PROGRAM KERJA RUANG RAWAT INAP (MARWAH) RS AR BUNDA PRABUMULIH TAHUN 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROGRAM KERJA RUANG RAWAT INAP (MARWAH) RS AR BUNDA PRABUMULIH TAHUN 2016"

Transkripsi

1 PROGRAM KERJA RUANG RAWAT INAP (MARWAH) RS AR BUNDA PRABUMULIH TAHUN 2016 A. PENDAHULUAN Rumah Sakit AR Bunda Prabumulih merupakan rumah sakit kelas C berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI NO. 129 / MENKES / SK /11 /2008 tentang standar pelayanan minimal RS.Tujuan utamanya adalah meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan kepada masyarakat serta mewujudkan kesejahteraan umum melalui peningkatan derajat kesehatan masyarakat Prabumulih dan sekitar nya. Rumah sakit AR Bunda Prabumulih memberikan pelayanan kesehatan secara efektif dan efisien sejalan dengan tuntutan masyarakat atas pelayanan kesehatan yang semakin bermutu,terjangkau dan professional. B. LATAR BELAKANG Meningkatnya pendidikan dan sosial ekonomi masyarakat menuntut perubahan pelayanan kesehatan yang lebih baik, lebih ramah dan bermutu. Dengan semakin meningkatnya tuntutan masyarakat akan mutu pelayanan kesehatan maka fungsi pelayanan kesehatan termasuk pelayanan rumah sakit secara bertahap perlu ditingkatkan agar menjadi lebih efektif dan efisien. Selain itu, pelayanan kesehatan merupakan ranah yang tidak terlepas dari pengaruh globalisasi. Globalisasi telah merubah cara hidup orang banyak dalam menentukan pilihan yang nantinya akan mengakibatkan persaingan. Hal ini membuat banyak organisasi termasuk pelayanan kesehatan terus-menerus melakukan peningkatan dalam kualitas dan melakukan inovasi dalam pelayanan. Kunjungan pasien rawat RS AR Bunda Prabumulih setiap bulan selama tahun 2015 masih fluktuatif, namun relatif menurun. Terlepas dari pengaruh ekonomi, social dan budaya yang mempengaruhi keputusan masyarakat untuk berobat, ruang marwah tetap harus berupaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan agar dapat meningkatkan jumlah kunjungan. Untuk itu diperlukan program yang sistematis untuk mencapai target yang diharapkan. C. TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS 1. Tujuan Umum:

2 Tujuan Umum Program Kerja Ruang Rawat Inap RS AR Bunda adalah Memberikan pelayanan rawat yang prima sesuai standar pelayanan yang di tetapkan perundangan dimana pasien safety sebagai prioritas utama. 2. Tujuan Khusus : a. Memberikan pelayanan yang prima dan sesuai standar pelayanan b. Memberikan pelayanan yang aman (safety) c. Meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM sesuai standar pelayanan. d. Meningkatkan mutu pelayanan sesuai dengan indikator mutu RS. D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN Kegiatan pokok Ruang Rawat Inap adalah merencanakan, menyusun, mengusulkan, mengevaluasi dan melaporkan seluruh kegiatan pelayanan di ruang perawatan. Rincian Kegiatan Pelayanan di Ruang Rawat Inap : 1. Penetapan indikator mutu rawat 2. Perencanaan kebutuhan sarana 3. Perencanaan kebutuhan 4. Pencapaian mutu standar pelayanan minimal (SPM) 5. Pencapaian terhadap indikator mutu rawat 6. Pengembangan SDM 7. Pelaksanaan orientasi tenaga baru. E. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN Pelaksanaan kegiatan Instalasi rawat sebagai berikut: No Kegiatan Cara Pelaksanaan 1 Penetapan indikator mutu rawat Mengacu kepada standar Pelayanan Minimal RS No. 129/MENKES/SK/II/ Perencanaan kebutuhan sarana Berdasarkan kebutuhan rutin dan rencana pengembangan di ruang rawat Marwah. 3 Perencanaan kebutuhan Berdasar analisa kebutuhan tenaga sesuai standar yang ditetapkan RS 4 Pencapaian mutu standar Menghimpun, mengolah dan menganalisis data pelayanan minimal (SPM) terhadap standar pelayanan minimal setiap bulan 5 Pencapaian indikator mutu rawat Menghimpun, mengolah dan menganalisis data

