Andini Puspasari, Khusnul Novianingsih, Fitriani Agustina. Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA UPI. *Surel:

dokumen-dokumen yang mirip
TEKNIK PENJADWALAN KULIAH MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA GENETIKA. Oleh Dian Sari Reski 1, Asrul Sani 2, Norma Muhtar 3 ABSTRACT

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. disebut Univesitas Timetabling Problems (UTP). Permasalahan ini dilihat dari sisi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

PERFORMANCE ALGORITMA GENETIKA (GA) PADA PENJADWALAN MATA PELAJARAN

Penjadwalan kegiatan merupakan pekerjaan yang tidak mudah, karena dalam. penyusunannya memerlukan perencanaan yang matang agar kegiatan tersebut

Optimasi Multi Travelling Salesman Problem (M-TSP) Menggunakan Algoritma Genetika

Perancangan Sistem Penjadwalan Asisten Dosen Menggunakan Algoritma Genetika (Studi Kasus: STIKOM Bali)

OPTIMASI PENJADWALAN CERDAS MENGGUNAKAN ALGORITMA MEMETIKA

Optimasi Penjadwalan Ujian Menggunakan Algoritma Genetika

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK MENYELESAIKAN PERMASALAHAN PENJADWALAN DOSEN DENGAN FUZZY

Keywords Algoritma, Genetika, Penjadwalan I. PENDAHULUAN

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Algoritma Genetika

OPTIMASI PENJADWALAN KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR DENGAN ALGORITMA GENETIK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA PADA PERENCANAAN LINTASAN KENDARAAN Achmad Hidayatno Darjat Hendry H L T

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Khowarizmi. Algoritma didasarkan pada prinsiup-prinsip Matematika, yang

BAB I PENDAHULUAN. wisata budaya, wisata belanja, hingga wisata Alam. Untuk menarik minat

PENJADWALAN UJIAN AKHIR SEMESTER DENGAN ALGORITMA GENETIKA (STUDI KASUS JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA UNESA)

Aplikasi Algoritma Genetika Untuk Menyelesaikan Travelling Salesman Problem (TSP)

BAB 2 LANDASAN TEORI

RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK PENJADWALAN PERKULIAHAN MENGGUNAKAN METODE META- HEURISTIK (PENGGABUNGAN METODE ALGORITMA GENETIK DAN TABU SEARCH)

BAB I PENDAHULUAN. sejumlah aktivitas kuliah dan batasan mata kuliah ke dalam slot ruang dan waktu

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA PADA PENYELESAIAN TRAVELLING SALESMAN PROBLEM (TSP)

KONSEP ALGORITMA GENETIK BINER UNTUK OPTIMASI PERENCANAAN JADWAL KEGIATAN PERKULIAHAN

BAB II LANDASAN TEORI. Evolutionary Algorithm merupakan terminologi umum yang menjadi payung

BAB II LANDASAN TEORI

ALGORITMA GENETIKA. Suatu Alternatif Penyelesaian Permasalahan Searching, Optimasi dan Machine Learning

APLIKASI ALGORITMA GENETIKA DALAM PENENTUAN DOSEN PEMBIMBING SEMINAR HASIL PENELITIAN DAN DOSEN PENGUJI SKRIPSI

BAB 2 LANDASAN TEORI

PEMAMPATAN MATRIKS JARANG DENGAN METODE ALGORITMA GENETIKA MENGGUNAKAN PROGRAM PASCAL

Prosiding Matematika ISSN:

ALGORITMA GENETIKA PADA PEMROGRAMAN LINEAR DAN NONLINEAR

ALGORITMA GENETIKA Suatu Alternatif Penyelesaian Permasalahan Searching, Optimasi dan Machine Learning

