Konsep Deadlock. Kelompok 54.7 Ferry Sulistiyanto ( ) Ibnu Mubarok ( )

dokumen-dokumen yang mirip
DEADLOCK PADA WINDOWS DAN LINUX

Sistem Operasi. Deadlock

Sistem Operasi Komputer. Pembahasan Deadlock

Bab 7: Deadlock. Permasalahan Deadlock

SISTEM OPERASI. Deadlock.

MAKALAH DEADLOCK. DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH Sistem Operasi Dosen Penampu Bapak Adi Sucipto, Ir., M.Kom. oleh :

Bab 6. Deadlock POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR:

BAB VIII DEADLOCK ...

Sistem Operasi Pertemuan 6 Concurrency: Deadlock & Starvation. H u s n i Lab. Sistem Komputer & Jaringan Teknik Informatika Univ.

Sinkronisasi & Deadlock AGUS PAMUJI. SISTEM OPERASI - Sinkronisasi & Deadlock

Komunikasi & Sinkronisasi Proses

Masalah Deadlock. Contoh Persimpangan Jalan. Resource-Allocation Graph. Deadlock

DEADLOCK. KELOMPOK : Aurora Marsye Mellawaty Vidyanita Kumalasari Y

Deadlock. Pada kasus ini juga bisa terjadi kelaparan, yaitu ada proses yang tidak terlayani

Operating System. Synchronization & Deadlock. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan

Bab 23. Deadlocks Pendahuluan. Gambar Contoh kasus deadlock pada lalu lintas di jembatan

Sistem Operasi. Deadlock & Penanganannya. Aditya Wikan Mahastama

Deadlock. Gambaran Umum Deadlock

Pertemuan #3: Sinkronisasi dan Deadlock

Fairuz El Said Sekedar Berbagi Sistem Operasi (SO) Konkurensi KONGKURENSI

SISTEM OPERASI DEADLOCK

November Sistem operasi #0

Sinkronisasi dan Deadlock Sistem Operasi

Deadlock Ch. 7. Deadlock. SISTIM OPERASI (Operating System) IKI Johny Moningka

Concurrency C oncurrency 2 : Deadlock dan Starvation (P ( ertemuan ke ert -15) November 2014

Penggunaan Brute Force untuk Mendeteksi Potensi Terjadinya Deadlock

MODUL PRAKTIKUM SISTEM OPERASI PRAKTIKUM VIII Deadlock

PENGATURAN PROSES. Proses adalah program yang sedangdieksekusi atau sofware yang sedang dilaksanakan.

DEADLOCK. Haryono Setiadi, ST, M.Eng

Pencegahan Deadlock pada Alokasi Resource dalam Sistem Operasi Menggunakan Algoritma Greedy

Operating System: An O verview. Ch. 5: Deadlock

PRAKTIKUM SISTEM OPERASI LAPORAN RESMI MODUL 2 KONSEP DASAR SISTEM OPERASI (2)

Pertemuan 4 KONKURENSI

Konkurensi merupakan landasan umum perancangan sistem operasi. Proses-proses disebut konkuren jika proses-proses berada pada saat yang sama.

Q U I Z 3B - SOLUSI Mngt Memory + Konkurensi 2. By: Endro Ariyanto (END)

Q U I Z 3A - SOLUSI Mngt Memory + Konkurensi 2. By: Endro Ariyanto (END)

DEADLOCK & ALGORITMA OSTRICH

1. DEADLOCK. Diagram Graf

DEADLOCK PADA DISTRIBUSI DATA DAN PEMECAHANNYA

Process Control Block (PCB) Masing-masing proses Direpresentasikan oleh Sistem Operasi dengan menggunakan Process Control Block (PCB),

IMPLEMENTASI PENANGANAN DEADLOCK MENGGUNAKAN METODE TASKKILL

BAB 2 LANDASAN TEORI

MODUL 4 KONSEP PROSES, KONKURENSI, MANAJEMEN PROSES (1) M. R A J A B F A C H R I Z A L - S I S T E M O P E R A S I - M O D U L 4

7. Pengaturan Proses

Sistem Operasi. Critical section, konkurensi, mutasi exclusion, starvation dan deadlock. Juliansyahwiran, S. Kom, MTI. Modul ke: Fakultas FASILKOM

Aplikasi Graf dalam Pendeteksian Deadlock

DEADLOCK = kompi loe nge-hang tuh..

Bab 24. Diagram Graf Pendahuluan

KOMPONEN DASAR SISTEM OPERASI, DEADLOCK, DAN IMPLEMENTASI GRAF UNTUK MENDETEKSI DEADLOCK PADA SISTEM OPERASI

Optimasi Algoritma Banker dengan Algoritma Greedy

PENERAPAN KRIPTOGRAFI DAN GRAF DALAM APLIKASI KONFIRMASI JARKOM

Koordinasi Antar Proses

1/3/2013. Race Condition adalah situasi di mana beberapa proses mengakses

PEDOMAN WAWANCARA UNTUK PENGAJAR

Sistem Operasi. Kongkurensi

B. Jawablah dengan ringkas dan lengkap. (Jawaban tidak lebih dari 10 kalimat) (Nilai 40) Solusi: kata kunci dalam huruf miring.

