BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mikroorganisme ini termasuk ke dalam domain prokariot dan berukuran sangat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mikroorganisme ini termasuk ke dalam domain prokariot dan berukuran sangat"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Bakteri Adalah kelompok mikroorganisme yang tidak memiliki membran inti sel, mikroorganisme ini termasuk ke dalam domain prokariot dan berukuran sangat kecil (mikrosko pik), serta memiliki peran dalam kehidupan di bumi, beberapa kelompok bakteri dikenal sebagai agen penyebab infeksi dan penyakit, sedangkan kelompok lainnya dapat memberikan manfaat dibidang pangan, pengobatan,dan industri. (Jawetz, 2005) golongan prokariota yaitu merupakan bentuk sel yang paling sederhana yang memiliki ukuran dengan diameter dari 1 hingga 10 µm. Ciri yang membedakan prokariotik dengan eukariotik adalah inti sel di mana sel prokariotik tidak mempunyai membrane inti sel atau nukleus yang jelas, bakteri memiliki 2 pembagian struktur yaitu: Struktur dasar (dimiliki oleh hampir semua jen is bakteri) Meliputi: dinding sel, membran plasma, sitoplasma, ribosom, DNA, dan granula penyimpanan. Struktur tambahan (dimiliki oleh jenis bakteri tertentu) Meliputi: kapsul, flagelum, pilus (pili), klorosom, Vakuola gas dan endospora. (Soemarno, 2000) 4

2 5 B. Klasifikasi Untuk memahami beberapa klompok mikroorganisme diperlukan klasifikasi. 1. Bakteri berdasarkan hubunganya dengan manusia dikatagorikan menjadi 3 (Tiga) golongan. (Sukidjo, 2002) Golongan bakteri Simbion yaitu golongan bakteri yang saling menguntungkan terhadap manusia. Contohnya kuman yang terdapat dalam saluran pencernaan yaitu usus besar. Golongan bakteri yang tidak membahayakan Komensal bakteri ini merupakan flora normal manusia. Golongan bakteri Oportunis yaitu bakteri yang membahayakan bagi kehidupan manusia. Tetapi perlu difahami bahwa penggolongan ini, pada keadaan tertentu simbion bisa menjadi oportunis dan menjadi patogen. (Sukidjo, 2002) 2. Bakteri berdasarkan bentuknya dibagi menjadi 3 yaitu: Bentuk bulat/coccus misalnya Staphylococcus, dan Streptococcus,bentuk batang/bacil misalnya E coli, Proteus, Pseudomonas, bentuk lengkung/spiral misalnya Vibrio sp.(sukidjo, 2002) 3. Berdasarkan sifat Gram dibagi menjadi 2 yaitu: Gram positif dan Gram negatif C. Bakteri Gram Negatif Bakteri gram negatif merupakan bakteri yang tidak mampu mempertahankan warna kristal violet pada dinding selnya saat perwarnaan gram dilakukan, pewarnaan gram sangat penting untuk mengetahui klasifikasi bakteri dan mengetahui identifikasinya. ( Radji, 2006 )

3 6 1. Famili Enterobacteriaceae Enterobactriaceae merupakan kelompok gram negatif, berbentuk batang, memfermentasi glukosa menjadi asam atau asam dan gas, katalase (+), Motil dan ada yang non motil, oksidase (-), sering di jumpai pada permukaan eksternal atau internal dari tubuh sebagai infeksi opurtunistik. ( Jawetz, 2005 ) a. Escherichia coli bakteri gram negatif, bentuk batang, tidak bersepora, memiliki flagel, ukuran kecil - sedang, konsistensinya halus, tepi rata, menghasilkan tes positif terhadap indol dan menghasilkan gas dari glukosa, Escherichia coli mempunyai morfologi yang khas pada media pembeda seperti media agar EMBA akan menunjukkan warna kemilau Metalic sheen dan tes indol positif. Patogenitas Escherichia coli menyebabkan penyakit bila resistensi usus melemah, bakteri akan menyerang jaringan dinding usus yang meyebabkan diare pada usus manusia, infeksi saluran kemih, infeksi saluran paru (infeksi nosokomial) dan infeksi kulit. ( Jawetz, 2005 ) b. Klebsialla sp. Gram negatif, bentuk batang, menunjukkan pertumbuhan mucoid, kapsul polisakarida yang besar, sebagian besar spesies Enterobacter memberikan hasil tes positif untuk lisin dekarboksilase dan sitrat, dan memproduksi gas dari glukosa. Enterobacter aerogenes mempunyai kapsul yang kecil dan biasanya Klebsiella memberikan reaksi Voges proskauer (Vp) yang positif. ( Jawetz, 2005 )

