PERSEKUTUAN KRISTEN ANTAR UNIVERSITAS BOARD NASIONAL BOARD NASIONAL, JAKARTA 2009

dokumen-dokumen yang mirip
No Rek Panitia BCA KCP Cibubur No:Rek: a.n Rudi Trisman Hutauruk -Mandiri Cab: Pekan Baru No:Rek: a.n Suriaty Sembiring

PERSEKUTUAN ALUMNI KRISTEN SUMATERA UTARA

PROPOSAL PERAYAAN NATAL OIKUMENE IKATAN ALUMNI SMAN 2 PEMATANG SIANTAR DI JABODETABEK TAHUN 2011

Laporan Pertanggung Jawaban Panitia Retreat POSA PNJ 2009

PERSEKUTUAN MAHASISWA. Presents

PROPOSAL PROGRAM PEMBINAAN ALUMNI KRISTEN (PPAK) KUPANG KE-3

PANITIA PENYAMBUTAN ANGGOTA BARU 2009 PELAYANAN ROHANI MAHASISWA KATOLIK UNIVERSITAS DIPONEGORO Sekretariat : Jl Banjarsari No.

PROPOSAL KEGIATAN KAMP MAHASISWA KRISTEN 2009

PROPOSAL PENDANAAN SEMINAR KESEHATAN

INFORMASI PRA KEGIATAN PELATIHAN PEKERTI DAN AA

SEMINAR HIDUP BARU DALAM ROH 1 OKTOBER 3 OKTOBER

ANGGARAN RUMAH TANGGA

Proposal Kegiatan Natal Sekolah Minggu HKBP Sudirman Jakarta Tahun 2010

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PANITIA PASKAH 2016 GMI KALVARI LAHAT

ANGGARAN DASAR PERSEKUTUAN PEMUDA KRISTIYASA GKPB BAB I NAMA, WAKTU DAN KEDUDUKAN

MINGGU QUASIMODOGENITI TANGGAL : 08 APRIL 2018

KERANGKA ACUAN KONGRES XVI MAJELIS PENDIDIKAN KRISTEN DI INDONESIA JAKARTA, 2 4 NOVEMBER 2016

Nb: logo stikom harus mengambil di stikom.edu

STANDARD FORMAT PROPOSAL PENGAJUAN DANA KEGIATAN MAHASISWA UNIVERSITAS SANATA DHARMA

LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT

ATISA YOUTH CELEBRATION 2016 ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMK ATISA DIPAMKARA

PROPOSAL TRAINING FOTOGRAFI DAN DOKUMENTASI KOPI 2015

PROPOSAL KEGIATAN KEBAKTIAN KEBANGUNAN ROHANI SISWA JAKARTA 2009

The Proposal. Reuni Akbar 30 Tahun. Program Magister STJR - ITB. Alumni Angkatan

PROPOSAL YUDISIUM FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA DAN PENGANUGERAHAN ENGINEERING AWARDS 2010

PANITIA MUSYAWARAH NASIONAL HATOPAN RAJA TOGA SITOMPUL DOHOT BORUNA SE- INDONESIA TAHUN 2016

2013, No.291.

PERATURAN PENATALAYANAN KEUANGAN GEREJA KRISTEN PROTESTAN SIMALUNGUN (GKPS)

Bukan kamu yang memilih Aku, tetapi Akulah yang memilih kamu

Tugas, Pokok dan Fungsi Jurusan Biologi dan UJM Jurusan Biologi, Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

Menabur Berkah di Tahun Emas

PROPOSAL TRAINING DESIGN DAN LAYOUT MAJALAH KOPI 2015

==================================================================== NO : 07 / Pan-Adhoc / X / 2013 HAL : Diskusi Panel: Wujud Gereja LAMP : 2 bendel

G U B E R N U R L A M P U N G

Kreativitas Mesin Brawijaya Mechanical Innovation Design Contest Himpunan Mahasiswa Mesin Brawijaya

