BAB III METODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI PENGUKUR PENINGKATAN KINERJA KEUANGAN PADA PT. XL AXIATA, TBK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENGUKURAN KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE EVA (ECONOMIC VALUE ADDED) PADA PT. TIMAH (PERSERO) TBK PERIODE

BAB III METODOLOGI. Penulis menggunakan konsep metode EVA dan FVA untuk mengukur kinerja

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Adapun objek penelitian dalam penelitian ini adalah saham-saham yang

Penilaian Kinerja Keuangan Pada PT. ASIA PAPER MILLS Dengan Metode Economic Value Added (EVA)

III. METODE PENELITIAN

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, TBK.

BAB 2 TINJAUAN TEORETIS. 2.1 Pengukuran Kinerja Keuangan Perusahaan. dan kriteria yang telah ditetapkan sebelumnya (Mulyadi, 2001:415).

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) yang terdapat

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Gambar 3.1 Kerangka penelitian. memperhitungkan tingkat return yang dikehendaki dan biaya-biaya modal

BAB II URAIAN TEORITIS

EMA SUNDARI Dosen Pembimbing: Dr. Ir. Anita Wasutiningsih, MM

ANALISIS PENGUKURAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PT SEPATU BATA TBK

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PT. HERO SUPERMARKET TBK DENGAN MENGGUNAKAN RATIO PROFITABILITAS DAN ECONOMIC VALUE ADDED

ABSTRAK. Pengaruh Economic Value Added Terhadap Tingkat Pengembalian Saham Pada Perusahaan Yang Tergabung Dalam LQ-45

Raden Muh. Adlan Rahim

III. METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PT. UNITED TRACTORS, Tbk. : Nadya Soalagogo NPM :

BAB III METODOLOGI. Kerangka pikir EVA sederhana yaitu suatu perusahaan dikatakan dapat

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 3 METODA PENELITIAN. 3.1 Jenis Penelitian Dan Gambaran dari Populasi (Obyek) Penelitian

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

kapitalisasi pasar BEJ sehingga pergerakan transaksi perusahaan yang Obyek penelitian adalah perusahaan - perusahaan go publik yang

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA tbk. PADA PERIODE

BAB II LANDASAN TEORI

Cost of Equity Cost of Preferred Stock Biaya Modal Rata-Rata Tertimbang (WACC)

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam sebuah penelitian, seorang peneliti perlu menetapkan metode penelitian

Bab II. Tinjauan Pustaka

Nama : Susi Susanti NPM : Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk Periode

BAB III METODE PENELITIAN. dengan menggunakan data-data yang disediakan oleh pihak Bursa Efek Indonesia.

PENILAIAN KINERJA LAPORAN KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PT.MAYORA INDAH,TBK CHITRA AMALIA WINARSYAH

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek penelitian adalah Economic Value Added (EVA), Return on Assets

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian kuantitatif menurut Robert Donmoyer (dalam Given, 2008: 713),

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. memaksimalkan laba atau sering disebut perusahaan nirlaba. Tujuan dari

ANALISIS PENERAPAN RASIO KEUANGAN DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DALAM MENILAI KINERJA KEUANGAN PT MAYORA INDAH Tbk AGUS NURAMIN

Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Pendekatan Metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk

BAB III METODE PENELITIAN. yaitu data yang diperoleh dan disajikan dalam bentuk angka-angka. Data ini

BAB IV PEMBAHASAN. IV.1 Analisis Kinerja Keuangan PT Astra Agro Lestari Tbk Sebelum dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

2.4. Hipotesis Penelitian Bursa Efek Jakarta Kelompok Industri Makanan dan Minuman

BAB I PENDAHULUAN. tersebut sudah baik. Jika dinilai kinerja kurang baik maka diharapkan

BAB 3 METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Data perusahaan yang dipakai dalam obyek penelitian adalah data Net

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

II. TINJAUAN PUSTAKA Kinerja Keuangan Perusahaan

BAB IV ANALISIS KASUS

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Telah melakukan penelitian yang berjudul Analisis Perbandingan

DAFTAR ISI. 5 HASIL DAN PEMBAHASAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN 41

PUTRI AYU NINGSIH / Pembimbing : Sri Sapto Darmawati, SE.,MMSI

MEITA RESTU UTAMI

DAFTAR ISI. 5 HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Laporan Keuangan 41

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Didasarkan pada pertimbangan bahwa bursa efek di Indonesia yang aktif

BAB I PENDAHULUAN. investasinya tersebut akan mampu memberikan tingkat pengembalian (rate of return)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pekerjaan bagian pembukuan. Selanjutnya laporan keuangan tersebut untuk

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dalam kategori LQ45 pada Bursa Efek Jakarta untuk periode , diperoleh

ABSTRACT. The Effect Of Economic Value Added And Market Value Added To The Stock Returns Of Manufacturing Companies

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III OBYEK DAN METODE PENELITIAN. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh Kinerja Keuangan Nilai

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan melalui pembelian surat-surat berharga yang ditawarkan atau

BAB III METODE PENELITIAN

DAFTAR ISI vi. Halaman Judul...i Halaman Pernyataan..ii Persetujuan Pembimbing..iii KATA PENGANTAR..iv ABSTRAK..v

Tabel. IV.1 RKAP Asuransi Jasindo

PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN DENGAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED

kinerja keuangan, diperlukan tolak ukur tertentu.