Lingkup Metode Optimasi

BAB 2 DASAR TEORI. 2.1 Teka-Teki Silang

ANALISIS PENGATURAN INDIVIDU CROSSOVER DAN MUTASI ALGORITMA GENETIKA STUDI KASUS TRAVELLING SALESMAN PROBLEM

Bab II Konsep Algoritma Genetik

IMPLEMENTASI ALGORITMA FUZZY EVOLUSI PADA PENJADWALAN PERKULIAHAN

PENYELESAIAN MINIMUM SPANNING TREE (MST) PADA GRAF LENGKAP DENGAN ALGORITMA GENETIKA MENGGUNAKAN TEKNIK PRUFER SEQUENCES

PENCOCOKAN KATA SECARA ACAK DENGAN METODE ALGORITMA GENETIKA MENGGUNAKAN PROGRAM PASCAL

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJADWALAN KULIAH SEMESTER I MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA

Algoritma Genetika dan Penerapannya dalam Mencari Akar Persamaan Polinomial

PENJADWALAN MATA KULIAH DENGAN MEMECAH PERTEMUAN BERDASAR PEMROGRAMAN LINEAR INTEGER

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK TRAVELING SALESMAN PROBLEM DENGAN MENGGUNAKAN METODE ORDER CROSSOVER DAN INSERTION MUTATION

Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2004 Yogyakarta, 19 Juni 2004

PERANCANGAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK MENENTUKAN JALUR TERPENDEK. Kata kunci: Algoritma Genetika, Shortest Path Problem, Jalur Terpendek

Analisis Komparasi Genetic Algorithm dan Firefly Algorithm pada Permasalahan Bin Packing Problem

Penentuan Optimalisasi TSP (Travelling Salesman Problem) Distribusi Barang Menggunakan Algoritma Genetika Di Buka Mata Adv

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Pada bab kajian pustaka berikut ini akan dibahas beberapa materi yang meliputi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Penerapan Konsep Algoritma Genetika untuk Penjadwalan Kegiatan Perkuliahan Semester Ganjil Kurikulum 2012 di Jurusan Matematika FMIPA UNSRI

Optimasi Penjadwalan Perkuliahan dengan Menggunakan Algoritma Genetika (Studi Kasus : AMIK MDP, STMIK GI MDP dan STIE MDP)

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan sehari-hari dan juga merupakan disiplin ilmu yang berdiri sendiri serta

Optimasi Penjadwalan Mata Pelajaran Pada Kurikulum 2013 Dengan Algoritme Genetika (Studi Kasus: SMA Negeri 3 Surakarta)

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA PADA PERSOALAN PEDAGANG KELILING (TSP)

PENERAPAN METODE ALGORITMA GENETIKA UNTUK PERMASALAHAN PENJADWALAN PERAWAT (Nurse Schedulling Problem)

PENEMPATAN MAHASISWA PESERTA MATA KULIAH UMUM DENGAN ALGORITMA GENETIK DI UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN

Penjadwalan Mata Kuliah Menggunakan Metode Hybrid Algoritma Genetika Dan Algoritma Koloni Semut

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Permasalahan

PENDAHULUAN. Latar Belakang

GENETIKA UNTUK MENENTUKAN RUTE LOPER KORAN DI AGEN SURAT KABAR

Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika (KOMPUTA) 45 Edisi... Volume..., Bulan 20.. ISSN :

Bab 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB III PENJADWALAN KULIAH DI DEPARTEMEN MATEMATIKA DENGAN ALGORITMA MEMETIKA. Penjadwalan kuliah di departemen Matematika UI melibatkan

BAB III IMPLEMENTASIALGORITMA GENETIK DAN ACS PADA PERMASALAHAN TRAVELLING SALESMAN PROBLEM

Optimalisasi Pengantaran Barang dalam Perdagangan Online Menggunakan Algoritma Genetika

Arif Munandar 1, Achmad Lukman 2 1 Teknik Informatika STMIK El Rahma Yogyakarta, Teknik Informatika STMIK El Rahma Yogyakarta

DAFTAR ISI. Tim Redaksi... i Kata Pengantar... ii Daftar Isi... iii

PRESENTASI TUGAS AKHIR

BAB II KAJIAN TEORI. genetika, dan algoritma memetika yang akan digunakan sebagai landasan dalam

SISTEM PENJADWALAN PERKULIAHAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA (STUDI KASUS PADA JURUSAN TEKNOLOGI INFORMASI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TADULAKO)

Analisis Operator Crossover pada Permasalahan Permainan Puzzle

Satrio Agung Wicaksono 1, R. Arief Setiyawan 1, Budi Darma Setiyawan 1, Ari Hernawan 1, Rizal Setya Perdana 1

Zbigniew M., Genetic Alg. + Data Structures = Evolution Program, Springler-verlag.

