KONDISI RIIL KEBUTUHAN ENERGI DI INDONESIA DAN SUMBER-SUMBER ENERGI ALTERNATIF TERBARUKAN

dokumen-dokumen yang mirip
OPSI NUKLIR DALAM BAURAN ENERGI NASIONAL

Oleh: Maritje Hutapea Direktur Bioenergi. Disampaikan pada : Dialog Kebijakan Mengungkapkan Fakta Kemiskinan Energi di Indonesia

MEMASUKI ERA ENERGI BARU TERBARUKAN UNTUK KEDAULATAN ENERGI NASIONAL

ESDM untuk Kesejahteraan Rakyat

PERANAN MIGAS DALAM MENDUKUNG KETAHANAN ENERGI

Dr. Unggul Priyanto Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

DIREKTORAT JENDERAL KETENAGALISTRIKAN KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

PEMBERDAYAAN DAN KEBERPIHAKAN UNTUK MENGATASI KETIMPANGAN. 23 Oktober 2017

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

Disampaikan pada Seminar Nasional Optimalisasi Pengembangan Energi Baru dan Terbarukan Menuju Ketahanan Energi yang Berkelanjutan

Ringkasan Eksekutif INDONESIA ENERGY OUTLOOK 2009

INSTRUMEN KELEMBAGAAN KONDISI SAAT INI POTENSI DAN PEMANFAATAN SUMBER DAYA ENERGI INDIKASI PENYEBAB BELUM OPTIMALNYA PENGELOLAAN ENERGI

KEBIJAKAN DALAM PENGUSAHAAN PANAS BUMI PASCA UU NOMOR 27 TAHUN 2003 DEPARTEMEN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU TERBARUKAN DAN KONSERVASI ENERGI

KEBIJAKAN & RPP DI KEBIJAKAN & RPP BIDANG ENERGI BARU TERBARUKAN BARU

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU TERBARUKAN DAN KONSERVASI ENERGI

POTENSI BISNIS ENERGI BARU TERBARUKAN

KEBIJAKAN PEMANFAATAN PANAS BUMI UNTUK KELISTRIKAN NASIONAL

DIREKTORAT JENDERAL EBTKE KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

Oleh: Maritje Hutapea Direktur Aneka Energi Baru dan Energi Terbarukan

DEWAN ENERGI NASIONAL OUTLOOK ENERGI INDONESIA 2014

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral. #Energi Berkeadilan. Disampaikan pada Pekan Pertambangan. Jakarta, 26 September 2017

B. Sustainable Energy for All (SEfA) C. Capaian dan Tantangan

Upaya Penghematan Konsumsi BBM Sektor Transportasi

Jakarta, 3 Desember 2009 Divisi Monitoring & Analisis Anggaran Indonesia Corruption Watch (ICW)

PENGEMBANGAN ENERGI BARU TERBARUKAN

Kebijakan Pemerintah Di Sektor Energi & Ketenagalistrikan

KEBIJAKAN PENYEDIAAN TENAGA LISTRIK DAN PEMANFAATAN ENERGI

I. PENDAHULUAN. optimal. Salah satu sumberdaya yang ada di Indonesia yaitu sumberdaya energi.

SITUASI ENERGI DI INDONESIA. Presented by: HAKE

KEBIJAKAN PENYEDIAAN TENAGA LISTRIK

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU, TERBARUKAN, DAN KONSERVASI ENERGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU, TERBARUKAN DAN KONSERVASI ENERGI. Disampaikan oleh

INDUSTRI ENERGI. Khamdi Mubarok, ST., M.Eng LOGO. Pengertian Energi. Energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja/usaha (capacity for doing work).

