Smart App. Handphone Android

dokumen-dokumen yang mirip
SP-1101W/SP-2101W Panduan Instalasi Cepat

SP-1101W Panduan Instalasi Cepat

BAB 1 PENDAHULUAN. keamanan yang ada pada kendaraan bermotor khususnya pada mobil saat ini,

FLEET MANAGEMENT SOFTWARE & GPS TRACKER PELACAK ONLINE

Call center 24 Jam : (021) (Hunting) Fax : (021) Telkomsel (whatsapp) : XL : Indosat :

Panduan Penggunaan Aplikasi incloud Bahasa Indonesia

BAB IV PERANCANGAN. Gambar 4.1 Blok diagram program

BAB I PENDAHULUAN. menggunakannya sebagai sarana untuk bisnis. Tak jarang, ada beberapa orang yang

MENGOPI DAFTAR KONTAK

PROSEDUR MENJALANKAN APLIKASI. Petunjuk instalasi aplikasi adalah sebagai berikut: 1. Copy file SeeYou.apk ke dalam memory card.

MANUAL BOOK BUKU PETUNJUK PEMAKAIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. permodul hingga pengujian sistem secara keseluruhan serta monitoring unjuk

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

1. Mengaktifkan fungsi Record - Klik kanan pada layar,monitor akan menampilkan Taskbar (Lihat gambar 1) Gambar 1

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PANDUAN PENGGUNA. GPS Vehicle Tracker (GPS+GSM+SMS/GRPS) TK110N

BAB IV HASIL DAN IMPLEMENTASI

Dalam aplikasi pendeteksi penyakit pada tanaman kopi dengan layanan berbasis. pengguna. Adapun penjelasan tahapan tahapan sebagai berikut :

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI / SISTEM INFORMASI KRS ONLINE

FAQ LAYANAN MEGA CREDIT CARD MOBILE

RobotSMS dilengkapi dengan kemampuan membaca data dalam file Excel, sehingga penggunaannya sangat luas dan tidak terbatas.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

1. Masukkan file ETOURGUIDE.APK ke dalam memory card. 4. Pada saat muncul konfirmasi, pilih Install. 5. Tunggu hingga proses instalasi selesai

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan untuk menciptakan teknologi baru, misalnya dengan. dilakukan untuk menghasilkan teknologi baru dengan tujuan

Prosedur Instalasi Aplikasi

I. PENDAHULUAN. *Fasilitas KS212Mobile melalui fitur SMS mobile dan Internet dalam tahap pengembangan

User Guide. 1. Record - Klik kanan pada layar,monitor akan menampilkan tampilan TaskBar (Lihat gambar 1) Gambar 1

Manual Penggunaan Mesin Absensi CL-700

Penggunaan Gili-SMS Dengan Modem Huawei E173

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN UJI COBA. penempatan yang cocok untuk IP Camera tersebut. penempatan IP Camera ini sangat

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Meningkatnya jumlah penduduk yang tidak sebanding dengan jumlah

Prosedur Installasi Program. Perangkat Ajar Aku dan Darahku

MENGGUNAKAN APLIKASI TELEGRAM DI BERBAGAI PERANGKAT

BAB I PENDAHULUAN. kunci pintu rumah yang ada sekarang ini sebagian besar masih menggunakan

PANDUAN PENGGUNA. GPS Vehicle Tracker (GPS+GSM+SMS/GRPS) GT06N

BlackBerry Messenger. Panduan Pengguna. Versi: 6.0

USER MANUAL. TREND MICRO Internet Security Pro. Control dan Setting Home Network TIS dan TIS Pro. By: PT. Amandjaja Multifortuna Perkasa

MANUAL BEL SEKOLAH OTOMATIS [BOIS]

Manual. Alokasi Mengajar

Panduan GPS Tracker SuperSpring VT-90S

BAB 3 PERANCANGAN APLIKASI

Model : S99. Petunjuk Penggunaan. Telepon. Caller ID. Sistem FSK / DTMF BACALAH PETUNJUK INI DAN SIMPAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

RANCANGAN SISTEM START ENGINE DAN ALARM PADA SEPEDA MOTOR MENGGUNAKAN ARDUINO UNO BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan sebagai alat transportasi untuk melakukan aktifitas. Khususnya sepeda

Buku Panduan SpeedUp3.5G SU-8200U HSDPA/UMTS/EDGE/GPRS/GSM

Lampiran : Instalasi dan Konfigurasi Sistem

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

LAMPIRAN. 1. Apakah kamu merasa kesulitan dalam mempelajari sistem peredaran darah

