MODUL III PILIHAN RadioButton dan RadioGroup

dokumen-dokumen yang mirip
MODUL I MENGENAL BORLAND C++ BUILDER

Pembuatan Laporan. Modul 5. I. Tujuan Mahasiswa dapat menampilkan informasi yang tersimpan dalam database (membuat laporan).

MODUL XII PEMROGRAMAN DENGAN DATABASE I

Pernyataan Berkondisi / Percabangan

Gambar Isi Tabel

Pemrograman Visual (Borland Delphi 7.0)

Modul 4 Pembuatan Aplikasi

URAIAN POKOK PERKULIAHAN

Dasar-Dasar Pemrograman Dengan Delphi 7. Janner Simarmata

Praktikum Pemrograman 1. Mengenal Delphi

Pemrograman dengan C++ Builder 2004 Taryana S Pendahuluan C++ Builder adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk pengembangan dengan

Modul 3 Pembuatan Aplikasi Menggunakan Komponen Visual dan Non Visual

PEMROGRAMAN DASAR XI TKJ SMK NEGERI 1 KUPANG

Minggu ke : 4 Penyusun : Dian Usdiyana Rini Marwati Materi : 4. Pernyataan Kondisional 4.1 If then. 4.2 If. then.else..

Universitas Komputer Indonesia. Pemrograman dengan C++ Builder

Pengenalan IDE Delphi. 1 By : Eko Budi Setiawan

Array merupakan sekumpulan elemen berindeks yang memiliki tipe yang sama (base type). Pendefinisian array ditunjukkan dengan format:

PRAKTIKUM 1 2 MENGENAL DELPHI

PEMROGRAMAN DELPHI 7.0

Gambar 8.1. Desain Form Pesan

MODUL XIV. PEMROGRAMAN DENGAN DATABASE III (Query dan SQL)

Gambar Desain Form Membaca Tanggal

BAHAN DISKUSI PERTEMUAN KETIGA MATAKULIAH PEMROGRAMAN KOMPUTER

LABORATORIUM KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 STRUKTUR KEPUTUSAN-1

Borland Delphi 7. Created By 1

Algoritma Pemrograman A

INSTRUKSI PENCABANGAN

PENGENALAN DELPHI A. PENGENALAN DELPHI

I. INTEGRATED DEVELOPMENT ENVIRONMENT

Pengenalan Borland Delphi 7.0

URAIAN POKOK PERKULIAHAN

LABORATORIUM KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 LOGIKA PERULANGAN-1

MODUL PRAKTIKUM 1 DASAR VISUAL BASIC 6.0

CLIENT SERVER PROGRAM APPLICATION

Delphi Cara membuka aplikasi Delphi 7. Start All Programs Borland Delphi 7 Delphi Perkenalan jendela Delphi 7. syahada.blogspot.

1 Latihan 6 Ketentuan Soal:

ricak.wordpress.com Component Name & Interface

LABORATORIUM KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 PROCEDURE DAN FUNCTION

[Type the document. title] subtitle] rinei

Pengantar Delphi (IDE Delphi ) & Konsep OOP

URAIAN POKOK PERKULIAHAN. (1) Nilai akar-akar, x 1 dan x 2, dapat ditentukan dengan menggunakan rumus:

Pemrograman Delphi. Gambar.1. Form. Menu utama. Editor code. Jendela object inspector

Modul Isikan di caption dari kotak yang ditandai garis File lalu tekan enter, lalu isi lagi dikanan dengan Menu

BAB I SEKILAS VISUAL STUDIO.NET 2008

MODUL I. A. Landasan Teori. Modul Praktimum Pemrograman Visual II D3 Manajemen Informatika UNIJOYO

Visual Basic 6.0 For Beginners

I. JUDUL. Exception Handling. Jenis-Jenis error. Exception PRAKTIKUM 12. Exception Handling

PRAKTIKUM 3 BERBAGAI MACAM TIPE DATA

MODUL I Menggunakan Fasilitas Multimedia Yang Tersedia Dalam Windows

For <pencacah> := <nilaiawal> to <nilaiakhir> do <pernyataan>

1. MENGENAL VISUAL BASIC

BAB VII. Pengenalan Menu Editor Dan Proses Pembuatan Serta Penggunaan Multi Form

Minggu ke : 7. Bentuk umum : While <kondisi> do <Pernyataan>

I. JUDUL Array. Pengertian Array. Deklarasi Array PRAKTIKUM 6 ARRAY II. TUJUAN. III. ALAT DAN BAHAN - Microsoft Visual Studio 2010

