Analisis Resiko Cidera Kerja pada Kegiatan Proses Produksi dengan Metode Quick Exposure Checklist (QEC) di PT. XYZ

dokumen-dokumen yang mirip
Kata Kunci: metode QEC, pekerja gerabah, sepuluh postur duduk

BAB I PENDAHULUAN. produksi, terutama perusahaan yang bersifat padat karya. Produktivitas tenaga kerja

USULAN PERBAIKA STASIUN KERJA MENCANTING DENGAN ANALISIS KELUHAN MUSKULOSCELETAL (Studi Kasus: Industri Batik Gress Tenan)

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

Evaluasi Postur Kerja Operator Pengangkatan Pada Distributor Minuman Kemasan ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Peranan manusia sebagai sumber tenaga kerja masih dominan dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERBANDINGAN PENILAIAN RISIKO ERGONOMI DENGAN METODE REBA DAN QEC (Studi Kasus Pada Kuli Angkut Terigu)

Penentuan Faktor Resiko Musculetal Disorder (MSDs) Bagi Pekerja Pengglasir Keramik

BAB V ANALISIS DAN INTERPRETASI HASIL

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tipe masalah ergonomi yang sering dijumpai ditempat kerja

ANALISA POSTUR KERJA TERHADAP AKTIVITAS MANUAL MATERIAL HANDLING MENGGUNAKAN METODE OWAS

HUBUNGAN SIKAP KERJA DENGAN KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PEKERJA UNIT WEAVING DI PT DELTA MERLIN DUNIA TEXTILE IV BOYOLALI

Rancangan Perbaikan Sistem Kerja dengan Metode Quick Exposure Check (QEC) di Bengkel Sepatu X di Cibaduyut *

TUGAS AKHIR. Diajukan guna melengkapi sebagai syarat dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : Nama : Nur Ngaeni NIM :

TUGAS AKHIR ANALISA AKTIVITAS KERJA FISIK DENGAN METODE STRAIN INDEX (SI)

ANALISIS POSTUR KERJA MANUAL MATERIAL HANDLING DENGAN METODE OVAKO WORKING ANALISIS SYSTEM (OWAS) PADA HOME INDUSTRI MAWAR

BAB I PENDAHULUAN. terutama kegiatan penanganan material secara manual (Manual Material

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. iv Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. proses produksi. Jika manusia bekerja dalam kondisi yang nyaman baik

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... ABSTRAK..

PERBAIKAN METODE KERJA OPERATOR MELALUI ANALISIS MUSCULOSKELETAL DISORDERS (MSDs)

BAB I PENDAHULUAN I-1

Seminar Nasional Teknologi Informasi, Komunikasi dan Industri (SNTIKI) 8 ISSN : Pekanbaru, 9 November 2016

Analisis Postur Kerja dengan Rapid Entire Body Assesment (REBA) di Industri Pengolahan Tempe

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Pekerja yang melakukan kegiatan berulang-ulang dalam satu siklus sangat

USULAN PERBAIKAN FASILITAS KERJA PADA STASIUN PEMOTONGAN UNTUK MENGURANGI KELUHAN MUSCULOSKELETAL DI CV. XYZ

Sem inar N asional W aluyo Jatm iko II F TI U P N V eteran Jaw a Tim ur ANALISIS PEMINDAHAN MATERIAL DENGAN PENDEKATAN RECOMMENDED WEIGHT LIMIT

NASKAH PUBLIKASI TUGAS AKHIR ANALISIS MUSCULOSKELETAL DISORDERS (MSDs) UNTUK MENGURANGI KELUHAN FISIK PADA OPERATOR TENUN IKAT TROSO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Manusia sebagai salah satu bagian dari elemen sistem kerja yang dominan

Mempelajari Proses Produksi Dan Postur Kerja Operator Pada Pemindahan Karung Pupuk Urea Bersubsidi Di PT Pupuk Kujang

ANALISIS RISIKO POSTUR KERJA DENGAN METODE QUICK EXPOSURE CHECKLIST

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Peranan manusia sebagai sumber tenaga kerja pada industri

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Indonesia

RANCANGAN PERBAIKAN MEJA KERJA DENGAN METODE (QEC) DAN ANTROPOMETRI DI PABRIK TAHU SUMEDANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

