TERMODINAMIKA. Thermos = Panas Dynamic = Perubahan

dokumen-dokumen yang mirip
FIsika KTSP & K-13 TERMODINAMIKA. K e l a s. A. Pengertian Termodinamika

Merupakan cabang ilmu fisika yang membahas hubungan panas/kalor dan usaha yang dilakukan oleh panas/kalor tersebut

A. HUKUM I THERMODINAMIKA

PROSES ADIABATIK PADA REAKSI PEMBAKARAN MOTOR ROKET PROPELAN

Fisika Dasar I (FI-321)

TERMODINAMIKA HUKUM KE-0 HUKUM KE-1 HUKUM KE-2 NK /9

Sulistyani, M.Si.

1. Siklus, Hukum Termodinamika II dan Mesin Kalor. Pada gambar di atas siklus terdiri dari 3 proses

BAB TERMODINAMIKA. dw = F dx = P A dx = P dv. Untuk proses dari V1 ke V2, kerja (usaha) yang dilakukan oleh gas adalah W =

Contoh soal mesin Carnot mesin kalor ideal (penerapan hukum II termodinamika)

Contoh soal dan pembahasan

Xpedia Fisika. Soal - Termodinamika

Hukum Termodinamika I Proses-proses Persamaan Keadaan Gas Usaha

NAMA : FAHMI YAHYA NIM : DBD TEKNIK PERTAMBANGAN TERMODINAMIKA DALAM KIMIA TERMODINAMIKA 1 FISIKA TERMODINAMIKA 2 FISIKA

Q = ΔU + W.. (9 9) Perjanjian tanda yang berlaku untuk Persamaan (9-9) tersebut adalah sebagai berikut.

HUKUM I TERMODINAMIKA

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Fisika

Termodinamika Usaha Luar Energi Dalam

Efisiensi Mesin Carnot

BAB TERMODINAMIKA V(L)

TERMODINAMIKA (I) Dr. Ifa Puspasari

Hukum Termodinamika II

KIMIA FISIKA I. nanikdn.staff.uns.ac.id nanikdn.staff.fkip.uns.ac.id (0271)

Bab 4 Analisis Energi dalam Sistem Tertutup

Teori Kinetik Zat. 1. Gas mudah berubah bentuk dan volumenya. 2. Gas dapat digolongkan sebagai fluida, hanya kerapatannya jauh lebih kecil.

Siklus Carnot dan Hukum Termodinamika II

DEPARTEMEN KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

Hukum Termodinamika 1. Adhi Harmoko S,M.Kom

W = p V= p(v2 V1) Secara umum, usaha dapat dinyatakan sebagai integral tekanan terhadap perubahan volume yang ditulis sebagai

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Fisika

γ = = γ = konstanta Laplace. c c dipanaskan (pada tekanan tetap) ; maka volume akan bertambah dengan V. D.TERMODINAMIKA

1. Dalam perhitungan gas, temperatur harus dituliskan dalam satuan... A. Celsius B. Reamur C. Kelvin D. Fahrenheit E. Henry

Panas dan Hukum Termodinamika I

HUKUM KE-1 TERMODINAMIKA

Pilihlah jawaban yang paling benar!

REVERSIBLE, IRREVERSIBLE

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

MAKALAH HUKUM 1 TERMODINAMIKA

I. Hukum Kedua Termodinamika

PENERAPAN TERMODINAMIKA PADA REFRIGERATOR (KULKAS)

4. Hukum-hukum Termodinamika dan Proses

BAB VI SIKLUS UDARA TERMODINAMIKA

Fisika Statistik. Jumlah SKS : 3. Oleh : Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Mulawarman

KONSEP DASAR THERMODINAMIKA

I. Beberapa Pengertian Dasar dan Konsep

Kunci Jawaban Latihan Termodinamika Bab 5 & 6 Kamis, 12 April 2012 W NET

Pengertian Dasar Termodinamika Termodinamika secara sederhana dapat diartikan sebagai ilmu pengetahuan yang membahas dinamika panas suatu sistem Termo

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. temperatur di bawah 123 K disebut kriogenika (cryogenics). Pembedaan ini

Antiremed Kelas 11 FISIKA

Catatan : Dalam menghitung Q dan W selama satu siklus, sebaiknya digunakan harga-harga mutlak

Gambar 1. Motor Bensin 4 langkah

Remedial UB-2 Genap Fisika Kelas XI Tahun Ajaran 2011 / 2012 P

GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

Sulistyani, M.Si.

