Bab 5 FLOWCHART (DIAGRAM ALIR) PENULISAN dan SIMBOL FLOWCHART Penulisan Flowchart terbagi 5(lima), yaitu :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bab 5 FLOWCHART (DIAGRAM ALIR) PENULISAN dan SIMBOL FLOWCHART Penulisan Flowchart terbagi 5(lima), yaitu :"

Transkripsi

1 Bab 5 FLOWCHART (DIAGRAM ALIR) Suatu metode untuk menggambarkan suatu tahapan penyelesaian masalah secara sederhana, terurai, rapi dan jelas dengan menggunakan simbol-simbol yang standar. Penggambaran sistem secara logika. Digunakan terutama untuk alat Bantu komunikasi dan untuk dokumentasi. Pedoman untuk menggambarkannya: 1. Sebaiknya digambar dari atas ke bawah dan mulai dari bagian kiri suatu halaman 2. kegiatannya harus ditunjukkan dengan jelas 3. Ditunjukkan dengan jelas dimulai dan berakhirnya suatu kegiatan 4. Masing-masing kegiatan sebaiknya digunakan suatu kata yg mewakili suatu pekerjaan 5. Kegiatannya sudah dalam urutan yang benar 6. Kegiatan yg terpotong dan akan disambung ditunjukkan dengan jelas oleh simbol penghubung Digunakan simbol-simbol yang standar 7. Bagan alir (flowchar) adalah bagan (chart) yg menunjukkan alir (flow) di dalam program atau prosedur PENULISAN dan SIMBOL FLOWCHART Penulisan Flowchart terbagi 5(lima), yaitu : 1. Bagan alir sistem (systems flowchart) merupakan : Bagan yg menunjukkan arus pekerjaan secara keseluruhan dari sistem. Menjelaskan urut-urutan dari prosedur-prosedur yang ada didalam sistem. apa yang dikerjakan di sistem Simbol-simbol : Simbol Dokumen; menunjukkan input dan output baik untuk proses manual, mekanik atau komputer Simbol manual; menunjukkan pekerjaan manual N Simbol simpanan offline ; file nonkomputer yg diarsip urut angka (numerical) A Simbol simpanan offline; file nonkomputer yg diarsip urut huruf (akphabetical) C Simbol simpanan offline; file non komputer yg diarsip urut tanggal (chronological) Simbol kartu punc; yg menggunakan kartu punch

2 Simbol Proses; menunjukkan kegiatan proses dari operasi program komputer Simbol sort offline; menunjukkan proses pengurutan data diluar proses komputer Simbol disk ; menggunakan harddisk Simbol operasi luar; menunjukkan operasi yg dilakukan diluar operasi komputer Simbol pita magnetic; menggunakan pita magnetic Simbol diskette; menggunakan disket Drum magnetik; menggunakan drum magnetic Keyboard; menunjukkan input yg menggunakan on-line keyboard Pita kertas berlubang; menggunakan pita kertas pita berlubang Display; menunjukkan output yg ditampilkan di monitor Hubungan komunikasi; menunjukkan proses transmisi data mell. Saluran komunikasi Garis dari proses alir; arus Penjelasan; penjelasan dari suatu proses Penghubung; penghubung ke hlman yg sama atau hlman lain Pita Kontrol; menunjukkan penggunaan pita kontrol (control tape) dlm batch control utk pencocokan di proses batch processing

3 Contoh : Bagan alir sistem untuk prorses direct processing file master piutang file master langganan Membuat laporan piutang Laporan piutang 2. Bagan Alir Dokumen Bagan alir dokumen (document flowchart) atau disebut juga bagan alir formulir (form flowchart) atau paperwork flowchart merupakan : Bagan alir yg menunjukkan arus dari laporan dan formulir termasuk tembusan-tembusannya Menggunakan simbol-simbol yg sama dengan bagan alir sistem 3. Bagan Alir Skematik (schematic flowchart) Merupakan bagan alir yg mirip dengan bagan alir sistem, yaitu menggambarkan prosedur di dalam sistem. Perbedaannya adalah : Bagan alir skematik selain menggunakan simbol-simbol bagan alir sistem juga menggunakan gambargambar komputer dan peralatan lainnya yg digunakan. Fungsi penggunaan gambar tsb adalah untuk memudahkan komunikasi kepada orang yg kurang mengerti dgn simbol-simbol bagan alir. 4. Bagan Alir Program (Porgram flowchart) Merupakan bagan yg menjelaskan secara rinci langkah-langkah dari proses program. Dibuat dari derivikasi bagan alir sistem Terdiri dari 2 bentuk : a. Bagan Alir logika; digunakan untuk menggambarkan setiap langkah didalam program komputer secara logika --> disiapkan oleh analis sistem b. Bagan alir komputer terinci