The Critical Section Problem Algorithm III

BAB 1 PENDAHULUAN. Algoritma Banker dikemukakan oleh Edsger W.Djikstra dan merupakan salah satu

PEMAKAIAN GRAF UNTUK PENDETEKSIAN DAN PENCEGAHAN DEADLOCK PADA SISTEM OPERASI

BAB 2 LANDASAN TEORI. Secara umum, sebuah sistem komputer terbagi atas hardware, sistem operasi, program

MODUL 5 MANAJEMEN PROSES (2) (PENJADWALAN PROSES)

Pengantar Teknologi Sistem Informasi 1b. Concurency

DEADLOCK & RECOVERY SYSTEM

SISTEM BASIS DATA 2. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

Rencana Perkuliahan Sistem Operasi CSG3E3 2015/2016

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Modul ke: Sistem Operasi. Tipe penjadwalan di prosessor preemptive. Fakultas FASILKOM. Juliansyahwiran, S. Kom, MTI. Program Studi Sistem Informasi

Deadlock Kasus Pada Sistem Operasi

The Critical Section Problem Algorithm III. Muhammad Fikry Hazmi (143) Kresna Ridwan (145) Guntur Kondang Prakoso (153)

PENDETEKSIAN DAN PENCEGAHAN DEADLOCK PADA SISTEM OPERASI MENGGUNAKAN PENDEKATAN GRAPH ALOKASI SUMBER DAYA SKRIPSI. Oleh : NENNA IRSA SYAHPUTRI

DISTRIBUTED TRANSACTIONS

Oleh : Arief Ristanto ( ) Edwin Kurniawan ( )

Penjadwalan CPU. Badrus Zaman

Proses Burst Time Prioritas P P1 7 1 P2 9 3 P P4 19 2

BAB I PENDAHULUAN. untuk menyelesaikan masalah konkurensi pada sistem operasi. Mutual exclusion

OLEH : HASANUDDIN SIRAIT

Menghindari Deadlock Pada Sistem Operasi

KONGRUENSI. Pengertian. Mutual Exclusion. Masalah yang harus diselesaikan dalam kongruensi. (lebih. dapat saling berinteraksi.

SISTEM PEMODELAN SIMULASI PERMOHONAN KREDIT MENGGUNAKAN ALGORITMA BANKER

Semester Ganjil 2014 Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Caca E. Supriana, S.Si.,MT.

Laporan Tugas Scheduling Pengantar Sistem Operasi

PROSES & THREADS 2 AGUS PAMUJI. SISTEM OPERASI - Proses & Threads

RENCANA PEMBELAJARAN

Sistem Operasi. Konsep Dasar. Histogram Waktu CPU-Burst. Penjadwal CPU PENJADWALAN CPU. Pertukaran Urutan Pada CPU Dan I/O Burts

Praktikum 10. Penjadwalan CPU 2 POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 Penjadwalan CPU Premptive. ü Membuat program simuliasi Pendawalan CPU

Monitor. Makalah Sistem Operasi. Disusun oleh :

Manajemen Transaksi. Sistem Basis Data. Gentisya Tri Mardiani, S.Kom

Manajemen Keamanan Informasi

Praktikum MONITORING AND RESOLVING LOCK CONFLICTS. Tujuan :

Distributed System. 9 Concurrency Control. Genap 2011/2012. Dahlia Widhyaestoeti, S.Kom dahlia74march.wordpress.

DESKRIPSI PENJADWALAN PROSES

Penjadwalan Process. Konsep Dasar Penjadwalan Proses. Preemptive & Non-Preemtive Scheduling. Dispatcher.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Konsed Dasar Penjadualan Proses

Sistem Operasi PENGATURAN PROSES

Bab 22. Perangkat Sinkronisasi II

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERANGKAT LUNAK SIMULASI ALGORITMA BANKER TUGAS AKHIR JEANY CYNTHYA

Konkurensi. Faikul Umam

Penjadualan CPU. Konsep Dasar. Penjadualan CPU. Penggantian Rangkaian Urutan CPU dan I/O Burst

Transkripsi:

Konsep Deadlock Kelompok 54.7 Ferry Sulistiyanto (1203000455) Ibnu Mubarok (1203000544) E-mail : ibnum103@gmail.com

Pokok Bahasan Deadlock problem Tipe resource Karakteristik deadlock Pengendalian deadlock Banker s Algorithm Deadlock recovery 2

Deadlock Problem Apa itu deadlock? Analogi : Traffic stuck, antrian kendaraan yang saling menunggu Menunggu keadaan yang tidak akan pernah terjadi kebuntuan. 3

Resource Resource adalah komoditas/bahan yang dibutuhkan oleh proses untuk dapat melakukan task tertentu. Tipe-tipe resource Reusable resource Consumable resource 4

Karakteristik Deadlock Situasi deadlock dapat terjadi bila terdapat 4 kondisi yang berjalan serentak pada sistem. Mutual Exclusion Sebuah resource hanya dapat digunakan oleh sebuah proses pada suatu waktu tertentu. (resource yang nonshareable.) Hold and Wait terdapat proses yang sedang menunggu dan memegang resource. 5

