BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. membantu proses bisnis. Sehingga keunggulan bersaing pun dapat diperoleh.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi telah menjadi kebutuhan penting dalam perusahaan untuk mendukung

BAB I PENDAHULUAN. baik dan canggih. Teknologi yang dibutuhkan bukan saja berupa perangkat keras

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dunia bisnis dalam era informasi ini sangat kompetitif.

BAB I PENDAHULUAN. proses sebuah barang yang akan dijual lagi kepada end user nantinya. Mulai dari

Binus University. Program Ganda Sistem Informasi - Manajemen Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2007/2008. Ferdinand Aloysius

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Situasi globalisasi yang tidak menentu memberikan dampak hampir pada semua

BAB I PENDAHULUAN. membuka lapangan pekerjaan bagi tenaga medis. BPS Farida Hadjri yang

BAB I PENDAHULUAN. tidak lepas dari pesatnya perkembangan teknologi komputer, karena komputer

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi yang semakin berkembang di berbagai bidang usaha

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini tidak ada sistem transaksi yang tidak membutuhkan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pendahuluan ini akan menerangkan beberapa acuan dalam melakukan

BAB I PENDAHULUAN. Pembelian Stock barang atau yang biasa disebut kulakan merupakan bagian

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia mengalami evolusi. Berbagai aktivitas mengalami perubahan dari cara

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang bergerak dalam bidang fan dan ventilation system untuk

BAB I PENDAHULUAN. bank (Bank Financial Institution) adalah suatu badan usaha yang melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. besar bagi seluruh aspek kehidupan, terutama di bidang bisnis. Suatu perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. data barang, jumlah dan harga barang, data para supplier, serta data transaksi

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini perkembangan informasi telah berkembang dengan sangat pesat,

BAB I PENDAHULUAN. Toko McCallister merupakan suatu toko yang bergerak dalam bidang

STMIK GI MDP. Program Studi Komputerisasi Akuntansi Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2009/2010

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dalam bidang persewaan properti. Properti menunjukkan kepada sesuatu yang

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan kemajuan teknologi yang selalu up to date dalam bentuk

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi Informasi saat ini akhirnya menjadi salah satu kebutuhan dan keseharian

ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL BISNIS STMIK SUMEDANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE SWOT ANALYSIS

BAB 1 PENDAHULUAN. kemajuan sangat pesat terutama dibidang teknologi komputer. Disadari maupun. komputerisasi akan mempermudah aktivitas sehari-hari.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang menunjang kegiatan perkuliahan mahasiswa pada saat ini masih

BAB I PENDAHULUAN. pompa hydrolik, pompa lumpur, top drive, crane, dan lainnya. Untuk mendukung

BAB I PENDAHULUAN. Dunia bisnis memasuki dunia persaingan yang semakin ketat. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN. memerlukan informasi yang cepat dan akurat. Oleh karena itu diperlukan sistem

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Sistem informasi merupakan aransemen dari orang, data, proses yang

BAB I PENDAHULUAN. untuk bergerak secara dinamis untuk dapat memenangkan persaingan dan

BAB I PENDAHULUAN. untuk memberikan cara mudah bagi konsumen dalam memperoleh barang dan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bab ini akan menerangkan beberapa acuan dalam melakukan kerja

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kelancaran atau kecepatan penyelesaian berbagai pekerjaan apapun.

STMIK GI MDP. Program Studi Komputerisasi Akuntansi Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN. yang bisa diperoleh tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu. Diinginkan suatu sumber

BAB I PENDAHULUAN. data tentang pencetakan kwitansi untuk pihak-pihak yang berkepentingan dan. sekaligus juga melayani pembayaran kwitansi tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. tiga kelas IPS, dan kelas XII terbagi menjadi lima kelas IPA dan tiga kelas IPS. mengajar pada SMAN 1 Driyorejo sangat terganggu.

tingkat kecepatan akses data (laporan) menjadi terlambat jika sewaktu-waktu menghubungkan kualitas informasi dan kinerja suatu instansi.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Kemajuan teknologi informasi telah merambah dengan cepat ke berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

AMIK MDP. Program Studi Manajemen Informatika Tugas Akhir Ahli Madya Semester Ganjil tahun

BAB I PENDAHULUAN. Pada era modern ini teknologi berkembang dengan pesat. Hal ini

