BAB III JUAL BELI SUKU CADANG MOTOR HONDA DENGAN SISTEM JATUH TEMPO DI DEALER HONDA CV. SINARJAYA KECAMATAN BUDURAN KABUPATEN SIDOARJO.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. pada tanggal 4 September 2003 yang beralamat di JL. Raya R.C Veteran no

BAB II PROFIL INSTANSI. menggantikan PT. Duta Putra Sumatera sebagai main dealer sepeda motor Suzuki

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. hanya kebutuhan primer saja tapi kebutuhan lainnya, salah satunya adalah

BAB II HASIL SURVEY. seperti Stamping, Casting, Engine dan Assembly di area industri Sunter Jakarta.

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. sangat penting dalam laju perkembang perekonomian Indonesia. Pada saat sekarang

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN

BAB III OBJEK PENELITIAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN. Berikut ini adalah data tentang perusahaan PT LION BROTHER.

BAB IV GAMBARAN UMUM PT. RIAU JAYA CEMERLANG CABANG NANGKA PEKANBARU

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. : Hitech Mall Lt. 1C-68, Jl.Kusuma Bangsa Surabaya.

BAB 2. PT Asean Motor International adalah salah satu main dealer sepeda motor. Centre Jl. Mangga Dua Raya Blok B no. 5 Jakarta Utara.

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 TATA LAKSANA SISTEM YANG BERJALAN

BAB III METODELOGI PENULISAN. Pembuatan karya ilmiah ini mengunakan jenis data kulaitatif, menjelaskan fakta yang

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. ramli, Tepatnya pada tanggal 30 mei 2004 yang beralamatkan di Jl soekarno hatta

BAB I PENDAHULUAN Bentuk Usaha PT. Karya Sarana Cipta Mandiri

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN. merupakan perusahaan yang bergerak di bidang supplier handuk dan sprey ke

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. keras mencoba menggapai bintang bintang. Kata ASTRA diambil dari nama

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Seiring perkembangan saat ini, pentingnya sistem informasi hampir dirasakan berbagai jenis bidang usaha,

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. 1. Sejarah singkat PT. AHASS Indonesia. komponennya diimpor dari Jepang dalam bentuk CKD (completely knock

BAB IV GAMBARAN UMUM HONDA SALATIGA JAYA

BAB 3 ANALISA SISTEM INVENTORI PERUSAHAAN Sejarah Perusahaan P.T Berkat Jaya Komputindo

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi adalah serangkaian subsistem informasi yang. menyeluruh dan terkoordinasi secara rasional terpadu yang mampu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Kian Tie, Bapak William Soerdjaya (Tjia Kian Liong), dan Bapak E. Harman

1.1 GAMBARAN UMUM OBJEK OBSERVASI

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Hasil Wawancara. sepeda motor dan pelayanan jasa service motor. Yamaha dengan tipe-tipe Vega, V- IXION, Jupiter, Mio, Scorpio

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Honda Authorized Service Station) ini diberdiri pada tahun 1992 tepatnya pada

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pertumbuhan industri otomotif di Indonesia, salah satunya adalah

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV PROFIL PERUSAHAAN. pekanbaru maka PT. Global Jaya membuka cabang di kota Pekanbaru

ANALISIS PROSEDUR PENJUALAN PADA CV. DELI MITRA LESTARI CABANG TEBING TINGGI. Eka Mayastika Sinaga, SE, M.Si STIE Bina Karya Tebing Tinggi ABSTRAK

BAB 3 OBJEK PENELITIAN. PT Bediri Mobilindo merupakan salah satu perusahaan pembiayaan dan

III. METODE PENELITIAN. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis data kualitatif. Analisis

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN

BAB II DISKRIPSI PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM KARDI PUTERA MOTOR

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III. Penelitian merupakan serangkaian aktivitas yang dilakukan secara sitematis, logis

BAB 2 GAMBARAN UMUM OBJEK. bidang penjualan, reparasi, serta suku cadang kendaraan roda dua dengan merek