BAB I PENDAHULUAN. telah diadopsi untuk mengurangi getaran pada gedung-gedung tinggi dan struktur

Tugas Mata Kuliah E-Bisnis REVIEW TESIS

IMPLEMENTASI PENJADWALAN MATA KULIAH MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA

ALGORITMA GENETIKA DENGAN PENDEKATAN MODEL PULAU PADA PERMASALAHAN TRAVELLING SALESMAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II KAJIAN TEORI. memindahkan barang dari pihak supplier kepada pihak pelanggan dalam suatu supply

BAB II LANDASAN TEORI

PENJADWALAN KAPAL PENYEBERANGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA

Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Rekomendasi Jadwal Perkuliahan Pada Institut Informatika Indonesia Memanfaatkan Algoritma Genetika

M. Ainul Yaqin 1,Totok Lisbiantoro 2, Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

ALGORITMA GENETIKA PADA PENYELESAIAN AKAR PERSAMAAN SEBUAH FUNGSI

PENERAPAN ALGORITMA GENETIK UNTUK OPTIMASI DENGAN MENGUNAKAN PENYELEKStAN RODA ROULETTE

KNAPSACK PROBLEM DENGAN ALGORITMA GENETIKA

Implementasi Algoritma Genetik-Tabu Search dalam Optimasi Penjadwalan Perkuliahan

Penerapan Algoritma Genetika dalam Job Shop Scheduling Problem

IMPLEMENTASI ALGORITMA GENETIKA DALAM OPTIMASI JALUR PENDISTRIBUSIAN KERAMIK PADA PT. CHANG JUI FANG

Rancang Bangun Robot PANTILT: Pendeteksian Posisi Kepala Manusia Menggunakan Algoritma Genetika

Transkripsi:

PENYELESAIAN MASALAH PENJADWALAN PERKULIAHAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA (STUDI KASUS DI DEPARTEMEN PENDIDIKAN MATEMATIKA FPMIPA UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA) Andini Puspasari, Khusnul Novianingsih, Fitriani Agustina Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA UPI *Surel: puspasariandini15@yahoo.com ABSTRAK. Penelitian ini berjudul Penyelesaian Masalah Penjadwalan Perkuliahan Menggunakan Algoritma Genetika (Studi Kasus di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia). Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya beberapa masalah selama proses penjadwalan perkuliahan. Oleh karena itu diperlukan suatu metode yang tepat untuk memecahkan permasalahan pada proses penjadwalan perkuliahan. Pada penelitian ini Algoritma Genetika diterapkan untuk menyelesaikan masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika. Algoritma Genetika merupakan suatu algoritma pencarian yang memanfaatkan analogi mekanisme seleksi alamiah dan mekanisme kawin silang, mutasi, inversi, dan lain-lain yang ada pada genetika. Hasil implementasi menunjukkan, bahwa Algoritma Genetika telah berhasil diimplementasikan untuk menyelesaikan masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika dengan cepat. Kata Kunci: Penjadwalan, Algoritma Genetika, Model Optimisasi, Solusi Optimal. ABSTRACT. In this research, we solve lecture timetabling using genetic algorithm at Department of Mathematics Education FPMIPA Indonesian University of Education. There were some problems lecture timetabling, so we need to solve the problems 80 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

