3.1 PARAMETER BUKU BESAR

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV MODUL STOK. Parameter Stok. Item Stok Reguler. Item Jasa

BAB VII BUKU KAS 7.1 ALUR PROSES PADA BUKU KAS

BAB VI PENJUALAN DAN PENERIMAAN

BAB V PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN

CDS PLATINUM 4.12 GENERAL LEDGER Master Perkiraan GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING

KASUS. Control Account. Account Code

BAB II SISTEM MANAJER

Praktek STMIK AMIK Parna Raya Manado 1/26

BAB I PENDAHULUAN 1.1 PERKEMBANGAN SOFTWARE AKUNTANSI.

Perusahaan Dagang PROSEDUR BEKERJA DENGAN MYOB 15

Journal Voucher & Bank Module

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS

BAB II LANDASAN TEORI. fakta-fakta atau angka-angka yang secara relatif tidak berarti bagi pemakai.

Fixed Assets [Aktiva Tetap]

Tujuan Pembelajaran. Uraian Materi PROSEDUR DATA BARU. PDF created with pdffactory Pro trial version KEGIATAN BELAJAR 2

ACCOUNT Q VERSI 3 PENGATURAN PROGRAM ACCOUNT Q VERSI 3 PENGATURAN PROGRAM DAFTAR PERKIRAAN DAFTAR BANK DAFTAR CUSTOMER TRANSAKSI KEUANGAN

Tampilan awal MYOB versi 19

Daftar Isi. 2. General Ledger (GL) SIMAK Accounting - General Ledger

Daftar Isi. 2. General Ledger (GL) SIMAK Accounting Modul General Ledger

PRAKTIKUM KOMPUTER AKUNTANSI RABU, 17 DESEMBER 2014 JURNAL TRANSAKSI

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

UNIVERSITAS DARWAN ALI FAKULTAS ILMU KOMPUTER. Copyright Saidah

PRAKTIKUM 1 : KOMPUTER AKUNTANSI

LAPORAN KEUANGAN. Diisi sesuai periode aktif (awal periode) Print Date To

Mencatat Transaksi Dengan Jurnal Umum

Buku Manual KEUANGAN. JIBAS Jaringan Informasi Bersama Antar Sekolah. Yayasan Mahadhika.

SIKLUS AKUNTANSI (Accounting Cycle)

ASSETS = LIABILITIES + EQUITY

Berikut transaksi yang terjadi pada perusahaan jasa : "Penelitian Linda Sukamto" Tahun 2015 Tgl Transaksi Jumlah

Laporan Keuangan. Laporan Laba/ Rugi. Laporan Perubahan Modal. Neraca. Laporan Arus Kas

KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE Irsan Lubis, SE.Ak, BKP Suryani, SE. Lembaga Studi Akuntansi Perpajakan Indonesia

GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING ALUR PELUNASAN PIUTANG. Diagram Alur Pelunasan Piutang CDS PLATINUM 4.4.1

PENGENALAN & SISTIM KERJA MYOB

Irsan Lubis, SE.Ak,BKP

BAB IV HASIL DAN ANALISA

SOAL PRAKTIK Waktu: 4 jam

Jurnal, Buku Besar dan Neraca. Dasar Akuntansi 1 - Renny, Dr.

MODUL 5 JURNAL PENYESUAIAN PENCATATAN TRANSAKSI - PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN. Jurnal Buku Besar Neraca Laporan Saldo Keuangan

Contoh Laporan Keuangan Perusahaan Jasa

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. sejauh mana program yang telah dibuat telah memenuhi sistem yang diinginkan.

BAB 3 : Pengaturan Aplikasi BAB 3

CDS PLATINUM 4.11 FIXED ASSET Master Lokasi Aktiva GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING

Setelah pengisian data master, Saldo Awal baru bisa di Isi pada program MAS dibawah ini:

BAB 5 : Input Transaksi BAB 5

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

PERKIRAAN PENGHUBUNG (ACCOUNT INTERFACE)

BAB I AKUNTANSI SEBAGAI SISTEM INFORMASI

STMIK CIKARANG MODUL PEMROGRAMAN AKUNTANSI

MODUL 5 JURNAL PENYESUAIAN PENCATATAN TRANSAKSI - PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN. JURNAL BUKU BESAR NERACA LAPORAN SALDO KEUANGAN

SOAL DASAR-DASAR AKUNTANSI

GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING 4.2 ALUR PEMBAYARAN HUTANG. Diagram alur Transaksi Pembayaran Hutang CDS PLATINUM 4.2.1

MENGHAPUS AKUN. Gambar 1.23 Jendela Edit Accounts Provision Account (Aktif)

AKUNTANSI BAB III AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG

ACCOUNT RECEIVABLE PELUNASAN PIUTANG. Menu pelunasan piutang dipergunakan untuk memasukan data-data pelunasan yang di lakukan oleh

Kunci Jawaban Siklus Akuntansi_LKS Akuntansi Kota Tangerang Tahun 2014

Penyesuaian & Penyelesaian Siklus Akuntansi

Bab II Elemen dan Prosedur SIA

STRUKTUR PEMETAAN PROGRAM DIKLAT MASUKAN DU/DI KURIKULUM IMPLEMENTASI SPEKTRUM AKUNTANSI SMK 2009

Gambar Menu utama. Pertama kali program dijalankan akan tampil form penentuan. harga servis yang merupakan halaman utama dari program.

