SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Ditulis untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam pada Ilmu Pendidikan Agama Islam

PENINGKATAN HASIL BELAJAR KOMPETENSI DASAR MENERJEMAHKAN SURAT AL-QADR MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana S.1 Dalam Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Pendidikan Guru Kelas MI.

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF AL-QUR AN DENGAN METODE DRILL PADA ANAK PAUD ALAMKU MENGANTI KEDUNG JEPARA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SKI MATERI POKOK KEPRIBADIAN NABI SAW DENGAN STRATEGI INFORMATION SEARCH

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Dalam Ilmu Tarbiyah. Oleh : KHIYARUL ANAM NIM :

MANAJEMEN PROGRAM KECAKAPAN VOKASIONAL DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KENDAL SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

STUDI DESKRIPTIF TENTANG KEMAMPUAN GURU MEMBUAT APERSEPSI DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MTs. NU KHOIRIYAH BAE KUDUS

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Dalam Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)

PENGARUH JENJANG PENDIDIKAN GURU TPQ TERHADAP KETERAMPILAN MENGAJAR PADA TPQ HIDAYATUL MUBTADI IN KALIWUNGU SELATAN KABUPATEN KENDAL SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

STUDI MANAJEMEN MUTU PENGAWAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ROUDLOTUL ATHFAL/MADRASAH IBTIDAIYAH DI KABUPATEN BATANG

STUDY KORELASI ANTARA PEMAHAMAN MATERI THAHARAH DENGAN KESADARAN MENJAGA KEBERSIHAN SISWA KELAS X MA NU 08 PAGERUYUNG KENDAL TAHUN AJARAN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Islam

INTERNALISASI NILAI-NILAI PANCASILA MELALUI PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA KELAS V MI NU 69 TEJOREJO RINGINARUM KENDAL SKRIPSI

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata I dalam Ilmu Tarbiyah.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam. Oleh:

STUDI KORELASI MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN FIKIH SISWA KELAS VIII SEMESTER GASAL DI

SKRIPSI Disusun untuk Melengkapi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 Dalam Ilmu Tarbiyah.

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK MADRASAH IBTIDAIYAH ISLAMIYAH KELAS IV DESA SIMPAR BANDAR BATANG TAHUN

SKRIPSI FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG

STUDI ANALISIS PELAKSANAAN SUPERVISI TERHADAP GURU BIDANG STUDI AGAMA DI MTs N KENDAL

PERAN BADAN KOORDINASI TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR AN (BADKO TPQ) TERHADAP PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU TPQ DI KOTA SEMARANG SKRIPSI

Oleh: AJI ABDUL MAJID NIM:

MANAJEMEN KINERJA DALAM MENINGKATKAN PROFESIONALITAS GURU DI MA NAHDLATUL MUSLIMIN UNDAAN KUDUS. Skripsi

HUBUNGAN PEMAHAMAN MATA PELAJARAN FIQH DENGAN PENGAMALAN IBADAH PUASA RAMADHAN SISWA KELAS 3 MI NURUL HIKMAH KALIBUNTU LOSARI BREBES

HUBUNGAN PENGETAHUAN PESERTA DIDIK KELAS V MIN BAWU MENGENAI MAKANAN SEHAT TERHADAP SIKAP DALAM MEMILIH MAKANAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Program Studi Pendidikan Guru MI (PGMI)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

PENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENULIS DESKRIPSI DENGAN MODEL PICTURE TO PICTURE DI KELAS I MI MIFTAHUTH THOLIBIN WARU MRANGGEN DEMAK TAHUN 2014 / 2015

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

ANALISIS STANDAR PROSES PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS VIII DI MTs MA ARIF ARROSYIDIN PABELAN PANCURANMAS SECANG MAGELANG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat. Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam. Oleh : ROFIQOH N I M:

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Pendidikan Matematika. Oleh :

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM DI PANTI ASUHAN DARUNNAJAH MRANGGEN DEMAK

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

PELAKSANAAN METODE KETELADAN DALAM PEMBINAAN AKHLAK ANAK DI RA NURUSSIBYAN RANDUGARUT TUGU SEMARANG TAHUN PELAJARAN 20010/2011 SKRIPSI

