PENGARUH PEMBERIAN AWAL SUPLEMENTASI ZINK TERHADAP PERTUMBUHAN BAYI KURANG BULAN



dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PEMBERIAN PROFILAKSIS NISTATIN TERHADAP KANDIDIASIS ORAL PADA NEONATUS DI HCU NEONATUS

TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Utama Biomedik

HUBUNGAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH, PREMATUR DAN KEJADIAN IKTERUS DENGAN INFEKSI NEONATORUM DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA TESIS

TESIS PERBEDAAN LAMA DIARE PADA PENDERITA DIARE AKUT YANG MENDAPAT TERAPI ZINK - VITAMIN A DIBANDING. ZINK DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

LINGKAR LEHER SEBAGAI ALAT SKRINING UNTUK MENGIDENTIFIKASI OBESITAS PADA REMAJA TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

PERBEDAAN PENGARUH MEDIA YOUTUBE DAN ALAT PERAGA TERHADAP KECEMASAN DAN PRESTASI KETERAMPILAN LABORATORIUM KEBUTUHAN DASAR MANUSIA TESIS

PERBEDAAN PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAPPENGETAHUAN PEMASANGAN KONTRASEPSI IUD

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIOVISUAL INTRANATAL DAN

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN DUKUNGAN ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR ASKEB III SEMESTER III PRODI DIII KEBIDANAN STIKES ICME JOMBANG TESIS

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI TERHADAP SIKAP TENTANG KEJADIAN MENARCHE

HUBUNGAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN MOTIVASI DENGAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG PERSALINAN DENGAN KESIAPAN PRIMIGRAVIDA MENGHADAPI PERSALINAN TESIS

PENGARUH EDUKASI CERAMAH BOOKLET DAN METODE PENDAMPINGAN TERHADAP KUALITAS HIDUP PADA PASIEN KANKER DITINJAU DARI DUKUNGAN KELUARGA TESIS

PENGARUH SELF HELP GROUP TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA KEPALA KELUARGA DENGAN PENDERITA DEPRESI TESIS

UJI DIAGNOSTIK PLATELET LYMPHOCYTE RATIO DAN FIBRINOGEN PADA DIAGNOSIS TUMOR PADAT GANAS

TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Kesehatan. Magister Program Studi Kedokteran Keluarga

PENGARUH ONSET KEJANG, FREKUENSI KEJANG, DAN POLITERAPI TERHADAP TINGKAT INTELIGENSI PENDERITA EPILEPSI ANAK TESIS

PREDIKTOR-PREDIKTOR INTENSI PENGGUNAAN INTERNET DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN ONLINE. (Studi Pada Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta) TESIS

ANALISIS JALUR FAKTOR PENENTU PERKEMBANGAN ANAK USIA 1-3 TAHUN DI KOTA SALATIGA TESIS

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUNJUNGAN PELAYANAN ANTENATAL PADA IBU HAMIL MASYARAKAT SAMIN TESIS

Oleh: Dian Arumsari NIM: S

PENGARUH KOMPETENSI DOSEN DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA AKADEMI KEBIDANAN ESTU UTOMO BOYOLALI

PENGARUH STRATEGI MIND MAP

HUBUNGAN BERPIKIR KRITIS DAN WAKTU TANGGAP PERAWAT DENGAN KUALITAS ASUHAN KEPERAWATAN DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT ISLAM SURABAYA.