4 7 Patogenitas Klebsialla sp Melalui saluran nafas bagian atas bakteri masuk ke jaringan paru, terjadi penghancuran jaringan, sehingga meyebabkan infeksi nosokomial dan Pneumonia, Abses paru, Empyema, infeksi saluran kemih, bakteremia, infeksi luka. c. Citrobacter gram negatif, bentuk batang, motil positif, menunjukkan sitrat positif dan dapat dibedakan dari Salmonella karena tidak melakukan dekarboksilasi lisin. Citrobacter akan memfermentasikan laktosa secara keseluruhan dengan lambat. ( Jawetz, 2005 ). Patogenitas Citrobacter sebagai patogen opertunistik, penyebab infeksi nosokomial, pada saluran kemih, dan saluran pernafasan, sekitar 29% penyebab infeksi opertunistik. d. Shigella sp. gram negatif, batang pendek, susunan tidak teratur, bersifat non motil dan biasanya tidak memfermentasikan laktosa tetapi memfermentasikan karbohidrat lain, memproduksi asam tetapi tanpa gas, Shigella tidak memproduksi H 2 S, spesies Shigella berhubungan erat dengan Escherichia coli. Patogenitas Shigella sp. bakteri tertelan masuk ke pencernaan, berada usus halus, menuju ileum terminal dan kolon, melekat pada mukosa, dan berkembang biak, terjadi reaksi peradangan hebat, sel-sel terlepas, timbul ulkus, dan terjadi disentri tinja lembek bercampur darah, nanah, dan nyeri pada abdomen, mules. ( Jawetz, 2005) e. Salmonella sp. gram negatif, batang pendek, susunan tidak teratur, tidak berkasul, tidak bergerak, adalah bakteri batang bersifat motil, mempunyai

5 8 kerakteristik memfermentasikan glukosa, dan memproduksi gas, tetapi tidak memfermentasi laktosa dan sukrosa. Sebagian besar Salmonella memproduksi H 2 S. ( Jawetz, 2005 ) Patogenitas Salmonella sp. bakteri tertelan masuk kedalam saluran pencernaan, dan sehingga meyebabkan demam Enterik, Septikimia, dan keracunan makanan. 2. Famili Pseudomonadeceae Pseudumonas sp. a. Pseudumonas sp merupakan bakteri gram negatif yang berbentuk batang, Pseudomonas sp bersifat aerobic obligat yang tumbuh dengan cepat pada berbagai media, Pseudomonas sp membentuk koloni bulat, halus dengan warna fluoresen kehijauan, Juga sering memproduksi pigmen pyocyanin dan fluoresen yang disebut piosianin yang larut dalam air. Patogenitas Pseudomonas sp. menjadi patogenik hanya jika berada pada daya tahan tidak normal, Pseudomonas sp menyebabkan infeksi pada luka dan luka bakar, menghasilkan nanah warna hijau, meningitis jika masuk melalui fungsi lumbal dan infeksi saluran kencing, jika masuk melalui kateter, sebagian besar infeksi Pseudomonas sp timbulnya gejala dan tandanya tidak spesifik dan berkaitan dengan organ yang terserang infeksi. Kadang kadang pigmen fluoresen dapat dideteksi pada luka, luka bakar atau urine dengan sinar ultraviolet. ( Jawetz, 2005)

