Pengabdian Masyarakat

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN Pengabdian Masyarakat

Bisnis Kerupuk Udang, Renyah Menguntungkan

ANALISIS NILAI TAMBAH AGROINDUSTRI KECAP (Studi Kasus pada Pengusaha Kecap Cap Jago di Desa Cibenda Kecamatan Parigi Kabupaten Pangandaran)

Bahan Baku daging ikan 500 g. tepung tapioka 50 g. merica halus 1/2 sendok teh. bawang merah 7,5 g. bawang putih 1,5 g. jahe 0,5 g.

KECAP KEDELAI 1. PENDAHULUAN

IbM PENGUSAHA KERIPIK SINGKONG RUMAH TANGGA

ALAMAT RUMAH: Jalan Taman Kini Balu 3 No. 12 RT 07 RW 02 Kelurahan Tandang, Kecamatan Tembalang

BAB I PENDAHULUAN 5, , , , ,

Karya Imiah Peluang Bisnis Bisnis Manisan Buah Pala

4 KEADAAN UMUM UKM. Pulau Pasaran SKALA 1:

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Kabupaten Sumenep. Usaha ini terletak di jalan Monumen Kuda sakti No. 97 RT.

Warna pada makanan atau minuman memang kadang memberikan penampilan lain yang lebih menarik. Yuk kita bahas pewarna alami dan bagaimana membuatnya!

Studi Kasus Pengembangan Usaha : Kolaborasi PTS, PRA dan IKM Keripik Tempe Pedan

LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT Usaha Mikro Kecil dan Menengah Pembuatan Tas Erwin di Desa Jitengan Balecatur, Gamping, Sleman, Yogyakarta

LAMPIRAN 1 DAFTAR TABEL

LAPORAN Pengabdian Masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. teknologi pangan dan bahan kimia yang dibutuhkan agar mutunya baik.

Warna pada makanan atau minuman memang kadang memberikan penampilan lain yang lebih menarik. Yuk kita bahas pewarna alami dan bagaimana membuatnya!

MANISAN KERING JAHE 1. PENDAHULUAN 2. BAHAN

PENGUATAN USAHA PENGASAPAN IKAN SIDO MAKMUR KETAPANG KABUPATEN KENDAL. Jalan Menoreh Tengah X no 22 Semarang

Kecap Asin/Manis CARA MEMBUAT:

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Sejarah Berdirinya Usaha Bersama Jagung Goreng Gurih di Kelurahan

PELUANG BISNIS AYAM GORENG PRESTO. Tugas Kuliah Lingkungan Bisnis

MISS GEPENG (MIE SUKUN SEHAT GEPENG): INOVASI PRODUK MIE BERBAHAN BAKU SUKUN SEBAGAI PENGGANTI GANDUM UNTUK MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN NASIONAL

Ringkasan. Kata Kunci: Ubi Kayu, Tiwul Instan, Peningkatan Pendapatan

PELATIHAN TEKNOLOGI PEMBUATAN KECAP DARI TEMPE BUSUK SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN ANTIKANKER. Endang Dwi Siswani Sri Atun Sri Handayani

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM TOKOL (PENTOL BROKOLI) SEBAGAI JAJANAN KAYA GIZI BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN

Bahan Ajar Keaksaraan Usaha Mandiri Tema Pertanian

MANISAN BASAH JAHE 1. PENDAHULUAN 2. BAHAN

INDUSTRI KERIPIK SINGKONG

V. HASIL DAN PEMBAHASAN. Kota Palu setelah usaha pengolahan bawang goreng khas Palu. Pengusaha olahan

INOVASI PEMBUATAN SUSU KEDELE TANPA RASA LANGU

SEJARAH DESAIN. Media Promosi, Kemasan Modul 2. Udhi Marsudi, S.Sn. M.Sn. Modul ke: Fakultas Desain dan Seni Kreatif. Program Studi Desain Produk

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS

PENDAHULUAN. segar mudah busuk atau rusak karena perubahan komiawi dan kontaminasi

: Laila Wahyu R NIM :

3. Untuk mempermudah bagi mereka mereka yang berminat untuk mendirikan industri rumah tangga yang mengspesialisasikan pembuatan tempe. C.

