FORMULIR PENDAFTARAN CALON ANGGOTA KOMISI PARIPURNA KOMNAS PEREMPUAN PERIODE

dokumen-dokumen yang mirip
dibuktikan dengan Fotocopi KTP dibuktikan dengan Fotocopi Ijazah yang dilegalisir. dibuktikan dengan Fotocopi KTP..

1. Contoh Surat pernyataan mendaftarkan diri (melamar)

Perkawinan Anak dan Kekerasan terhadap Perempuan di Indonesia

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Jl. Gatot Subroto No. 31 Telp. (021) Fax. (021) Jakarta Pusat 10210

PERSYARATAN PENDAFTARAN SELEKSI CALON ANGGOTA KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA BANDUNG PERIODE

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON HAKIM AD HOC TINDAK PIDANA KORUPSI DI MAHKAMAH AGUNG TAHUN 2016 Nomor: 2/PENG/P.KY/RH.01.02/2/2016

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO SEKRETARIAT DAERAH. Jln. Perwakilan Nomor. 1 Wates, Kulon Progo Telp. (0274) fax P E N G U M U M A N

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON ANGGOTA

SEKOLAH TINGGI TEOLOGIA KINGDOM

P E N G U M U M A N PENERIMAAN CALON ANGGOTA KOMISI PENYIARAN INDONESIA DAERAH (KPID) PROVINSI JAMBI Nomor: 03 /TIMSEL/CA.

TIM SELEKSI KOMISIONER KPI DAERAH RIAU SEKRETARIAT JL. GAJAH MADA NO 200 PEKANBARU RIAU TELP

1. PERSYARATAN CALON ANGGOTA KOMISI INFORMASI PROVINSI SULAWESI UTARA PERIODE TAHUN

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO SEKRETARIAT DAERAH. Jln. Perwakilan Nomor. 1 Wates, Kulon Progo Telp. (0274) fax P E N G U M U M A N

SADAYUANG (PDSS) KOTA PARIAMAN TAHUN

KOMISI YUDISIAL REPUBLIK INDONESIA. PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG PERIODE II TAHUN 2017 Nomor: 10/PENG/PIM/RH.01.

Tim Seleksi Anggota Dewan Transportasi Kota Provinsi DKI Jakarta Periode

PANITIA PEMBENTUKAN TIM SELEKSI

PANITIA SELEKSI DIREKTUR PERUSAHAAN DAERAH KOTA TARAKAN

PENGUMUMAN Nomor : 555 / 2909 / 17.

PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN KABUPATEN BATANG Alamat : Jl. Dr. Wahidin Kauman Batang Telepon: , ,

P E M E R I N T A H K O T A S A B A N G SEKRETARIAT DAERAH KOTA Jalan Diponegoro Nomor 20, Sabang Telepon (0652) 21040, Fax (0652) 22202

TIM SELEKSI. Komplek Taman Kopo Indah I Blok I No. 12 A Margahayu Kabupaten Bandung Telp. (022) Fax. (022) PENGUMUMAN PENDAFTARAN

G U B E R N U R SUMATERA BARAT

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANITIA PENGAWAS KABUPATEN/KOTA

Formulir Pendaftaran SEKOLAH HAM UNTUK MAHASISWA (SeHAMA) V 2013 Jakarta, 19 Agustus 8 September 2013

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PIMPINAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN REPUBLLIK INDONESIA,

PENGUMUMAN. Nomor : 003/Pansel-JPT/X/2017

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PIMPINAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN,

PENGUMUMAN Nomor : 954/ C.2/ VII/ 2008 PENDAFTARAN BAKAL CALON ANGGOTA KPU PROVINSI JAWA TENGAH

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

PERMOHONAN MENDAFTAR PADA SEKOLAH PASCASARJANA (Harap diisi dengan huruf cetak) 1. Nama :...

PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2014 Nomor:01/PENG/P.KY/II/2014

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KEBUMEN Jl. Veteran No. 2 Telepon Kebumen 54311

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON ANGGOTA PANWAS KECAMATAN

UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN SEKOLAH PASCASARJANA FORMULIR PENDAFTARAN PROGRAM DOKTOR

PENGUMUMAN TIM SELEKSI ANGGOTA KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI JAWA TIMUR Nomor : 01/TIMSEL.KPU-PROV/XII/2013 TENTANG

Seleksi Calon Hakim Konstitusi Senin, 20 Pebruari 2017

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN KARANGASEM Jln. Bayangkara No.6, Telp. & Fax. (0363) AMLAPURA 80811

PENGUMUMAN Nomor: 06/PANSEL/IV/2015

2016, No Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2008 tentang Undang- Undang Nomor 40 Tahun 2008 tentang Penghapusan Diskriminasi Ras dan Etnis (Lemba

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON ANGGOTA PANITIA PENGAWAS KECAMATAN Nomor: 01/PANWASKABBANYUMAS02/VIII/2017

PENGUMUMAN PENDAFTARAN SELEKSI CALON ANGGOTA DEWAN PENDIDIKAN KABUPATEN BOGOR Nomor : 01/TIMSEL-WANDIK/KAB. BOGOR/IV/2016

NO. SELEKSI :... FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS JAMBI TAHUN AKADEMIK 2013/2014

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBRANA

FORMULIR PENDAFTARAN CALON ANGGOTA DEWAN PENGAWAS LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK LOKAL (LPPL) RADIO PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA NAMA LENGKAP :

MATRIKS 2.3 RENCANA TINDAK PEMBANGUNAN K/L TAHUN 2011

FORMULIR LAMARAN PROGRAM PASCASARJANA (S-2) Nama Pelamar:.. Instansi:.. Program Studi:... Minat Utama:...

PENGUMUMAN Nomor : 49 / PANSEL / IX / 2015 SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA KABUPATEN KLATEN TAHUN 2015

PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG TAHUN 2016 Nomor: 01/PENG/P.KY/RH.01.02/2/2016

SURAT PERNYATAAN BERSEDIA DICALONKAN SEBAGAI DEKAN FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS INDONESIA PERIODE

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

1. Kepala Pusat Pengujian Obat dan Makanan Nasional

PANITIA SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA KEPALA DINAS KESEHATAN PADA PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK

Dosen yang memenuhi syarat melakukan pendaftaran bakal calon rektor dengan cara sebagai berikut :

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA BAWASLU PROVINSI..*) Alamat:... Telepon:... PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON ANGGOTA BAWASLU PROVINSI..*) Nomor:...

FORMULIR PENDAFTARAN CALON ANGGOTA DEWAN DIREKSI LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK LOKAL RADIO BERCAHAYA FM KABUPATEN CILACAP NAMA LENGKAP :

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA KPU KABUPATEN BANTUL

1. Surat lamaran dan kelengkapan lamaran 2. Kelengkapan lamaran dijilid dengan menggunakan cover berwarna Biru 3. Urutan dalam penjilidan adalah:

PEMERINTAH KABUPATEN REMBANG PANITIA SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA

PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG REPUBLIK INDONESIA PERIODE I TAHUN 2015 Nomor: 9 /PENG/P.KY/12/2014

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANITIA PENGAWAS KABUPATEN/KOTA DALAM PENYELENGGARAAN PEMILIHAN BUPATI DAN WALIKOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2015

PENGUMUMAN Nomor :KP SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II) BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2015

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN BADUNG

Term of Reference (ToR) Lomba Karya Ilmiah Siswa SMA dan SMK se-bekasi Dalam rangka Milad UNISMA ke-30 Tahun 2012

PANITIA SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN KARO JLN. DJAMIN GINTING NO.

Formulir Pendaftaran Program Magister (S2), Sekolah Bisnis - Institut Pertanian Bogor FRM-MKT-01 : 01 : 29 : 04 : 13

FORMULIR PENDAFTARAN

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO TIM SELEKSI CALON DIREKSI PERUSAHAAN DAERAH BANK PERKREDITAN RAKYAT BANK PASAR KULON PROGO TAHUN

FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM MAGISTER TAHUN

PANITIA SELEKSI PEMILIHAN CALON KOMISIONER DAN DEPUTI KOMISIONER BADAN PENGELOLA TABUNGAN PERUMAHAN RAKYAT

PENGUMUMAN Nomor :KP SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II) BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANANTAHUN 2015

