PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PERILAKU KEAGAMAAN SISWA MADRASAH ALIYAH DI PONDOK PESANTREN MODERN DAAR ET-TAQWA SERANG

dokumen-dokumen yang mirip
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MENGAMBIL PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BMT AMANAH SARIHARJO NGAGLIK SLEMAN YOGYAKARTA TAHUN

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PENGAMALAN IBADAH SHOLAT SISWA KELAS V SDN NGEBELGEDE I NGAGLIK SKRIPSI

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN E-LEARNING TERHADAP MINAT BELAJAR MAHASISWA FAKULTAS ILMU AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA ANGKATAN 2012

Skripsi. Program. Oleh FAKULTAS. iii

PENGEMBANGAN MUTU PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN PROFESIONALITAS GURU DI SDN POKOH I KECAMATAN NGEMPLAK SLEMAN YOGYAKARTA

LEMBAR PERNYATAAN. : DODI SEPTIA RAHMANTORO NIM : Program Studi : Ekonomi Islam

PENGARUH SISTEM INFORMASI PEMASARAN TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH SISA HASIL USAHA PADA BMT MITRA USAHA UMAT

SKRIPSI NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DALAM KITAB BERJANZI

FAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ( TARBIYAH ) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana (STRATA-1) Pada Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia Yogyakarta

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN KOLABORASI

LILIK NUR EFENDI NIM

SKRIPSI. Oleh: Teti Naafiriyah NPM: FAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (TARBIYAH) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS ILMU AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA

NOTA PEMBIMBING. Saifurrohman, S. Ag, M. Pd

HUBUNGAN PEMAHAMAN MATA PELAJARAN FIQH DENGAN PENGAMALAN IBADAH PUASA RAMADHAN SISWA KELAS 3 MI NURUL HIKMAH KALIBUNTU LOSARI BREBES

NOTA DINAS. Pembimbing : Najmul Hayat, S.Ag., M.Pd.I Pembimbing : A. Rahim Saidek, S.Sos.I. Kuala Tungkal, Januari 2010

TERHADAPAPLIKASI PEMBIAYAAN MULTIGUNA ib PT. BANK TABUNGAN NEGARA ( Persero) Tbk KANTOR SYARI AH YOGYAKARTA

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI DENGAN UANG DIGITAL SKRIPSI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE

PENGARUH PENDAYAGUNAAN ZAKAT PRODUKTIF TERHADAP PEMBERDAYAAN MUSTAHIQ PADA LAZ YAYASAN SOLO PEDULI SURAKARTA

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Agama Islam Program Studi Pendidikan Agama Islam

PENGARUH UPAH, PENGALAMAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PRODUKSI PADA INDUSTRI JENANG KENIA KUDUS SKRIPSI

PENGARUH BIMBINGAN KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP AKHLAK SISWA KELAS X SMA N 1 PEGANDON KAB.KENDAL TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI PONJONG GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA

STUDI KOMPARATIF SIKAP ASERTIF REMAJA PUTRI TERHADAP LAWAN JENIS DITINJAU DARI AGAMA ISLAM (MADRASAH ALIYAH NEGERI DAN SEKOLAH MENENGAH UMUM NEGERI)

MANAJEMEN LABORATORIUM PERKANTORAN DALAM MENINGKATKAN MUTU PEMBELAJARAN DI SMK ULIL ALBAB DEPOK CIREBON

KOMITMEN NASABAH TERHADAP AKAD PEMBIAYAAN SYIRKAH MUDHARABAH DI BPRS BANGUN DRAJAT WARGA YOGYAKARTA. Disusun oleh: SKRIPSI

SKRIPSI. Ditulis dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Islam Program Studi Ekonomi Islam

UPAYA-UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN AKHLAK SISWA KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH BANGUNJIWO

PENGAWASAN DALAM PELAYANAN IBADAH HAJI (STUDI KASUS DI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN TEGAL) TAHUN 2011

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DI SEKOLAH DASAR ALAM AULIYA KENDAL SKRIPSI

MANAJEMEN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Studi Komparatif SMP N 2 Rembang dengan SMP N 1 Lasem

ANALISIS PENGENDALIAN INTERN ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA PERUSAHAAN FARMASI

STRATEGI GURU PAI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMP ISLAM AL TULUNGAGUNG SKRIPSI OLEH AHMAD AL BASTOMI NIM.

