LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI KOPERASI PEGAWAI BANK INDONESIA (KOPEBI) JAKARTA PUSAT PADA UNIT USAHA FOODCOURT

dokumen-dokumen yang mirip
PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA BUKU DI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TUGAS AKHIR

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN MANDIRI

TUGAS AKHIR OLEH : MUHAMMAD IRFAN SINULINGGA

ANALISIS PENERAPAN PSAK 18 MENGENAI AKUNTANSI DAN PELAPORAN PROGRAM MANFAAT PURNAKARYA PADA DANA PENSIUN PT. BNI JAKARTA TAHUN

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN PENGELOLAAN KUALITAS JASA PADA SMK PELAYARAN BHAKTI SAMUDRA DI SURABAYA

KATA PENGANTAR. Alhamdulillah segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PENERAPAN NEGOSIASI YANG EFEKTIF PADA PRODUK LEGACY DI PT A.J. CENTRAL ASIA RAYA

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PROSEDUR ADMINISTRASI PENGIRIMAN BERKAS PINDAH PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK KPP PRATAMA SURABAYA KARANGPILANG

PEMBUATAN DESAIN LAYOUT UNDANGAN IAI AWARDS, IKON, DAN SERTIFIKAT PADA KELOMPOK KERJA IAI JAKARTA DI JAKARTA DESAIN CENTER (JDC)

LEMBAR PENGESAHAN : CHANDRA YUDIANA EFENDI NIM : Bandung, November 2010 Menyetujui, Pembimbing, Mahasiswa,

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

MEKANISME PENGELOLAAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN ATAS BENDA MATERAI Pada PT.POS INDONESIA (PERSERO) LUMAJANG

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PEMBUATAN WEB PORTAL BERITA DAN WEB PROFIL PERUSAHAAN SERTA PROYEK DESAIN GRAFIS LAINNYA PT ROYAL PURI GLOBAL

PENGELOLAAN MAJALAH CETAK INFO BCA SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI INTERNAL

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN. MEKANISME PEMUNGUTAN PPh 22 SESUAI PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 107/PMK.101/2015 DI PT.

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT KUTA II. Oleh : I PUTU EKA MAHA PUTRA NIM :

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA LAPORAN TUGAS AKHIR

KATA PENGANTAR. memberikan nikmat kesehatan atas rahmat dan anugrah-nya penulis dapat

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PENSIUNAN PADA PT. BANK BPD BALI KANTOR CABANG UBUD

TATA ARTISTIK LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK TELEVISI REPUBLIK INDONESIA

PROSEDUR PENYETORAN DAN PENARIKAN UANG RUPIAH OLEH BANK UMUM PADA KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA PROVINSI BALI

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

Analisis Perlakuan Akuntansi Piutang Dalam Usaha Simpan Pinjam Pada Koperasi Wanita Setia Bhakti Wanita Jawa Timur

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT BRIGUNA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT SESETAN DENPASAR

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PENTINGNYA VALIDITAS DATA PENGAJUAN KREDIT PENSIUN PADA PT.BANK RAKYAT INDONESIA TBK. KANTOR CABANG KUSUMA BANGSA

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

DRAFT SKRIPSI. Oleh : Nama : Tuti Auliawati NIM : Departemen : Akuntansi

DISIPLIN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI KANTOR DINAS BADAN KELUARGA BERENCANA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEREMPUAN (BKBPMP) KABUPATEN SERANG

SOSIALISASI POLITIK DALAM PELAYANAN PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (PKB) MELALUI SISTEM ADMINISTRASI MANUNGGAL SATU ATAP (SAMSAT) ONLINE

PROSEDUR PENYETORAN UANG RUPIAH OLEH BANK UMUM PADA KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA PROVINSI BALI

Bandung, Agustus Peneliti. viii

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh : BAYU SEPTIAN NIM

TUGAS AKHIR PERANAN SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA OLEH :

PENGARUH SUPPLY CHAIN MANAGEMENT TERHADAP KEUNGGULAN BERSAING DAN KINERJA PERUSAHAAN (Studi Pada UKM Kerajinan Gerabah di Kasongan) SKRIPSI

Oleh: MARIO SEPLYN MARBUN

O L E H. Nama : Anita Putri NIM : Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menamatkan Studi Pada Program Studi Diploma III Administrasi Perpajakan

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PENERAPAN SISTEM BANK INDONESIA REAL TIME GROSS SETTLEMENT (BI-RTGS) PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (Persero) Tbk. KANTOR CABANG DENPASAR