Propos al Lus trum V dan Temu Alumni. Ikatan Alumni Mes in Univers itas Pas undan B andung Panitia Lus trum V & Temu Alumni

Commit to Your Calling and Go Beyond

BUKA PUASA & BaKTI SOSIAL UNITED INDONESIA SEMARANG BERSAMA AL BISYRI, SEMARANG

PROPOSAL KEGIATAN RAMADHAN

DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PROSEDUR AKUNTANSI PENGADAAN ALAT TULIS KANTOR (ATK) DI KANTOR PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PANDUAN. Hibah Penyusunan Sumber Pembelajaran Berbasis TIK. Pusat Inovasi Pembelajaran. Universitas Katolik Parahyangan. Bandung

BAB V RINCIAN TUGAS. : Art Paper 210gr

PROPOSAL MUSYAWARAH DAN RAPAT KERJA 2015 (MUKER RAKER)

ABSTRAK. Kata kunci: Astra, mashup. vii

PANDUAN PELAKSANAAN KEGIATAN SOSIALISASI RESTORASI GAMBUT

Pada saat ini Alumni SMU Negeri 1 Ngawi Lulusan 2000 telah memasuki usia 17 tahun, dan

ANALISIS PENGARUH HAMBATAN TARIF DAN NON TARIF DI PASAR UNI EROPA TERHADAP EKSPOR KOMODITAS UDANG INDONESIA RIRI ESTHER PAINTE

PROPOSAL KERJASAMA PELATIHAN ILMIAH REMAJA GABUNGAN (PIRG) KE-2 BOGOR, DESEMBER 2015 PANDUAN KEGIATAN KE-1

PENGUMUMAN RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

Nomor : /RAM/IX/2016 Lampiran : Proposal Hal : Permohonan Kerjasama Sponsorship. Kepada Yth, Di Tempat. Assalamu alaikum Wr. Wb.

Ngawi, 27 Februari : 002/smasa2000/reuni/II/2017 : Penawaran Sponsorship. Di tempat. Dengan hormat,

TOR SEMINAR GURU 2016 UNIVERSITAS PELITA HARAPAN, KARAWACI & KEPALA SUKU DINAS PENDIDIKAN DKI JAKARTA PUSAT

TANAM POHONKU UNTUK ANAK CUCUKU

1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga HIMAPPA periode Garis Besar Program Kerja HIMAPPA periode 2013.

Proposal. Bakti Sosial Panti Asuhan Putra Nusa Yayasan Putra Nusa

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS GADJAH MADA NOMOR 205/P/SK/HT/2007

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

IV. GAMBARAN LOKASI PENELITIAN. Kecamatan Kedaton terdiri dari 7 kelurahan, yaitu:

KEPUTUSAN WALIKOTA METRO NOMOR : /KPTS/SETDA/05/2012 TENTANG PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANA KEGIATAN PERAYAAN TAHUN BARU 2013 PEMERINTAH KOTA METRO

PERATURAN BANUA NIHA KERISO PROTESTAN Nomor : 14/BPMS - BNKP/2014 tentang KOMISI DI JEMAAT. Dengan Kasih Karunia Tuhan Yesus Kristus Raja Gereja

BANTUAN PENYELENGGARAAN SEMINAR INTERNASIONAL TERINDEKS SCOPUS BAGI JURUSAN DI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN ANGGARAN 2018

PERATURAN BANUA NIHA KERISO PROTESTAN (BNKP) NOMOR 04/BPMS-BNKP/2008

PEMERINTAH KOTA MEDAN PENJABARAN APBD

PROPOSAL KEGIATAN DALAM RANGKA MEMPERINGATI. Perpustakaan Kota Jambi Jl. Sri Sudewi No. 14 Telp. (0741) JAMBI