6 9 3. Famili Vibrionaceae a. Vibrio cholera adalah bakteri yang berbentuk batang bengkok, koloni yang cembung, halus dan bulat yang keruh dan bergranula bila disinari, tumbuh dengan baik pad suhu 37 0 C pada berbagai jenis media, termasuk media tertentu yang mengandung garam mineral dan asparagin sebagai sumber karbon dan nitrogen. ( Jawetz, 2005 ). Patogenitas Vibrio cholera adalah bakteri patogen terhadap manusia, yang menyebabkan cholera, seseorang yang memiliki asam lambung normal memerlukan menelan lebih Vibrio cholera dalam air, sebab mikroorganism ini sensitif terhadap asam. Beberapa pengobatan dan kondisi yang dapat menurunkan kadar asam dalam perut membuat seseorang lebih sensitif terhadap infeksi Vibrio cholera. mikrorganisme ini tidak mencapai aliran darah tetapi tetap di dalam usus. ( Jawetz, 2005 ) D. Bakteri Gram Positif Adalah bakteri yang mempertahankan zat warna kristal violet sewaktu proses pewarnaan gram sehingga akan berwarna ungu di bawah mikroskop, Perbedaan keduanya didasarkan pada perbedaan struktur dinding sel yang berbeda dan dapat dinyatakan oleh prosedur pewarnaan gram, ditemukan oleh ilmuwan Denmark bernama Christian gram dan merupakan prosedur penting dalam klasifikasi bakteri. (Jawetz, 2005)

7 10 1. Famili Micrococaceae Genus Staphylococcus sp. a. Morfologi Gram positif, bentuk bulat, coccus bergrombol, yang tidak teratur seperti anggur, oksidose negatif, katalase positif, sifat hemolisa Staphylococcus aureu positif, MSA (+), koagulase (+), bersifat resisten, Staphylococcus epidermoidis, MSA(-), koagulase(-), bersifat sensitif, Staphylococcus saprophyticus, MSA (+), koagulase (-), dan bersifat resisten. b. Patogenitas Staphylococcus sp. Beberapa sepesies merupakan anggota flora normal pada kulit dan selaput lendir manusia, Staphylococcus yang patogen sering menghemolisa darah, mengkoagulasi plasma dan menghasilkan beberapa enzim dan toksin yang setabil terhadap panas. 3 type Staphylococcus yang berkaitan dengan medis adalah, Staphylococcus epidermoidis, Staphylococcus saprophyticus, Staphylococcus aureus, bersifat koagulase positif, merupakan patogen utama pada manusia, Staphylococcus koagulasi negatif merupakan flora normal manusia dan kadangkadang menyebabkan infeksi, misalnya Staphylococcus epidermidis. (Jawetz, 2005).

8 11 2. Famili Streptococaceae Genus Streptococcus sp. a. Morfologi Merupakan bakteri gram positif, bentuk bulat berderet, yang membentuk rantai selama pertumbuhanya, Katalase negatif, Streptococcus α hemoliticus hemolisa tidak sempurna, dengan pigmen berwarna hijau, Streptococcus β hemoliticus, hemolisa sempurna, dengan warna jernih disekelilingnya. b. Patogenitas Setreptococcus sp. Beberapa diantaranya merupakan flora normal pada manusia, sedang Setreptococcus yang lain berhubungan dengan penyakit pada manusia, diantaranya Streptococcus pyogenes, Streptococcus agalactiae, dan Enterococcus. Mikroorganisme tersebut memiliki berbagai tampilan yang bervariasi dalam hal karakteristik koloni pertumbuhan pola hemolisa pada media BAP. (Jawetz, 2005) 3. Bacillus dan Clostridium Basil gram positif pembentuk sepora, mencakupkedua sepesies ini ada dimana-mana, membentuk sepora sehingga dapat hidup di lingkungan selama bertahun-tahun. Sepesies Bacillus bersifat aerob, sedangkan Clostridia bersifat anaerob obligat. (Jawetz, 2005) E. Enzim dan Toksin Racun/Toksin merupakan produksi metaboloisme sekunder dari mikroba (bakteri) yang merusak jaringan sehingga inang sakit dan mati. 1. Endotoksin Toksin yang dihasilkan bakteri gram (-).