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA TUGAS DAN PERAN PENYIAR DALAM PROGRAM TALKSHOW HARMONI SEHAT BERSAMA RSUD DR. MOEWARDI DI RADIO METTA FM TUGAS AKHIR

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA PEDESAAN KOMERSIL PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT KUTA. Oleh : I KETUT DARMA JAYA NIM :

ANALISIS REKONSILIASI FISKAL ATAS LAPORAN LABA RUGI KOMERSIAL DALAM MENGHITUNG PAJAK YANG TERUTANG PADA PT. INTIRODA MAKMUR TAHUN 2012 SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENEMPATAN PEGAWAI DENGAN PRESTASI KERJA PADA BIRO KEPEGAWAIAN SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

LAPORAN MAGANG / TUGAS AKHIR ANALISIS PENERAPAN DANA KAS KECIL PADA PT. GARUDA INDONESIA. Gelar Ahli Madya ( A.Md.

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PROSEDUR PENGARSIPAN DAN PENGAMBILAN BERKAS DI DIVISI KASIR AUTO 2000 CABANG KERTAJAYA SURABAYA

HUBUNGAN ANTARA INSENTIF DENGAN KINERJA GURU DI SMK YADIKA 13 TAMBUN

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

ABSTRAK. Pembimbing I: Dr. Yayat Achdiat, M.Pd, Pembimbing II: Dra. Neti Budiwati, M.Si

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBAYARAN PENSIUN PEGAWAI NEGERI PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL KANTOR CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) LOKASI SMA NEGERI 1 KOTA MUNGKID

LAPORAN KERJA PRAKTEK PERANCANGAN BANNER DAN SERTIFIKAT DI PERCETAKAN HIJAU SOLUTION

LAPORAN PRAKTIK KERJA PROFESI FARMASI INDUSTRI PT. KIMIA FARMA PLANT MEDAN

TUGAS AKHIR PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT PLN (PERSERO) UIP II MEDAN. Oleh: SYARIFAH NURAZIZAH. A

LAPORAN TUGAS AKHIR AKUISISI KOLEKSI AUDIO DI PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

TUGAS AKHIR PERANAN KOMPUTER SEBAGAI PENGOLAH DATA AKUNTANSI PADA PT. BANK MANDIRI (PERSERO) TBK CABANG MEDAN ZAINUL ARIFIN OLEH : GINA RADIANA

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN MEKANISME PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA AUDITOR DI PT. PELINDO DAYA SEJAHTERA SURABAYA

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Tugas Akhir. Disusun guna memenuhi sebagian persyaratan. Mencapai Gelar Ahli Madya. Program Studi Diploma III Keuangan & Perbankan.

STRATEGI PELAYANAN CUSTOMER SERVICE DI BANK CENTRAL ASIA CARD CENTER DALAM MENANGANI COMPLAINT NASABAH

PROSES PELAKSANAAN UNDANG UNDANG NOMOR 4 TAHUN 1990 TENTANG SERAH SIMPAN KARYA CETAK DAN KARYA REKAM DI PERPUSTAKAAN NASIONAL RI

SISTEM AKUTANSI PEMBERIAN PINJAMAN PADA KSU BMT BINA MITRA MANDIRI KUDUS

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN CUSTOMER SERVICE TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS NASABAH PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI KANTOR CABANG BADUNG

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN. Tingkat Kepuasan Nasabah atas Pelayanan Customer Service Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Sidoarjo

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT RENON DENPASAR

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN SMA NEGERI 1 PIYUNGAN TAHUN AJARAN 2014/2015

EVALUASI TERHADAP SISTEM PENGENDALIANINTERNAL PADA PROSES PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA

PERAN EDITOR DALAM PROSES PASCA PRODUKSI IKLAN COMMERCIAL INTERNAL METRO TV

Disusun Oleh: Arizqi Nurhamsyah

PENANGANAN KREDIT BERMASALAH PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT SESETAN

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SMEP (SARANA MEMBANGUN EKONOMI PEGAWAI) PONOROGO PERIODE

KATA PENGANTAR. memberikan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

PRAKTEK KERJA DI TVRI BAGIAN TATA ARTISTIK

SKRIPSI. Disusun Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Komunikasi Bidang Studi Public Relations

