KATA PENGANTAR. Mataram, Februari KEPALA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK DALAM NEGERI PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT,

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I P E N D A H U L U A N

KATA PENGANTAR. Wonogiri, Februari 2016 KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN WONOGIRI

Bagian Hukum dan HAM pada Sekretariat Daerah Kota Bandung KATA PENGANTAR

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI, DAN KEBIJAKAN

PEMERINTAH PROVINSI BALI BADAN PENANAMAN MODAL DAN PERIZINAN LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

PELAPORAN KINERJA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA PALEMBANG TAHUN 2017

KATA PENGANTAR. Salam Sejahtera,

Governance dituntut adanya sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas, BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN RENCANA KERJA 2018 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI KALIMANTAN SELATAN 2017

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI PERKUATAN DAN PENGEMBANGAN WAWASAN KEBANGSAAN DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) TAHUN 2013 KECAMATAN RAMBATAN

NO DAFTAR INFORMASI PUBLIK

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Kantor Camat Kandis Kabupaten Siak Tahun 2016

IKHTISAR EKSEKUTIF. Penyelenggaraan pemerintahan yang baik (Good. Governance) merupakan amanat yang harus dilaksanakan, terutama

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

PENETAPAN KINERJA (TAPKIN)

L K I P LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH TAHUN 2016

Laporan Akuntabilitas Kinerja Kantor Camat Tualang Kabupaten Siak Tahun 2016

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2015

KECAMATAN UJUNGBERUNG KOTA BANDUNG KATA PENGANTAR

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

TERWUJUDNYA MASYARAKAT BONDOWOSO YANG BERIMAN, BERDAYA, DAN BERMARTABAT

IKHTISAR EKSEKUTIF. Pencapaian kinerja sasaran Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun 2015 dapat digambarkan sebagai berikut : iii

BAB III VISI, MISI, DAN ARAH PEMBANGUNAN DAERAH

Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur. Kata Pengantar

5. LAPORAN KINERJA TAHUN 2014 (RINGKASAN)

BAB IV VISI DAN MISI DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGGARA

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA SALATIGA TAHUN 2016

Martapura, Januari 2017 KEPALA SKPD. Drs. H. ASPIHANI, M.AP NIP

KATA PENGANTAR. Assalamu'alaikum Wr. Wb

BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN BLITAR

Balikpapan, Februari 2016 Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Balikpapan, Astani Pembina Tingkat I NIP

b) Melaksanakan koordinasi antar pelaku pembangunan dalam perencanaan pembangunan daerah. c) Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi, dan

RENCANA KERJA BAGIAN ADM. PEMERINTAHAN SETDAKAB. JOMBANG. Tahun 2015 B A G I A N A D M I N I S T R A S I P E M E R I N T A H A N

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Maksud dan Tujuan C. Sistematika

BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN BLITAR TAHUN

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PROVINSI RIAU BUPATI KEPULAUAN MERANTI PERATURAN DAERAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI NOMOR 09 TAHUN 2014 TENTANG

BUPATI BANGLI, PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGLI NOMOR 8 TAHUN 2016 TENTANG

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) 2016

LKIP BPMPT 2016 B A B I PENDAHULUAN

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH TAHUN 2017

Kata Pengantar. Oleh karena itu agar langkah dimaksud dapat menjadi prioritas program lima tahun pembangunan kepegawaian ke depan menyongsong ii

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH TAHUN 2016

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KLUNGKUNG NOMOR 1 TAHUN 2004

BAB I PENDAHULUAN. Rencana kerja (Renja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik. (Bakesbangpol Provinsi Jawa Barat Tahun 2015 merupakan pedoman dalam

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 32 TAHUN 2008 TENTANG FORUM KERUKUNAN UMAT BERAGAMA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,


BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

14. Menurunnya angka kesakitan penduduk 83,26% 15. Meningkatnya kualitas pelayanan kesehatan 78,14% bagipenduduk miskin melalui Jamkesmas dan

