PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2014

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM SHORT COURSE DAN UJI SERTIFIKASI KOMPETENSI INTERNASIONAL DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2014

TERMS OF REFERENCE BANTUAN PENYELENGGARAAN STUDIUM GENERALE OLEH DOSEN ASING TAHUN 2014

LATAR BELAKANG TUJUAN

PANDUAN PENGUSULAN BANTUAN PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN WAWASAN INTERNASIONAL MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2014

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL DI DALAM NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2015

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2014

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL MAHASISWA DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL MAHASISWA DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL DOSEN DI DALAM NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BANTUAN PENYELENGGARAAN STUDIUM GENERALE (OLEH DOSEN TAMU DARI LUAR NEGERI)

PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR INTERNASIONAL DOSEN DI LUAR NEGERI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

TERMS OF REFERENCE PENYEDIAAN GUEST LECTURER (VISITING SCHOLAR) UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PROGRAM STUDI TAHUN 2014

KERANGKA ACUAN BANTUAN PENYELENGGARAAN STUDIUM GENERALE UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PRODI D3 DAN S1 DI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

AUN-ACTS Student Exchange Program. International Office Universitas Indonesia

TAWARAN PPL INTERNASIONAL MAHASISWA UNY SKEMA SEAMEO BATCH 6 (AGUSTUS - SEPTEMBER) TAHUN 2018

BANTUAN PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN WAWASAN INTERNASIONAL MAHASISWA

C. Dasar Hukum 1. Undang-Undang No 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas (pasal 50 ayat 3 dan 2) 2. Undang-Undang No 12 Tahun 2012 tentang Perguruan Tinggi

PENYEDIAAN GUEST LECTURER (VISITING SCHOLAR) UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PROGRAM STUDI

PANDUAN PROGRAM TRANSFER KREDIT LUAR NEGERI BELMAWA

PANDUAN PROGRAM TRANSFER KREDIT BELMAWA

KERANGKA ACUAN PENYEDIAAN GUEST LECTURER (VISITING SCHOLAR) UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PROGRAM STUDI D3 DAN S1 DI UNY

AMBASSADOR S AWARDS FOR EXCELLENCE TAHUN Promoting Academic Excellence of the Indonesian Students A. LATAR BELAKANG

BANTUAN PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN WAWASAN INTERNASIONAL MAHASISWA D3 & S1 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2016

FORMULIR PENDAFTARAN Registration Form

KERANGKA ACUAN BANTUAN PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN WAWASAN INTERNASIONAL MAHASISWA D3 & S1 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2017

BUKU PANDUAN & JURNAL BIMBINGAN SKRIPSI

PROGRAM PASCASARJANA ILMU MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MALIKUSSALEH FORMULIR PENDAFTARAN MAHASISWA (APPLICATION FOR GRADUATE ADMISSION)

Panduan Pendaftaran, Pengisian dan Pengiriman Formulir USAID Scholarship PRESTASI Program

Nama. ] Laki-laki (Male) : [ ] Perempuan (Female) Agama (Religion) (Race) Status. Alamat. No. Tel (Tel. No.) No. Fak (Fax. No.) HP (Mobile) ( )

PEDOMAN PROGRAM BANTUAN DANA UNTUK KEGIATAN KEMAHASISWAAN

BUKU PANDUAN BIMBINGAN SKRIPSI PRODI JUDUL/TOPIK SKRIPSI

Panduan Program Bantuan Penerbitan Prosiding Seminar/Workshop Internasional

002/MAWA/DIT-BELMAWA/11 PEDOMAN PROGRAM BANTUAN DANA UNTUK KEGIATAN KEMAHASISWAAN (BEM/UKM/IOMS)

INTERNATIONAL FACULTY AND STUDENTS RATIO Insentif Program Penguatan Pembelajaran kelas-kelas berbahasa Inggris.