No Output Informasi. 1 Neraca Aktiva dan Pasiva. 2 Laporan Laba-Rugi Laba/Rugi Kotor, Total HPP, Total

Pendahuluan. Selanjutnya Nama berkas akan terisi dengan sendirinya, Klik OK

30/09/2014. Disajikan oleh: Nur Hasanah, SE, MSc REKENING DAN BUKU BESAR PENCA- TATAN PELA PORAN PERING- KASAN PENGGO LONGAN.

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 20 JAKARTA SOAL TEORI KEJURUAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

- Tampil jendela Company Information. Kemudian isi data seperti dibawah ini:

CDS PLATINUM ALUR PERSEDIAAN Permintaan Stok Opname GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING. Diagram Alur Transaksi Persediaan

Step by Step Zahir Accounting Studi Kasus PT GADING KENCANA / PT GAYAKSI

dijual pemilik Pembelian dijual (Goods) Berwujud Pembelian Bahan Industru Pengolahan (tangible), lazim menjadi barang siap dijual

DAFTAR ISI RINGKAS SALING BERBAGI & SITUS DOWNLOAD SILABUS SPEKTRUM 2008 KATA PENGANTAR DAFTAR ISI RINCI BAB 1 PENDAHULUAN 1

PADA AKHIR TOPIK INI MAHASISWA DIHARAPKAN DAPAT:

RINGKASAN AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG

Guide Book untuk menggunakan System Aplikasi Expedisi. Panduan mengoperasikan system aplikasi expedisi.

Step I Pendahuluan 2. Akuntansi Dasar 2. Step II Setup 4

MODUL Badak Solutions

6.1. Master Data Penjualan Membuat Customer baru Membuat Definisi Salesman Membuat Definisi Mata Uang 6-3

Membuat Bagan Perkiraan (Chart of Account)

BAB 1 FINANCIAL MANAGEMENT SETUP

(BPPK) JAKARTA SELATAN Jl. Camat Gabun II, Lenteng Agung Tlp

Tiga fungsi dasar yang dilaksanakan oleh Sistem Informasi Akuntansi (SIA).

SOAL PRAKTEK KOMPUTER AKUNTANSI dengan MYOB ACCOUNTING V.18 STUDI KASUS PERUSAHAAN MANUFAKTUR

Mengoperasikan Paket Program Pengolah Angka

Komputer Akuntansi Keuangan 1

MYOB 18 Ed PT ADI JAYA (UKK2013) Abdul Rahman, S.Pd. [2014] PEMBAHASAN STUDI KASUS PT ADI JAYA (UKK PAKET 3 - AVERAGE)

TINJAUAN PROSES BISNIS

MENGENAL MYOB ACCOUNTING 1. SEKILAS TENTANG MYOB ACCOUNTING

e-accounting.id Telp : Aktifitas Pembelian

MODUL ACCOUNT PAYABLE

Irsan Lubis, SE.Ak Suryani, SE

BAB 4 : Input Saldo Awal BAB 4

BAB II BAHAN RUJUKAN

BAB II PERSAMAAN AKUNTANSI

AKUN suatu alat untuk mencatat transaksi transaksi keuangan yang bersangkutan dengan aset, kewajiban, modal, pendapatan & beban.

MENGELOLA KARTU PIUTANG

Petunjuk Singkat Komputerisasi Dengan Software WAYout Toko Advance

JAWABAN PT PRIMA ELEKTRONIK. 1. Jalankan MYOB Lalu Pilih Create-Lalu Next 2. Ketiklah Identitas Perusahaan :

KUMPULAN SOAL KASUS & PENYELESAIAN Hal. 1

MEMUDAHKAN LAPORAN KEUANGAN DENGAN MYOB ACCOUNTING PLUS VERSI 13

Deposito Berjangka. Cadangan Piutang Ragu-ragu. Piutang Lain-lain - Penjualan Aktiva Tetap. Piutang Lain-lain - Lainnya

GAMBARAN UMUM AKUNTANSI

Impor Data Daftar Akun

Transkripsi:

BAB III BUKU BESAR Set Up Buku Besar merupakan langkah awal dari serangkaian langkah setup yang perlu dilakukan. Dalam modul ini berisi Daftar pembuatan rekening/perkiraan, Departemen, membuat parameter Cadangan L/R, measukkan saldo awal, dan membuat jurnal ulangan. Alur Proses modul Buku Besar adalah sebagai berikut: Parameter Buku Besar Maintain Departemen Daftar Rekening Menduplikat Daftar Rekening Maintain Jurnal Ulangan Maintain Jurnal Sumber Entri Saldo Awal Rekening Parameter Cadangan L/R 3.1 PARAMETER BUKU BESAR Parameter Buku besar berada di Menu Maintenance. Pada menu ini kita dapat menentukan penomoran jurnal voucher secara otomatis. ition 33

Window parameter buku besar tampak pada gambar di bawah ini: Pilih Manual Only jika kita tidak menginginkan penomoran secara otomatis dan hanya menginginkan penomoran secara manual. Klik Tombol Save jika akan menyimpan perubahan parameter, Klik Cancel jika anda ingin membatalkan perubahan Parameter Buku Besar, dan Klik Close untuk menutup layar ini. 3.2 MAINTAIN DEPARTEMEN Pada menu ini, departemen-departemen yang diinginkan dapat dibuat. Jika anda mempunyai Rekening Departemen di dalam Perusahaan anda, gunakan pilihan ini untuk menset-up Departemen.Tetapkan Kode Departemen ke Rekening Laba Rugi di dalam Daftar Rekening anda. Anda harus membuat Departemen sebelum anda menset-up Daftar Rekening anda, lihat juga Mengenai Daftar Rekening. ition 34

Membuat Sebuah Departemen Baru Pilih tombol Add untuk membuat departemen baru, selanjutnya ketikkan Kode Departemen yang spesifik dan tekan (Enter). Kemudian ketikkan nama departemen pada kolom keterangan. Untuk menyimpan departemen baru ini, klik tombol Save. Mengedit Departemen Ada 2 cara untuk memilih suatu departemen yang akan diedit. Klik untuk menyorot departemen yang akan diedit pada table garis dan memasukkan kode departemen yang akan di edit pada kotak kode departemen, dan tekan Enter. Selanjutnya informasi departemen akan muncul dan tekan tombol Edit untuk mengubah keterangan departemen, dan tekan tombol Save, unutk menyimpan perubahan tersebut. Menghapus Departemen. Untuk menghapus sebuah departemen,. Klik untuk menyorot departemen yang akan diedit pada table garis dan memasukkan kode departemen yang akan di edit pada kotak kode departemen, dan tekan Enter. Selanjutnya informasi departemen akan muncul dan tekan tombol Delete untuk menghapus sebuah departemen. Kode Departemen yang dapat dihapus adalah kode departemen yang belum memiliki aktifitas transaksi sebelumnya. Meskipun departemen yang dihapus tidak memiliki aktivitas transaksi sebelumnya, Value Plus juga tidak akan mengijinkan penghapusan sebuah departemen jika anda menggunkan Value Plus yang lain yang berhubungan dengan buku besar dimana Rekening Departemen telah ditetapkan untuk digunakan dengan modul lain. Apabila anda ingin menghapus sustu departemen, maka anda tidak boleh menetapkan pemakaian Rekening Departemen dengan modul lain sebelum melanjutkan penghapusan departemen. ition 35

3.3 DAFTAR REKENING Daftar Rekening adalah bagian yang terpenting dari sistem Buku Besar demikian juga dengan keseluruhan Sistem Akuntansi anda. Ada 5 jenis Rekening Dasar yang digunakan untuk mencatat perubahan dalam transaksi bisnis anda. ValuePlus 2000 membagi jenis rekening ini lebih jauh ke dalam 13 jenis rekening yang berbeda: 1. 3 jenis Aktiva 2. 3 jenis Kewajiban 3. 2 jenis Modal 4. 2 jenis Beban 5. 3 jenis Penghasilan Di dalam ValuePlus, Daftar Rekening mencakup informasi berikut ini untuk setiap rekening: 1. Kode Departemen 2. Kode Rekening 3. Keterangan Rekening 4. Kategori Rekening 5. Tingkat Rekening Rekening-rekening anda harus diberi nomor sesuai dengan susunan yang anda inginkan pada saat mereka ditampilkan dalam neraca dan perhitungan laba rugi, dimulai dengan rekening-rekening Neraca. Misalnya, rekening-rekening aktiva harus merupakan rekening yang nomornya paling rendah, kemudian diikuti dengan kewajiban, modal, pendapatan, harga pokok penjualan dan rekeningrekening beban. Ketika menentukan Nomor untuk Kode Rekening anda dalam Daftar Rekening, anda harus memberikan jarak Nomor untuk ekspansi di masa yang akan datang. Cara yang paling mudah untuk melakukannya adalah dengan mendapatkan salinan Neraca dan perhitungan laba rugi dari sistem Akuntansi ition 36

