Fotografer Lindung Soemarhadi

Zona lainnya menjadi zona nista-madya dan utama-madya.

BAB 4 KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. aktivitas dan kegiatan yang bergerak di bidang fashion muslimah dan. optimalitas dalam mendukung perkembangan dunia

BAB IV KONSEP PERENCANAAN INTERIOR

BAB VI KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN AKADEMI DAN GALERI FOTOGRAFI

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB III KAJIAN LAPANGAN

Gambar V.1 Aplikasi Ide (Sumber : Penulis)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN

PERANCANGAN INTERIOR PERPUSTAKAAN TAMAN KANAK - KANAK SEKOLAH INTERNASIONAL BINA NUSANTARA SERPONG KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V PENUTUP. Gambar V.1 Aplikasi Ide (Sumber : Penulis) commit to user

Desain Interior Restoran pada Rest Area di Kabupaten Probolinggo Berkonsep Jawa Rustik dengan Sentuhan Ikon Khas Probolinggo

BAB 5 KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB 4. Analisis dan Bahasan

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RUMAH SAKIT JIWA

BAB III STUDI LAPANGAN

Desain Interior Kantor PT. Insastama dengan Konsep Industrial Modern

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

Jenis dan besaran ruang dalam bangunan ini sebagai berikut :

BAB 5 KONSEP PERANCANGAN. adalah High-Tech Of Wood. Konsep High-Tech Of Wood ini memiliki pengertian

Tugas Akhir. PERANCANGAN INTERIOR DAN FURNITURE JAKARTA PET CENTER Jln. Pluit Putri Raya No.1 A-C JAKARTA UTARA

BAB IV KONSEP PERENCANAAN INTERIOR

KONSEP DESAIN Konsep Organisasi Ruang Organisasi Ruang BAB III

ELEMEN PEMBENTUK RUANG INTERIOR

Transkripsi:

BAB V KONSEP PERANCANGAN 5.1. Gaya dan Tema Perancangan Gaya dari perancangan interior Rumah Sakit Ibu Dan Anak Bintaro ini mengarah pada gaya modern natural. Pemilihan gaya modern natural didasarkan pada : Formalisme, menampilkan bentuk sesederhana mungkin, kejujuran bahan, warna yang alami dan berorientasi pada bisnis. Pragmatisme, menampilkan kepraktisan dalam konstruksi, bahan, warna, dan fungsi. Fungsionalisme, menampilkan bentuk harus mempunyai fungsi. Universitalisme, merupakan suatu ukuran kebenaran dan keindahan ukuranukuran yang ada di masyarakat modern. Form Follow Function. Simplicity. Less is More. Membuang Ornament. Membuang Gaya dan Teknik Traditional. Penekanan Pada Konsep Keseragaman. Tema perancangan yang dipilih dalam Perancangan Interior rumah sakit ibu dan anak bintari ini adalah homey. Pemilihan tema didasari atas tujuan perancangan yaitu : a. Memberikan suasana nyaman, aman kepada pasien sehingga pasien akan merasa dirumah sendiri. Berdasarkan tujuan perencanaan tersebut, diperlukan beberapa pemecahan masalah yang terkandung dalam tema Homey, penjabarannya sebagai berikut : a. Sirkulasi dalam bangunan yang sudah memikirkan faktor kenyamanan dan kemudahan bagi pengguna di dalamnya. b. Penataan layout khususnya pada area lobby dan ruang rawat inap memberikan kenyamanan bagi pengguna. c. Penggunaan Furniture sesuai dengan gaya yang diterapkan Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 121

Berdasarkan penjabaran pemecahan masalah, maka disimpulkan pada sebuah konsep desain yaitu Homey. Yang dimaksudkan Homey adalah merancang interior yang bertujuan membuat pasien merasa betah serasa dirumah sendiri dan tidak takut, 5.2. Karakter dan Suasana Interior Karakter interior yang ingin ditampilkan adalah karakter-karakter yang dibutuhkan untuk dapat menuangkan unsur-unsur tema perancangan di atas kedalam sebuah perencanaan desain interior. Karakter interior yang dimaksud adalah karakter dari pasien yang lebih bisa merasakan kenyamanan saat berada di dalam ruang dengan bahasa visual. Dan menampilkanlah karakter ruang yang dirancang sesuai dengan karakteristik dari seorang ibu dan anak. Sehingga selain memiliki nilai estetis, ruang tersebut juga memiliki nilai informatif di dalamnya. Suasana interior secara keseluruhan yang ingin dicapai adalah suasana yang hangat dan ceria serta memberikan kenyamanan maksimal bagi pasien dan pengunjung yang datang sehingga menciptakan citra yang baik di mata pasien dan pengunjung terhadap rumah sakit ibu dan anak tersebut. Dampak positif dari citra yang sudah baik di mata pasien dan pengunjung adalah keinginan bagi pasien itu sendiri untuk datang kembali ketika mengalami gangguan kesehatan di kemudian hari. 5.3. Pola Penataan Ruang Peletakan tata ruang diterapkan sesuai dengan fungsi dan sifat area. Pada perancangan terdapat 5 zoning area, yaitu area public, semi public, semi private, most private dan service. Dari setiap area memiliki karakter ruang yang berbeda. Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 122