SISTEM INFORMASI PELAYANAN JASA SERVIS MOTOR DI BENGKEL YAMAHA MOTOR. Kemajuan Teknologi bertambah canggih

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi industri manufaktur dalam beberapa dekade terakhir ini

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. awal di Jl. K.L. Yos Sudarso No CDE, dan pindah pada awal tahun 2004

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 3 OBJEK PENELITIAN

PERBEDAAN PERLAKUAN PEMBELI SEPEDA MOTOR SECARA KREDIT DAN TUNAI DI DEALER PT. LUMENINDO GILANG CAHAYA RUNGKUT SURABAYA

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. nama PD. Surya Motor, didirikan oleh almarhum Bapak Setiawan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. service serta penjualan accesories dan sparepart khususnya untuk kendaraan bermotor

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan untuk terus berkembang agar dapat bertahan dalam kancah

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. PT Mitra Makmurjaya Mandiri adalah sebuah perusahaan yang bergerak di

BAB III OBJEK PENELITIAN. Pada tanggal 6 Januari 2002 PT Prima Auto Mandiri didirikan di Tebet dengan

BAB 3 ANALISA SISTEM YANG BERJALAN. digital merk Jadever, LOCOSC & Vibra (Shinko Denshi Co, Ltd). Kategori produk

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. 10, Surabaya merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa dan dagang

BAB 3 ANALISIS SISTEM

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TENTANG JUAL BELI SUKU CADANG MOTOR HONDA DI DEALER HONDA CV. SINARJAYA KECAMATAN BUDURAN KABUPATEN SIDOARJO

BAB 1 PENDAHULUAN. PT United Tractors Tbk (PTUT) merupakan salah satu distributor alat-alat berat

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. perbengkelan dan pemasaran kendaraan bermotor, ban,acc, oli dan lain-lain. Pada

Hasil Wawancara dengan CV. AGH. Tanggal Wawancara : 22 Oktober 2013

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Showroom Kardi Putera Motor pertama kali berdiri pada tahun 1997 dengan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. menuju perubahan ke era modern. Perkembangan itu salah satunya ditandai dengan

3. RUANG LINGKUP SOP penjualan tunai ini meliputi flowchart prosedur penjualan tunai, penjelasan prosedur, dan dokumen terkait.

BAB 3 OBJEK DAN METODE PENELITIAN

Judul : Prosedur Penagihan Piutang di PT. Astra Internasional Tbk. AUTO 2000 Kantor Cabang Sanur ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. 2 Berdasarkan wawancara dengan Nia, mahasiwa UKSW pada hari Minggu 11 Desember

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. Jakarta oleh Bapak Eddy. CV. Mutiara Electronic terletak di Ruko Taman Permata Buana

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

PROSEDUR PEMBELIAN BARANG DAN PERLAKUAN HUTANG PADA PT. ANDALAN SURYA KENCANA : TIFANNY SYAM NPM :

BAB I PENDAHULUAN. telepon dan pelanggan yang datang langsung ke alamat CV. GI. Selama ini CV. GI memasarkan produknya secara semi online dan

BAB III PROSES PENGUMPULAN DATA. III.1. Sejarah Singkat PT Kurnia Mulia Citra Lestari

BAB II HASIL SURVEY Gambaran Umum Perusahaan Zam Zam. Perusahaan Zam Zam merupakan perusahaan home industri yang berdiri

LAMPIRAN 1. Internal Control Questioner. Penjualan. No Pernyataan Y = Ya

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. I. Implementasi Sistem Informasi atas Pembelian dan Penjualan pada CV.

Lampiran Dokumen Delivery Order Sementara 1 transaksi. Lampiran Dokumen Sales Order 1 transaksi

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN TUJUAN BASIS DATA

LAMPIRAN 1 DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA. direktur PT. Surya Terang Pratama dan Bapak Ali selaku manajer keuangan.

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN. bidang produksi genteng metal dan batu bata. Dengan pabrik yang terletak di Jl.