sebelumnya dan merujuk pada salinan tersebut pada saat menentukan Kode Daftar Rekening anda. Di dalam ValuePlus, rekening-rekening anda dapat ditetapkan apakah mereka adalah Rekening Rinci atau Rekening Pengendali. Setiap rekening harus dijumlahkan ke sebuah Rekening Pengendali diatasnya pada Tingkat sebelumnya. Jika anda menggunakan modul ValuePlus yang lain bersama dengan modul Buku Besar, maka anda juga harus menset-up kode-kode Rekening yang relevan untuk digunakan dengan setiap modul yang lain. Mensetup Daftar Rekening. Anda dapat menentukan daftar Rekening atau salinan dari contoh daftar rekening berbagai perusahaan yang telah disediakan Value Plus. Jika salah satu contoh daftar rekening sesuai dengan jenis perusahaan anda, maka anda dapat membuat sedikit perubahan dan disesuaikan dengan rekening yang terdapat dalam perusahaan anda. Untuk menyalin daftar rekening dari contoh daftar rekening yang disediakan Value Plus, Klik Menu Utiliti dan Klik Pilih Contoh Daftar Rekening. Jika anda ingin membuat Daftar Rekening sendiri, anda dapat memasukkan melalui Menu Maintenance Chart Of Account. ition 37

Berikut ini Window pembuatan daftar rekening: Kode Rekening. Adalah kode yang digunakan sebagai penomoran suatu rekening. Dalam pembuatan kode rekening, kita harus berpedoman pada jumlah karakter yang telah kita tentukan pada saat membuat parameter buku besar. Keterangan Adalah nama rekening yang dibuat. Kategori. Adalah kode pengelompokan dari suatu rekening. Value Plus melakukan pengelompokan rekening ke dalam 13 Kelompok Rekening: Kelompok Rekening Keterangan CA Aktiva Lancar OA Aktiva lainnya FA Aktiva Tetap CL Kewajiban lancar ition 38

LL Kewajiban Jangka Panjang OL Kewajiban Lain EQ Modal IN Pendapatan Usaha IA Koreksi Pendapatan CS Harga Pokok OI Pendapatan lain EX Beban PL Cadangan Laba Rugi Rekening Pengendali. Rekening Pengendali merupakan rekening induk dari rekening di bawahnya. Rekening tidak digunakan sebagai transaksi. Rekening Pengendali digunakan untuk mengelompokkan dan menjumlahkan semua rincian rekening di bawahnya yang digunakan untuk tujuan laporan. Setiap rekening harus meng-aggregate pada sebuah Rekening Pengendali di atasnya. Level 1, merupakan kelompok rekening utama dan selalu merupakan Rekening Pengendali. Contohnya, rekening pada level 3 harus mengagregate pada rekening pengendali level 2 dimana, selanjutnya harus mengagregate pada suatu rekening pengendali level 1. Level (Tingkat). Adalah menunjukkan rincian dari daftar rekening yang akan dibentuk untuk suatu tujuan tertentu, Maksimal 6 level. Berikut ini daftar Rekening pada perusahaan PT. Terang Bulan: Account Control Description Level Code Account Category Current Assets CA0000 Aktiva Lancar 1 Yes Current Assets CA1000 Kas 2 Yes Current Assets CA1100 Kas Ditangan 3 No Current Assets ition 39

CA1200 Kas Di Bank 3 Yes Current Assets CA1210 BCA-IDR 4 No Current Assets CA1220 BCA-USD 4 No Current Assets CA1230 Permata-USD 4 No Current Assets CA1240 Mandiri-IDR 4 No Current Assets CA2000 Piutang Dagang 2 Yes Current Assets CA2100 Piutang Dagang - IDR 3 No Current Assets CA2200 Piutang Dagang - USD 3 No Current Assets CA3000 Persediaan 2 No Current Assets CA4000 Uang Muka Supplier 2 Yes Current Assets CA4100 Uang Muka Supplier - IDR 3 No Current Assets CA4200 Uang Muka Supplier - USD 3 No Current Assets CA5000 Piutang Lain-lain 2 Yes Current Assets CA5100 Piutang Sewa 3 No Current Assets CA6000 Pajak Masukan 2 No Current Assets Current Liabilities CL0000 Hutang lancar 1 Yes Current Liabilities CL1000 Hutang Dagang 2 Yes Current Liabilities CL1100 Hutang Dagang - IDR 3 No Current Liabilities CL1200 Hutang Dagang - USD 3 No Current Liabilities CL2000 Uang Muka Pelanggan 2 Yes Current Liabilities CL2100 Uang Muka Pelanggan - IDR 3 No Current Liabilities CL2200 Uang Muka Pelanggan - USD 3 No Current Liabilities CL3000 Pajak Keluaran 2 No Current Liabilities CL4000 Hutang Gaji 2 No Current Liabilities CL5000 Hutang PPh karyawan 2 No Current Liabilities CL6000 Hutang Listrik, Air dan Telepon 2 No Current Liabilities CL7000 Rekening Sementara 2 No Current Liabilities Cost of Sales CS0000 Harga Pokok Penjualan 1 Yes Cost of Sales CS1000 Harga Pokok Penjualan Komputer 2 No Cost of Sales ition 40