5.4. Warna yang Akan Digunakan KARAKTER ANAK KARAKTER ibu AKTIF DIAM HIPERAKTIF AKTIF HIJAU JINGGA KUNING crem COKLAT MUDA COKLAT Bagan 5.1 Warna Berdasarkan Kebutuhan Putih : Kesucian, Kebersihan, Ketepatan, Steril, Kematian. Abu-abu : Menurunkan ejolak emosi, Menetralisasikan suasana. Hitam : Statis dan berat, Warna kontras dari warna putih. Coklat : Tanah/Bumi, Reliability, Comfort, Daya Tahan. Hijau : Alami, Sehat, Keberuntungan, Pembaharuan. Jingga : Energi, Keseimbangan, Kehangatan Kuning : Optimis, Harapan, Filosifi, Ketidak Jujuran, Pengecut (untuk budaya barat), penghianatan. Efek warna secara psikologis bisa berpengaruh pada pikiran, emosi, dan kenyamanan. Oleh karena itu penggunakan warna hangat, warna monokrom dan netral lebih banyak digunakan untuk rumah sakit ibu dan anak, sedangkan warna jingga dan kuning digunakan sebagai aksen untuk memperkuat karakter dari ruang tersebut dan juga sebagai penghias ruangan sehingga warna tersebut tidak monoton. Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 123

5.5. Finishing Interior Lantai Penggunaan finishing lantai pada interior rumah sakit ibu dan anak bintaro ini adalah: No. Ruang Jenis Lantai Warna Ukuran 1 Main Enterance Homogenius Tile Putih 60 x 60 cm 2 Resepsionis Homogenius Tile Putih 60 x 60 cm 3 Main Lobby Homogenius Tile Putih 60 x 60 cm 4 Cashier Keramik Putih 60 x 60 cm 5 Instalasi Rawat Jalan keramik Putih 40 x 40 cm 6 Instalasi Gawat Darurat Keramik Putih 40 x 40 cm 7 Instalasi Rawat Inap Parquet dan Coklat kayu, Finil putih 8 x 100 cm 8 Instalasi Farmasi Keramik Putih 40 x 40 cm 9 Mushola Karpet Hijau - 10 Toilet Keramik Putih 20 x 20 cm Tabel 5.1 Finishing Interior Lantai pada Rumah Sakit Ibu dan Anak Bintaro Dinding Penggunaan finishing dinding pada interior Rumah Sakit Ibu dan Anak Bintaro ini adalah: No. Ruang Bahan Dinding Warna 1 Main Enterance Kaca Bening 2 Resepsionis Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri Putih 3 Main Lobby Kaca + Gypsum fin. Wallpaper Bening, Hijau 4 Cashier Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti Putih Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 124

bakteri 5 Instalasi Rawat Jalan Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri Putih 6 Instalasi Gawat Darurat Bata Plesteran +Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri Putih 7 Instalasi Rawat Inap Bata Plesteran fin. Cat tembok ex. Cat Coklat, tembok ex. Property anti bakteri Hijau 8 Instalasi Farmasi Bata Plesteran + Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri Putih 9 Mushola Gypsum fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri Abu-Abu 10 Toilet Bata Plesteran+ Fin. Keramik 20 x 20 Putih Tabel 5.2 Finishing Interior Dinding pada Rumah Sakit Ibu dan Anak Bintaro Plafond Penggunaan finishing plafond pada interior rumah sakit ibu dan anak ini adalah: No. Ruang Bahan Plafond 1 Main Enterance Gypsum board 12 mm fin. Cat tembok ex. Property 2 Resepsionis anti bakteri 3 Main Lobby 4 Cashier 5 Instalasi Rawat Jalan 6 Instalasi Gawat Darurat Gypsum board 12 mm fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri 7 Instalasi Rawat Inap 8 Instalasi Farmasi Gypsum board 12 mm fin. Cat tembok ex. Property anti bakteri 9 Mushola Gypsum board 12 mm fin. Cat tembok ex. Property 10 Toilet anti bakteri Tabel 5.3 Finishing Interior Plafond pada Rumah Sakit Ibu dan Anak Bintaro Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 125

