SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) : Tanda-Tanda Persalinan dan Persiapan Persalinan : Ibu Hamil di Jorong Batang Buo :Vedjia Medhina S.



dokumen-dokumen yang mirip
ASUHAN BAYI BARU LAHIR DAN NEONATUS

Komplikasi obstetri yang menyebabkan tingginya kasus kesakitan dan kematian neonatus, yaitu : 1. Hipotermia 2. Asfiksia

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) : Cuci Tangan yang Baik dan Benar Pokok Bahasan : Cara Mencuci Tangan yang Baik dan Benar : keluarga dan klien

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. persalinan dimulai (Bobak, 2004). Sedangkan Pilliteri (2002) menyatakan

LEMBAR PENJELASAN KEPADA RESPONDEN PENELITIAN. Medan, yang sedang melakukan penelitian dengan judul Faktor-Faktor yang

Bab II. Solusi Terhadap Masalah-Masalah Kesehatan. Cerita Juanita. Apakah pengobatan terbaik yang dapat diberikan? Berjuang untuk perubahan

Atas perhatian dan kesediaannya, saya ucapkan terima kasih.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Apa itu menstruasi? Menstruasi adalah tanda anak perempuan tumbuh menjadi dewasa. Menstruasi adalah proses alami bagi perempuan.

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON RESPONDEN

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) PERSIAPAN PERSALINAN

Perawatan kehamilan & PErsalinan. Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH

BAB I PENDAHULUAN. Hakikat pembangunan nasional adalah menciptakan manusia Indonesia

KEMITRAAN BIDAN DAN DUKUN BAYI DI KAB TRENGGALEK

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Kepada : Yth. Ny.I. Di tempat. Saya sebagai mahasiswa Prodi D. III Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

BAB I PENDAHULUAN. ASI (Air Susu Ibu) adalah nutrisi terbaik untuk bayi yang baru lahir, karena memiliki

PENGERTIAN MASA NIFAS

BAB I PENDAHULUAN kelahiran dibandingkan 16 per kelahiran di negara maju. Indonesia

LAMPIRAN LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Universitas Muhammadiyah Ponorogo, bermaksud

INFORMASI SEPUTAR KESEHATAN BAYI BARU LAHIR

mempelajari berbagai hal. Dalam bidang ilmu kesehatan, bisa mempelajari salah satu peristiwa tersebut adalah kehamilan. Kehamilan dan persalinan

BAB 1 PENDAHULUAN. bagaimana persiapan selama persalinan berjalan, tidak ada salahnya jika jauh-jauh

BAB I PENDAHULUAN. terjadi di negara berkembang. Berdasarkan angka tersebut, diperkirakan bahwa

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. konsepsi oleh ibu. Proses ini dimulai dengan kontraksi persalinan sejati, yang

BAB XXV. Tuberkulosis (TB) Apakah TB itu? Bagaimana TB bisa menyebar? Bagaimana mengetahui sesorang terkena TB? Bagaimana mengobati TB?

KERANGKA ACUAN POSTNATAL CARE (PNC)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Untuk partisipasi yang bidan telah berikan saya ucapkan Terimakasih.

BAB I PENDAHULUAN. keluarnya hasil konsepsi dari dalam rahim. Kehamilan membawa perubahan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. setelah orang melakukan pengindraan terhadap objek tertentu. Sebagian besar

SKRIPSI. Oleh: HERI SEKTIAWAN J Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Meraih Derajat Sarjana S-1 Keperawatan

Pengantar Kuesioner Penelitian. Pengetahuan dan Sikap Bidan Tentang Inisiasi Menyusu Dini di Wilayah Kerja

Apa yang terjadi selama menggunakan obat aborsi?

SATUAN ACARA PENYULUHAN MORNING SICKNESS PADA IBU HAMIL

LEMBAR PERSETUJUAN PENELITIAN

Carolina M Simanjuntak, S.Kep, Ns AKPER HKBP BALIGE

PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR IBU NIFAS DAN MENYUSUI ISTIRAHAT

Pemotongan Kelamin Perempuan/ Sunat Perempuan. Beberapa tipe pemotongan kelamin perempuan/sunat perempuan

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. dalam meneyelesaikan tugas akhir di Program Studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas

BAB I PENDAHULUAN. lahir sejak lama telah menjadi masalah, khususnya di negara-negara

TEKNIK PERAWATAN METODE KANGURU. Tim Penyusun

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) OSTEOARTHRITIS

melalui pancaindera manusia, yakni indera penglihatan, pendengaran, melalui mata dan telinga. (Notoatmodjo, 2003)

BAB I PENDAHULUAN. yang terjadi saat hamil, bersalin atau dalam 42 hari setelah persalinan dengan

