BAB I PENDAHULUAN. kesatuan yang tidak terpisahkan, sehingga apabila kita substitusikan kepada

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. kesatuan yang tidak terpisahkan, sehingga apabila kita substitusikan kepada"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Adalah suatu menjadi pendapat umum bahwa hakekat manusia itu adalah sebagai kepribadian dan masyarakat.dua unsur eksistensi ini merupakan suatu kesatuan yang tidak terpisahkan, sehingga apabila kita substitusikan kepada masyarakat internasional maka Negara dapat dikatakan sebagai kepribadian, sementara kumpulan dari Negara-negara tersebut dapat dikatakan sebagai masyarakat internasional (international society). Konsepsi di atas membawakan hubungan-hubungan dalam mana kepentingan yang beraneka ragam saling menjalin secara berkelanjutan yang semakin hari semakin meluas.dan interpedansi antar mereka dalam memenuhi kepentingan-kepentingan mereka sudah menjadi suatu keharusan. Dengan perkataan lain Negara-negara di dunia sekarang ini erat kaitannya satu sama lain, sehingga apapun yang terjadi misalnya di bidang politik, ekonomi, dan sosial di suatu bagian dunia pasti akan mempengaruhi bagian dunia lainnya. Sejak permulaan sejarah umat manusia, hubungan individu, kelompok, dan antar bangsa sudah mengenal kaedah-kaedah yang mengatur dan menata perilaku semestinya dalam hubungan itu sendiri.kaedah-kaedah tersebut ditujukan sebagai suatu keabsahan yuridis untuk mengatur perilaku Negara-negara didalam

2 melakukan hubungan-hubungan di antara mereka.inilah yang disebut dengan hukum diplomatik. Dalam rangka mempererat hubungan antar bangsa serta kerjasama dan persahabatan maka Negara-negara mengirimkan perwakilannya ke Negara lain. Pengiriman perwakilan Negara ke Negara lain dikenal dengan pertukaran misi diplomatik yang sudah dilakukan sejak dahulu. Perwakilan diplomatik dianggap sebagai wakil dari Negara yang diwakilinya dan kedudukannya dipersamakan dengan kedudukan seorang kepala Negara pengirim di Negara penerima. Agar para pejabat diplomatik dapat melaksanakan tugas-tugas diplomatiknya dengan baik secara efektif dan efisien maka Negara penerima diharuskan untuk memberikan kekebalan dan keistimewaan sehingga ia mendapat kesempatan yang seluas-luasnya didalam melaksanakan tugasnya tanpa ada gangguan, namun hal ini pada mulanya hanya berdasarkan atas aturan-aturan hukum kebiasaan internasional yang sudah berlaku pada praktek Negara-negara serta dalam perjanjian-perjanjian yang menyangkut hubungan antar Negara. Dengan terjadinya kemajuan dan perkembangan tehnologi dalam melakukan hubungan diplomatik dengan Negara lain serta bertambahnya Negara baru yang merdeka dan berdaulat maka dibutuhkan suatu kodifikasi hukum diplomatik yang menyeluruh dan dapat diterima oleh semua Negara. Dalam perkembangannya, tidak hanya pengaturan terhadap hubungan diplomatik antar Negara saja tetapi hukum diplomatik mempunyai jangkauan yang lebih luas lagi.tetapi juga mencakup hubungan konsuler dan keterwakilan Negara dalam hubungannya dengan suatu organisasi internasional khususnya yang berkenaan

