SKRIPSI. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu ( S.1 ) dalam Ilmu Agama Islam. Pada Program Studi Pendidikan Agama Islam. Oleh : : Ita Ayu Dari

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PENGGUNAAN METODE DEMONSTRASI DAN DRILL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AL-QUR AN HADITS MATERI QOLQOLAH KELAS VIII SEMESTER I

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... HALAMAN PENGESAHAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... ABSTRAK...

PENGESAHAN. Telah dimunaqasyahkan oleh Dewan Penguji Fakultas Agama Islam Universitas Wahid Hasyim Semarang pada tanggal : Semarang, 22 januari 2016.

PENGARUH PENGASUHAN ORANG TUA TERHADAP KESADARAN RELIGIUS SISWA DI MTs. DARUN NAJAH NGEMPLAK KIDUL MARGOYOSO PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

Daftar Tabel... Pedoman Transliterasi Arab-Indonesia... Latar Belakang Masalah... Batasan Masalah Penelitian...

ARAB-LATIN. A. KONSONAN TUNGGAL Huruf Arab Nama Huruf Latin Keterangan. Bâ' B - ت. Tâ' T - ث. Jim J - ح. Khâ Kh - د. Dâl D - ذ. Râ' R - ز.

DAFTAR ISI PERNYATAAN KEASLIAN... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN... MOTTO... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR GRAFIK... xiv

DAFTAR ISI. Pedoman Translitrasi... Abstraks...

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S1) dalam Ilmu Tarbiyah. Disusun oleh : SUSI SUSANTI

IMPLEMENTASI PENANAMAN TRADISI KEILMUAN ISLAMI PADA SISWA KELAS X MADRASAH ALIYAH AL-FATTAH DESA TAMBAKROTO SAYUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN

IMPLEMENTASI METODE TEAMS

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK MATERI POKOK AKHLAK TERPUJI DENGAN METODE ROLE PLAYING

BAB II KAJIAN PUSTAKA

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP JUAL BELI IKAN DENGAN CARA TEBASAN

DAFTAR ISI. Halaman BAB II STUDI TOKOH. A. Pengertian Studi Tokoh B. Profil Tokoh... 30

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

STRATEGI DAKWAH KULTURAL SUNAN KALIJAGA (DESKRIPTIF ANALISIS)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Tarbiyah Jurusan PGMI

PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii. PENGESAHAN...iii. PERSEMBAHAN... iv. MOTTO... v. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI...

DAFTAR ISI... SAMPUL DALAM... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR TRANSLITERASI...

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii. KATA PENGANTAR... v. DAFTAR TRANSLITERASI... x

DAFTAR ISI. BAB II PERILAKU KONSUMEN PADA PERUSAHAAN JASA A. Pemasaran Pengertian Pemasaran... 23

SKRIPSI. Oleh : Nama : Isna Khomsa Fitriyah N I M :

2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Komunikasi Interpersonal Dimensi Komunikasi Interpersonal C. Komitmen Organisasi

PENGARUH KEHARMONISAN KELUARGA TERHADAP PERILAKU KEAGAMAAN ANAK DI DESA GEDANGANAK KECAMATAN UNGARAN TIMUR KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERNYATAAN... REKOMENDASI PEMBIMBING... NOTA DINAS... HALAMAN PERSEMBAHAN...

DAFTAR ISI SAMPUL DALAM PERNYATAAN KEASLIAN... MOTTO.. PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN.. ABSTRAK.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI..

DAFTAR ISI... Halaman PERSETUJUAN... i SURAT PERNYATAAN... PENGESAHAN... ABSTRAKSI... PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN... KATA PENGANTAR...

TESIS. Disusun Dalam Rangka Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister (S.2) Manajemen Pendidikan Islam

STUDI KOMPARASI PERILAKU KEBERAGAMAAN ANTARA SISWA MA NEGERI KENDAL DENGAN SISWA SMA NEGERI 1 KALIWUNGU TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH SERTIFIKASI GURU TERHADAP KINERJA GURU DI MTS NAHDLATUSY SYUBBAN SAYUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN 2016/2017

UPAYA GURU DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AL QURAN HADITS DI MTS NURUL HUDA TEGALDOWO KECAMATAN GUNEM KABUPATEN REMBANG

PEDOMAN TRANSLITERASI. Penulisan Transliterasi Arab-latin dalam penyusunan Tesis ini

DAFTAR ISI SAMPUL DALAM PERNYATAAN KEASLIAN... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN.. ABSTRAK.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI.. DAFTAR TRANSLITRASI..

