Created by Mr. E. D, S.Pd, S.Si LOGO

dokumen-dokumen yang mirip
Struktur Ginjal: nefron. kapsul cortex. medula. arteri renalis vena renalis pelvis renalis. ureter

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 11. SISTEM EKSKRESI MANUSIALatihan Soal 11.1

Sistem Ekskresi. Drs. Refli, MSc Diberikan pada Pelatihan Penguatan UN bagi Guru SMP/MTS se Provinsi NTT September 2013

biologi SET 15 SISTEM EKSKRESI DAN LATIHAN SOAL SBMPTN ADVANCE AND TOP LEVEL A. ORGAN EKSKRESI

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLATIHAN SOAL BAB 1

Sistem Eksresi> Kelas XI IPA 3 SMA Santa Maria Pekanbaru

Sistem Ekskresi Manusia

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLatihan Soal 1.2

Mahasiswa dapat menjelaskan alat ekskresi dan prosesnya dari hasil percobaan

SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

SISTEM EKSKRESI MANUSIA 1: REN. by Ms. Evy Anggraeny SMA Regina Pacis Jakarta

SISTEM EKSKRESI. Sistem Ekskresi Manusia. Zat sisa yang Diproduksi. Pemecahan Hb. H a t i. Respirasa sel. Deaminasi asam amino. Urea. Asam urat.

Sistem Ekskresi pada Manusia. mendeskripsikan sistem ekskresi pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan.

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLatihan Soal 1.3. Air. Asam amino. Urea. Protein

- - SISTEM EKSKRESI MANUSIA - - sbl1ekskresi

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 1. Sistem Ekskresi ManusiaLatihan Soal 1.1

Bab. Sistem Ekskresi. A. Sistem Ekskresi pada Manusia B. Sistem Ekskresi pada Hewan

SISTEM EKSKRESI SISTEM EKSKRESI PADA VERTEBRATA

Struktur bagian dalam ginjal

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SISTEM EKSKRESI MANUSIA. SMA kelas XI KD 3.9 dan 4.10

Untuk mempermudah memahami materi ini, perhatikan peta konsep berikut ini. Alat Ekskresi. pada Manusia. meliputi

LEMBARAN SOAL. Mata Pelajaran : BIOLOGI Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA 1-2 ( SEBELAS IPA 1-2 )

M.Nuralamsyah,S.Kep.Ns

SISTEM EKSKRESI LKS IPA TERPADU -SMP KELAS IX/1 1

SISTEM EKSKRESI MANUSIA

GINJAL KEDUDUKAN GINJAL DI BELAKANG DARI KAVUM ABDOMINALIS DI BELAKANG PERITONEUM PADA KEDUA SISI VERTEBRA LUMBALIS III MELEKAT LANGSUNG PADA DINDING

BAB VII SISTEM UROGENITALIA

SCIENCE MODULE GRADE IX JULY-AUGUST 2015 ACADEMIC YEAR 2015/2016

BAB II PEMBAHASAN A. GINJAL

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

MODUL MATA PELAJARAN IPA

Bab 8 Sistem Ekskresi

Menjelaskan struktur dan fungsi sistem ekskresi pada manusia dan penerapannya dalam menjaga kesehatan diri

BAB I PENDAHULUAN. 1.3 Tujuan

LAMPIRAN KUESIONER AWAL

HISTOLOGI URINARIA dr d.. K a K r a ti t k i a a R at a n t a n a P e P r e ti t w i i

Reabsorpsi dan eksresi cairan, elektrolit dan non-elektrolit (Biokimia) Prof.dr.H.Fadil Oenzil,PhD.,SpGK Fakultas Kedokteran Universitas Andalas

Anatomi & Fisiologi Sistem Urinaria II Pertemuan 11 Trisia Lusiana Amir, S. Pd., M. Biomed PRODI MIK FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

SISTEM EKSKRESI. - Sistem ekskresi pada uniseluler dan multiseluler. - Pembuangan limbah nitrogen dan CO 2

CREATIVE THINKING. MANUSIA DAN ILMU PENGETAHUAN Panca Indra

BAB 1. Sistem Ekskresi. A. Struktur Alat Ekskresi pada Manusia B. Kelainan dan Penyakit Sistem Pengeluaran. Bab 1 Sistem Ekskresi Pada Manusia 1

1. Dapat menjelaskan sistem Eksresi. 2. Dapat menjelaskan sistem Ekskresi pada Avetebrata. 3. Dapat menjelaskan sistem Ekrsresi pada Vertebrata.