well. In this research, we use Genetic Algorithm to solve lecture timetabling. Genetic Algorithm is a search algorithm that utilizes the analogy of natural selection mechanism and the mechanism of interbreeding, mutations, inversions, and others that exist in genetics. We also derive an optimization model for the lecture timetabling at Department of Mathematics Education FPMIPA Indonesian University of Education. The implementation results showed that the genetic algorithm has been successfully implemented to solve lecture timetabling at the Department of Mathematics Education quickly. Keywords: Scheduling, Genetic Algorithm, Optimization Model, Optimal Solution. 1. PENDAHULUAN Penjadwalan perkuliahan termasuk dalam golongan jenis timetabling. Permasalahan timetabling dapat digolongkan sebagai NP-Hard Problem (Nondeterministic Polynomial Time). Apabila seluruh kombinasi alternatif solusi dari NP-Hard Problem dicobakan untuk diuji, maka waktu yang dibutuhkan untuk mencari solusi yang feasible dari permasalahan akan meningkat tajam. Oleh karena itu, penyelesaian permasalahan optimasi akan sulit dilakukan dengan menggunakan metode optimasi konvensional sehingga diperlukan metode-metode alternatif untuk menyelesaikan NP-Hard Problem. Terdapat beberapa metode yang terbukti telah berhasil diterapkan untuk menyelesaikan masalah penjadwalan perkuliahan. Namun, pada penelitian ini peneliti menggunakan Algoritma Genetika. Algoritma Genetika merupakan salah satu metode optimisasi yang mengadaptasi fenomena alam berdasarkan ide yang ada pada genetika (ilmu yang membahas sifat keturunan yang diwariskan) dan teori Darwin survival of the fittes. Algoritma Genetika merupakan suatu algoritma pencarian yang memanfaatkan analogi mekanisme seleksi alamiah dan mekanisme kawin silang, mutasi, inversi, dan lain-lain yang ada pada genetika. Algoritma Genetika memiliki beberapa keunggulan dan telah terbukti mampu menyelesaikan masalah-masalah optimisasi dengan baik. Berdasarkan hasil pengamatan penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA UPI, selama proses perkuliahan masih ditemukan beberapa masalah penjadwalan. Masalah tersebut antara lain terdapat dua mata kuliah yang berbeda terjadwalkan dalam satu waktu dan ruangan yang sama, terdapat J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 81

mahasiswa atau dosen yang mempunyai jadwal mata kuliah berbeda namun dilaksanakan pada waktu yang sama. Oleh karena itu, diperlukan suatu metode yang tepat untuk memecahkan permasalahan pada proses penjadwalan perkuliahan. 2. METODOLOGI Metode penelitian ini yang digunakan pada ini merupakan kajian teoritis serta pemodelan masalah disertai penyelesaiannya. Penjadwalan adalah kegiatan penugasan atas sesuatu, baik itu orang, waktu, atau hal lainnya sesuai dengan penjadwalan yang terkait (Anggara, 2012). Anggara (2012) menyatakan penjadwalan adalah sesuatu yang rumit dalam hal penyusunannya, karena harus melibatkan beberapa komponen. Dalam masalah penjadwalan perkuliahan, penjadwalan tersebut harus memperhatikan beberapa hal seperti dosen, mata kuliah, waktu, mahasiswa, dan ruangan. Menurut Anggara (2012) beberapa proses umum yang perlu dilakukan untuk menyelesaikan suatu proses penjadwalan. Penjadwalan Perkuliahan Penjadwalan perkuliahan (lecture timetabling) adalah masalah menempatkan waktu dan ruangan kepada sejumlah kuliah, tutorial, dan kegiatan akademik sejenis, dengan memperhatikan sejumlah aturan yang berhubungan dengan kapasitas dan lokasi dari ruangan yang tersedia, waktu bebas yang diperlukan dan sejumlah aturan lain yang berkaitan dengan toleransi untuk dosen, dan hubungan antar mata kuliah khusus (Ross,1994). Menurut Suyanto (2010) penjadwalan perkuliahan merupakan suatu masalah yang sangat kompleks terutama jika jumlah mata kuliah dan jumlah mahasiswa relatif sangat banyak. Masalah akan menjadi semakin kompleks jika penjadwalan tidak hanya melihat pada sisi banyaknya kelas (ruangan perkuliahan) tetapi juga melihat ke sisi mahasiswa. Dengan kata lain, jadwal yang dihasilkan tidak hanya menjamin bahwa jadwal pertemuan semua kelas dan dosen tidak bersamaan (bentrok), tetapi juga harus menjamin jadwal pertemuan semua mahasiswa tidak bersamaan. Algoritma Genetika Algoritma Genetika ditemukan pada tahun 1975 oleh John H. Holand dari University of Michigan, United States. Penelitian 82 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

