9 Juni 2007 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Desain Komunikasi Visual Tugas Akhir Sarjana Desain Komunikasi Visual Semester Genap tahun 2006/2007

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "9 Juni 2007 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Desain Komunikasi Visual Tugas Akhir Sarjana Desain Komunikasi Visual Semester Genap tahun 2006/2007"

Transkripsi

1 9 Juni 2007 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Desain Komunikasi Visual Tugas Akhir Sarjana Desain Komunikasi Visual Semester Genap tahun 2006/2007 PERANCANGAN ULANG IDENTITAS VISUAL KAFE PIA APPLE PIE Maria Felicia PBU Abstrak TUJUAN PENELITIAN, ialah untuk mengubah desain identitas visual Kafe Pia Apple Pie menjadi memorable, unik, sesuai dengan target market wanita (menengah keatas), serta merepresentasikan konsep produk home-made dan natural tanpa menghilangkan konsep awal (nyaman dan bersahabat). Diharapkan perubahan desain tersebut dapat meningkatkan ketertarikan masyarakat terutama target market. METODE PENELITIAN yang digunakan adalah melalui pendekatan emosional, yaitu menggunakan elemen visual seperti bentuk, garis, dan warna untuk memberikan suasana relaksasi serta produk yang hangat, natural, dan segar. Berbagai teori seperti teori desain komunikasi visual, teori logo, teori layout dan grid, serta teori tipografi juga diterapkan. HASIL YANG DICAPAI yaitu berupa identitas korporasi Kafe Pia Apple Pie sebagai identitas baru yang memberikan karakteristik tersendiri diantara kafe-kafe lain. Identitas korporasi tersebut diaplikasikan pada seluruh media komunikasi yang digunakan. KESIMPULAN yang didapat adalah bahwa identitas korporasi mencerminkan citra perusahaan yang ingin dibangun secara keseluruhan yang kemudian diekspresikan dalam berbagai media komunikasi secara sintaktik. Kata Kunci : Identitas visual, kafe, rileks, home-made, segar, natural, bersahabat, feminin. v

2 UCAPAN TERIMA KASIH Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat- Nya sehingga laporan pengantar Tugas Akhir ini dapat terselesaikan dengan baik tepat pada waktunya. Laporan Tugas Akhir ini merupakan hasil dari perancangan ulang identitas visual Kafe Pia Apple Pie untuk memenuhi persyaratan kurikulum Sarjana Strata Satu. Diharapkan laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi para pembaca, khususnya bagi para mahasiswa Desain Komunikasi Visual. Di dalam menyelesaikan laporan pengantar Tugas Akhir ini, penulis mendapatkan bantuan dari berbagai pihak sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih, khususnya kepada : 1. Prof. Dr. Drs. Gerardus Polla, M.App.Sc. selaku Rektor Universitas Bina Nusantara 2. Drs. Lintang Widyokusumo, MFA selaku Ketua Jurusan Desain Komunikasi Visual 3. Ibu Rina Kartika, S.Sn. selaku Sekretaris Jurusan Desain Komunikasi Visual 4. Bapak Arif Prijono Susilo Ahmad, S.Sn. selaku Dosen Pembimbing Utama Tugas Akhir 5. Bapak Arif Yaniadi, S.Sn. selaku Dosen co-pembimbing Tugas Akhir 6. Ibu Susi Gunadi, Ibu Tintin Kuraesin, dan Ibu Baby Ahnan selaku pemilik Kafe Pia Apple Pie 7. Bapak Budi Gunawan selaku Supervisor Kafe Pia Apple Pie vi

3 8. Ibu Wiwien Widyawati selaku Wakil Supervisor Kafe Pia Apple Pie 9. Seluruh keluarga yang telah memberikan dukungan dan perhatiannya 10. Teman-teman mahasiswa, terutama Veronica Winata, Stefanus, dan Chandra Herawati yang telah membantu hingga terselesaikannya Tugas Akhir ini. Akhir kata, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari para pembaca sekalian demi penyempurnaan Laporan Tugas Akhir ini. Atas perhatiannya penulis ucapkan terima kasih. Jakarta, 9 Juni 2007 Penulis vii

4 DAFTAR ISI Halaman Judul Luar... Halaman Judul Dalam... Halaman Persetujuan Hard Cover... Halaman Persetujuan Dewan Penguji... halaman i ii iii iv Abstrak... Ucapan Terima Kasih... Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... v vi-vii viii-x xi xii-xiii BAB I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Lingkup Proyek Tugas Akhir 3 BAB II Data dan Analisa 2.1 Definisi Kafe Definisi Restoran Sejarah Berdirinya Kafe Pia Apple Pie Nama Pia Apple Pie Analisa Logo Kafe Pia Apple Pie Produk Harga Lokasi Kuesioner Strategi Pemasaran yang Telah Dilakukan 13 viii