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI PADA PEMBELAJARAN FIQIH DI KELAS III MI MUHAMMADIYAH MUNGGUR NGEPOSARI SEMANU GUNUNGKIDUL

PROFESIONALISME KELOMPOK GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DALAM MENGELOLA SUMBER BELAJAR SISWA DI MAN 3 SLEMAN

PENERAPAN METODE PLANTED QUESTION UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PELAJARAN FIQIH DI MTs N 2 KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

STUDY KORELASI ANTARA PEMAHAMAN MATERI THAHARAH DENGAN KESADARAN MENJAGA KEBERSIHAN SISWA KELAS X MA NU 08 PAGERUYUNG KENDAL TAHUN AJARAN

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM DI PANTI ASUHAN DARUNNAJAH MRANGGEN DEMAK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE

EVALUASI IMPLEMENTASI PEMBINAAN AKHLAK ANAK DI PANTI ASUHAN AL-HIKMAH DESA PLUPUH, CANGKRINGAN, SLEMAN

EVALUASI PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM DI RA AL-HIDAYAH DHARMA WANITA PERSATUAN IAIN WALISONGO SEMARANG TAHUN

PERAN DEPARTEMEN QUALITY CONTROL DALAM STANDARISASI BAHAN BAKU PT. PURA BARUTAMA UNIT OFFSET

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Dalam Pendidikan Agama Islam (PAI)

PENGARUH PERSEPSI SISWA OLEH KEDISIPLINAN GURU TERHADAP MINAT SISWA DALAM BELAJAR DI KELAS IV SD ISLAM DIPONEGORO BANDUNGREJO MRANGGEN DEMAK SKRIPSI

EFEKTIVITAS MGMP PAI SMK KOTA BANJARMASIN DALAM MENINGKATKAN PROFESIONALISME GURU OLEH ABDUSSALIM

PEMIKIRAN IBNU KHALDUN TENTANG PENDIDIKAN

PRAKTEK HUTANG PIUTANG PUPUK DI LINGKUNGAN PETANI TEBU DESA BOTO KECAMATAN JAKEN KABUPATEN PATI SKRIPSI

AN-NAFS AL-MUTHMAINNAH DALAM AL-QUR AN MENURUT IMAM AL-MAHALLI DAN IMAM AL-SUYUTI DALAM TAFSIR AL-JALALAIN SKRIPSI

Aplikasi Simulasi Penggunaan Kompas Dalam Navigasi Darat Dengan Metode Azimuth - Back Azimuth Berbasis Multimedia

METODE PEMBELAJARAN BACA TULIS AL-QUR AN DI SD NEGERI TAMBAKROMO I PONJONG

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL UNTUK MENDUKUNG KELANCARAN PROSES PRODUKSI DI UD TRI MANUNGGAL UTAMA JEPARA

Implementasi Jaminan Pembiayaan Murabahah yang Menggunakan dan Tidak Menggunakan Ikatan Fidusia (Studi Kasus di BMT Amanah Kudus)

MANAJEMEN RISIKO KARTU KREDIT SYARIAH PADA BANK DANAMON SYARIAH CABANG SOLO

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH TERPADU PONOROGO

TAKHRIJ HADITS NOMOR 2018 TENTANG TALAK DALAM KITAB SUNAN IBNU MAJAH

SEJARAH TOKOH PENDIDIKAN ISLAM DI KALIMANTAN SELATAN (TUAN GURU ABDURRASYID, TUAN GURU H. MAHFUZ AMIN, PROF. DRS. H. ASYWADIE SYUKUR, LC DAN KH

KURYOKALANGAN GABUS PATI TAHUN AJARAN

ANALISIS KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGGUNAKAN MEDIA TEKNOLOGI INFORMASI PADA PROSES BELAJAR MENGAJAR DI SMP NEGERI 1 GALUR

STRATEGI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN (Studi pada MTs Swasta di Wilayah Kecamatan Gabus, Kabupaten Pati, Jawa Tengah) TESIS