3 dengan tanggung jawab dan keanggotaannya yang bersifat global dan universal.bahkan dalam hubungan diplomatik termasuk didalamnya ketentuan mengenai perlindungan, keselamatan, pencegahan serta penghukuman terhadap tindak kejahatan tang ditujukan kepada para perwakilan diplomatik. Kekebalan diplomatik tidak saja dinikmati oleh Kepala-kepala diplomatik sepeti Duta Besar, Duta atau Kuasa Usaha saja tetapi juga oleh anggota keluarganya yang tinggal bersama dia, termasuk para diplomat lainnya yang menjadi anggota perwakilan seperti Counsellor, para Sekretaris, Atase dan sebagainya. Seorang pejabat diplomatik di Negara lain melaksanakan tugasnya, ia dianggap tidak berada di wilayah Negara penerima walaupun sebenarnya ia barada di wilayah penerima. Tetapi ia tunduk dan dikuasai hukum pada hukum Negara pengirim, termasuk didalamnya gedung perwakilam atau tempat kediamannya merupakan perluasan dari wilayah Negara pengirim (Extraterritorialiteit). Kekebalan yang dimiliki pejabat diplomatik tidak bersifat mutlak tetapi terbatas maksudnya bahwa kekebalan tersebut tidak bersifat pribadi, bukan untuk kepentingan pribadi pejabat yang bersangkutan melainkan bersifat fungsional dalam hal menjalankan tugas diplomatiknya saja.kekebalan diplomatik termasuk didalamnya kekebalan terhadap alat-alat kekuasaan dari Negara penerima dan kekebalan terhadap gangguan yang merugikan.sehingga mengandung arti bahwa seorang pejabat diplomatik memiliki hak untuk mendapat perlindungan dari alat-

4 alat Negara penerima.pejabat diplomatik dianggap kebal baik terhadap Yurisdiksi pidana, perdata maupun administrasi Negara penerima. Meskipun demikian kekebalan diplomatik tersebut juga dapat ditanggalkan atau dihapus.hal ini dapat saja terjadi apabila dalam hubungan diplomatik tersebut diwarnai adanya ketegangan yang timbul antara Negara penerima dan Negara pengirim.kemungkinan dikarenakan adanya penyalahgunaaan kekebalan dan keistimewaan yang dimiliki oleh pejabat diplomatik.hak untuk menegakkan kekebalan diplomatik adalah nagara pegirim tetapi biasanya terlebih dahulu diajukan permohonan yang dilakukan oleh Negara penerima.baik itu dengan adanya pengesahan khusus dari Negara pengirim atau hanya diwakilkan kepala perwakilan diplomatik. Demikianlah, penulis mencoba melakukan suatu telaah terhadap masalah yang menyangkut pelaksanaan hubungan diplomatik dengan mengambil judul: Kajian Hukum Diplomatik Dalam Kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia. B. Rumusan Masalah antara lain : Perumusan masalah yang akan penulis bahas dalam penulisan skripsi ini 1. Bagaimana tinjauan umum tentang hukum diplomatik?

5 2. Bagaimanakah kekebalan dan keistimewaan para pejabat diplomatik? 3. Bagaimanakah kajian Hukum Diplomatik dalam kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia? C. Tujuan dan Manfaat Penulisan Adapun yang menjadi tujuan dari penulisan ini antar lain adalah : 1. Untuk mengetahui tinjauan umumhukum Diplomatik 2. Untuk memahami tentang kekebalan dan keistimewaan para pejabat diplomatik 3. Untuk mengetahui kajian Hukum Diplomatik dalam Kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia. Sedangkan Manfaat yang dipetik dari penulisan ini antara lain : 1. Secara Teoritis, yakni sebagai bahan kajian lebih lanjut untuk melahirkan konsep ilmiah yang dapat memberikan sumbangsih bagi perkembangan hukum internasional terutama mengenai kekebalan dan keistimewaan para pejabat diplomatik. Hal ini sebagai wujud penjelmaan penerapan dalam belajar Hukum Internasional secara akademis.