PERCOBAAN VI PEMERIKSAAN PROTEIN DAN GLUKOSA URINE

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SISTEM EKSKRESI DISUSUN OLEH: KELOMPOK 4 RETNO ASIH INTAN KURNIAWATI REGINA RATIH F KHARIS SUBKHAN

BAB VIII SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Eksresi adalah proses pengeluaran zat sisa hasil metabolisme sel yang sudah tidak digunakan oleh tubuh dan

a) memegang peranan penting dalam pengeluaran zat-zat toksis atau racun, c) mempertahankan keseimbangan kadar asam dan basa dari cairan tubuh, dan

SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 9. Ciri-Ciri Makhluk Hidup Latihan Soal 9.1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. zat-zat yang dimungkinkan terkandung di dalam urine, dan juga untuk melihat

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 10. SISTEM ORGANISASI KEHIDUPANLatihan Soal 10.5

LATIHAN PAT BIO KELAS XI IPA

SMP JENJANG KELAS MATA PELAJARAN TOPIK BAHASAN IX (SEMBILAN) ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISTEM EKSKRESI

BAB II KAJIAN TEORI A. Pengertian Beban Kognitif B. Komponen Beban Kognitif

Universitas Indonusa Esa Unggul FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT Jurusan Perekam Medis dan Informasi Kesehatan

HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 1 Rataan volume urin (ml) kumulatif tikus percobaan pada setiap jam

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN I. : SMP N 2 Gerokgak. Kelas/ Semester. Pertemuan ke : 1 dan 2

PRINSIP BIOENERGETIKA PADA HEWAN

Bab SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kualitas air yang meliputi kualitas fisik, kimia, biologis, dan radiologis

Jenis jaringan hewan ada empat macam, yaitu jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot, dan jaringan saraf.

LEMBAR PENGESAHAN Laporan lengkap praktikum Struktur Hewan dengan judul Jaringan Epitel yang disusun oleh: Nama : Lasinrang Aditia Nim : K

TINJAUAN PUSTAKA. Gambar 1 Tanaman alpukat.

PEMERIKSAAN PROTEIN DAN GLUKOSA URINE LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI HEWAN : ERICA PUSPA NINGRUM : J1C111208

KISI-KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER I. Kelas / Semester : IX / Ganjil Mata Pelajaran : IPA Tahun Pelajaran : Jumlah soal : 10 uraian

Kelompok 3. Nama : Meli irawati lumbantobing Mastika sinurat

2. Sumsum Ginjal (Medula)

Sistem Ekskresi Pada Hewan Vertebrata

VII. EKSKRESI 7.1. KONSEP.

Pertukaran cairan tubuh sehari-hari (antar kompartemen) Keseimbangan cairan dan elektrolit:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Kreatinin adalah produk protein otot yang merupakan hasil akhir

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Sistem Osmoregulasi Pada Ikan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) PERTEMUAN I

Sistem Ekskresi Pada Hewan Vertebrata dan Invertebrata. Sistem Ekskresi Pada Hewan Vertebrata

11/28/2011 SISTEM URINARIA. By. Paryono

Ilmu Pengetahuan Alam

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Urin adalah cairan sisa yang diekskresikan oleh ginjal kemudian

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

PERANCANGAN ALGA PURIN (ALAT PERAGA PEMBENTUKAN & PENGUJIAN URIN) MELALUI MANIPULASI CARA KERJA NEFRON

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 11. SISTEM EKSKRESI MANUSIAlatihan soal 11.3

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Sumber air tubuh: 1. Makanan 2. Air minum 3. Air metabolit

BAB I PENDAHULUAN. suatu industri minuman yang dikemas dalam kantong plastik. Minuman

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang terkandung di dalam urine serta adanya kelainan-kelainan pada urine.

Uji benedict (Semikuantitatif) Tujuan : Menghitung secara kasar kadar glukosa dalam urin. Dasar teori :

MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN SEL

SOAL IPA TERPADU KELAS 9 SEMESTER 1

Proses pencernaan makanan yang terjadi pada organ 3, 4 dan 5 adalah...

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 11. SISTEM EKSKRESI MANUSIALatihan Soal 11.4

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2016 MATA PELAJARAN IPA. Dr. RAMLAWATI, M.Si. SITTI RAHMA YUNUS, S.Pd., M.Pd.

STRUKTUR DAN FUNGSI HEWAN (SISTEM EKSRESI)

TINJAUAN PUSTAKA. Ginjal adalah system organ yang berpasangan yang terletak pada rongga

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 11. Organisasi KehidupanLatihan Soal 11.4

KISI - KISI SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS MATA PELAJARAN BIOLOGI

BAB 2 LANDASAN TEORI

M.Biomed. Kelompok keilmuan DKKD

Transkripsi:

Created by Mr. E. D, S.Pd, S.Si darma_erick77@yahoo.com LOGO

Proses Pengeluaran Berdasarkan zat yang dibuang, proses pengeluaran pada manusia dibedakan menjadi: Defekasi: pengeluaran zat sisa hasil ( feses ) pencernaan Ekskresi: pengeluaran zat sisa hasil ( urine metabolisme (CO2, keringat dan Sekresi: pengeluaran getah yang masih ( hormon berguna bagi tubuh (enzim dan