UPAYA KEPALA SEKOLAH DALAM MENCAPAI VISI DAN MISI SEKOLAH (Studi di SD Negeri 03 Pododadi Karanganyar)

STRATEGI PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA PESERTA DIDIK TUNANETRA KELAS V DI SLB N 1 BANTUL

PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 4 PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2015/2016

PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TERHADAP AKHLAK PENGGUNAAN HANDPHONE (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SEDAYU DAN SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN)

PENERAPAN METODE ONE DAY ONE AYAT PADA SANTRI DALAM MENGHAFAL AL-QUR AN DI RUMAH TAHFIDZ AL WAFA PALANGKA RAYA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

IDENTIFIKASI PEMBOROSAN MENGGUNAKAN METODE VALUE STREAM MAPPING DAN SIX SIGMA DENGAN MENGIMPLEMENTASI KONSEP LEAN MANUFACTURING TUGAS AKHIR

IMPLEMENTASI STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN DI ROTI RADJA KUDUS

IMPLEMENTASI MODEL SCRAMBLE

STUDI KOMPARASI KEMAMPUAN MEMBACA AL-QUR AN SISWA KELAS VIII ANTARA YANG BERASAL DARI MI DAN YANG BERASAL DARI SD DI MTs YAKTI TEGALREJO MAGELANG

PENGARUH NILAI TUGAS TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR AKIDAH AKHLAQ SISWA KELAS V MI TERPADU NURUL ISLAM SEMARANG TAHUN AJARAN SKRIPSI

PENGGUNAAN MEDIA TUTORIAL PADA PEMBELAJARAN PAI DI SMA ISLAM SUDIRMAN MEJOBO KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN AKHLAK SISWA DI SMK MUHAMMADIYAH 2 PATHI GENJAHAN PONJONG SKRIPSI

PERAN AKTIVIS MUHAMMADIYAH DALAM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA ANAK REMAJA DI PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH TALANG II KABUPATEN TEGAL

BERDAKWAH MELALUI KOMIK: ANALISIS PESAN DAKWAH DALAM KOMIK PENGEN JADI BAIK 2

STUDI DESKRIPTIF PENDIDIKAN KARAKTER DI PANTI ASUHAN ALHIKMAH POLAMAN MIJEN SEMARANG SKRIPSI

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENERAPAN RETRIBUSI PASAR SECARA BULANAN DAN PELAYANANNYA DALAM PERSPEKTIF ISLAM. (Studi Kasus Dinas Pasar Jember Kudus)

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP IT ASSAIDIYYAH KIRIG MEJOBO KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PENGGUNAAN MEDIA SURAT KABAR PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS V B SD MUHAMMADIYAH 9 BANJARMASIN

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEPERCAYAAN DIRI DAN PRESTASI BELAJAR PAI SISWA MTs MUHAMMADIYAH KASIHAN BANTUL YOGYAKARTA

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Dalam Ilmu Tarbiyah.

PENGGUNAAN METODE SPELLING BEE DALAM MENINGKATKAN MUFRADAT BAHASA ARAB MATERI POKOK ت ق د ي م ال أ س ر ة KELAS IV MI SALAFIYAH KENDAL

STUDI ANALISIS PENDAPAT AHMAD HASSAN TENTANG KEBOLEHAN MENIKAH TANPA WALI DAN RELEVANSINYA DENGAN PEMIKIRAN MADZHAB HANAFI

S K R I P S I. Oleh : AHMAD THOIB NIM :

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PEMBERIAN POTONGAN HARGA DENGAN MENGGUNAKAN KARTU MEMBER DALAM TRANSAKSI JUAL BELI DAN RELEVANSINYA DENGAN UU NO

UPAYA GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA DI SMAN 1 KELUMPANG TENGAH KABUPATEN KOTABARU OLEH MIFTAHUL FAIJAH