Perbaikan Postur Kerja dengan Pendekatan Metode RULA dan NIOSH di Bagian Produksi Mixer

Penilaian Postur Kerja di Area Konstruksi CV. Valasindo dengan Metode Quick Exposure Check

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

permukaan pekerjaan, misalnya seperti proses menjahit. Secara langsung maupun tidak langsung aktivitas kerja secara manual apabila tidak dilakukan sec

BAB I PENDAHULUAN. dengan program pengembangan dan pendayagunaan SDM tersebut, pemerintah juga memberikan jaminan kesejahteraan, kesehatan dan

NASKAH PUBLIKASI ILMIAH Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar S-1 Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

USULAN PERBAIKAN POSTUR KERJA KARYAWAN CV ATHAM TOY S MAINAN KAYU (ATMK) DENGAN METODE QUICK EXPOSURE CHECK

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh terhadap produktivitas kerja manusia. Perancangan atau redesain

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan manual material handling. Manual material handling didefinisikan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IDENTIFIKASI POSTUR KERJA SECARA ERGONOMI UNTUK MENGHINDARI MUSCULOSKELETAL DISORDERS

ANALISA RESIKO MANUAL MATERIAL HANDLING PADA PEKERJA PENGGILINGAN PADI DI UD. CITRA TANI

ANALISIS ERGONOMI PADA PRAKTIK MEMELIHARA RODA DAN BAN MENGGUNAKAN METODE REBA

BAB I PENDAHULUAN. kerja, modal, mesin dan peralatan dalam suatu lingkungan untuk menghasilkan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

SimposiumNasional Teknologi Terapan (SNTT)2 2014

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB 1 : PENDAHULUAN. pembangunan bangsa Indonesia dewasa ini lebih dikonsentrasikan pada

STUDI RESIKO KERJA OPERATOR LABORATORIUM PENGUJIAN AIR DENGAN MENGGUNAKAN METODE QEC (QUICK EXPOSURE CHECK) (STUDI KASUS PT.

BAB I PENDAHULUAN. PT. Sinar Sosro merupakan salah satu perusahaan industri yang

POSTURE & MOVEMENT PERTEMUAN 2 DECY SITUNGKIR, SKM, MKKK KESEHATAN MASYARAKAT

PERBAIKAN FASILITAS KERJA PADA STASIUN CUTTING YANG TIDAK ERGONOMIS SEBAGAI UPAYA MENGURANGI TERJADINYA GANGGUAN OTOT PADA OPERATOR.

LAMPIRAN 1. MODUL VI KESELAMATAN & KESEHATAN KERJA (K3) (Sekarang)

BAB I PENDAHULUAN. penyakit akibat kerja, keluhan muskuloskeletal merupakan keluhan yang paling sering

ANALISIS PERBAIKAN POSTUR KERJA DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI PADA HOME INDUSTRY JKS SNACK & CATERING DI SERANG-BANTEN

Program Studi Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Jurusan Teknik Permesinan Kapal, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya, Surabaya 60111

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Bab I Pendahuluan. I.1 Latar Belakang

ANALISIS POSTUR KERJA. DI (UD. Karya Abadi) Skripsi

Novena Ayu Parasti, Chandra Dewi K., DM. Ratna Tungga Dewa

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISA BEBAN KERJA PADA OPERATOR VISUAL DENGAN PENDEKATAN RECOMMENDED WEIGHT LIMIT (RWL) DI PT. JAPPRO BATAM

MUSCULOSKELETAL DISORDERS. dr.fauziah Elytha,MSc

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Unit kerja menengah CV. Raya Sport merupakan usaha yang. memproduksi pakaian (konveksi). Pada kegiatan proses produksi ditemukan

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. dengan pekerjaan manual handling. Suatu hal yang sangat beralasan,

BAB V ANALISA HASIL. 5.1 Hasil Perhitungan Seluruh Tahapan Menggunakan Metode REBA, REBA, OWAS & QEC

BAB I PENDAHULUAN. manual (Manual Material Handling/MMH). Kelebihan MMH bila

BAB I PENDAHULUAN. menjadi lebih dominan dialami oleh para pekerja. secara fisik yang berat. Salah satu akibat dari kerja secara manual, seperti

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

PROGRAM STUDI TEKNIK MANAJEMEN PABRIK P R O G R A M D I P L O M A IV F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

BAB V ANALISIS DAN INTERPRETASI HASIL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. ergonomi yang kurang tepat yaitu Musculoskeletal disorder (MSDs). Keluhan

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

Analisis Risiko Manual Handling pada Pekerja PT. XYZ

BAB I PENDAHULUAN. industri pengolahan air minum dalam kemasan (AMDK) dengan merk dagang. keselamatan dan kesehatan akan aman dari gangguan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

C.6. Perancangan Alat Bantu Kerja Pada Pekerjaan Manual Material Handling...