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI)

UPAYA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN SISWA MELALUI KETELADANAN GURU MI MUHAMMADIYAH KARANGASEM UTARA BATANG TAHUN 2011

: NAMA : MUKHAMAD MIFTAHUL ATIQ NIM

STUDI KORELASI ANTARA KEDISIPLINAN S{ALAT. KELAS VII MTs HIDAYATUS SYUBBAN KARANGROTO GENUK SEMARANG TAHUN 2017

DAFTAR ISI HALAMAN DAFTAR GAMBAR... PEDOMAN TRANSLITERASI... ABSTRAK INDONESIA... ABSTRAK ARAB...

IMPLEMENTASI PENDEKATAN INDIVIDU DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI DI SMP HASANUDDIN 03 SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2016/2017

TESIS. Disusun Dalam Rangka Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister (S2) Managemen Pendidikan Islam. Oleh :

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... PERNYATAAN... PERSEMBAHAN... NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN TESIS... MOTTO... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI...

PENGARUH PEMBERIAN HUKUMAN (TA ZIR) TERHADAP AKHLAK SANTRI DI PONDOK PESANTREN AL-RIZQI BABAKAN LEBAKSIU TEGAL

PENGARUH GAYA BELAJAR AUDITORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X DI MA SILAHUL ULUM ASEMPAPAN PATI TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

ANALISIS KRITIS KONSEP PENDIDIKAN KELUARGA MENURUT PROF. DR. ZAKIAH DARADJAT DALAM BUKU PENDIDIKAN ISLAM DALAM KELUARGA DAN SEKOLAH SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA BIMBINGAN ORANG TUA ASPEK KEAGAMAAN DENGAN KEMAMPUAN MEMBACA AL- QUR AN SISWA KELAS X SMA WALISONGO SEMARANG TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MAPEL PAI DI SD N JADI SUMBER REMBANG

POLA KOMUNIKASI INTERPERSONAL KEPALA SEKOLAH (Studi Kasus Pola Komunikasi antara Kepala Sekolah dan Guru di SDN 36 Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran )

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI... ii. PENGESAHAN TIM PENGUJI SKRIPSI... iii. PANDUAN TRANSLITERASI... iv. ABSTRAK...

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Pernyataan... Halaman Persembahan... Halaman Persetujuan Pembimbing... Halaman Pengesahan... Halaman Motto...

NAMA : MUHAMMAD DAWAM NIM

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI SISWA BAB THAHARAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAIRS CHECK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam. Oleh :

PERAN KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KEBERHASILAN KEGIATAN PEMBELAJARAN DI MTS MIFTAHUL ULUM NGEMPLAK MRANGGEN DEMAK TAHUN PELAJARAN 2014/2015

PENGARUH MODALITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PAI SISWA KELAS IV-V SD SIDOREJO 03 BRANGSONG KENDAL SKRIPSI

PERAN PIMPINAN SEKOLAH DALAM MENGEMBANGKAN BUDAYA ORGANISASI DI SMK ROUDLOTUL MUBTADIIN BALEKAMBANG KECAMATAN NALUMSARI KABUPATEN JEPARA

FUNGSI LABORATORIUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGEMBANGKAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 4 MAGELANG

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2013

PERAN KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK DAN MUTU LULUSAN (STUDI PADA MADRASAH ALIYAH DI KABUPATEN KUDUS) PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN PELAJARAN 2015/2016

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

PEMIKIRAN POLITIK ISLAM MENURUT AHMAD HASSAN DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM INDONESIA

BAB II LANDASAN TEORI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

ASPEK-ASPEK PENDIDIKAN AKHLAQ DALAM SURAT AL-HUJARAT AYAT 2, 11 DAN 12 DAN IMPLEMENTASINYA DALAM PEMBENTUKAN AKHLAK MAHMUDAH SKRIPSI

PENGARUH PENGETAHUAN AGAMA ISLAM TERHADAP RELIGIUSITAS PESERTA DIDIK SMP HASANUDDIN 4 MIJEN SEMARANG

ANALISIS MANAJEMEN RISIKO PEMBIAYAAN MURABAHAH (STUDI KASUS BPRS BANGUN DRAJAT WARGA YOGYAKARTA)

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB LATIN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam.