BAB III OBJEK PENELITIAN

BAB II HASIL SURVEY. setidaknya lebih dari 6 tahun. Awal mula CV MJS berdiri karena pemilik melihat

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. PT. TRIJAYA BAN adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SIKLUS PENDAPATAN PT. TIRTAKENCAN A TATAWARN A YANG BERJALAN

BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. PT Bintang Citra Motor adalah sebuah dealer motor Yamaha yang menjual

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI BERJALAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB 3 ANALISIS PROSES BISNIS BERJALAN

BAB I PENDAHULUAN. investasi besar yang dilakukan oleh pihak perusahaan, perusahaan skala kecil

BAB I PENDAHULUAN. UD. Rohmat Jaya adalah suatu perusahaan kerupuk yang didirikan pada

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV PEMECAHAN MASALAH

BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. Bengkel ini berada di bawah naungan PT. AHM (Astra Honda Motor) dengan PT.

BAB I PENDAHULUAN. kendaraan tersebut harus masuk bengkel untuk di service dan tidak bisa digunakan

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. berlokasi di Jl. Naripan No. 40 Bandung. CV Karsa Perdana Mandiri mendapat

BAB IV AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN, PIUTANG USAHA DAN PENERIMAAN KAS PADA PT GITA MANDIRI TEHNIK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

1. Bagaimana awal berdirinya PT. Kusuma Kemindo Sentosa? Apakah profil. perusahaan distributor yang berurusan terutama di bidang industri kimia,

Transkripsi:

BAB III JUAL BELI SUKU CADANG MOTOR HONDA DENGAN SISTEM JATUH TEMPO DI DEALER HONDA CV. SINARJAYA KECAMATAN BUDURAN KABUPATEN SIDOARJO. A. Gambaran Tentang Lokasi Penelitian 1. Sekilas Dealer Honda CV. Sinarjaya Dealer CV. Sinarjaya merupakan salah satu perusahaan otomotif dalam bentuk jual beli motor Honda yang yang terletak di daerah Kabupaten Sidoarjo, yaitu dengan alamat jalan Banjarkemantren No. 14 Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo. Dealer Honda ini mulai beroperasi sejak bulain mei tahun 2004. 1 Dealer Honda CV. Sinarjaya melayani penjualan motor Honda dengan dua sistem yaitu cash and credit dengan fasilitas H1-H2-H3 ( 3 in 1 ). Yang dimaksud dalam fasilitas H1-H2-H3 yaitu : a) H1 (marketing) Pelayanan pembelian kendaraan bermotor Honda dengan pemilihan pembayaran atau pembiayaan secara tunai maupun kredit yang didukung dengan tim penjualan yang mengerti akan kebutuhan konsumen. 1 Dokumen Profil Dealer CV. Sinarjaya, Kecamatan Buduran, kabupaten Sidoarjo. 33

b) H2 (servis) Pelayanan bengkel dan perawatan, dimana melayani One Stop Service untuk perawatan atau perbaikan ringan dan berat. c) H3 (sparepart) H3 merupakan pelayanan mengenai ketersediaan suku cadang. Dimana ketersediaan suku cadang merupakan kunci utama dalam memberikan pelayanan yang memuaskan dan terbaik bagi pelanggan. 2 2. Keadaan Geografis Penelitian ini dilakukan di Dealer Honda CV. Sinarjaya yang berlokasi di Kabupaten Sidoarjo Provinsi Jawa Timur dengan alamat lengkap Jl. Banjarkemantren No. 14 Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo. Keadaan lokasi secara demografis : Luas area : 722 km² Terletak pada garis : 7.30 7.50 lintang selatan dan 112.50-112.90 Bujur timur. 2 Ainun, Wawancara, Sidoarjo, 17 Juni 2015. 34

