LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 BIDANG POLITIK DAN HUBUNGAN ANTAR LEMBAGA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 BIDANG POLITIK DAN HUBUNGAN ANTAR LEMBAGA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN"

Transkripsi

1 LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 BIDANG POLITIK DAN HUBUNGAN ANTAR LEMBAGA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasanya, secara prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisensi, efektivitas dan akuntanbilitas Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Badan Kesatuan Bangsa dan Politik terhadap pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan. Dalam Laporan Kinerja Tahun 2016 ini disajikan beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun ketidakbehasilan pencapaian kinerja Bidang Politik dan Hubungan Antar LembagaBadan Kesatuan Bangsa dan Politik. Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Badan Kesatuan Bangsa dan Poltik merupakan salah satu unit kerja yang berdasarkan Peraturan Walikota Malang Nomor 62 Tahun 2012 tentang Uraian Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Malang yang mempunyai tugas pengembangan politik dan hubungan antar lembaga serta melakukan koordinasi dalam rangka penetapan kebijakan operasional di bidang pengembangan politik dan kemasyarakatan.dalam melaksanakan tugas tersebutbidang Politik dan Hubungan Antar Lembagamempunyai fungsi: a. Perumusan dan pelaksanaan kebijakan teknis bidang politikdan hubungan antar lembaga; b. Pengumpulan dan pengolahan data dalam rangka perencanaan di bidang politik dan hubungan antar lembaga; c. Penyusunan perencanaan dan pelaksanaan program di bidang politik dan hubungan antar lembaga; d. Pelaksanaan koordinasi dalam rangka penetapan kebijakan operasional di bidang pengembangan politik dan hubungan antarlembaga serta lembaga kemasyarakatan; e. Penyusunan program dan fasilita i peningkatan hubungan dengan partai politik, Komisi Pemilihan Umum, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, organisasi masyarakat dan lembaga kemasyarakatan dalam rangka pengembangan sistem politik; f. Pelaksanaan koordinasi tugas dan program pengembangan politik, demokrasi dan Hak Asasi Manusia (HAM) dan hubungan antar lembaga serta Lembaga kemasyarakatan; g. Pelaksanaan pemberdayaan organisasi dan lembaga kemasyarakatan di wilayah Kelurahan; h. Pengumpulan/inventarisasi, sistematisasi, pengolahan dan analisa data partai politik, organisasi masyarakat serta LSM; i. Pembuatan dan pemeliharaan peta politik kekuatan partai politik serta hasil pemilu/pemilukada; j. Pelaksanaan fasilita si dan media si kegiatan parpol, ormas / tokoh masyarakat dan agama, LSM, PTN/ PTS tenta g pelaksanaan program organisasi; k. Pelaksanaan pemantauan kegiatan parpol, ormas / tokoh masyarakat dan agama, LSM dan akademis/seminar PTN/PTS; l. Pelaksanaan fasilitasi, mediasi dan komunikasi dalam hubungan antar partai politik, ormas / tokoh masyarakat dan LSM, PTN/ PTS dengan pemerintah; m. Pelaksanaan fasilitasi pengembangan demokrasi; n. Pelaksanaan fasilitasi pemantauan Hak Asasi Manusia (HAM);

2 o. Pemantauan perkembangan dan menghadiri sidang-sidang dan sidang paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah; p. Pemantauan perkembangan proses dan tahapan serta pelaksanaan pemilukada; q. Pelaksanaan koordinasi dengan kelompok kerja guna memproses penggantian antar waktu anggota DPRD; r. Pemrosesan pemberian pertimbangan teknis penelitian di lingkungan pemerintah daerah; s. Penyiapan bahan dalam rangka pemeriksaan dan tindak lanjut Hasil Pemeriksaan; t. Pelaksanaan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) dan Dokumen Perubahan Pelaksanaan Anggaran (DPPA); u. Pelaksanaan Standar Pelayanan Publik (SPP) dan Standar Operasional dan Prosedur (SOP); v. Pelaksanaan Sistem Pengendalian Intern (SPI); w. Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal (SPM); x. Pengevaluasian dan pelaporan pelaksanaan tugfas pokok dan fungsi. y. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan sesuai dengan tugas pokoknya. Bidang Politik dan Hubungan antar Lembaga membawahi : a. Subbidang Politik, Demokrasi dan Hak Asasi Manusia (HAM); b. Subbidang Lembaga Kemasyarakatan. Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga mempunyai peran penting dalam penataan administrasi dan sarana pendukunglainnya dalam mencapai kepuasan masyarakat terhadap pelayanan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Malang.