KEBIASAAN BELAJAR SISWA BERPRESTASI (RANKING 1-5) DI MA RAUDHATUSYSYUBBAN SUNGAI LULUT KABUPATEN BANJAR

JURUSAN TARBIYAH/PAI

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN

PERAN BIMBINGAN ROHANI ISLAM DALAM MENUMBUHKAN KESADARAN PASIEN RAWAT INAP AKAN HIKMAH SAKIT DI RSI KENDAL SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Dalam Ilmu Tarbiyah. Oleh :

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata (S1) dalam Ilmu Tarbiyah

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Dalam Ilmu Tarbiyah. Oleh : RIFFIYATUL ADKHIYAH

PENERAPAN SHALAT DHUHUR BERJAMAAH DI SD KI AGENG GIRING SINGKIL PALIYAN SKRIPSI

PENANAMAN AKHLAKUL KARIMAH OLEH GURU KEPADA SISWA DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 3 CANDI LARAS UTARA KABUPATEN TAPIN

PERANAN FORUM KOMUNIKASI PENDIDIKAN AL-QUR AN (FKPA) DALAM PEMBINAAN TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR AN. Di Desa Randusari Kecamatan Teras Boyolali

OPTIMALISASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA DI MAN KENDAL

Transkripsi:

PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PERILAKU KEAGAMAAN SISWA MADRASAH ALIYAH DI PONDOK PESANTREN MODERN DAAR ET-TAQWA SERANG (The Influence Of Islamic Education To Religious Attitude In Madrasah Aliyah Students Of Boarding school Daar Et-Taqwa Serang) Skripsi Diajukan untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam (S. Pd. I) Program Studi Pendidikan Agama Islam Disusun oleh : Asep Saefulloh 04422022 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS ILMU AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA 2009

PERSEMBAHAN Karya Ini Ku Permbahkan Untuk : Ayahku tercinta Yang sangat ku kagumi dan sangat ku hormati yang tidak pernah lupa untuk mendo akan serta memberikan yang terbaik dalam hidupku dan senantiasa sabar dalam menghadapi segala cobaan Bunda tercinta Atas segala kasih sayang dan do a yang tidak hentinya mengalir unttuk ku, senyum mu menunjukan bahwa engkau tidak pernah lelah dalam mengasihiku, sayang mu adalah kebahagiaan untuk ku dan adik-adikku yang ku sayangi Sobat-sobatku seperjuangan Terbanglah dengan sayap keilmuan, naiki tangga-tangga ketuhanan, nikmati keindahan alam, reguk madunya dan cinta dan kehidupan untuk meniti kebahagian dunia dan akherat Almamaterku. Yang telah memberikan wawasan keilmuan di kampus tercinta semoga bermanfaat iv

MOTTO Tuntutlah ilmu, sesungguhnya menuntut ilmu adalah pendekatan diri kepada Allah Azza wajalla, dan mengajarkannya kepada orang yang tidak mengetahuinya adalah sodaqoh. Sesungguhnya ilmu pengetahuan menempatkan orangnya, dalam kedudukan terhormat dan mulia (tinggi). Ilmu pengetahuan adalah keindahan bagi ahlinya di dunia dan di akhirat. (HR. Ar-Rabii') v

PENGESAHAN Skripsi ini telah dimunaqosyahkan dalam sidang Panitia Ujian Program Sarjana Strata Satu (S¹) Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Jurusan Tarbiyah Program Studi Pendidikan Agama Islam yang dilaksanakan pada: Hari : Jum at Tanggal : 01 Mei 2009 Judul Skripsi : Pengaruh Pendidikan agama Islam Terhadap Perilaku Keagamaan Siswa Madrasah Aliyah Di Pondok Pesantren Modern Daar Et- Taqwa Serang. Disusun oleh : Asep Saefulloh Nomor Pokok/ NIMKO : 04422022 Sehingga dapat diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Strata (S¹) Ilmu Agama Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Yogyakarta. TIM PENGUJI : Ketua :