Equity EQ0000 Modal 1 Yes Equity EQ1000 Modal Disetor 2 No Equity EQ2000 Laba tahun Berjalan 2 No Equity EQ3000 Laba Ditahan 2 No Equity Expenses EX0000 Biaya usaha 1 Yes Expenses EX1000 Gaji Pegawai 2 Yes Expenses EX1100 Gaji Pokok 3 No Expenses EX1200 Bonus 3 No Expenses EX1300 Komisi 3 No Expenses EX1400 Lembur 3 No Expenses EX2000 Penyusutan 2 Yes Expenses EX2100 Bangunan 3 No Expenses EX2200 Peralatan 3 No Expenses EX2300 Komputer 3 No Expenses EX2400 Mobil 3 No Expenses EX3000 Ongkos Angkut Pengiriman 2 No Expenses EX4000 Listrik, Air, dan Telepon 2 No Expenses EX5000 Biaya Denda 2 No Expenses EX6000 Piutang Ragu-ragu 2 No Expenses EX7000 Asuransi 2 No Expenses EX8000 Biaya Lain - lain 2 No Expenses Fixed Assets FA0000 Aktiva tetap 1 Yes Fixed Assets FA1000 Tanah 2 No Fixed Assets FA2000 Bangunan 2 Yes Fixed Assets FA2100 Harga Perolehan Bangunan 3 No Fixed Assets FA2200 Akumulasi Penyusutan Bangunan 3 No Fixed Assets FA3000 Peralatan 2 Yes Fixed Assets FA3100 Harga Perolehan Peralatan 3 No Fixed Assets ition 41

FA3200 Akumulasi Penyusutan Peralatan 3 No Fixed Assets FA4000 Komputer 2 Yes Fixed Assets FA4100 Harga Perolehan Komputer 3 No Fixed Assets FA4200 Akumulasi Penyusutan Komputer 3 No Fixed Assets FA5000 Mobil 2 Yes Fixed Assets FA5100 Harga Perolehan Mobil 3 No Fixed Assets FA5200 Akumulasi Penyusutan Mobil 3 No Fixed Assets Income Adjustment IA0000 Retur Penjualan 1 Yes Income Adjustment IA1000 Retur Penjualan Komputer 2 Yes Income Adjustment IA1100 Retur Penjualan Komputer - IDR 3 No Income Adjustment IA1200 Retur Penjualan Komputer - USD 3 No Income Adjustment IA2000 Potongan Penjualan 2 Yes Income Adjustment IA2100 Potongan Penjualan - IDR 3 No Income Adjustment IA2200 Potongan Penjualan - USD 3 No Income Adjustment Trading Income IN0000 Pendapatan 1 Yes Trading Income IN1000 Penjualan 2 Yes Trading Income IN1100 Penjualan Komputer 3 Yes Trading Income IN1110 Penjualan Komputer - IDR 4 No Trading Income IN1120 Penjualan Komputer - USD 4 No Trading Income IN1200 Penjualan Jasa 3 Yes Trading Income IN1210 Penjualan Jasa - IDR 4 No Trading Income IN1220 Penjualan Jasa - USD 4 No Trading Income Long-Term Liabilities LL0000 Hutang Jangka Panjang 1 Yes Long-Term Liabilities LL1000 Hutang Wesel 2 No Long-Term Liabilities LL2000 Hutang Obligasi 2 No Long-Term Liabilities Other Income OI0000 Pendapatan Lain - lain 1 Yes Other Income OI1000 Pendapatan Bunga 2 No Other Income ition 42

OI2000 Potongan Pembelian 2 No Other Income OI3000 Pendapatan Denda 2 No Other Income OI4000 Laba Rugi Selisih Kurs 2 No Other Income OI5000 Laba Rugi Kurs Tutup Buku 2 No Other Income Membuat rekening Baru. Klik Add untuk membuat kode rekening baru, dan masukkan rekening baru. Tekan tombol Save untuk menyimpan, dan rekening yang sudak akan tampil pada kotak besarnya seperti pada window berikut: ition 43

Mengedit Rekening Klik Rekening pada kotak besarnya dan klik tombol Edit sehingga rekening tersebut akan diblok, setelah di edit tekan Save untuk menyimpan. Menghapus rekening Klik Rekening pada kotak besarnya dan klik tombol Delete Untuk menghapus Rekening. ition 44