PEMERINTAH KOTA BOGOR PENJABARAN APBD TAHUN ANGGARAN 2017

PROPOSAL HUT PAKSU 1

PERMOHONAN DONASI KEGIATAN BAKTI SOSIAL ROMBONGAN BEKASI (ROBEK) BIKE TO WORK INDONESIA 2009

SURAT KEPUTUSAN NOMOR: 020/SK/ BASIC COURSE/PD IPOTI SULSEL/I/2014

KARANG TARUNA KEC. BISSAPPU, KEL. BONTO MANAI BANTAENG

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PROPOSAL SCHOLARSHIP EXPO 2015

PROPOSAL BAKTI SOSIAL BMT KARISMA

ANGGARAN DASAR PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

TINJAUAN ATAS PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANTUL PERIODE TAHUN TUGAS AKHIR

PENJABARAN PERUBAHAN APBD

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 51 TAHUN 2016 TENTANG

MAHASISWA. PENGAJUAN PROPOSAL PENDELEGASIAN (rangkap 3) (proposal sesuai dengan format) VERIFIKASI PROPOSAL (Kasubbag.

GPIB Jemaat KASIH KARUNIA

BAB I PANDUAN UMUM A. Pengertian B. Sasaran Pembelajaran C. Tujuan wajib D. Kelengkapan Proposal dan Laporan Pertanggungjawaban

Proposal Pengajuan Dana Hibah (Subgrant)

RAPAT PERSIAPAN PESTA BONA TAON POMPARAN NI RAJAGUKGUK DOHOT BORU/BERE SE-JABODETABEK. Jakarta, 29 Januari 2017

PROPOSAL TRAINING TEKNIK MENULIS REPORTASE KOPI 2015

Proposal. Ahad, 30 Oktober DPRa PKS Setiabudi >> PELAYANAN KESEHATAN GRATIS UNTUK 100 ORANG <<

Proposal Kegiatan Musyawarah Besar XVI Forum Komunikasi Mahasiswa Minang Universitas Gadjah Mada Yogyakarta 2012

PROPOSAL BAKTI SOSIAL DAN SILATURAHIM ALUMNI JURUSAN BAHASA INGGRIS UNJ. Panti Asuhan Yatim Piatu Kuntum Teratai Asem Baris Jakarta

PROPOSAL Santunan dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Piatu Meraih Berkah Ramadhan dengan Silaturahmi

PROPOSAL PASKAH PMK ITB Arise and Shine Yesaya 60:1 Bangkitlah, menjadi teranglah, sebab terangmu datang, dan kemuliaan TUHAN terbit atasmu.

Format Proposal Pengadaan Pameran Seni Rupa PAMERAN SENI RUPA. Disusun oleh Nama :. NIS :. Kelas:. Kompetensi Keahlian :.

SKRIPSI PENENTUAN RUTE TERPENDEK DENGAN METODE TABU SEARCH (STUDI KASUS)

PENENTUAN JUMLAH DAN LOKASI HALTE MONOREL DENGAN MODEL SET COVERING PROBLEM (STUDI KASUS : RENCANA PEMBANGUNAN MONOREL MEDAN- KORIDOR I) TUGAS AKHIR

Lampiran 1 LEMBAR PENJELASAN TENTANG PENELITIAN. (Otania Hosianna S)

MEMUTUSKAN. Peraturan Banua Niha Keriso Protestan tentang Resort

Laporan Workshop: 6 7 Mei 2004 di FMIPA UNY ==========================================

PENDAHULUAN. Di dalam perkembangan dan kemajuan zaman saat ini, hasil-hasil. teknologi maupun sumber-sumber daya manusia sangatlah dibutuhkan,

REUNI AKBAR (60 TAHUN) SMA KATOLIK PENDOWO MAGELANG

DOKUMEN PELAKSANAAN PERUBAHAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PERATURAN SENAT AKADEMIK INSTITUT PERTANIAN BOGOR. Nomor : 91/SA-IPB /SP/2014