5 2.11 Target Market Analisa Logo Kompetitor Analisa Perusahaan Analisa SWOT BAB III Masalah dan Tujuan Desain 3.1 Identifikasi Masalah Rumusan Masalah Tujuan Desain 20 BAB IV Konsep Desain 4.1 Landasan Teori Brand Corporate Identity Teori Logo Teori Warna Teori Tipografi Strategi Kreatif Strategi Komunikasi Strategi Desain Pemilihan Item BAB V Hasil dan Pembahasan Desain 5.1 Tujuan Pembuatan Materi Kreatif Materi Kreatif BAB VI Penutup ix

6 6.1 Kesimpulan Saran 52 Daftar Pustaka 53 Riwayat Hidup 54 Surat Survei 55 x

7 DAFTAR TABEL halaman 1. Tabel xi

8 DAFTAR GAMBAR halaman 1. Gambar 2.1 Logo Pia Apple Pie 7 2. Gambar 2.2 Penerapan Logo yang Tidak Sintaktik 8 3. Gambar 2.3 Packaging Apple Pie 9 4. Gambar 2.4 Packaging Apple Pie Love 9 5. Gambar 2.5 Menu Pia Apple Pie Gambar 2.6 Seragam Karyawan Pia Apple Pie Gambar 2.7 Lokasi Kafe Pia Apple Pie Gambar 2.8 Logo Kafe Macaroni Panggang Gambar 2.9 Logo Kafe met Liefdé Gambar 2.10 Beberapa Logo Kafe di Indonesia dan Luar Negeri Gambar 5.1 Logo Baru Pia Apple Pie ( Konfigurasi Primer ) Gambar 5.2 Logo Positif (B/W) Gambar 5.3 Logo Negatif (B/W) Gambar 5.4 Konfigurasi Sekunder Gambar 5.5 Cover GSM Pia Apple Pie Gambar 5.6 Bagian Isi GSM Pia Apple Pie Gambar 5.7 Kop Surat Pia Apple Pie Gambar 5.8 Kop Surat Faksimili Pia Apple Pie Gambar 5.9 Kartu Nama Pia Apple Pie Gambar 5.10 Amplop Pia Apple Pie Gambar 5.11 Folder Pia Apple Pie Gambar 5.12 Cover Menu Pia Apple Pie Gambar 5.13 Isi Menu Pia Apple Pie Gambar 5.14 Gelas Pia Apple Pie Gambar 5.15 Cangkir Pia Apple Pie Gambar 5.16 Mangkuk Pia Apple Pie Gambar 5.17 Piring Makan Pia Apple Pie Gambar 5.18 Piring Pie Pia Apple Pie 42 xii

9 29. Gambar 5.19 Placemat Gambar Buah Coaster Gambar 5.21 Stirrer Gambar 5.22 Packaging Sendok dan Garpu Gambar 5.23 Packaging Tusuk Gigi Gambar 5.24 Packaging Sedotan Gambar 5.25 Taplak Meja Gambar 5.26 Table Menu Pia Apple Pie Gambar 5.27 Door Sign Pia Apple Pie Gambar 5.28 Papan Nama Pia Apple Pie Gambar 5.29 Banner Gambar 5.30 Kemasan Luar Minuman Gambar 5.31 Kemasan Luar Makanan Tipe A Gambar 5.32 Kemasan Luar Makanan Tipe B Gambar 5.33 Kemasan Makanan Tipe A Gambar 5.34 Kemasan Makanan Tipe B Gambar 5.35 Kemasan Minuman Gambar 5.36 Seragam Karyawan Pria dan Wanita Gambar 5.37 Pin Karyawan Gambar 5.38 Bon Pia Apple Pie Gambar 5.39 Tempat Bon Pia Apple Pie Gambar 5.40 Kendaraan Tampak Depan Gambar 5.41 Kendaraan Tampak Belakang Gambar 5.42 Kendaraan Tampak Samping 51 xiii

Perancangan Ulang Identitas Visual Dapur Cokelat

Perancangan Ulang Identitas Visual Dapur Cokelat Universitas Bina Nusantara Jurusan Desain Komunikasi Visual Tugas Akhir Sarjana Desain Komunikasi Visual Semester Genap 2006/2007 (sesuai periode berjalan) Perancangan Ulang Identitas Visual Dapur Cokelat