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan survai ergonomi yang dilakukan pada 3 grup pekerjaan yaitu.

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

Analisis Postur Kerja dengan Metode REBA untuk Mengurangi Resiko Cedera pada Operator Mesin Binding di PT. Solo Murni Boyolali

Disusun Oleh: Roni Kurniawan ( ) Pembimbing: Dr. Ina Siti Hasanah, ST., MT.

Seminar Nasional IENACO 2016 ISSN: DESAIN ALAT BANTU PADA AKTIVITAS PENUANGAN MATERIAL KEDALAM MESIN PENCAMPUR DI PT ABC DENGAN METODE REBA

BAB I PENDAHULUAN. Pencapaian keselamatan dan kesehatan kerja tidak lepas dari peran

Perancangan Tas Gendong Buruh Tengtengan Di Pelabuhan Penyebrangan Merak Banten Menggunakan Metode Antropometri

Transkripsi:

Analisis Resiko Cidera Kerja pada Kegiatan Proses Produksi dengan Metode Quick Exposure Checklist (QEC) di PT. XYZ Fauzzi Amrulloh 1, Lovely Lady 2, Ade Sri Mariawati 3 1,2, 3 JurusanTeknik Industri Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Azi_rizk@yahoo.com 1,lady1971@gmail.com 2, adesri77@gmail.com 3 ABSTRAK PT. XYZ adalah perusahaan yang memproduksi kapur cair. Besarnya produksi di perusahaan ini ditentukan oleh jumlah pesanan dari konsumen. Dengan semakin meningkatnya kapasitas produksi, menyebabkan aktivitas MMH dalam warehouse di PT. XYZ semakin tinggi. Oleh karena itu Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai kategori dari postur dan beban kerja pada pekerja MMH di bagian warehouse PT. XYZ dan mengusulkan solusi untuk mengurangi resiko cidera kerja. Quick Exposure Check (QEC) merupakan salah satu metode yang menggunakan kuesioner yang ditujukan untuk operator dan juga pengamat. Kuesioner ini digunakan untuk menganalisis beban postur tubuh yang dirasakan oleh operator di PT. XYZ. Dari hasil perhitungan, nilai yang didapat dari keseluruhan karyawan yang bekerja di PT. XYZ berada pada range,%-95,5% sehingga perlu diberikan usulan perbaikan. Perbaikan metode kerja didasari oleh usaha untuk mengurangi nilai indeks resiko dengan melakukan perubahan postur kerja. Adapun perbaikan yang dilakukan adalah perubahan postur operator dengan mengurangi gerakan janggal seperti memutar, membungkuk, atau miring, dan mengusulkan alat bantu yang berupa gerobak sehingga didapatkan penurunan indeks resiko kerja menjadi 55,%-7,05% atau dapat dikatakan butuh penelitian lebih lanjut dan lebih aman digunakan olejh pekerja. Kata kunci : MMH,pengukuran beban postur tubuh,ergonomi, Quick Exposure Check (QEC). PENDAHULUAN Dalam aktivitas produksi, peranan manusia masih sangat dominan. Salah satu bentuk aktivitas yang melibatkan manusia secara langsung adalah aktivitas memindahkan barang secara manual oleh anggota tubuh atau disebut dengan manual material handling (MMH). Menurut Occupational Safety and Health Administration (OSHA) kegiatan MMH dikategorikan menjadi lima bagian yaitu mangangkat dan menurunkan (lifting and lowering), mendorong dan menarik (pushing and pulling), memutar (twisting), membawa (carrying) dan menahan (holding). Quick Exposure Checklist (QEC) adalah suatu metode untuk penilaian terhadap risiko kerja yang berhubungan dengan gangguan otot di tempat kerja. QEC membantu untuk mencegah terjadinya WMSDs seperti gerak repetitive, gaya tekan, postur yang salah, dan durasi kerja. (Stanton, 200). Penilaian pada QEC dilakukan pada tubuh statis (body static) dan kerja dinamis (dynamic task) untuk memperkirakan tingkat resiko dari postur tubuh dengan melibatkan unsur pengulangan gerakan, tenaga/beban dan lama tugas untuk area tubuh yang berbeda (Li dan Buckle, 1999). Konsep dasar dari metode ini sebenarnya adalah mengetahui seberapa besar exposure score untuk bagian tubuh tertentu dibandingkan dengan bagian tubuh lainnya. Menurut Ahmad (2013), Pada umumnya seseorang operator yang bekerja dengan pergerakan yang berulang-ulang secara terus menerus, pergerakan postur tubuh yang tidak baik, dan penggunaan sejumlah kekuatan yang diperlukan pada suatu aktivitas secara belebihan dapat mengalami cedera berupa gangguan otot rangka (musculoskeletal disorder). Perusahaan-perusahaan terkadang kurang memperhatikan kondisi atau lingkungan kerja tempat para operator bekerja, padahal kinerja seorang operator pada akhirnya akan mempengaruhi produktivitas dari perusahaan tersebut apalagi perusahaan yang bersifat home industry yang memang kurang memperhatikan aspek kesehatan dan keselamatan kerja (K3). PT. XYZ adalah perusahaan yang memiliki pasar yang cukup luas. Perusahaan ini memproduksi kapur cair, yang bahan bakunya