KOTA BANDUNG DOKUMEN RENCANA KINERJA TAHUNAN BPPT KOTA BANDUNG

pelaksanaan pemerintahan terbebas dari praktek-praktek KKN,

PEMERINTAH KOTA BANDUNG KECAMATAN BANDUNG KULON

IKHTISAR EKSEKUTIF. Ikhtisar Eksekutif

KATA PENGANTAR. Bandung, Januari 2017, KEPALA DINAS PERKEBUNAN PROVINSI JAWA BARAT,

RENCANA STRATEGIS ( RENSTRA - SKPD )

PENINGKATAN KINERJA MELALUI ANGGARAN BERBASIS KINERJA PADA SEKSI ANGGARAN DINAS PENDAPATAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN BINTAN

Rencana Kerja Tahunan Kecamatan Rancasari Tahun

Laporan Kinerja Inspektorat Daerah TA Kabupaten Kulon Progo

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

RENCANA KERJA (RENJA)

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2014

BAB 12 REVITALISASI PROSES DESENTRALISASI DAN OTONOMI DAERAH

PEMERINTAH KOTA MATARAM RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2016 KANTOR CAMAT SELAPARANG

BAB II PERENCANAAN KINERJA

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

PAPARAN LAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN SAMPAI DENGAN TRIWULAN III TAHUN ANGGARAN

Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2012 KATA PENGANTAR

BAB 1 Pendahuluan L IHA PEMILIHAN UMUM

KATA PENGANTAR. Semarapura, 30 Maret 2016 Kepala Bappeda Kabupaten Klungkung, I Wayan Wasta, SE, M.Si Pembina Tk. I (IV/b) NIP

Sari Mulya, 13 Desember 2016 Camat Sungai Loban, Kursani, S. Sos Pembina Tk. I NIP

Laporan Kinerja Instansi Pemerintahan Kelurahan Abianbase TAHUN 2014 RINGKASAN EKSEKUTIF

BUPATI JEMBRANA, DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara KATA PENGANTAR. Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan

FORM II : DAFTAR INFORMASI PUBLIK

BAGIAN I AGENDA MENCIPTAKAN INDONESIA YANG AMAN DAN DAMAI

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

BAB 12 REVITALISASI PROSES DESENTRALISASI DAN OTONOMI DAERAH

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA - SKPD) TAHUN ANGGARAN 2016

KATA PENGANTAR. Inspektorat Daerah Kabupaten Barru

Sungai Penuh, Februari Ketua, KAMAL MUKHTAR, S.Ag NIP

BAB 1 PENINGKATAN RASA SALING PERCAYA DAN HARMONISASI ANTARKELOMPOK MASYARAKAT

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) TAHUN 2016

2.1 RPJMD Kabupaten Bogor Tahun

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 88 TAHUN 2011 TENTANG

B.IV TEKNIK EVALUASI LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA DI LINGKUNGAN DEPARTEMEN AGAMA

Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2013 KATA PENGANTAR

KATA PENGANTAR BUPATI BARRU, TTD. Ir. H. ANDI IDRIS SYUKUR, MS.

PERUBAHAN INDIKATOR KINERJA UTAMA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN BADUNG

LAMPIRAN 1. Universitas Sumatera Utara

ŀlaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerinta IKHTISAR EKSEKUTIF

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

MATRIK RENCANA OPERASIONAL KEGIATAN TAHUNAN KECAMATAN NGANTANG TAHUN 2014

BERITA DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK BARAT

WALIKOTA KEDIRI PERATURAN WALIKOTA KEDIRI NOMOR 39 TAHUN 2014 TENTANG URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

KATA PENGANTAR. Lumajang, 20 Maret 2015 WAKIL BUPATI LUMAJANG. ttd. Drs. H. A S A T, M Ag. Laporan Kinerja Kabupaten Lumajang Tahun 2014 i