Agus Fauzan Roulien Nathalie Tania Pramesti

STMIK GI MDP. Program Studi Komputerisasi Akuntansi Tugas Akhir Ahli Madya Semester Ganjil Tahun 2009/2010

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan dunia informasi juga menyebabkan cepatnya pertumbuhan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat suatu pekerjaan. Terutama Indonesia pada saat sekarang ini masih

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. saing perusahaan. Pemanfaatan teknologi sistem informasi dapat meningkatkan

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

Bab 3. Metode Perancangan

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Laboratorium klinik kesehatan adalah salah satu perusahaan yang bergerak

BAB 1 PENDAHULUAN. maupun dalam sektor organisasi perusahaan. Hal ini dapat mengakibatkan

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Informasi (TI) sekarang ini memberi pengaruh yang

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan kemajuan teknologi yang selalu up to date dalam bentuk

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PRODUK KOPI PADA UD. TIARA GLOBAL COFFEE BERBASIS WEB

BAB III ANALISA SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan berlomba - lomba untuk memajukan perusahaan yang dikelolanya.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan dunia industri saat ini, penggunaan teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN. akademik yang ada pada SMAK Untung Suropati Sidoarjo. lingkup perpustakaan pada SMAK Untung Suropati Sidoarjo tidak hanya sebagai

BAB I PENDAHULUAN. berbagai bidang termasuk salah satunya bidang pendidikan. Pemanfaatan. untuk memberikan informasi yang cepat dan akurat.

BAB I PENDAHULUAN. kelas terkadang terjadi kesalahan dalam pembagian atau sering terjadi. peringkat juga tidak sepenuhnya dilakukan dengan benar.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi saat ini sudah sangat cepat dan maju, sebagai alat bantu

BAB I PENDAHULUAN. pembuatan desain daster dan tracing yang menggunakan komputer sebagai alat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan seperti di SMP Negeri 9 Tanjungpinang. kelas terkadang terjadi kesalahan dalam pembagian atau sering terjadi

TUGAS AKHIR TUGAS AKHIR

BAB 1 PENDAHULUAN. seluruh kegiatan manusia memanfaatkannya. Tak terkecuali dalam menunjang

BAB I PENDAHULUAN. PT. Irhamna Progres Mandiri adalah perusahaan dagang (supplier) oli import, penjualan oli di pulau Jawa maupun di luar pulau Jawa.

BAB I PENDAHULUAN. semakin banyak para pengusaha yang menerapkan teknologi informasi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III Landasan Teori

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Pada era modernisasi dan globalisasi saat ini, kebutuhan informasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era globalisasi saat ini perkembangan dunia teknologi informasi

BAB I PENDAHULUAN. dan efisien sangat dibutuhkan oleh setiap orang. Perkembangan teknologi yang semakin

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Kekhususan Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan banyak perusahaan yang ingin atau telah mengubah seluruh

BAB I PENDAHULUAN. diolah tidak memungkinkan dilakukan dengan menggunakan cara-cara manual.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. PT. Mitra Jaya Abadi merupakan salah satu perusahaan yang bergerak

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dilakukan dengan tulis tangan belum komputerisasi, sehingga kurang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang juga seiring dengan berubahnya situasi dan kondisi bisnis.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Semakin berkembangnya teknologi informasi pada saat ini, membuat

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Produksi adalah kegiatan yang sangat vital dalam perusahaan. Untuk