Call center 24 Jam : (021) (Hunting) Fax : (021) Telkomsel (whatsapp) : XL : Indosat :

Access Control System. Cara Menambahkan Device dan mendaftarkan user Ke ivms P a g e

JABRA BOOST. Panduan Pengguna. jabra.com/boost

Setting IP Camera Edimax

Alat Pengukur Level Air

Manual Book MedisClick AAI International Page 1

SISTEM KEAMANAN GANDA PADA SEPEDA MOTOR UNTUK PENCEGAHAN PENCURIAN DENGAN SMARTY(SMART SECURITY)

BAB III PERANCANGAN SISTEM

Sistem Pengamanan. Petunjuk mengenai fungsi dan fitur produk

BlackBerry Messenger. Panduan Pengguna. Versi: 6.2

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Gili-SMS. Panduan Singkat Instalasi dan Konfigurasi.

Pembuatan Aplikasi Android Driver Control Sebagai Sarana Memonitor Anak Berkendara Secara Waktu- Nyata

CARA INSTALL DAN REMOVE APLIKASI. Pemerintah Daerah Kabupaten Sleman repo.slemankab.go.id

Akhir kata kami dengan senang hati mengucapkan selamat kepada Anda untuk menggunakan dan menikmati produk ini.

SISTEM INFORMASI GEDUNG DAN RUANG TOR 3-5 ESTABLISHMENT of ASSET MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM

Panduan Penggunaan Token (meb) Daftar Isi

Departemen Pendidikan Nasional. Ditjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

ABSENSI DAN SISTEM AKADEMIK ELEKTRONIK

PETUNJUK PENGGUNAAN Mesin Absensi TE-500,TE-500Q, TE-500M

Aplikasi Enkripsi Untuk Pengiriman Pesan Rahasia Berbasis Android

BANK DANAMON. Panduan Penggunaan D-OPS ANDROID D-OPS

Penggunaan Gili-SMS Dengan Modem Huawei E161 Paket

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi yang sangat pesat, peningkatan

Isi 2. Memulai 15. Pengenalan Polar M Mengisi daya M Waktu Pengoperasian Baterai 16. Notifikasi Baterai Lemah 16

TUTORIAL. Menghapus Virus GUARDIAN

Selamat Anda Telah Memiliki Deadbolt 02.

12. Indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/ terdengar secara benar sesuai dengan user manual

MELACAK SMARTPHONE YANG HILANG

PANDUAN PENGGUNA GPS Vehicle Tracker (GPS+GSM+SMS/GRPS) WeTrack2

smsotomatis sangat tepat untuk digunakan oleh berbagai macam organisasi dan dapat diaplikasikan dalam berbagai hal, seperti misalnya :

Buku Petunjuk Penggunaan Token PIN Mandiri

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

Berikut ini merupakan langkah-langkah untuk menjalankan aplikasi sms gateway ini :

MANUAL UNTUK MENJALANKAN

PROPOSAL TUGAS AKHIR MEMBANGUN APLIKASI E-VOTING MENGGUNAKAN SMS GATEWAY BERBASIS WEB MULTIMEDIA

atau Double Click pada xampp-win

MANUAL PENGGUNAAN JANDROID

PROPOSAL Penawaran GPS Tracker Vehicle

JABRA STEALTH. Panduan bagi Pengguna. jabra.com/stealth

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dengan baik, diperlukan spesifikasi perangkat keras sebagai berikut :

FAQ FAMILY PROTECT. 2. Apakah pengaturan filter cyber safety bisa diubah? Ya, semua pengaturan bisa diubah.

PRODUCT. Question Answer Question Answer

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM

JADWAL KHATIB. Aplikasi Kolaborasi Penjadwalan Khutbah Jumat

Isi 2. Memulai 14. Pengenalan Polar M Mengisi daya M Waktu Pengoperasian Baterai 15. Notifikasi Baterai Lemah 15

MANUAL UNTUK MENJALANKAN PROGRAM

Manual Penggunaan dan Instalasi Software

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Frequently Asked Question

Transkripsi:

Smart App Untuk Handphone Android 2013 NO DOUBT

Pengantar Terima kasih telah membeli produk No Doubt. Anda harus membaca dengan seksama dan memahami semua petunjuk dalam manual sebelum Anda menggunakan, agar Aplikasi ini dapat berfungsi dengan baik. Simpan Buku Petunjuk ini dengan baik, agar mudah ditemukan apabila suatu saat diperlukan. Buku Petunjuk ini berisi: Petunjuk instalasi software No Doubt Smart App. Petunjuk pemakaian aplikasi. 1