PROGRAM POST DOCTORAL

MENULIS SURAT LAMARAN + Dewi Anggraini, S.Psi, MA CURRICULUM VITAE

Surat Pendaftaran Masuk Kansai University of International Studies Japanese Language Course Tahun Tulis Alfabet Jenis kelamin L / P.

Pertukaran Mahasiswa Tanah Air Nusantara (PERMATA) Kopertis Wilayah VII Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi

PEDOMAN PROGRAM BANTUAN DANA UNTUK KEGIATAN KEMAHASISWAAN (KO DAN EKSTRA KURIKULER)

PT INDONESIA CHEMICAL ALUMINA

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA

BUKU PANDUAN BIMBINGAN SKRIPSI

REVISI PANDUAN PROGRAM BANTUAN SEMINAR LUAR NEGERI BAGI PENELITI/DOSEN DI PERGURUAN TINGGI TAHUN 2011

Major Subject / Study / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto / / Upto /

ITS Raih Medali Perak Kompetisi 5R se-jawa Timur

PEDOMAN PROGRAM BANTUAN DANA KEGIATAN KEMAHASISWAAN (KO DAN EKSTRA KURIKULER)

Form No : INA-VTJ-HRMF-002 Page(s) : 5 Issued : 01. RECRUITMENT APPLICATION FORM/ Form Pendaftaran Rekruitmen. Page 1

BANTUAN PENYELENGGARAAN SEMINAR INTERNASIONAL TERINDEKS SCOPUS BAGI JURUSAN DI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN ANGGARAN 2018

Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Penyelenggaraan Konferensi Internasional Tahun 2016

KATA PENGANTAR. Padang, 16 Februari SOP Skripsi Prodi Psikologi S1

PANDUAN HIBAH KONSORSIUM KEILMUAN TAHUN 2017

B. PENELITIAN KERJASAMA LUAR NEGERI DAN PUBLIKASI INTERNASIONAL

PEDOMAN LAPORAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA. Tim Penyusun : Prodi Sistem Informasi

WORKSHOP HIBAH BANTUAN SEMINAR LUAR NEGERI

1 P a n d u a n P e n d a f t a r a n S M P P s U N Y

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL PENINGKATAN KAPASITAS PENELITI DALAM PENYUSUNAN PROPOSAL MULTIDISIPLIN BATCH I (SATU)

PRINCESS SRINAGARINDRA AWARD

SOP Penerimaan Mahasiswa Baru Program Doktor Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada

Panduan Pendaftaran, Pengisian dan Pengiriman Formulir USAID Scholarship PRESTASI Program

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA Nomor : 835/SK/R/UI/2006

Application form. Information on your organisation:

FORMULIR LAMARAN PROGRAM DOKTOR

Survei Alumni Prodi Manajemen

PANDUAN KERJA SAMA TRANSFER KREDIT POLTEKKES KEMENKES DENGAN PERGURUAN TINGGI DI LUAR NEGERI

Panduan Program Bantuan Penerbitan Prosiding Seminar/Workshop Internasional Dalam Rangka Program WORLD CLASS UNIVERSITY IPB 2016

Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Penyelenggaraan Konferensi Internasional Tahun 2017

Hibah Penelitian Fakultas 2016 PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL HIBAH PENELITIAN FAKULTAS TAHUN ANGGARAN 2016

PERATURAN REKTOR NOMOR : f a /PR/REK/20/BPA/IxI20L2

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR ONLINE USMP POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE

II. PENELITIAN KERJASAMA LUAR NEGERI DAN PUBLIKASI

ANALIS PENGUASAAN BAHASA INGGRIS MAHASISWA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA KAMPUS PALEMBANG

* ANY CHANGE OF SCHEDULE AND LOCATION SHOULD BE SUBMITTED THROUGH THE INDONESIAN CONSULATE GENERAL IN LOS ANGELES

ITS IO Essay Competition 2013 ITS IO Student Study Excursion 2013 (Thailand) ITS IO Staff Internship 2013 (Thailand)