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi pada saat ini di Indonesia sudah menjadi bagian penting dalam sebuah bisnis. Hal ini terjadi dikarenakan sebagian besar perusahaan di Indonesia mulai menyadari akan kebutuhan informasi yang sangat penting untuk mendukung proses bisnis dan perkembangan industri perusahaan tersebut. Maka setiap sudut bisnis di Indonesia saat ini berlomba-lomba mengembangkan sistem informasi dan teknologi informasi untuk menunjang aliran informasi yang dapat membantu proses bisnis. Sehingga keunggulan bersaing pun dapat diperoleh. Perusahaan yang bergerak dalam bidang distribusi sangat terkait dengan alur keluar masuk barang dari supplier ke gudang, dan dari gudang ke distributor/toko. Untuk hal ini akan sangat beresiko terhadap terjadinya human error dan lambat jika menjalankan bisnisnya secara tradisional dan manual. Selain itu banyak sekali perusahaan yang mengembangkan TI (teknologi informasi) / SI (sistem informasi) nya tetapi tidak sesuai dengan kebutuhan manajemen dikarenakan kurangnya perencanaan strategis SI. Kolaborasi antar departemen yang tidak terjalin dengan baik pun menjadi masalah penting yang dihadapi perusahaan. Hal ini mengakibatkan proses bisnis tidak efektif dan efisien, yang akhirnya tujuan laba perusahaan tidak maksimal. Seperti yang dialami PT. Inti Karya Sejahtera saat ini, pemanfaatan gudang masih belum maksimal, ada saat dimana gudang benar-benar kosong karena produk sedang laris sedangkan pasokan dari supplier terhambat. Perusahaan mengalami kehabisan stock akibat membanjirnya pesanan yang terjadi pada tahun 2005 dan 2006 pada bulan yang sama yaitu november. 1

2 Dan pada bulan Mei-Juni gudang penuh akibat sepinya pembelian. (menurut data marketing tahun 2005 & 2006) Maka itu PT. Inti Karya Sejahtera membutuhkan perencanaan strategis SI untuk memberikan solusi perencanaan yang baik bagi bisnisnya. Untuk saat ini PT. Inti Karya Sejahtera telah mulai memanfaatkan IT yaitu untuk mengolah inventory, melakukan kegiatan operasional seperti membuat faktur, tagihan, surat jalan, dan untuk menyimpan data-data saja. Maka dari itu masih banyak hal yang dapat digali dan di analisa lebih dalam lagi perusahaan tersebut. Agar nantinya mereka dapat memanfaatkan IT untuk mendukung strategi mereka, sehingga mereka dapat bersaing dengan pesaing mereka dan memenangkan persaingan. 1.2 Perumusan Masalah Setelah dilakukan analisis pada PT Alcorindo Bati Perkasa, akhirnya diketahui masalah yang ada selama ini, yaitu : 1. Bagaimana mempelajari proses bisnis perencanaan strategis sistem informasi pada PT. Inti Karya Sejahtera. 2. Bagaimana merencanakan, menganalisa, merancang dan mengimplementasikan perencanaan strategis sistem informasi pada PT. Inti Karya Sejahtera yang baik dan tepat. 3. Bagaimana cara bersaing dengan pesaing baru dan pesaing utama. 1.3 Ruang Lingkup Agar penyusunan dan penulisan skripsi ini lebih terarah, maka ruang lingkup pembahasan skripsi ini dibatas pada : 1. Analisis terhadap strategi perusahaan yang sedang berjalan dengan menggunakan metode John Ward, yang akan di bahas adalah Analisis Porter, Analisis SWOT.

3 2. Penyusunan perencanaan strategi sistem dan teknologi informasi sehingga dapat memenuhi kebutuhan operasional perusahaan yang meliputi pembuatan, peta sistem aplikasi, arsitektur jaringan, spesifikasi hardware, pembuatan rencana implementasi dan estimasi biaya yang meliputi biaya hardware untuk komputer client dan biaya software yang digunakan. 3. Strategi perusahaan PT Alcorindo Bati Perkasa memakai analisis Porter dan Analisis SWOT agar dapat mendapat informasi yang bersifat strategis bagi perusahaan. Informasi yang dibahas adalah informasi yang diharapkan dapat digunakan secara tepat dalam mendukung strategi sistem informasi perusahaan, sehingga strategi sistem informasi ini dapat diharapkan agar dapat memenuhi kebutuhan operasional perusahaan serta dapat mendukung perusahaan dalam memiliki keunggulan bersaing. 1.4 Tujuan dan Manfaat 1.4.1 Tujuan Penelitian Tujuan dan penelitian perencanaan ini adalah : 1. Sebagai salah satu persyaratan untuk kelulusan sarjana (S1) pada Fakultas Ilmu Komputer. 2. Mengindentifikasi data dan informasi yang dibutuhkan perusahaan untuk mengambil keputusan serta memanfaatkan peluang yang ada. 3. Mengidentifikasi masalah, kekuatan dan kekurangan yang ada dalam perusahaan. 4. Tersedianya strategi IS/IT yang mendukung strategi bisnis di perusahaan. 5. Menerapkan ilmu pengetahuan yang didapatkan saat perkuliahan.