Holland menyimpulkan dua hal, yaitu untuk menjelaskan dan mempelajari proses adaptasi sistem alami dan untuk merancang sistem cerdas yang mempunyai persamaan atau mengandung mekanisme dengan sistem yang alami. Penerapan Algoritma Genetika dikaitkan dengan metode adaptif untuk memecahkan masalah pencarian dan optimasi. Teori dasarnya adalah bawaan dari populasi yang ada secara potensial memiliki solusi atau solusi yang lebih baik terhadap masalah yang akan dihadapi (Arifin dan Berlianty, 2010). Saat ini, Algoritma Genetika mulai banyak digunakan untuk menyelesaikan berbagai masalah optimisasi. Beberapa masalah dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan menggunakan Algoritma Genetika adalah travelling salesman problem (TSP), penjadwalan mata pelajaran di sekolah, perencanaan lintasan kendaraan, pendistribusian pupuk di perseroan terbatas (PT), penjadwalan asisten praktikum, dan lain sebagainya. Algoritma Genetika merupakan suatu algoritma pencarian yang memanfaatkan analogi mekanisme seleksi alamiah dan mekanisme kawin silang, mutasi dan lain sebagainya yang ada pada genetika (Arifin dan Berlianty, 2010). MODEL OPTIMISASI MASALAH PENJADWALAN PERKULIAHAN Pada bagian ini akan diturunkan model optimisasi masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia. Adapun asumsi-asumsi yang diambil pada pemodelan ini adalah bahwa ketersediaan dosen, ruangan, kelas dan hari cukup untuk menjadwalkan semua mata kuliah yang ada. Untuk keperluan pembangunan model, berikut didefinisikan himpunan dan variabel keputusan yang akan dipergunakan dalam pemodelan. Misal: : himpunan dosen. : himpunan kelas. : himpunan mata kuliah. : himpunan mata kuliah berbobot empat sks. : himpunan ruangan. : himpunan hari. : himpunan jam. J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 83

Variabel keputusan dari model optimisasi didefinisikan sebagai berikut: = 1,jika dosen mengajar kelas " pada mata kuliah ' di ruang ( pada hari ) dan jam ke *, 0,yang lainnya. Kendala-kendala dari model optimisasi penjadwalan perkuliahan mewakili hard constrains, yaitu kendala-kendala yang harus dipenuhi pada saat penyusunan jadwal perkuliahan. Kendalakendala tersebut adalah sebagai berikut. 1. Setiap dosen hanya boleh mengajar satu kelas dalam satu mata kuliah di ruangan pada hari dan jam yang sama. Kendala ini diekspresikan sebagai berikut...... = 1,. 4 3 2 1 0 2. Setiap mata kuliah diajarkan oleh minimal satu dosen. Kendala ini diekspresikan sebagai berikut...... 1, '. 7 4 2 1 0 3. Setiap kelas tidak boleh dijadwalkan lebih dari satu mata kuliah pada hari dan jam yang sama. Kendala ini diekspresikan sebagai berikut...... 1, ". 7 3 2 1 0 4. Setiap ruangan tidak boleh dijadwalkan lebih dari satu mata kuliah pada hari dan jam yang sama. Kendala ini diekspresikan sebagai berikut.... 1, (, ), *. 7 4 3 5. Mata kuliah yang berbobot empat sks dilaksanakan dengan dua kali pertemuan dalam satu minggu. Kendala ini diekspresikan sebagai berikut...... = 2, '. 7 4 2 1 0 84 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