HUBUNGAN KEIKUTSERTAAN KELAS IBU HAMIL TM III DENGAN TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI PERSALINAN

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Angka kematian maternal di negara negara maju berkisar antara 5-10

KERANGKA ACUAN PROGRAM PEMBERANTASAN PENYAKIT DIARE

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. dan berakhir ketika alat-alat kandungan kembali seperti keadaan sebelum

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. saat lahir kurang dari gram. Salah satu perawatan BBLR yang

Bab III Sistem Kesehatan

Tujuan Asuhan Keperawatan pada ibu hamil adalah sebagai berikut:

BAB 1 PENDAHULUAN. persalinan. Selama proses tersebut seorang ibu akan mengalami berbagai

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. lahirnya bayi dan plasenta dari rahim ibu (Depkes, 2002).

ASUHAN IBU POST PARTUM DI RUMAH

BAB I PENDAHULUAN. akan tetapi, kehamilan merupakan sesuatu yang berharga karena wanita tersebut

LAMPIRAN Asuhan Kebidanan Komprehensif..., Diani Nurcahyaningsih, Kebidanan DIII UMP, 2015

BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. karakteristik ibu menyusui, teknik menyusui dan waktu menyusui. Menurut WHO/UNICEF Tahun 2004 menyusui adalah suatu cara yang

III.Materi penyuluhan a. Pengertian nifas b. Tujuan perawatan nifas c. Hal-hal yang perlu diperhatikan masa nifas d. Perawatan masa nifas

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) : Kp. Kebon kelapa RT 06/04 Desa Cimandala, Kec. Sukaraja, Bogor Hari / Tanggal : Senin, 7 November 2016

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Kriteria riset partisipan adalah ibu hamil primigravida dengan usia

Bugar dan Siap Mengasuh Fit & Ready for Parenting

PERAWATAN NEONATAL ESENSIAL PADA SAAT LAHIR

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kehamilan bukan merupakan suatu keadaan penyakit atau kondisi ibu yang

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

MATERI KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN KEDUA

BAB I PENDAHULUAN. terutama pada kelompok yang paling rentan kesehatan, seperti ibu hamil,

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. khususnya makanan, minuman, peralatan dan perlengkapan rumah

BAB 1 PENDAHULUAN. Kehamilan adalah suatu krisis maturitas yang dapat menimbulkan stres,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TEKNIK PERAWATAN METODE KANGURU. Tim Penyusun

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LEMBAR PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (PSP) (INFORMED CONSENT)

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

BAB I PENDAHULUAN. Sasaran pembangunan milenium (millennium development goals/mdgs) yang ditetapkan

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) PENDIDIKAN KESEHATAN TANDA BAHAYA KEHAMILAN DAN PEMANTAUAN KESEJAHTERAAN JANIN

BAB 1 PENDAHULUAN. kesehatan masyarakat di mana salah satu indikator tingkat kesehatan tersebut

BAB 1 PENDAHULUAN. berbeda-beda yang tentu saja sangat berpengaruh terhadap Angka Kematian Bayi

BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH

MENGIDENTIFIKASI ASPEK EDITING PADA BREAKDOWN NASKAH FILM BELENGGU

LAMPIRAN. Lampiran 1 SURAT PERMOHONAN DATA AWAL

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. keluarga dan beberapa orang yang berkumpul serta tinggal di suatu tempat di

BAB I PENDAHULUAN. pertolongan di fokuskan pada periode intrapartum (Saleha, 2009).

SATUAN ACARA PENYULUHAN( SAP ) OLEH: I KADEK SASTRAWAN Kp

III. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS Setelah diberikan penyuluhan ibu ibu atau warga desa mampu : Menjelaskan pengertian diare

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

CINTA TELAH PERGI. 1 Penyempurna

BAB I PENDAHULUAN. perhatian lebih dikarenakan angka kematian ibu 60% terjadi pada masa nifas

BAB I PENDAHULUAN. Masa nifas adalah masa dimulai sejak 1 jam setelah lahirnya plasenta

mutu pelayanan rumahsakit mengatakan: adakan on the job training yang modern, hilangkan hambatan yang mencegah karyawan untuk menjadi bangga dengan

SATUAN ACARA PENYULUHAN MANAJEMEN NYERI PADA LUKA POST OPERASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berkedudukan di masyarakat (Kamus Besar Bahasa Indonesia, 2002, hlm. 215).