PENGUMUMAN Nomor : UIN.02/PAN.WD/DSH/002/2015

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK SEKRETARIAT DAERAH

PENGUMUMAN NOMOR: 263/KP.230/A/01/2016 SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA KEMENTERIAN PERTANIAN TAHUN 2016

UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN SEKOLAH PASCASARJANA FORMULIR PENDAFTARAN BEASISWA UNGGULAN

DOKUMEN PERSYARATAN ADMINISTRASI CALON ANGGOTA KPU KOTA CIREBON

PANITIA SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA KABUPATEN KARANGANYAR

Lampiran: Surat Keputusan Nomor: 03/SKep-Pembina/YLBHI/VII/2016 Tentang Syarat dan Mekanisme Seleksi Pemilihan Ketua Pengurus Yayasan LBH Indonesia.

2016, No Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843); Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 te

PEMERINTAH KOTA PASURUAN SEKRETARIAT DAERAH

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PESERTA SELEKSI JABATAN KASUBPOKJA

Diisi oleh calon peserta ( Data sesuai dengan Ijazah )

FORMULIR PENDAFTARAN BEST RESEARCH AWARDS

P E N G U M U M A N NOMOR : 690/02/Pansel.Dir.PDAM/2016

KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA PROGRAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR Sekretariat: LK Center Kampus IPB Gunung Gede Telp:

Lampiran 1. Kerangka Isi Makalah Evaluasi Diri. Judul: Mengapa Saya Layak Sebagai Guru Berprestasi

Formulir Aplikasi Siswa

PENGUMUMAN NOMOR: 445/KP.290/A/01/2017 SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA KEMENTERIAN PERTANIAN TAHUN 2017

PERATURAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA NOMOR M.01-HL TAHUN 2006

SELEKSI ANGGOTA MAJELIS AKREDITASI DAN DEWAN EKSEKUTIF BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI TAHUN 2016

FORUM MAHASISWA KEDINASAN INDONESIA

PANDUAN PENGAJUAN USULAN PROGRAM PENULISAN BUKU TEKS TAHUN 2011

TIM UJI KELAYAKAN DAN KEPATUTAN CALON ANGGOTA BADAN PENGATUR JALAN TOL

PENGUMUMAN NOMOR : 810/001/PANSELJPT/2015 TENTANG SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON ANGGOTA PANWASLU KECAMATAN Nomor : 11/Panwaslu-GK/X/2017

PENGUMUMAN NOMOR : 002 / PANSEL / VI / 2015 SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN DEMAK

SURAT PENDAFTARAN SEBAGAI CALON ANGGOTA PANWASLU KELURAHAN/DESA..* Jenis Kelamin Tempat, Tanggal Lahir : Pekerjaan/Jabatan :

PENGUMUMAN Nomor : KP CK.121/PKP/148 Tanggal : 16 Mei 2017

KETENTUAN LOMBA ESSAY TINGKAT SMP/MTs Se-Kabupaten Bantul Tahun 2011

Transkripsi:

FORMULIR PENDAFTARAN CALON ANGGOTA KOMISI PARIPURNA KOMNAS PEREMPUAN PERIODE 2015-2019 Tim Independen Pemilihan Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan Periode 2015-2019 Jl. Latuharhari 4B Jakarta Pusat Tlp. 021-3903963, Faks. 021-3903922 1

PENGANTAR Formulir pendaftaran ini, yang sudah diisi, hendaknya dilengkapi dengan: a. Foto berukuran 4x6 sentimeter sebanyak 2 lembar; b. Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP); c. Rekomendasi dari sekurang-kurangnya 2 (dua) lembaga, atau organisasi, atau tokoh yang bergerak atau terlibat dalam isu perempuan dan HAM; d. Tulisan mengenai visi pelamar tentang upaya-upaya pencapaian penghapusan kekerasan terhadap perempuan, penanganan korban serta pemajuan dan perlindungan Hak Asasi Perempuan. Tulisan dibuat di atas kertas ukuran A4, sebanyak 3-5 halaman, spasi 1, font 12, dengan jenis huruf Times New Roman. Berkas pendaftaran hendaknya dikirimkan selambat-lambatnya pada 30 Mei 2014 (cap pos/tanggal pengiriman melalui sarana lain) kepada: TIM INDEPENDEN d.a. Komnas Perempuan Jln. Latuharhari 4B Jakarta Pusat 10310 Tlp. (021) 3903963, Fax. (021) 3903922 Keterangan lebih lanjut dapat diperoleh dari Danielle Johanna, Tel. 0816-4847304/0813-11622166; Email: nanen@komnasperempuan.or.id; Formulir pendaftaran dapat diakses melalui www.komnasperempuan.or.id atau di Sekretariat Komnas Perempuan. Apabila benar-benar diperlukan jawaban dapat dituliskan dalam kertas tambahan ukuran A4, maksimum 3 (tiga) halaman. 2