Selanjutnya akan didefinisikan fungsi tujuan dari model optimisasi yang ditentukan oleh soft constrains. Soft constrains tersebut adalah sebagai berikut. 1. Setiap dosen maksimal mengajar tiga mata kuliah dalam satu hari. Misal : =..... didefinisikan 4 3 2 0 1,jika : 3, ; = 0, yang lainnya. Maka banyaknya pemenuhan soft constrains yang pertama oleh jadwal yang disusun dapat diekspresikan sebagai berikut:...... ;. 7 4 3 2 1 0 2. Setiap dosen tidak boleh mengajar tiga kali berturut-turut dalam satu hari. Misal = =.... didefinisikan 4 3 2 0 1,jika = < 3, > = 0, yang lainnya. Maka banyaknya pemenuhan soft constrains yang kedua oleh jadwal yang disusun dapat diekspresikan sebagai berikut....... >. 2 1 0 7 4 3 3. Setiap mata kuliah yang dilaksanakan dalam dua pertemuan per minggu jarak idealnya minimal dua hari agar mahasiswa tidak menerima terlalu banyak materi dalam satu hari. Misal @ = AB B = 1,2D. J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 85

Maka kendala setiap mata kuliah yang dilaksanakan dalam dua pertemuan per minggu jarak idealnya minimal dua hari dapat diekspresikan sebagai berikut....... EFGH. 7 4 2 I 0 4. Setiap kelas belajar maksimum tiga mata kuliah dalam satu hari. Misal J =.... didefinisikan 7 3 2 0 1,jika J 3, K = 0, yang lainnya. Maka banyaknya pemenuhan soft constrains yang keempat oleh jadwal yang disusun dapat diekspresikan sebagai berikut...... K. 7 4 3 2 1 0 5. Setiap kelas belajar maksimum dua mata kuliah berurutan per hari. Misal L =..... didefinisikan 7 3 2 0 1,jika L 2, M = 0, yang lainnya. Maka banyaknya pemenuhan soft constrains yang kelima oleh jadwal yang disusun dapat diekspresikan sebagai berikut....... M. 7 4 3 2 1 0 Berdasarkan uraian di atas diperoleh model optimisasi masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia adalah sebagai berikut: 86 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

Memaksimumkan: M =.....N; + > + K + M P terhadap: 7 4 3 2 1 0 +....... EFGH, 7 4 3 2 I 0..... = 1,, 4 3 2 1 0..... 1, ', 7 4 2 1 0..... 1, ", 7 3 2 1 0... 1, (, ), *, 7 4 3..... = 2, ', 7 4 2 1 0 A0,1D,, ", ', (, ), *. 3. HASIL DAN PEMBAHASAN Model penjadwalan perkuliahan pada penelitian ini diselesaikan dengan Algoritma Genetika. Tahapan-tahapan dari Algoritma Genetika tersebut terdiri dari pembangkitan populasi awal, perhitungan nilai fitness, seleksi, dan mutasi. Proses penyusunan jadwal terbagi menjadi dua tahapan, yaitu tahap penyusunan jadwal untuk mata kuliah dua sks dan tahap penyusunan jadwal untuk mata kuliah tiga sks. Slot untuk mata kuliah dua sks berjumlah 40 slot dan slot untuk mata kuliah tiga sks berjumlah 50 slot. Total slot dalam jadwal perkuliahan yang utuh adalah 120 slot yang ditunjukkan oleh angka-angka yang terdapat dalam Tabel 1. Pembagian masing-masing slot untuk dua sks dan tiga sks diilustrasikan dalam Tabel 1. Tabel 1. Pembagian Slot Waktu untuk Mata Kuliah. Senin R. S301 R. S101 R. IK202 R. B301 R. B304 07.00 08.40 1 7 13 19 25 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 87

