Panduan Penggunaan Aplikasi Plustek

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN PENGGUNAAN ICECREAM PDF - SPLIT & MERGE PDF

RECOVERY DATA. Proses Installasi Aplikasi Recovery Data dan Analisa Proses Recovery Data Oleh : Moh. Subli

Prosedur Menjalankan Program / Alat

Aplikasi ideb Viewer Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK)

Petunjuk Instalasi Upgrade. Aplikasi Equity_AMCapital

PANDUAN APLIKASI 2014

STEP BY STEP INSTALLASI SOFTWARE PPOB ARINDO LOKET BARU

Raharjo

LAMPIRAN : CARA MENJALANKAN PROGRAM

Petunjuk Teknis Instalasi MySQL dan Penempatan File Database SIKI

PANDUAN PENGATURAN MODUL PRINT

Tujuan : Setelah mengikuti diklat ini, diharapkan peserta dapat : - Melakukan instalasi peripheral - Mengoperasikan periferal

CARA MEMBUAT FILE INSTALLET ( SET UP ) DELPHI DENGAN DATABASE MYSQL

Panduan sederhana mengoperasikan dokumen Microsoft word kedalam adobe acrobat professional

English in Mind Tutorial

Pada bab ini akan dibahas berbagai cara untuk menjebol password yang biasanya ada pada file, seperti password file Zip, Rar, Doc, Xls, dan Pdf.

Mengenal Microsoft Word 2010

Panduan Install, Setting Printer & Cetak Struk

Recover My Files. Download dan Instalasi Recover My Files

MODUL 1 INSTALASI DAN PENGENALAN OS. MCROSOFT WINDOWS

Membuat File Database & Tabel

MANUAL PROGRAM. Sebelum mulai menjalankan aplikasi ini, terlebih dahulu dilakukan instalasi

Petunjuk Penggunaan Latihan UnbK Versi Beta (1.1)

Frequently Asked Question

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI EDUCATION MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM (E M I S)

Mengapa kita perlu menggunakan Mendeley?

MANUAL PENGOPERASIAN JSTOCKINVENTORY Twitter

Petunjuk Teknis Instalasi ODBC dan Instalasi SIKI

Langkah Langkah Membuat Blog Secara Offline Menggunakan Wordpress

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

TUTORIAL INSTALASI DAN PENGGUNAAN PLAGIARISMCHECKERX UNTUK PEMULA BY : ROBBI RAHIM, S.KOM., M.KOM

ACCURATE 4 QUICK START

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

SOAL USBN BK KELAS XII TAHUN

PETUNJUK OPERASIONAL PENGGUNAAN APLIKASI FLIPPING BOOK PUBLISHER DAN CARA UPLOAD ebook KE PORTAL epublikasi

Departemen Pendidikan Nasional. Ditjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

REFERENCE MANAGER (MENDELEY)

MODUL 1 INSTALASI PAKET JAVA DAN PROGRAM SEDERHANA

YAHOO MESSENGER PUSTAKA HANAFI

Halaman web dalam Internet Explorer dapat disimpan ke dalam file di komputer anda. Ini Bertujuan nantinya halaman web tersebut dapat dibuka kembali

Petunjuk Penggunaan E- Mail Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Membuat File Database & Tabel

Install Italc Di Windows XP

BUKU. CARA MENGOPERASIKAN SimBK. Disusun Oleh : Andori, S.Pd.,Kons. Afwan Anggara, S.Kom.

SETUP (Petunjuk Instalasi SIMAK Accounting)

STEP BY STEP INSTALLASI MIKROTIK ROUTER OS DI GNS3 MENGGUNAKAN QEMU

MICROSOFT EXCEL INTRODUCTION

FTP Server. Konfigurasi Server Konfigurasi FTP. 1. Klik Menu Start All Programs Control Panel Add/Remove Program

atau Double Click pada xampp-win

Cara Install Java SE Development Kit (JDK) di Windows

Berikut ini merupakan langkah-langkah untuk menjalankan aplikasi sms gateway ini :

PERTEMUAN 10 PERANCANGAN RANGKAIAN ELEKTRONIKA

Blackberry Trader. Cara Install. Cara Login. Navigasi. Fungsi Trading. History. Melalui Dekstop Manager. Melalui Blackberry Smartphone.