Sistem Ekskresi Adalah sistem pengeluaran zat-zat sisa metabolisme yang tidak berguna bagi tubuh dari dalam tubuh, seperti: Menghembuskan gas CO2 ketika kita bernafas Berkeringat ( urine ) Buang air kecil

Alat ekskresi Ginjal Paru-paru Hati Kulit Kulit Hati Paru-paru Ginjal

Fungsi Sistem Ekskresi Membuang Sampah hasil metabolisme Karbondioksida (CO2) Paru-paru Racun, Sampah nitrogen - Ginjal Obat-obatan - Ginjal Keringat Kulit Empedu - Hati

Ginjal - Fungsi Sistem Urinaria Membuang sisa metabolisme : Sampah nitrogen Obat-obatan Racun Mengatur : Keseimbangan Air dalam tubuh Pengaktifan vitamin D > Produksi sel darah merah > Tekanan darah Kandungan elektrolit Asam Basa cairan darah

Organ Sistem Urinaria Ginjal Ureter Kantung Urin Urethra

Lokasi Sistem Urinaria Terletak di bagian dorsal tubuh Ginjal kanan lebih rendah dari ginjal kiri Bagian atas ginjal terdapat kelenjar adrenal klik

A. Struktur Ginjal Kapsul ginjal Korteks Ginjal daerah luar Medula Ginjal daerah dalam Pelvis Ginjal saluran pengumpul

Aliran Darah Di Ginjal

Nefron

Unit struktural dan fungsional penyusun ginjal Ginjal manusia disusun oleh 1 juta nefron Tempat terjadinya pembentukkan urin Terdiri dari 2 komponen utama : Glomerolus Tubulus ginjal

Badan Malphigi Arteriola efferen sempit Glomerolus Merupakan kapiler yang berbentuk bola berjaring Berhubungan dengan arteriola (pemeliharaan ( darah tekanan Arteriola afferen lebar

Lanjutan Fungsi : Penyaringan / filtrasi cairan darah

Tubulus Ginjal Terdiri dari : Bagian tubulus yang mengelilingi glomerolus disebut kapsul Bowman Tubulus proksimal Lengkung Henle Tubulus Distal

Pembentukkan Urin Urin terbentuk melalui 3 tahap : 1. Filtrasi 2. Reabsorpsi 3. Sekresi/Augmentasi 1 Tubulus Proksimal 4 Tubulus Distal NaCl Nutrients HCO 3 H 2 O K + H 2 O NaCl HCO 3 H + NH 3 K + H + KORTEKS Filtrasi H 2 O ( others Salts (NaCl and HCO 3 H + Urea Glucose; amino acids Some drugs MEDULA LUAR 2 Lengkung Henle turun H 2 O NaCl NaCl 3 Lengkung Henle 5 Tubulus naik Pengumpul Key Urea Active transport H 2 O Passive transport MEDULA DALAM NaCl

Filtrasi Proses penyaringan darah yang kurang selektif. Air, ion dan zat makanan serta zat terlarut di keluarkan dari darah ke tubulus proksimal. Sel darah dan beberapa protein tetap berada di dalam darah. Terbentuk filtrat primer di tubulus proksimal.

Reabsorpsi Urin primer yang terbentuk di tubulus proksimal terdiri dari : Sebagian besar air Glukosa dan Asam Amino Ion Kemudian zat tersebut kemudian diserap oleh kapiler peritubuler secara aktif dan pasif. Penyerapan terjadi di sepanjang Tubulus proksimal, Lengkung Henle, dan tubulus distal.

Proses Reabsorpsi 1 1 Tubulus Proksimal 4 4 Tubulus Distal NaCl Nutrients HCO 3 3 H 2 HO 2 O K + K + H 2 HO 2 O NaCl HCO 3 3 H + H + NH NH 3 3 K + K + H + H + Filtrasi H 2 HO 2 O Salts (NaCl and and ( others HCO 3 3 H + H + Urea Glucose; amino acids Some drugs KORTEKS 2 2 Lengkung Henle turun H 2 HO 2 O MEDULA LUAR NaCl NaCl 3 3 Lengkung Henle 5 5 Tubulus naik naik Pengumpul Key Key Urea Active transport Passive transport MEDULA DALAM NaCl H 2 HO 2 O

Sedangkan zat lainnya, yaitu sampah nitrogen berupa : Urea Asam Uric Kreatinin Beberapa Air Akhirnya terbentuklah urin sekunder.