berasal dari batu kapur yang dicampur dengan air dan dilebur pada bak peleburan. Besarnya produksi di perusahaan ini ditentukan oleh jumlah pesanan dari konsumen. Dengan semakin meningkatnya kapasitas produksi, menyebabkan aktivitas MMH dalam warehouse di PT. XYZ semakin tinggi. Sistem kerja pada MMH di bagian warehouse PT. XYZ dilakukan oleh kuli panggul yang membutuhkan kekuatan fisik serta stamina yang tinggi, hal ini dikarenakan bahan baku yang berupa batu kapur yang memiliki berat 35 kg 5 kg dengan kemasan karung, yang akan dipindahkan dengan gerakan mengangkat dan menarik ke bak peleburan. Agar penelitian ini lebih terarah maka dibuatlah tujuan penelitian sebagai berikut: 1. Mengetahui nilai kategori dari postur dan beban kerja pada pekerja MMH di bagian warehouse PT. XYZ melalui pendekatan metode Quick Exposure Checklist (QEC). 2. Mengusulkan solusi untuk mengurangi resiko cidera kerja. METODE PENELITIAN Tahap pertama, Studi Pustaka Penulis melakukan beberapa pencarian referensi yang dapat menjadi panduan dalam penelitian selanjutnya. Serta mencoba mencari sumber aktual yang dapat mewakili dalam proses penelitian, yang nantinya akan menjadi acuan pengambilan data-data yang diperlukan. Tahap berikutnya, Studi Lapangan, Studi lapangan dilakukan dalam upaya mencari referensi tentang keadaan yang sebenarnya di lapangan melalui identifikasi keluhan-keluhan yang dirasakan oleh pekerja dengan menyebarkan kuisioner nordic body map dan melakukan wawancara dengan para pekerja serta pihak perusahaan untuk menganalisa tingkat kecelakaan atau tingkat cedera dari postur tubuh karyawan dan tingkat keselamatan kerja. Tahap ke dua, Perumusan Masalah, Perumusan masalah pada penelitian ini yaitu, menentukan bagaimana kategori postur kerja di bagian warehouse dan bagaimana mengusulkan solusi untuk mengurangi resiko kerja di PT. XYZ melalui pendekatan metode Quick Exposure Checklist (QEC). Tahap ke tiga. Berdasarkan perumusan masalah di atas, dapat ditentukan tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh penilaian postur kerja pada pekerja di bagian warehouse PT. XYZ serta mengusulkan solusi untuk mengurangi resiko kerja dengan menggunakan metode Quick Exposure Checklist (QEC). Tahap ke empat, pengumpulan data data yang telah didapat, akan dikelompokan menjadi pengumpulan data sesuai dengan metode yang digunakan. Tahap ke lima, Langkah selanjutnya setelah melakukan pengumpulan data adalah pengolahan data, di mana data yang diperoleh diolah sesuai dengan metoda penelitian yang digunakan, yang kemudian hasil yang diperoleh tersebut dapat menjelaskan tentang permasalahan yang ada. Berikut merupakan langkah-langkah pengolah data yang dilakukan : a. Perhitungan beban kerja menggunakan software b. Perhitungan beban kerja secara manual c. Perhitungan rata-rata beban kerja d. Menghitung Exposure level (E) dihitung berdasarkan persentase antara total skor aktual exposure (X) dengan total skor maksimum (Xmaks). Tahap berikutnya adalah menganalisa kategori/nilai level tindakan QEC dan menganalisa postur kerja yang bermasalah dan usulan perbaikannya HASIL DAN PEMBAHASAN Pengumpulan Data PT. XYZ adalah restrukturisasi perusahaan dari CV. Arifurqon yang dahulu berdiri pada tahun 2007 dan semenjak tahun 200 berubah nama menjadi PT. XYZ. PT XYZ adalah perusahaan yang bergerak dibidang pengolahan kapur cair, perusahaan ini memiliki pasar yang cukup luas terutama didaerah banten. PT. XYZ sangat menjaga kualitas produknya, hal ini sangat penting dalam mempertahankan dan memuaskan kebutuhan pelanggan. Dalam sebulan perusahaan ini dapat memproduksi 3000 ton kapur cair. Bahan baku kapur cair terdiri dari 2 bentuk yaitu, batu kapur dan kapur powder. Lingkungan kerja PT. XYZ adalah perusahaan yang cukup berkembang dan memiliki pasar yang cukup luas. Namun dalam memenuhi kebutuhan konsumen ada hal yang kurang diperhatikan yaitu keselamatan kerja dan kesehatan karyawan, hal ini di lihat pada gambar di bawah ini : Gambar 1 lingkungan kerja di PT. XYZ (1. ventilasi, 2. Masker pekerja, 3. Lantai produksi,. Bahan baku)

