REAKSI ASETILASI EUGENOL DAN OKSIDASI METIL ISO EUGENOL RUMONDANG BULAN

dokumen-dokumen yang mirip
4001 Transesterifikasi minyak jarak menjadi metil risinoleat

4006 Sintesis etil 2-(3-oksobutil)siklopentanon-2-karboksilat

I. ISOLASI EUGENOL DARI BUNGA CENGKEH

4028 Sintesis 1-bromododekana dari 1-dodekanol

4023 Sintesis etil siklopentanon-2-karboksilat dari dietil adipat

4019 Sintesis metil asetamidostearat dari metil oleat

5012 Sintesis asetilsalisilat (aspirin) dari asam salisilat dan asetat anhidrida

4027 Sintesis 11-kloroundek-1-ena dari 10-undeken-1-ol

Bab IV Hasil dan Pembahasan

BAB III ALAT, BAHAN, DAN CARA KERJA. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Kimia Farmasi Kuantitatif

4002 Sintesis benzil dari benzoin

5013 Sintesis dietil 2,6-dimetil-4-fenil-1,4-dihidropiridin-3,5- dikarboksilat

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STUDIES ON LEWIS ACID REACTION OF ISOEUGENOL AND ISOEUGENYL ACETATE

4010 Sintesis p-metoksiasetofenon dari anisol

4005 Sintesis metil 9-(5-oksotetrahidrofuran-2-il)nonanoat

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sampel atau bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah daun

Bab IV Hasil dan Pembahasan. IV.2.1 Proses transesterifikasi minyak jarak (minyak kastor)

BAB III METODE. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Minyak Atsiri dan Bahan

JURNAL PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK : Identifikasi Gugus Fungsional Senyawa Organik

Proposal Skripsi Kimia. SINTESIS POLIEUGENOL MENGGUNAKAN KATALIS ASAM NITRAT PEKAT (HNO 3 ) DENGAN MEDIA GARAM NATRIUM KLORIDA (NaCl)

PERCOBAAN 2 KONDENSASI SENYAWA KARBONIL DAN REAKSI CANNIZARO

Bab III Metodologi Penelitian

BAB 4 HASIL PERCOBAAN DAN PEMBAHASAN

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK. Disusun Oleh :

Bab III Metodologi Penelitian

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah dilakukan pada bulan Januari sampai dengan Juli 2014,

I. DASAR TEORI Struktur benzil alkohol

Bab IV Hasil dan Pembahasan

REAKSI-REAKSI ALKOHOL DAN FENOL

4 Pembahasan Degumming

Reaksi Esterifikasi. Oleh : Stefanus Dedy ( ) Soegiarto Adi ( ) Cicilia Setyabudi ( )

4014 Resolusi enantiomer (R)- dan (S)-2,2'-dihidroksi-1,1'- binaftil ((R)- dan (S)-1,1-bi-2-naftol)

4024 Sintesis enantioselektif pada etil (1R,2S)-cishidroksisiklopentana

Deskripsi METODE SEMISINTESIS TURUNAN EURIKUMANON MONOSUBSTITUSI (EURIKUMANON MONOVALERAT)SEBAGAI ANTIPLASMODIUM

BAB 4 HASIL PERCOBAAN DAN PEMBAHASAN

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek yang digunakan dalam penelitian ini adalah daun Artocarpus

5004 Asetalisasi terkatalisis asam 3-nitrobenzaldehida dengan etanadiol menjadi 1,3-dioksolan

5007 Reaksi ftalat anhidrida dengan resorsinol menjadi fluorescein

1.3 Tujuan Percobaan Tujuan pada percobaan ini adalah mengetahui proses pembuatan amil asetat dari reaksi antara alkohol primer dan asam karboksilat

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Januari sampai Juni 2010 di Laboratorium

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Tumbuhan yang akan diteliti dideterminasi di Jurusan Pendidikan Biologi

BAB III METODA PENELITIAN. yang umum digunakan di laboratorium kimia, set alat refluks (labu leher tiga,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sampel dari penelitian ini adalah daun murbei (Morus australis Poir) yang

