PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012"

Transkripsi

1 PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi Diajukan Oleh : RETNO INDRIYANTI A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

2 PERSETUJUAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012 Disusun Oleh : RETNO INDRIYANTI A Disetujui Untuk Dipertahankan Dihadapan Dewan Penguji Skripsi S-1 Pembimbing I Pembimbing II ( Dra. Titik Suryani, M.Sc. ) Tanggal : 05 April 2012 ( Dra. Aminah Asngad, M.Si. ) Tanggal: 20 April 2012

3 PENGESAHAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012 Yang dipertahankan dan disusun oleh: RETNO INDRIYANTI A Telah dipertahankan di depan dewan penguji Pada Kamis Tanggal 26 April 2012 Dan telah dinyatakan telah memenuhi syarat Susunan Dewan Penguji: 1. Dra. Titik Suryani, M.Sc. ( ) 2. Dra. Aminah Asngad, M.Si. ( ) 3. Triastuti Rahayu, M.Si ( ) Surakarta, 26 April 2012 Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta Drs.H. Sofyan Anif, M. Si. NIK 547

4 PERNYATAAN Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu perguruan tinggi dan sepanjang sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya bertanggung jawab sepenuhnya. Surakarta, 23 April 2012 RETNO INDRIYANTI A

5 MOTTO Apapun yang terjadi hidup harus berjalan normal, karena setiap moment selalu member arti Masalah hanya membuatmu dewasa,dan Senyuman mampu meringankan luka (Penulis) Hal mudah akan terasa sulit jika yang pertama diipikirkan adalah kata SULIT. Yakinlah bahwa kita memiliki kemampuan dan kekuatan

6 PERSEMBAHAN Dengan segenap cinta karya sederhana ini ku persembahkan untuk Keluargaku tercinta Ayah, Ibu, Simbah,dan Adik (Nonik) yang telah memberi doa, semangat pantang menyerah, memberi mimpi dan memberi arti sebuah keyakinan akan menimbulkan kekuatan, maafkan kalau ananda selalu merepotkan dan seringkali menuntut. Keluargaku di Solo, Pakde, Budhe dan saudara-saudara yang selalu mendukung dan mengingatkan. Untuk seseorang yang kelak akan menjadi Imam dalam hidupku. Semoga kita segera dipersatukan dalam ikatan suci yang diridhoinya. Tetaplah menawan di hatiku, seperti bintang-bintang di langit itu, hingga nanti ku temukan dirimu untuk menentramkan hidupku, menghapuskan rasa takut, memberi rasa nyaman dan perjuangan kita tak lagi sendiri. Bersama saling berbagi, menguatkan dan meingatkan untuk mendekatkan diri kepadanya. Sahabat-satabatku Deni, Yusroh, Andi, Risna, Wawan, Eka, Elis, Esti pak Miko, mas Boy dan Anatomi Hewan in memories di bawah pimpinan Presiden Susilo Widyantoro, Ibu ELLA dan Bu Endang beserta jajaran menteri dan rakyatnya yang selalu memberi dukungan Keluarga Besar Laboratorium Biologi yang telah memberikan Ilmu dan Pengalaman, di sini aku menemukan segalanya Almamaterku UMS

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wr. wb. Alhamdulillah, segala puji dan syukur dipanjatkan kepada Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya. Sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi dengan judul PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012. Skripsi ini disusun guna untuk memenuhi sebagian tugas dan syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan S1 Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penyusunan skripsi ini telah diusahakan sebaik mungkin, akan tetapi disadari bahwa masih banyak kekurangan. Selain itu skripsi ini dapat selesai karena adanya bimbingan, bantuan serta kerjasama dari berbagai pihak. Untuk itu perkenankanlah pada kesempatan ini disampaikan banyak terima kasih kepada: 1. Dra. Titik Suryani, M.Sc., selaku Dosen Pembimbing I, yang telah berkenan meluangkan waktunya, sabar dalam membimbing dan memberikan pengarahan serta nasehat, sehingga penulis mampu menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. 2. Dra. Aminah Asngad, M.Si, selaku Dosen Pembimbing II, yang telah berkenan meluangkan waktunya, sabar dalam membimbing dan memberikan

8 pengarahan serta nasehat, sehingga penulis mampu menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. 3. Triastuti Rahayu, M.Si selaku Dosen Penguji dan kepala Laboratorium Biologi UMS. 4. Endang Setyaningsih, M.Si dan Laila Lutfia, S.Pd selaku Dosen Pengampu Praktikum Anatomi Hewan yang telah membantu dan memberikan bimbingan 5. Bapak dan Ibu Dosen yang telah membimbing dan memberikan arahan ilmu kepada penulis selama mengikuti perkuliahan di Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 6. Bapak dan Ibuku tercinta yang telah memberikan banyak doa dan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir ini. 7. Pakde dan Bude yang selalu mendukung dan mengingatkan serta selalu memberikan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini. 8. Crew praktikum Anatomi Hewan 2011/2012 yang telah membantu penulis dalam pengambilan data 9. Praktikan Anatomi Hewan tahun akademik 2011/2012 yang telah memberikan banyak informasi guna menunjang penelitian ini 10. Keluarga besar Laboratorium Biologi yang telah membantu penulis dalam pengambilan data dan penyusunan skripsi. 11. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini.