6 2. Secara Praktis, yakni sebagai pedoman dan masukan bagi pihak yang terlibat dalam elemen elemen perwakilan diplomatik, terutama bila terjadi suatu persengketaan tanah yang menjadi hak kedutaan besar di negara penerima. Serta menambah pengetahuan bagi semua masyarakat mengenai masalah di dunia internasional dan hukum internasional tentang kekebalan dan keistimewaan para pejabat diplomatikdalam perspektif Hukum Diplomatik. D. Keaslian Penulisan Penulisan skripsi ini yang berjudul: KAJIAN HUKUM DIPLOMATIK DALAM KASUS SENGKETA KEDUTAAN BESAR MALAYSIA merupakan hasil pemikiran penulis sendiri tanpa adanya penjiplakan dari hasil karya orang lain yang dapat merugikan pihak-pihak tertentu dan judul skripsi ini belum pernah ditulis di Fakultas Hukum. Dengan demikian keaslian penulisanskripsi ini dapat dipertanggungjawabkan oleh penulis, terutama secara ilmiah atau secara akademik. E. Tinjauan Kepustakaan 1. Sejarah Hubungan Diplomatik

7 Hubungan Diplomatik berkembang sesuai dengan perkembangan zaman. Hal ini dapat terjadi bila diperhatikan kebutuhan manusia itu sendiri sehingga ia memerlukan orang lain. Begitu juga dengan hubungan diplomatik sebagai suatu lembaga yang mempunyai maksud untuk bernegosiasi dengan negara lain sebagai pencapaian suatu tujuan adalah sama tuanya dengan sejarah. Perkembangan ini dapat kita lihat melalui contoh-contoh pengiriman perwakilan diplomatik bangsa-bangsa. Bermula dari hubungan antar manusia, kemudian berkembang kepada kebutuhan suatu kelompok dengan kelompok lainnya dan semakin lama meluas menjadi hubungan yang lebih luas antara satu negara dengan negara lain sebagai kelompok manusia yang paling besar. Thucydides, seorang sarjana Yunani mengatakan bahwa pada dasarnya hubungan diplomatik tersebut telah lama ada.negara Yunanai telah mengenal hubungan ini pada zaman Romawi, terbukti dengan upacara yang diadakan setiap tahun dalam rangka menerima misi-misi negara tetangga.disamping itu telah dikenal pula beberapa perjanjianperjanjian atau traktat yang mengatur pola hubungan diplomatik tersebut.missionaris yang datang tersebut selalu diperlakukan dengan khas, dihormati serta dijamin keselamatannya sekaligus diberikan berbagai fasilitas dan keistimewaannya. 1 Pengiriman dan penerimaan oleh bangsa-bangsa kuno ditandai bahwasanya walaupun tidak ada hukum internasional modern yang 1 Mohd. Sanwani Nst, Sulaiman, Bachtiar Hamzah, Hukum Internasional (suatu pengantar), Penerbit Kelompok Studi Hukum & Masyarakat, F.H, USU, Medan, 1992, hal.68

8 diketahui, para duta besar dimana-mana menikmati perlindungan khusus dan kekebalan tertentu, walaupun tidak berdasarkan hukum namun berdasarkan agama, duta besar dianggap amat suci. 2 Sampai dengan tahun 1815 ketentuan-ketentuan yang bertalian dengan hubungan diplomatik berasal dari hukum kebiasaan.pada Kongres Wina tahun 1815 raja-raja yang ikut dalam konferensi sepakat untuk mengkodifikasikan hukum kebiasaan tersebut menjadi hukum tertulis.namun tidak banyak yang telah dicapai dan mereka hanya menghasilkan satu naskah saja yaitu hirarki diplomat yang kemudian dilengkapi dengan protokol Aix-La-Chapelle tanggal 21 November 1818.Sebernanya Kongres Wina dari segi substansi praktis tidak menambah apa-apa terhadap praktek yang sudah ada sebelumnya selain menjadikannya sebagai hukum tertulis. 3 Dengan adanya Kongres Wina ini maka dapat terwujud satu kesatuan yang mengatur tentang hubungan diplomatik.walaupun belum begitu sempurna, namun sudah tercipta satu kodifikasi yang dapat diterima dan dipergunakan secara internasional. 2. Pengertian Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik 2 L. Oppenheim, International Law A Treaties, Vol 1 peace, 8 th.ed, London, Longmans Green & Company, 1960, hal Bour Mouna, Op.cit, hal.467