NOTA DINAS 26 Rabiul Tsaani 1430 H Hal : Skripsi Yogyakarta, 21 April 2009 M Kepada : Yth. Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Di Yogyakarta Assalamu alaikum Wr. Wb. Berdasarkan penunjukan Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia dengan surat nomor: 011/Dek/70/FIAI/II/09 tanggal 04 Februari 2009 atas tugas kami sebagai pembimbing skripsi saudara: Nama : Asep Saefulloh Nomor Pokok/NIMKO : 04422022 Mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Jurusan/Prodi : Pendidikan Agama Islam Tahun Akademik : 2008-2009 Judul Skripsi : Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Perilaku Keagamaan Siswa Madrasah Aliyah Di Pondok Pesantren Modern Daar Et-Taqwa Serang Setelah kami teliti dan diadakan perbaikan seperlunya, akhirnya kami berketetapan bahwa skripsi saudara tersebut di atas memenuhi syarat untuk diujikan ke sidang munaqosah Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia. Demikian pernyataan ini, semoga dalam waktu dekat ini dapat diujikan dan bersama ini kami lampirkan 3 (tiga) eksemplar skripsi dimaksud. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Dosen Pembimbing Drs. H. A. F. DJUNAIDI, M.Ag iii

PERNYATAAN KEASLIAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Asep Saefulloh NIM : 04422022 Fakultas : Fakultas Ilmu Agama Islam Univesitas : Universitas Islam Indonesia Jurusan : Pendidikan Agama Islam Judul Skripsi : Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Perilaku Keagamaan Siswa Madrasah Aliyah Di Pondok Pesantren Modern Daar Et-Taqwa Serang. Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi dengan judul: Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Perilaku Keagamaan Siswa Madrasah Aliyah Di Pondok Pesantren Modern Daar Et-Taqwa Serang, benar-benar karya sendiri. Apabila suatu saat nanti ditemukan skripsi dengan judul pembahasan yang serupa maka peneliti siap diadakan peninjauan kembali. Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Yogyakarta, 21 April 2009 Yang menyatakan Asep Saefulloh ii

KATA PENGANTAR بسم االله ال رحمنالرحيم الحمد الله ر ب ا لعالمي ن,وب ه نستعينعلىأمو رالدنيا و الد ين,وال صلا ة وال سلام على أش رف الا نبياء والمرسلين وعلىا له و اصحابه اجمعي ن,امابعد Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan taufiq dan hidayah-nya kepada penulis selama membuat skripsi ini. Shalawat dan salam semoga tetap tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, sahabat juga kepada semua pengikutnya sampai akhir zaman. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam pada Jurusan Tarbiyah Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI), Disadari pula bahwa skripsi ini tidak mungkin terselesaikan tanpa bantuan berupa kemudahan administrasi, dorongan, arahan dan data yang diperlukan mulai dari persiapan sampai tahap akhir penyusunan skripsi. Untuk penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Edy Suandi Hamid, M.Ec, selaku Rektor Universitas Islam Indonesia 2. Bapak Drs. M. Fajar Hidayanto, MM, selaku Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia beserta segenap staff dan perangkatnya. 3. Ibu Drs. Djuwarijah, M.Si selaku dosen pembimbing akademik. 4. Bapak Drs. H. A. F. Djunaidi, M.Ag, selaku pembimbing skripsi. vi

5. Ibundaku dan bapakku tercinta serta adik-adik ku tersayang, terima kasih banyak atas cinta dan kasih sayang serta doanya, semoga anakmu ini menjadi orang yang berguna, mendapat ilmu yang bermanfaat serta dapat memberikan kebahagiaan. 6. Pimpinan Pondok Pesantren Modern Daar Et-Taqwa Serang (Asja Rifai, S. Ag.), Kepala Madrasah Aliyah Daar Et-Taqwa Serang (Abd. Qodir Zaelani). 7. Perpustakaan FIAI UII yang telah memberikan informasi buku-buku dalam penulisan skripsi. 8. Dan mereka yang telah memberikan masukan/apresiasi dalam skripsi yang saya susun sehingga memberikan saya kepercayaan diri bahwa skripsi ini tidak sia-sia Dan semua pihak yang telah memberikan sumbangsih, baik berupa semangat, saran, kritik, dan terutama do anya yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Jazakumullah khoiron katsir, semoga Allah memberikan kemudahan disetiap langkah kita dalam meniti jalan menuju Ridho-Nya, Amin. Yogyakarta, 22 April 2009 Penulis Asep saefulloh vii