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Lokasi Pengambilan Sampel, Waktu dan Tempat Penelitian. Lokasi pengambilan sampel bertempat di sepanjang jalan Lembang-

4022 Sintesis etil (S)-(+)-3-hidroksibutirat

Bab IV Hasil dan Pembahasan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 3. Bahan baku dengan mutu pro analisis yang berasal dari Merck (kloroform,

III. METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

4009 Sintesis asam adipat dari sikloheksena

BAB III METODE. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Minyak Atsiri dan Bahan

4026 Sintesis 2-kloro-2-metilpropana (tert-butil klorida) dari tert-butanol

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sampel atau bahan penelitian ini adalah daun M. australis (hasil

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari 2015 Juli 2015, bertempat di

BAB 3 PERCOBAAN 3.1 Bahan 3.2 Alat 3.3 Penyiapan Simplisia 3.4 Karakterisasi Simplisia

BAB I IDENTIFIKASI GUGUS FUNGSI ALKOHOL

Disusun oleh: Jamaludin Al Anshori, S.Si

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari sampai dengan September 2015 di

METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilakukan pada bulan September 2013 sampai bulan Maret 2014

BAB III METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian. November Pengambilan sampel Phaeoceros laevis (L.) Prosk.

III. METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan April Januari 2013, bertempat di

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM ANORGANIK PERCOBAAN 1 TOPIK : SINTESIS DAN KARAKTERISTIK NATRIUM TIOSULFAT

Sintesis Organik Multitahap: Sintesis Pain-Killer Benzokain

BAB III METODE PENELITIAN. Untuk mengetahui kinerja bentonit alami terhadap kualitas dan kuantitas

I. Judul: Isolasi Minyak Jahe Dari Rimpang Jahe (Zinger Officinale) II. Tanggal Percobaan: 6 Maret 2013 III. Tanggal selesai Percobaan: 6 Maret 2013

PENINGKATAN KADAR PATCHOULI ALKOHOL DALAM MINYAK NILAM (PATCHOULI OIL) DAN USAHA DERIVATISASI KOMPONEN MINORNYA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. polyanthum) asal NTB. Untuk memastikan identitas dari tanaman salam

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek atau bahan penelitian ini adalah daun pohon suren (Toona sinensis

SINTESIS TURUNAN KALKON DARI MIRISTISIN MINYAK PALA

LAPORAN PRAKTIKUM SINTESIS SENYAWA ORGANIK : Reaksi Pembuatan Alkena dengan Dehidrasi Alkohol

1. Werthein E, A Laboratory Guide for Organic Chemistry, University of Arkansas, 3 rd edition, London 1953, page 51 52

3 Percobaan dan Hasil

BAB III METODE PENELITIAN. Pada bab ini akan diuraikan mengenai metode penelitian yang telah

PEMBUATAN ETIL ASETAT MELALUI REAKSI ESTERIFIKASI

HASIL DAN PEMBAHASAN

A STUDY OF THE SYNTHESIS OF VERATRYL CYANIDE REQUIRED AS AN INTERMEDIATE FOR THE PREPARATION OF C-9154 ANTIBIOTIC DERIVATIVE FROM VANILIN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dan Ca-Bentonit. Na-bentonit memiliki kandungan Na +

4016 Sintesis (±)-2,2'-dihidroksi-1,1'-binaftil (1,1'-bi-2-naftol)

4025 Sintesis 2-iodopropana dari 2-propanol

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Juli sampai bulan Oktober 2011 di

Minyak daun cengkih SNI

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah dilakukan dari bulan Agustus 2009 sampai dengan bulan

BAB IV PROSEDUR PENELITIAN

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK

BAB III METODE PENELITIAN

Reaksi Dehidrasi: Pembuatan Sikloheksena. Oleh : Kelompok 3

BAB III METODE PENELITIAN. Pada penelitian ini digunakan berbagai jenis alat antara lain berbagai

Ekstraksi Minyak Buah Makasar (Brucea javanica (L.) Merr.) selama 1 menit dan didiamkan selama 30 menit. diuapkan dengan evaporator menjadi 1 L.