BAB III METODE PENELITIAN

Pembimbing. Dr Bagus Nurcahyo LISMAWATI

BAB II URAIAN TEORITIS

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii DAFTAR TABEL... iv DAFTAR GAMBAR... v DAFTAR LAMPIRAN... viii

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penulis mengadakan penelitian di PT Toyota Astra Financial Services yang

METODE EVA UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERKEBUNAN DI BURSA EFEK INDONESIA

BAB 1 PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan sarana perusahaan untuk meningkatkan. kebutuhan dana jangka panjang dengan menjual saham atau mengeluarkan

PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PT. UNILEVER INDONESIA, Tbk DENGAN MENGGUNAKANMETODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA)

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan suatu perekonomian diikuti juga dengan. bisnis perusahaan. Untuk mendapatkan modal yang besar dan terikat dalam

ANALISA LAPORAN KEUANGAN.

BAB II LANDASAN TEORI. Istilah kinerja seringkali dikaitkan dengan kondisi keuangan perusahaan. Kinerja

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. TELKOM INDONESIA Tbk DENGAN MENGGUNAKAN METODE EVA. FEGGY NURCHOLIFAH EB09 Dr. Sri Supadmini SE.

meneliti catatan laporan keuangan yang berkaitan dengan perpajakan. Demikian juga dengan bad debt reserve, goodwill amortization, interest expense

NAMA : APRIATUL KHOIRIYAH NPM : PEMBIMBING : RINA NOFIYANTI SE., MM

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PT. INDOCEMENT TUNGGAL PERKASA, TBK.

PENILAIAN KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN ANALISIS EVA (Economic Value Added) pada PT LMG

PT.INDOSAT TBK MENGGUNAKAN METODE FINANCIAL RATIO DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) ABSTRAKSI

BAB I PENDAHULUAN. finansial (financial assets) dan investasi pada aset riil (real assets). Investasi pada

Nama : Hidayati Husnul Arifin Kelas : 3EB25 NPM : Pembimbing : Ratih Juwita, S.E., MM.,

Hadi Suryadinata Program Studi Manajemen STIE Widya Dharma Pontianak

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii

Novianti Program Studi Manajemen STIE Widya Dharma Pontianak

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB IV METODE PENELITIAN

PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN DENGAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED

BAB III METODE PENELITIAN. Indonesia Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang. beralokasi di Jalan Gajayana No. 50 Malang.

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Penelitian Penulis melakukan penelitian dengan menggunakan data-data keuangan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Objek penelitian dalam penulisan skripsi ini adalah laporan keuangan serta beberapa catatan lain perusahaan industry food & beverages yang terdaftar di BEI. B. Jenis/ Desain Penelitian Dalam penelitian, penulis menggunakan jenis penelitian : 1. Kuantitatif, yaitu data berupa angka yang dapat dihitung, yang diperoleh dari laporan laporan keuangan perusahaan-perusahaan food&beverages yang terdaftar di BEI. Penelitian ini juga menggunakan Perhitungan Uji beda rata-rata antara ROA dengan EVA pada Perusahaan Food Beverages yang terdaftar di BEI dari tahun 2010-2014. 2. Data Kualitatif, yaitu data yang tidak berupa angka dan tidak dapat dihitung seperti sejarah singkat perusahaan dan struktur organisasi perusahaan. C. Variabel Penelitian Sugiyono (2011) menjelaskan bahwa variabel penelitian adalah suatu atribut atau sifat atau nilai dari orang, obyek atau kegiatan yang mempunyai 23

24 variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel yaitu tentang analisa Return On Asset (ROA) dan Economic Value Added (EVA). D. Definisi Operasional & Pengukuran Variabel Untuk melakukan uji hipotesis variabel-variabel yang akan diteliti perlu diberikan batasan-batasan dan ditentukan indikator-indikatornya. Operasionalisasi Variabel Return On Asset (ROA) merupakan rasio antar laba bersih yang berbanding terbalik dengan keseluruhan aktiva untuk menghasilkan laba. ROA dapat dihitung dengan menggunakan rumus Laba Bersih x 100% Total Asset Economic Value Added (EVA) merupakan pengukuran kinerja perusahaan yang mempertimbangkan harapan-harapan para investor dan kreditur, dengan cara mengurangkan laba operasi bersih sesudah pajak (NOPAT) dengan biaya tahunan dari semua modal yang digunakan perusahaan. EVA dapat dihitung dengan menggunakan langkah-langkah sebagai berikut : = NOPAT (Net Operating Profit After Tax) = (EBIT T) Diketahui : EBIT (Earning Before Interest Tax) atau Laba sebelum bunga dan pajak T : Tax (Pajak)