PANDUAN. Hibah Pertukaran Mahasiswa PGSD melalui SPADA Indonesia. Direktorat Pembelajaran Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan

FORM PENGAJUAN KLAIM LION AIR TRAVEL INSURANCE

Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pengajaran UII

PANDUAN PENELITIAN KOMPETITIF MAHASISWA

PANDUAN RISET KOLABORASI INTERNASIONAL UNIVERSITAS SRIWIJAYA TAHUN 2015

PANDUAN PENYUSUNAN ROPOSAL HIBAH PENGEMBANGAN KONSORSIUM KEILMUAN BAGI PERGURUAN TINGGI NEGERI (HIBAH PKK-PTN) TAHUN 2015


SOP Ujian Komprehensif Program Doktor Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada

SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Formulir Lamaran Program Magister

PEDOMAN BANTUAN DANA PEMBERDAYAAN UNIT KEGIATAN MAHASISWA

Form : F-HRD- PERSONAL INFORMATION FORM Untuk staff keatas (Harap ditulis dengan huruf cetak) (Please writein block letters)

BUKU BIMBINGAN SKRIPSI/TUGAS AKHIR NAMA : NIM : JUR/PRODI : JUDUL SKRIPSI / TUGAS AKHIR

PANDUAN SELEKSI STUDENTS EXCHANGE THAILAND

UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN PROGRAM PASCASARJANA

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL PENINGKATAN KAPASITAS PENELITI DALAM PENYUSUNAN PROPOSAL MULTIDISIPLIN TAHUN ANGGARAN 2017 BATCH 1 (SATU)

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA

PETUNJUK TEKNIS INTERNATIONAL SEMINAR FOR ISLAMIC HIGHER EDUCATION (ISFI) DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM TAHUN 2013

KERANGKA ACUAN PENYEDIAAN GUEST LECTURER UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PRODI D3 & S1 DI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PANDUAN ADMISI STT AMANAT AGUNG

HIBAH PENGAJARAN REGULER

PANDUAN PENYUSUNAN ROPOSAL HIBAH PENGEMBANGAN KONSORSIUM KEILMUAN BAGI PERGURUAN TINGGI NEGERI (HIBAH PKK-PTN) TAHUN 2016

PANDUAN BANTUAN PENYEDIAAN GUEST LECTURER (VISITING SCHOLAR) UNTUK FAKULTAS/JURUSAN/PROGRAM STUDI D3 DAN S1 DI UNY 2018

Gel.2. 1 P a n d u a n P e n d a f t a r a n S M P P s S 2 / S3 G e l. 2

BAB. I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu hal yang secara umum dianggap penting

PANDUAN KOMPETISI PENULISAN BUKU REFERENSI BAGI DOSEN UNNES TAHUN 2018

Transkripsi:

LATAR BELAKANG PANDUAN PENGUSULAN PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Tahun 2014 Misi Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menuju universitas bereputasi internasional (world class university) dapat terlaksana dengan adanya dukungan internasionalisasi terhadap seluruh sivitas akademika termasuk mahasiswa. Program mobilitas mahasiswa menjadi salah satu program yang diagendakan UNY untuk menunjang misi dan visinya. Program transfer kredit sebagai salah satu bentuk program mobilitas mahasiswa, digagas untuk memberikan pengetahuan dan pengalaman kepada mahasiswa terkait atmosfir akademik dan kehidupan kampus di universitas mitra. Pengetahuan dan pengalaman ini diharapkan dapat mengembangkan wawasan internasional mahasiswa dan meningkatkan peluang mahasiswa unuk menjalin jejaring dengan mitra dalam skala luas. Program ini menawarkan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengikuti perkuliahan di universitas mitra luar negeri, diprioritaskan di universitas yang telah menjalin kerjasama (MoU) dengan UNY. Jumlah matakuliah yang dapat diambil mahasiswa maksimal 8 SKS, dilaksanakan dalam jangka waktu 1 (satu) semester atau 4 (empat) bulan. Jenis matakuliah yang diambil diprioritaskan untuk matakuliah yang dapat ditansfer ke dalam kurikulum UNY, baik matakuliah wajib maupun matakuliah pilihan; baik teori maupun praktek.. TUJUAN Program transfer kredit bagi mahasiswa UNY bertujuan untuk: 1. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengetahui dan mengalami atmosfir akademik dan kehidupan kampus di universitas mitra luar negeri; 2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengikuti perkuliahan sesuai dengan program studinya di universitas mitra luar negeri; 3. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mendapat kredit nilai dari universitas mitra, baik pada matakuliah wajib maupun matakuliah pilihan; 4. Memberikan peluang kepada mahasiswa untuk berinteraksi dan menjalin kerjasama dengan komunitas akademis dalam skala internasional. 1