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR ANTARA MAHASISWA KOST DAN

SISTEM DAN PROSEDUR KLAIM PELAYANAN PASIEN BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) RAWAT JALAN DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

PERBEDAAN PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN

Tesis Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Manajemen Minat Utama : Manajemen Sumber Daya Manusia

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister. Program Studi Kedokteran Keluarga. Minat Utama Ilmu Biomedik

HUBUNGAN METAKOGNITIF, KEMAMPUAN BELAJAR MANDIRI, MOTIVASI BELAJAR, DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KOMPETENSI DOSEN DENGAN PRESTASI BELAJAR TESIS

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

PENGARUH PENDIDIKAN GIZI TERHADAP AKTIVITAS FISIK, ASUPAN ENERGI DAN INDEKS MASSA TUBUH PADA MAHASISWA DENGAN KELEBIHAN BERAT BADAN TESIS

SERVICE QUALITY DAN KEPUASAN NASABAH (PADA BANK JATENG KOTA SURAKARTA)

PROGRAM STUDI ILMU KEOLAHRAGAAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user

Disusun oleh: SRI WINARNINGSIH NIM:

PENGARUH METAKOGNITIF DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MATA KULIAH DOKUMENTASI KEPERAWATAN TESIS

Oleh Yulia Yekti Subekti S

EFEKTIVITAS METODE KONSELING TERHADAP KOPING INDIVIDU DAN MOTIVASI BELAJAR PADA MATA AJAR KEPERAWATAN MATERNITAS I

EFEKTIFITAS KEBIJAKAN KAMPUNG KELUARGA BERENCANA TERHADAP PENERIMAAN KONSEP KELUARGA BERENCANA

HUBUNGAN ANEMIA DENGAN HIPOTERMIA PADA NEONATUS DI RSUD DR MOEWARDI. SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KARIR DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KEMATANGAN KARIR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN STIKES PKU

HUBUNGAN PERNIKAHAN USIA DINI DENGAN KEJADIAN KANKER SERVIKS DI RSUD DR MOEWARDI

PERBEDAAN PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI TERHADAP SIKAP TENTANG SADARI DITINJAU DARI PENGETAHUAN TESIS

SUCI ARSITA SARI. R

HUBUNGAN RIWAYAT HIPERTENSI, PARITAS, UMUR KEHAMILAN, DAN ANEMIA DENGAN ASFIKSIA NEONATORUM PADA IBU BERSALIN PREEKLAMPSIA BERAT TESIS

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, OBYEKTIVITAS, INTEGRITAS, DAN KOMPETENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS REKOMENDASI AUDIT

SRI HARYATI NIM: S

Oleh: Dian Arumsari NIM: S

HUBUNGAN RELIGIUSITAS, KONSEP DIRI DAN KEINTIMAN KELUARGA DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA MAHASISWA KEBIDANAN POLTEKKES BHAKTI MULIA

BERAT BADAN BAYI LAHIR DAN PROSES PERSALINAN PADA PENDERITA EPILEPSI ANAK DI RSUD DR. MOEWARDI SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

PERBEDAAN ANGKA KEJADIAN RISIKO ASFIKSIA NEONATORUM ANTARA BAYI KURANG BULAN DENGAN BAYI CUKUP BULAN PADA BERAT BAYI LAHIR RENDAH (BBLR)

ANALISIS MULTILEVEL PENGARUH STATUS TUBERKULOSIS IBU,

PENGARUH SUPLEMENTASI ZAT BESI DAN ASAM FOLAT TERHADAP KADAR HEMOGLOBIN PADA REMAJA PUTRI DENGAN ANEMIA DI POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA TESIS

PERBEDAAN SELF ASSESSMENT DAN PEER ASSESSMENT TERHADAP KOMPETENSI PEMASANGAN INFUS DITINJAU DARI MOTIVASI TESIS

ANALISIS POLITIK ANGGARAN OLEH KEPALA DAERAH INCUMBENT (Studi Deskriptif Politik Anggaran di Provinsi Jawa Timur)

EFEK TERAPI MASSAGE TERHADAP PENYAKIT VERTIGO (Studi Kasus Tentang Aktivitas Berolahraga)

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

Oleh: LINAWATI NIM : S

PENGARUH METODE PENYULUHAN (KIE) TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN BER-KB DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN

PENGARUH TROMBOSITOPENIA TERHADAP MORTALITAS ANAK DENGAN SEPSIS

HUBUNGAN MOTIVASI, KOMPETENSI DAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD dr. SOEDIRAN MANGUN SUMARSO WONOGIRI TESIS