9 12 Racun/Toksin berada dalam sel bakteri, menjadi bagian dari sel bakteri, toksin ini bekerja setelah sel bakteri lisis/pecah, bakteri mati tetapi racun masih aktif. 2. Eksotoksin racun yang dihasilkan bakteri gram (+) dan bakteri gram (-) Toksin/Racun berada diluar sel dan dihubungkan dengan dinding sel bakteri oleh ikatan yang polar. Racun bekerja tanpa mengganggu sel bakteri yang memproduksinya. (Jawetz, 2005) 3. Enzim Ekstraseluler Enzim ini dihasilkan bakteri diluar selnya dan berfungsi membantu proses infeksi. Enzim Ekstraseluler menghancurkan jaringa terutama darah sehingga terbentuk nanah/pus.(jawetz, 2005) Beberapa enzim Ekstraseluler yang dihasilkan bakteri diantaranya adalah a. Enzim Hemolisin Adalah enzim yang Menghancurkan sel darah merah / Hemoglobin terdapat 2 type hemolisin yaitu; Hemolisin Alfa (α) enzim yang memecah hemoglobin secara tidak sempurna, sehingga akan terjadi sisa hemoglobin yang belum dipecah, teroksidasi membentuk warna hijau. Hemolisin Betta (β), Enzim ini memecah hemoglobin secara sempurna, sehingga dalam pengmatan hemolisin trerlihat adanya warna jernih. (Jawetz, 2005) b. Enzim Leucosidin adalah enzim yang Memecah Leucosit/sel darah putih

10 13 c. Enzim Fibrinolisin adalah enzim yang merusak fibrin, sehingga menghambat proses pembekuan darah. Pada bakteri Streptococcus d. Enzim Koagulase adalah enzim yang menggumpalkan plasma, pada bakteri gram positif Staphylococcus. e. Enzim Hyaluronidase adalah enzim yang merusak serabut hyalin pada otot sehinga terbentuk lubang/pori yang memukinkan memudahkan penyebaran toksin, infeksi keseluruh tubuh. Contohnya Staphylococcus aureus, Clostridium, dan Streptococcus.(Jawetz, 2005) F. Pengendaliaan Bakteri udara Pengendalian bakteri sanggat esensial dan penting dalam industri dan produksi panggan, obat obatan, kosmetik dan lainya. Alasan utama pengendalian organisme adalah mencegah penyebaran penyakit dan infeksi, membasemi mikroorganisme pada inang yang terinfeksi, dan mancegah pembusukan dan perusakan bahan oleh mikroorganisme bakteri dapat dikendalikan.(harjanti, 2000) 1. Sterilisasi Sterilisasi merupakan upaya pembunuhan atau pengahncuran semua bentuk kehidupan mikroba yang dilakukan dirumah sakit melalui proses fisik maupun kimiawi. Strelisisasi juga dapat dikatakan sebagai tindakan untuk membunuh kuman pathogen atau apatogen beserta spora yang terdapat pada alat perawatan atau kedokteran dengan cara merembus, menggunakan panas tinggi, atau bahan kimia. Sterilisasai adalah tahap awal yang penting dari proses pengujian mikrobiologi. Ada 5 metode umum sterilisasi yaitu :