Sekresi Augmentasi Terjadi di Tubulus Distal Beberapa zat keluar dari kapiler peritubuler ke tubulus ginjal. H+, Ka+ dan ion potassium Creatinin Racun dan obat-obatan Akhirnya urin sekunder dan senyawa diatas bergabung membentuk urin lalu bergerak menuju tubulus pengumpul untuk dikeluarkan.

Pembentukkan Urin Click 1 Tubulus Proksimal 4 Tubulus Distal NaCl HCO 3 Nutrients H 2 O K + NaCl H 2 O HCO 3 H + NH 3 K + H + KORTEKS Filtrasi 2 Lengkung Henle turun H 2 O ( dll Garam (NaCl HCO 3 H + Urea Glucosa; asam amino Obat-obatan MEDULA LUAR H 2 O NaCl NaCl 3 5 Tubulus Lengkung Henle Pengumpul naik Key Urea Transpor aktif NaCl H 2 O Difusi / Osmosis MEDULA DALAM

B. Ureter Saluran antara ginjal dengan kandung kemih Jumlah sepasang Fungsi : membawa urin dari ginjal ke kandung kemih

C. Kandung Kemih Merupakan kantung yang berfungsi untuk menampung urin sementara Disusun oleh lapisan otot polos Berhubungan dengan uretra

D. Uretra Saluran yang membawa urin keluar dari tubuh Pada wanita hanya dilalui urin saja, sedang pada pria selain dilalui urin juga dilalui sel kelamin jantan

Faktor-faktor yang mempengaruhi proses pembentukan urin: Hormon antidiuretik (ADH) Hormon insulin Jumlah air yang diminum Pengaruh hormon ADH dalam proses pembentukan urin.

Gangguan dan kelainan ginjal: Gagal ginjal dan uremia Nefritis Diabetes insipidus Diabetes melitus Albuminaria Kencing batu Keadaan ginjal penderita uremia. Lokasi dapat ditemukannya batu ginjal.

Paru-paru Paru-paru mengeluarkan sisa metabolisme berupa karbon dioksida dan uap air. Paru-paru dan bagian-bagiannya.

Hati Fungsi ekskresi hati adalah menghasilkan empedu. Hati dan bagian-bagiannya.

Kulit Kulit mengeluarkan zat sisa berupa keringat. Kulit dan bagian-bagiannya.

MEKANISME PENGELUARAN KERINGAT Proses pengeluaran keringat diatur oleh hipotalamus (otak). Hipotalamus dapat menghasilkan enzim bradikinin yang bekerja mempengaruhi kegiatan kelenjar keringat. Jika hipotalamus mendapat rangsangan, misalnya berupa perubahan suhu pada pembuluh darah, maka rangsangan tersebut diteruskan oleh saraf simpatetik ke kelenjar keringat. Selanjutnya kelenjar keringat akan menyerap air garam dan sedikit urea dari kapiler darah dan kemudian mengirimnya ke permukaan kulit dalam bentuk keringat.

Sistem Ekskresi Vertebrata Pada vertebrata, proses pengeluaran zat sisa dilakukan melalui ginjal. Ginjal pada ikan. Ginjal pada katak. Ginjal pada reptil. Ginjal pada burung.

Sistem Ekskresi Invertebrata Sistem ekskresi cacing pipih Pada cacing pipih, proses pengeluaran zat sisa dilakukan melalui sel api dan nefridiofor.

Sistem ekskresi cacing tanah Pada cacing tanah, proses pengeluaran zat sisa dilakukan melalui nefrostom dan nefridiofor.

Sistem ekskresi serangga Pada serangga, proses pengeluaran zat sisa dilakukan melalui pembuluh Malphigi. Proses ekskresi pada serangga.

Contoh : Ikan Ikan memiliki mekanisme ekskresi dipengaruhi oleh tempat hidupnya Ikan air tawar memiliki cara ekskresi yang berbeda dengan ikan air laut, dalam hal pembentukkan urinnya Ikan Air Laut ( thynnus Ikan bluefin tuna utara (Thunnus Ikan Mas

Ikan Air Laut Tubuh ikan laut lebih hipotonis dari air laut sehingga air banyak yang keluar dari tubuh. Meperoleh air dan garam mineral dengan Banyak minum air laut Air keluar lewat permukaan tubuh dan lewat insang Akibatnya ikan laut banyak minum air laut untuk menutupi kehilangan air yang besar Urin yang dihasilkan sedikit dan pekat Kelebihan garam Dibuang lewat insang Ekskresi urin yang pekat dan sedikit

Ikan Air Tawar Tubuh ikan air tawar lebih hipertonis dari lingkungannya sehingga air banyak yang masuk lewat permukaan tubuhnya. Akibatnya ikan air tawar sedikit minum air. Urin yang dihasilkan banyak dan encer Mendapatkan air dan garam dari makanan Mineral diikat oleh insang Air masuk secara osmosis lewat permukaan tubuhnya Ekskresi urin banyak dan lebih encer