Keadaan lokasi secara market value : a. Sebelah utara yaitu bertepatan dengan Kecamatan Gedangan. Market value dari Kecamatan Gedangan sendiri adalah : Daerah Industri (mayoritas penduduk pekerja), jumlah penduduk sangat padat, dan perumahan menengah keatas (puri surya jaya) b. Sebelah barat yaitu bertepatan dengan Kecamatan Sukodono. Market value dari lokasi sebelah bafrat adalah : Area perumahan menengah kebawah, mayoritas penduduk petani. a. Sebelah timur yaitu daerah Kecamatan Sedati. Market Value dari Kecamatan Sedati adalah : Area perumahan menengah kebawah, mayoritas penduduk nelayan. b. Sebelah selatan yaitu Kecamatan Buduran. Market value dari Kecamatan Buduran adalah : Area perumahan menengah Keatas, mayoritas penduduk wiraswasta, area industri besar (maspion). 3 3. Visi dan Misi Dealer a. Visi Visi dari Dealer Honda CV. Sinarjaya adalah, Menjadi Perusahaan yang : 1) Mempunyai nilai lebih. 2) Selalu Bertumbuh Sehat. 3) Memberikan Kesejahteraan bersama yang Berkesinambungan. 3 Dokumen Profil Dealer CV. Sinarjaya, Kecamatan Buduran, kabupaten Sidoarjo. 35

b. Misi Misi dari Dealer Honda CV. Sinarjaya adalah Memberikan Pelayanan Yang Terbaik Kepada Pelanggan Berdasarkan Proses Yang Benar. 4. Struktur Organisasi Susunan Pegawai dari Dealer Honda CV. Sinarjaya: a. Owner : Rudi Cahyono b. General Manager : Fredy Halim c. Manager Cabang : Ilham Syaril d. Area Mkt Manager : Eko Siswanto e. Operator Head : Mariana f. Akunting Cabang : Widya Sedangkan jumlah karyawan dari Dealer Honda CV. Sinarjaya ini terdiri dari 27 orang, dengan rincian: No Position Person 1 PIC 1 2 Koordinator 2 3 Salesman 10 4 Sales Counter 2 36

5 Administration 2 6 Service Head 1 7 Mekanik 4 8 Front Desk 1 9 PDI 3 total 27 4 5. Program Dealer Dealer Honda CV. Sinarjaya mempunyai beberapa progam untuk sarana promosi dan peningkatan layanan baik secara internal dan eksternal, meliputi : 5 a. Agresive Activity : 1) Pengadaan showroom event secara konsisten minimal 1 kali sebulan 2) Test ride Revo di Grebeg Pasar 3) Test ride Blade di sekolah-sekolah di pusat kota 4) Pembuatan layar warung sebagai promosi ATL 5) Kerjasama dengan instansi untuk mengadakan program khusus pegawai negeri bersama Finance Company dengan menonjolkan Revo dan Blade 6) Pelayanan ekstra : Service Ahass sd. Pk. 20.00 4 Ibid,. 5 Ibid,. 37

b. Management RO : 1) Mengoptimalkan SMS Broadcast 2) Pengadaan gathering konsumen RO di dealer minimal 1 kali sebulan c. Development Man Power : 1) Penambahan salesman di masing-masing team leader 2) Pembagian area kerja salesman untuk mengcover GC 3) Penambahan Sales Counter d. Internal Development : 1) Training Product Knowledge 2) Training Administrasi 3) Gathering Karyawan 4) Reward Karyawan Terbaik. 6 B. Praktek Jual Beli Suku Cadang Motor Honda Praktek jual beli yang terdapat dalam transaksi pembelian suku cadang di Dealer Honda CV.> Sinarjaya Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo merupakan jual beli yang mengguanakan bentuk khusus yaitu dalam islam jual beli secara pesanan. Yang menjadi objek dari jual beli tersebut adalah suku cadang motor Honda, dimana suku cadang motor ini digunakan untuk keperluan perawatan motor Honda. Jual beli dilakukan antara Dealer Honda CV. Sinarjaya sebagai pembeli dengan PT. MPM 6 Ibid,. 38