MICROSOFT VISUAL FOXPRO

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK. Maimunah, S.Si,M.Kom

PENGENALAN NETBEANS Algoritma & Pemrograman 2016/2017 Hastha Sunardi 2016 PENGENALAN NETBEANS. (Pertemuan: K[-]/L[1])

MODUL I. A. Instalasi Borland Delphi Buka file instalasi Borland Delphi Klik Run Program. 3. Klik Next

Krisna D. Octovhiana. 1.1 Apa itu Array?

BAB III STUKTUR PERCABANGAN

Dasar-Dasar Pemrograman Dengan Delphi 7. Janner Simarmata

MODUL 2 SELECTION & LOOPING PADA FORM

SILABUS. 1. Menguasai IDE Borland Delphi 7 untuk pembuatan project. 2. Mengenali file yang diperlukan dalam project. 3. Melakukan desain form.

MODUL 1 IDE (Integrated Development Environment )

TUGAS DELPHI 7. Caption Name Text Form1 Tugas 1 Tohari Ck frmlooping -

PRAKTIKUM 3 BERBAGAI MACAM TIPE DATA (Integer dan Real)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Membuat Aplikasi Form Windows Pertama Dengan C# (Visual Studio)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET (KOMUNIKASI DATA)

Bekerja dengan FORM dan EVENTS

PRAKTIKUM 6 SPINNER. 1. Aktifkanlah project baru, File New Project Android Application Project. Modul 6 Spinner Page 1

Perkuliahan Pemrograman II (Teori / Praktikum) Minggu 4

PROSEDUR. Mahasiswa dapat memahami penggunaan prosedur. Mahasiswa dapat membuat prosedur. Mahasiswa dapat memahami variabel lokal dan variabel global

Pengenalan Lingkungan Delphi

MODUL I PENGENALAN VISUAL BASIC.NET

STRUCTURED QUERY LANGUAGE (SQL)

A. Memulai dan Struktur Visual Basic

IMPLEMENTASI PEMROGRAMAN VISUAL BASIC DENGAN DATABASE ACCESS

Pemrogram Pem a rogram n Visual Delphi 7

Bahasa Pemrograman (TD22093)

BAHASA PEMROGRAMAN 2 PENGENALAN GAMBAS

LAPORAN PRAKTIKUM BAHASA PEMOGRAMAN VISUAL. Asnita Meydelia C. K OFF E

Bab I Pengenalan Visual BASIC

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET (KOMUNIKASI DATA)

4.1 Struktur Rancangan Puncak-Turun dengan Procedure

Delphi 7. Merencang Program dengan Fungsi IF. Ketentuan Soal : 1. Jabatan : JABATAN GAJI POKOK Direktur Manager Staff

Tutorial Lazarus Pemrograman Pascal Console, Visual dan Database Husni, husni.trunojoyo.ac.id, komputasi.wordpress.com

(MS ACCESS & MS SQL SERVER 2000)

MODUL X DATABASE VB. Modul Praktikum Bahasa Pemrograman Visual (BPV)

Komponen Entry Data. Tujuan:

BAB III PERCABANGAN ( If, If Else, Case Of)

Gambar 2.1. Komponen yang digunakan. Gunakan komponen-komponen seperti pada gambar 2.1 untuk membuat form pada gambar 2.2.

BAB II LANDASAN TEORI

Program Kalkulator Sederhana Menggunakan Java Netbeans

Form Label Text Box Command Button

LANJUTAN APLIKASI DATABASE

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Salah. Kondisi. Benar. Pernyataan. Gambar 4.1. Diagram Pernyataan if

LABORATORIUM KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 TIPE DATA DAN VARIABEL

PEMROGRAMAN LANJUTAN JAVA. Dasar-Dasar Netbeans

Transkripsi:

MODUL III PILIHAN RadioButton dan RadioGroup I. MAKSUD DAN TUJUAN A. MAKSUD Mempraktekan cara-cara pemprograman visual dengan menggunakan C++ Builder untuk menyajikan pilihan data melalui komponent RadioButton dan RadioGroup. B. TUJUAN Memberikan kemampuan memprogram dengan menggunakan komponent RadioButton dan RadioGroup untuk penyajian pilihan. II. TEORI Komponen RadioButton adalah untuk menyajikan sejumlah pilihan pada Form, dengan jumlah terbatas. Syarat pilihan pengguna hanya diperbolehkan memilih salah satu dengan mengarahkan mouse dan menekan tombol klik. Biasanya pilihan ini dikelompokan dengan komponen GroupBox atau Panel. Komponen ini hampir sama dengan RadioGroup. RadioButton terdapat pada menu Component Pallete pada tab Standar dengan ikon dan RadioGroup dengan ikon. III. PRAKTEK Buatlah tampilan seprti pada rancangan gambar di bawah dan seting properti isikan seperti pada tabel dan gambar 3.1. : Gambar 3.1. Penggunaan RadioGroup Tabel 3.1. Set Properti rancangan gambar 3.1. Komponen Properti Nilai Form Form1 GroupBox GroupBox1 Agama RadioButton RdButtonIslam Islam RadioButton RdButtonKristen Kristen RadioButton RdButtonKatholik Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 12

RadioButton RadioButton Label Edit Button Button Nama Text Katholik RdButtonHindu Hindu RdButtonBudha Budha Label1 Pilihan EditAgama ButtonOK OK ButtonSelesai Selesai Langkah untuk memasukan kode program : Program untuk proses untuk kejadian bila tombol OK ditekan Arahkan mouse ke tombol OK Object Properti pilih tab Events Pilih OnClik tekan klik ganda Isikan program sebagai berikut : void fastcall TForm1::ButtonOKClick(TObject *Sender) if (RdButtonIslam->Checked) "Islam"; if (RdButtonKristen->Checked) "Kristen"; if (RdButtonKatholik->Checked) "Katholik"; if (RdButtonHindu->Checked) "Hindu"; if (RdButtonBudha->Checked) "Budha"; Untuk RdButtonIslam->Checked jenis variabelnya adalah BOOL, dan bila tombol dipilih bernilai benar. Kembali ke Form pilih tombol Selesai Object Inspectors pilih tab Events Pilih OnClik tekan klik ganda Isikan program void fastcall TForm1::ButtonSelesaiClick(TObject *Sender) Close(); Mengarah ke kursor pilihan Islam pada saat program pertama dijalankan, dengan menggunakan methode SetFocus() Kembali ke Form, klik komponen Form Object Inspectors pilih tab Events Pilih OnActivate tekan klik ganda Isikan program void fastcall TForm1::FormActivate(TObject *Sender) RdButtonIslam->SetFocus(); Kompilasi dan eksekusi Tekan Run F9 atau dengan memilih ikon. Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 13

Lihat hasilnya Gambar 3.2. Keluaran Form Komponen RadioButton Program lengkapnya seperti pada listing program : File UnitLat4.h #ifndef UnitLat4H #define UnitLat4H #include <Classes.hpp> #include <Controls.hpp> #include <StdCtrls.hpp> #include <Forms.hpp> class TForm1 : public TForm published: // IDE-managed Components TGroupBox *GroupBox1; TRadioButton *RdButtonIslam; TRadioButton *RdButtonKristen; TRadioButton *RdButtonKatholik; TRadioButton *RdButtonHindu; TRadioButton *RdButtonBudha; TLabel *Label1; TEdit *EditAgama; TButton *ButtonOK; TButton *ButtonSelesai; void fastcall ButtonOKClick(TObject *Sender); void fastcall FormActivate(TObject *Sender); void fastcall ButtonSelesaiClick(TObject *Sender); private: public: // User declarations // User declarations fastcall TForm1(TComponent* Owner); ; extern PACKAGE TForm1 *Form1; #endif UnitLat4.cpp #include <vcl.h> #pragma hdrstop #include "UnitLat4.h" Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 14