KEADAAN UMUM WILAYAH. Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Luas daerah atau wilayah

PENINGKATAN KUALITAS PRODUK, PERLUASAN PANGSA PASAR DAN PERBAIKAN MANAJEMEN USAHA PADA HOME INDUSTRY RENGGINANG ABSTRAK ABSTRACT

KEBON BINATANG (Kerupuk Puli Bentuk Obat Nyamuk Buatan Tangan Sendiri) ABSTRAK

PENGABDIAN MASYARAKAT PADA UMKM BAKSO SAPI

Bisnis Keripik Singkong, Labanya Penuhi Kantong

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENERAPAN CPOTB DALAM PENGOLAHAN TANAMAN OBAT KELUARGA SEBAGAI RAMUAN HERBAL

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Analisis Situasi

GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

TEKNOLOGI PENGOLAHAN CABE MERAH. Oleh: Gusti Setiavani, STP

HeHeader

MODUL 4 PRESTO IKAN. Standar Unit Kompetensi: Setelah mempelajari materi ini, mahasiswa mampu membuat presto ikan yang bercita rasa enak.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. malam). Contohnya kue kaktus.jadi, makanan ringan adalah aneka makanan atau

PENGOLAHAN BUAH-BUAHAN

BUKU KEGIATAN KULIAH KERJA PROFESI

NASKAH PUBLIKASI PROGRAM IPTEKS BAGI MASYARAKAT (I b M)

Proposal Wirausaha PERENCANAAN USAHA DAGANG GATOT THIWUL HANDAYANI UNTUK MEMENUHI MATA KULIAH : ENTERPRENEURSHIP

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM

BAB I PENDAHULUAN. ditinggalkan dalam kehidupan sehari-hari. Tanpa makan dan minum yang

TEKNOLOGI PEMBUATAN SUSU DARI TEMPE BENGUK

CONTOH TEKNOLOGI PENGOLAHAN PANGAN PADA KELOMPOK BAHAN PANGAN

ARTIKEL PROGRAM IPTEKS BAGI MASYARAKAT

Kumpulan Resep Sup ( Baru )

SUSU KEDELAI 1. PENDAHULUAN

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

Filia Prima Artharina 1), Entika Fani Prastikawati 2) FPBS, IKIP PGRI Semarang

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM MASKER TIMNAS (MASAKAN KERING TIM NANAS) BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN.

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA WIRAUSAHA CERIPING SUKUN BIDANG KEGIATAN : PKM KEWIRAUSAHAAN (PKMK) Diusulkan oleh:

SELAI DAN JELI BUAH 1. PENDAHULUAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Pengembangan Usaha Karak Gebang

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL PERIZINAN PIRT (PANGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA)

PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA JUDUL PROGRAM

tips: Menyimpan Tahu Segar

tips: Menyimpan Tahu Segar

BAB II IDENTIFIKASI DATA

MANISAN KERING BENGKUANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Sektor pertanian di Indonesia mempunyai peranan yang cukup penting dalam

ANEKA RUJAK DAN ASINAN NAN SEGAR

IbM INDUSTRI RUMAH TANGGA KRUPUK MUJAIR DI DESA SENGGRENG KECAMATAN SUMBERPUCUNG KABUPATEN MALANG

KERWUK TEMPE. Yaket lndustri Pangan Untuk Daerah Pedesaan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tentang pengaruh penggunaan ampas kecap dalam ransum

PENGOLAHAN JAGUNG SEBAGAI BAHAN PANGAN. Agus Sutanto

PENDAMPINGAN PRODUKSI MENUJU STANDARISASI PRODUK BAGI UKM KRUPUK KUPANG DENGAN INTRODUKSI MESIN PENGERING LISTRIK DI DESA BALONDOWO - SIDOARJO

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi ini, muncul banyak persaingan-persaingan industri

PROPOSAL PENGAJUAN PRODUKSI KUE KERING. Dosen pengampu : Ni matuz Zuhroh, M.Si

Penuntun Praktikum Teknologi Pengolahan Hasil Ternak Islami

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM KEPANG (KECAP KETAPANG) BERGIZI TINGGI SEBAGAI PEMANFAATAN DARI BUAH YANG TERBUANG

KRIPIK TEMPE KARTIKASARI...MA NYUS...

I b M KELOMPOK PRODUSEN TAHU DI KECAMATAN WONOSARI

BAB I PENDAHULUAN. gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) di perusahaan-perusahaan

LAMPIRAN PENELITIAN. Dengan Judul : ANALISIS RANTAI NILAI (VALUE CHAIN ANALYSIS) DALAM MENCIPTAKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF PADA PENGRAJIN

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

USAHA KECIL MENENGAH KERIPIK UBI HUMOR DI KABUPATEN SUMEDANG. Diajukan untuk Memenuhi Matakuliah Marketing Prodi Desain Komunikasi Visual

BAB V HASIL PENELITIAN Pelaku Umkm Tenun Ikat, Marning Jagung, Keripik Pisang

Pengolahan, Pengemasan dan Penyimpanan Hasil Pertanian

DIVERSIFIKASI OLAHAN BUAH SIRSAK BAGI KELOMPOK PEREMPUAN DI DESA BALE ABSTRAK

VI. ANALISIS BIAYA DAN PENDAPATAN INDUSTRI RUMAH TANGGA TAHU. A. Analisis Biaya Industri Rumah Tangga Tahu di Desa Karanganayar