ANALISIS SISTEM ADMINISTRASI PADA HOTEL GRIYA INDAH. Jl..H.Moh.Iskat no 21 Kebon Kawung, Bandung

Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menyelesaiakan Studi Pada Program Studi Diploma III Administrasi Perpajakan

ABSTRAK. : Strategi Komunikasi Dalam Menangani Keluhan. Pelanggan Cabang Tunas Toyota Hayam Wuruk. : vi; 60 halaman; 3 Gambar; 7 Lampiran

PROSEDUR PENYALURAN KREDIT USAHA PEDESAAN (KUPEDES) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT PEGUYANGAN DENPASAR

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA UB.BULOGMART PERUM BULOG DIVISI REGIONAL JAWA TIMUR

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PENCITRAAN GARUDA INDONESIA PASCA TERJADINYA GANGGUAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI SKRIPSI

Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Pendidikan Pada Program Diploma III Fakultas Ekonomi

UNIVERSITAS INDONESIA

SISTEM PEMBERIAN KREDIT PENSIUN. PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT KRENENG DENPASAR

PELAKSANAAN PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN KARYAWAN DI KOPERASI MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA PERIODE SKRIPSI

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN ASPEK PERPAJAKAN ATAS JASA PENYEDIA TENAGA KERJA DI PT. PJB

PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

LAPORAN KERJA PRAKTIK

TUGAS AKHIR SISTEM BAGI HASIL TABUNGAN MUDHARABAH PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI KCP BENGKALIS

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA KEGIATAN CUSTOMER SERVICE DALAM MENCIPTAKAN IMAGE BRANDING PT. NASMOCO BENGAWAN MOTOR SOLO BARU.

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT KEPADA PEGAWAI DI PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG PEMBANTU HAYAM WURUK DENPASAR

PROSEDUR PELAKSANAAN ANGGARAN RUTIN PADA BADAN PUSAT STATISTIK BANYUMAS DIAJUKAN GUNA MEMENUHI SYARAT UJIAN AKHIR PROGRAM DIPLOMA III

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI KANTOR CABANG BADUNG

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PENERAPAN PROMOSI PENJUALAN PADA UP TO YOU COFFEE & PANINI SURABAYA

PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV TEGUH KARYA UTAMA SURABAYA

Transkripsi:

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI KOPERASI PEGAWAI BANK INDONESIA (KOPEBI) JAKARTA PUSAT PADA UNIT USAHA FOODCOURT ANTONI CHANDRA KURNIAWAN 8105123314 Laporan Praktik Kerja Lapangan ini ditulis untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan pada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI KONSENTRASI PENDIDIKAN EKONOMI KOPERASI JURUSAN EKONOMI DAN ADMINISTRASI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA 2015 i

ABSTRAK ANTONI CHANDRA KURNIAWAN. Laporan Praktik Kerja Lapangan pada Unit Foodcourt Koperasi Pegawai Bank Indonesia (KOPEBI) Jakarta Pusat, Jakarta : Konsentrasi Pendidikan Ekonomi Koperasi, Program Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Ekonomi dan Administrasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta, Oktober 2015. Praktik Kerja Lapangan ini dilaksanakan di Koperasi Pegawai Bank Indonesia (KOPEBI), Jl. Kebon Sirih No. 82-84, Jakarta Pusat yang berlangsung pada tanggal 1 Juni 2015 sampai dengan 30 Juni 2015. Penulisan laporan ini bertujuan untuk memberikan pemaparan tentang kegiatan mahasiswa dalam mengaplikasikan teori yang dipelajari di kampus ke dalam dunia kerja yang sebenarnya melalui Praktik Kerja Lapangan yang dilaksanakan di Koperasi Pegawai Bank Indonesia (KOPEBI). Selain itu juga untuk memenuhi syarat akademik dalam mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Jurusan Ekonomi dan Administrasi Universitas Negeri Jakarta. Dalam laporan ini juga diterangkan penempatan praktikan di Koperasi Pegawai Bank Indonesia (KOPEBI) Jakarta Pusat, yaitu pada unit usaha foodcourt. Adapun tugas yang dikerjakan praktikan diantaranya menginput Tanda Terima Konsumsi (TTK) rapat satuan kerja BI, mencetak surat pengantar tagihan dan kwitansi, serta menstempel dan memberi materai berkas tagihan konsumsi rapat satuan kerja BI Dalam praktiknya, praktikan mengalami beberapa kendala, baik dalam diri maupun luar. Dari dalam diri, seperti motivasi, rasa percaya diri, ketelitian, dan pengalaman kerja yang kurang. Sedangkan dari luar, misalnya keterbatasan sumber daya manusia akan pengetahuan tentang koperasi dan sistem administrasi koperasi yang masih bersifat manual. ii