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA MENGENAI VARIASI GAYA MENGAJAR GURU DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X DI MAN KENDAL

PELAKSANAAN KONSELING KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DALAM UPAYA PENANGGULANGAN SEKS BEBAS PADA REMAJA DI KECAMATAN ULUJAMI KABUPATEN PEMALANG

STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN ISLAM DALAM MENARIK MINAT MASYARAKAT DI MAN KENDAL

PENGARUH PENERAPAN TA ZIR TERHADAP KEDISIPLINAN SANTRI PUTRI DALAM MENAATI PERATURAN DI PONPES AL-IMAN PURWOREJO

MANAJEMEN EKSTRAKURIKULER BIDANG OLAHRAGA DI MA NU 04 AL MA ARIF BOJA KENDAL

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK USIA DINI DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM

IMPLEMENTASI FUNGSI MANAJEMEN SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU LULUSAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRINGSEWU TESIS

METODE REHABILITASI NON-MEDIS DI RUMAH SAKIT KHUSUS JIWA H. MUSTAJAB PURBALINGGA DALAM PANDANGAN TASAWUF

PENGARUH KOMUNIKASI KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU DAN KINERJA PEGAWAI DI MTs NEGERI KENDAL

Abstrak. Kata kunci: Kurs Rupiah, BI Rate, JII, LQ45.

ETOS KERJA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF AL QUR AN SURAT AT- TAUBAH AYAT 105

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR SANTRI TERHADAP TINGKAT KEBERHASILAN MENGHAFAL AL-QUR AN SANTRI PONDOK PESANTREN AL-AZIZ LASEM REMBANG

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN WALISONGO SEMARANG 2017

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X PADA PELAJARAN AKHLAK DI SMA MUHAMMADIYAH 3 SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG

PENDIDIKAN AQIDAH TERHADAP ANAK DALAM PERSPEKTIF AL-QUR AN SURAT AL-BAQARAH 133

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas Dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Ilmu Pendidikan Biologi. Oleh:

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP SISTEM BISNIS PERIKLANAN ADSENSECAMP

PENGARUH PENGAMALAN PAI TERHADAP PERILAKU SEKS BEBAS PESERTA DIDIK SMA N 1 DEMPET KABUPATEN DEMAK TAHUN AJARAN 2015/2016

KORELASI PEMAHAMAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN AKHLAK PESERTA DIDIK KELAS XI SMK DIPONEGORO BANYUPUTIH KABUPATEN BATANG TAHUN AJARAN 2014/2015

BAB II LANDASAN TEORI

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERNYATAAN KEASLIAN... ii. PERSETUJUAN PEMBIMBING... iii. PENGESAHAN... iv. MOTTO... v. PERSEMBAHAN...

S K R I P S I. Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Fakultas Syariah Jurusan Siyasah Jinayah SURABAYA

SEJARAH PENDAPAT FILOSOF TENTANG JIWA (Studi Pemikiran Aristoteles, Ibnu Sina, Sigmund Freud)

mura>bah}ah BNI Syariah Kantor Cabang Surabaya... 60

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S-1) Jurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam (BPI)

NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DALAM SHALAT (Sebuah Telaah QS. Al- Ankabut Ayat 45 )

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI POKOK MEMAHAMI KEPERWIRAAN NABI MUHAMMAD SAW. DENGAN MENGGUNAKAN METODE ROLE PLAYING

Transkripsi:

PENGARUH PENGGUNAAN METODE RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK MATERI IKHLAS, TA AT, KHAUF DAN TAUBAT KELAS VII MTs AL ASROR SEMARANG SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu ( S.1 ) dalam Ilmu Agama Islam Pada Program Studi Pendidikan Agama Islam Oleh : Nama : Ita Ayu Dari NIM : 146010064 YAYASAN WAHID HASYIM UNIVERSITAS WAHID HASYIM FAKULTAS AGAMA ISLAM SEMARANG i 2018