PENGGUNAAN METODE SPELLING BEE DALAM MENINGKATKAN MUFRADAT BAHASA ARAB MATERI POKOK ت ق د ي م ال أ س ر ة KELAS IV MI SALAFIYAH KENDAL

IANAH NIM:

ANALISIS KESALAHAN PESERTA DIDIK DALAM MENYELESAIKAN SOAL PEMBUKTIAN IDENTITAS TRIGONOMETRI KELAS X

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Matematika

UPAYA MENGATASI KESULITAN BELAJAR ANAK PADA HAFALAN SURAT PENDEK MELALUI METODE SMALL GROUP DISCUSSION

PROFESIONALITAS GURU FIQIH DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI MTs DAN MA MIFTAHUL ULUM NGEMPLAK KECAMATAN MRANGGEN KABUPATEN DEMAK TAHUN AJARAN 2014

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Biologi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Dalam Ilmu Pendidikan Islam

ANALISIS KOMPETENSI DASAR MATA PELAJARAN IPS SD/MI KURIKULUM 2013 DILIHAT DARI TAKSONOMI BLOOM

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN SEDERHANA MELALUI METODE PICTURE AND PICTURE

URGENSI PENDIDIKAN AGAMA PADA ANAK USIA 6-12 TAHUN DALAM PEMBENTUKAN AKHLAK MENURUT PROF. DR. ZAKIAH DARADJAT SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

FUNGSI LABORATORIUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGEMBANGKAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 4 MAGELANG

PERBANDINGAN KINERJA GURU YANG BERSERTIFIKAT PENDIDIK DAN YANG BELUM BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI MTs YAROBI GROBOGAN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

MANAJEMEN PEMBELAJARAN PAI DI TK ALAM AULIYA KENDAL

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata 1 ( S 1 ) Jurusan PGMI. Oleh:

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA GURU DI SD ISLAM HIDAYATULLAH BANYUMANIK SEMARANG TAHUN

STUDI DESKRIPTIF PENDIDIKAN KARAKTER DI PANTI ASUHAN ALHIKMAH POLAMAN MIJEN SEMARANG SKRIPSI

RUKMINI SKRIPSI. Oleh NIM

SULAIWI NIM

Oleh: NUR AZIZ NIM :

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Dalam Pendidikan Agama Islam.

UPAYA PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE

SUPRAPTI NIM:

PENGARUH NILAI TUGAS TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR AKIDAH AKHLAQ SISWA KELAS V MI TERPADU NURUL ISLAM SEMARANG TAHUN AJARAN SKRIPSI

FUNGSI LEMBAR KERJA SISWA (LKS) MAPEL PAI BAGI PESERTA DIDIK DI SMP N 2 GUNTUR DEMAK TAHUN 2012

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

PELAKSANAAN KURIKULUM 2013 DAN KENDALANYA PADA MATERI FIQIH KELAS X DI MAN PURWODADI SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam. Oleh:

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL RECIPROCAL TEACHING DENGAN MELAKUKAN FIELDTRIP TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

STUDI KOMPETENSI GURU KIMIA DALAM PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN DI MA ABADIYAH GABUS PATI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

PEMANFAATAN LABORATORIUM BIOLOGI UNTUK MENCAPAI STANDAR KOMPETENSI PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS XI IPA SEMESTER I DI MAN KENDAL

KORELASI SIKAP SPIRITUAL QUOTIENT (SQ) DENGAN AKHLAK SISWA DI M.Ts. IRSYADUTH THULLAB TEDUNAN KECAMATAN WEDUNG KABUPATEN DEMAK TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S1) dalam Ilmu Pendidikan Kimia

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA MELALUI METODE DRILL MEMBACA TANPA MENGEJA PADA KELAS I B MI NU 04 KUMPULREJO KALIWUNGU KENDAL TAHUN 2014

PENGARUH MODEL COOPERATIVE SCRIPT

PENGARUH PERSEPSI SISWA OLEH KEDISIPLINAN GURU TERHADAP MINAT SISWA DALAM BELAJAR DI KELAS IV SD ISLAM DIPONEGORO BANDUNGREJO MRANGGEN DEMAK SKRIPSI