PROPOSAL TEMU FISIK FORUM MAHASISWA INDONESIA (FMEI)

Transkripsi:

EDUCATION FOR NATION BUILDING Pondok Remaja PGI Cisarua Bogor, 21 24 Mei 2009 PERSEKUTUAN KRISTEN ANTAR UNIVERSITAS BOARD NASIONAL BOARD NASIONAL, JAKARTA 2009 JAKARTA 2009

I. LATAR BELAKANG a. Melihat situasi kondisi pendidikan di Indonesia serta mempertimbangkan makin banyaknya alumni-alumni Kristen yang mengambil bagian dalam bidang pendidikan, Perkantas memandang bahwa alumni-alumni tersebut dapat mengambil peran strategis yang membawa kemajuan bagi dunia pendidikan. Untuk itu Perkantas merasa perlu meningkatkan kontribusi alumni dalam memajukan dunia pendidikan di Indonesia. b. Dalam hal mewujudkan keinginan dan panggilan Perkantas untuk ikut serta membangun dunia pendidikan, Perkantas akan berkontribusi dalam hal menginsipirasi siswa, mahasiswa dan alumni (inspiring), menghubungkan para siswa, mahasiswa dan alumni (connecting and networking) dan memfasilitasi dukungan terhadap alumni sehingga alumni dapat menjalankan perannya dengan lebih efektif (facilitating and supporting). II. NAMA KEGIATAN KONSULTASI NASIONAL PENDIDIKAN PERKANTAS 2009 III. TUJUAN Tujuan Konsultasi Nasional Pendidikan ini adalah: a. Adanya filosofi dasar gerakan dan peran Perkantas yang jelas dalam dunia pendidikan b. Adanya pedoman Perkantas di bidang Pendidikan. - 1 -

IV. SASARAN Sasaran dari Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 adalah sebagai berikut: A. Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 diadakan guna: 1. Menyusun suatu pemikiran sistematis tentang kemungkinan dan pilihan-pilihan bagi alumni Perkantas dalam mengambil bagian di dunia pendidikan di Indonesia. 2. Memberdayakan dan mengembangkan PAK(dalam hal ini khususnya TCF Teacher Christian Fellowship) sebagai wadah yang menginsipirasi alumni (inspiring), menghubungkan para alumni (connecting and networking) dan memfasilitasi dukungan terhadap alumni sehingga alumni dapat menjalankan perannya dengan efektif (facilitating and supporting). B. Hasil dari Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 ini adalah pokok-pokok pemikiran tentang : 1. Panggilan kristiani dalam pelayanan pendidikan di Indonesia 2. Kemungkinan dan pilihan yang terbuka bagi alumni untuk mengambil peran strategis dalam pembangunan pendidikan. C. Pokok-pokok pemikiran yang disusun ini diharapkan dapat: 1. Menginspirasi alumni-alumni Kristen untuk mengambil peran dalam dunia pendidikan. 2. Memotivasi alumni-alumni Kristen yang tertarik atau sudah mengambil bagian dalam dunia pendidikan untuk memberikan kontribusi yang lebih stratejik dan signifikan. 3. Menginisiasi terbentuknya jejaring antar pelayan di bidang pendidikan. - 2 -

V. THEMA Education for Nation Building VI. MATERI ACARA a. Eksposisi b. Diskusi/konsultasi c. Rapat Nasional Daftar thema per sesi dapat dilihat pada lampiran satu (1) VII. NARASUMBER 01. Pdt. Joshua Lie, S.Th., M.Phil., Ph.D. 02. DR.Lody Paat 03. Prof.Yohannes Surya,Ph.D 04. John Chew 07. Pdt.Drs.Yongki karman,ph.d 08. Prof. H.A.R Tilaar 09. Prof. Thomas Suyatno 10. Robert Robianto 05. DR. Jonathan Parapak 06. Ir. Antonius Tanan, MBA, M.Sc - 3 -