Pencatatan postur kerja pada saat produksi Gambar 3 Quisioner software untuk observer pekerja (responden 1) Gambar Hasil perhitungan software (responden 1) Gambar 2 Fase postur kerja saat produksi 1 (1. Postur pekerja saat menarik bahan baku, 2. Postur pekerja saat menarik bahan baku, 3. Postur pekerja saat membawa bahan baku,. Postur pekerja saat menarik bahan baku ke atas bak peleburan, 5. Postur pekerja saat akan memasukan bahan baku,. Postur pekerja saat mengangkat bahan baku ke bak peleburan, 7. Postur pekerja saat memasukan bahan baku ke dalam bak peleburan,. Postur pekerja saat memasukan bahan baku ke dalam bak peleburan.) Pengolahan Data Kuesioner QEC diberikan kepada seluruh pekerja yang ada di PT. XYZ dan juga pengamat yang melihat bagaimana postur tubuh operator ketika bekeja. Kuesioner QEC untuk pengamat dan operator berbeda, akan tetapi keduanya digunakan untuk menganalisis kondisi suatu proses kerja. Kuesioner pengamat lebih menitik beratkan kepada postur tubuh yang terbentuk oleh operator ketika melakukan pekerjaannya. Kuesioner operator lebih menitik beratkan kepada yang dirasakan oleh operator ketika melakukan pekerjaannya seperti beban yang harus diangkat dan juga durasi kerja. Hasil quisioner kemudian diolah menggunakan software QEC, hasilnya adalah sebagai berikut : Contoh pengolahan data mnggunakan software (responden 1) Setelah diolah menggunakan software, lalu di buktikan dengan perhitungan manual,agar terbukti hasil postur tersebut benar adanya, berikut contoh pengolahan data manual untuk (responden 1) 1. Perhitungan skor pada punggung Tabel 1 Posisi Punggung (A) & Berat beban (H) H1 H2 H3 H A1 2 A2 A3 12 Tabel 2 Posisi Punggung (A) & Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) J1 J2 J3 A1 2 A2 A3 Tabel 3 Berat beban (H) & Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) H1 H2 H3 H J1 2 J2 J3 12 12