11 14 a. Sterilisasi uap (panas lembap) Sterilisasi uap dilakukan dengan autoklaf menggunakan uap air dalam tekanan sebagai pensterilnya. Bila ada kelembapan (uap air) bakteri akan terkoagulasi dan dirusak pada temperature yang lebih rendah dibandingkan bila tidak ada kelembapan. Mekanisme penghancuran bakteri oleh uap air panas adalah karena terjadinya denaturasi dan koagulasi beberapa protein esensial dari organisme. (Azis, 2012) b. Sterilisasi Panas Kering Sterilisasi panas kering biasanya dilakukan dengan menggunakan oven pensteril karena panas kering kurang efektif untuk membunuh mikroba dibandingkan dengan uap air panas maka metode ini memerlukan temperature yang lebih tinggi dan waktu yang lebih panjang. Sterilisasi panas kering biasanya ditetapkan pada temperature C dengan waktu 1-2 jam. Sterilisasi panas kering umumnya digunakan untuk senyawa-senyawa yang tidak efektif untuk disterilkan dengan uap air panas, karena sifatnya yang tidak dapat ditembus atau tidak tahan dengan uap air.senyawa-senyawa tersebut meliputi minyak lemak, gliserin (berbagai jenis minyak), dan serbuk yang tidak stabil dengan uap air.metode ini juga efektif untuk mensterilkan alat-alat gelas dan bedah. Karena suhunya sterilisasi yang tinggi sterilisasi panas kering tidak dapat digunakan untuk alat-alat gelas yang membutuhkan keakuratan (contoh:alat ukur) dan penutup karet atau plastic. (Azis, 2012)

12 15 c. Sterilisasi dengan penyaringan Sterilisasi dengan penyaringan dilakukan untuk mensterilisasi cairan yang mudah rusak jika terkena panas atu mudah menguap (volatile). Cairan yang disterilisasi dilewatkan ke suatu saringan (ditekan dengan gaya sentrifugasi atau pompa vakum) yang berpori dengan diameter yang cukup kecil untuk menyaring bakteri. Virus tidak akan tersaring dengan metode ini. d. Sterilisasi gas Sterilisasi gas digunakan dalam pemaparan gas atau uap untuk membunuh mikroorganisme dan sporanya. Meskipun gas dengan cepat berpenetrasi ke dalam pori dan serbuk padat. Sterilisasi adalah fenomena permukaan dan mikroorganisme yang terkristal akan dibunuh. Sterilisasi gas biasanya digunakan untuk bahan yang tidak bisa difiltrasi, tidak tahan panas dan tidak tahan radiasi atau cahaya. e. Sterilisasi dengan radiasi Radiasi sinar gama atau partikel elektron dapat digunakan untuk mensterilkan jaringan yang telah diawetkan maupun jaringan segar. Untuk jaringan yang dikeringkan secara liofilisasi, sterilisasi radiasi dilakukan pada temperatur kamar (proses dingin) dan tidak mengubah struktur jaringan, tidak meninggalkan residu dan sangat efektif untuk membunuh mikroba dan virus sampai batas tertentu. Sterilisasi jaringan beku dilakuka. (Azis, 2012)

13 16 2. Desinfektan Adalah proses pengaplikasisn bahan kimia (desinfektan ) terhadap peralatan,lantai,dinding atau lainnya untuk membunuh sel vegetatif mikrobial. Deseifeksi di aplikasikan pada benda dan hanya berguna untuk membunuh sel vegetatif saja, tidak mampu membunuh spora. (Harjanti, 2000) 3. Antiseptik Antiseptik adalah usaha mencegah infeksi dengan cara membunuh atau menghambat pertumbuhan mikroorganisme pada kulit atau jaringan tubuh lainnya. 4. Aseptik Aseptik adalah semua usaha yang dilakukan dalam mencegah masuknya mikroorganisme ke dalam tubuh yang mungkin akan menyebabkan infeksi. Tujuannya adalah mengurangi atau menghilangkan jumlah mikroorganisme, baik pada permukaan benda hidup maupun benda mati agar alat-alat kesehatan dapat digunakan dengan aman. (Aziz, 2012) 5. Dekontaminasi Dekontaminasi adalah tindakan yang dilakukan untuk memastikan bahwa petugas kesehatan dapat menangani secara aman benda-benda (peralatan medis, sarung tangan, meja pemeriksaan) yang terkontaminasi darah dan cairan tubuh. Cara memastikannya adalah segera melakukan dekontaminasi terhadap benda benda tersebut setelah terpapar/terkontaminasi darah atau cairan tubuh