Oleh : KHOERODIN NIM

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MINAT BELAJAR SISWA MI AL KHOIRIYAH MENDOH DESA SEMOWO KECAMATAN PABELAN KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2010/2011

HUBUNGAN NILAI RATA-RATA UJIAN NASIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA UIN WALISONGO SEMARANG

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata I dalam Ilmu Pendidikan Islam

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATERI POKOK QS. AL-BAYYINAH

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Program Strata I (S1) Dalam Ilmu Tarbiyah

PERNYATAAN KEASLIAN. NIM : Jurusan : Pendidikan Agama Islam Program Studi : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

KORELASI ANTARA DISIPLIN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK KELAS VIII DI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Matematika

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Guru Madrasah Ibtida iyah. Oleh:

PENGARUH PENGGUNAAN METODE EXAMPLES NON EXAMPLES

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIF ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN DI KELAS VIII

Transkripsi:

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PARTISIPATIF PADA MATA PELAJARAN FIQIH PESERTA DIDIK KELAS V MIN KALIBUNTU WETAN KABUPATEN KENDAL TAHUN PELAJARAN 2010/2011 SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam Oleh: MOH NUR IKHSAN NIM : 073111208 FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2011

NOTA DINAS Semarang, 15 Maret 2011 Kepada Yth. Dekan Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo di Semarang Assalamu alaikum Wr. Wb. Dengan ini diberitahukan bahwa saya telah melakukan bimbingan, arahan dan koreksi naskah skripsi dengan : Judul : Peningkatan prestasi belajar dengan menggunakan model pembelajaran partisipatif pada mata pelajaran Fiqih peserta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2010/2011. Nama : Moh Nur Ikhsan NIM : 073111208 Jurusan : Pendidikan Agama Islam Program Studi : Pendidikan Agama Islam Saya memandang bahwa naskah skripsi tersebut sudah dapat diajukan kepada Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo untuk diujikan dalam Sidang Munaqosyah. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Pembimbing

KEMENTERIAN AGAMA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO FAKULTAS TARBIYAH Jl. Prof. Dr. Hamka Kampus II Ngaliyan Telp. 024-7601295 Fax. 7615387 Semarang 50185 Naskah skripsi dengan : PENGESAHAN Judul : PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PARTISIPATIF PADA MATA PELAJARAN FIQIH PESERTA DIDIK KELAS V MIN KALIBUNTU WETAN KABUPATEN KENDAL TAHUN PELAJARAN 2010/2011. Nama : Moh Nur Ikhsan NIM : 073111208 Jurusan : Pendidikan Agama Islam Program Studi : Pendidikan Agama Islam Telah diujikan dalam sidang munaqasyah oleh Dewan Penguji Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Negeri Walisongo Semarang dan dapat diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam. Semarang, 25 Maret 2011 Ketua Sekretaris Ani Hidayati, M.Pd. Mufidah, M.Pd. NIP. 19611205 199303 1 001 NIP. 19690707 199703 2 001 Penguji I, Penguji II, Nasirudin, M.Ag. Syamsul Ma arif, M.Ag. NIP. 19691012 199603 1 002 NIP. 19741030 200212 1 002 Pembimbing Drs. H. Abdul Wahid, M.Ag. NIP. 19691114 199403 1 003