Tabel Frekuensi Pergerakan (B) & Berat Beban (H) B3 B B5 H1 2 H2 H3 H 12 Tabel 5 Frekuensi Pergerakan (B) & Rata-rata melakukan kegiatandalam 1 hari (J) B3 B B5 J1 2 J2 J3 Jadi, Penjumlahan perhitungan skor punggung dari table 1 5 yaitu. 2. Perhitungan skor pada bahu Tabel Posisi tangan ( C ) & Berat beban (H) C1 C2 C3 H1 2 H2 H3 H 12 12 pada Tabel 7 Posisi tangan ( C ) & Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) C1 C2 C3 J1 2 J2 J3 Tabel Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) & Berat beban (H) J1 J2 J3 H1 2 H2 H3 H 12 12 Tabel 9 Pergerakan Bahu/Lengan (D) & Berat Beban (H) D1 D2 D3 H1 2 H2 H3 H 12 Tabel Pergerakan Bahu/Lengan (D) & Rata-rata melakukan kegiatandalam 1 hari (J) D1 D2 D3 J1 2 J2 J3 Jadi, Penjumlahan perhitungan skor pada bahu dari table - adalah 52. 3. Perhitungan skor pada pergelangan tangan Tabel 11 Pola pergerakan pergelangan tangan (F) & Kekuatanmaksimum 1 tangan (K) F1 F2 F3 K1 2 K2 K3 Tabel 12 Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) & Pola Pergerakan pergelangan tangan (F) F1 F2 F3 J1 2 J2 J3 Tabel 13 Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) & Kekuatan maksimum 1 tangan (K) J1 J2 J3 K1 2 K2 K3 Tabel 1 Kekuatan maksimum 1 tangan (K) & Posisi pergelangan tangan (E) E1 E2 K1 2 K2 K3

Tabel 15 Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) & Posisi pergelangan tangan (E) E1 E2 J1 2 J2 J3 Jadi, Penjumlahan perhitungan skor pada pergelangan tangan dari table 11 15 adalah 2.. Perhitungan skor pada leher Tabel 1 Pergerakan leher (G) & Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) G1 G2 G3 J1 2 J2 J3 Tabel 17 Ketellitian dalam bekerja (L) & Rata-rata melakukan kegiatan dalam 1 hari (J) L1 L2 J1 2 J2 J3 Jadi, penjumlahan perhitungan skor pada leher dari table 1-17 adalah 1. 5. Perhitungan skor pada benda yang bergetar Tabel 1 Penggunaan benda bergetar M1 M2 M3 1 9 1 Jadi, skor untuk benda bergetar adalah 1. Perhitungan skor untuk tingkat kesulitan dalam bekerja Tabel 19 tingkat Kesulitan dalam bekerja N1 N2 N3 1 9 1 Jadi, skor untuk tingkat kesulitan dalam bekerja yaitu 1 7. Perhitungan skor untuk perasaan pada saat bekerja Tabel 20 Perasaan saat bekerja P1 P2 P3 1 9 Jadi, skor untuk perasaan pada saat bekerja adalah. Perhitungan skor untuk tingkat Stres Tabel 21 tingkat Stress saat bekerja Q1 Q2 Q3 Q 1 9 12 Jadi, skor untuk tingkat Stres pada saat bekerja adalah. Setelah mendapatkan nilai exposure score pengamat melakukan rekapitulasi akhir untuk operator 1 Tabel 22 Nilai Exposure responden 1 Anggota tubuh yang diamati Nilai Exposure Responden 1 Punggung (bergerak) Bahu/lengan 52 Pergelangan tangan 2 Leher 1 Total Exposure 15 Exposure level (%), Berdasarkan tabel diatas nilai Exposure yang diperoleh adalah.% yang berarti untuk action selanjutnya perlu tindakan sekarang juga. Berikut adalah hasil kuesioner QEC yang dibagikan ke operator di PT XYZ Tabel 23 Nilai Exposure level untuk pekerja Operator Nilai Exposur level (%) Action Level 1, High Risk 2 95,5 High Risk 3 2,95 High Risk, High Risk 5,3 High Risk 90,91 High Risk Rata-rata 9,21 High Risk Berdasarkan perhitungan total exposure score dan exposure level dengan