Cara Instalasi dan Transaksi dengan Aplikasi Standart BII

Bab I Pengenalan ArcGIS Desktop

Setting Client Pada PC (OS Windows 7 SP1) Last Update: 19 Agustus 2015

TUTORIAL PEMELIHARAAN HARDWARE DAN SOFTWARE PUSAT KOMPUTER UNIVERSITAS KRISTEN PETRA SURABAYA

Menginstal Web Server Apache, PHP, dan MySQL

Latihan 1: Menginstal Web Server Apache, PHP, dan MySQL

Aplikasi Document Imaging untuk PT. XYZ dapat diakses melalui web browser

SISTEM OPERASI WINDOWS

PETUNJUK SINGKAT INSTALASI SOFTWARE TOKO

FILE TRANSFER PROTOCOL (FTP) SERVER

1. Desktop Microsoft Windows

YLSA. (Yayasan Lembaga SABDA) SABDA) SABD A) [SABDA. Tim SABDA

Spesifikasi: Ukuran: 19x23 cm Tebal: 162 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Januari 2005 Sinopsis singkat:

Lampiran 1. Langkah-Langkah Dalam Membuat Installer E-Book Dengan Menggunakan Program Tarma Installer

Nama : Susanaros N.C Sekolah : Smaga Magetan (Adiwiyata School)

Panduan Instalasi Koneksi Galileo SSL Client (SSL127)

Venus VT-10 CDMA Wireless Modem. Buku Panduan Venus VT-10 USB Modem x. ( Untuk Windows XP ) Revisi 2.6

Modul ke: Aplikasi komputer. Microsoft Excel 2010 Bagian 1. 09Fakultas FASILKOM. Wardhana., S.Kom., S.T., MM. Program Studi MKCU

Buku Manual. Download, Aplikasi Aspak, dan Tanya Jawab.

Setting Internet Handset NOKIA

PANDUAN PEMAKAIAN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERUMAHAN ( STUDI KASUS : PERUMAHANJOGJA.NET )

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTEK

Alur Pendaftaran Ulang Mahasiswa Baru

Membuat Model SEM dengan AMOS

LANGKAH INSTALL XAMPP DAN WORDPRESS DI PC KOMPUTER Oleh: Akhmad Syaiful, S.Kom

Petunjuk Penggunaan Latihan UnbK Versi Beta (1.0)

Pedoman Database Koleksi Museum. cagarbudaya.kemdikbud.go.id

Mengenal Oracle 10g XE

Panduan Instalasi Galileo Desktop Versi 2.5

AeroCity Internet 2.0 Client

Qemu, Virtual Machine yang Ringan

Gambar 4.23 Halaman View Materi Umum ( Admin ) untuk menampilkan materi-materi yang telah diupload oleh admin. Materi dapat

Step-Step dalam pembuatan Web

4. Program yang tidak termasuk untuk menjalankan scanner adalah ; a. Adobe acrobat b. Office c. Norton antivirus d. Photo studio e.

Tool untuk Membuat Hard Disk Tetap Lega

Menggunakan Scanner ADF dan Portable

Pembuatan Media Pembelajaran Menggunakan Camtasia Studio

Pengenalan PowerPoint

PANDUAN BAGI PENELITI UNTUK LAPORAN HARIAN DAN KEMAJUAN PENELITIAN MELALUI APLIKASI SIM-LITABMAS DIKTI

PETUNJUK PEMBUATAN FILE PDF

Project 5: Menginstall ProDiscover Basic

Buku Panduan Administrator Portal IT

Modul 2 Membuat Report dan Package Solution dengan Microsoft Access 2010

DOKUMENTASI UNTUK PENGGUNA PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM LAYANAN ROHANIWAN KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAWA TENGAH (UNTUK INSTANSI/SKPD)

ULANGAN TENGAH SEMESTER Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas / Semester : VIII ( Delapan ) / 1 Hari / Tanggal : W a k t u :

1. Persiapkan master yang akan diinstal, dan persiapkan Daemon Tools Lite untuk men-mount Image kan file iso yang kalian punya.

TUTORIAL INSTALL ADEMPIERE DI PC/LAPTOP

Transkripsi:

Panduan Penggunaan Aplikasi Plustek 2016 DigitalSense Page 1

Software Plustek PDF Tool adalah software untuk mengolah file PDF yang kita miliki. Beberapa kegunaan utama software PDF Tool : - Menggabungkan beberapa file PDF menjadi satu file PDF. (Merge PDF) - Memisahkan satu file PDF menjadi beberapa file PDF. (Split PDF) - Mengatur urutan halaman pada PDF. (Sorting) - Menghapus halaman PDF yang kita tidak perlukan. (Delete) - Memutar posisi halaman PDF sesuai keinginan kita. (Rotate) - Memberikan password untuk membuka PDF. Pada panduan penggunaan ini, terdapat 3 bagian yaitu: I. Panduan Instalasi Plustek PDF Tool II. Cara Mengakses Plustek PDF Tool III. Cara Menggunakan Plustek PDF Tool I. Panduan Instalasi Plustek PDF Tool : Hal yang perlu Anda siapkan untuk melakukan instalasi software Plustek PDF Tool adalah sebagai berikut : - Pastikan PC/Laptop Anda sudah diinstall Driver Scanner Plustek tipe apapun. - Pastikan PC/Laptop Anda sudah terhubung dengan Scanner Plustek. - Pastikan PC/Laptop yang Anda gunakan menggunakan Windows OS. - Siapkan aplikasi installer Plustek PDF ToolSetup_6.0.0.14.exe. Bisa Anda temui di CD Software Plustek Tools atau men-download di link berikut : http://plustek.com/php_file/redirect.php?pl=35 2016 DigitalSense Page 2

Cara Instalasi : 1. Run aplikasi Plustek PDF ToolSetup_6.0.0.14.exe Gambar 1.1 Tampilan Plustek PDF ToolSetup_6.0.0.14.exe Note : Jika PC/Laptop Anda belum terhubung dengan Scanner Plustek, maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini. Gambar 1.2 Tampilan jika PC/Laptop tidak terhubung dengan Scanner Plustek. 2016 DigitalSense Page 3

Gambar 1.3 Tampilan Syarat & Ketentuan software. Jika setuju, Klik I Agree Gambar 1.4 Tampilan Pemilihan Lisensi (hanya tersedia free saat ini). Klik Next. 2016 DigitalSense Page 4

Gambar 1.5 Tampilan Pemilihan Tempat Instalasi. Klik Browse untuk mengubah Tempat Instalasi. Jika sudah Klik Install. Selesai, setelah ini Anda dapat menggunakan Software Plustek PDF Tool. Silahkan melanjutkan ke Cara Mengakses Plustek PDF Tool. 2016 DigitalSense Page 5

II. Cara Mengakses Plustek PDF Tool : Setelah Anda menyelesaikan proses instalasi, berikut adalah cara untuk mengakses Software Plustek PDF Tool : A. Klik Start -> All Programs -> buka icon folder Plustek PDF Tool dan klik icon Plustek PDF Tool Gambar 2.1 Tampilan software Plustek PDF Tool B. Buka folder tempat instalasi software dan klik 2x icon Plustek PDF Tool.exe (contoh dibawah adalah di C:\Program Files (x86)\plustek\software\plustek PDF Tool) Gambar 2.2 Tampilan Plustek PDF Tool.exe di folder tempat instalasi. 2016 DigitalSense Page 6

III. Cara Menggunakan Plustek PDF Tool Gambar 3.1 Tampilan software Plustek PDF Tool. Pada bagian penggunaan software Plustek PDF Tool, ada 3 bagian sekaligus tahapan yg akan Anda gunakan yaitu : Bagian 1 Menentukan Penggabungan atau Pemisahan PDF (Merge/Split) Bagian 2 Pengaturan halaman PDF. Pada bagian ini Anda dapat : - Mengatur urutan halaman pada PDF. (Sorting) - Menghapus halaman PDF yang kita tidak perlukan. (Delete) - Memutar posisi halaman PDF sesuai keinginan kita. (Rotate) Bagian 3 Menyimpan PDF yang sudah kita atur ke tempat yg diinginkan. Pada bagian ini Anda dapat juga memberikan password untuk PDF jika diperlukan untuk keamanan. 2016 DigitalSense Page 7

Bagian 1 : Menentukan Penggabungan atau Pemisahan PDF (Merge/Split) Pada bagian ini, Anda harus menentukan terlebih dahulu apakah Anda mau menggabungkan atau memisahkan PDF. Gambar 3.2 Tampilan Penggabungan PDF (Merge) jika tombol Merge diklik. Gambar 3.3 Tampilan Pemisahan PDF (Split) jika tombol Split diklik. 2016 DigitalSense Page 8