14 17 6. Mencuci dan membilas `Suatu proses yang secara fisik menghilangkan semua debu, kotoran, darah, dan bagian tubuh lain yang tampak pada objek mati dan membuang sejumlah besar mikro organisme untuk mengurangi resiko bagi mereka yang menyentuh kulit atau menangani benda tersebut (proses ini terdiri dari pencucian dengan sabun atau deterjen dan air, pembilasan dengan air bersih dan pengeringan secara seksama). G. Jenis Bakteri Udara Pada Rumah Sakit Udara tidak mengandung komponen nutrisi yang penting untuk bakteri, adanya bakteri dalam udara kemukinan terbawa oleh debu, tetesan uap air kering, ataupun terhembus oleh tiupan angin, bakteri yang berasal dari udara biasanya akan menempel pada lante, permukaan tanah, maupun ruangan, bakteri yang berasal dari udara terutama yang mengakibatkan infeksi dirumah sakit misalnya Bacillus sp, Staphylococcus sp, Streptococcus sp, Pnemonia, Coloform, Virus hepatitis, Clostridium sp. (Babiana, 1999) H. Sanitasi Rumah Sakit Adalah upaya pengendalian semua faktor lingkungan fisik manusia yang mungkin menimbulkan atau dapat menimbulkan hal-hal yang merugikan bagi perkembangan fisik, kesehatan dan daya tahan hidup manusia. Dalam lingkup rumah Sakit, sanitasi berarti upaya pengawasan berbagai faktor lingkungan fisik, kimiawi dan biologik di rumah Sakit, yang menimbulkan atau mungkin dapat

15 18 mengakibatkan pengaruh buruk terhadap kesehatan petugas, penderita, pengunjung maupun bagi masyarakat di sekitarnya. Dari pengertian di atas maka sanitasi rumah sakit merupakan upaya dan bagian yang tidak terpisahkan dari sistem pelayanan kesehatan di rumah sakit dalam memberikan layanan dan asuhan pasien yang sebaik-baiknya, karena tujuan dari sanitasi rumah sakit tersebut adalah menciptakan kondisi lingkungan agar tetap bersih, nyaman, dan dapat mencegah terjadinya infeksi silang serta tidak mencemari lingkungan.(anas, A. 2012) Rumah sakit merupakan sebuah institusi perawatan kesehatan profesional yang bergerak dalam pelayanan jasa kesehatan yang diperuntukkan bagi umum, maka sangat penting sekali di adakan pengawasan terhadap tingkat sanitasinya agar dampak negatif yang ditimbulkan berupa penularan penyakit dapat dicegah. (Anas, A. 2011) Persyaratan Umum Sanitasi Rumah Sakit Lantai harus kering, tidak licin, tidak retak dan mudah dibersihkan. Dinding berwarna terang dan bersih, berpermukaan halus tidak bergelombang atau bergerigi dan retak-retak. Langit-langit berwarna terang dan bersih, bebas saranga. (Anas, A. 2011) a) Pemeliharaan Lantai, dinding dan langit-langit harus selalu dijaga kebersihan dan kerapiannya. Cara-cara pembersihan yang dapat menebarkan debu sedapat

