PETUNJUK PENDAFTARAN ONLINE OLYQ 2016

dokumen-dokumen yang mirip
Manual Book For Customer

b. Buka Daftar STTD yang ada pada akhir halaman, isikan NIK, nomor Kartu Keluarga, NIK Kepala Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

Dokumen ini menerangkan cara penggunaan dan fitur-fitur yang terdapat pada system registrasi koperasi online ini.

PETUNJUK UMUM APLIKASI & TATA CARA PENDAFTARAN PPDB ONLINE TINGKAT SMP KOTA TANGERANG SELATAN

Manual Daftar NIU dan Pembelian Formulir UPCM. Manual Pendaftaran NIU

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

Isikan alamat website

PANDUAN SMART ONLINE

Silahkan lakukan login sesuai dengan username dan password masing-masing Kabupaten/Kota.

DAFTAR ISI. 1. Alur Pendaftaran PBSB Secara Umum Pendaftaran Pesantren Isian Data Santri... 8

User Manual Aplikasi Surat Rekomendasi Ditjen SDPPI Kominfo

Totalitas Dalam Pelayanan Menjadi Kebanggaan. Rabu, 28 Januari 2015

Aplikasi permohonan paspor online adalah aplikasi yang dibuat untuk menghindari penumpukan calon pemohon paspor di unit layanan paspor / kantor

PANDUAN SMART ONLINE

PBSB Kementerian Agama RI Government Office Jalan Lapangan Banteng Barat No. 3 4 (021)

TUTORIAL PENDAFTARAN ONLINE pada portal

Tutorial ini akan menjelaskan Prosedur Transaksi Pembelian Kartu Pin Sahabat SBL.

Career Development Center UNPAR MANUAL BOOK MAHASISWA

Universitas Islam Negeri Surabaya USER GUIDE SISTEM PENDAFTARAN ONLINE PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE (UINSA) PENDAFTAR

GUIDE BOOK BANGSEMAR GERBANG SEMINAR

Panduan Registasi Ulang Secara Online WORLD CULTURE FORUM 2016 REGISTRATION. Image 001. Homepage Menu

TATA CARA PENDAFTARAN PMB ONLINE (

Petunjuk Pembayaran Melalui Bank Mandiri. Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN 2012)

BAB IV TAMPILAN HASIL DAN PEMBAHASAN

DOKUMEN MANUAL PESERTA FKPS ONLINE Fasilitator Keamanan Pangan Sekolah 2016

SYSTEM DAN MEKANISME BISNIS EVOLION

Halaman Utama Web Karir PT. Astra Honda Motor Daftar Akun Nama Lengkap Nomor Handphone Masukan Kode Captcha

Akses Perizinan Online

GUIDE BOOK NON UNUD BANGSEMAR GERBANG SEMINAR

A. ADMIN. Form Login Admin

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

Gambar 1. Halaman Utama E-PROCUREMENT. Panduan Aplikasi eproc Rekanan

BUKU PANDUAN PENERIMAAN NASABAH SECARA ELEKTRONIK / ONLINE

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

Petunjuk Pemakaian Sistem Halaman Login Admin dan Karyawan Gambar Halaman Login

b. Buka Formulir Pendaftaran yang ada pada akhir halaman, isikan nomor NIK, nomor Kartu Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

PAUS MAHASISWA. TATA CARA REGISTRASI Padjadjaran Authentication System (PAuS ID) Mahasiswa

PANDUAN PENGGUNA. Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia PADAMU NEGERI

Panduan Pelaporan SPT Tahunan Orang Pribadi Secara Elektronik. JKTIDH-2 Human Capital Information Management

PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG TAHUN 2017

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

User Manual. Sistem e-ska untuk Eksportir

Website : Mobile : Twitter

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

Manual Book E-KIR DKI Jakarta.

BUKU MANUAL TSP/CSR KAB. MOJOKERTO

PANDUAN PENDAFTARAN REGISTRASI ONLINE TRY OUT UJI KOMPETENSI TTK INDONESIA PANITIA TRY OUT UJI KOMPETENSI AHLI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK

MANUAL BOOK. Integrasi SID Bankum dengan SDP. Badan Pembinaan Hukum Nasional. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia

Manual Tutorial New Seller Office

CARA MENDAFTAR MELALUI PC (Komputer/Laptop)

POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA III

PANDUAN PENDAFTARAN ON-LINE PRODI D-III

PUSIDO Tata Cara Pemesanan SNI Melalui

manual aplikasi e-planning pendis

Sistem Informasi Manajemen Beasiswa Daring (SIMBaDa)Portal

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

1. Registrasi User Baru ( Signup! )

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SELEKSI LPDP. Pengguna : Reviewer wawancara

Aplikasi Penjualan Batako Ringan Pada Vivaldi Indo Pratama Yogyakarta

fidusia online oleh notaris dapat digambarkan sebagai berikut :

BAB IV DESAIN DAN UJI COBA

User Guide Membership.

e-p3kgb MANUAL APLIKASI REGISTRASI KEGIATAN P3KGB edisi revisi 1

A. Memulai Aplikasi PMB Online B. Proses Pendaftaran Akun C. Proses Pendaftaran S1 Tes Masuk Reguler Validasi Pembayaran...