ANALISIS PEMBELAJARAN SEJARAH DI PONDOK PESANTREN AL-MUAYYAD SURAKARTA. (Studi Kasus Kelas X SMA Al-Muayyad Surakarta) TESIS

Oleh: INDAH FADRIANA NIM: S

HUBUNGAN PENGETAHUAN, DUKUNGAN KELUARGA DAN KEPATUHAN BEROBAT DENGAN STATUS KESEHATAN PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 TESIS

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

HUBUNGAN PENDIDIKAN DAN KONSTRUK HEALTH

PENGARUH TIME BUDGET PRESSURE, KOMPLEKSITAS TUGAS, KOMPETENSI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN ENTITAS TERHADAP AUDIT JUDGMENT

HUBUNGAN PENGETAHUAN, MOTIVASI DAN STATUS KEPEGAWAIAN BIDAN DENGAN PENERAPAN PARTOGRAF DI KABUPATEN SRAGEN

HUBUNGAN POLA ASUH MAKAN DAN STATUS GIZI DENGAN PERKEMBANGAN ANAK USIA 6-24 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PLUS, KECAMATAN SAPE, KABUPATEN BIMA

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH OTORITER DENGAN AGRESIVITAS PADA REMAJA

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

ANALISIS JALUR FAKTOR RISIKO LINGKUNGAN DAN PERILAKU YANG BERPENGARUH TERHADAP KEJADIAN LEPTOSPIROSIS DI KABUPATEN BOYOLALI TESIS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN ABORTUS SPONTAN DENGAN KADAR HEMOGLOBIN DI RSUD DR MOEWARDI SKRIPSI

HUBUNGAN KEPATUHAN HAND HYGIENE TENAGA KESEHATAN DAN KEJADIAN SEPSIS NEONATORUM DI HCU NEONATUS RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA SKRIPSI

PENERAPAN PEMBELAJARAN CLASS CONCERN

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan

HUBUNGAN ANTARA CARA BELAJAR DAN KEAKTIFAN BELAJAR DALAM TUTORIAL DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA BLOK TAHAP TAHAP KEHIDUPAN

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S1 Program Studi Pendidikan Biologi.

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA DITINJAU DARI MINAT DAN MOTIVASI MENJADI GURU PADA MAHASISWA PROGRAM PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UMS ANGKATAN 2009

PERBEDAAN KECENDERUNGAN KECANDUAN INTERNET DITINJAU DARI TIPE KEPRIBADIAN INTROVERT- EKSTROVERT DAN JENIS KELAMIN

Diajukan Oleh: SUDIRJI A

HUBUNGAN EFIKASI DIRI, KEMANDIRIAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA

EFEKTIFITAS BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN MINAT MEMANFAATKAN LAYANAN KONSELING (PENELITIAN PADA KELAS XI SMA NEGERI 3 SUKOHARJO)

PERBEDAAN PENYULUHAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI TERHADAP KETERAMPILAN PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) PADA SISWI KELAS XI SMA N 1 SEWON

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN POLA ASUH ORANG TUA SERTA TINGKAT PENGETAHUAN ANAK TERHADAP TINGKAT KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT ANAK SEKOLAH DASAR

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN TERHADAP AKUNTABILITAS MANAJEMEN KEUANGAN SEKOLAH

HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, STATUS PEKERJAAN IBU DAN PERAN BIDAN DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI WILAYAH PUSKESMAS WEDARIJAKSA PATI TESIS

PERAN KOMUNIKASI ORANGTUA ANAK, KECERDASAN EMOSI, KECERDASAN SPIRITUAL, TERHADAP PERILAKU BULLYING. Tesis

PERBEDAAN KADAR ENDOTHELIN-1 (ET-1) DAN NITRIT OXIDE (NO) ANTARA WANITA HAMIL DENGAN PERTUMBUHAN JANIN TERHAMBAT (PJT) DENGAN HAMIL NORMAL TESIS

POGRAM PASCA SARJANA ILMU KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TAHUN 2016

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Magister Kesehatan Program Studi Magister Kesehatan Keluarga Minat Utama Pendidikan Ilmu Bedah

PENGARUH PERBEDAAN ANTARA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TTW DAN KONVENSIONAL TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP DAN MINAT BELAJAR MAHASISWA TESIS.