3 BAB II AKUNTABILITAS KINERJA A. PERJANJIAN KINERJA Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2016 yang ditandatangani antara Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik adalah dengan menyatakan menjanjikan akan mewujudkan salah satu Sasaran Strategis Badan Kesatuan Bangsa dan Politik yaitu meningkatnya kualitas pelayanan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat yang mempunyai indicator kinerja utama yaitu Nilai Survey Kepuasan Masyarakat dengan indek sebesar 72. Adapun Perjanjian Kinerja sebagai berikut : Table 2.1 Perjanjian Kinerja Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga No. Sasaran Program Indikator Kinerja Target 1 Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat Melalui : keterwakilan perempuan dalam lembaga legislatif 2 Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat Melalui : partisipasi pemilih dalam Pemilu Gubernur 3 Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat Melalui : partisipasi pemilih dalam Pemilu Legislatif 4 Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat Melalui : partisipasi pemilih dalam Pemilukada 5 Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat Melalui : partisipasi pemilih dalam PILPres Jumlah pelaksanaan pendidikan politik Jumlah peserta Jumlah parpol yang difasilitasi Jumlah peserta Jumlah peserta jumlah LSM dan ORMAS yang mengikuti pembinaan 12 kali 100 orang 10 parpol 200 orang 90% Jumlah peserta 50%

4 B. CAPAIAN KINERJA Berikut adalah rimgkasan atas capaian target kinerja yang dihasilkan pada tahun 2016: Tabel 2.2 Capaian Kinerja Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Tahun 2016 Sasaran Strategis Sasaran Program Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian Meningkatnya pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) pada masyarakat keterwakilan perempuan dalam lembaga legislatif partisipasi pemilih dalam Pemilu Gubernur partisipasi pemilih dalam Pemilu Legislatif partisipasi pemilih dalam Pemilukada partisipasi pemilih dalam PILPres Jumlah pelaksanaan pendidikan politik 12 kali Jumlah peserta 100 orang Jumlah parpol yang difasilitasi 10 parpol Jumlah peserta 200 orang Jumlah peserta jumlah LSM dan 90% ORMAS yang mengikuti pembinaan Jumlah peserta 50%

5 Tabel 2.3 Cost per outcome Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Tahun 2016 No. Sasaran Indikator Kinerja Anggaran Kinerja Pagu Realisasi Capaian T R % 1 Meningkatnya pendidikan politik dan Program Pendidikan Politik Masyarakat 450,000, kali pemahaman 1.Jumlah pelaksanaan ,68% Hak Asasi pendidikan politik 75,000, orang Manusia (HAM) pada 10 85,53% 2.Jumlah peserta masyarakat parpol 3.Jumlah parpol yang difasilitasi 75,360, orang 95,45% 4.Jumlah peserta jumlah LSM dan ORMAS yang mengikuti pembinaan 5.Jumlah peserta 300,000,000 75,000,000 90% 75,000, % 91,13%

6 C. EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA Evaluasi dan Analisis atas capaian target kinerja masing-masing indikator-indikator terhadap sasaran program untuk mencapai sasaran strategis ini adalah sebagai berikut: Dalam rangka mendorong pelaksanaan penerapan penyelenggaran Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) sebagaimana yang diamanatkan dalam Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan lebih lanjut diatur dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 53 Tahun 2015 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja, baik dilingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Timur maupun di lingkungan Pemerintah Daerah Kab/Kota di Jawa Timur, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik melalui Sekretariat dalam rangka mewujudkan target kinerja yang telah diperjanjikan, setiap tahun telah memberikan sarana prasarana untuk pelayanan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat.

7 Tabel 2.4 Capaian Kinerja Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Tahun No. Sasaran Target Realisasi Capaian Indikator Th Th Th Th Th Th Kinerja Meningkatnya Program 12 kali pendidikan politik dan pemahaman Hak Asasi Manusia (HAM) Pendidikan Politik Masyarakat Jumlah 100 pada pelaksanaan orang masyarakat pendidikan politik.jumlah peserta 10 parpol Jumlah parpol yang difasilitasi Jumlah peserta jumlah LSM dan ORMAS yang mengikuti pembinaan Jumlah peserta 200 orang % 50%

8 *CHART

9 D. RENCANA TINDAK LANJUT Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga dalam rangka meningkatkan kinerja secara terus menerus dan berkelanjutan memberikan pengawasan dan pembinaan kepada semua bidang untuk melaksanakan pemeliharaan ketentraman dan ketertiban umum serta penegakan Peraturan Daerah dan Peraturan Walikota dengan menyediakan dan memberi dukungan terhadap proses administrasi surat menyurat, ketersidaan sarana prasarana, ketersidaan kendaraan operasional yang layak pakai dan ketersidaan dokumen laporan keuangan dan kinerja sebagai bentuk pertanggungjawaban. E. TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG Laporan Kurang baik Laporan sudah baik Laporan diperbaiki Target dan realisasi diteliti ulang Capaian diteliti ulang Lain-lain..

10 BAB III PENUTUP Laporan Kinerja Tahun 2016 dapat disimpulkan secara ringkas sebagai berikut: 1. Secara umum pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Sekretariat Bakesbangpol telah dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya; 2. Dalam pencapaian sasaran yang diperjanjikan untuk mencapai sasaran strategis Meningkatnya kualitas pelayanan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat dilaksanakan melalui 4 target indikator kinerja yang ditetapkan dan telah berhasil diwujudkan dengan baik. 3. Meningkatkan kinerja di tahun-tahun berikutnya sesuai dengan Perjanjian Kinerja yang diperjanjikan dengan atasan langsung.

LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 SEKRETARIAT BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN

LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 SEKRETARIAT BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN LAPORAN KINERJA ESELON III TAHUN 2016 SEKRETARIAT BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KOTA MALANG BAB I PENDAHULUAN Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasanya, secara prinsip
