BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan Penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan Penelitian"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Permasalahan Penelitian Krisis ekonomi yang telah berlangsung selama beberapa tahun terakhir ini memberi pengaruh yang tidak menguntungkan terbadap kehidupan ekonomi, banyak perusahaan yang mengalami kesulitan keuangan, bahkan sebagian telah berada diambang kebangkrutan dan sebagian besar perusahaan atau pengusaha tidak dapat membayar utang piutangnya, ketidakmampuan untuk membayar utang tersebut, telah berdampak dengan dinyatakan pailit oleh kreditur melalui Pengadilan Niaga, namun kepada yang bersangkutan masih diberikan waktu melakukan prioritas penundaan pembayaran utang. Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) adalah suatu masa yang diberikan oleh Hakim Pengadilan Niaga kepada Debitur dan kreditur untuk menegosiasikan cara cara pembayaran utang Debitur, baik sebagian maupun seluruhnya termasuk apabila perlu merestrukturisasi utang tersebut. Diberikannya kesempatan bagi Debitur untuk menunda kewajiban pembayaran utang-utangnya, maka berkemungkinan bagi Debitur untuk melanjutkan usahanya, aset-aset dan kekayaan akan tetap dapat dipertahankan Debitur sehingga dapat memberi suatu jaminan bagi pelunasan utang-utang kepada seluruh kreditur, dan juga memberi kesempatan kepada Debitur untuk merestrukturisasi utang-utangnya, sedangkan bagi kreditur, PKPU yang telah diberikan kepada Debitur juga dimaksudkan agar kreditur memperoleh kepastian mengenai tagibannya, utang piutangnya akan dapat dilunasi oleh Debitur. 1 Ketentuan PKPU yang berlaku di Indonesia masih menjadi satu dengan Undang-Undang Kepailitan, baik semasa Faillissement Verordening Staatsblad 1 Kartini Muljadi, Penyelesaian Utang Piutang, dalam Rudy Lontoh dkk, 2001, Penyelesaian Utang Piutang : Melalui Pailit atau Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang, Alumni, Bandung, hlm

2 (Stb) Nomor 217 juncto Stb Nomor 348, setelah terjadinya krisis moneter di Indonesia Juli 1997, maka dirubah menjadi Peraturan Pemerintah Nomor 1 Tahun 1998 tentang perubahan atas Undang-Undang tentang Kepailitan tanggal 9 September 1998 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1998 Nomor 135) dan diganti dengan Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004 Tentang Kepailitan Dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (selanjutnya disebut UUK dan PKPU), dimana instrumen hukurn tersebut diperlukan untuk memfasilitasi permasalahan hukum pembayaran utang dan pernyataan pailit. Penyelesaian dengan permohonan pailit, suatu masalah utang piutang dapat pula diselesaikan melalui mekanisme yang disebut penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU). Diajukannya PKPU ini biasanya untuk mengajukan rencana perdamaian yang meliputi seluruh tawaran pembayaran dari seluruh atau sebagian utang kepada Kreditur Konkuren. Mekanisme seperti ini dilakukan oleh Debitur yang tidak dapat atau memperkiraka tidak akan dapat melanjutkan membayar utang-utangnya yang sudah jatuh waktu dan dapat ditagih, dapat memohon penundaan kewajiban pembayaran utang, dengan maksud untuk mengajukan rencana perdamaian yang meliputi tawaran pembayaran sebagian atau seluruh utang kepada Kreditur. 2 Mekanisme PKPU selain dilakukan oleh Debitur, juga dapat dilakukan oleh kreditur yang memperkirakan bahwa Debitur tidak dapat melanjutkan membayar utangnya yang sudah jatuh waktu dan dapat ditagih, dapat memohon agar kepada Debitur diberi penundaan kewajiban pembayaran utang, untuk memungkinkan Debitur mengajukan rencana perdamaian yang meliputi tawaran pembayaran sebagian atau seluruh utang kepada Krediturnya. Istilah lain dari PKPU ini adalah suspension of payment atau Surseance van Betaling, maksudnya adalah suatu masa yang diberikan oleh undang-undang melalui putusan hakim niaga di mana dalam masa tersebut kepada pihak kreditur 2 Sutan Remmy Syahdeini, 2008, Hukum Kepailitan: Memahami Fallisment Verordering, Juncto Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2008 tentang Kepailitan, Pustaka Utama Grafiti, Jakarta, hlm