Karakteristik Deadlock (cont.) Non-preemption Resource tidak dapat digunakan sebelum proses yang menggunakan telah selesai menggunakan dan kemudian melepaskannya. Circular wait Proses-proses berada dalam lingkaran. Terjadi saling menunggu resource yang sedang digunakan oleh proses berikutnya dalam lingkaran tersebut. 6

Pengendalian Deadlock Mengabaikan, menganggap bahwa deadlock tidak akan pernah terjadi. Membiarkan terjadinya deadlock, lalu kemudian segera diperbaiki/recover. Menggunakan protokol untuk meyakinkan bahwa sistem tidak akan pernah deadlock. 7

Ostrich Algorithm Algoritma paling sederhana. Mengabaikan terjadinya kondisi deadlock. Jadi apa yang harus kita lakukan jika terjadi deadlock menurut Ostrich algorithm? Cukup di restart! 8

Mendeteksi dan memperbaiki Mendeteksi apabila dalam sebuah proses terjadi kondisi yang mengarah ke circular wait. Apabila deadlock terjadi tentukan proses mana saja yang terlibat. Setelah deadlock terdeteksi, biarkan proses yang mengalami deadlock selesai menggunakan resource, agar resource bisa digunakan. Atau stop semua proses yang terlibat deadlock. 9

Penggunaan Protokol Deadlock Prevention Menggunakan method supaya tidak terjadi salah satu kondisi yang menyebabkan deadlock. Deadlock Avoidance Menghindari situasi yang dapat mengarah kepada terjadinya deadlock, sistem harus diberikan informasi tambahan yang menyatakan resource mana yang diminta proses, dan digunakan selama proses berjalan. 10

Deadlock prevention Salah satu faktor-faktor penyebab deadlock harus dapat dicegah. Mutual Exclusion Sifat alamiah sebuah resource (tidak bisa dicegah).namun, ada beberapa resource yang dapat di-spool. Hold and Wait Harus dipastikan bahwa ketika sebuah proses merequest resource, proses itu tidak sedang memegang resource lain. 11

Deadlock prevention (cont.) Non preemption Mencegah supaya tidak ada proses dalam keadaan menunggu-mendapat-resource yang sedang digunakan oleh proses lain. (seluruh proses menjadi preemption). Circular waiting Mengatur agar setiap proses hanya dapat menggunakan sebuah sumber daya pada suatu waktu. Melakukan penomoran resource. 12

Deadlock avoidance Menyeleksi request resource dari proses-proses, apabila request itu berbahaya maka requestnya akan ditunda dahulu hingga keadaan sudah aman. Membutuhkan informasi tambahan mengenai aliran resource yang diminta. Algoritma yang digunakan Algoritma Banker. 13

Deadlock detection Jika tidak terdapat deadlock prevention atau avoidance dalam suatu sistem diperlukan suatu mekanisme untuk mengetahui terjadinya deadlock. Menggunakan algoritma untuk mendeteksi adanya deadlock. Memeriksa penggunaan resource oleh proses- proses 14

Save vs Unsafe state Ketika terjadi resource request, sistem harus memastikan proses berada dalam safe state Safe state sistem dapat mengalokasikan resource untuk tiap-tiap proses dan mencegah terjadinya deadlock Unsafe state sistem tidak dapat mengatur alokasi resource untuk tiap proses 15

Safe vs Unsafe state (cont.) Jika sistem berada dalam kondisi safe state, berarti tidak terjadi deadlock. Jika dalam kondisi unsafe state, kemungkinan bisa terjadi deadlock. 16

Banker s algorithm Setiap proses harus mengklaim berapa jumlah maksimum resource yang akan digunakan. Jika resource tidak tersedia maka permintaan ditunda. Setiap proses yang telah selesai harus mengembalikan resource yang dipakai. 17

Banker s Algorithm Proses Alokasi Maks Tersedia P1 2 5 2 P2 4 8 P3 2 3 P1 2 5 4 P2 4 8 P3 - - P1 - - 6 P2 4 8 P3 - - 18

Kelemahan Banker s algorithm Proses kebanyakan belum mengetahui jumlah maksimum resource yang dibutuhkan. Jumlah proses tidak tetap. Beberapa resource dapat diambil dari sistem sewaktuwaktu. Algoritma membuat sistem untuk memenuhi permintaan hingga waktu yang tidak terbatas. 19

Deadlock Recovery Pemulihan deadlock dapat dilakukan melalui: Hapus semua proses yang terlibat dalam deadlock. Rollback dan restart proses. Secara bertahap hapus proses-proses yang terlibat deadlock hingga tidak ada deadlock lagi. Secara berurutan, preempt resourceresource sampai tidak ada deadlock. 20

Summary Deadlock berpotensi terjadi pada sistem dengan multiproses akibat penggunaan resource bersama yang mengakibatkan konflik. Ada beberapa cara untuk menghandle deadlock ini, namun tidak ada solusi umum mengenai deadlock. Masing-masing teknik mempunyai kelemahan. 21