PERSYARATAN DAN KETENTUAN PENGUSUL 1. Program ini terbuka bagi semua mahasiswa yang terdaftar sebagai mahasiswa aktif di salah satu program studi UNY; 2. Telah mengikuti perkuliahan sesuai program studinya di UNY selama minimal 4 (empat) semester; 3. Memiliki kemampuan akademik yang baik (rata-rata IPK minimal 3.25 dari standar 4.00); 4. Memiliki kemampuan yang baik dalam bahasa Inggris (dengan TOEFL skor minimal 500); 5. Bantuan dari KUIK diberikan untuk komponen pembiayaan yang mencakup: biaya program, transportasi PP, dan akomodasi selama maksimal 4 bulan sesuai standar yang berlaku di UNY. MEKANISME PENGAJUAN 1. Pengusul mengajukan surat permohonan kepada Kantor Urusan Internasional dan Kemitraan (KUIK) diketahui oleh Dekan. 2. Pengusul mengirimkan proposal ringkas dengan sistematika: a. Latar belakang dan rasionalisasi; b. Tujuan dan sasaran; c. Usulan rencana perkuliahan dan kegiatan akademik lain; d. Jadwal kegiatan. 3. Proposal dilampiri : a. Formulir aplikasi (format terlampir); b. Transkrip nilai; c. Sertifikat TOEFL; d. Surat keterangan sehat dari rumah sakit; e. Acceptance letter dari universitas mitra luar negeri; f. Rincian biaya yang diperlukan (menurut mata uang rupiah dan asing), terdiri atas biaya transportasi udara kelas ekonomi dari penerbangan termurah yang diperoleh, akomodasi, dan biaya pendaftaran. 4. Proposal dicetak di atas kertas ukuran A4, dikirim 1 eksemplar ke Kantor Urusan Internasional dan Kemitraan (KUIK ) UNY, Gedung Rektorat Lantai 3 Sayap Utara. 5. Usulan sudah diterima KUIK UNY paling lambat 2 (dua) bulan sebelum keberangkatan ke luar negeri/perkuliahan dimulai. 2

6. Proposal yang tidak sesuai dengan persyaratan tidak akan diproses. 7. Proposal dari pengusul akan diseleksi oleh tim dan dievaluasi berdasarkan persyaratan yang telah ditentukan dan hasil seleksi akan diumumkan melalui email/surat kepada yang bersangkutan. LAPORAN KEGIATAN 1. Setelah selesai mengikuti transfer kredit peserta segera menyampaikan laporan pelaksanaan yang disertai bukti-bukti asli pengeluaran yang sah dan sesuai ketentuan yang berlaku paling lambat 10 (sepuluh) hari kerja kepada KUIK UNY. 2. Laporan berisi: a. Deskripsi pelaksanaan transfer kredit; b. Transkrip nilai matakuliah yang diikuti di universitas mitra; c. Rekapitulasi pengeluaran dana (dilengkapi bukti-bukti asli pengeluaran); d. Jadwal pelaksanaan transfer kredit; e. Foto-foto kegiatan transfer kredit; dan f. Sertifikat (jika ada). 3. Laporan dicetak di atas kertas ukuran A4 dikirim 1 eksemplar ke Kantor Urusan Internasional dan Kemitraan (KUIK ) UNY, Gedung Rektorat Lantai 3 Sayap Utara. 3