Oleh: NUR ENDAH WIDYASTUTI NIM : S

PENGARUH KEMAMPUAN METAKOGNITIF, LINGKUNGAN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN

KARAKTERISTIK INSPEKTORAT DAERAH DAN KETEPATWAKTUAN PENETAPAN APBD PEMERINTAH DAERAH DI INDONESIA

PENGARUH METODE DRILL

TESIS PENGARUH PENILAIAN KINERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT TELKOM YOGYAKARTA DENGAN MOTIVASI SEBAGAI PEMODERASI

PENGARUH PENDIDIKAN GIZI TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN MINUM TABLET Fe DAN KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER II DI KABUPATEN WONOSOBO TESIS

Transkripsi:

PENGARUH PEMBERIAN AWAL SUPLEMENTASI ZINK TERHADAP PERTUMBUHAN BAYI KURANG BULAN TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Utama Ilmu Biomedik Oleh: Novi Yurita Sari S500109038 PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 i

PENGARUH PEMBERIAN AWAL SUPLEMENTASI ZINK TERHADAP PERTUMBUHAN BAYI KURANG BULAN Disusun Oleh: Novi Yurita Sari S500109038 Telah disetujui oleh Tim pembimbing Dewan Pembimbing Jabatan Nama Tanda Tangan Pembimbing I Pembimbing II Prof. Bhisma Murti, dr, NIP. 19490317 197609 1 001 Yulidar Hafidh, dr, Sp.A(K) NIP. 140071958 Telah dinyatakan memenuhi syarat Pada tanggal :... Mengetahui Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Dr. Hari Wujoso, dr, Sp.F, MM NIP. 19621022 199503 1 001 ii

PENGARUH PEMBERIAN AWAL SUPLEMENTASI ZINK TERHADAP PERTUMBUHAN BAYI KURANG BULAN Disusun Oleh: Novi Yurita Sari S500109038 Telah disetujui oleh Tim Penguji Jabatan Nama Tanda Tangan Tanggal Ketua Dr. Hari Wujoso, dr, Sp.F, MM NIP. 19621022 199503 1 001 Sekretaris Prof. Dr. H. Harsono Salimo, dr, Sp.A(K) NIP. 19441226 197310 1 001 Anggota Penguji 1. Prof. Bhisma Murti, dr, MPH, M.Sc,PhD NIP. 19490317 197609 1 001 2. Yulidar Hafidh, dr, Sp.A(K) NIP. 140071958 Mengetahui Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS NIP. 19610717 198601 1 001 Dr. Hari Wujoso, dr., SpF., MM NIP. 19621022 199503 1 001 iii

PERNYATAAN Nama : Novi Yurita Sari NIM : S500109038 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis berjudul Pengaruh pemberian awal suplementasi zink terhadap bayi kurang bulan adalah betul-betul karya saya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya dalam tesis ini, diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan tesis dan gelar yang saya peroleh dari tesis tersebut. Surakarta, Juni 2013 Yang membuat pernyataan Novi Yurita Sari iv