Pas Foto 4X6: 2 Lembar Nama : Tempat dan tanggal lahir : Jenis kelamin : laki-laki perempuan Satatus perkawinan : kawin Tidak kawin Riwayat pendidikan : Riwayat Pekerjaan : Karya Tulis : (Dilampirkan sesuai dengan ketentuan) Alamat : Tlp: /Faks: Hp: Email: 3

BAGIAN PERTAMA 1.1 Jelaskan beberapa hal dari pengalaman atau pekerjaan Anda yang sangat berarti untuk dijadikan modal bagi keanggotaan Komisi Paripurna Komnas Perempuan:......... 1.2 Sebutkan beberapa bentuk kekerasan terhadap perempuan yang menjadi perhatian atau keprihatinan Anda:......... 1.3 Apa yang mendorong Anda untuk mencalonkan diri sebagai Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan:......... 1.4 Sebutkan sifat/karakter yang Anda miliki yang mendukung peran Anda sebagai Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan:......... 1.5 Bagaimanakah pandangan Anda tentang keragaman suku, agama, ras/etnis, dan budaya masyarakat Indonesia dalam kaitannya dengan penghapusan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan dan perlindungan HAM perempuan:......... 4

BAGIAN KEDUA 2.1 Sebutkan secara ringkas kemampuan khusus yang Anda miliki yang relevan untuk menjalankan tugas dan kewajiban Anda sebagai Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan: 2.2 Berdasarkan pengalaman, sikap dan kemampuan khusus apa yang Anda miliki untuk bekerja dalam tim: 2.3 Jelaskan pelajaran yang Anda peroleh ketika bekerja dalam tim: 2.4 Sebutkan kemampuan administratif dan manajerial yang Anda miliki untuk menjalankan tugas dan kewajiban sebagai Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan: 5

BAGIAN KETIGA 3.1 Apa saja yang Anda ketahui tentang kekerasan terhadap perempuan:... 3.2 Sebutkan secara ringkas persoalan pelanggaran HAM yang paling sering/paling banyak dialami oleh perempuan: 3.3 Menurut Anda, mengapa perempuan merupakan kelompok rentan terhadap pelanggaran HAM: 3.4 Menurut Anda, bagaimana kondisi perlindungan dan pemajuan HAM perempuan saat ini: 3.5 Sebutkan instrumen perlindungan HAM untuk perempuan, baik instrumen nasional maupun internasional, serta pokok-pokok isinya: 6

3.6 Sejauh yang Anda ketahui, adakah praktik-praktik pelanggaran HAM perempuan yang belum diketahui oleh masyarakat umum. Uraikan secara ringkas dan jelas:. 3.7 Sejauh yang Anda ketahui, adakah praktik-praktik penegakan HAM perempuan yang belum diketahui oleh masyarakat umum. Uraikan dengan ringkas dan jelas: 3.8 Jika Anda terpilih menjadi Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan, apa yang akan Anda lakukan terhadap isu nomor 3.6 dan 3.7 tersebut di atas: 7

BAGIAN KEEMPAT 4.1 Bersediakan Anda untuk menyediakan waktu sekurang-kurangnya 4 (empat) hari dalam seminggu yang dibuktikan dengan kehadiran Anda di Komnas Perempuan:...... 4.2 Apabila Anda menduduki jabatan struktural di lembaga/organisasi lain, termasuk posisi eksekutif dalam organisasi masyarakat, apakah Anda bersedia dan memang dapat melepaskan jabatan tersebut jika terpilih menjadi Anggota Komisi Paripurna Komnas Perempuan: Formulir ini saya isi dengan sesungguhnya...,... 2014 (Tanda tangan dan nama lengkap) 8