3 dan Debitur diberikan kesempatan untuk memusyawarahkan cara-cara pembayaran hutangnya dengan memberikan rencana pembayaran seluruh atau sebagian hutangnya, termasuk apabila perlu untuk merestrukturisasi hutangnya tersebut. 3 Pengajuan PKPU ini juga dalam rangka untuk menghindari kepailitan yang lazimnya bermuara dalam likuidasi harta kekayaan Debitur. Khususnya dalam perusahaan, penundaan kewajiban pembayaran utang bertujuan memperbaiki keadaan ekonomi dan kemampuan Debitur untuk membuat laba, maka dengan cara seperti ini kemungkinan besar Debitur dapat melunasi kewajibannya. 4 Hal ini karena melihat sifat kepailitan yang merupakan sita umum terhadap harta kekayaaan Debitur sebagaimana diatur dalam ketentuan Pasal 1131 dan 1132 KUH Perdata, maka sifat tersebut menuntut adanya kepemilikan mutlak atas harta yang sedianya akan dijadikan budel pailit. Tidak ada artinya m itkan suatu subyek yang tidak mempunyai titel hak milik atau kapasitas dalam lalu lintas keperdataan, karena tidak ada apapun yang dapat disita sebagai sita umum. Tentunya tidak mungkin dilakukan sita umum terhadap suatu badan hukum yang tidak memiliki kompetensi atas harta bendanya, atau dengan kata lain barang tersebut milik orang lain. Selain itu, khusus untuk subyek badan hukum dapat setiap saat hilang atau hapus apabila status badan hukum tersebut bubar. Misalnya Perseroan Terbatas X dibubarkan sesuai dengan ketentuan Pasal 142 Undang- Undang Perseroan Terbatas Nomor 40 Tahun Jadi dapat diketahui bahwa yang dibutuhkan untuk dapat dinyatakan pailit adalah kapasitas dan kecakapan suatu subyek hukum untuk melakukan tindakan-tindakan keperdataan, dan bukan hal lainnya. 3 Munir Fuady, 1999, Hukum Pailit dalam Teori dan Praktek, Citra Aditya Bakti, Bandung, hlm Fred BG Tumbuan, Ciri-Ciri PKPU sebagaimana dimaksud dalam UU Kepailitan dalam Rudy A Lontoh (editor) 2001, Hukum Kepailitan: Penyelesaian Utang Piutang Melalui Pailit atau Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang, Alumni, Bandung, hlm. 50,. 5 Jono, 2009, Hukum Kepailitan, Sinar Grafika, Bandung, hlm. 5. 3

4 PKPU pada dasarnya merupakan penawaran rencana perdamaian oleh Debitur, maka sesungguhnya PKPU ini pemberian kesempatan kepada Debitur untuk melakukan restrukturisasi utang-utangnya yang dapat meliputi pembayaran seluruh atau sebagian utang kepada kreditur konkuren 6. Jadi, PKPU tidak hanya sekedar memberikan penundaan utang kepada Debitur, tetapi yang terpenting adalah melakukan pembayaran utang yang diwujudkan dalam rencana perdamaian yang dituangkan ke dalam perjanjian perdamaian. Perdamaian tersebut dapat mengakhiri kepailitan Debitur hanya apabila perdamaian itu dibicarakan dan melibatkan semua Kreditur baik Separatis dan Konkuren. Apabila perdamaian hanya diajukan dan dirundingkan dengan hanya satu atau beberapa Kreditur saja, maka perjanjian perdamaian tertanggal 15 September 2014, yang telah disetujui oleh Para Kreditur Separatis dan Para Kreditur Konkuren, dalam hal ini dapat mengakhiri kepailitan Debitur, tetapi apabila Perjanjian Perdamaian sudah dihomologasikan oleh Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, maka upaya hukumnya hanya pembatalan perjanjian perdamaian. Sebagai salah satu contoh kasus PKPU yang terjadi, pada PT. X, berkedudukan di Jawa Barat, digugat pembatalan perjanjian perdamaian oleh PT. BANK X, berstatus milik pemerintah, berkedudukan di Jakarta. PT. X untuk keperluan pengembangan usahanya yang bergerak di bidang perdagangan umum dan konveksi pakaian jadi. Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, melalui suatu putusan Pengadilan Niaga terhadap perjanjian perdamaian yang telah dihomologasikan dengan Perkara Nomor xx/pdt- Sus/PKPU/2013/PN.Niaga.Jkt.Pst, adalah Keputusan final ("inkracht") yang dikeluarkan oleh Pengadilan Niaga pada tanggal 02 Oktober 2014, lalu Kreditur Separatis mengajukan permohonan pembatalan perjanjian perdamaian, tertanggal 22 April 2015, sehingga putusan Pengadilan Niaga dengan Nomor xx/pdt/sus/pembatalan Perjanjian Perdamaian/2015/PN.Niaga.Jkt.Pst juncto 6 Kartini Muljadi, Kreditur Preferens dan Kreditur Separatis dalam Kepailitan, dalam Emmy Yuhassarie (editor), 2005, Undang-undang Kepailitan dan Perkembangannya, Pusat Pengkajian Hukum, Jakarta, hlm : M. Hadi Subhan, 2001, Hukum Kepailitan, Prinsip, Norma dan Praktik di Peradilan, Kencana Prenada Media Group, Jakarta, hlm.9. 4