3.4 MENDUPLIKAT DAFTAR REKENING. Fungsi dari menu ini adalah untuk mengopy atau menyalin Rekening Departemen yang telah ada ke sebuah Departemen baru. Window untuk menduplikasi daftar rekening adalah sebagai berikut: Untuk melakukan duplikasi terhadap daftar rekening pertama yang harus dilakukan adalah memilih kode departemen dari daftar rekening yang akan diduplikasi, kemudian Pilih Daftar Rekening yang akan diduplikasi. Setelah memilih Daftar rekening yang akan diduplikasi, Kemudian Pilih Departement Code dimana Daftar Rekening akan diduplikat. Kemudian Pilih OK. 3.5 PARAMETER CADANGAN LABA RUGI Menu ini digunakan untuk menetapkan dan menentukan Rekening Cadangan Laba Rugi. Secara baku, ValuePlus mengalokasikan enam Rekening Cadangan Laba Rugi yang paling sering digunakan. ValuePlus juga memperkenankan anda untuk menetapkan lima Rekening Cadangan Laba Rugi yang lain. Untuk menentukan para meter cadangan rugi laba Klik Menu Maintenance dan Pilih P/L Appropriation Parameter. Menu Parameter Cadangan Laba Rugi tampak pada gambar dibawah ini: ition 45

Menentukan sebuah Rekening ke Rekening Cadangan Laba Rugi Ketiklah atau pilihlah dari Field Kode Rekening, rekening yang sesuai untuk ditentukan ke Rekening Cadangan Laba Rugi tertentu. Menetapkan Rekening Cadangan Laba Rugi Disamping keenam Rekening Cadangan Laba Rugi yang dialokasikan, anda dapat menetapkan hingga 5 buah Rekening Cadangan Rugi Laba yang baru yang akan muncul dalam Laporan Rekening Cadangan Laba Rugi. Window Penentuan Rekening Cadangan Laba Rugi tampak pada gambar berikut: ition 46

3.6 ENTRI SALDO AWAL REKENING. Entri saldo Rekening terdapat menu Maintenance dan Plih Opening Account Balance Entries. Menu ini digunakan untuk memasukkan saldo rekening ketika menset-up rekening sebuah perusahaan baru. Window Opening Account Balance Entries tampak sebagai berikut: ition 47

ValuePlus akan memastikan saldo yang dimasukkan adalah seimbang (total debet sama dengan total Kredit) atau kalau tidak, anda tidak akan diijinkan untuk menyimpan entri tersebut. Untuk memasukkan saldo, pilihlah rekening yang tepat dan masukkan saldo Debet dan/atau Kredit. Anda juga dapat memilih dari Tabel Garis rekening untuk memasukkan saldo yang diinginkan. Window Pemasukan saldo Rekening Buku Besar sebagai Berikut: Pastikan Total Debet sama dengan Total Kredit sebelum memilih tombol untuk menyimpan saldo yang dimasukkan. Kemudian Pilih Save. Berikut ini window setelah semua saldo dimasukkan: ition 48

Edit Saldo Awal Rekening. Untuk mengedit saldo awal yang sudah kita masukkan atau untuk memasukkan saldo awal yang baru, Pilihlah rekening yang akan diedit dengan menggulung layar ke atas dan ke bawah. Klik dan sorot rekening yang diinginkan dari table garis dan Value Plus akan menampilkan keterangan rekening pada kotak diatas table garis yang siap untuk memasukkan saldo yang benar. 3.7 MAINTAIN JURNAL SUMBER Menu ini digunakan untuk menetapkan suatu rekening baku atau hubungan otomatis entri rekening dengan entri jurnal pada saat sebuah jurnal tertentu dipilih atau mencatat transaksi perkiraan yang rutin terjadi tapi tidak dalam jumlah yang sama. Jurnal ini disebut juga sebagai Single Entri. Sebagai contoh, jurnal sumber dapat dibuat untuk akrual, jadi pada saat jurnal ini dipilih, entri jurnal lain yang berhubungan akan secara otomatis menjadi rekening Akrual. Menu Maintain Jurnal Sumber terdapat di Menu Maintenance Pilih Maintain Source Journals. ition 49

Berikut ini window maintain Source Journal: Pilih tombol Add untuk membuat jurnal sumber baru, Tombol Edit untuk mengedit jurnal sumber, Tombol Save untuk menyimpan jurnal sumber, Tombol Cancel untuk membatalkan, Tombol Delete untuk menghapus jurnal sumber dan Tombol Close Untuk Keluar dari Maintain Source Journals. Berikut ini contoh pembuatan jurnal sumber untuk biaya Listrik, Air dan Telepon, tampak pada gambar berikut ini: ition 50