Transkripsi:

i KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas segala rahmat dan hidayah-nya, Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB Tahun Anggaran 2014 telah selesai disusun. LAKIP Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB Tahun 2014 ini, merupakan LAKIP tahun awal dari Rencana Strategi (Renstra) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB Tahun 2014 2018, yang sekaligus merupakan pertanggungjawaban dan evaluasi dari kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB. Dengan tersusunnya LAKIP Tahun 2014 ini diharapkan dapat menjadi acuan dan menjadi sumber informasi yang akuntabel guna meningkatkan kepercayaan masyarakat atas kinerja pemerintah khususnya di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB. Kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan dan kontribusi dalam penyelesaian LAKIP Tahun 2014 ini, kami sampaikan ucapan terima kasih, dan mohon sumbang saran untuk penyempurnaan penyusunan LAKIP tahun anggaran yang akan datang. Mataram, Februari 2015. KEPALA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK DALAM NEGERI PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT, Drs. LALU BAYU WINDYA, M. Si Pembina Utama Muda NIP. 19610422 198603 1 004

ii DAFTAR ISI HALAMAN KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii DAFTAR TABEL... iii DAFTAR GAMBAR... iv IKHTISAR EKSEKUTIF... v BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Landasan Hukum... 1 B. Susunan Organisasi... 1 C. Tugas Pokok dan Fungsi... 4 D. Visi dan Misi... 5 BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA... 6 A. Perencanaan Kinerja... 6 B. Perjanjian Kinerja... 12 BAB III AKUNTABILITAS KINERJA... 13 A. Pengukuran Kinerja... 13 B. Evaluasi dan Analisis Akuntabilitas Kinerja... 14 C. Akuntabilitas Keuangan... 18 BAB IV PENUTUP... 20 Lampiran - Lampiran

iii DAFTAR TABEL HALAMAN Tabel 1 : Alokasi Anggaran APBD Tahun 2014... 10 Tabel 2 : Rencana Kinerja Tahun Anggaran 2014... 12 Tabel 3 : Penetapan Kinerja Tahun Anggaran 2014... 12 Tabel 4 : Pengukuran Kinerja Tahun 2014... 13 Tabel 5 : Realisasi Keuangan Tahun 2014... 18

iv DAFTAR GAMBAR HALAMAN Gambar 1 : Struktur Organisasi... 3

v IKHTISAR EKSEKUTIF Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB sebagai organisasi pemerintah berperan dalam sebagian urusan pemerintah di bidang kesatuan bangsa dan politik dalam negeri Terselenggaranya good governance merupakan syarat utama untuk dapat mewujudkan aspirasi masyarakat dalam mencapai tujuan dan cita-citanya. Dalam rangka itu, diperlukan pengembangan dan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas dan nyata sehingga penyelenggaraan organisasi pemerintah dapat dilakukan secara efektif dan efesien. Perlunya sistem pertanggungjawaban organisasi pemerintah atas segala proses tindakan-tindakan yang dibuat dalam rangka tata tertib menuju instrumen akuntabilitas daerah. Inilah bagian terpenting untuk ditata, yang pada akhirnya menjadi instrumen good governance. Tujuan utama penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB Tahun 2014 adalah dalam rangka pertanggungjawaban pelaksanaan program / kegiatan dan anggaran Tahun 2014. LAKIP ini diharapkan dapat berperan selain sebagai alat kendali, tetapi juga dapat digunakan sebagai alat penilai kualitas kerja, serta pendorong demi terwujudnya pemerintah yang bersih dan berwibawa (good governance). Sesuai Renstra 2014 2018 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri, dirumuskan tujuan yang hendak dicapai yaitu Meningkatnya toleransi dan kerukunan hidup antara umat beragama,meningkatnya rasa solidaritas bela negara dan Ikatan sosial di Masyarakat dalam mempertahankan dan memelihara keutuhan NKRI, meningkatkan kesadaran wawasan kebangsaan masyarakat serta memahami akan pentingnya nilai-nilai luhur budaya bangsa, meningkatnya pemahaman dan partisipasi politik masyarakat dalam pemilu dan pemilukada serta pengawasan pelaksanaan pemerintahan dan pembangunan, meningkatnya rasa aman, tertib, tentram dan damai dalam masyarakat melalui pencegahan, penghentian dan pemulihan gangguan keamanan dalam negeri, meningkatnya profesionalitas, integritas dan akuntabilitas Aparatur Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri dalam mencapai tujuan organisasi. Untuk mencapai tujuan dan sasaran diatas, dalam tahun 2014 telah dilaksanakan berbagai program/kegiatan sesuai dengan kemampuan dana dan sumberdaya yang tersedia melalui APBD Provinsi Nusa Tenggara Barat yang