PEMBERDAYAAN KOPERASI INSAN FATHONAH MELALUI PRODUKSI ANEKA OLAHAN KETELA. Oleh : Edy Legowo. Abstrak

BAB I PENDAHULUAN. Industri merupakan sebuah usaha yang mengubah bahan mentah menjadi

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM SNACK PULI BARBEQUE. BIDANG KEGIATAN PKM Kewirausahaan (PKMK) Disusun Oleh:

Transkripsi:

Pengabdian Masyarakat Pembuatan Logo (Brand) dan Pengurusan Peijinan Industri Rumah Tangga (PIRT) Pada UMKM Kecap Lokasi : Balecatur Asli, Temuwuh, Balecatur, Gamping, Sleman DISUSUN OLEH : ISKANDAR BUKHORI PRODI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2016 1

BAB 1 PENDAHULUAN Usaha Kecap Manis Cap Dua Ikan, didirikan pada tahun 2010 dengan pemilik ibu Siti Jazaroh. Usaha ini tadinya merupakan usaha sambilan Bu Siti Jazaroh selain pekerjaannya sebagai guru. Alamat rumah sekaligus tempat produksi di Puri Bale Catur Asri, Temuwuh Kidul, Rt 2/31, Balecatur, Gamping, Sleman, Yogyakarta. Diusia yang memasuki pensiun Ibu Siti mulai mempersiapkan lebih intens lagi mengelola usaha yang selama ini hanya menjadi sambilan, untuk menopang perekonomian disaat pension nanti. Pemasaran yang dilakukan selama ini baru masyarakat sekitar dan di organisasi Aisyiyah. Jumlah produk yang dihasilkan setiap produksi 25 botol dan akan diproduksi lagi jika kecap tersebut habis. Harga jual kecap Rp 15.000 per botol. Produksi kecap manis yang dibuat bu Siti Jazaroh sebagai berikut: - Bahan : 1. Kedelai hitam 2. Gula Jawa 3. Garam - Bumbu : 1. Pengawet 2. Serai 3. Jahe 4. Lengkuas Cara buat : a. Kedelai dicuci, direndam 1 malam lalu dikukus sampai matang, tiriskan b. Di pep secara bersusun memakai jerami sampai ada jamurnya (putih) c. Di jemur sampai kering d. Garam dan kedelai dimasukkan dalam air panas dan direndam kurang lebih 15 hari serta dipanaskan dengan sinar matahari. e. Direbus lagi lalu diambil airnya kurang lebih 5 liter, masukkan air tersebut dengan ditambahkan gula dan bumbu sampai kemrambut. Lalu bumbu di ambil disaring dan kecap siap disajikan. 2

Skema produksi sebagai berikut: Kedelai di cuci dan direndam 1 malam Dikukus sampai matang Di pep sampai keluar jamur Dijemur sampai kering Direbus lagi Dijemur dengan sinar matahari Direndam 15 hari Garam dan kedele dimasukkan air panas Diambil airnya 5 liter Air rebusan ditambah gula dan bumbu Bumbu disaring Di Packing & diberi label Rincian Harga / sekali produksi : No Bahan dan Bumbu Jumlah / Unit Harga 1 Kedelai hitam 1 kg Rp 12.000 2 Gula Jawa 15 kg Rp 240.000 3 Garam 1 kg Rp 1.000 4 Botol, tutup botol, gas LPG Rp 38.000 5 Bumbu Rp 75.000 Total Rp 366.000 Dalam satu proses produksi dapat dihasilkan 25 botol kecil dan 9 botol besar kecap dengan modal 1 kali produksi Rp 366.000 dan dengan harga jual Rp 555.000. Jadi untuk satu kali produksi mendapatkan keuntungan Rp 555.000 Rp 366.000 = Rp 189.000 3

Usaha kecap ibu Siti Jazaroh, cukup berkembang, namun untuk memperluas pasarnya kesulitan karena: 1. Belum memiliki Sertifikat PIRT (pangan Industry Rumah Tangga). Beberapa toko distributor, mensyaratkan produk yang dijualnya memiliki PIRT dari dinas kesehatan untuk menjamin keamananya produk yang dijualnya. Hal ini membuat kecap buatan Ibu Siti tidak bisa dijual di tokotoko. Begitupun dengan konsumen seringkali menanyakan keamanan produknya karena belum adanya PIRT. 2. Sudah memiliki brand namun masih sederhana. Brand merupakan hal yang penting, selain sebagai alat promosi, juga untuk membedakan produk yang dihasilkan dengan pesaing. 3. Belum memiliki kuitansi dengan logo usaha sendiri 4. Beberapa instansi yang melakukan pemesanan, mengeluhkan tidak adanya stempel, karena untuk kuitansi yang resmi biasanya mengharuskan ada stempel untuk tanda pembayaran 4

