BAB II LINGKUP DAN AKTIVITAS KERJA PRAKTIK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II LINGKUP DAN AKTIVITAS KERJA PRAKTIK"

Transkripsi

1 11 BAB II LINGKUP DAN AKTIVITAS KERJA PRAKTIK 2.1 TUJUAN Tujuan Umum Pelaksanaan kerja praktik di Fakultas Teknik jurusan Teknik Mesin Universitas Mercu Buana bertujuan untuk : a. Memenuhi kewajiban mata kuliah Kerja Praktik yang merupakan bagian dari kurikulum pendidikan S1 Jurusan Teknik Mesin Universitas Mercu Buana Jakarta yang berbobot 2 SKS serta sebagai persyaratan dalam menyusun Tugas Akhir. b. Mengetahui dan mengenal lapangan kerja di bidang penerapan sistem mekanikal gedung, HVAC, sistem elektrikal, sistem elektronik, sistem keamanan gedung dan juga sistem sanitasi pada bangunan gedung Tujuan Khusus Dengan melakukan kegiatan Kerja Praktik di PT. Pikko Land Development (Pikko Group) salah satu perusahaan pengembang terbesar di Indonesia ini bertujuan untuk: a. Mendesain ulang atau Redesign Instalasi Tata Udara dari yang sudah ada (instalasi standar dari gedung) khususnya pada lantai 52 gedung Sahid Sudirman Center. b. Menghitung kembali kebutuhan Btu/h pada masing-masing ruangan serta disesuaikan dengan kapasitas unit AC VRF/VRV yang sudah ada serta disesuaikan dengan kebutuhan dan peruntukan ruangan tersebut. c. Mendesain ulang dan menggambar instalasi tata udara dengan software AutoCad.

2 WAKTU DAN PELAKSANAAN Pelaksanaan Kerja Praktik saya lakukan di PT. Pikko Land Development (Pikko Group) dimana merupakan suatu perusahaan yang bergerak di bidang pembangunan gedung atau pengembang properti yang memiliki visi serta misi yang bagus, yang berlokasikan di Gedung Sahid Sudirman Residence lt. 3 Jl. Jend. Sudirman no. 86 Jakarta Pusat Waktu pelaksanaan Kerja Praktek ini dilakukan dari tanggal 3 Oktober 2016 sampai dengan 11 November 2016, atau selama 6 Minggu, dengan waktu kerja yang telah ditentukan dari perusahaan jam kerja dimulai dari pukul wib sampai dengan pukul wib dengan total jam kerja selama 8 jam dalam sehari penuh. Jam istirahat pada pukul wib sampai dengan wib. Hari kerja pada perusahaan ini dilakukan 5 hari dalam satu minggu. 2.3 TUGAS DAN KEWAJIBAN Dalam tugas dan kewajiban Kerja Praktik, praktikan dituntut agar mampu menghitung besaran beban dalam suatu ruangan yang akan dipasang instalasi ME khususnya mengenai perhitungan beban ruangan yang akan dipasang AC VRF serta mampu mengoperasikan software AutoCad untuk mendesain ulang instalasi ME dilantai 52 gedung Sahid Sudirman Center tersebut. Praktikan diposisikan sebagai seorang QS Engineer ME (Quantity Surveyor Engineer Mekanikal Elektrikal) yang mampu mengetahui dan paham terhadap sistemsistem ME (Mekanikal Elektrikal) yang akan di pasang dalam suatu gedung serta mampu menghitung kebutuhan material apa saja, dalam hal ini membuat item-item pekerjaan (Bill of Quantity) yang akan dipasang dalam instalasi tersebut serta mampu membuat RAB (Rencana Anggaran Belanja) untuk melaksanakan proyek redesign di lantai 52 gedung Sahid Sudirman Center tersebut. Dalam melakukan kerja praktik ini praktikan tentu saja masih didampingi atau diarahkan oleh seorang senior engineer ME, yang bernama Bpk. Ir. Yukotjo beliau seorang alumni mahasiswa Universitas Diponegoro Semarang Fakultas Teknik Mesin yang lulus tahun 1992 yang membantu cara menghitung beban untuk kebutuhan VAC

3 13 dalam suatu ruangan. Adapaun tugas-tugas yang diberikan kepada praktikan selama kerja praktik di Pikko Group tersebut antara lain adalah: a Mendesain ulang dan menggambar ulang sesuai denah dan layout yang baru untuk Instalasi Tata Udara, Instalasi Elektrikal & Elektronik di proyek kantor Manajemen KSO Fortuna Indonesia di gedung Sahid Sudirman Center lantai 52 Jakarta Pusat. b Membuat BoQ (Bill of Quantity) atau RAB (Rencana Anggaran Belanja) yaitu menghitung kebutuhan material dan biaya untuk melaksanakan pekerjaan perubahan Instalasi ME yang sudah ada menjadi instalasi baru sesuai kebutuhan ruangan dan peruntukan yang baru. 2.4 BUKU LOG AKTIVITAS MINGGUAN Untuk melakukan kegiatan Kerja Praktik yang dilakukan selama tanggal 3 Oktober 2016 sampai dengan tanggal 11 November 2016 maka praktikan mengunakan log book sebagai alat untuk memonitoring kegiatan yang telah diberikan kepada pembimbing Kerja Praktik Lapangan dengan pengawasan yang telah diberikan dari pembimbing. Adapun daftar kegiatan yang telah dilakukan oleh praktikan dapat dilihat pada Log Book pada Lampiran C. 2.5 RINGKASAN AKTIFITAS MINGGUAN Aktifitas selama melakukan Kerja Praktik di Pikko Group yang dimulai pada tanggal 3 Oktober 2016 sampai dengan tanggal 11 November 2016 dengan rangkuman kegiatan sebagai berikut; Minggu Ke-1 ( 3 Oktober oktober 2016) Mengetahui sistem kerja pada perusahaan. Membuat absensi pada mesin absen dengan bagian HRD. Bersama kepala divisi proyek diberikan arahan mengenai apa saja yang akan dikerjakan untuk pekerjaan ME.

4 14 Diberikan gambar aktual lapangan yang terpasang (Asbuilt Drawing) oleh pembimbing lapangan Bpk. Yukotjo agar dipelajari sistem VAC yang sekarang terpasang. Diberikan denah baru sesuai peruntukkan baru yang nantinya akan dilakukan perubahan instalasi ME nya sesuai gambar yang diberikan dari arsitek internal Pikko Group, agar bisa segera menghitung kebutuhan Btu/h pada masing-masing ruangan pada gambar baru tersebut Minggu Ke-2 ( 10 Oktober Oktober 2016) Menghitung luasan M2 (meter persegi) setiap ruangan yang nantinya akan disesuaikan dan dipilih AC yang tepat sesuai luas dan peruntukannya. Praktikan diberikan tugas untuk menghitung beban Btu/h per ruangan yang juga disesuaikan dengan kapasitas AC VRF atau VRF yang sudah tersedia pada instalasi lama (existing). Memilih dan memilah kapasitas AC yang ada dan disesuaikan dengan kebutuhan Btu/h Minggu Ke-3 ( 17 Oktober Oktober 2016) Praktikan membuat sket gambar peletakan Suplay Air Diffuser (SAD) atau Suplay Air Grille (SAG) dan Return Air Grille (RAG) yang di-plotkan atau diterapkan ke gambar pola plafon yang denahnya dikeluarkan oleh arsitek interior. Minta persetujuan peletakan diffuser dan grille AC ke pembimbing dan juga kepala divisi ME, jika sudah setuju maka, Menghitung besaran atau kapasitas CFM nya per titik SAG/SAD untuk menentukan besaran ukuran ducting nya nanti.

5 15 Minggu Ke-4 ( 24 Oktober Oktober 2016) Membuat sket jalur ducting sesuai layout atau denah yang terbaru. Menentukan besaran ukuran dari ducting yang merujuk kepada tabel yang telah diberikan pengawas atau pembimbing kepada praktikan dengan memperhatikan besaran Btu/h dan CFM nya. Menggambar layout instalasi ducting dengan CAD dengan mengacu kepada sket yang telah dibuat dan disetujui oleh pembimbing dan kepala divisi ME Membuat jalur pipa refrigerant dengan tanpa ukuran terlebih dahulu. Minggu Ke-5 ( 31 Oktober November 2016) Meeting koordinasi dengan pihak supplier AC yaitu PT. Daikin Indonesia untuk membahas perhitungan Btu/h per ruangan juga jalur ducting dan jalur pipa refrigerant nya. Merevisi gambar sesuai dengan komen dari pihak supplier PT. Daikin Indonesia dan juga masukan dari pembimbing ataupun kepala divisi ME (Mekanikal Elektrikal). Minggu Ke-6 ( 7 November November 2016) Memperbaiki gambar instalasi tata udara lengkap satu lantai tersebut sesuai komen baik dari PT. Daikin Indonesia dan juga komen dari pengawas/pembimbing. Minta persetujuan kepada kepala pembimbing kemudian jika sudah setuju diteruskan kepada kepala divisi ME untuk minta persetujuan dari hasil penggambaran tersebut. Menghitung volume pekerjaan dan membuat BQ (Bill of Quantity) atau RAB (Rencana Anggaran Belanja) untuk di pakai sewaktu tender pekerjaan dengan kontraktor nantinya. Alhamdulillah tugas praktek selesai.

63 DAFTAR PUSTAKA American Conference of Governmental Industrial Hygienists.(1988).Industrial Ventilation, a Manual of Recommended Practice Industri Ventilasi, Manual Praktek Fitur. 20th edition. American