5.6. Sistem Utilitas 5.6.1. Tata Cahaya Pencahayaan Klasifikasi Penerapan Ruang Sumber Cahaya Pencahayaan alami Pencahayaan buatan Beberapa area Semua area Jenis Lampu TL Down Light Beberapa area Beberapa area Tabel 5.4. Tata Cahaya 5.6.2 Tata Udara/Penghawaan 1. Buatan (AC) 2. Alami 5.6.3 Tata Suara Untuk meredam berbagai gangguan kebisingan pada rumah sakit ibu dan anak ini maka : - Memperbanyak pengadaan tanaman-tanaman di sekeliling lingkungan - Mengurangi penggunaan material yang memantulkan suara 5.6.4 Plumbing & Sanitasi - Air Bersih Penyediaan air bersih didapat dari PAM yang ditampung di reservoir yang kemudian didistribusikan ke seluruh area rumah sakit ibu dan anak ini. - Air Kotor Air kotor yang berasal dari air hujan, pantry, cuci dialirkan / dibuang, kemudian diproses dalam watertreatment untuk selanjutnya dibuang kesaluran kota atau didaur ulang. 5.6.5 Sistem Pencegahan Kebakaran Pencegahan kebakaran dalam rumah sakit ibu dan anak bintaro ini diupayakan dengan pengadaan alat tabung pemadam kebakaran (extiguisher). Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 126

APAR diletakkan di setiap ruang dan sirkulasi APAR yang digunakan berisi serbuk kering CO2 dengan berat 20kg dipasang 1,5 m dari permukaan lantai. 5.7. Schedule Furniture dan Skema Bahan Furniture-furniture yang digunakan pada Rumah Sakit Ibu dan Anak Bintaro ini menggunakan tema Homey dengan gaya modern natural berbahan matrial ecofriendly. No Ruang Spesifikasi Keterangan 1 2 Resepsionis - Meja Resepsionis Multiplex (Nutricellulose) colorful &coklat - Kursi Kerja Manufacture, besi, busa, kulit sintetis-hitam - Sofa Besi, busa, polyester-putih Main Lobby -Meja Multiplex fin. Duco warna hitam 3 Cashier -Meja Kasir Multiplex fin. Duco warna putih & HPL serat kayu. Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 127

-Kursi Kerja Manufacture, besi, busa, kulit sintetis-hitam 4 -Meja Praktek Multiplex fin. HPL serat kayu. -Kursi kerja Manufacture, besi, busa, ateja-colorful Instalasi Rawat Jalan Ranjang Periksa Pasien - Stainless Steel frame - Manual Crank - Produksi OneMed Instrument Cabinet Construction: Steel pipe & plate Dimension: 900 (L) x 465mm (W) 1750mm (H) powder coating Door : Two, with transparent 5 Instalasi Gawat Darurat Examination Bed Construction: Steel Pipe & Steel Plate Dimension : 2000mm (L) x 650mm (W) 750mm (H) Powder Coating Instrument Trolley with Two Shelves Construction: Round Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 128

stainless steel pipe & plate Dimension : 750mm (L) x 460mm (W) 910mm (H) Steel finishing: Polished stainless steel Shelve 6 - LO Hospital Bed (Ranjang Rumah Sakit Elektrik) Construction: Electric actuator for Back Raise, Foot Raise and HI - LO Adjusment Dimension: 2270mm (L) x 960mm (W) Low Position: 470mm High Position: 720mm Instalasi Rawat Inap Children Hospital Bed w/ Back Raise Construction: Steel pipe & plate Dimension: 1760mm (L) x 700mm(W) x 630mm(H) Powder Coating Bedside Cabinet Construction: Steel Pipe & Steel Plate Dimension: 500mm (L) x 400mm (W) x 900mm (H) Powder Coating Table 7 Instalasi Farmasi Medicine Cabinet Construction: Steel pipe & plate Dimension: 900mm (L) x 465mm (W) 1750mm (H) Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 129

powder coating Top Compartmen : Three Instrument Cabinet Construction: Steel pipe & plate Dimension: 900 (L) x 465mm (W) 1750mm (H) powder coating Door : Two, with transparent 8 Closet anak-anak Porcelen Closet dewasa Toilet Porcelen (green contructiion closet) Tabel 5.5 Schedule Furniture dan Skema Bahan Perancangan Interior Rumah Sakit Ibu dan Anak di Jakarta 130