VIII. KRITERIA PESERTA Peserta Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 adalah: 1. Alumni yang telah terlibat dalam dunia pendidikan sebagai guru, dosen, manajemen sekolah atau perguruan tinggi, anggota yayasan, anggota badan pengawas sekolah, atau pengamat pendidikan. 2. Staf pelayanan alumni Perkantas 3. Undangan ( pemerintah/birokrat, legislatif, pendidik katolik) IX. PELAKSANAAN Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 akan diselenggarakan pada : Hari : Kamis Minggu Tanggal : 21 24 Mei 2009 Tempat Target peserta : Pondok Remaja PGI, Gadog, Cisarua : 135 orang X. ANGGARAN DANA Lampiran dua (2) XI. STRUKTUR ORGANISASI PANITIA Lampiran tiga (3) - 4 -

XII. PENUTUP Acara Konsultasi Nasional Pendidikan ini tidak dapat berjalan dengan baik dan tidak menghasilkan sesuatu apapun jika berjalan sendiri tanpa Allah. Oleh karena itu kami sangat membutuhkan dukungan dari semua pihak baik berupa doa, tenaga, maupun dana. Biarlah kemuliaan Allah dan damai sejahtera semakin dapat dirasakan oleh semua orang di dunia ini. Kami mengucapkan terima kasih atas semua dukungan yang diberikan kepada kami. Segala kemuliaan bagi Tuhan Yesus Kristus. Amin. Jakarta, Februari 2009 Salam Kasih dan Doa Panitia Konsultasi Nasional Pendidikan Perkantas 2009 Ketua Sekretaris Reston P Sitorus, SP Yulie Kusrini, ST Diketahui oleh: Pengurus Harian Nasional Perkantas Ir. Indrawaty Sitepu,MA - 5 -

Lampiran 1 daftar thema Konsultasi Nasional Pendidikan 2009 Thema Sub Thema Narasumber/Fasilitator 1. Landasan dan Misi a. Pendidikan dalam perspektif iman Kristen b. Pendidikan secara umum Pdt.Joshue Lie,Ph.D Pdt.Drs.Yongki karman,ph.d Pendidikan Kristen c. Panggilan kristiani dalam pelayanan pendidikan a. Peta Pendidikan di Indonesia: Tinjauan sosial-ekonomi dan demografi. DR(Hon).Jonathan L. Parapak, M.Eng.Sc b. Kualitas pendidikan (hasil dan sistem). DR.Lody Paat 2. Tantangan pelayanan Pendidikan di Indonesia c. Kualitas pendidik (Guru dan Dosen) Prof.Yohanes Surya,Ph.D d. Kualitas lembaga penyelenggara pendidikan Prof. Thomas Suyatno (kesinambungan) Robert Robianto e. Arah kebijakan pendidikan nasional f. Koridor hukum dan perundangan 3. Peran Alumni Kristen dalam Pendidikan 4. Peran Perkantas dalam Pendidikan (PAK/ TCF, Staf Siswa dan Mahasiswa) g. Tantangan dan Peluang Pendidikan Kristen a. Panggilan dan prospek karir, pengembangan kompetensi serta kebutuhan membangun jejaring. b. Peran strategis untuk lembaga penyelenggara pendidikan dalam mengembangkan nilai-nilai kristiani, membangun sustainabilitas serta jejaring antar lembaga penyelenggara pendidikan. DR Jonathan Parapak Ir. Antonius Tanan, MBA, M.Sc Perkantas - 6 -