Perkembangan Kelistrikan Indonesia dan Kebutuhan Sarjana Teknik Elektro

Review Kebijakan Energi untuk Mendukung Pemanfaatan Energi Terbarukan

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia. Faktor-faktor yang..., Iva Prasetyo Kusumaning Ayu, FE UI, 2010.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

DIRECTORATE GENERAL OF NEW RENEWABLE AND ENERGY COSERVATION. Presented by DEPUTY DIRECTOR FOR INVESTMENT AND COOPERATION. On OCEAN ENERGY FIELD STUDY

ARAH KEBIJAKAN, PROGRAM, DAN KEGIATAN BIDANG PENINGKATAN DI DAERAH TERTINGGAL

DIREKTORAT ANEKA ENERGI BARU DAN ENERGI TERBARUKAN OLEH : AGUNG PRASETYO

BAB I 1. PENDAHULUAN

STRATEGI PENGEMBANGAN ENERGI NASIONAL UNTUK MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN

Kebijakan. Manajemen Energi Listrik. Oleh: Dr. Giri Wiyono, M.T. Jurusan Pendidikan Teknik Elektro, Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

KEBIJAKAN PEMERINTAH DALAM PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PENYEDIAAN TENAGA LISTRIK

BEBERAPA PERMASALAHAN UTAMA ENERGI INDONESIA. oleh: DR.Ir. Kardaya Warnika, DEA Ketua Komisi VII DPR RII

POKOK-POKOK PENGATURAN PEMANFAATAN BATUBARA UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK DAN PEMBELIAN KELEBIHAN TENAGA LISTRIK (Permen ESDM No.

Pulau Ikonis Energi Terbarukan sebagai Pulau Percontohan Mandiri Energi Terbarukan di Indonesia

OPTIMASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BIOMASA SAWIT DAN DIESEL GENERATOR di PT. ASTRA AGRO LESTARI MENGGUNAKAN SOFTWARE HOMER

SELAMAT DATANG ANGGOTA DEWAN ENERGI NASIONAL DALAM ACARA SIDANG ANGGOTA KE AGUSTUS

PROGRAM PERCEPATAN PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKDOHIDRO DI INDONESIA MELALUI POLA KEMITRAAN

PERCEPATAN PENGEMBANGAN PANASBUMI DALAM MENGATASI KRISIS ENERGI LISTRIK

BAB I PENDAHULUAN. Energi adalah bagian yang sangat penting pada aspek sosial dan perkembangan ekonomi pada setiap

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi

INDEKS TENDENSI KONSUMEN PROVINSI LAMPUNG TRIWULAN I-2016 DAN PERKIRAAN TRIWULAN II-2016

SISTEM KELISTRIKAN LUAR JAMALI TAHUN 2003 S.D. TAHUN 2020

BAB 1 PENDAHULUAN. Besarnya konsumsi listrik di Indonesia semakin lama semakin meningkat.

LAPORAN MINGGUAN DIREKTORAT PERLINDUNGAN TANAMAN PANGAN PERIODE 18 MEI 2018

BAB I PENDAHULUAN. wilayah Indonesia dan terletak di pulau Jawa bagian tengah. Daerah Istimewa

RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA

Pendahuluan. Distribusi dan Potensi. Kebijakan. Penutup

Laksono Trisnantoro Ketua Departemen Kebijakan dan Manajemen Kesehatan Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada

PERCEPATAN PENGEMBANGAN PANAS BUMI DALAM MENGATASI KRISIS ENERGI LISTRIK

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG KEBIJAKAN ENERGI NASIONAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

ANALISIS PEMANFAATAN ENERGI PADA PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK DI INDONESIA

Proyeksi Kebutuhan dan Penyediaan Energi serta Indikator Energi - OEI 2014

KEMENTERIAN PERTANIAN

Peranan Energi Baru dan Terbarukan Dalam Penyediaan Energi Nasional Jangka Panjang (Outlook Energi Indonesia 2012)