LAMPIRAN 1. SAMPUL PROPOSAL PROPOSAL PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY LOGO UNY NAMA PRODI DAN UNIVERSITAS MITRA NAMA PENGUSUL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2014 4

LAMPIRAN 2. SAMPUL LAPORAN LAPORAN PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY LOGO UNY NAMA PRODI DAN UNIVERSITAS MITRA NAMA PENGUSUL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2014 5

FORMAT PENILAIAN PROPOSAL BANTUAN PROGRAM TRANSFER KREDIT MAHASISWA UNY Nama/NIM Mahasiswa : / Prodi/Fakultas : Universitas Mitra : Kelengkapan administrasi a. Proposal ringkas yang berisi : latar belakang, rasionalisasi, tujuan, sasaran, dan rencana kegiatan akademik b. Formulir aplikasi c. Transkrip nilai d. Sertifikat TOEFL e. Surat keterangan sehat dari rumah sakit f. Acceptance letter dari penyelenggara Keterangan No Aspek penilaian Kriteria Skor 1 Administratif a. Nilai IPK 2 Rencana kegiatan akademik c. Skor TOEFL a. Kejelasan tujuan dan sasaran kegiatan b. Rencana perkuliahan yang diikuti dan potensi kemungkinan transfer nilai c. Mutu usulan kegiatan akademik lain di luar perkuliahan 3 Universitas mitra a. Menjalin kerjasama dengan UNY dalam bentuk MoU b. Kesesuaian bidang studi tujuan dengan bidang studi pengusul 4 Kelayakan usulan biaya Total skor Masing-masing aspek dan kriteria diberi skor 1, 2,3,4,5 1 : sangat kurang 2 : kurang 3 : cukup 4 : baik 5 : sangat baik Rekomendasi : 1. diterima / ditolak 2. dengan biaya. Yogyakarta, Penilai 6

MINISTRY OF EDUCATION AND CULTURE YOGYAKARTA STATE UNIVERSITY Jl. Colombo No.1, Karangmalang, Sleman, Yogyakarta, Indonesia 55281 Phone/Fax: +62-274-520324, Home Page: www.english.uny.ac.id E-mail: international.office@uny.ac.id, interofc@yahoo.com ADMISSION FORM FOR CREDIT TRANSFER PERSONAL DETAILS 1 First Name Surname 2 Place of Birth 3 Sex Date of Birth 4 Nationality 5 Passport Number Place of Issue Date of Issue Date of Expiry 6 Email 7 Phone Number 8 Present Address (Address in Yogyakarta) CURRENT ACADEMIC BACKGROUND 1 Level (Put a tick on one of the option) 2 Faculty 3 Major/Study Program 4 Admission Year Diploma Undergraduate 7

LANGUAGE PROFICIENCY 1 Mother Tongue 2 English Good Fair Poor Score: 4 Others PROPOSED PROGRAM AND STATEMENT OF MOTIVATION 1. University/institute 2 Faculty/Study Program 2 Proposed Course/Subject 1. 2. 3. 4. 5. 6. 3 Statement of Motivation Write your Statement of Motivation that consists of the information on why you would like to pursue the course of study, what are your plan during your study, how the course of study relates to your current and future needs (± 400-500 words) 8

DECLARATION I hereby certify that the information I have provided on this application form and in any attached materials is accurate and true to the best of my knowledge and believe. Signature Full name Date (month/day/year) 9