4 Bagan Alir Program Menggunakan simbol-simbol sbb : Input/output; digunakan mewakili data i/o utk Proses; digunakan utk mewakili suatu proses Garis dari proses alir; arus Keputusan; digunakan utk suatu selrksi kondisi didlm program Penghubung; penghubung ke hlman yg sama atau hlman lain Persiapan; digunakan utk memberi nilai awal suatu besaran Proses terdefinisi; menunjukkan suatu operasi yg rinciannya ditunjukkan ditempat lain Terminal; menunjukkan awal & akhir dari suatu proses 5. Bagan Alir Proses Merupakan bagan alir yg banyak digunakan di teknik industri. Berguna bagi analis sistem untuk menggambarkan proses dalam suatu prosedur. Juga dapat menunjukkan jarak kegiatan yang satu dengan yg lainnya serta waktu yg diperlukan oleh suatu kegiatan Simbol-simbol : suatu operasi suatu pemindahan

5 suatu simpanan suatu inspeksi suatu penundaan/delay Contoh Latihan : PROSEDUR SISTEM PERMINTAAN BARANG 1. Setiap Awal Tahun Ka. Bag. Umum akan memberikan daftar stok barang dan daftar departemen perusahaan kepada staf umum untuk dicatat dalam buku barang dan buku departemen perusahaan. 2. Setiap Awal bulan departemen perusahaan mengajukan permintaan barang kepada staf umum dengan memberikan formulir permintaan barang () yang berisi data-data departemen pemohon dan barang yang diminta. Staf umum akan melakukan pengecekan departemen dan barang apakah departemen terdaftar dan barang ada. 3. Jika tidak terdaftar atau barang tidak ada maka permintaan akan ditolak dengan mengembalikan. Jika terdaftar dan barang ada, maka akan dicatat dalam buku permintaan dan mengurangi stok barang pada buku barang. 4. Staf umum akan membuat bukti permintaan barang (BPB) yang akan diberikan ke departemen perusahaan yang meminta berikut barang. 5. Setiap akhir bulan staf umum akan membuat laporan permintaan barang dan stok akhir barang kepada Ka. Bag. Umum sebagai laporan akhir.

6 Ka. Bag Umum Staf Umum Departemen Perusahaan START 1 2 Memberikan daf brg & daf dept prsh Terima daf brg & daf dept prsh Memberikan Daf Dept Prsh Daf Brg 1 Daf Dept Prsh Daf Brg Catat daf brg & daf dept prsh Dept Prsh Brg Terima Tolakan & FBP Kembali 3 Menerima x END Cek Dept 6 Dept Terdaftar T Y 5 Tolak & Kembalikan FBP 4

7 Ka. Bag Umum Staf Umum Departemen Perusahaan 9 5 Brg 7 8 Terima Lap Permintaan Barang & Lap Stok Brg Cek Brg Terima BPB Lap Stok Brg Lap Permintaan T Brg Ada 6 BPB Y x x Catat Buat BPB 7 Permin taan BPB Berikan BPB 8 Dept Prsh Buat Lap Permintaan Barang & Lap Stok Brg Lap Stok Brg Lap Permintaan 9

8

Model (Diagram Arus Data) untuk melihat fungsi-fungsi di sistem informasi secara

Model (Diagram Arus Data) untuk melihat fungsi-fungsi di sistem informasi secara BAB 1 DESAIN MODEL Analis sistem dapat mendesain model dari sistem informasi yang diusulkan dalam bentuk physical system (flowchart), untuk menunjukkan secara tepat arti fisiknya / urutan prosedur kerja