Panduan PPDB Online. Supported by : PT. Indo Global (iglobal) Nusa Persada Copyright All rights reserved

Petunjuk Pembayaran Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri ( UMPTKIN )Tahun2015 MelaluiBank Mandiri

3. Setelah ada notifikasi sukses, sistem kami akan mengirimkan aktivasi ke alamat yang Anda gunakan pada saat registrasi. Buka terse

Aplikasi Event Portal dapar diakses melalui web dan mobile application. 1. Prosedur Penggunaan Aplikasi Berbasis Website

AKADEMI KEPERAWATAN RUMAH SAKIT DUSTIRA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA

TUTORIAL LANGKAH LANGKAH

Student s Guide. Portal Akademik. Panduan Mahasiswa. Sistem Informasi Terpadu UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

sebelumnya, yaitu hasil Aplikasi Pemesanan Kamar pada Hotel Relasi (php) yang bertujuan untuk membuat suatu aplikasi web pemasaran pada Hotel

KPP Pratama Bandung Cibeunying, Sosialisasi Pelaporan SPT PPh 1770 S dan 1770 SS via e-filing

Storyboard. Username: user1. Password : ****** Login

Petunjuk Pembayaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN 2011) Jalur Undangan

Mengacu kepada PIN Nr.: 019/2011 tentang "PROCEDURE CORPORATE ONLINE BOOKING GARUDA"

PANDUAN SINGKAT TATA KELOLA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

Panduan Pendaftaran. Proses pendaftaran dilakukan secara online di

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENGANGKUT) VERSI 1.0

MANUAL PENGGUNA SILON. TIPE PENGGUNA: Pasangan Calon

MANUAL APLIKASI STRA. Surat Tanda Registrasi Apoteker.

MANUAL PROCEDURE PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Pengguna: Mahasiswa

Ditulis oleh Admin Sritanjung Selasa, 22 September :21 - Terakhir Diperbaharui Selasa, 22 September :31

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

1. Home (Daftar Rekrutmen)

PANDUAN ADMIN DAN OPERATOR PROVINSI DKI JAKARTA

PANDUAN SISTEM PENDAFTARAN PMB POLTEK KEDIRI 2017/2018 TUTORIAL PENDAFTARAN ONLINE MAHASISWA BARU POLITEKNIK KEDIRI TAHUN AKADEMIK 2017/2018

Mengisi KRS di Web Sistem Informasi Akademik Mulai 5 26 Agustus Upload Bukti pembayaran. di Sistem Informasi Akademik

Perubahan mekanisme pengajuan dan aplikasi NILEM PKBM

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

TATA CARA PENDAFTARAN ONLINE VERSI NARASI (Tata Cara Pendaftaran UM PNJ sama dengan cara di UMPN )

Dalam aplikasi pendeteksi penyakit pada tanaman kopi dengan layanan berbasis. pengguna. Adapun penjelasan tahapan tahapan sebagai berikut :

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING OBAT PANITIA

Panduan Pengajuan UP Di E-Finance

PANDUAN GESEK TUNAI ONLINE. For customer

Halaman Utama (Login)

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.0

Daftar Isi. Daftar Gambar

Transkripsi:

PETUNJUK PENDAFTARAN ONLINE OLYQ 2016 Pendaftaran OLYQ 2016 dilakukan melalui akun Sekolah. Pertama, buatlah akun sekolah melalui alamat: http://jpsm-indonesia.web.id/account/register/sekolah. Isi formulir, username dan password jangan sampai lupa karena akan digunakan sebagai akses masuk ke system JPSM. Jika kode verifikasi tidak terkirim, silahkan komunikasi dengan admin agar kode verifikasi dikirim secara manual. Setelah mendapatkan kode verifikasi, klik tombol AKTIVASI AKUN dan masukkan kode yang sudah diterima. Ketika Anda melakukan verifikasi, system akan mengarahkan Anda ke halaman pengaturan akun anda. Setelah anda masuk ke system, masukkan data siswa dan guru yang akan mengikuti lomba.