BAB I PENDAHULUAN. sejak konsepsi dan berakhir sampai permulaan persalinan. Kehamilan

ID Soal. Pertanyaan soal Menurut anda KPSW terjadi bila :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mengetahui dengan objek yang diketahui. Namun dalam pertemuan ini subjek tidak

: Ceramah, presentasi dan Tanya jawab

Buku KIA INSTRUMENT. EVALUASI PETUGAS KESEHATAN PASCA ORIENTASI BUKU KIA di TEMPAT PELAYANAN Ind i

Transkripsi:

Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Sasaran Penyaji Waktu Hari/ Tgl/Jam Tempat SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) : Asuhan pada ibu hamil : Tanda-Tanda Persalinan dan Persiapan Persalinan : Ibu Hamil di Jorong Batang Buo :Vedjia Medhina S.ST :30 menit : Senin, 01 oktober 2012, jam 09.00 hingga selesai. :Balai Desa Batang Buo A. TIU (Tujuan Instruksional Umum ) Setelah mendapatkan penyuluhan, diharapkan kepada para masyarakat pada umumnya khususnya ibu hamil dapat memahami tanda-tanda yang akan terjadi pada saat masa itu akan terjadi pada dirinya, serta diharapkan, para ibu hamil dapat memahami kondisi yang akan mereka alami. B. TIK (Tujuan Instruksional Khusus) Setelah mendapatkan penyuluhan mengenai Persiapan Persalinan dan kelahiran bayi diharapkan para remaja dan anak anak yang menginjak usia remaja mampu : a. Mengerti apa yang menjadi Persiapan Persalinan dan kelahiran bayi b. Mengetahui tanda-tanda yang akan terjadi pada saat persalinan c. Para ibu hamil mampu mengatasi masalah yang akan timbul pada saat masa persalinan.jn C..Materi Terlampir D. Metode :Ceramah,Diskusi dan tanya jawab E. Media:Leaflet

F. Kegiatan No. Tahap Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Peserta 1. Pembukaan 5 menit - megucapkan salam - menjawab salam - mennyampaikan topic dan tujuan yang akan dicapai 2. Penyajian 20 menit - menanyakan pendapat peserta tentang mitos ibu hamil - memberi reward pada peserta - menjelaskan pengertian mitos ibu hamil - menjelaskan tujuan dari pengertian ibu hamil - memberi kesempatan kepada peserta untuk bertanya - memberi reward positif - memberikan kesempatan pada peserta untuk bertanya - Memberi kesempatan kepada ibu untuk dapat menjelaskan sendiri dari apa - mendengarkan atau memperhatikan -menjawab/ merespon - merespon -Mendengar/ memperhatikan - mendengar -merespon - memperhatikan - Merespon / Bertanya Mendengar / Memperhatikan - merespon

yang di fahaminya tentang mitos ibu hamil - Memberi reward 3. Penutup 5 menit - merangkum materi yang dijelaskan bersama peserta - memberikan reward -merangkum materi bersama penyuluh - bertanya - merespon - menutup dengan mengucapkan terima kasih Membalas salam - memberi salam

PERSIAPAN PERSALINAN DAN KELAHIRAN BAYI A. Pengertian Persiapan persalinan yaitu rencana tindakan yang dibuat oleh ibu, anggota keluarga dan bidan untuk menghadapi persalinan dan mengantisipasi kemungkinan-keungkinan terburuk yang akan terjadi ketika mengahadapi persalinan. B. Komponen rencana persalinan. 1. Membuat rencana persalinan berupa tempat bersalin, tenaga kesehatan yang terlatih, bagaimana berhubungan dengan tenaga kesehatan, yransportasi, teman dalam persalinan, serta biaya untuk persalinan. Tempat melahirkan hendaknya disesuaikan dengan jarak tempuh dari rumah untuk memperkirakan waktu sampai ke rumah sakit. Perhatikan kepadatan lalu lintas pada jam-jam tertentu sehingga anda dapat mempersiapkan jalur alternatif untuk sampai ke rumah sakit. Prosedur masuk, fasilitas yang ada, biaya persalinan. Lokasi kamar bersalin, agar dalam keadaan darurat mempercepat sampai ke tempat tujuan. Tempat plasenta (ari-ari) harus sudah direncanakan di mana plasenta akan diurus, apakah di rumah atau di tempat bersalin. Biasanya sudah disiapkan di tempat bersalin. 2. Rencana pembuat keputusan Disini dibicarakan siapa yang bertindak sebagai pengambil keputusan utama, pembuat keputusan jika pembuat keputusan utama tidak ada