menggunakan metode QEC, diketahui bahwa dari keenam karyawan yang bekerja di PT. XYZ memiliki indeks resiko yang besar yakni untuk nilai score punggung responden 1 sebesar satuan, score bahu/lengan sebesar 52 satuan, score pergelangan tangan sebesar 2 satuan, dan score leher sebesar 1 satuan,dengan total exposure score sebesar 15 satuan dan nilai exposure level sebesar,%. Untuk responden 2 diketahui score untuk punggung sebesar 5 satuan, score bahu/lengan sebesar 52 satuan, score pergelangan tangan sebesar satuan, dan score leher sebesar 1 satuan, dengan total exposure score sebesar 1 satuan dan nilai exposure level sebesar 95,5%. Untuk responden 3 diketahui score untuk punggung sebesar 52 satuan, score bahu/lengan sebesar satuan, score pergelangan tangan sebesar 3 satuan, dan score leher sebesar 1 satuan, dengan total exposure score sebesar 1 satuan dan nilai exposure level sebesar 2,95%. Untuk responden diketahui score untuk punggung sebesar 52 satuan, score bahu/lengan sebesar satuan, score pergelangan tangan sebesar satuan, dan score leher sebesar 1 satuan, dengan total exposure score sebesar 15 satuan dan nilai exposure level sebesar,%. Untuk responden 5 diketahui score untuk punggung sebesar 52 satuan, score bahu/lengan sebesar satuan, score pergelangan tangan sebesar 2 satuan, dan score leher sebesar 1 satuan, dengan total exposure score sebesar 152 satuan dan nilai exposure level sebesar,3%. Dan untuk responden diketahui score untuk punggung sebesar 52 satuan, score bahu/lengan sebesar 52 satuan, score pergelangan tangan sebesar 2 satuan, dan score leher sebesar 1 satuan, dengan total exposure score sebesar satuan dan nilai exposure level sebesar 90,91%. Berdasarkan dari analisa dengan menggunakan metode QEC diatas menunjukan bahwa keseluruhan karyawan yang bekerja di PT. XYZ sangat berpotensi menyebabkan stress mekanik pada otot, ligamen, dan persendian sehingga menyebabkan rasa sakit pada otot rangka, selain itu postur kerja dan pergerakan yang janggal membutuhkan energi yang besar pada otot, jantung, dan paru-paru, dikarenakan masih adanya gerakan membungkuk, memutar dan pergerakan janggal lainnya yang dapat menimbulkan gangguan pada otot skeletal. Usulan perbaikan postur kerja dengan alat bantu. Dari hasil perhitungan exposure level, didapatkan nilai exposure level untuk keseluruhan pekerja berada pada range,%- 95,5%. Hal ini menunjukkan perlu diadakannya penelitian lebih lanjut dan dilakukan suatu perubahan pada stasiun kerja tersebut. Untuk itu perlu diberikan usulan berupa gerobak sehingga diharapkan dapat meminimasi resiko cidera otot rangka. Disisi lain usulan ini juga dapat meningkatkan kinerja dan produktivitas para pekerja. Berikut usulan gerobak dapat dilihat pada gambar 5 Gambar 5 usulan gerobak Usulan yang tercantum pada Gambar 5 perlu dianalisis untuk mengetahui apakah usulan tersebut dari segi keamanan dan kesehatan sudah baik atau belum. Analisis dilakukan menggunakan kuesioner QEC. Berdasarkan jawaban kuesioner dapat dilakukan perhitungan exposure level. Nilai exposure level yang didapatkan setelah menggunakan alat bantu adalah 55,%-7,05% yang berarti dimana nilai tersebut hanya butuh penelitian lebih lanjut dan lebih aman digunakan oleh pekerja di PT. XYZ. KESIMPULAN Dari hasil pengumpulan dan pengolahan data serta analisis terhadap postur kerja dengan menggunakan metode Quick Exposure Checklist (QEC), maka dapat disimpulkan bahwa: Berdasarkan metode Quick Exposure Checklist (QEC), bahwa posisi punggung saat berkerja untuk ke pekerja berada pada skor 1-5, yang berarti posisi punggung untuk para pekerja ini sangat berbahaya, karena pada saat bekerja posisi punggung agak memutar dan membungkuk. Pada posisi bahu/lengan saat bekerja untuk ke pekerja berada pada skor 1-5, yang berarti posisi bahu/lengan para pekerja sangat berbahaya, karena posisi bahu/lengan naik saat melakukan aktivitas. Pada posisi