4 6. Sebagai bentuk proses pengembangan diri dan upaya adaptasi di dunia pekerjaan dalam lingkungan masyarakat. 1.4.2 Manfaat Penelitian Manfaat dari penulisan ini adalah : 1. Perusahaan dapat menyelesaikan masalah internal perusahaan seperti, mengintegrasikan dan mempermudah komunikasi dan pertukaran data serta informasi antar tiap departemen dalam perusahaan. 2. Perusahaan mampu mendukung rencana strategi perusahaan untuk dilaksanakan secara optimal, efektif dan efisien. 3. Perusahaan dapat menganalisa kekurangan-kekurangan dan mengetahui apa yang dibutuhkan untuk memperbaiki sistem yang berjalan. 4. Memberikan gambaran yang jelas tentang rencana, tujuan, dan fungsi bisnis perusahaan. 1.5 Metodologi Penelitian Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan jenis penelitian studi kasus. Pemilihan metode deskriptif digunakan karena penelitian yang akan dilakukan bertujuan untuk mengetahui data dan informasi dengan pasti dalam pengukuran manfaat perencanaan strategis sistem informasi. 1.5.1 Teknik Pengumpulan Data Studi Pustaka, yaitu dengan mempelajari sumber berupa internet dan buku panduan tentang Perencanaan Strategis Sistem Informasi mengenai Perencanaan Strategis Sistem Informasi.

5 Survey, dengan melakukan kunjungan langsung pada kantor PT. Inti Karya Sejahtera untuk melihat dan mempelajari secara langsung sistem kerja yang berjalan di PT. Inti Karya Sejahtera. Wawancara, dengan pimpinan dan staff di perusahaan yang dirasa mengerti tentang keadaan perusahaan. 1.5.2 Teknik Analisis Data Analisis yang digunakan, yaitu : 1. Analisis Porter, menganalisis 5 kekuatan persaingan pokok yang ada yang harus dihadapi oleh perusahaan. 2. Analisis SWOT, mengidentifikasi kekuatan (strength), kelemahan (weakness), peluang (opportunities), dan ancaman (threat) yang berkaitan dengan sistem yang ada di perusahaan. 3. Analisis ERD ( Entity Relationship Diagram), analisis dengan mengidentifikasikan identitas data dan memperlihatkan hubungan yang ada diantara entitas tersebut. 1.5.3 Metode Perancangan Metode perancangan yang digunakan adalah metode perancangan terstruktur dengan beberapa tahap sebagai berikut : 1. Peta Sistem Aplikasi 2. Arsitektur Jaringan 3. Spesifikasi Hardware dan Software yang diperlukan 4. Pembuatan rencana implementasi 5. Estimasi biaya yang meliputi biaya hardware untuk komputer client dan biaya software yang digunakan. 1.6 Sistematika Penulisan

6 Sistematika penulisan pada skripsi ini dibuat berdasarkan urutan dibawah ini : BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisi penjelasan tentang latar belakang penulisan skripsi ini, ruang lingkup pembahasan yang mendasari penulisan skripsi, tujuan dan manfaat penulisan skripsi, metode yang digunakan dalam penelitian dan sistematika dalam penulisan skripsi. BAB II LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang penjelasan teori-teori yang mendasari penelitian untuk mendukung penulisan skripsi. Teori yang diambil dari buku-buku yang berkaitan dengan pembahasan yang kami lakukan. Mencakup uraian secara sistematis tentang pengertian perencanaan strategi informasi serta pandangan umum tentang tahapan perencanaan strategi informasi. BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN Bab ini berisi tentang latar belakang perusahaan, proses yang sedang berjalan di PT. Inti Karya Sejahtera, analisis-analisis keadaan dari perusahaan serta permasalahan yang sedang dihadapi. BAB IV USULAN PERENCANAAN STRATEGI INFORMASI Bab ini berisi usulan perencanaan strategi informasi, arsitektur sistem informasi, arsitektur data, arsitektur infrastruktur teknologi informasi, serta jadwal penerapan sistem. BAB V SIMPULAN DAN SARAN

7 Bab ini merupakan bab penutup, dimana penulis memberikan beberapa simpulan dari pembahasan pada bab-bab sebelumnya dan diakhiri dengan saran-saran yang penulis anggap penting sebagai bahan pertimbangan.