sebagai penjual. PT. MPM merupakan distributor tunggal yang menyediakan purna jual beli suku cadang motor Honda untuk daerah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur. Berikut deskripsi secara umum mengenai praktek jual beli pesanan dengan sistem jatuh tempo di Dealer Honda CV. Sinarjaya Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo. 1. Proses pemesanan jual beli suku cadang motor Honda Proses pemesanan dalam jual beli motor Honda di Dealer Honda CV. Sinarjaya ini dilakukan dengan cara online dengan menyebutkan spesifikasi suku cadang yang dipesan hingga jumlah dari suku cadang yang dipesan. Untuk pemesanan baik itu sepeda motor ataupun suku cadang dilakukan melalui sistem online yang memnag sudah disiapkan dalam proses pemesana, jadi tidak harus datang ke MPM. 7 Setelah pemesanan dilakukan maka pihak penjual yaitu PT. MPM akan memberikan balasan mengenai hari pengiriman barang ke Dealer yang memesan. 8 Menurut bapak Indra, dari divisi pemasaran MPM apabila terjadi pemesanan barang dari pihak dealer, pada saat itu juga akan dilakukan pengecekan ketersediaan barang baik dari jenis dan jumlah 7 Emil, Wawancara, Sidoarjo, 17 Juni 2015. 8 Emil, Wawancara, SIdoarjo, 17 Juni 2015. 39

stok barang. apabila ketersediaan barang mencukupi, maka akan diinformasikan kepada dealer pemesan tentang waktu barang dikirim. 9 Setelah proses tersebut, penjual akan mengirimkan suku cadang tersebut sesuai dengan ketentuan pengiriman barang yang terjadi saat pemesanan suku cadang. Saat pengiriman tersebut, petugas dari pihak penjual juga akan menyertakan faktur, yangmana faktur tersebut digunakan untuk keperluan pembayaran dan pelunasan suku cadang yang dipesan. Dalam hal pemesanan ada beberapa hal yang harus diketahui oleh pihak pembeli yaitu mengenai spesifikasi barang dan jumlah barang. Mengenai spesifikasi, pihak penjual juga akan mempertimbangkan rating dari dealer pemesan. Apabila dealer yang memesan memiliki rating yang baik maka dealer tersebut mempunyai hak istimewa dibanding dengan dealer yang mempunyai rating dibawahnya. Hak istimewa tersebut mengenai spesifikasi diatas, bahwa dealer yang mempunyai rating yang baik dibanding dealer yang lain maka dealer tersebut dalam pemilihan spesifikasi lebih luas dan tidak dibatasi oleh penjual yaitu PT. MPM. Menurut bapak Ilham selaku pimpinan dari Dealer Honda CV. Sinarjaya bahwa dalam memesan barang baik itu sepeda motor maupun suku cadang, pihak MPM memberlakukan sistem rating, 9 Indra, Wawancara, Surabaya, 24 Juni 2015. 40

tujuannya agar setiap dealer berusaha melakukan penjualan sesuai target penjualan. 10 Pemberlakuan mengenai rating tersebut juga berlaku pada pembelian suku cadang baik secara spesifikasi maupun jumlah pesanan. Sehingga, secara umum dealer tidak dapat memesan barang baik kendaraan bermotor dan suku cadang sesuai dengan keinginan dealer karena hal tersebut juga dibatasi. Dealer sebagai pembeli tidak dapat menentukan sendiri jumlah pembelian itu dikarenakan dealer tidak mempunyai hak otoritas, dengan artian dalam hal pembelian semua ditentukan oleh pihak MPM sebagai penyuplai barang. Disamping mengenai hal diatas, terdapat juga istilah indent. indent dilakukan apabila barang atau kendaraan bermotor tidak tersedia di dealer atau yang tersedia di dealer tidak sesuai dengan keinginan konsumen maka pihak dealer akan memesan barang atau kendaraan bermotor sesuai spesifikasi yang diinginkan oleh pelanggan kepada pihak penjual atau suplier yaitu MPM dikarenakan barang tersebut hanya memang terbatas adanya. 11 2. Proses pembayaran jual beli cadang motor Honda Terdapat dua model pembayaran dalam jual beli dengan bentuk pesanan, yaitu pembayaran dilakukan disaat pemesanan barang dan 10 Ilham, Wawancara, Sidoarjo, 12 Juni 2015. 11 Ibid,. 41