Klik tombil TAMBAHKAN SISWA untuk menambahkan data siswa baru. Setelah di isi, maka pada list data siswa muncul table. Kolom KODE berisi kode registrasi untuk siswa yang bersangkutan. Jika akan melakuka perubahan data atau menghapus data siswa, pilih tombol TINDAKAN. Gambar diatas menunjukkan bahwa siswa dengan nama SHIFRENO AVISENA memiliki kode 1e9b5e1e. Gunakan kode tersebut untuk melakukan registrasi siswa yang bersangkutan. Registrasi ini bertujuan untuk membuat akun siswa, karena pendaftaran hanya dapat dilakukan melalui akun siswa yang bersangkutan. Masuk ke halaman registrasi dengan alamat: http://jpsm-indonesia.web.id/account/register/index. Pilih SISWA pada radio button, lalu masukkan kode pada kolom yang tersedia. Klik tombol CEK. Jika kode yang dimasukkan benar, maka kolom nama akan terisi secara otomatis sesuai dengan data yang sudah dimasukkan sebelumnya. Isikan username dan password, simpanlah baik-baik jangna sampai lupa. Username dan password ini akan digunakan sebagai akses masuk dikemudian waktu. Setelah melakukan pendaftaran, system akan mengarahkan Anda ke halaman pengaturan akun. Pilih menu LOMBA untuk melakukan pendaftaran OLYQ 2016.

Pilih tombol EVENT DETAIL untuk melihat daftar lomba yang tersedia untuk Anda. Jika anda login sebagai SISWA, misalnya, maka tombol JOIN NOW akan aktif. Artinya, lomba tersebut tersedia untuk anda. Klik JOIN NOW untuk mendaftar lomba. Pendaftaran selesai, siswa yang bersangkutan sudah terdaftar di system.

Pada dasarnya, pendaftaran dilakukan secara MANDIRI oleh peserta melalui akun masing-masing. Misalnya, lomba kategori SISWA SMP maka tombol JOIN NOW hanya akan muncul pada akun siswa yang terdaftar pada sekolah jenjang SMP. Tombol PAYMENT digunakan jika siswa yang bersangkutan akan melakukan pembayaran lomba secara mandiri. Detail nominal pembayaran tersedia setelah anda masuk ke halaman PAYMENT. Jika siswa yang bersangkutan akan MEMBATALKAN lomba yang dimaksud, klik tombol CANCEL JOIN. Maka siswa yang bersangkutan sudah terhapus dari list lomba. CANCEL JOIN hanya dapat dilakukan selama periode pendaftaran.

Pencetakan KARTU LOMBA dilakukan dengan cara klik tombol PRINT CARD AND VALIDATE. Tombol ini akan aktif jika anda sudah melakukan pembayaran. Lakukan konfirmasi pembayaran anda agar administrator segera melakukan VALIDASI. Kartu pendaftaran diatas menunjukkan kartu yang belum VALID (TEST). Panitia hanya akan mengakui kartu pendaftaran yang VALID. Simpan kartu tersebut untuk keperluan REGISTRASI ULANG dan saat pelaksanaan perlombaan. Sekarang kita masuk kembali kea kun sekolah. Lakukan login dengan username dan password yang sudah anda buat sebelumnya.

Masuk ke halaman EVENT DETAIL. Jika anda masuk sebagai akun SEKOLAH, maka terdapat tombol PARTISIPANT FROM MY SCHOOL. Klik tombol tersebut untuk melihat daftar peserta dari yang bersal dari sekolah anda. Pada halaman participant, terdapat total biaya yang harus dibayarkan. Klik INVOICE untuk melihat dan mencetak nota pembayaran. Klik TINDAKAN untuk melihat detail perlombaan yang diikuti siswa yang bersangkutan serta untuk melakukan CETAK KARTU.

TICKET CODE adalah kode pembayaran. Kode ini untuk mempermudah admin dalam melakukan validasi. Oleh karena itu, mohon untuk melakukan transfer sesuai dengan nominal yang tertera pada NOTA. Catatan dari DEVELOPER: System ini saya buat agar sekolah-sekolah Muhammadiyah terbiasa dengan system informasi. Bukannya menambah keribetan, tapi ini sekalian untuk pembelajaran. Mohon maaf jika ada keterbatasan, mohon sampaikan masalah yang dijumpai kepada saya melalui WA. Whatsapp only ya.. Farid Suryanto, Developer web JPSM. Founder dan CEO Sunhouse Digital.