5 Putusan Pengesahan Perdamaian (Homologasi) dengan Perkara Nomor xx/ PKPU/2013/PN.Niaga.Jkt.Pst dengan amar putusannya menolak permohonan pembatalan perjanjian perdamaian oleh Pemohon, adalah Keputusan yang dikeluarkan oleh Pengadilan Niaga pada tanggal 16 Juni 2015 dan Pemohon PKPU, melakukan upaya hukum Kasasi ke Mahkamah Agung pada tanggal 04 Agustus 2015 dengan Nomor Register xxxk/pdt.sus-pailit/2015, dengan amar putusan menolak permohonan Kasasi dari pihak Pemohon Kasasi, tertanggal 28 Agustus Serta salinan putusan dari Mahkamah Agung sampai saat ini belum diterima baik pihak Pengadilan Pengaju, Pihak Pemohon Kasasi dan Pihak Termohon Kasasi. Perjanjian Perdamaian menjadikan Debitur dan Kreditur saling menguntungkan karena : 1. Tidak saling merugi; 2. Tindakan yang dilakukan tersebut menghapuskan adanya perselisihan hukum; 3. Tidak ada yang kalah maupun menang; 4. PT. X dapat melanjutkan usahanya kembali; 5. PT. X dan PT. Bank X, harus saling mematuhi isi perjanjian perdamaian. Kasus PT. X (selanjutnya perusahaan swasta) termasuk kasus yang Debiturnya bukannya tidak mampu membayar kepada PT. Bank X (selanjutnya Bank Pemerintah) atau Kreditur Separatis sesuai isi dari perjanjian perdamaian. Menurut PT. Bank X karena PT. X telah mengalami keterlambatan pembayaran dari waktu yang telah disepakati dari perjanjian perdamaian, karena isi perjanjian perdamaian yang telah dihomologasikan yang sangat mempengaruhi seluruh kewajibannya sesuai dengan kesepakatan ada secara wajar, sehingga Debitur wanprestasi kepada hanya 1 (satu) Kreditur Separatisnya yang dimana di dalam perjanjian perdamaian tersebut mengenai hak tagih (Cessie) harus dapat dilakukan 5

6 terlebih dahulu oleh PT. Bank X (selnjutnya perusahaan Bank Pemerintah). Sedangkan PT. X mendapatkan investor yaitu PT. Y (selanjutnya perusahaan swasta) yang bisnisnya bergerak dibidang perdagangan umum dan konstruksi, yang bersedia membayarkan utang tersebut kepada PT. Bank X dengan cara pengalihan hak tagih (Cessie) dimana PT. Y mendapat surat jaminan berupa Standing Intruction dari PT. Bank Y (selnjutnya perusahaan Bank Pemerintah) yang menjamin mengenai pembayaran hutang kepada PT. Bank X. Dari Hal tersebut PT. X juga telah memberikan jaminan berupa cek tunai sebanyak 3 (tiga) lembar cek dengan total Rp ,- (satu miliar dua ratus juta rupiah) tetapi oleh PT. Bank X tidak diterima dan tidak dicairkan dalam hal ini tidak diketahui alasannya. Setelah dicek mengenai jaminan kebendaan yang telah dipasang hak tanggungan di PT. Bank X ternyata kepemilikan terhadap jaminan kebendaan tersebut masih kepemilikan PT. Z (merupakan perusahaan yang lama milik orang lain) dan Perorangan X dan Perorangan Y (merupakan kepemilikan perorangan) yang dimana aset-aset tersebut belum dibalik-namakan kepada PT. X dari hal tersebut sepertinya adanya praduga kelalaian Pihak PT. Bank Y yang tidak menjalankan proses balik nama sertipikat tersebut pada saat telah terjadi jual beli antara PT. X dengan PT. Z serta Perorangan X dan Perorangan Y sebelum aset-aset tersebut dipasangkan hak tanggungan di kantor Badan Pertanahan Nasional wilayah kerja Jawa Barat. Dari hal permasalahan ini timbul suatu penafsiran dan isi presepsi terhadap perjanjian perdamaian yang telah disepakati dan akhirnya perjanjian perdamaian tersebut telah di Homologasi oleh Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. B. Perumusan Masalah Penelitian Berdasarkan uraian di atas, maka dapat dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 6