BAB 2 SOLUSI DAN TARGET LUARAN A. Solusi Mitra Berdasarkan permasalahan yang terjadi, berikut ini solusi yang ditawarkan: 1. Karena belum memiliki sertifikat PIRT (Pangan Industry Rumah Tangga), pemasaran kecap menjadi terbatas. Beberapa toko distributor, mensyaratkan produk yang dijualnya memiliki PIRT dari dinas kesehatan untuk menjamin keamananya produk yang dijualnya. Hal ini membuat kecap Ibu Siti tidak bisa dijual di toko-toko. Berdasarkan hal tersebut, kami membantu proses PIRT (Pangan Industri Rumah Tangga). Perizinan ini dikeluarkan oleh dinas kesehatan dengan melalui serangkaian proses yang meliput: a. Pendaftaran b. Pengecekan air dan tempat usaha c. Pelatihan di dinas kesehatan selama 1 hari d. Penerbitan PIRT 2. Brand merupakan hal yang penting, selain sebagai alat promosi, juga untuk membedakan produk yang dihasilkan dengan pesaing. Berdasarkan hal tersebut, kami membuatkan desain label untuk usaha kecapnya dengan berkonsultasi dengan Ibu Siti Jazaroh sebagai pemilik usaha. 3. Belum memiliki kuitansi dengan logo usaha sendiri. Berdasarkan hal tersebut, kami membuatkan kuitansi untuk pembayaran. 4. Usaha kecap Ibu Jazaroh belum memiliki stempel, padahal untuk pembayaran resmi mengharuskan ada stempel dikuitansi pembayaran. Berdasarkan hal tersebut maka pengadaan stempel menjadi hal yang penting 5

B. Target luaran No Permasahan Target Luaran 1 Belum memiliki sertifikat PIRT (Pangan PIRT (Pangan Industri Industry Rumah Tangga). Beberapa toko Rumah Tangga) dari Dinkes distributor, mensyaratkan produk yang dijualnya memiliki PIRT dari dinas kesehatan untuk menjamin keamananya produk yang dijualnya. Hal ini membuat kecap Ibu Siti Jazaroh tidak bisa dijual di toko-toko. 2 Belum memiliki label & poster produk yang menarik, label selain sebagai alat promosi, juga untuk membedakan produk yang dihasilkan dengan pesaing. 3 Belum memiliki kuitansi dengan logo usaha sendiri Mambuatkan label & poster Membuatkan kuitansi 4 Tidak adanya stempel, karena untuk kuitansi yang resmi biasanya mengharuskan ada stempel untuk tanda pembayaran Membuatkan stempel 6

BAB 3 METODE PELAKSANAAN 1. Proses Sertifikat PIRT (Pangan Industri Rumah Tangga). Perizinan ini dikeluarkan oleh dinas kesehatan dengan melalui serangkaian proses yang meliput: a. Pendaftaran b. Pengecekan air dan tempat usaha c. Pelatihan di dinas kesehatan selama 1 hari d. Penerbitan PIRT 2. Membuatkan desain label & poster yang lebih menarik dengan berkonsultasi dengan Ibu Siti Jazaroh sebagai pemilik usaha. 3. Pengadaan perlengkapan administrasi (nota, stempel dan buku untuk pencatatan pembukuan) 7

BAB 4 LAPORAN KEGIATAN 1. Membantu proses Sertifikat PIRT (Pangan Industri Rumah Tangga). Perizinan ini dikeluarkan oleh dinas kesehatan dengan melalui serangkaian proses yang meliput: a. Pendaftaran b. Pengecekan air dan tempat usaha c. Pelatihan di dinas kesehatan selama 1 hari d. Penerbitan PIRT Proses PIRT sudah berjalan mulai pendaftaran pada tanggal 17 Mei 2016. Untuk pelatihan di dinas kesehatan akan dilakukan pada tanggal 20 Juli Mendatang di Diskes Sleman sesuai dengan domisili mitra. Berikut form pendaftaran: 8

2. Pembuatan label dan papan nama Label sebelumnya Desain label yang baru Poster di depan rumah 9

3. Pengadaaan perlengkapan administrasi (nota, stempel dan buku pencatatan keuangan) Program pendampingan yang dilakukan sudah 90% selesai, PIRT masih dalam proses, karena baru tanggal 20 Juli 2016 workshop PIRT dilakukan di dinas kesehatan. Untuk program yang lain, sudah selesai dilaksanakan. LAMPIRAN-LAMPIRAN PETA LOKASI U Jl Wates km 9 Plang nama BMKG Papan nama perum Bale Asri Masjd 10

LOKASI Ibu Ratna Bale Catur Asri, Temuwuh Kidul Poster di depan rumah Desain label yang baru 11