BAB 4 PEMBAHASAN. 4.1 Perkiraan Konsumsi Energi Final

INDEKS TENDENSI KONSUMEN PROVINSI LAMPUNG TRIWULAN III-2015 DAN PERKIRAAN TRIWULAN IV-2015

Mewujudkan Kedaulatan Energi Nasional

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PENGEMBANGAN EBTKE UNTUK MEMENUHI TARGET KEBIJAKAN ENERGI NASIONAL

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA

Rancangan Umum Pengembangan Bioenergi Berbasis Kehutanan : Sebuah Inisiasi

PERCEPATAN PENGEMBANGAN EBTKE DALAM RANGKA MENOPANG KEDAULATAN ENERGI NASIONAL

NERACA GAS BUMI INDONESIA

PELUANG PANAS BUMI SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF DALAM PENYEDIAAN TENAGA LISTRIK NASIONAL

AKSES PELAYANAN KESEHATAN. Website:

EVIDENCE KAMPANYE GIZI SEIMBANG MEMASUKI 1000 HPK ( SDT- SKMI 2014)

PERAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PEMBANGUNAN ENERGI

BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KALIMANTAN TENGAH. 07 November 2016


BAB 1 PENDAHULUAN. Analisa kelayakan..., Muhamad Gadhavai Fatony, FE UI, 2010.

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan energi listrik tersebut terus dikembangkan. Kepala Satuan

STRATEGI KEN DALAM MEWUJUDKAN KETAHANAN ENERGI NASIONAL

INDEKS TENDENSI KONSUMEN PROVINSI LAMPUNG TRIWULAN II-2017 DAN PERKIRAAN TRIWULAN III-2017

INDEKS TENDENSI KONSUMEN PROVINSI LAMPUNG TRIWULAN I-2017 DAN PERKIRAAN TRIWULAN II-2017

INDEKS TENDENSI KONSUMEN (ITK) PROVINSI PAPUA TRIWULAN IV-2016

RENCANA AKSI PEMERINTAH INDONESIA UNTUK MEWUJUDKAN ENERGI YANG BERKELANJUTAN UNTUK SEMUA

INDEKS TENDENSI KONSUMEN (ITK) PROVINSI PAPUA TRIWULAN I-2017

Harga Minyak Mentah Dunia 1. PENDAHULUAN

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA

KEBIJAKAN ENERGI NASIONAL Berdasarkan PP KEN 79/2014

KEHANDALAN INFRASTRUKTUR KETENAGALISTRIKAN INDONESIA

PROGRAM AKSI DI BIDANG ENERGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU, TERBARUKAN DAN KONSERVASI ENERGI KEMENTERIAN ENERGI & SUMBER DAYA MINERAL

BAB I PENDAHULUAN. kebijakan dan target untuk mendukung pengembangan dan penyebaran teknologi

Rencana Pengembangan Energi Baru Terbarukan dan Biaya Pokok Penyediaan Tenaga Listrik Dialog Energi Tahun 2017

DEPARTEMEN EKONOMI SUMBERDAYA DAN LINGKUNGAN FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN (ESL-FEM), IPB

BPS PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Transkripsi:

KONDISI RIIL KEBUTUHAN ENERGI DI INDONESIA DAN SUMBER-SUMBER ENERGI ALTERNATIF TERBARUKAN DR. DADAN KUSDIANA Direktorat Jenderal Listrik dan Pemanfaatan Energi Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral Bogor, 3 Desember 2008 1

Outline 1. Kebijakan Energi Nasional 2. Kebutuhan Energi Nasional 3. Sumber Energi Alternatif Terbarukan 4. Program Pengembangan Energi Baru Terbarukan 5. Penutup: EBT dan Hak Paten 2

Kebijakan Energi Nasional 3

Undang-Undang No. 30/2007 Tentang Energi Setiap orang berhak memperoleh energi Penyediaan dan pemanfaatan energi baru dan energi terbarukan wajib ditingkatkan oleh Pemerintah dan pemerintah daerah sesuai dengan kewenangannya (Pasal 20 ayat 4) Penyediaan dan pemanfaatan energi dari sumber energi baru dan sumber energi terbarukan dapat memperoleh kemudahan dan/atau insentif dari Pemerintah dan/atau pemerintah daerah sesuai dengan kewenangannya untuk jangka waktu tertentu hingga tercapai nilai keekonomiannya (Pasal 20 ayat 5). 4