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum warohmatullohi wabarokatuh. Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul Pengaruh pemberian awal suplementasi zink terhadap bayi kurang bulan Tesis ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) I Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta serta untuk memenuhi persyaratan mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Utama Ilmu Biomedik Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih jauh dari kata sempurna, namun karena dorongan keluarga, teman dan bimbingan guru-guru penulis maka tulisan ini dapat terwujud. Banyak pihak yang telah berkenan membantu dalam menyelesaikan penulisan ini, jadi kiranya tidaklah berlebihan apabila pada kesempatan ini penulis menghaturkan rasa terima kasih dan penghormatan yang setinggi-tingginya kepada Prof. dr. Bhisma Murti, MPH, M.Sc, Ph.D selaku pembimbing metodologi penelitian dan dr. Yulidar Hafidh, Sp.A(K) selaku pembimbing substansi sekaligus pembimbing akademik yang dengan penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan dorongan, bimbingan, dan saran dalam proses penyelesaian tesis ini. Terimakasih yang tak terhingga dan penghargaan yang sebesar-besarnya juga penulis haturkan kepada Prof. Dr. dr. Harsono Salimo, Sp A (K) yang telah berkenan meluangkan waktu dan tenaga untuk memberikan koreksi, bimbingan dan saran dalam proses v

penyelesaian tesis ini. Pada kesempatan ini, penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya dan rasa hormat setinggi-tingginya kepada yang terhormat: 1. Prof. Dr. dr. Ravik Karsidi, MS selaku Rektor Universitas Sebelas Maret yang telah berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan di Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti program Magister di Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret. 3. Dr. dr. Hari Wujoso, Sp.F, MM selaku Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti program Magister Kedokteran Keluarga di Program Pascasarjana Magister Kedokteran Keluarga Universitas Sebelas Maret. 4. Prof. Dr. dr. Zainal Arifin Adnan Sp.PD-KR FINASIM selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti program PPDS I Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran/RSUD Dr. Moewardi dan program Magister di Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret. 5. drg. Basoeki Soetardjo, MMR selaku Direktur RSUD Dr. Moewardi, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis sebagai PPDS I Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran/RSUD Dr. Moewardi untuk menggunakan fasilitas dan sarana yang ada di RSUD Dr. Moewardi. 6. dr. Endang Dewi Lestari, Sp.A(K), MPH selaku Kepala Bagian Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret/RSUD Dr. Moewardi, terima kasih telah memberikan kesempatan, dukungan dan motivasi untuk vi

mengikuti PPDS I Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran/RSUD Dr. Moewardi dan program Magister di Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret. 7. dr. Muhammad Riza, SpA, M.Kes selaku Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan Anak Universitas Sebelas Maret/RSUD Dr. Moewardi yang telah memberikan kesempatan untuk mengikuti PPDS I Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran/RSUD Dr. Moewardi program Magister di Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret dan dorongan semangat serta fasilitas yang diberikan. 8. Semua staf pengajar di Program Studi Magister Kedokteran Keluarga, PPS UNS yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. 9. Semua staf pengajar Bagian Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran/RSUD Dr. Moewardi: Prof. Dr. dr. H. Harsono Salimo, Sp.A(K); Prof. Dr. dr. H. B. Soebagyo, Sp.A(K); dr. Mustarsid, Sp.A(K); dr. Sunyataningkamto, Sp.A; dr. Syahrir Dullah, Sp.A; dr. Yulidar Hafidh, Sp.A(K); dr. Ganung Harsono, Sp.A(K); dr. H. Rustam Siregar, Sp.A; dr. Endang Dewi Lestari, SpA.(K), MPH; dr. Pudjiastuti, SpA.(K); dr. Sri Lilijanti, SpA.(K); Dra. Suci Murti Karini, MSi; dr. Dwi Hidayah, Sp.A, M.Kes; dr. Sri Martuti, Sp.A, M.Kes; dr. Muhammad Riza, Sp.A, M.Kes; dr. Annang Giri M, Sp.A, M.Kes; dr. Ismiranti Andarini, Sp.A, M.Kes; dr. Hari Wahyu Nugroho, Sp.A, M.Kes; dr. Fadhilah Tia Nur, Sp.A, M.Kes, terimakasih atas segala bimbingan, dorongan semangat serta doa, semoga Allah SWT membalas segala kebaikan yang telah beliau-beliau berikan. 10. Orangtua penulis tercinta Bapak Drs. Bambang Setiawan,MM dan Ibu Dra. Kustiwinarni, Apt yang dengan penuh kesabaran dan kasih sayang telah membesarkan, membimbing dan mendidik sehingga penulis dapat mencapai vii