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini akan dilakukan pada bulan Agustus April 2013, bertempat di

LAPORAN PENDAHULUAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK II

III. METODE PENELITIAN di Laboratorium Biomassa Terpadu Universitas Lampung.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ubi jalar ± 5 Kg Dikupas dan dicuci bersih Diparut dan disaring Dikeringkan dan dihaluskan Tepung Ubi Jalar ± 500 g

4013 Sintesis benzalasetofenon dari benzaldehida dan asetofenon

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilakukan di Laboratorium Kimia Farmasi Analisis Kuantitatif

3 METODOLOGI 3.1 Waktu dan Tempat 3.2 Bahan dan Alat

Lampiran 1 Bagan alir penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

REAKSI ASETILASI EUGENOL DAN OKSIDASI METIL ISO EUGENOL RUMONDANG BULAN Program Studi Teknik Kimia Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara BABI PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang. Minyak daun cengkeh dihasilkan dari daun-daun cengkeh yang telah jatuh dengan destilasi uap. Disamping mengandung dua komponen utama yaitu eugenol dan karyofillen, minyak itu mengandung beberapa senyawa dalam jumlah kecil. Eugenol dapat dengan mudah dipisahkan dari senyawa-senyawa bukan fenolat dengan mengekstraksi minyak daun cengkeh dengan larutan natrium hidroksida. Pengasaman larutan alkali menghasilkan kembali eugenol yang kemudian dimurnikan dengan destilasi bertingkat dengan pengurangan tekanan. Analisis penyusun-penyusun bukan fenolat dengan cara kromatografi gas dan spektroskopi massa menghasilkan 8 komponen (Hardjono 1981). Enam dari padanya diidentifikasi sebagai : αkubena, α kopaen, βkaryofillen, humulen, kadina 1,3,5-trien dan δ kadinen. Penyusun utama dari fraksi fraksi bukan fenolat adalah βkaryofillen. Pada percobaan ini, eugenol akan diubah menjadi ester dengan reaksi asetilasi kemudian diproses lebih lanjut menjadi vanilin melalui reaksi oksidasi. Ester-ester dari eugenol digunakan dalam pembuatan minyak wangi karena baunya lebih halus dari pada eugenol. Vanilin adalah merupakan bahan utama dari pembuatan vanilabuatan. 1.2. Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini adalah : 1. Untuk memperoleh ester eugenol dengan reaksi asetilasi eugenol dengan asam asetat. 2. Pembuatan vanilin dari metil eugenol dengan reaksi oksidasi. 1.3. Manfaat Penelitian. Hasil Penelitian ini diharapkan dapat memanfaatkan minyak daun cengkeh sebagai bahan dasar untuk pembuatan senyawa senyawa yang lebih berdaya guna. Dengan demikian, daun cengkeh dapat lebih dimanfaatkan secara efisien sehingga akan memperoleh nilai tambah. BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Sistematika Tanaman Cengkeh. Tanaman cengkeh dalam bahasa latin mempunyai beberapa nama yaitu, Eugenia Aromatica, Eugenia Crropyta TUMB, Jambosa Caryophyllus Spengel dan lain sebagainya. Sistematika tanaman cengkeh adalah sebagai berikut : 2004 Digitized by USU digital library 1