7 1. Apakah proses dan mekanisme Lembaga PKPU dapat digunakan sebagai sarana restrukturisasi utang bagi Debitur terhadap para krediturnya pada keputusan Pengadilan Niaga telah sesuai dengan UUK dan PKPU (Pada Kasus PT. X)? 2. Apakah kepentingan para pihak (kreditur dan Debitur) dalam PKPU telah mendapat perlindungan hukum (Pada Kasus PT. X)? 3. Apakah perjanjian perdamaian yang telah di Homologasi oleh Pengadilan Niaga dapat serta merta dibatalkan dengan mudah lewat upaya hukum lagi? C. Tujuan Penelitian Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengkaji dan menganalisis proses dan mekanisme Lembaga PKPU sebagai sarana restrukturisasi utang bagi Debitur terhadap para krediturnya pada keputusan Pengadilan Niaga telah sesuai dengan UUK dan PKPU (Pada Kasus PT. X); 2. Untuk mengkaji dan menganalisis kepentingan para pihak (kreditur dan Debitur) dalam PKPU pada Kasus PT. X telah mendapat perlindungan hukum; 3. Untuk mengkaji dan menganalisis perjanjian perdamaian yang telah di Homologasi oleh Pengadilan Niaga dapat serta merta dibatalkan dengan mudah lewat upaya hukum lagi. 7

8 D. Manfaat Penelitian Kegiatan penelitian dan penulisan hukum yang dilakukan saat ini merupakan salah satu syarat kelulusan dari Program Magister Hukum Fakultas Hukum Universitas Gajah Mada serta sebagai aplikasi dari ilmu yang selama ini didapat diperkuliahan dan diwujudkan dalam bentuk penelitian hukum yang ilmiah. Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Manfaat Teoritis. Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahan pengembangan ilmu pengetahuan dibidang hukum perdata, khususnya dibidang hukum Kepailitan yang terkait dengan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) sebagai sarana restrukturisasi yang efektif dibanding sarana penyelesaian utang lainnya. 2. Manfaat Praktis. Dengan penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan yang sangat berharga bagi berbagai pihak baik, akademisi, praktisi hukum dan pihak-pihak terkait dengan penyelesaian utang. E. Keaslian Penelitian Berdasarkan penelitian sebelumnya yang dilihat dari data sekunder di perpustakaan di Universitas Gajah Mada dan data pembanding pada salah satu kepustakaan di perpustakaan Universitas Indonesia, khususnya mengenai pembatalan perjanjian perdamaian 8