jenjang pendidikan seperti sekarang ini, semoga Allah SWT memberikan balasan yang sebaik-baiknya. 11. Bapak mertua Kombes Drs.H.Komarudin dan Ibu mertua (alm) Hj. Cahyawati tercinta, penulis sampaikan rasa hormat dan terima kasih yang tak ternilai atas segala dukungan, doa, pengertian, dan pengorbanan sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini. 12. Suami tercinta dr. Saktiaji Hendro Iswoyo, terima kasih atas pengorbanan, doa, dukungan dan kesetiaan yang telah diberikan selama menjalani pendidikan dan menjadi semangat untuk segera menyelesaikan tesis ini serta memotivasi penulis untuk menjadi pribadi yang senantiasa lebih baik. 13. Kakak tercinta Dewi Permata Sari, ST,MM beserta keluarga, adik Aditya Setiawan, yang penulis hormati, terima kasih telah memberikan semangat dan motivasi untuk segera menyelesaikan tesis ini. 14. Mbak Diah, mas Joko, mas Muh, mbak Tyas, mbak Nanik, mbak Asri dan mbak Rina, terima kasih atas segala bantuan dan kerjasamanya selama ini serta penulis mohon maaf apabila banyak tutur kata maupun sikap penulis yang tidak berkenan. 15. Segenap Kepala perawat dan perawat ruang PICU, NICU, HCU Neonatus, Melati 2 dan Poliklinik anak RSUD Dr. Moewardi, terima kasih atas segala bantuan dan kerjasamanya selama ini serta penulis mohon maaf apabila banyak tutur kata maupun sikap penulis yang tidak berkenan. 16. dr. Melita Widyastuti,SpA,Mkes,dr. Agustina Wulandari, dr. Vera Irawati Kurnia, dr. Rosidin, dr. Nova Ariyanto W, terimakasih atas doa, dukungan, semangat serta kebersamaan dalam suka maupun duka selama ini. Tetaplah menjadi sahabat yang terbaik walaupun jarak akan memisahkan kita kelak. Untuk teman residen lain viii

yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu, terima kasih atas segenap doa, dukungan dan kebersamaan selama ini. 17. Para dokter muda, terima kasih atas kerjasamanya dalam mengerjakan tugas di bangsal anak. 18. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan tesis ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Akhir kata penulis mengharapkan tesis ini dapat memberikan manfaat bagi dunia kedokteran terutama di bidang Ilmu Kesehatan Anak dan penulis mohon maaf apabila terdapat penulisan serta kata yang salah. Segala masukan akan penulis jadikan kritik membangun untuk lebih baik lagi. Wassalamu alaikum warohmatullohi wabarokatuh. Surakarta, Juni 2013 Penulis ix

DAFTAR ISI Hal HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii BERITA ACARA... iii... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR SINGKATAN... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv ABSTRAK... xvi ABSTRACT... xvii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar belakang... 1 B. Rumusan masalah... 2 C. Tujuan penelitian... 2 1. Tujuan umum... 2 2. Tujuan khusus... 3 D. Manfaat penelitian... 3 1. Manfaat bidang akademik... 3 2. Manfaat bidang pelayanan... 3 3. Manfaat bidang kedokteran keluarga... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 4 A. Kajian Teori... 4 1. Definisi dan kriteria bayi kurang bulan... 4 2. Permasalahan bayi kurang bulan... 5 3. Pertumbuhan bayi kurang bulan... 7 4. Nutrisi bayi kurang bulan... 9 5. Fungsi dan metabolisme zink... 12 x