iii

iv

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan kemudahan dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Koperasi Pegawai Bank Indonesia (KOPEBI) di Jalan Kebon Sirih 82 84, Jakarta Pusat. Laporan ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan di Jurusan Ekonomi dan Administrasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. Dalam menyusun laporan ini, penulis banyak memperoleh bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak Dicky Iranto, SE, M.Si, selaku dosen pembimbing PKL yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan selama proses pelaksanaan dan penulisan laporan PKL ini; 2. Bapak Edi Yusuf Toto selaku Ketua Umum Koperasi Pegawai Bank Indonesia, Bapak Rully Dermawan selaku General Manager Koperasi Pegawai Bank Indonesia, dan Ibu Rizky Purnamasari selaku Staff SDM Koperasi Pegawai Bank Indonesia yang telah memberikan kesempatan kepada praktikan untuk melaksanakan PKL di Koprimlem Jakarta Pusat; 3. Drs. Dedi Purwana, E.S., M.Bus., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta; v

4. Drs. Nurdin Hidayat, MM, M.Si., selaku Ketua Jurusan Ekonomi dan Administrasi; 5. Dr. Siti Nurjanah, SE, M.Si., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi; 6. Karuniana Dianta A. Sebayang, S.IP, ME., selaku Ketua Konsentrasi Pendidikan Ekonomi Koperasi; 7. Iwan Kurniawan dan Yusnani, selaku kedua orang tua saya yang telah membantu dalam pelaksanaan dan penulisan laporan PKL ini, baik dalam bentuk dukungan moril maupun materil; 8. Kepada teman-teman Pendidikan Ekonomi Koperasi 2012 yang sangat luar biasa, serta semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu; Penulis menyadari bahwa dalam menyusun laporan ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis sangat membuka hati untuk menerima kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak. Penulis berharap semoga laporan ini dapat bermanfaat untuk semua pihak, baik penulis maupun pembaca. Jakarta, Oktober 2015 Penulis vi

DAFTAR ISI Halaman LEMBAR EKSEKUTIF iii LEMBAR PENGESAHAN iv KATA PENGANTAR v DAFTAR ISI.. vii DAFTAR TABEL.. viii DAFTAR GAMBAR.. ix DAFTAR LAMPIRAN.. x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang PKL.. 1 B. Maksud dan Tujuan PKL.. 3 C. Kegunaan PKL 4 D. Tempat PKL.. 6 E. Jadwal Waktu PKL 7 BAB II TINJAUAN UMUM TEMPAT PKL A. Sejarah Perusahaan. 9 B. Visi dan Misi.. 9 C. Struktur Organisasi 10 D. Kegiatan Umum KOPEBI.... 18 BAB III PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN A. Bidang Kerja. 27 B. Pelaksanaan Kerja. 27 C. Kendala yang Dihadapi. 30 D. Cara Mengatasi Kendala 33 E. Informasi Tata Kelola KOPEBI. 40 BAB IV KESIMPULAN A. Kesimpulan 48 B. Saran-saran 49 DAFTAR PUSTAKA.. 50 LAMPIRAN-LAMPIRAN 51 vii

DAFTAR TABEL Tabel I.1 : Jadwal Waktu Praktek Kerja Lapangan. 8 viii

DAFTAR GAMBAR Gambar II.1 : Struktur Organisasi KOPEBI... 13 Gambar II.1 : Alur Kerja Praktikan di Unit Foodcourt KOPEBI.. 29 ix

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 : Laporan Pekerjaan Selama PKL. 49 Lampiran 2 : Surat Permohonan Pelaksanaan PKL... 57 Lampiran 3 : Surat Konfirmasi Penerimaan PKL. 58 Lampiran 4 : Surat Keterangan Telah Melaksanakan PKL... 59 Lampiran 5 : Lembar Penilaian PKL..... 60 Lampiran 6 : Lembar Absensi PKL... 61 Lampiran 7 : Struktur Organisasi KOPEBI... 62 Lampiran 8 : Dokumentasi Ruangan Foodcourt KOPEBI. 63 Lampiran 9 : Dokumentasi Ruangan Kantor KOPEBI.. 64 x