9 Untuk menentukan penerapan arti kata diplomatik itu sendiri belum terdapat keseragaman yang pasti, yang dikarenakan banyaknya pendapat para ahli hukum yang berbeda, sehingga berbeda pula pengertian yang dikemukakan. Sebagai pemahaman lebih jauh, Ian Brownlie memberikan pengertian diplomasi yaitu:. Diplomacy comprises any means by which states establish or maintain mutual relations, communicate with eachother, or carry out political or legal transactions. In each case through their authorize agents. 4 Terjemahannya: Hubungan Diplomatik yang dimiliki tiap-tiap negara untuk mendirikan atau memelihara komunikasi yang secara harmonis satu sama lain, atau melaksanakan politik atau transaksi-transaksi yang sah dalam tiap-tiap kasus melalui wewenang tiap-tiap negara. Pengertian yang diberikannya lebih memfokuskan kepada obyek dari diplomatik tersebut. Lebih berdasarkan pada alat-alat dan cara perhubungan yang dilakukan. Hal senada juga dijelaskan oleh NA Maryan Green: The Chief purpose of establishing diplomatic relations and permanent missions is to serve as means by and through which states are able to communicate with each other, yang artinya pembukaan hubungan diplomatik dan misi yang tetap yakni untuk melayani dan digunakan sebagai alat sehingga negaranegara tertentu dapat saling berkomunikasi. 5 4 Ian Brownlie, Principles of Public International Law, 3 rd ed, ELBS, Oxford, University Press, 1979, hal.345 dalam Syahmin Ak, SH, Hukum Internasional Publik, Binacipta, Bandung, 1992, hal Ernest Satow, A Guide to Diplomatice Practice, London, Longmans & Company, 1957, hal.3 dalam Syahmin Ak, SH, ibid.

10 Sedangkan menurut E. Satow, menjelaskan: Diplomacy is the application of intelegence and act to the conduct of official relations between the governments of independent states, extending sometimes also to their relations with vassal states or more brierly still, the conduct of business between states by peaceful means. 6 Terjemahannya: Penerapan hubungan diplomatik secara resmi diantara negara-negara maju dengan negara-negara yang sedang berkembang yang bertujuan membentuk kedamaian. Pengertian yang diberikannya lebih ditujukan kepada subjek para perwakilan diplomatik yakni mengenai tingkah laku, perbuatan yang diperbolehkan dalam melaksanakan tugasnya sebagai pejabat diplomatik. Pengertian lain dari diplomacy adalah cara-cara dan bentuk yang dilakukan dalam pendekatan dan berunding dengan negara lain untuk mengembangkan hubungan antar negara Lingkup Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik a. Kekebalan bagi para pejabat diplomatik: - Kekebalan terhadap alat-alat kekuasaan negara penerima 6 NA Maryan Green, International Law, 3 rd ed., London, Pitman Publishing, 1987, hal Boer Mouna, Hukum Internasional Pengertian, Peranan dan Fungsi dalam Era Dinamika Global, Penerbit Alumni, Bandung, 2000, hal.465

11 - Hak mendapatkan perlindungan terhadap gangguan dan serangan atas kebebasan dan kehormatannya - Kekebalan terhadap jurisdiksi pengadilan - Kekebalan dari kewajiban menjadi saksi b. Keistimewaan bagi para pejabat diplomatik: - Pembebasan dari pajak-pajak - Pembebasan dari Bea Cukai dan Bagasi - Pembebasan dari kewajiban keamanan sosial - Pembebasan dari pelayanan pribadi, pelayanan umum dan militer - Pembebasan dari kewarganegaraan c. Kekebalan dan Keistimewaan bagi Keluarga Para Pejabat Diplomatik Termasuk Anggota Staf Diplomatik dan Pelayan: - Kekebalan terhadap anggota keluarga - Kekebalan terhadap anggota staf teknis dan administrasi - Anggota staf pelayan - Pembantu rumah tangga pribadi d. Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik di Negara Ketiga: - Kekebalan para pejabat diplomatik pada waktu transit - Perjalanan karena Force Majeure e. Kekebalan Gedung Perwakilan dan Pembebasan Pajak: - Gedung Perwakilan - Pembebasan Gedung Perwakilan dari pajak - Tidak dapat diganggu gugatnya komunikasi dan arsip perwakilan.