ii

ABSTRAK Ita Ayu Dari, 2018. Pengaruh Penggunaan Metode Resitasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Ikhlas, Ta at, Khauf dan Taubat Kelas VII MTs Al Asror Semarang. Skripsi : Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Agama Islam Universitas Wahid Hasyim Semarang, Pembimbing Drs. HM. Syakur Sf., M.Ag dan Linda Indiyarti Putri, M.Pd Kata Kunci : Metode Resitasi, Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Ikhlas, Ta at, Khauf dan Taubat Hasil belajar adalah perubahan yang mengakibatkan manusia berubah dalam sikap dan tingkah lakunya. Perubahan perilaku disebabkan karena mencapai penguasaan atas sejumlah bahan yang diberikan dalam proses belajar mengajar. Hasil belajar dapat meningkat apabila guru dapat memberikan metode pembelajaran yang menarik dan menyenangkan, diantaranya adalah metode resitasi. Rumusan dalam penelitian ini adalah mendeskripsikan: (1) penggunaan metode resitasi (2) hasil belajar siswa mata pelajaran Aqidah Akhlak materi ikhlas, ta at, khauf dan taubat (3) pengaruh penggunaan metode resitasi terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran Aqidah Akhlak materi ikhlas, ta at, khauf dan taubat kelas VII MTs Al Asror Semarang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: (1) penggunaan metode resitasi dalam pembelajaran (2) hasil belajar siswa mata pelajaran Aqidah Akhlak materi ikhlas, ta at, khauf dan taubat (3) penggunaan metode resitasi terhadap hasil belajar mata pelajaran Aqidah Akhlak materi ikhlas, ta at, khauf dan taubat kelas VII MTs Al Asror Semarang. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan (1) observasi (2) angket (3) tes dan (4) dokumentasi. Analisis pengumpulan data menggunakan (1) analisis pendahuluan (2) analisis uji hipotesis (3) analisis lanjut. Hasil penelitian (1) penggunaan metode resitasi di MTs Al Asror Semarang termasuk dalam kategori baik, hal ini dibuktikan dengan nilai rata-rata (mean) yaitu 54 yang terletak pada interval 49-55 (2) hasil belajar siswa mata pelajaran Aqidah Akhlak kelas VII di MTs Al Asror Semarang termasuk dalam kategori baik. Hal ini dibuktikan dengan nilai rata-rata (mean) yaitu 61 yang terletak pada interval 58 71 (3) ada pengaruh penggunaan metode resitasi terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran Aqidah Akhlak materi ikhlas, ta at, khauf dan taubat di MTs Al Asror Semarang. Hal ini dapat dibuktikan dengan perhitungan harga r hitung yang diperoleh sebesar 0,772 dan r tabel pada taraf signifikan 5% dengan jumlah N = 21 sebesar 0,413 yang berarti r hitung > r tabel atau 0,772 > 0,413. iii

iv

MOTTO Artinya : Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu; penjaganya malaikatmalaikat yang kasar, keras, dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-nya kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan. (QS. At Tahrim ayat 6). 1 1 Mudzakkir Ali, Ilmu Pendidikan Islam, Semarang: PKPI2 Universitas Wahid Hasyim Semarang, 2012, h. 196-197. v

PERSEMBAHAN Dengan tidak mengurangi rasa syukur kepada Allah SWT, Kupersembahkan Skripsi Ini Untuk : * Ayah dan ibundaku tersayang, (Bapak Muhamad Kamri dan Ibu Mustiatun) yang selalu berdoa dan memberi semangat untuk perjalanan hidup dan studiku. * Adikku tersayang, (Dwi Linda Oktaviyani) yang selalu berdoa dan memberiku dorongan untuk mencapai kesuksesan. * Sahabat-sahabatku, yang selalu memberikan doa, semangat dan warna dalam kehidupanku. * Teman-teman PAI A1 Universitas Wahid Hasyim Semarang angkatan 2014, yang selalu membantu dan menemaniku baik suka dan duka. vi

KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah member rahmat dan hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengaruh Penggunaan Metode Resitasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Ikhlas, Ta at, Khauf dan Taubat Kelas VII MTs Al Asror Semarang yang secara akademis menjadi syarat memperoleh gelar Sarjana S.1 dalam Ilmu Pendidikan Islam. Selama dalam penyusunan skripsi ini penulis telah banyak mendapat bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak dan pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada yang terhormat: 1. Bapak Prof. Dr. H. Mahmutarom HR, SH.,MH selaku Rektor Universitas Wahid Hasyim Semarang 2. Bapak Dr. H. Nur Cholid, M.Ag, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Wahid Hasyim Semarang. 3. Bapak Drs. HM. Syakur Sf., M. Ag, selaku Dosen Pembimbing I dan Ibu Linda Indiyarti Putri, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu, memberikan konstribusi tenaga dan pikiran, guna memberikan bimbingan dan petunjuk serta pengarahan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. 4. Bapak dan Ibu Dosen Universitas Wahid Hasyim Semarang yang telah membimbing penulis selama belajar dibangku perkuliahan, terutama dari Program Studi Pendidikan Agama Islam. 5. Bapak dan Ibu karyawan perpustakaan Universitas Wahid Hasyim Semarang yang telah membantu menyediakan buku-buku literatur guna penyusunan skripsi. 6. Bapak Kasbun, S.IP, M.A, selaku Kepala MTs Al Asror Semarang, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengadakan penelitian di lembaga yang dipimpin. vii