Lampiran 2 Anggaran dana a. Pengeluaran No Keterangan Jumlah Total 1 AKOMODASI Konsumsi dan pemakaian tempat Air Mineral 2 TRANSPORTASI Jakarta Cisarua Kendaraan Operasional 4 SEKRETARIAT (BPH) Kertas HVS Proposal Laporan Pertanggungjawaban 5 ACARA Pembicara Pelayan Buku Acara Name Tag Latihan Perangkat Acara 6 PUBLIKASI, PENDAFTARAN & PERLENGKAPAN Warta Dokumentasi Peralatan 135 Orang @Rp 140.000,- (3 hari) 4 Kardus Aqua @Rp 36.000,- Bus PP (1 x Rp 3.000.000,-) 2 x Rp 500.000,- (Bensin) 1 Rim @ Rp 50.000,- 100 Eksemplar @ Rp 5.000,- Copy Laporan Tiket, Gift, Ucapan syukur Gift 135 orang @ Rp 20.000,- 135 orang @ Rp 2.000,- 2x warta @ 200 eksemplar (@Rp 10.000,-) Cetak photo 135 eks @Rp 5000,- 1 Spanduk @Rp 300.000,- Rp 56.700.000,- Rp 144.000,- Rp 56.844.000,- Rp 3.000.000,- Rp 1.000.000,- Rp 50.000,- Rp 500.000,- Rp 100.000,- Rp 650.000,- Rp 10.350.000,- Rp 2.100.000,- Rp 2.700.000,- Rp 270.000,- Rp 250.000,- Rp 15.670.000,- Rp 675.000,- Rp 300.000,- Rp 4.975.000,- Rp 82.139.000,- Rp 8.213.900,- Jumlah Biaya tak terduga 10% TOTAL Rp 90.242.900,- - 7 -

c. Pemasukan No Keterangan Jumlah Total 1 Panitia 11 orang 2 Aksi Dana Penjualan souvenir, kaos, dll 3 Proposal 100 Eksemplar 4 Take Hand List 4 Peserta Jabodetabek Bandung 30 orang @ Rp 400.000,- Luar Jabodetabek Bandung 70 orang @ Rp 250.000,- Rp 50.000.000,- Rp 50.000.000,- Rp 2.742.900,- Rp 2.742.900,- Rp 12.000.000,- Rp 17.500.000,- Rp 29.500.000,- Jumlah Total Rp 90.242.900,- Dukungan dana dapat ditransfer melalui : BCA KCP Pintu Air No. Rek.:106 300 6282 a.n. Yayasan Perkantas NB. Bagi Bapak/Ibu yang mengirimkan Dukungan Dana, kami berharap agar memberitahukan kepada panitia untuk keperluan administrasi atau melalui SMS ke : 1. Reston P. Sitorus (081314182506) 2. Srinawati Purba (08126481598) 3. Indrawaty Sitepu (08881032055 or ) Informasi lebih lanjut dapat menghubungi nama-nama diatas - 8 -

Lampiran 3 Susunan panitia A. Panitia Penasehat : 1. DR(Hon).Jonathan L. Parapak, M.Eng.Sc 2. Ir. Tony Antonio,M.Eng 3. Prof. DR. H.A.R Tilaar,M.SC.ED 4. Prof. Yohanes Surya,Ph.D 5. Ir. Antonius Tanan, MBA, M.Sc B. Panitia Pengarah: 1. DR. Sunaryo 2. Agung Waluyo 3. Weilin Han, M.Sc 4. Deddi Tejakumara 5. Ir. Petroes Surya, B.Th 6. Suhandojo 7. Ir. Winfred, M.Div 8. Ir. Tadius Gunadi,MCS 9. Ir. Daniel Adipranata, M.Div 10. Elya Kurniawan 11. Antony Sihombing 12. Ir. Indrawaty Sitepu, MA C. Panitia Pelaksana : Ketua : Reston P. Sitorus, SP Sekretaris : Yulie Kusrini,ST Bendahara : Srinawati Purba, S.Pd Seksi Acara : Tetty Manurung, SE Parningotan Naibaho, S.Pd Seksi PPD : Juliarti Simanjuntak, SE, MSM Debbie Pakpahan, SE.Ak Mutiara Sitompul, SE, Ak, CPA Budiman Saragih, ST Seksi Dana : Dorastina Simanullang, A.Md - 9 -