#pragma package(smart_init) #pragma resource "*.dfm" TForm1 *Form1; fastcall TForm1::TForm1(TComponent* Owner) : TForm(Owner) void fastcall TForm1::ButtonOKClick(TObject *Sender) if (RdButtonIslam->Checked) "Islam"; if (RdButtonKristen->Checked) "Kristen"; if (RdButtonKatholik->Checked) "Katholik"; if (RdButtonHindu->Checked) "Hindu"; if (RdButtonBudha->Checked) "Budha"; void fastcall TForm1::FormActivate(TObject *Sender) RdButtonIslam->SetFocus(); void fastcall TForm1::ButtonSelesaiClick(TObject *Sender) Close(); RadioGroup Komponen RadioGroup fungsinya sama dengan RadioButton, yang membedakan adalah untuk RadioGroup isi pilihannya, sudah termasuk isi pilihan dan dikelompokkan dalam kotak. Untuk isi pilihan terdapat pada properti Items. Untuk menggunakan RadioGroup terdapat pada menu Component Pallete pada tab Standar dengan ikon. Paktek : Bualtah project baru dengan perintah File New Application, rancanglah Form seperti gambar di bawah : Gambar 3.3. Rancangan Form Komponen RadioGroup Tabel 3.2. Set Properti Rancangan gambar 3.3. Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 15

Komponen Properti Nilai Form Form1 RadioGroup Items (Tstrings) Coloums RadioGroup Agama Islam Kristen Katholik Hindu Budha 2 Label Label1 Pilihan Label Label2 Nilai Index Edit EditAgama Text Edit EditIndex BitBtn Text Nama Kinds BitBtn1 bkclose Memasukkan isi Items (TStrings) pada komponen RadioGroup dengan langkahlangjkah sebagai berikut : Klik pada komponen RadioGroupAgama Klik Object Inspector pilih tab Properties Klik Items Selanjutnya terlihat pada gambar kotak dialog String List Editor Masukkan isi pilihan seperti terlihat pada gambar Klik OK Gambar 3.4. String List Editor RadioGroup Program untuk kejadian bila RadioGroupAgama diklik Arahkan mouse pada RadioGroupAgama Object Inspector pilih tab Events Klik ganda OnClick Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 16

masukan kode sebagai berikut : void fastcall TForm1::RadioGroupAgamaClick(TObject *Sender) switch (RadioGroupAgama->ItemIndex) case 0 : case 1 : case 2 : case 3 : case 4 : Untuk RadioGroupAgama->Items->Strings[RadioGroupAgama->ItemIndex] mengambil isi array dari kompomen RadioGroup dengan variabel string. RadioGroupAgama->ItemIndex adalah nilai posisi elemen array atau nilai indeks. Nilai elemen array dimulai dari 0. Simpan program Anda dengan perintah File Save berikan nama UnitRadioGroup.cpp, dan File Save Project As, berikan nama ProjectRadioGroup.bpr, Uji program Anda dengan menjalankan Run Run F9 atau dengan memilih ikon. Gambar 3.5. Hasil keluaran Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 17

Listing Program UnitRadioGroup.h /------------------------------------------------------------------- #ifndef UnitRadioGroupH #define UnitRadioGroupH #include <Classes.hpp> #include <Controls.hpp> #include <StdCtrls.hpp> #include <Forms.hpp> #include <Buttons.hpp> #include <ExtCtrls.hpp> class TForm1 : public TForm published: private: public: // IDE-managed Components TRadioGroup *RadioGroupAgama; TLabel *Label1; TEdit *EditAgama; TBitBtn *BitBtn1; TEdit *EditIndex; TLabel *Label2; void fastcall RadioGroupAgamaClick(TObject *Sender); // User declarations // User declarations fastcall TForm1(TComponent* Owner); ; extern PACKAGE TForm1 *Form1; #endif -------- #include <vcl.h> #pragma hdrstop #include "UnitRadioGroup.h" -------- #pragma package(smart_init) #pragma resource "*.dfm" TForm1 *Form1; -------- fastcall TForm1::TForm1(TComponent* Owner) : TForm(Owner) -------- void fastcall TForm1::RadioGroupAgamaClick(TObject *Sender) switch (RadioGroupAgama->ItemIndex) case 0 : case 1 : case 2 : Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 18

case 3 : case 4 : -------- IV. LATIHAN / SOAL 1. Apa perbedaan komponen RadioButton dan RadioGroaup? 2. Bolehkah memilih lebih dari satu jawaban berikan alasan? 3. Berapa maksimum jumlah pilihan menurut anda, jika masih layak menggunakan komponen ini? Modul Praktikum Bahasa Pemrograman C++ Builder 19