Bagian 2 : Pengaturan Halaman PDF Pada bagian ini Anda dapat melakukan pengaturan setiap halaman pada PDF. Gambar 3.4 Tampilan Tombol-Tombol Pengaturan Halaman PDF. 1. 2. 3. 4. 5. Tombol untuk membuka/browse file PDF yang akan diolah. (Open File) Tombol untuk menutup 1 file PDF yang telah dibuka. (Close PDF) Tombol untuk menutup seluruh file PDF yang telah dibuka. (Close All PDF) Tombol untuk menaikkan halaman PDF 1 urutan keatas. (Up 1 page) Tombol untuk menurunkan halaman PDF 1 urutan kebawah. (Down 1 page) Tombol untuk menghapus halaman PDF yang tidak diperlukan. (Delete 1 page) 6. 7. 8. Tombol untuk memperbesar tampilan halaman PDF yang sedang dilihat. (Zoom in) Tombol untuk memperkecil tampilan halaman PDF yang sedang dilihat. (Zoom out) Tombol untuk merotasi/memutar halaman PDF yang dipilih 90 o ke kanan/ searah jarum jam (Rotate 90 o Clockwise) Tombol untuk merotasi/memutar halaman PDF yang dipilih 90 o ke kiri/ berlawanan arah jarum jam (Rotate 90 o Counter- Clockwise) Tombol untuk merotasi/memutar halaman PDF yang dipilih 180 o (Rotate 180 o Clockwise/Upsitedown) Tombol untuk mengubah tampilan PDF secara keseluruhan ke list/thumbnail. 2016 DigitalSense Page 9

A. Membuka file PDF yang akan diolah. Untuk membuka file-file PDF yang akan Anda olah, klik tombol Open File dan cari file PDF tersebut. Gambar 3.5 Tampilan pemilihan file-file PDF jika tombol Open File ditekan. Gambar 3.6 Tampilan jika file PDF sudah dipilih. 2016 DigitalSense Page 10

B. Mengatur urutan halaman pada PDF. (Sort) Contoh halaman 7 pada file PDF yang sudah dibuka akan diturunkan ke halaman 9. Maka dengan menekan tombol Down 1 Page 2 kali, akan tampil seperti di gambar berikut. Gambar 3.7 Tampilan PDF dengan halaman 7 sebelumnya dan sudah diurutkan ke urutan 9 jika disimpan ke file PDF yang baru. C. Menghapus halaman PDF yang kita tidak perlukan. (Delete) Untuk menghapus halaman PDF, dapat dilakukan dengan menekan tombol Delete 1 page Gambar 3.8 Tampilan untuk menghapus halaman PDF yang ingin dihapus. 2016 DigitalSense Page 11

D. Memutar posisi halaman PDF sesuai keinginan kita. (Rotate) Contoh untuk melakukan rotasi terhadap halaman yang diinginkan ke kanan, gunakan tombol Rotate 90 o Clockwise. Gambar 3.9 Tampilan jika halaman yang dipilih di-rotate 90 o Clockwise. Untuk melihat tampilan secara Thumbnail, dapat menekan tombol List/Thumbnail View Gambar 3.10 Tampilan Thumbnail. 2016 DigitalSense Page 12

Bagian 3 : Menyimpan PDF yang sudah kita atur ke tempat yg diinginkan. Pada tahap terakhir ini, akan dibedakan berdasarkan pilihan Anda pada tahap pertama : Merge/Split. A. Merge Gambar 3.11 Tampilan menyimpan file PDF untuk menu Merge. 1. Tekan tombol Save 2. Pilih tempat penyimpanan file PDF dengan menekan tombol Browse. 3. Ketik nama file yang Anda inginkan dengan mengisi pada kolom Filename 4. Jika sudah, tekan tombol Ok 2016 DigitalSense Page 13

B. Split Gambar 3.12 Tampilan menyimpan file PDF untuk menu Split. 1. Tekan tombol Save 2. Pilih metode pemisahan : Pisah setiap 1 halaman, atau Pisah dengan rentang tertentu (contoh: 1-5, 6-7, 10, 12-15, dst.) 3. Pilih tempat penyimpanan file PDF dengan menekan tombol Browse. 4. Ketik nama file yang Anda inginkan dengan mengisi pada kolom Filename. 5. Jika sudah, tekan tombol Ok. 2016 DigitalSense Page 14

Jika Anda klik tombol Advanced, akan muncul tampilan seperti berikut: Gambar 3.13 Tampilan menu Advanced. Bagian Kiri Mengatur pemberian Meta Data (centang hanya jika diperlukan). Pada bagian ini dapat diisikan Title, Author, Subject, Keywords. Terdapat juga kolom untuk pengaturan penyimpanan ke PDF/A. Bagian Kanan Mengatur keamanan (security) dari PDF (centang hanya jika diperlukan). Anda dapat: - Mengatur tingkat kerumitan (Encription Level) dari password - Memberikan akses untuk print atau tidak - Memberikan akses untuk perubahan atau tidak - Memberikan akses untuk duplikasi atau tidak - Memberikan Password untuk membuka file PDF. Selamat Mencoba! Scanner Plustek! solusi untuk dokumen digital anda! 2016 DigitalSense Page 15