Divisio Sub-Divisio Klas Sub-Klas Ordo Famili Spesies : Spermatophyta : Angiospermae : Dicotyledoneae : Choripetalae : Myrtales : Eugenia : Eugenia Carryophyllus 2.2. Minyak Daun Cengkeh Minyak yang diperoleh dari daun cengkeh disebut minyak cengkeh (CLove Leaf Oil) dengan cara destilasi uap dari daun cengkeh yang sudah tua atau yang telah gugur. Kadar minyak cengkeh tergantung kepada jenis, umur dan tempat tumbuh tanaman cengkeh yaitu sekitar 5-6 %. Komponen utama minyak cengkeh adalah eugenol yaitu sekitar 70-90 % dan merupakan cairan tak berwarna atau kuning pucat, bila kena cahaya matahari berubah menjadi coklat hitam yang berbau spesifik. 2.3. Sifat fisika dan Kimia Minyak Daun Cengkeh Minyak daun cengkeh berwarna kuning pucat, bila kena cahaya matahari akan segera berubah menjadi coklat gelap. Minyak dapat larut dalam dua bagian volume etanol 70 %, dapat larut dalam etanol 90 % dan eter. Berat Jenis (25 C) = 1,014-1,054 Putaran Optik (20 C) = 0-15 Indeks Bias (20 c) = 1,528-1,537 2.4. Eugenol Eugenol merupakan cairan tidak berwarna atau berwarna kuning-pucat, dapat larut dalam alkohol, eter dan kloroform. Mempunyai rumus molekul C 10 H 12 0 2 ' bobot molekulnya adalah 164,20 dan titik didih 250-255 C. Rumus Bangunnya adalah : 2.5. Reaksi Esterifikasi Alkohol bereaksi dengan asam karboksilat dan turunan asam karboksilat membentuk ester karboksilat. Reaksinya disebut reaksi esterifikasi.ester dapat dibuat dengan merefluks alkohol, asam karboksilat dan sedikit asam. Alkohol disamping sebagai pereaksi juga berfungsi sebagai pelarut. Pembuatan ester dari fenol dan asam karboksilat, lambat sekali. Pembuatan ester dari fenol dapat dibuat dengan baik dari turunan asam, seperti anhidrida atau asil klorida. Turunan asam ini lebih reaktif dari pada asam, sehingga pembuatan ester dari alkohol dan anhidrida asam atau asil klorida dapat memberikan hasil yang baik. Ester dapat dihidrolisa dengan katalisator asam atau basa. 2004 Digitized by USU digital library 2

Hidrolisa dengan katalis asam, menyebabkan gugus karbonil lebih positip yang memudahkan untuk diserang oleh nukleofil. Dari uraian di atas, maka dari eugenol yang merupakan senyawa fenolat dapat dibuat ester-ester dari eugenol dan asam asetat anhidrida dengan menggunakan pelarut benzena dan asam sulfat sebagai katalis. 2.6. Reaksi Oksidasi Yang dinamakan reaksi oksidasi dalam kimia organik adalah penghilangan atom H atau pembentukan ikatan baru antara C dan H. Oksidasi terhadap senyawa dengan ikatan rangkap dapat dibagi menjadi 2 golongan. 1. Oksidasi ikatan π tanpa pemutusan ikatan λ 2. Oksidasi ikatan π dengan pemutusan ikatan λ. Oksidasi tanpa pemutusan ikatan akan menghasilkan epoksida atau diol, sedangkan oksidasi dengan pemutusan ikatan akan menghasilkan aldehida, keton asam karboksilat. 2004 Digitized by USU digital library 3

Pereaksi-pereaksi yang umum digunakan untuk oksidasi alkena., antara lain KMn0 4, OsO 4,C 6 H 5 CO 3 H, CF 6 CO 3 H, 03. Berdasarkan. uraian di atas maka oksida,si metil iso eugenol dengan KMo4 adalah oksidasi yang terjadi dengan pemutusan ikatan λ yang diikuti dengan pemutusan ikatan π menghasilkan vanilin. Mekanisme reaksinya dapat dituliskan sebagai berikut : BAB III BAHAN DAN METODE 3.1. Alat-alat Yang Digunakan Satu alat- alat destilasi dengan pengurangan tekanan Satu set alat evaporator Buchi Kromatografi gas Hitachi 163 Pengaduk listrik Kompor listrik, penangas minyak NMR Spektrometer JEOL, JNM-PMX 60, Varian 390 (proton) Labu leher tiga Corong pisah penyaring Buchner Pipet, erlenmeyer 3.2. Bahan-bahan Yang Digunakan Eugenol, Metil eugenol Asam asetat anhidrida (E Merck) Benzena (E Merck) Natrium bikarbonat (E Merck) Natrium sulfat (E Merck) PTC (E Merck) Magnesium sulfet (E Merck) Dikloro metana (E Merck) Kalium permanganat (E Merck) Petroleum eter (E Merck) Metanol (E Merck) Ferri klorida (E Merck) 2004 Digitized by USU digital library 4