BAB 2 ENERGI DAN HUKUM TERMODINAMIKA I

BAB VIII. Kelompok ke-1 Usaha Isotermik

Disampaikan oleh : Dr. Sri Handayani 2013

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENGERJAKAN SOAL-SOAL FISIKA TERMODINAMIKA PADA SISWA SMA NEGERI 1 MAGETAN

Perbandingan skala temperatur =================================== Celcius Reamur Fahrenheit ===================================

TERMODINAMIKA (II) Dr. Ifa Puspasari

Antiremed Kelas 11 Fisika

FISIKA DASAR HUKUM-HUKUM TERMODINAMIKA

Temperatur adalah derajat panas suatu benda. Dua benda dikatakan berada dalam keseimbangan termal apabila temperaturnya sama.

Sistem pendingin siklus kompresi uap merupakan daur yang terbanyak. daur ini terjadi proses kompresi (1 ke 2), 4) dan penguapan (4 ke 1), seperti pada

IR. STEVANUS ARIANTO 1

DAFTAR ISI BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 7

FINONDANG JANUARIZKA L SIKLUS OTTO

10/18/2012. James Prescoutt Joule. Konsep dasar : Kerja. Kerja. Konsep dasar : Kerja. TERMODINAMIKA KIMIA (KIMIA FISIK 1 ) Hukum Termodinamika Pertama

KATA PENGANTAR. Tangerang, 24 September Penulis

MAKALAH FISIKA II HUKUM TERMODINAMIKA II

Teori Kinetik Gas dan Termodinamika 1 TEORI KINETIK GAS

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III SISTEM REFRIGERASI DAN POMPA KALOR

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

BAB II LANDASAN TEORI. Refrigerasi merupakan suatu media pendingin yang dapat berfungsi untuk

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Pengertian Sistem Heat pump

SILABUS Mata Pelajaran : Fisika

INSTRUMEN PENELITIAN LPTK TAHUN 2003

Hukum I Termodinamika. Dosen : Syafa at Ariful Huda, M.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Xpedia Fisika. Kapita Selekta Set Energi kinetik rata-rata dari molekul dalam sauatu bahan paling dekat berhubungan dengan

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

IV. Entropi dan Hukum Termodinamika II

Fisika Umum (MA-301) Topik hari ini. Kalor dan Hukum Termodinamika

PENGARUH STUDI EKSPERIMEN PEMANFAATAN PANAS BUANG KONDENSOR UNTUK PEMANAS AIR

PAPER FISIKA DASAR MODUL 8 KALORIMETER

Jika benda A dan B secara terpisah berada dalam kesetimbangan termal dengan benda ketiga C, maka A dan B dalam kesetimbangan termal satu sama lain

Latihan Soal UAS Fisika Panas dan Gelombang

Rencana Pembelajaran Kegiatan Mingguan (RPKPM).

Maka persamaan energi,

TURBIN GAS. Berikut ini adalah perbandingan antara turbin gas dengan turbin uap. Berat turbin per daya kuda yang dihasilkan lebih besar.