Sasaran Energi Mix Tahun 2025 (Peraturan Presiden No. 5 Tahun 2006) OIL 52% 2005 GAS 29% Total EBT: 44 juta SBM NRE 4% COAL 15% Renewable 5% Biofuel 5% Geothermal 5% Total EBT: 476 juta SBM CTL 2% PerPres NO. 5 / 2006 2025 GAS 30% 2025-BAU OIL 41% GAS 21% OIL 20% HYDRO 2% GT 1% COAL 35% Total EBT: 155 juta SBM COAL 33% Target 2025 Elastisitas energi kurang dari 1 Energi mix primer yang optimal 5

Proyeksi Kebutuhan Energi Nasional 6

Proyeksi Konsumsi Energi Primer 6,000.0 5,000.0 Juta SBM 4,000.0 3,000.0 Skenario tanpa konservasi energi 2,000.0 Skenario RIKEN 1,000.0-2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 Sumber: Blue Print PEN Skenario Tanpa Konservasi Skenario RIKEN Pertumbuhan 2002-2025: - Tanpa Konservasi = 8,4% - RIKEN = 5,6% 7

PROYEKSI ENERGI PRIMER INDONESIA SKENARIO RIKEN Jenis Energi 2005 2010 2015 2020 2025 Minyak Bumi 524.0 550.7 578.0 605.8 638.9 Batubara 160.4 210.3 349.7 743.8 1099.4 Gas Bumi 212.8 363.7 382.5 477.1 832.0 CBM 0.0 0.0 23.0 74.6 127.8 Tenaga Air 34.0 41.7 56.6 60.5 65.8 Panas Bumi 23.7 23.7 61.8 115.8 167.5 Nuklir 0.0 0.0 0.0 27.9 55.8 EBT Lainnya 1.6 3.5 7.4 11.7 17.4 Biofuel 0.0 32.5 89.0 102.4 166.9 BBBC 0.0 0.0 14.2 47.4 80.5 TOTAL 956.5 1226.1 1562.1 2266.9 3252.2 Catatan : BBBC = Bahan Bakar Batubara Cair Sumber: BP PEN 2006-2025 (Juta SBM) 53

DAERAH/SISTEM YANG KEKURANGAN PASOKAN LISTRIK (AWAL TAHUN 2008) SUMBAGUT Daya mampu : 1.013.70 MW Peak Load : 1.113.50 MW Defisit : -99.80 MW PONTIANAK Daya mampu : 101.20 MW Peak Load : 117.56 MW Defisit : -16.36 MW SINGKAWANG Daya mampu : 35.57 MW Peak Load : 38.40 MW Defisit : -2.83 MW MINAHASA Daya mampu : 114.45 MW Peak Load : 130.50 MW Defisit : -16.05 MW PAPUA Daya mampu : 33.45 MW Peak Load : 34.30 MW Defisit : -0.85 MW Total defisit pada 5 sistem sebesar 135.89 MW

NAD 72,65% RASIO ELEKTRIFIKASI Category : > 60 % Sumut 85.76% Riau + Kepri 63.15% Kalbar 53.74% Kalteng 49.87% Kaltim 66% Gorontalo 43.31% Sulut 61.84% 41-60 % 20-40 % Malut 54.15% Sumbar 68.75% Jambi 47.03% Bengkulu 50.64% Lampung 49.23% Sumsel 50.75% Babel 69.27% Jakarta 100% Kalsel 67.38% Sulsel 60.81% Bali 78.37% Sulteng 51% Sultra 43.88% Maluku 58.06% Banten 58.44% Jabar 63.40% Jateng 63.77% Jatim 63.67% Jogya 74.37% NTB 30.48% NTT 26.35% Papua + Irjabar 35.35% TAHUN 1980 1985 1990 1995 Rasio Elektrifikasi 2000 2005 : 63.9% 2006 2007 Electrification Ratio 8% 16% 28% 43% 53% 62% 63% 64 % 10

Road Map Pengembangan PLTS KUMULATIF KAPASITAS (0,87 GW) KUMULATIF INVESTASI (2795 JUTA USD) Kapasitas (MW) 80 100 120 180 400 2005 2010 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2021 2022 2023 2024 2025 329 354 405 564 1169 Investasi (Juta $) Litbang Sel Surya Mono dan Polykristal Pembutan Sel Surya Mono dan Polykristal 11

Road Map Pengembangan PLTMH KUMULATIF TAMBAHAN KAPASITAS (2,846 GW) KUMULATIF TAMBAHAN INVESTASI (2678 JUTA USD) Kapasitas Terpasang 206 MW Kapasitas Terpasang 450 MW Kapasitas Terpasang 740 MW Kapasitas Terpasang 950 MW Kapasitas Terpasang 950 MW 2006 2007 2008 2009 2010 2015 2020 2025 Investasi 351 Juta$ Pengembangan Ukuran Turbin 500 kw Investasi 811 Juta$ Pengembangan Ukuran Turbin 750 kw Investasi 519 Juta$ Pengembangan Ukuran Turbin 1000 kw Investasi 997 Juta$ 12 71

Kontribusi Energi Terbarukan pada Program 10.000 MW Tahap II Kapasitas total pembangkit 12.388 MW i. Batubara 4.000 MW ii. Energi terbarukan 8.388 MW - PLT Panas bumi 2.815 MW - PLT Air 5.173 MW - PLT Biomasa 200 MW - PLT Angin 75 MW - PLT Surya 25 MW 13

ROADMAP PEMANFAATAN BIOFUEL Tahun 2005-2010 2011-2015 2016-2025 Biodiesel Pemanfaatan Biodiesel Sebesar Konsumsi Solar 10% 2.41 juta kl Pemanfaatan Biodiesel Sebesar 15% Konsumsi Solar 4.52 juta kl Pemanfaatan Biodiesel Sebesar 20% Konsumsi Solar 10.22 juta kl Bioetanol Pemanfaatan Bioetanol 5% Konsumsi Premium 1.48 juta kl Pemanfaatan Bioetanol 10% Konsumsi Premium 2.78 juta kl Pemanfaatan Bioetanol 15% Konsumsi Premium 6.28 juta kl Biooil -Biokerosin Pemanfaatan Biokerosin 1 juta kl Pemanfaatan Biokerosin 1.8 juta kl Pemanfaatan Biokerosin 4.07 juta kl - PPO untuk Pembangkit Listrik Pemanfaatan PPO 0.4 juta kl Pemanfaatan PPO 0.74 juta kl Pemanfaatan PPO 1.69 juta kl Biofuel Pemanfaatan Biofuel Sebesar 2% energi mix 5.29 juta kl Pemanfaatan Biofuel Sebesar 3% energi mix 9.84 juta kl Pemanfaatan Biofuel Sebesar 5% energi mix 22.26 juta kl

Sumber Energi Alternatif Terbarukan 15

Cadangan & Produksi Energi ENERGI FOSIL SUMBER DAYA CADANGAN PRODUKSI RASIO CAD/PROD (TAHUN)*) Minyak Bumi 56,6 miliar barel 8,4 miliar barel**) 348 juta barel 24 Gas Bumi 334,5 TSCF 165 TSCF 2,79 TSCF 59 Batubara 90,5 miliar ton 18,7 miliar ton 201 juta ton 93 Coal Bed Methane (CBM) 453 TSCF - - - *) Dengan asumsi tidak ada penemuan cadangan baru; **) Termasuk Blok Cepu ENERGI NON FOSIL SUMBER DAYA KAPASITAS TERPASANG Tenaga Air 75.670 MW (e.q. 845 juta SBM) 4.200 MW Panas Bumi 27.000 MW (e.q. 219 juta SBM) 1.042 MW Mini/Micro Hydro 450 MW 210 MW Biomass 49.810 MW 445 MW Tenaga Surya 4,80 kwh/m 2 /hari 12 MW Tenaga Angin 3-6 m/det 2 MW Uranium 3.000 MW (e.q. 24,112 ton) untuk 11 tahun ** 30 MW ** Hanya di Kalan Kalbar 16

17

18

WILAYAH PENGEMBANGAN PANAS BUMI SAAT INI SEULAWAH AGAM SIBAYAK 2 MW SARULA 330 MW Tahap Pengembangan Tahap Produksi Akan Ditenderkan LUMUTBALAI LUMUT (UNOCAL) BALAI 110 MW JAILOLO KARAHA 400 MW DIENG 60 MW KAMOJANG 140 MW LAHENDONG I II 40 MW TAMPOMAS UNGARAN BEDUGUL 175 MW ULUMBU 10 MW ULUBELU 110 MW CISOLOK NGEBEL SALAK 375 MW PATUHA 400 MW WAY. WINDU I 110 MW DARAJAT 255 MW MATALOKO 2.5 MW WAY. WINDU II 110 MW Total Produksi Tahun 2007 : 982 MW

BAHAN BAKU BIOFUEL BAHAN BAKU UTAMA DALAM PENGEMBANGAN Kelapa Sawit Jarak pagar Singkong Tebu Kelapa Karet Kemiri Micro algae Limbah minyak Sorgum manis Aren Sagu Jagung Limbah BIOOIL BIODIESEL BIOETHANOL BIOOIL BIODIESEL BIOETHANOL

21

22

Program Energi Baru Terbarukan 23

Penyediaan dan Pemanfaatan Energi Terbarukan 1. Tenaga listrik Dilaksanakan melalui perluasan jaringan PLN; pembiayaan melalui APBN, APBD dan masyarakat Pada daerah terpencil, penyediaan tenaga listrik dengan memanfaatkan sumber energi terbarukan setempat; tidak ada lagi penyediaan genset yang berbahan bakar BBM 2. Bahan Bakar Pemanfaatan biogas, briket dan kayu bakar untuk keperluan memasak Pengembangan Bahan Bakar Nabati dengan memanfaatkan bahan baku yang tersedia setempat; dapat dilakukan niaga terbatas pada Desa Mandiri Energi 3. Mekanik/thermal Pemanfaatan langsung energi terbarukan untuk kegiatan produktif sepert pengolahan produk pertanian, industri rumah tangga Umumnya merupakan teknologi tepat guna yang dapat diproduksi secara lokal 24

Program Pengembangan Energi Terbarukan (1) Program Listrik Perdesaan : guna memenuhi kebutuhan listrik di perdesaan sejak th 2005 telah ditetapkan untuk tidak lagi membangun Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) dan hanya membangun pembangkit dengan sumber energi terbarukan yang tersedia setempat. Integrated Microhydro Development Program (IMIDAP) : merupakan hibah dari GEF melalui UNDP selama tahun 2007-2010 untuk meningkatkan kapasitas dalam mengembangkan, memanfaatkan dan menjaga keberlanjutan mikrohidro yang dibangun oleh Pemerintah, Pemerintah Daerah, serta masyarakat. Micro Hydro Power Program (MHPP) : merupakan program kerjasama dengan Pemerintah Jerman melalui GTZ untuk mempersiapkan tenaga ahli di bidang mikrohidro mulai dari desain sampai dengan fabrikasi di bengkel-bengkel dan mempersiapkan kelembagaan dalam pengoperasian microhidro. 25

Program Pengembangan Energi Terbarukan (2) Program Pengembangan Biogas dan Tungku Perdesaan : merupakan program untuk mengembangan skema pemanfaatan limbah organik untuk biogas rumah tangga. Program Interkoneksi Pembangkit Energi Terbarukan : merupakan insentif bagi masyarakat yang berminat membangkitkan listrik skala kecil dan skala menengah dari energi terbarukan untuk menjual listriknya kepada PLN dengan harga yang ditetapkan sesuai Keputusan Menteri ESDM tahun 2002 dan tahun 2006 yaitu sebesar 80% atau 60% dari Harga Pokok Penyediaan Listrik PLN pada titik interkoneksi di jaringan tegangan menengah atau jaringan tegangan rendah. Program Sosialisasi dan Bimbingan Teknik dalam Pemanfaatan Energi Terbarukan, antara lain untuk mempersiapkan guru-guru Sekolah Menengah Kejuruan melalui penyusunan kurikulum tentang energi terbarukan (dilaksanakan sejak tahun 2006 oleh Pusat Pelatihan Guru Teknik di Bandung dan DESDM bekerja sama dengan Pemerintah Belanda). 26

Program Pengembangan Energi Terbarukan (3) Program penyiapan regulasi sebagai penjabaran Undang- Undang Nomor 30 Tahun 2007 tentang Energi dilaksanakan oleh DESDM mulai dari penyusunan rancangan regulasi sampai pada pembahasan dengan para pemangku kepentingan serta instansi Pemerinyah yang terkait. Program Desa Mandiri Energi : diluncurkan pada tahun 2007 guna meningkatkan ketahanan energi di perdesaan dengan menggunakan energi setempat baik dalam bentuk bahan bakar nabati (BBN) maupun non bahan bakar nabati (non-bbn) untuk memenuhi kebutuhan energi rumah tangga maupun kegiatan produktif. 27

Contoh kasus: Pengembangan desain, rekayasa dan industri manufaktur mikrohidro 28

Technology Transfer as Precondition for sustainable Access to Clean Energy 29

LOCAL MANUFACTURER 30

Industri mikrohidro Telah mempunyai kapasitas rekayasa, pabrikasi dan pembangunan PLTMH termasuk turbin sampai dengan kapasitas 700 kw Teknologi mikrohidro telah diekspor ke negaran ASEAN, Afrika dan bahkan ke Eropa Pada tahun 2006 dilakukan ekspor perdana untuk PLTMH dengan teknologi terkini berkapasitas 2 x 70 kw ke Buchholz, Switzerland (merupakan sebuah negara yang secara tradisi telah mengembangkan teknologi mikrohidro). 31

Pemanfaatan listrik dari PLTMH

Productive end uses 33

PENUTUP 34

EBT dan PATEN Salah satu penghambat pemanfaatan EBT secara meluas adalah tingginya biaya investasi karena teknologi masih diimpor Terbuka luas litbang dan penerapan teknologi EBT Peningkatan kemampuan lokal dalam desain, rekayasa dan manufaktur Dikembangkan mekanisme kerjasama penerapan hasil litbang 35

www.djlpe.esdm.go.id www.energiterbarukan.net 36

Kebijakan Pengembangan Energi (Berdasarkan UU Energi No. 30 tahun 2007) P E R A N E N E R G I Peningkatan Peningkatan Kegiatan Kegiatan ekonomi ekonomi Ketahanan Ketahanan Nasional Nasional SUPPLY POLICY (PASOKAN) SHIFTING PARADIGM JAMINAN PASOKAN HARGA ENERGI EKSPLORASI PRODUKSI KONSERVASI (OPTIMASI PRODUKSI) SUBSIDI LANGSUNG DIVERSIFIKASI KETAHANAN ENERGI DEMAND POLICY (PEMANFAATAN) KESADARAN MASYARAKAT KONSERVASI (EFISIENSI) 37