yang kedua dilakukan bersamaan dengan penyerahan barang kepada pembeli. Dalam pelaksaanaan jual beli suku cadang motor Honda ini di Dealer Honda CV. Sinarjaya, pembayaran dilakukan setelah barang diterima oleh dealer. Pembayaran tersebut dilakukan juga tidak secara langsung, melainkan pihak penjual atau MPM memberikan waktu 30 hari untuk melakukan pembayaran setelah barang dikirim. Akan tetapi, jika pada saat pengiriman barang pihak bengkel dealer tidak ada laporan mengenai kerusakan pada barang yang dikirim, maka hak poenggantian tersebut sudah tidak berlaku. Contohnya, jika selang beberapa hari setelah pengiriman terdapat laporan mengenai kerusakan barang pesanan maka resiko tersebut ditanggung oleh dealer. Dikarenakan, hak penggantian barang pesanan yang rusak hanya dilakukan pada saat pengiriman barang pesanan. 12 Pada saat barang dikirim dan diterima oleh dealer, sebelumnya pihak bengkel dari dealer akan memeriksa setiap barang pesanan yang dikirim, apakah dalam barang pesanan tersebut ada yang rusak ataupun tidak sesuai dengan spesifikasi saat pemesanan. Apabila terdapat barang yang rusak atau tidak sesuai maka pihak dealer meminta untuk penggantian barang sesuai jumlah barang yang rusak. Dalam penggantian barang tersebut, pihak penjual yaitu MPM tidak akan 12 Emil, Wawancara, Sidoarjo, 17 Juni 2015. 42

meminta untuk penambahan pembayaran, karena hal tersebut memang kewajiban dari pihak penjual. 13 Ada beberapa ketentuan yang diberlakukan oleh pihak penjual atau MPM apabila terjadi keterlambatan dalam pembayaran. Pertama, jika pihak pembeli atau dalam hal ini dealer tidak dapat melunasi pembayaran sesuai tempo yang ditentukan maka akan dikenakan denda. Kedua, jika terdapat keterlambatan pembayaran maka dilakukan penanggungan barang, atau barang tidak dikirim. Menurut apa yang dikatakan oleh ibu Emil selaku staff akunting dealer Honda CV. Sinarjaya, selama ini dealer Honda CV. Sinarjaya belum pernah terjadi keterlambatan barang, sehingga sanksi tersebut belum pernah dialami oleh pihak dealer. Mengenai pemberlakuan sanksi tersebut, ibu emil bagian akunting dari dealer tersebut mengatakan bahwa memang apabila terjadi keterlambatan dalam hal pembayaran baik itu kendaraan bermotor maupun suku cadang akan dikenakan sanksi yaitu antara sanksi denda dan sanksi penanguhan barang. Beliau juga mengatakan karena selama ini dealer Honda CV. Sinarjaya belum pernah mengalami keterlambatan pembayaran maka beliau tidak mengetahui secara rinci mengenai sanksi tersebut. Ibu Emil menyimpulkan sanksi itu pasti, tetapi dalam bentuknya tergantung dari pihak MPM, karena 13 Eli, Wawancara, Sidoarjo, 25 Juni 2015. 43

di dalam faktur pembayaran hanya terdapat mengenai, spesifikasi barang, jumlah barang, harga barang, dan tenggang waktu pembayaran. 14 Hal tersebut juga diungkapkan oleh ibu Hanako selaku administrasi keuangan MPM, ketika jika terjadi terlambat dalam pembayaran maka akan dikenakan sanksi. Pertama, akan diberikan peringatan, kedua akan diebrikan sanksi denda, jika terulamg kembali akan dilakukan penangguhan barang yang dipesan selanjutnya. Akan tetapi, masalah keterlambatan sangat jarang terjadi dikarenakan dalam tenggang waktu yang lumayan lama yaitu 30 hari sangat kecil kemungkinan untuk terjadi keterlambatan. 15 14 Emil, Wawancara, Sidoarjo, 23 Juni 2015. 15 Hanako, Wawancara, Surabaya, 24 Juni 2015. 44