BAB II KAJIAN TEORETIS DAN HIPOTESIS. melaksanakan proses pembelajaran adalah menilai hasil belajar siswa. Hasil belajar

MAKALAH TEMODINAMIKA KIMIA SISTEM TERMDINAMIKA. Disusun oleh: Kelompok

LAPORAN AKHIR FISIKA ENERGI II PEMANFAATAN ENERGI PANAS TERBUANG PADA MESIN AC NPM : NPM :

BAB II LANDASAN TEORI

kimia KTSP & K-13 TERMOKIMIA I K e l a s A. HUKUM KEKEKALAN ENERGI TUJUAN PEMBELAJARAN

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Prinsip Pembangkit Listrik Tenaga Gas

KALORIMETER PF. 8 A. Tujuan Percobaan 1. Mempelajari cara kerja kalorimeter 2. Menentukan kalor lebur es 3. Menentukan panas jenis berbagai logam B.

Studi Eksperimen Pemanfaatan Panas Buang Kondensor untuk Pemanas Air

Transkripsi:

TERMODINAMIKA Thermos = Panas Dynamic = Perubahan

Termodinamika Cabang ilmu fisika yang mempelajari: 1. Pertukaran energi dalam bentuk: - Kalor - Kerja 2. Sistem ----------------Pembatas (boundary) 3. Lingkungan

TIGA MACAM SISTEM 1. SISTEM TERBUKA: Ada pertukaran massa dan energi sistem dengan lingkungannya. Misal : lautan, tumbuh-tumbuhan tumbuhan 2.. SISTEM TERTUTUP Ada pertukaran energi tetapi TIDAK terjadi pertukaran massa sistem dengan lingkungannya. Misalnya: Green House ada pertukaran kalor tetapi tidak terjadi pertukaran kerja dengan lingkungan. 3. SISTEM TERISOLASI : TIDAK ada pertukaran massa dan energi sistem dengan lingkungan. Misalnya: Tabung gas yang terisolasi.

SIFAT PEMBATAS Pembatas adiabatik: tidak ada pertukaran kalor antara sistem dan lingkungan Pembatas tegar: tidak ada kerja baik dari sistem terhadap lingkungan ataupun dari lingkungan terhadap sistem

Hukum Ke I Pernyataan tentang kekekalan energi dalam sistem: U U = Q W Perubahan energi dalam ( U) sistem = kalor (Q) yang ditambahkan ke sistem dikurangi dengan kerja yang dilakukan oleh sistem. Pada sistem terisolasi Q = 0 dan W = 0 tidak ada perubahan energi dalam.

Contoh soal: Kalor sebanyak 1000 J ditambahkan ke sistem sementara kerja dilakukan pada (terhadap) sistem sebesar 500 J. Berapa perubahan energi dalam sistem? Jawab = U U = Q W = ( + 1000 K ) (-500 J) = 1500 J. Perhatikan bahwa HK 1 dalam bentuk U U = Q W Q positip : KALOR DITAMBAHKAN KE SISTEM Q negatip: KALOR DILEPASKAN OLEH SISTEM W positip KERJA DILAKUKAN OLEH SISTEM W negatip KERJA DILAKUKAN PADA SISTEM

DIAGRAM P-VP Kerja yang dilakukan gas untuk proses dari (P 1, V 1 ) ke (P 2, V 2 ) adalah Luas bagian kurva yang diarsir P P 1 P 2 P (10 5 N/m 2 ) 4 2 1 5 V (m 3 ) V 1 V 2 Contoh: hitunglah kerja yang dilakukan gas jika mengalami proses seperti pada gambar di samping ini! V

PERSAMAAN GAS IDEAL PV = nrt U=(3/2) nrt Contoh: suatu gas ideal mula-mula suhunya 500K, tekanannya 2x10 5 Pa dan volumenya 0,4m 3. (a)tentukan energi dalam gas ideal tersebut (b)jika kemudian gas didinginkan pada volume tetap sehingga suhunya menjadi 200K, tentukan tekanan akhir, energi dalam, kerja serta kalor yang dilepaskan gas