Pilih Save untuk menyimpan. 3.8 MAINTAIN JURNAL ULANGAN. Fungsi ini digunakan untuk menambah, memodifikasi atau menghapus transaksi sama yang terjadi secara periodik. Beberapa Entri Jurnal adalah sama, bulan per bulan seperti beban sewa, pembayaran leasing, beban maintenance tetap, beban pelayanan tetap atau penyusutan, dsb. Anda dapat menetapkan (menambah atau memindahkan ) rekening-rekening ulangan yang berhubungan dengan setiap Jurnal Ulangan. ValuePlus memperkenankan anda untuk menambah Entri Jurnal Ulangan dalam jumlah yang tidak terbatas dan mempostingnya ketika dan pada saat diperlukan. Ini akan menghapus keperluan untuk memasukkan ulang semua transaksi setiap waktu anda melakukan posting anda. Maintain Jurnal Ulangan terdapat di Menu maintenance dan Pilih Maintain Recurring Journals, tampak pada window dibawah ini: ition 51

Membuat Sebuah Jurnal Ulangan yang baru Klik Tombol dan ketikkan kode ulangan yang unik (maksimum 10 karakter) dan tekan (Enter). Kemudian ketikkan keterangannya. Pilihlah kode rekening yang diinginkan dan masukkan jumlah Debet atau Kredit yang sesuai. Ketika anda telah menyelesaikan entri dari transaksi rekening yang diinginkan, tekan (Enter) dan Kode Rekening, jumlah Debet dan jumlah Kredit akan tampil pada Tabel Garis. Pilihlah tombol untuk meninggalkan entri dari rekening dan jumlah debet/kredit yang tidak sesuai. Pilihlah tombol untuk memindahkan rekening yang tidak diinginkan di Tabel Garis yang berhubungan dengan Jurnal Ulangan. ValuePlus memastikan bahwa transaksi yang telah dimasukkan adalah seimbang (total Debet sama dengan Total Kredit) atau kalau tidak, anda tidak diperkenankan untuk menyimpan entri tersebut. Berikut ini window pembuatan Jurnal Ulangan untuk pembebanan Biaya penyusutan bangunan: ition 52

Untuk menyimpan Jurnal Ulangan yang baru ini, klik tombol Save. Mengedit Jurnal Ulangan Yang ada. Untuk mengedit Jurnal Ulangan yang sudah dibuat, anda dapat mengetik Kode Jurnal Ulangan yang akan diedit atau memilih dari kotak pilihan. Setelah memilih Kode Jurnal Ulangan yang akan diedit, ValuePlus akan menampilkan baris rincian dari Jurnal Ulangantertentu. Klik Tombol Edit. Anda dapat mengedit baris rincian dengan mengklik untuk menyorot Data Transaksi yang diinginkan dalam tabel garis dan transaksi akan ditampilkan di field diatas tabel garis, dan anda dapat mengedit jurnal debit atau kredit. 3.9 ENTRI JURNAL Sebelum entri transaksi Akuntansi dibuat dalam rekening Double Entri, mereka harus direcord untuk referensi di masa yang akan datang dan untuk keperluan audit. Mencatat sebuah grup yang terdiri dari entri-entri transaksi yang berhubungan, dinamakan Jurnal. Jurnal ini biasanya terdiri dari hal-hal berikut ini untuk setiap transaksi. Tanggal Nomor Referensi untuk dokumen sumber yang memberikan bukti mengenai transaksi tersebut Keterangan untuk menjelaskan transaksi tersebut ition 53

Nama dari rekening yang akan didebet dan jumlahnya Nama dari rekening yang akan dikredit dan jumlahnya ValuePlus memperkenankan anda untuk menetapkan sebanyak mungkin Jurnal yang anda inginkan. Selama Entri Jurnal, jenis Jurnal akan dibakukan ke Jurnal Umum untuk memperkenankan entri dari transaksi yang beraneka ragam. Anda dapat membuat atau menetapkan Jurnal-jurnal yang spesifik dengan pilihan Maintain Jurnal Sumber, seperti berikut ini: Jurnal Penjualan untuk merecord entri transaksi penjualan (jika anda tidak ingin menggunakan modul Piutang Usaha untuk merecord entri Penjualan anda). Jurnal Pembelian untuk merecord entri pembelian (jika anda tidak ingin menggunakan modul Hutang Usaha atau Pesanan Pembelian untuk merecord entri Pembelian anda). Jurnal Pembayaran Kas untuk merecord entri pembayaran (Jika anda tidak ingin menggunakan Modul Pembayaran atau Buku Kas untuk merecord entri Pembayaran anda). Jurnal Penerimaan Kas untuk merecord entri penerimaan dari Pelanggan anda (Jika anda tidak ingin menggunakan modul Penerimaan atau Buku Kas untuk merecord entri Penerimaan anda). Jurnal-jurnal sumber ditetapkan untuk merecord jenis-jenis transaksi yang spesifik dengan lebih mudah dan cepat, dengan secara otomatis membuat baris transaksi untuk memposting Rekening Offsett. Untuk melakukan entri Jurnal, Pilih Menu Entri pada Modul Buku Besar dan Pilih Entri Jurnal. Untuk lebih jelasnya Pemilihan entri jurnal tampak pada window dibawah ini: ition 54