6. Kebutuhan dan bioavaibilitas zink... 16 7. Kekurangan zink... 18 8. Toksisitas zink... 20 9. Peran zink pada pertumbuhan bayi kurang bulan... 21 B. Kerangka konsep... 27 C. Hipotesis... 29 BAB III METODE PENELITIAN... 30 A. Tempat dan waktu... 30 B. Jenis penelitian... 30 C. Populasi... 30 D. Sampel dan cara pemilihan sampel... 30 E. Besar sampel... 31 F. Identifikasi variabel penelitian... 31 G. Definisi operasional... 31 H. Izin subyek penelitian... 33 I. 34 J. 35 K. 36 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 37 A. Hasil penelitian... 37 1. Karakteristik data dasar... 37 2. Peningakatan berat badan bayi... 37 3. Analisis bivariat penambahan berat badan bayi antara dua kelomp 38 B. Pembahasan... 39 C. Keterbatasan penelitian... 42 BAB V PENUTUP... 43 A. Kesimpulan... 43 B. 43 C.... 43 DAFTAR PUSTAKA... 44 LAMPIRAN... 50 xi

DAFTAR TABEL Hal Tabel 1 Kecepatan pertumbuhan bayi kurang bulan... 8 Tabel 2 Kebutuhan zink berdasar usia dan jenis kelamin... 16 Tabel 3 Faktor yang mempengaruhi bioavailabilitas zink... 17 Tabel 4 Batas asupan zink yang dapat ditoleransi manusia... 21 Tabel 5 Karakteristik dasar subyek... 38 Tabel 6 Hasil analisis uji t tidak berpasangan berat badan bayi pada kedua kelompok... 38 xii

DAFTAR GAMBAR Hal Gambar 1 Homeostasis zink seluler... 15 Gambar 2 Efek zink mempengaruhi pertumbuhan... 23 Gambar 3 Peran zink pada pertumbuhan... 23 Gambar 4 Efek zink pada growth hormon... 25 Gambar 5 Bagan kerangka konsep... 27 Gambar 6 Pemeriksaan Ballard skor... 32 Gambar 7 Bagan alur penelitian... 34 Gambar 8 Peningkatan berat badan kedua grup... 39 xiii

DAFTAR SINGKATAN DNA : Deoxyribo Nucleic Acid GH : Growth Hormone IL : Interleukin IGF : Insulin-like Growth Factor IFN- : Interferon IGFBP-3 : Insulin Growth Factor Binding Protein-3 MTF-1 : Metal Regulatory Transcription Factor-1 NK cell : Natural Killer Cell RDA : Recommended Dietary Allowances TNF- : Tumor Necrosis Factor alpha Th 1 : T helper 1 Th 2 : T helper 2 ZnTP-1 : Zinc Transporter Protein-1 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Hal Lampiran 1. Ethical clearence... 50 Lampiran 2. Penjelasan penelitian... 51 Lampiran 3. Formulir persetujuan mengikuti penelitian... 52 Lampiran 4. Daftar nama subyek penelitian... 53 Lampiran 5. Hasil olah data SPSS 16.0... 55 xv