3 terhadap indikator mutu yang telah ditetapkan 6 Pengembangan SDM Melaksanakan pelatihan-pelatihan di lingkungan internal maupun ekternal Rumah Sakit yang terkait dengan peningkatan mutu pelayanan misalnya: Pelatihan BTCLS, Pelatihan Pasien Safety, kedaruratan bangsal dll, 7 Pelaksanaan orientasi tenaga baru Laksanakan orientasi pegawai baru sesuai dengan tugas pokok fungsi di unit-unit terkait dalam lingkup Rawat Inap F. SASARAN No Kegiatan Sasaran Biaya 1 Penetapan indikator mutu rawat Adanya indikator mutu rawat dengan dilengkapi profil indikator - 2 Perencanaan kebutuhan sarana Terpenuhinya kebutuhan sarana sesuai SPM yang berlaku 3 Perencanaan kebutuhan Terpenuhinya kebutuhan berdasarkan analisa kebutuhan sesuai standar yang ditetapkan 4 Pencapaian mutu standar pelayanan minimal 5 Pencapaian indikator mutu rawat Tercapai SPM pada tahun 2016 Tercapai Standart mutu rawat pada tahun Pengembangan SDM Semua perawat rawat memiliki kemampuan kompetensi dasar sesuai standar akreditasi RS Semua perawat menerima pelatihan sebanyak 20 jam per tahun 7 Pelaksanaan orientasi Pegawai Orientasi pegawai dilaksanakan bagi pegawai baru dan yang di rotasi G. SKEDUL (JADWAL) PELAKSANAAN KEGIATAN No Nama Kegiatan

4 Penetapan indikator mutu rawat x X x Perencanaan kebutuhan sarana x x x Perencanaan kebutuhan ketenaga-an Pencapaian mutu standar pelayanan minimal (SPM) X x x Pelaporan terhadap pencapaian X indikator mutu rawat Pengembangan SDM X X X X X X X X X X Pelaksanaan orientasi tenaga baru H. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN No Kegiatan evaluasi Waktu Evaluasi Yang Mengevaluasi Pelaporan Ket 1 Penetapan indikator Bulan Kasi & Komite Direktur & mutu rawat Desember Keperawatan Wadir Perencanaan kebutuhan Bulan juli Kasi Keperawatan & Direktur & sarana 2016 Adm. Barang Wadir. 3 Perencanaan kebutuhan Bulan Kasi Keperawatan & Direktur & 4 Pencapaian mutu standar pelayanan minimal (SPM) 5 Pencapaian indikator Kepegawaian Wadir. Bulan Kasi & Komite Direktur & oktober Keperawatan Wadir Tiap Bulan Kasi & Komite Direktur & mutu rawat Keperawatan Wadir. 6 Pengembangan SDM 1 tahun Kasi & Komite Direktur & Keperawatan, Wadir. Kepegawaian 7 Pelaksanaan orientasi 1 tahun Kasi & Komite Direktur & tenaga baru Keperawatan, Wadir. Kepegawaian I. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

5 Progres dari program kerja Ruang Rawat Inap dicatat setiap bulan, dari masingmasing kegiatan, mana yang dilaksanakan sesuai kegiatan yang ada. Dari hasil pencatatan program kerja dilaporkan ke Direktur melalui Wadir Adm. & Keuangan setiap semester setelah dilakukan evaluasi. Apabila dari kegiatan yang ada tidak sesuai jadwal atau ada kendala akan dicari akar masalah dan solusinya. Prabumulih, Februari 2016 Kepala Ruangan Marwah Dina Marlina, AM.Kep

PROGRAM KERJA RUANG KEBIDANAN DAN PERINATOLOGI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KHALISHAH PALIMANAN - CIREBON TAHUN 2017

PROGRAM KERJA RUANG KEBIDANAN DAN PERINATOLOGI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KHALISHAH PALIMANAN - CIREBON TAHUN 2017 PROGRAM KERJA RUANG KEBIDANAN DAN PERINATOLOGI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KHALISHAH PALIMANAN - CIREBON TAHUN 2017 A PENDAHULUAN Rumah Sakit Ibu dan Anak Khalishah merupakan rumah sakit khusus ibu dan anak