16 19 mungkin dihindari. Dianjurkan untuk selalu menggunakan pembersihan cara basah dengan menggunakan kain pel yang tepat dan germisida yang potent. Tingkat kebersihan lantai di rumah sakit dapat diukur dengan angka kuman. Dianjurkan untuk ruang-ruang penting sedapat mungkin criteria angka kuman dapat dipenuhi. Angka kuman kebersihan lantai ruang operasi 0-5 organisme per cm 2. bangsal 5-10 organisme per cm 2. Karpet mempunyai cirri mudah menahan debu, darah, muntahan, tumpuhan dan lain. Apabila diperkirakan bahwa akan dijumpai masalah dalam menjaga kebersihan karpet, disarankan karpet tidak perlu dipasang, terutama ruang isolasi, operasi dan lain-lain.(anas, A. 2011) b) Kualitas Udara Untuk menjaga kualitas udara dapat digunakan antara lain dengan aerosol seperti: glyserin, resorcinol dan saringan elektron-presiptator, atau penggunaan lampu ultraviolet. Kriteria jumlah hitung kuman di udara: ruang operasi 5-10 organisme/ft 3 dan tidak boleh ada staphylococcus haaemoliticus, bangsal organisme/ft 3. c) Ruang dan kabinet Pengaturan ruang dan peralatan hendaknya diusahakan sedemikian sehingga tersedia ruang yang cukup dan peralatan yang tersimpan rapi dan tidak banyak terkotori. Jumlah tempat tidur per bangsal secara bertahap hendaknya dapat dikurangi sampai rata-rata tiap bangsal hanya diisi 4 tempat tidur. Untuk ruangan bayi, jumlah tempat tidur sebaiknya tidak terlalu banyak (sekitar basinet per ruang). (Anas. A, 2011)

17 20 d) Ventilasi Ventilasi dapat menjamin pertukaran atau peredaran udara di dalam ruang kamar dengan baik. Bila ventilasi alam tidak memenuhi syarat maka harus dilengkapi dengan ventilasi mekanis. e) Suhu dan kelembaban Suhu hendaknya didesain sehingga dapat menyediakan suhu dan kelembaban sbb: NO Unit Suhu ( O C) Kelembapan (%RH) 1. Operasi Bersalin Pemulihan Observasi bayi Perawatan bayi Perawatan prematur ICU (Anas, A. 2011) f) Atap Atap tidak bocor dan tidak memungkinkan terjadinya genangan air pada waktu musim hujan.

18 21 g) Pencahayaan Semua ruang yang digunakan baik untuk bekerja maupun untuk menyimpan barang/peralatan perlu diberi penerangan. Ruang tidur pasien/bangsal hendaknya dapat disediakan penerangan umum dan penerangan khusus 1 luminer untuk penerangan malam perlu disediakan dengan saklar dekat pintu masuk, saklar individu ditempatkan pada titik yang mudah dijangkau dan tidak menimbulkan suara berisik. Ruang pasien hendaknya Lux dengan warna cahaya sedang. Ruang operasi hendaknya Lux. (Anas. A, 2011) h) Kebisingan Tingkat kebisingan disetiap kamar/ruang berdasarkan fungsinya harus memenuhi persyaratan kesehatan sebagai berikut: Ruang perawatan, isolasi radiology operasi maksimum 45DbaPoliklinik/poli gigi, bengkel/mekanik maksimum 80 Dba Laboraturium maksimum 68 Dba Ruang cuci, dapur dan ruang penyediaan air panas (ketel) dan air dingin maksimum 78 Dba. (Anas. A, 2012) i) Batasan dan Penggolongan Sampah Sampah rumah sakit dapat digolongkan antara lain menurut jenis unit penghasil dan untuk kegunaan desain pembangunannya. Namun dalam garis besarnya perlu dibedakan menjadi sampah medis dan non-medis. Untuk keperluan pengelolaan tiap rumah sakit dapat menyusunnya sendiri disesuaikan dengan kondisi setempat disesuaikan dengan maksud dan kemampuan pengelolaan. (Anas. A, 2012)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. bahan-bahan lain seperti garam, bawang merah, bawang putih. Sambal

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. bahan-bahan lain seperti garam, bawang merah, bawang putih. Sambal BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Sambal Cabai 1. Sambal Sambal salah satu bahan yang terbuat dari cabai dan ditambah bahan-bahan lain seperti garam, bawang merah, bawang putih. Sambal memiliki cita rasa yang