9 Semoga semua amal baik yang telah diberikan senantiasa mendapat ridho Allah SWT. Dengan segala kerendahan hati penyusunan skripsi ini jauh dari sempurna karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan penulis, untuk itu segala kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan dari pembaca. Akhirnya penulis berharap smoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca pada umumnya. Amin. Wassalamu alaikum wr. wb. Surakarta, 26 April 2012 Penulis

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAK... i ii iii iv v vi vii x xiii xiv xv xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Fokus Penelitian... 5 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Daftar Istilah... 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teori Biologi... 9

11 2. Pembelajaran Laboratorium Praktikum Anatomi Hewan Pengelolaan Pembelajaran Kinerja Evaluasi Kegiatan Pembelajaran Persepsi B. Kajian Penelitian yang Relevan C. Kerangka Pemikiran BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Pendekatan dan Desain Penelitian C. Jenis dan Sumber Data D. Teknik Pengumpulan Data E. Instrumen Penelitian F. Keabsahan Data G. Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Tempat Penelitian B. Gambaran Kegiatan Praktikum Anatomi Hewan C. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen D. Persepsi Mahasiswa terhadap Praktikum Anatomi Hewan... 56

12 E. Harapan Mahasiswa terhadap Praktikum Anatomi Hewan F. Pembahasan BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

13 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 3.1 Informasi yang diperlukan dan tehnik pengumpulan data Daftar Item Soal Prosentase Jawaban Responden Hasil Uji Validitas Kinerja Dosen Hasil Uji Validitas Kinerja Asisten Hasil Uji Validitas Sarana Prasarana Hasil Uji Validitas Sumber Belajar Hasil Uji Validitas Pelaksanaan Kegiatan Hasil Uji Validitas Sistem Evaluasi Hasil Uji Reliabilitas Data Jumlah Angket Persentase Jawaban Kinerja Dosen Persentase Jawaban Kinerja Asisten Persentase Jawaban Sarana Prasarana Persentase Jawaban Sumber Belajar Persentase Jawaban Pelaksanaan Kegiatan Praktikum Persentase Jawaban Sistem Evaluasi... 73

14 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Kerangka Pemikiran Alur Analisis Data... 44

15 DAFTAR ISI LAMPIRAN Lampiran 1. Angket dan Kisi-kisi Angket Uji Validitas dan Reliabilitas Angket Hasil Observasi Kegiatan Hasil Wawancara Dokumentasi Penelitian Hasil Rekap Kritik Saran Mahasiswa Daftar Nama Perserta Praktikum Anatomi Hewan Daftar Dosen dan Asisten Anatomi Hewan Jadwal Kegiatan Praktikum Anatomi Hewan SOP Laboratorium Biologi UMS Surat Ijin Riset...

16 PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM ANATOMI HEWAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI UMS TAHUN AKADEMIK 2011/2012 Retno Indriyanti, A , Program Studi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, 91 halaman ABSTRAK Kajian dalam penelitian ini secara empiris meneliti tentang persepsi mahasiswa terhadap pelaksanaan kegiatan praktikum Anatomi Hewan Program Studi pendidikan Biologi Tahun Akademik 2011/2012. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pelaksanaan praktikum Anatomi Hewan dan untuk mengetahui persepsi mahasiswa terhadap kegiatan praktikum Anatomi Hewan yang telah dilaksanakan. Penelitian ini difokuskan untuk mengetahui persepsi mahasiswa terhadap kinerja dosen, kinerja asisten, sarana dan prasarana, sumber belajar, pelaksanaan kegiatan dan sistem evaluasi. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif. Data yang digunakan dalam penelitian terdiri dari data primer dan data sekunder. Data penelitian dikumpulkan melalui observasi, dokumentasi, angket dan wawancara. Data yang diperoleh dianalisa secara deskriptif dan penyimpulannya didasarkan atas persentase dan dideskripsikan secara kualitatif. Dari hasil penelitian ini memberikan kesimpulan bahwa: 1. untuk kinerja dosen sudah dalam kategori baik, tetapi dosen harus lebih mendampingi dalam pelaksanaan praktikum dan asistensi, 2. Untuk kinerja asisten sudah baik tetapi antar asisten harus ada persamaan persepsi dalam penilaian dan pemahaman materi, 3. Sarana dan prasarana termasuk alat dan bahan yang digunakan sudah lengkap dan layak, 4. Sumber belajar yang digunakan harus diperbaharui karena kurang jelas dan terdapat banyak kesalahan, 5. Pelaksanaan kegiatan sudah baik, menarik, disiplin dan meningkatkan kerjasama, tapi untuk waktu disesuaikan dengan preparat yang dihadapi, 6. Sistem evaluasi sudah dapat mengukur kemampuan individu, tapi untuk soal pretes diberi nomor. Berdasarkan temuan penelitian ini disarankan kepada pihak Laboratorium dan Program Studi Biologi untuk melaksanakan evaluasi, monitoring dan pembinaan secara berkala untuk perbaikan mutu kinerja praktikum. Kata Kunci : persepsi, pelaksanaan praktikum, anatomi hewan

DENY FEBRIANA A

DENY FEBRIANA A PERBEDAAN JENIS KELAMIN TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MAHASISWA BIOLOGI SEMESTER V PADA PRAKTIKUM KERJA LAPANGAN (PKL) SISTEMATIKA HEWAN VERTEBRATA (SHV) TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI Untuk Memenuhi