ABSTRAK Moh Nur Ikhsan (NIM. 073111208). Peningkatan prestasi belajar dengan menggunakan model pembelajaran partisipatif pada mata pelajaran Fiqih peserta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2010/2011. Skripsi. Semarang: Program Strata 1 Jurusan Pendidikan Agama Islam IAIN Walisongo, 2011. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Peningkatan prestasi belajar dengan menggunakan model pembelajaran partisipatif pada mata pelajaran Fiqih peserta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2010/2011, 2) Relevansi penggunaan model pembelajaran partisipatif dalam pembelajaran fiqih kelas V dengan peningkatan prestasi belajar peserta didik di MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal, 3) Hasil prestasi peserta didik setelah menggunakan model pembelajaran partisipatif. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas atau PTK. Yaitu prosedur penelitian yang menghasilkan data deskripsi berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang atau perilaku yang diamati. Sedangkan jenis penelitian yang dipakai adalah penelitian lapangan (field study) dengan maksud untuk mempelajari tentang kondisi sesungguhnya pada saat pengamatan dan adanya hubungan timbal balik antara pendidik dengan peserta didiknya. Subjek penelitian adalah peseta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal, menggunakan teknik analisis kualitatif, yaitu data dianalisis dengan metode deskripsi, dimana sebelum penelitian dimulai, penulis mengumpulkan fakta empiris terlebih dahulu. Adapun langkah-langkah untuk menganalisis data yaitu dengan reduksi data, mengkaji data, dan verifikasi data. Hasil Penelitian berupa penggunaan model pembelajaran partisipatif dalam pembelajaran fiqih dengan peningkatan prestasi belajar peserta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal dilaksanakan oleh guru mata pelajaran fiqih saja. Penggunaan model pembelajaran partisipatif dalam pembelajaran fiqih ini melalui tahapan perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi serta evaluasi. Pelaksanaan tahapan-tahapan tersebut berlangsung selama tiga kali yaitu pra siklus, siklus I dan siklus II. Pra siklus adalah pengamatan awal untuk mengetahui kondisi belajar peserta didik sebelum digunakannya model pembelajaran partisipatif, Siklus I adalah pelaksanaan awal untuk mengetahui sejauh mana kemampuan dan prestasi siswa untuk yang pertama kalinya dengan menerapkan model pembelajaran partisipatif, sedangkan siklus ke II merupakan pelaksanaan ulang untuk mengetahui ada atau tidaknya peningkatan prestasi. Dari tiga siklus yang dilaksanakan, pra siklus mendapat nilai rata-rata 70 dengan ketuntasan belajar 33 %, siklus I memperoleh nilai rata-rata 73 dengan ketuntasan belajar 70 %, dan untuk siklus II mendapat nilai rata-rata 77 dengan ketuntasan belajar 100 %. Sebagai tolok ukur prestasi adalah KKM yaitu 72.

Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan akan menjadi bahan informasi dan masukan bagi para Guru, dan dunia pendidikan pada umumnya, khususnya bagi Guru fiqih di Madrasah Ibtidaiyah Negeri kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal, agar selalu meningkatkan prestasi dalam proses kegiatan pembelajaran.

PERNYATAAN Dengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, penulis mengatakan bahwa skripsi ini tidak berisi materi yang telah pernah ditulis oleh orang lain atau diterbitkan. Demikian juga skripsi ini tidak berisi satupun pikiran-pikiran orang lain, kecuali informasi yang terdapat dalam referensi yang dijadikan bahan rujukan. Semarang, 15 Maret 2011 Deklarator, Moh. Nur Ikhsan NIM. 073 111 208

MOTTO...! " $%&'()!*... Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri (Q.S. Ar Ra d : 11) 1 1 Depag RI, Al Qur an dan Terjemahnya, (Jakarta : PT.Intermasa, 1985),hlm.370.

PERSEMBAHAN Karya tulis ini penulis persembahkan untuk : 1. Istriku tercinta (Nur Afniatus Sholihah) yang selalu menemaniku siang dan malam serta memberikan motivasi dan do a dalam pembuatan skripsi. 2. Anak anakku, buah hatiku (Muhammad Haikal Rosyadi dan Farih Dzikrullah) yang selalu mewarnai hari-hariku membuatku semangat tidak mengenal lelah. 3. Ibunda (Purtiamah Pu ati) dan adik-adikku yang selalu mendoakan untuk keberhasilan cita-citaku. 4. Sahabat-sahabatku Program Kualifikasi angkatan 2007, yang telah memberikan do a dan dukungan moril bagi penulis sehingga penulisan skripsi ini terselesaikan. 5. Keluarga besar MIN Kalibuntu Wetan, murid-muridku dan semua pihak yang tidak dapat penulis tulis namanya, yang telah memberikan bantuan dan do a kepadaku.

KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam. Atas rahmat dan inayah-nya penulisan skripsi ini dapat terselesaikan. Sholawat dan salam untuk junjungan kita, Nabi Muhammad SAW, untuk keluarganya, para sahabat dan orang-orang yang mengikuti petunjuknya sampai hari kiamat. Dengan penuh kerendahan hati, penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini tidak akan dapat terselesaikan tanpa dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Suatu keharusan bagi pribadi penulis untuk menyampaikan terima kasih kepada : 1. Dr. Suja i, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo Semarang, yang telah memberikan segala Fasilitas dalam penyusunan skripsi ini. 2. Drs. H. Abdul Wahid, M.Ag, selaku pembimbing yang telah berkenan memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penulisan skripsi ini. 3. Drs. H. Soediyono, M.Pd, selaku Dosen Wali Studi yang telah banyak berjasa kepada penulis untuk membimbing penulis selama masa studi. 4. Para Dosen di lingkungan Fakultas Tarbiyah yang telah membekali berbagai ilmu dan pengetahuan selama menempuh studi di Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo Semarang. 5. Bapak / Ibu karyawan perpustakaan Fakultas Tarbiyah IAIN Walisongo, atas pelayanan selama penyusunan skripsi. 6. Pihak MI Negeri Kalibuntu Wetan Kendal yang telah memberikan tempat kepada penulis dalam melakukan penelitian sehingga terciptanya kelancaran dalam menyelesaikan skripsi ini. 7. Kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Kepada mereka semua penulis mengucapkan terima kasih, semoga Allah SWT membalas semua amal kebaikan mereka dan selalu memperoleh rahmat, hidayah dan taufik-nya.

Penulis menyadari atas kekurangan dalam skripsi ini. Oleh karena itu penulis senantiasa membuka diri untuk kritik dan saran demi kesempurnaan skripsi ini. Semarang, 15 Maret 2011 Penulis Muh. Nur Ikhsan NIM. 073111208

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN ABSTRAK... iv HALAMAN DEKLARASI... vi HALAMAN MOTTO... vii HALAMAN PERSEMBAHAN... viii HALAMAN KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi Bab I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah. 1 B. Penegasan Istilah... 4 C. Perumusan Masalah... 5 D. Tujuan Penelitian... 6 E. Hipotesis Tindakan... 6 F. Manfaat Penelitian... 6 G. Kajian Pustaka... 6 Bab II : PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PARTISIPATIF PADA MATA PELAJARAN FIQIH. A. Hakekat Pembelajaran Fiqih.... 10 1. Pengertian Belajar 10 2. Pembelajaran Fiqih... 12 a. Definisi Fiqih... 12 b. Fungsi Pembelajaran Fiqih... 14 B. Model Pembelajaran Partisipatif... 16 1. Pengertian Model Pembelajaran...... 16 2. Pengertian Model Pembelajaran Partisipatif... 17 3. Teori-teori dan Teknik Pembelajaran Partisipatif 20 4. Keunggulan dan Kelemahan Model Pembelajaran

Partisipatif Serta Cara Mengatasinya... 26 C. Penerapan Model Pembelajaran Partisipatif Dalam Pembelajaran Fiqih...... 29 1. Peran guru dan siswa... 29 2. Kurikulum... 32 3. Perencanaan Pembelajaran..... 34 4. Pelaksanaan Pembelajaran... 35 5. Evaluasi Pembelajaran. 37 Bab III : METODE PENELITIAN... 39 A. Fokus Penelitian... 39 B. Pendekatan Penelitian... 44 C. Metode Pengumpulan Data... 44 D. Teknik Analisis Data... 45 Bab IV : PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PARTISIPATIF PADA MATA PELAJARAN FIQIH PESERTA DIDIK KELAS V MIN KALIBUNTU WETAN KABUPATEN KENDAL TAHUN PELAJARAN 2010/2011... 47 A. Gambaran Umum Madrasah Ibtidaiyah Negeri Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal.... 47 B. Penggunaan model pembelajaran partisipatif pada mata pelajaran Fiqih peserta didik kelas V MIN Kalibuntu Wetan Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2010/2011... 49 C. Hasil Belajar Siswa... 68 Bab V : KESIMPULAN, SARAN DAN PENUTUP. A. Kesimpulan 70 B. Saran-saran 70 C. Penutup.. 71 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS