BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Berdasarkan pembahasan dan perhitungan-perhitungan yang telah dilakukan pada bab-bab sebelumnya dan ditunjang dengan penelitian yang telah dilakukan pada PT.Delta Sejahtera Mandiri (DSM), maka didapatkan kesimpulan sebagai berikut: 1. Aspek pasar dan pemasaran. Aspek Pasar Analisis pada aspek pasar menunjukkan bahwa penjualan elektronik LCD TV terus mengalami kenaikan dari tahun ke tahun, dikarenakan kualitas produk dari LCD TV lebih baik daripada TV pada umumnya. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan. Aspek Pemasaran - Product (Produk) Produk yang didistribusikan oleh PT.Delta Sejahtera Mandiri ini adalah TV LCD yang berukuran 32, 37, 40 dan 47 dengan merek Samsung, Toshiba, LG, Sony, Panasonic, dan Sharp. - Price (Harga) Harga produk TV LCD rata-rata untuk ukuran 32, 37, 40 dan 47 bervariasi. - Place (Tempat) Tempat dalam mendistribusikan LCD TV ini sudah merupakan lokasi yang strategis, karena daerah Jakarta Selatan merupakan pusat tempat bisnis. Sehingga memudahkan untuk bertransaksi. 124

2 125 - Promotion (Promosi) PT.Delta Sejahtera Mandiri memasang iklan melalui website dan melalui pembagian brosur atau katalog. 2. Aspek Manajemen dan Sumber Daya Manusia. Dalam mengembangkan bisnis pada PT.Delta Sejahtera Mandiri ini diperlukan Manajer keuangan, Staf Penagihan, Staf akuntansi yang khusus menangani masalah keuangan, perhitungan keuangan, laporan keuangan dan pembayaran dari konsumen. Juga diperlukan staf bagian gudang, staf bagian pengiriman dan staf survei yang dapat menopang kinerja dari pengembangan bisnis perusahaan. Evaluasi pada aspek ini menghasilkan penjelasan mengenai deskripsi pekerjaan dan struktur organisasi pada PT.Delta Sejahtera Mandiri. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan. 3. Aspek teknis dan teknologi. Adanya proses distribusi yang memudahkan perusahaan untuk mengembangkan bisnis melalui pembelian terhadap perusahaan agen dan menjual ke bank-bank, perusahaan dan pusat perbelanjaan. Adanya alternatif layout perusahaan yang cukup memuaskan sehingga tidak menggangu proses distribusi produk LCD TV. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan. 4. Aspek AMDAL (Analisa Dampak Lingkungan Hidup) Pengembangan bisnis pada PT.Delta Sejahtera Mandiri ini tidak memerlukan izin AMDAL sama sekali, sehingga untuk aspek ini tidak diteliti. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan.

3 Aspek Hukum Dalam mengembangkan bisnis ini adanya pembangunan gudang di lantai tiga pada PT.Delta Sejahtera Mandiri perlu adanya proses ijin, sehingga pembangunan terhadap gudang tidak mengalami hambatan dan tidak menggangu lingkungan sekitar. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan. 6. Aspek Eknomi dan Sosial Dampak dari aspek ini adalah: - Membuka kesempatan kerja atau lapangan kerja bagi masyarakat, sekaligus mengurangi jumlah pengganguran. - Meningkatkan pendapatan pemerintah dari paja penghasilan yang dikenakan pada perusahaan. Dengan adanya panduan ini maka dalam pengembangan bisnis ini layak untuk dijalankan. 7. Aspek Keuangan Jumlah investasi pada pengembangan bisnis ini adalah sebesar Rp dengan besar dana modal kerja yang dibutuhkan untuk triwulan pertama pada tahun pembelian LCD TV adalah sebesar Rp Untuk menilai kelayakan yang akurat digunakan analisis sensitifitas dengan dibuat tiga skenario pesimis, moderat dan optimis. Pada skenario pesimis hasil dari penilaian investasi dengan Payback Period menunjukkan hasil 10 bulan 4 hari, NPV menunjukkan hasil positif, IRR sebesar 130%, dan PI sebesar Pada skenario Moderat hasil dari penilaian investasi dengan Payback Period menunjukkan hasil 8 bulan 5 hari, NPV menunjukkan hasil positif, IRR sebesar 151%, dan PI sebesar

4 127 Pada skenario Optimis hasil dari penilaian investasi dengan Payback Period menunjukkan hasil 7 bulan 7 hari, NPV menunjukkan hasil positif, IRR sebesar 171%, dan PI sebesar , sehingga perhitungan skenario optimis pengembangan bisnis ini layak dijalankan. 5.2 Saran Dengan melakukan anlisa terhadap data-data yang ada maka dianjurkan saran-saran sebagai berikut: 1. Dari hasil proyeksi penjualan terhadap LCD TV ini bahwa permintaan pasar akan terus meningkat, dikarena LCD TV merupakan produk TV yang sanggat diminati oleh konsumen saat ini. Sehingga perlu diperhatikan dan segera merealisasikan pengembangan bisnis ini dengan menawarkan melalui promosi kepada perusahaanperusahaan yang belum terjangkau dan kepada perusahaan langgan. 2. Untuk memperoleh tingkat keuntungan dari LCT TV ini proses waktu yang ada juga cukup singkat tidak perlu waktu yang lama untuk memperoleh laba yang diinginkan oleh perusahaan. 5.3 Keterbatasan Berikut ini adalah faktor-faktor kesulitan yang dihadapi dalam penyelesaian skripsi ini: 1. Memperoleh data, kesulitan dengan sumber informasi yang mengakibatkan kegiatan kegiatan untuk memperoleh data menjadi terhambat. 2. Penyusunan data, keterlambatan dan memperoleh data mengakibatkan kegiatan penyusunan skripsi menjadi terhambat. 3. Analisis data, mengalami keterlambatan dalam mengerjakannya mengakibatkan keterlambatan informasi data yang diperlukan segingga penyelesaian membutuhkan waktu lebih lama dari yang direncanakan.

5 Waktu penyelesaian skripsi, akibar dari keterlambatan pengumpulan data berdampak kepada proses analisis data yang dilakukan menjadi terlambat.

ANALISIS KELAYAKAN PEMBUKAAN OUTLET BARU MAKANAN VEGETARIAN DI MEGA MALL PLUIT (STUDI KASUS EKSPANSI PADA PT RUHUEY INDONABATI)

ANALISIS KELAYAKAN PEMBUKAAN OUTLET BARU MAKANAN VEGETARIAN DI MEGA MALL PLUIT (STUDI KASUS EKSPANSI PADA PT RUHUEY INDONABATI) Universitas Bina Nusantara Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Skripsi Strata 1 - Semester Genap tahun 2005 / 2006 ANALISIS KELAYAKAN PEMBUKAAN OUTLET BARU MAKANAN VEGETARIAN DI MEGA MALL PLUIT (STUDI KASUS