3.3. Prosedur Kerja Reaksi Asetilasi Eugenol 1. Eugenol sebanyak 16,4 g (0,1 mol) dimasukkan ke dalam labu leher tiga dan berturut-turut dimasukkan asam asetat anhidrida 10 g (0,1 mol), 75 ml benzena, asam sulfat 0,01 mol (0,95 g) dan batu didih. Labu tersebut dilengkapi dengan perangkap Dean Stock, kuler pendingin yang diisi dengan silika gel biru. 2. Kemudian campuran direfluks di atas penangas minyak pada suhu 120 0 C selama 6,5 jam. 3. Setelah reaksi berjalan sempurna, campuran didinginkan sisa asam asetat dan katalis dicuci dengan larutan natrium bikarbonat jenuh sehingga sedikit basa. Kemudian campuran dicuci dengan air hingga netral dan dikeringkan dengan natrium sulfat anhidrous lalu disaring dan benzena yang masih tertinggal dalam senyawa diuapkan. 4. Residu adalah eugenol asetat yang dimurnikan lebih dulu dengan destilasi vakum. 5. Hasil reaksi yang diperoleh diuji dengan TLC. 6. Kemurnian diuji dengan kromatografi gas. 7. Strukturnya di tentukan dengan NMR. Reaksi Oksidasi Metil Iso Eugenol 1. Dimasukkan berturut-turut KMn0 4 8 g (50 mmol), FTC 0,1 g, MgSO 4 3,5 g ke dalam erlenmeyer ukuran 500 ml yang berisi 100 ml H 2 0 dan 100 ml CH 2 C1 2 dan diaduk dengan pengaduk magnit. 2. Diteteskan pelan-pelan 3,56 g metil iso eugenol ditambah 5 ml CH 2 Cl 2 selama 15 menit dan pengadukan dilanjutkan kira-kira 15 menit lagi. 3. Hasil reaksi disaring dengan penyaring Buchner yang dilengkapi dengan silika gel sebagai penyaring. 4. Kemudian filtratnya diekstraksi dengan CH 2 Cl 2. 5. Dipisahkan dengan corong pemisah. Lapisan atas air, lapisan bawah larutan CH 2 Cl 2 dan metil vanilin. 6. Kepada lapisan bawah ditambahkan Na 2 S0 4 anhidrous dan di saring. 7. Kemudian filtratnya dievaporasi untuk menguapkan CH 2 C1 2. 8. Hasilnya diuji dengan NMR. Pengujian Dengan Kromatografi Gas Kromatografi gas yang digunakan adalah Kitachi 163 dengan menggunakan detektor FID dan kondisi sebagai berikut : Jenis kolom : OV 17;10 % Suhu kolom : 200 o C Suhu injeksi : 225 o C Gas pembawa : Nitrogen Sensitivitas : 16/32 Kecepatan Kertas : 5 mm/menit Jumlah sampel : 1 / 2 µl Setelah kondisi alat stabil maka sampel diinjeksikan. Pengujian Dengan NMR NMR yang digunakan adalah NMR spektrometer JEOL, JNM-PMX 60, sebagai pelarut digunakan CDCl 3 dan standar TMS. 2004 Digitized by USU digital library 5

Pengujian Dengan Kromatografi Lapis Tipis Untuk menentukan bahwa produk telah terjadi ditentukan dengan cara KLT (Kromatografi Lapis Tipis). Pada plat KLT diteteskan standar dan produk yang akan ditentukan dengan menggunakan petroleum eter dan metanol. Kemudian dilihat harga Rf (Retardation factor). Apabila harga Rf antara kedua senyawa berbeda maka reaksi telah terjadi. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Hasil Penelitian Reaksi asetilasi eugenol Dari hasil percobaan diperoleh data sebagai berikut : 2004 Digitized by USU digital library 6