25 Perhitungan Invested Capital (IC) Invested Capital = Jumlah Ekuitas Pemegang Saham + Jumlah hutang yang berbunga Menghitung WACC (Weighted Average Cost of Capital) WACC = [(Proporsi hutang dalam struktur modal x biaya hutang) (1- tingkat pajak) + (Proporsi ekuitas dalam struktur modal x biaya ekuitas)] Dimana : Proporsi hutang dalam struktur modal = Total Hutang x 100% Total hutang dan ekuitas Biaya hutang = Beban Bunga x 100% Total Hutang Proporsi ekuitas dalam struktur modal = Total Ekuitas x 100% Total hutang dan ekuitas Cost of Equity menggunakan metode CAPM dengan rumus : Biayaekuitas= Rf + β ( Rm-Rf) Dimana : 1. Risk Free rate = Rf Adalah tingkat bunga bebas resiko, dimana penanaman modal pada instrument bisnis yang mempunyai tahun bunga bebas resiko. Ini akan dapat dipastikan memperoleh keuntungan seperti yang diharapkan. 2. Return Market = Rm Adalah tingkat keuntungan portfolio pasar atau nilai keseluruhan pasar (Harapan pengembalian atas pasar saham). Return Market dapat

26 dihitung dengan melihat IHSG di website Yahoo Finance atau Dunia Investasi. Rumus Rm dapat dihitung dengan rumus : P-Pt- 1 Pt- 1 3. Beta = β Beta dapat dihitung dengan menggunakan rumus : β = n( Rm.Ri) ( Rm) ( Ri) n( Rm 2 ) ( Ri) 2 Beta suatu saham adalah suatu ukuran volatilitas saham tersebut terhadap rata-rata pasar saham. Dalam mencari beta, terlebih dahulu mencari Return Individual Tingkat Pajak (Tax) = Beban pajak x 100% Laba bersih sebelum pajak E. Populasi & Sampel 1. Populasi Populasi adalah semua individu atau unit unit yang menjadi objek penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan food & beverages yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). 2. Sampel Sampel adalah individu atau unit unit yang di ambil dari populasi. Sampel dalam penelitian ini adalah semua perusahaan food & beverages yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

27 F. Jenis dan Sumber Data Data yang dipakai dalam penelitian iniadalah data sekunder yang diperoleh dari data antara lain laporan keuangan tahunan yang berupa neraca dan laporan laporan laba rugi periode 5 tahun dari 2010 2014. Model dalam penelitian ini menggunakan dua variable yang merupakan indikator pengukur Kinerja Keuangan Perusahaan yaitu Economic Value Added (EVA) dan Return On Assets (ROA). G. Teknik Pengumpulan Data Untuk mendapatkan dan memperoleh data-data yang diperlukan, maka penulis menggunakan teknik, yaitustudi Kepustakaan. Dalam penelitian ini penulis mempelajari teori yang bersumber dari buku, karya ilmiah dan website yang berhubungan dengan pokok pembahasan yang mempunyai relevansi dengan masalah yang diteliti dan dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. H. Metode Analisis Data Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode analisis komparatif yaitu menggambarkan perbandingan penilaian kinerja keuangan menggunakan metode ROA dan EVA pada perusahaan food & beverages yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sebagaimana di bab 2 telah terpilih uji hipotesis H 0 : ROA = EVA. Untuk lebih jelas, perlu pengujian hipotesis t-statistik. Uji statistiknya adalah sebagai berikut :

28 tstatistik= x x 1 2 s1 n 2 2 s2 + n Diketahui : x 1 = ROA x 2 = EVA s 1 = Standar Deviasi ROA s 2 = Standar Deviasi EVA n = Jumlah data Hasil perhitungan dari statistik uji thitung kemudian dibandingkan dengan ttabel yang diperoleh dengan menggunakan tingkat signifikasi 5% (α=0,05). Pengujian hipotesis dilakukan dengan 2 pihak maka α yang digunakan adalah pengambilan kesimpulan sebesar 0,05. Yang berarti bahwa kemungkinan dari hasil penarikan kesimpulan memiliki taraf kepercayaan sebesar 95% atau toleransi kesalahan sebesar 5%. Adapun bentuk distribusinya adalah sebagai berikut: Gambar 3.1 Distribusi Penerimaan dan Penolakan Ho H 0 diterima H a ditolak

29 Berikut ini kriteria penolakan atau penerimaan hipotesis nol atau hipotesis alternatif dinyatakan sebagai berikut : Jika -t tabel t hitung +t tabel maka Ho diterima dan Ha ditolak, Jika t hitung -t tabel atau t hitung >+t tabel maka Ho ditolak dan Ha diterima.