ABSTRAK Novi Yurita Sari. NIM : S500109038. 2013. Pengaruh pemberian awal suplementasi zink terhadap pertumbuhan bayi kurang bulan. Tesis. Pembimbing I: Prof. Bhisma Murti,dr,MPH,MSc,PhD, II: Yulidar Hafidh, dr, Sp.A(K). Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Utama Ilmu Biomedik, Program Pasca Sarjana, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Bayi kurang bulan dan berat bayi lahir rendah masih merupakan salah satu penyebab kematian neonatal terbanyak, sering berhubungan dengan imaturitas dan risiko defisiensi nutrisi dan gangguan pertumbuhan. Zink adalah salah satu mikronutrien penting yang berperan dalam berbagai proses tubuh terutama pertumbuhan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efek pemberian suplementasi zink terhadap pertumbuhan bayi kurang bulan. Desain penelitian ini adalah uji klinis acak terkontrol. Sampel penelitian bayi kurang bulan dan bayi berat lahir rendah yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Penelitian ini dibagi dua kelompok yaitu kelompok perlakuan (ASI+suplementasi zink) dan kelompok kontrol (ASI saja). Kelompok perlakuan mendapatkan suplementasi zink 5 mg/hari per oral diberikan hingga 28 hari. Selanjutnya penambahan berat badan dibandingkan antara kedua kelompok. Analisis bivariat dengan skala kategorikal menggunakan uji Chi-Square. Analisis bivariat dengan skala numerikal dilakukan menggunakan uji t tidak berpasangan. Data kemudian dianalisis dengan program SPSS. Dari 30 anak yang ikut serta dalam penelitian, 8 (53%) anak laki-laki pada kelompok zink, 10 (66.7%) anak laki-laki pada kelompok kontrol. Jenis kelahiran antara kelompok zink adalah 8 (53.3 %) kelahiran spontan, demikian juga pada kelompok kontrol. Rerata berat badan bayi saat lahir untuk kelompok zink adalah 2116.67(±174.92) gram, dan 2113.33(±282.50) gram untuk kelompok kontrol. Rerata (SD) berat badan saat setelah umur 28 hari pada kelompok zink adalah 3473.33 (±167.83) gram dan pada kelompok kontrol adalah 3200.00 (±362.53) gram. Rerata (SD) penambahan berat badan pada kelompok zink 1356.67 (±225.09) gram signifikan lebih tinggi (p=0.001) dibandingkan kelompok kontrol 1086.67 (±135.57) gram. Kesimpulan: Pemberian awal suplementasi zink berhubungan dengan penambahan berat badan bayi kurang bulan secara bermakna. Suplementasi zink efektif membantu meningkatkan pertumbuhan bayi kurang bulan pada awal-awal kehidupan. Kata kunci: Bayi, kurang bulan, supplementasi, zink xvi

ABSTRACT Novi Yurita Sari. NIM: S500109038. 2013. Effect of oral zinc supplementation in the growth of preterm infants. Thesis. Supervisor I: Prof. Bhisma Murti,dr,MPH,MSc,PhD, II: Yulidar Hafidh, dr, Sp.A(K). Medical Family Study Program, Post Graduate Program, Special Interest Biomedical Science, University of Sebelas Maret, Surakarta. Preterm infants and low birth weight were at increased risk of neonatal death, often associated with immaturity and risk of nutritional compromise and impaired growth. Zinc, an essential trace element, play important roles in growth. The main aim of the present study was to analyze effect oral zinc supplementation in the growth of preterm infants. This study was a randomized controlled trial study. Thirty premature and low birth weight infants were divided in two groups. Zinc supplementation was given 5 mg/day gor 28 days along with breastfeeding in Group I and only breastfeeding to Group II. At the end of study, the increment of weight between two groups were compared. Categorical data was analyzed using Chi-square. Numerical data was analyzed using t-test. The data was significant at a p-value < 0.05. From 30 infants, 8 were boys (53%)in Group I cases and 8 were boys (53.3%) in Group II control. 8 (53.3 %) infants were normal delivery among cases group, either in control group. The mean birth weight was 2116.67(±174.92) gram in cases group, and 2113.33(±282.50) gram in control group. Mean weight after 28 days was 3473.33 (±167.83) gram in cases group and 3200.00 (±362.53) gram in control group. Highly significant weight gain after 28 days in cases 1356.67 (±225.09) gram observed than control 1086.67 (±135.57) gram. So mean weight after 28 days of cases was significantly higher than of control group. Conclusions: Oral zinc supplementation and growth of preterm infants have significant relationship. Zinc supplenentation.for preterm low birth weight is found effective to enhance the growth in early months of life. Keywords: Infants, preterm, supplementation, zinc xvii