4.2. Pembahasan Hasil pengamatan kromatografi lapis tipis pada pembuatan asetilasi eugenol diperoleh harga Rf dari hasil percobaan adalah 0,48 sedangkan harga Rf standard 0,33 dan pengujian dengan larutan FeCl 3 pada hasil asetil eugenol memberikan warna kuning sedangkan eugenol memberikan warna violet. Hasil analisa gas kromatografi terdapat 2 puncak yang berdekatan puncak pertama adalah eugenol dan puncak kedua asetil eugenol. Dengan menghitung tinggi dan lebar setengah dari masing-masing puncak, diperoleh luas dari masingmasing komponen. L = H x W 1 / 2 Kemudian persentase mesing-masing komponen dihitung dengan menggunakan rumus : % komponen X = luas komponen X x 100 luas total akan diperoleh eugenol 31 % dan asetil eugenol 69 %. Dari data tersebut di atas dapat dikatakan bahwa Rereaksi eugenol dengan asetat anhidrida tidak terjadi secara sempurna, hal ini terlihat bahwa pada kromatogram menunjukkan adanya 2 puncak. Untuk mendapatkan asetil eugenol murni perlu dilakukan pemisahan selanjutnya. Dari hasil reaksi oksidasi metil iso eugenol dengan KMn0 4 diperoleh metil vanilin sebanyak 2,8 g. Dari data NMR yang terlihat pada lampiran 3 bahwa reaksi berjalan tidak sempurna dan masih mengandung CH 2 Cl 2 untuk itu maka perlu dilakukan evaporasi ulang dan diuji kemurniannya dengan kromatografi gas, kemudian dilakukan pemisahan,untuk mendapatkan metil vanilin. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan 1. Asetil eugenol dapat dibuat dengan cara esterifikasi antara eugenol dan asam asetat anhidrida dengan asam sulfat sebagai katalis. 2. Metil vanilin dapat dibuat dengan cara oksidasi metil iso eugenol dengan kalium permanganat. 5.2. Saran 1. Perlu dilakukan pemisahan selanjutnya untuk mendapatkan asetil eugenol yang lebih murni. 2. Perlu dicari kondisi yang sesuai untuk memperoleh metil vanilin yang lebih murni. 2004 Digitized by USU digital library 7

DAFTAR PUSTAKA Gary M, et all, 1983, J. Chern. Education, volume 60, No 6. p. 503-504. Guenther E, 1965, The Essential Oils, Vol. II, D Van Nostrand Company, Inc., NewYork. Guenther E, 1987, Minyak Atsiri, Jilid I, Terjemahan S. Ketaren, Universitas Indonesia, Jakarta, p. 242-54. Guenther E, 1987, Minyak Atsiri, Jilid IV-B, Terjemahan S. Ketaren, Universitas Indonesia, Jakarta, p 478. Haris R., 1987, Tanaman Minyak Atsiri, Penerbit Swadaya, Jakarta, p. 15-18. Ketaren S., 1985, Pengantar Teknologi Minyak Atsiri, PK Balai Pustaka, Jakarta, p. 239 -(259. Retno D.S., 1986, Petunjuk Praktikum Kimia Organik, FMIPA UGM, Yogyakarta. Sastrohamidjojo H., Kromatografi, Penerbit Liberty, Yogyakarta, 1985. Sastrohamidjojo.H., 1985, Spektroskopi, Edisi I, Penerbit Liberty Yogyakarta, p. 45-145. Silverstein, 1986, Penyelidikan Spektroskopi Senyawa Organik, Terjemahan Hartono A.J. dan Purba A.V., Edisi IV, Penerbit Erlangga, Jakarta, p. 95-105; 181-212. Toyib Hadiwijaya., Cengkeh, Data dan Petunjuk kearah Swa sembada, Gunung Agung, Jakarta, 19?9, p. 11-17. 2004 Digitized by USU digital library 8