9 Namun Penulis melihat adanya penelitiannya yang membahas dan mendekati dalam suatu proses pembatalan perjanjian perdamaian Penelitian yang menyerupai penelitian ini, adalah: A. Penelitian dengan judul Analisa Yuridis Perjanjian Perdamaian Antara INDO PLUS B.V. Melawan ARGO PANTAS,Tbk Dalam Rangka Kepailitan, Tesis oleh Kartika, Magister Kenotariatan, Universitas Indonesia, Rumusan Masalah dalam Penelitian adalah: 1. Pembatalan Perjanjian Perdamaian dalam proses Lembaga Kepailitan untuk merekstrukturisasi utang bagi debitur terhadap para krediturnya pada putusan Pengadilan Niaga dengan UUK dan PKPU; 2. Apakah Perjanjian Perdamaian dalam perkara kepailitan dapat dibatalkan; 3. Bagaimana perlindungan hukum Debitur yang telah beritikat baik dalam rangka pemenuhan Perjanjian Perdamaian. Kesimpulan penelitian ini adalah: 1. Kreditur dapat menuntut pembatalan perdamaian dalam hal Debitur wansprestasi atau lalai memenuhi isi perjanjian perdamaian, apabila memang terbukti Debitur tersebut lalai. 2. Berdasarkan ketentuan Pasal 170 ayat (2) Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004, Debitur berhak membuktikan bahwa dirinya telah memenuhi baik sebagian atau seluruh dari isi perjanjian perdamaian. Bila memang tidak terbukti Debitur lalai menjalankan isi perjanjian perdamaian maka Debitur tidak dapat diklaim sebagai lalai memenuhi isi perjanjian perdamaian dan Debitur berhak mendapat perlindungan hukum terhadap itikat tidak baik dari Para Kreditur untuk membatalkan perjanjian perdamaian yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap. 9

10 B. Penelitian dengan judul Perlindungan Hukum Kepada Kreditur Kecil Berdasarkan Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004 Tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) Sebagai Sarana Restrukturisasi Utang Debitur (Studi Kasus Pada Mandala Airlines), Tesis oleh Jasmalin James Purba, Magister Hukum Bisnis, Universitas Gajah Mada, Rumusan Masalah dalam Penelitian adalah: 1. Lembaga PKPU sebagaimana diatur dalam UUK dan PKPU dalam memberikan perlindungan hukum, khususnya bagi kreditur dengan jumlah tagihan kecil (Pada Kasus PT Mandala Airlines); 2. Perlindungan hukum terhadap kreditur dengan jumlah tagihan kecil pada Kasus PKPU PT Mandala Airlines. Kesimpulan penelitian ini adalah: 1. Upaya Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) dapat diajukan baik oleh individu ataupun oleh perusahaan dengan tujuan untuk merestrukturisasi utang-utangnya melalui cara pengajuan rencana perdamaian oleh Debitor kepada Para Kreditornya. Pengajuan rencana perdamaian tersebut harus mendapatkan persetujuan kuorum dari Para Kreditor sesuai dengan ketentuan yang terdapat dalam Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004 tentang Kepailitan dan PKPU agar dapat diimplementasikan menjadi perdamaian yang sah dan mengikat restrukturisasi utang antara Debitor dan Para Kreditornya. 2. Alasan-alasan yang telah dikemukakan pada poin-poin sebelumnya membuktikan bahwa Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004 Tentang kepailitan dan PKPU belum dapat secara optimal/maksimal memberikan 10

11 manfaat ataupun perlindungan terhadap Para Kreditor yang memiliki tagihan kecil. Seharusnya terdapat batasan-batasan baik dalam Undang- Undang Kepailitan dan PKPU maupun dalam peraturan lainnya mengenai perlindungan terhadap Para Kreditor yang memiliki jumlah tagihan kecil tersebut, Perbedaan dengan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Lembaga PKPU sebagai sarana restrukturisasi utang bagi Debitur terhadap para krediturnya dengan adanya Perjanjian Perdamaian yang telah dihomologasikan berdasarkan Ptusan Pengadilan Niaga telah sesuai dengan UUK dan PKPU terjadi beda penafsiran antara Debitur dengan Kreditur Separatis; 2. Perlindungan Hukum terhadap Debitur dan Para Kreditur; 3. Upaya Hukum dalam Pembatalan Perjanjian Perdamaian dan Akibat Hukum dari Putusan Pembatalan Perjanjian Perdamaian. Berdasarkan hal tersebut, terdapat perbedaaan-perbedaan yang cukup signifikan antara penelitian ini dengan penelitian sebelumnya, oleh karena itu keaslian penelitian ini dapat dipertanggungjawabkan secara akademis berdasarkan nilai-nilai obyektifitas dan kejujuran. 11

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Krisis ekonomi yang telah berlangsung mulai dari tahun 1997, cukup

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Krisis ekonomi yang telah berlangsung mulai dari tahun 1997, cukup BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Krisis ekonomi yang telah berlangsung mulai dari tahun 1997, cukup memberikan dampak yang negatif terhadap keadaan ekonomi di Indonesia. Krisis ekonomi tersebut,