08.40 10.20 2 8 14 20 26 10.20 12.00 3 9 15 21 27 13.00 15.30 4 10 16 22 28 15.30 18.00 5 11 17 23 29 Dummy 6 12 18 24 30 Selasa R. S301 R. S101 R. IK202 R. B301 R. B304 07.00 08.40 31 37 43 49 55 Dummy 32 38 44 50 56 09.30 12.00 33 39 45 51 57 13.00 15.30 34 40 46 52 58 15.30 18.00 35 41 47 53 59 Dummy 36 42 48 54 60 Rabu R. S301 R. S101 R. IK202 R. B301 R. B304 07.00 08.40 61 67 73 79 85 Dummy 62 68 74 80 86 09.30 12.00 63 69 75 81 87 13.00 15.30 64 70 76 82 88 15.30 18.00 65 71 77 83 89 Dummy 66 72 78 84 90 Kamis R. S301 R. S101 R. IK202 R. B301 R. B304 07.00 08.40 91 97 103 109 115 08.40 10.20 92 98 104 110 116 10.20 12.00 93 99 105 111 117 13.00 15.30 94 100 106 112 118 15.30 18.00 95 101 107 113 119 Dummy 96 102 108 114 120 Keterangan: = Mata kuliah dua sks = Mata kuliah tiga sks Tahapan selanjutnya adalah mengimplementasikan Algoritma Genetika pada masalah penjadwalan perkuliahan. 88 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

1. Representasi Kromosom Pada penelitian ini peneliti merepresentasikan gen dalam kromosom sebagai sekumpulan slot. Satu kromosom merepresentasikan banyaknya mata kuliah sehingga terdapat dua kromosom yang direpresentasikan yaitu kromosom mata kuliah dua sks dan kromosom mata kuliah tiga sks. Kromosom mata kuliah dua sks tanpa praktikum berjumlah 23 gen dan kromosom mata kuliah tiga sks tanpa praktikum berjumlah 39 gen. Slot 38 13 21 15 25 40 18 11 19 7 30 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Slot 22 1 35 24 12 16 37 26 39 23 32 4 Gen 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 Gambar 1. Contoh Kromosom Dua SKS. Slot 12 37 41 17 4 21 3 44 18 10 16 21 6 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Slot 38 33 43 31 29 48 39 11 8 22 50 46 9 Gen 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 Slot 36 7 15 30 25 47 32 34 14 49 2 13 28 Gen 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 Gambar 2. Contoh Kromosom Tiga SKS. 2. Pembangkitan Populasi Awal Proses pembangkitan populasi awal dilakukan secara acak. Banyaknya populasi awal yang dibangkitkan ditentukan oleh parameter population_rate EQ:H. 3. Menghitung Nilai Fitness Kromosom yang dihitung nilai fitness-nya adalah kromosom gabungan mata kuliah dua sks dan mata kuliah tiga sks karena dalam tahap ini, akan dihitung banyaknya soft constrains yang dipenuhi. Banyaknya soft constrains yang dipenuhi akan berpengaruh pada model optimisasi yang telah dibangun. Semakin banyak soft constrains yang dipenuhi, maka model optimisasi yang dibangun akan semakin optimal. Berdasarkan hal tersebut, fungsi fitness dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 89

R =.....N; + > + K + M P 7 4 3 2 1 0 +....... EFGH. 7 4 3 2 I 0 4. Seleksi Setelah perhitungan nilai fitness dari setiap kromosom dilakukan, tahapan berikutnya adalah seleksi. Proses ini menentukan individu mana yang layak untuk dijadikan induk. Pada tahapan ini, kromosom gabungan yang telah dihitung nilai fitness-nya dibagi kembali ke dalam dua kromosom terpisah karena penentuan induk yang layak akan ditentukan dari masing-masing kromosom. Pada penelitian ini, metode seleksi yang digunakan adalah metode roulette wheel. 5. Mutasi Mutasi adalah proses mengganti gen yang telah ditentukan menjadi gen yang baru. Sama seperti tahapan seleksi, dalam mutasi pun kromosom yang di mutasi adalah kromosom yang berbeda. Untuk menentukan kromosom-kromosom yang terlibat pada proses mutasi, maka didefinisikan parameter mutation_rate (Q)H. Metode mutasi yang dipilih dan proses mutasi dalam penelitian ini adalah permutation encoding. Sebagai ilustrasi, perhatikan Gambar 3 dan Gambar 4. Slot 38 13 21 15 25 40 18 11 19 7 30 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Slot 22 1 35 24 12 16 37 26 39 23 32 4 Gen 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 Gambar 3. Kromosom Induk Dua SKS. Slot 38 13 2 15 25 40 18 11 5 7 30 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Slot 22 1 35 12 12 16 37 26 39 23 36 4 Gen 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 Gambar 4. Kromosom Anak Dua SKS. 90 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9