Bab 1 Petunjuk Instalasi Software 1. Unduh aplikasi. 2. Extract file.zip, kemudian copy file.apk ke dalam Ponsel Android anda. Ponsel android ini harus sudah diatur sebagai Ponsel Utama. (lihat Buku manual hal. 3) 3. Install aplikasi tersebut, tunggu hingga proses instalasi selesai 2

Bab 2 Petunjuk Penggunaan Aplikasi 2.1 Pengaturan Aplikasi Saat pertama kali aplikasi dijalankan, Anda akan dibawa ke Menu Utama. Agar dapat terhubung dengan Mobil, ada beberapa pengaturan yang harus dilakukan terlebih dahulu: 2.1.1 Mendaftarkan nomor SIM Card Alarm Pilih ikon dari Menu Utama Akan tampil Menu Tool. Pilih ikon Device SIM No. 3

Masukkan Nomor SIM Card mobil Nomor Polisi mobil Tekan OK atau CANCEL untuk membatalkan. 2.1.2 Membuat Password Aplikasi Pilih ikon App Password dari Menu Tool 4

Masukkan password (6 digit angka) Ulangi password Tekan jika benar atau untuk membatalkan. Setelah Password berhasil dibuat, maka setiap kali aplikasi dijalankan Anda akan diminta memasukkan password terlebih dahulu. Catatan: Untuk keamanan, sangat disarankan agar tidak memberitahukan Password yang Anda buat kepada orang lain. 2.1.3 Mengatur logo OEM mobil Pilih ikon Brand di Menu Tool Pilih logo yang sesuai dengan mobil Anda. 5

2.2 Menjalankan Aplikasi 2.2.1 Mengontrol mobil dari Menu Utama Berikut ini perintah yang dapat dijalankan dari Menu Utama: Arm/kunci pintu Hidupkan mesin mobil Disarm/buka kunci pintu Lacak lokasi mobil via Google Maps Matikan mesin mobil Buka Bagasi mobil (mobil tertentu saja) 6

2.2.2 Mengontrol mobil dari Menu Tool Berikut ini perintah dan pengaturan yang terdapat di Menu Tool: Kunci pintu mobil Buka pintu mobil Kunci pintu mobil tanpa suara Bunyikan Sirine/ cari mobil di parkir Buka bagasi mobil (untuk mobil tertentu) Mengaktifkan Anti Bajak Cari lokasi mobil via Google map Menghidupkan mesin Mematikan mesin Memprogram Remote Mendengarkan percakapan di kabin mobil 7

Menonaktifkan shock sensor Mengaktifkan shock sensor Menonaktifkan remote Mengaktifkan remote Mengaktifkan waktu hidup mesin Menonaktifkan waktu hidup mesin Kunci pintu dengan remote tanpa SMS feedback Buka kunci pintu dengan remote tanpa SMS feedback Kunci pintu dengan remote disertai SMS feedback Kunci pintu dengan remote tanpa disertai SMS feedback Mobil dengan transmisi otomatis Mobil dengan transmisi manual Waktu hidup mesin 0,6 detik Waktu hidup mesin 0,8 detik (default) Waktu hidup mesin 1,0 detik 8

Sensor getar rendah Sensor getar normal Sensor getar tinggi Membuat password operasional Set nomor handphone utama Set nomor handphone cadangan pertama Set nomor handphone cadangan kedua 2.2.3 Schedule Engine Start Dengan aplikasi ini anda dapat mengatur jadwal hari dan waktu mesin akan dihidupkan secara otomatis. Pilih ikon Schedule Start pada menu tool. 9

Pilih hari-hari dan tentukan pukul berapa mesin akan dihidupkan. Tekan OK jika sudah benar atau CANCEL untuk membatalkan. Untuk menghapus jadwal, tekan tanda di samping kanan jadwal. 2.2.4 User Guide Daftar kode-kode operasi secara lengkap dapat Anda lihat di menu ini. 2.2.5 Service Hotline Masukan nomor telephone service center untuk bantuan jika terjadi masalah pada sistem alarm Anda. 10

NO DOUBT SMART CONTROL www.smartcontrol.co.id www.facebook.com/smartcontrolid @smartcontrol_id 11