pergelangan tangan saat bekerja untuk ke pekerja berada pada skor 1-, yang berarti posisi pergelangan tangan juga sangat berbahaya, dikarenakan posisi pergelangan tangan saat beraktivitas agak menyimpang atau berputar.sedangkan pada posisi leher pada saat bekerja untuk ke pekerja berada pada skor 12-1, yang berarti posisi leher berbahaya, hal ini dikarenakan pada saat beraktivitas posisi leher pekerja agak memutar. Postur kerja yang memiliki resiko paling tinggi pada responden 2 dan, dengan total score untuk responden 2 adalah 1 dan responden adalah. Untuk perhitungan nilai exposure level dari ke pekerja berada pada range,% - 95,5% yang berarti perlunya tindakan sekarang juga, karena dari metode perhitungan tersebut berada pada kisaran nilai antara 71%-0%. Perbaikan metode kerja didasari oleh usaha untuk mengurangi nilai indeks resiko dengan melakukan perubahan postur kerja. Adapun perbaikan yang dilakukan adalah perubahan postur operator dengan mengurangi gerakan janggal seperti memutar, membungkuk, atau miring, dan mengusulkan alat bantu yang berupa gerobak. Perbaikan metode kerja yang dilakukan membuat indeks resiko mengalami penurunan. Dari keseluruhan pekerja mengalami penurunan indeks resiko menjadi 55,%-7,05% atau dapat dikatakan butuh penelitian lebih lanjut dan lebih aman digunakan oleh pekerja. Saran Adapun saran yang diberikan untuk penelitian selanjutnya adalah : Adanya penelitian lanjutan yang memperhitungkan pengaruh perbaikan postur kerja terhadap produktifitas atau konsumsi energi. Penggunaan metode identifikasi metode kerja yang lain seperti RULA, REBA, Moore- Garg Strain Index, dan lainnya. Bagi pihak perusahaan hendaknya mensosialisasikan tentang cara kerja yang baik dan aman untuk menghindari kemungkinan terjadinya gangguan musculoskeletal pada pekerjanya di waktu yang akan datang. Brown, Li dan Buckle. 1999. Penilaian Beban Pada Quick Exposure Checklist (QEC),Http://www.ccohs.ca/oshans wers/diseases/rmirsi.html#_1_3. (diunduh tanggal 7 juni 2012). Turner, C. Wayne, H. Mize, Joe. Case, E. Kenneth, Nazementz, W. John. Pengantar Teknik & Sistem Industri ke-3. Bahasa Indonesia. Guna Widya. Surabaya. Ernst Neufert. Data Arsitek Edisi ke-33. Jilid 2. Erlangga. jakarta Ilman, A. 2013. Rancangan Perbaikan Sistem Kerja dengan Metode Quick Exposure Checklist (QEC). Jurnal online Institut Teknologi Nasional, No. 2, Volume 1. Julius Panero, AIA, ASID dan Martin Zelnik, AIA, ASID. Dimensi Manusia & Ruang Vektor. Panduan untuk Standar Pedoman Perancangan. Erlangga. Jakarta. Martaleo, Meity. 2012. Jurnal Perbandingan Penilaian Resiko Ergonomi dengan Metode REBA dan QEC, FT Universitas Katolik Parahyangan, hal. 157-13. Miftah Indriastuti. 2012. Analisis Faktor Risiko Gangguan Muskuloskeletal dengan Metode Quick Exposure Checklist (QEC) pada Perajin Gerabah di Kasongan Yogyakarta, Jurnal Kesehatan Masyrakat, Volume 1, hal. 75-7 Nurmianto, E. 200. Ergonomi konsep dasar dan aplikasinya, Edisi Kedua, Guna widya. Surabaya. Sutalaksana. 200. Teknik Perancangan Sistem Kerja. Edisi ke-2. Penerbit ITB. Bandung Wignjosoebroto, Sritomo. 200. ERGONOMI Studi Gerak dan Waktu. Teknik Analisis untuk Peningkatan Produktivitas kerja. Guna Widya. Surabaya DAFTAR PUSTAKA Bambang, S. 200. Perancangan sistem kerja dan ergonomi industri Jilid 1. Penelitian Jurusan Teknik Industri UNS. Surakarta. Bambang, S. 200. Perancangan sistem kerja dan ergonomi industri Jilid 2. Penelitian Jurusan Teknik Industri UNS. Surakarta.