vi dituangkan dalam DPA/DPPA Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB. Tingkat pencapaian kinerja pelaksanaan kebijakan pembangunan kesatuan bangsa dan politik dalam negeri tahun 2014 berkisar antara 90 100 %. Dilihat dari pencapaian kinerja kegiatan dan sasaran yang baik terlihat jelas bahwa Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB menunjukkan keberhasilan program-program yang telah dilaksanakan pada tahun 2014. Hal ini menunjukkan Badan Kesatuan Bangsaa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB sudah secara tepat melaksanakan Kebijaksanaan-kebijakan yang menjadi dasar pelaksanaan kegiatan tersebut. Namun demikian untuk mencapai keberhasilan tersebut masih ditemukan adanya hambatan/kendala, antara lain : masih maraknya ekspresi kebebasan, demokrasi dan lain-lain yang berlebihan, konflik internal dalam infra struktur politik yang belum dapat diselesaikan secara tuntas, belum mantapnya kemandirian Partai Politik dalam sistem Multi Partai pada tahapan demokratisasi. Masih lemahnya penegakan hukum dan HAM, serta belum optimalnya penerapan prinsip-prinsip akuntabilitas, transparansi, dan partisipasi rakyat dalam pengambilan kebijakan publik. Masih lemahnya sistem maupun kemampuan pemerintah daerah dalam melakukan pengawasan dan penindakan hukum, mengakibatkan berkurangnya kepercayaan masyarakat terhadap aparatur pemerintah. Dalam pelaksanaan kegiatan masih dihadapkan pada kurang tersedianya sarana/prasarana secara memadai, termasuk masih terbatasnya dana, sumberdaya manusia yang berkualitas, serta penegakan disiplin aparatur belum sepenuhnya dapat diterapkan. Untuk mengatasi hambatan/kendala tersebut diatas, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB menempuh langkah-langkah antisipatif, antara lain meningkatkan pemahaman Demokrasi Pancasila kepada semua elemen masyarakat secara benar dan terus berkelanjutan dengan melakukan dialog, sosialisasi, edukasi dan kerjasama dengan instansi terkait, interaksi kegiatan antara semua pihak yang ada dalam lingkup Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri. Koordinasi dengan instansi yang menangani masalah hukum dan HAM, serta menerapkan prinsip-prinsip akuntabilitas, transparansi, dan partisipasi rakyat dalam

vii pengambilan kebijakan publik. Membangun komitmen dengan komponen masyarakat sebagai mitra pemerintah dalam menciptakan ketentraman dan ketertiban dalam masyarakat serta mengutamakan pelayanan kepada masyarakat. Mengoptimalkan penggunaan sarana/prasarana yang tersedia, mengoptimalkan penggunaan dana yang tersedia sesuai dengan ketentuan yang berlaku, termasuk melakukan efisiensi serta meningkatkan disiplin aparatur. Demikian penyampaian laporan akuntabilitas kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri Provinsi NTB. Kiranya dapat bermanfaat bagi para pihak yang terkait dengan penggunaan informasi dan data yang memuat dalam laporan ini.