3. Mempersiapkan sistem transpor Dimana tempat bersalin, cara menjangkau tingkatan asuhan lebih lanjut,fasilitas kesehatan untuk merujuk, mendapatkan dana, dan persiapan donor darah. Persiapan kebutuhan untuk persalinan 1. Perkirakan jarak antara rumah dan rumah sakit serta lalu lintas yang harus dilalui jika akan bersalin. 2. Perkirakan kapan waktu persalinan untuk mengatur jadwal bepergian jauh. 4. Membuat rencana atau pola menabung Anjurkan keluarga menabung, sehinggan jika diperlukanb dapat diambilb langsung, bidan bekerjan sama dengan masyarakat dan tokoh masyarakat ataun mengadakanb tabulin (tabunganibubersalin) 5. Mempersiapkanbarang-baranguntukpersalinan a) Persiapanperalatan yang harusdibawauntukibuselamapersalinan :Alas tahan air (waterproof) untuk di mobil selama perjalanan kerumah sakit. b) Minyak untuk memijit, untuk mengurangi rasa sakit c) Alat-alatmann disepertisabun, tutupkepala, handuk, dll. d) Lipbalm, sikatgigi dan odol, sisir, ikatrambut. e) Bajuganti (gunakan baju yang nyaman dan menyerapkeringat) f) Bantaldarirumah. UntukAyah : a. Jamtangan b. Kartu atau kunjungan pemeriksaan kehamilan, KTP (suami - istri, beserta foto kopinya)

c. Alatmandi :sikatgigi, odol, sisir, dll. d. Makanankecil. e. Bajugantiatausweater. f. Kertas, pensil, buku, majalahuntukmembaca. g. No. telpsaudaraatau teman. Untuk Ibu, setelah melahirkan : a. Baju atau gaun yang dapat dibuka dari depan (berkancing di depan) agar dapat menyusui. b. Kosmetik c. Bra yang sesuai d. Makanan ringan yang disukai e. Baju untuk pulang, perlu diingat badan ibu akan terlihat seperti hamil 5 6 bulan, jadi siapkan baju yang sesuai. Untuk Bayi : a. Kain flannel beberapa buah (3 4 buah) b. Pakaian bayi, 2 pasang (siapkan 2 ukuran) c. Popok, dapat menggunakan popok kain atau popok sekali pakai. d. Sarung tangan, sarung kaki, topi (penutup kepala) e. Bedak, minyak angin. f. Selimut untuk membungkus bayi selama di perjalanan pulang. MenyiapkanKelahiran (Trimester III) Banyakaktivitas yang dilakukanuntukmenyambutkelahiran, misalnya baca buku, melihat film, mengikutikelas-kelaspendidikanmenjadiorangtua dan berdiskusidenganwanitalain, mencaritahu cara perawatan yang memungkinkan (patersonetal 1990)

Pada multiparamerekatelahmempunyairiwayatsendiritentangmelahirkan yang mempengaruhipersiapanpersalinan. Cemas bisa timbal karena perhatian tentang jalan lahir yang aman selama proses persalinan (mercer, rubin 1975). Rasa cemas Madang-kadang tidak diperlihatkan tetapi bidan perla tahu syarat tersebut. Kebersihan Diri dan Aktivitas Yang Dapat Dilakukan Menjelang Persalinan Sangat disarankan untuk menjaga kebersihan diri menjelang persalinan, manfaatnya antara lain : a. Dengan mandi dan membersihkan badan, ibu akan mengurangi kemungkinan adanya kuman yang masuk selama persalinan. Hal ini mengyrangi terjadinya infeksi sesudah melahirkan. b. Ibu akan merasa nyaman selama menjalani proses persalinan. Saat ini, ibu yang akan melahirkan, tidak di-huknah untuk mengeluarkan tinja.bulu kemaluan tidak dicukur seluruhnya, hanya bagian yang dekat anus yang akan dibersihkan, karena hal tersebut akan mempermudah penjahitan jika ibu ternyata diepisiotomi. Selama menunggu persalinan tiba, ibu diperbolehkan untuk berjalan-jalan di sekitar kamar bersalin. Ibu boleh minum dan makan makanan ringan selama menunggu persalinan, disarankan untuk tidak mengkonsumsi makanan yang berbau menyengat seperti petai atau jengkol. Hindari kepanikan dan ketakutan Siapkan diri ibu, ingat bahwa setelah semua ini ibu akan mendapatkan buah hati yang didambakan.simpan tenaga anda untuk melahirkan, tenaga anda akan terkuras jika berteriak-teriak dan bersikap gelisah.

Dengan bersikap tenang, ibu dapat melalui saat persalinan dengan baik dan lebih siap. Dukungan dari orang-orang terdekat, perhatian dan kasih sayang tentu akan membantu memberikan semangat untuk ibu yang akan melahirkan. Ibu perlu diberikan pendidikan bagaimana perilaku yang benar selama persalinan. Persiapan terbaik untuk melahirkan menurut Laderman, 1984 adalah : a. menyadari kenyaaan secara sehat tentang nyeri b. menyeimbangkan resiko dengan rasa senang c. keinginan tentang hadiah akhir berupa bayi