12 F. Metode Penulisan Dalam penulisan karya ilmiah akademik ini maka digunakan metode pengumpulan data dengan cara : Studi Kepustakaan ( Library Research ) Penelitian dalam skripsi ini dilakukan melalui penelitian kepustakaan dengan cara membaca dan mempelajari sumber bahan bacaan baik berupa buku bacaan, majalah, peraturan perundang undangan dan juga catatan lainnya yang berhubungan dengan masalah yang dihadapi guna memperoleh data data yang diperlukan. Metode ini menggunakan, mempelajari, dan menganalisi bahan bahan referensi secara sistematis.selanjutnya bahan rujukan yang dikumpul, dipelajari, dipahami, dan dituangkan secara terstuktur dan dijadikan dasar guna menghasilkan tulisan ilmiah yang berusaha dan mencoba sebaik baiknya agar lebih berbobot.dalam metode ini, agar dapat memperoleh data yang lebih akurat, dilakukan melalui informasi informasi yang akurat. Dalam hal ini, dilakukan dengan cara melihat masalah masalah dalam praktik yang terjadi sehari hari. G. Sistematika Penulisan Sistematika penulisan ini dibagi dalam beberapa bab dan didalam bab terdiri dari atas unit unit bab demi bab. Adapun gambaran isi penulisan ini adalah sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN

13 Bab ini merupakan pengantar untuk penulisan pada bab bab berikutnya dalam pembahasan yang terdiri dari : Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat Penulisan, Tinjauan Kepustakaan, Metode Penulisan ( Pengumpulan Data ), dan Sistematika Penulisan. BAB II : TINJAUAN UMUM TENTANG HUBUNGAN DIPLOMATIK DAN HUKUM DIPLOMATIK Pada bab ini menguraikan sekilas tentang Tinjauan Umum tentang Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik yang terdiri atas : Pengertian Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik, Sejarah Perkembangan Hubungan Diplomatik dan Pengaturannya dalam Hukum Internasional, Fungsi Perwakilan Diplomatik, dan Cara-cara Melakukan Hubungan Diplomatik. BAB III : KEKEBALAN DAN KEISTIMEWAAN DIPLOMATIK Dalam bab ini memaparkan tentang Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik yang berisi tentang : Timbulnya Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik, Dasar Hukum Pemberian Kekebalan Diplomatik, Prinsip Invioliability dan Prinsip Extraterritoriality, dan Lingkup Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik.

14 BAB IV : JURISPRUDENSI DALAM AMAR PUTUSAN KASUS SENGKETA TANAH KEDUTAAN BESAR MALAYSIA Dalam bab ini memaparkan tentang Jurisprudensi dalam Amar Putusan Kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia yang berisi tentang: Posisi Kasus, Jurisprudensi Mahkamah Agung terhadap Kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia, Jurisprudensi Mahkamah Agung terhadap Kasus Sengketa Tanah Kedutaan Besar Malaysia Ditinjau dari Konvensi Wina Tahun BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Pada bab ini merupakan penutup, yang merupakan pokok pokok kesimpulan dari semua permasalahan dalam pembahasan yang dilakukan dalam penulisan ini, serta saran saran yang dikemukakan, yang mudah mudahan bermanfaat bagi kita semua, khususnya dalam hal kekebalan dan keistimewaan diplomatik.

BAB II TINJAUAN UMUM ATAS HUBUNGAN DIPLOMATIK DAN HUKUM DIPLOMATIK. A. Pengertian Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik

BAB II TINJAUAN UMUM ATAS HUBUNGAN DIPLOMATIK DAN HUKUM DIPLOMATIK. A. Pengertian Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik BAB II TINJAUAN UMUM ATAS HUBUNGAN DIPLOMATIK DAN HUKUM DIPLOMATIK A. Pengertian Hubungan Diplomatik dan Hukum Diplomatik Setiap negara dalam memenuhi kebutuhannya akan mengadakan hubungan dengan negara