7. Bapak Pujo Widodo, S.Pd.I, selaku Guru Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MTs Al Asror Semarang yang telah membantu selama penelitian yang dilakukan. 8. Segenap guru dan karyawan MTs Al Asror Semarang yang telah memberikan bantuannya dalam memberikan data-data selama penelitian ini berlangsung. 9. Segenap siswa kelas VII MTs Al Asror Semarang yang turut membantu jalannya program penelitian ini. 10. Ayah dan Ibu serta segenap keluarga yang dengan sabar telah membesarkan, membimbing, mendoakan, mengarahkan, memberi kepercayaan, bantuan moril dan materil demi kesuksesan ananda. 11. Kepada semua teman-temanku yang tidak dapat penulis sebut satu persatu, terimakasih atas dukungannya. 12. Kepada semua pihak baik langsung maupun tidak langsung yang membantu dalam penyusunan skripsi ini. Tiada kata yang patut diucapkan selain ucapan terima kasih yang sebesar besarnya, semoga amal baik mereka diterima oleh Allah dan mendapat Ridho-Nya, Amin. Penulis menyadari bahwa penulisan skrispsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi yang membacanya dan semoga Allah SWT, melimpahkan hidayah-nya kepada kita semua sehingga dapat mengemban tugas untuk melaksanakan pendidikan. Semarang, 11 Desember 2017 Penulis Ita Ayu Dari NIM : 146010064 viii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN Berdasarkan SKB Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor: 0543 b/ U / 1987 ter tanggal 22 Maret 1988 A. KONSONAN TUNGGAL Huruf Huruf Nama Arab Latin Keterangan ا Alif - Tidak dilambangkan ب Bả B - ت Tả T - ث Sả Ṡ S dengan titik di atas ج Jỉm J - ح Hả Ḥ H dengan titik dibawah خ Khả Kh - د Dảl D - ذ Zảl Ẑ Z dengan titik di atas ر Rả R - ز Zả Z - س Sỉn S - ش Syỉn Sy - ص Sảd Ṣ S dengan titik di bawah ض Dảd Ḍ D dengan titik dibawah ط Tả Ṭ T dengan titik di bawah ظ Zả Ẓ Z dengan titik di bawah ix

ع Ain tunggal) Koma terbalik (apostrof غ Gain G - ف Fả F - ق Qảf Q - ك Kảf K - ل Lảm L - م Mỉm M - ن Nun N - و Wảw W - ه Hả H - ء Hamzah. Apastrof lurus miring (tidak untuk awal kata ) ي Yả Y - ة tả marbutah H Dibaca ah ketika mauquf... ة tả marbutah H / t Dibaca ah / at ketika mauquf (terbaca mati) B. VOKAL PENDEK Arab Latin Keterangan Contoh ا فل - A Bunyi fathah pendek س ئ ل - I Bunyi kasrah pendek ا ح د - U Bunyi dlammah pendek C. VOKAL PANJANG Arab Latin Keterangan Contoh x