Window dari entri jurnal tampak pada gambar berikut ini: Jenis jurnal menunjukkan jenis entri jurnal yang akan dibuat:. a) Jurnal Umum adalah transaksi dikelompokkan kedalam transaksi umum. Dalam pembuatan jurnal umum ini rekening dan jumlah yang akan didebit dan dikredit harus ditentukan pada saat membuat jurnal ini. ition 55

b) Sumber Jurnal adalah jenis jurnal yang digunakan apabila jurnal yang berkaitan telah ditetapkan dalam sub menu Maintain Sumber Jurnal. Tanggal Dokumen: adalah tanggal terjadinya transaksi. No Ref: adalah Nomor referensi dari transaksi. Ada du apilihan dalam No Ref, secara manual atau otomatis. Jenis Entri: a) Standar, jika entri jurnal dengan mendebit dan kredit rekening dan jumlahnya. b) Kode Ulangan, jika jurnal yang yang ada masukkan sifatnya sering terjadi atau berulang dan kode jurnal berulang tersebut sudah dibuat di jurnal berulang. Kasus: 01/12/2006 Pemilik melakukan penambaham modal dalam bentuk Komputer seharga Rp 15.000.000 dan Biaya Renovasi Bangunan sebesar Rp 30.000.000. Pencatatan transaksi diatas pada entri jurnal tampak sebagai berikut: ition 56

Kasus: 31/12/ 2006 Perusahaan melakukan inventarisasi terhadap aktiva tetap sehubungan dengan pembebanan biaya penyusutan aktiva tetap berupa: Bangunan Rp 2.83.333 Peralatan Rp 500.000 Komputer Rp 916.667 Mobil Rp 1.666.667 Pencatatan transaksi diatas pada entri jurnal tampak sebagai berikut: Kasus: 31/12/ 2006 Informasi yang di dapat pada tanggal 31 Desember 2006 adalah: Biaya Listrik, Air dan Telepon sebesar Rp 5.000.000. Pencatatan transaksi diatas pada entri jurnal tampak pada gambar berikut: ition 57

3.10 MEMASUKKAN, MENGEDIT DAN MENGHAPUS BARIS ITEM JURNAL. Setiap baris transaksi dari entri jurnal ditampilkan di kotak dengan kode rekening, keterangan, jumlah Debit atau kredit. Untuk memasukkan baris item. Ketikkan Kode Rekening yang ingin diperbaiki atau pilihlah dari kotak pilihan. Anda juga dapat menentukan Rekening yang diinginkan dengan memasukkan Keterangan Rekening atau memilih dari Keterangan Kotak Pilihan. Jika anda tidak mengingat Kode Rekening atau Nama Rekening dengan tepat, anda dapat mengklik tombol dan ketikkan kata untuk mencari Rekening yang diinginkan. Masukkan Jumlah Debit atau Kredit. Tekan [ Enter] untuk menmbah baris item pada akhir Tabel Baris. Mengedit Baris Item: Klik dan sorot baris item yang diinginkan pada Tabel Garis dan perincian baris item akan ditampilkan di bidang diatas Tabel Garis. Sorot jumlah tersebut dan buatlah perubahan yang diinginkan untuk ition 58

jumlah Debet atau Kredit Tekan (Enter) untuk menerima perubahan. Menghapus sebuah baris item: Klik dan sorot baris item yang diinginkan pada Tabel Garis dan Klik tombol Hapus. 3.11 ENTRI ANGGARAN ValuePlus mengijinkan anda untuk memasukkan atau maintain anggaran tahun lalu, sekarang dan tahun yang akan datang pada Rekening Pendapatan dan Beban yang dapat digunakan untuk membandingkan pendapatan dan biaya yang sesungguhnya yang diperlihatkan pada Laporan Laba Rugi. Sebelum memasukkan anggaran, anda harus menset-up daftar Rekening dengan Maintain Daftar Rekening. Untuk mengakses entri budget Pilih Menu Entries dan Budgets Entries: Window Budget Entries tampak pada gambar berikut: ition 59

Layar Budget Entries digunakan untuk memasukkan anggaran untuk rekening Neraca dan Rugi Laba untuk periode berjalan dan tahun berikutnya. Kode : Di isi dengan nomor rekening yang akan dimasukkan jumlah anggarannya. Tahun anggaran : menunjukkan tahun dimana anggaran dimasukkan. Metode Anggaran: Metode penentuan anggaran tiap bulan: a) Jumlah, Memungkinkan jumlah yang berbeda untuk tiap bulan b) %, digunakan jika jumlah anggaran untuk 12 bulan adalah sama. Untuk menyimpan entri anggaran bulanan untuk tahun lalu, tahun sekarang dan/atau tahun yang akan datang dari sebuah rekening, klik tombol Save ition 60