Diagram PV untuk 4 proses dasar P Proses Isokhorik U = Q, W = 0 Proses Isobarik W = P(V 2 V 1 ) V 1 V 2 V P Proses Isotermal W = Q = nrt ln (V 2 /V 1 ) Proses Adiabatik W = - U V 1 V 2 V

Diagram PV untuk rangkaian proses yang berbeda Suatu gas ideal mula-mula suhunya 400K, tekanan 2x10 4 Pa dan volumenya 0.001 m 3. Gas dikompresi secara perlahan pada tekanan konstan ditekan sehingga volumenya menjadi separuh semula. Kemudian kalor ditambahkan ke gas sementara volume diatur tetap konstan sehingga suhu dan tekanan naik sampai suhu sama dengan suhu mula-mula. Sistem kemudian diekspansi pada suhu tetap sehingga volumenya sama dengan mula-mula (a) Gambarkan proses-proses tersebut dalam suatu diagram P-V (b) Tentukan tekanan, suhu dan volume di akhir tiap proses (c)tentukan kerja, kalor dan perubahan energi dalam pada tiap proses

Hukum Ke II HK I kekekalan energi HK II menyatakan arah reaksi sistem. HK II dapat dinyatakan dalam berbagai bentuk. Kalor mengalir secara alami dari benda panas ke benda dingin; kalor tidak mengalir secara spontan dari benda dingin ke panas ENTROPI : DERAJAT KETIDAKATURAN Banyak proses yang irreversible: 1) Campurkan kopi dan gula lalu kocok, keduanya menyatu akan tetapi seberapapun anda kocok kembali keduanya tidak memisah lagi. 2) Pecahan gelas tidak kembali ke bentuk utuhnya. Proses alamiah cenderung menuju ketidakteraturan (entropi maximum)!

Mesin Pemanas HK II : Pada suatu mesin siklik tidak mungkin kalor yang diterima mesin diubah semuanya menjadi kerja. Selalu ada kalor yang dibuang oleh mesin. Reservoar panas Efisiensi: Q i W η = = 1 Q i Q Q o i Q o Reservoar dingin W Sebuah mesin mobil memiliki efisiensi 20 persen dan menghasilkan kerja rata-rata 20.000 J. Tentukan berapa besar kalor yang dibuang dari mesin ini perdetik? Jawab: 80.000 J

Mesin Carnot (Ideal) Menurut Carnot siklus mesin pemanas harus reversibel(dapat balik) dan tidak terjadi perubahan entropi. Ini adalah idealisasi karena kenyataannya kalor tidak seluruhnya diubah menjadi kerja (ada yang hilang dalam bentuk gesekan/turbulensi) Efisiensi (n) mesin bergantung pada selisih suhu kedua reservoir : Contoh: Sebuah mesin Carnot bekerja pada suhu 27 o C dan 327 o C. Tentukan efisiensi mesin tersebut!

MESIN PENDINGIN Reservoar panas Q 2 Q 1 Reservoar dingin W Merupakan kebalikan dari mesin pemanas. Q 1 =kalor masuk tandon (resevoir) Q 2 =kalor keluar tandon W= kerja yang ditambahkan ke sistem Q 2 =Q 1 +W Coefficient of Performance ukuran kerja sistem didefinisikan sebagai (COP)= Q 1 /W X 100% Sebuah mesin pendingin bekerja dengan daya sebesar 200W. Jika kalor yang dibuang direservoar panas tiap sekonnya adalah 250 J, tentukan koefisien performansi dari mesin tersebut!

Santai dulu ahhhh Asik euyyy. Abis kul termo istirahat dulu ahhh. aku juga sistem lho..

Penutup Banyak sekali terapan hukum-hukum termodinamika dalam berbagai bidang seperti ilmu lingkungan, otomotif, ilmu pangan, ilmu kimia dll. Untuk dapat diaplikasikan dalam berbagai bidang tersebut perlu pendalaman lebih lanjut. Pada pertemuan selanjutnya akan disampaikan materi tentang listrik statik