Tahapan di atas adalah tahapan genetika dalam satu generasi atau satu iterasi. Setelah satu generasi akan diperoleh kromosom baru hasil seleksi dan mutasi. Kromosom baru tersebut akan dihitung kembali nilai fitness-nya. Jika nilai fitness kromosom baru lebih besar daripada kromosom awal, maka kromosom baru yang dihasilkan lebih baik dari kromosom awal. Tahapan generasi akan terus diulang sampai banyaknya generasi yang ditentukan. Setelah beberapa generasi yang dilakukan, maka akan diperoleh kromosom terbaik. Kromosom terbaik memiliki nilai fitness tertinggi sehingga jadwal perkuliahan yang dihasilkan akan memiliki pemenuhan soft constrains yang maksimal dan model optimisasi yang dibangun akan semakin optimal. Berdasarkan hasil implementasi dengan mengambil population_rate = 50, banyaknya generasi = 50, dan mutation_rate = 0.1, diperoleh salah satu contoh kromosom optimal adalah sebagai berikut. Kromosom dua sks : Slot 38 13 21 15 25 40 18 11 19 7 30 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Slot 22 1 35 24 12 16 37 26 39 23 32 4 Gen 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 Kromosom tiga sks: Slot 12 37 41 17 4 21 3 44 18 10 16 21 6 Gen 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Slot 38 33 43 31 29 48 39 11 8 22 50 46 9 Gen 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 Slot 36 7 15 30 25 47 32 34 14 49 2 13 28 Gen 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 Gambar 5. Contoh Kromosom Optimal Hasil Implementasi. 4. KESIMPULAN Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, kesimpulan yang diperoleh adalah sebagai berikut. J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9 91

1. Masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia dapat dimodelkan sebagai model optimisasi binary integer programming, dengan fungsi tujuan menyatakan soft constrains dan kendala-kendala nya menyatakan hard constrains 2. Algoritma Genetika berhasil diterapkan untuk menyelesaikan masalah penjadwalan perkuliahan di Departemen Pendidikan Matematika FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia. Algoritma Genetika bekerja dengan cara representasi kromosom, perhitungan nilai fitness, seleksi, dan mutasi. 3. Berdasarkan hasil implementasi, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut. a. Semakin besar populasi, maka waktu komputasi yang diperlukan untuk mendapatkan solusi optimal semakin lama. b. Semakin besar parameter generasi, maka waktu komputasi yang diperlukan untuk mendapatkan solusi optimal semakin lama. c. Parameter populasi sebesar 70, mutasi sebesar 0.4, generasi sebesar 50 mempunyai nilai rata-rata solusi optimal paling besar. 5. DAFTAR PUSTAKA [1] Anggara, R. (2012). Sistem Penjadwalan Kuliah Menggunakan Algoritma Genetika Studi Kasus : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Bumi Siliwangi. (Skripsi). Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer Universitas Pendidikan Indonesia. [2] Berlianty, I. & Arifin, M. (2010). Teknik-Teknik Optimasi Heuristik. Yogyakarta : Penerbit Graha Ilmu. [3] Ross. dkk. (1994). Succesful Lecture Timetabling Eith Evolutionary Algorithms. [4] Suyanto. (2010). Algoritma Optimasi (Deterministik atau Probabilitik). Yogyakarta : Penerbit Graha Ilmu. 92 J u r n a l E u r e k a M a t i k a, V o l. 7, N o. 1, 2 0 1 9