ا ả Bunyi fathah panjang كا ن ي / ي ỉ Bunyi kasrah panjang ف ي ك و ủ Bunyi dlammah panjang ك و نو ا D. DIFTONG Arab Latin Keterangan Contoh مو ز Aw Bunyi fathah diikuti waw و كي د yả Ai Bunyi fathah diikuti ي E. PEMBAURAN KATA SANDANG TERTENTU Arab Latin Keterangan Contoh ۱ لقمريه Al Bunyi al Qamariyah ال... asy-sy ال ش وال wal/ wasysy Bunyi al Syamsiah dengan/ diganti huruf berikutnya Bunyi al Qamariyah / al Syamsiah diawali huruf hidup adalah tidak terbaca ۱ لتربيه و ۱ لقمريه و ۱ لشمسيه xi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL.. i HALAMAN NOTA PEMBIMBING... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN ABSTRAK iv HALAMAN DEKLARASI v HALAMAN MOTTO vi HALAMAN PERSEMBAHAN vii KATA PENGANTAR viii HALAMAN PEDOMAN TRASLITERASI ARAB-LATIN... x DAFTAR ISI.. xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR AYAT xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Alasan Pemilihan Judul.. 3 C. Telaah Pustaka 3 D. Rumusan Masalah... 5 E. Penegasan Istilah... 5 F. Tujuan Penelitian... 7 G. Manfaat Penelitian 7 H. Rumusan Hipotesis... 9 I. Metode Penelitian... 9 1. Jenis dan Pendekatan Penelitian. 9 2. Tempat dan Waktu Penelitian.. 9 3. Populasi dan Sampel Penelitian... 10 4. Variabel-variabel Penelitian.. 10 xii

5. Teknik Pengumpulan Data 11 6. Metode Analisis Data 12 J. Sistematika Penyusunan Skripsi... 14 BAB II METODE RESITASI DAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK A. Metode Resitasi. 16 1. Pengertian Metode Resitasi. 16 2. Fase Metode Resitasi.. 18 3. Kelebihan dan Kekurangan Metode Resitasi.. 19 B. Hasil Belajar Mata Pelajaran Aqidah Akhlak. 21 1. Hasil Belajar.. 21 a. Pengertian Hasil Belajar. 21 b. Macam-macam Hasil Belajar... 22 c. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar. 24 2. Mata Pelajaran Aqidah Akhlak 25 a. Pengertian Aqidah Akhlak. 25 b. Tujuan Mempelajari Aqidah Akhlak. 26 c. Ruang Lingkup Aqidah Akhlak. 26 C. Hubungan Metode Resitasi dan Hasil Belajar Siswa. 27 BAB III LAPORAN HASIL PENELITIAN PENGGUNAAN METODE RESITASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK KELAS VII MTs AL ASROR SEMARANG A. Gambaran Umum MTs Al Asror Semarang.... 29 1. Sejarah Berdirinya.... 29 2. Letak Geografis... 30 3. Visi, Misi dan Tujuan MTs Al Asror Semarang. 30 xiii

4. Data Guru, Karyawan dan Siswa. 33 5. Data Sarana dan Prasarana... 37 6. Data Struktur Organisasi 38 B. Penggunaan Metode Resitasi di MTs Al Asror Semarang.. 39 C. Hasil Belajar Aqidah Akhlak di MTs Al Asror Semarang. 43 BAB IV ANALISIS PENGARUH PENGGUNAAN METODE RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK MATERI IKHLAS, TA AT, KHAUF DAN TAUBAT KELAS VII MTs AL ASROR SEMARANG A. Analisis Penggunaan Metode Resitasi. 45 B. Analisis Hasil Belajar Siswa. 47 C. Analisis Pengaruh Penggunaan Metode Resitasi Terhadap Hasil Belajar Siswa di MTs Al Asror Semarang 49 BAB V PENUTUP A. Simpulan 56 B. Saran.. 57 C. Kata Penutup... 58 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP xiv

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Data Guru MTs Al Asror Semarang... 33 Tabel 3.2 Data Karyawan MTs Al Asror Semarang.... 34 Tabel 3.3 Data Siswa MTs Al Asror Semarang... 35 Tabel 3.4 Data Sarana Prasarana MTs Al Asror Semarang.. 37 Tabel 3.5 Data Struktur Organisasi MTs Al Asror Semarang.. 38 Tabel 3.6 Data Hasil Angket Penggunaan Metode Resitasi.. 42 Tabel 3.7 Data Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Aqidah Akhlak. 43 Tabel 4.1 Kriteria Nilai Penggunaan Metode Resitasi... 47 Tabel 4.2 Kriteria Hasil Belajar Siswa... 48 Tabel 4.3 Penggunaan Metode Resitasi Terhadap Hasil Belajar Siswa... 49 Tabel 4.4 Taraf Signifikansi 1% dan 5% 51 Tabel 4.5 Interpretasi Nilai r... 52 xv

DAFTAR AYAT Ayat 1 QS. Al-Qiyamah ayat 17-18 17 xvi