BAB III MATERI DAN METODE PENELITIAN. layer sebanyak 120 ekor untuk pengukuran thermoregulasi dan 7500 ekor untuk

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III MATERI DAN METODE PENELITIAN. layer sebanyak 120 ekor untuk pengukuran thermoregulasi dan 7500 ekor untuk"

Transkripsi

1 BAB III MATERI DAN METODE PENELITIAN 1.1. Objek Penelitian dan Alat Penelitian Objek Penelitian Ternak yang digunakan dalam penelitian terdiri dari ayam petelur fase layer sebanyak 120 ekor untuk pengukuran thermoregulasi dan 7500 ekor untuk penentuan hen day production di masing-masing tempat penelitian, masingmasing berumur 56 minggu dengan Strain Leghorn. Sampel ayam masingmasing dipelihara dalam kandang sistem battery individual di lokasi perkandangan CV. Acum Jaya Abadi di Desa Sumur Wiru Kecamatan Cibeureum Kabupaten Kuningan Jawa Barat dan di Peternakan Ayam Petelur Grow Jaya di Desa Cihampelas, Cililin, Jawa Barat Alat Penelitian Alat yang digunakan dalam penelitian ini antara lain: a) Thermometer Infrared b) Thermomerter Bola Kering/Dry Bulb (DB), c) Thermometer Bola Basah/Wet Bulb (WB) dan d) Thermometer Klinik 1.2. Metode Penelitian Pengukuran Suhu Tubuh Ayam a. Suhu tubuh ayam diukur dengan menggunakan Thermometer Infrared.

2 22 b. Suhu tubuh ayam diukur pada bagian Pial, jengger, bulu dan shank. c. Pengukuran ini dilakukan pada waktu pagi jam 04.30, siang 14.00, dan sore hari selama satu bulan Pengukuran Suhu dan Kelembaban a. Suhu dan kelembaban kandang diukur dengan menggunakan thermometer bola kering (DB) dan bola basah (WB). b. Thermometer ditempatkan di tiga titik dalam kandang, data yang diperoleh dari tiga titik tersebut dirata-ratakan. c. Pengukuran dilakukan pada pagi jam 04.30, siang jam 14.00, dan sore hari jam d. pengukuran dilakukan selama satu bulan. e. Menulis hasil pengamatan pada tabel f. THI dikalkulasikan berdasarkan Mader, dkk (2006) Penentuan Temperature Humidity Index (THI) a. Sumbu X ditepakan sebagai suhu (ºC) dan sumbu Y sebagai kelembaban. b. Skala minimal suhu 15ºC dan maksimal 50ºC, dengan menggunakan tingkat ketelitian skala 0,2, contoh 15; 15,2; 15, ºC c. Skala minimal kelembaban 0% dan maksimal 100%, dengan ketelitian skala 5, contoh 0,5, %

3 23 d. Formula yang digunakan untuk membuat grafik THI, berdasarkan (Mader dkk, 2006) : THI = (0,8 T_db) + ((RH/100) (T_db - 14,4)) + 46,4 e. Program Microsoft Office Excel digunakan untuk mempermudah perhitungan dan penyusunan grafik THI. f. Masing-masing comfort zone-nya diberi warna atau garis berbeda Pengukuran Hen Day Production (HDP) Hen Day Production (HDP) adalah cara menghitung produksi telur harian; perhitungannya adalah jumlah telur dibagi jumlah ayam saat itu x 100% biasa dihitung selama 1 bulan (rata-rata selama 1 bulan). a. Menghitung jumlah produksi telur (butir) b. Menghitung jumlah ayam yang ada dikandang saat itu (ekor) c. Melakukan perhitungan dengan membagi jumlah produksi telur dengan jumlah ayam 1.3. Parameter yang Diukur Pengaturan Permukaan Suhu Tubuh (Thermoregulasi) Pengukuran suhu permukaan tubuh ayam petelur fase layer menggunakan Thermometer Infrared yang meliputi beberapa bagian dari tubuh ayam, diantaranya sebagai berikut: a. Pial b. Jengger c. Bulu (dibagian paha dan punggung ayam) d. Shank

4 Menghitung Produksi Telur Menggunakan Metode Hen Day Production (HDP) Perhitungannya adalah jumlah telur dibagi jumlah ayam saat itu x 100% biasa dihitung selama satu bulan (rata-rata selama 1 bulan). jumlah telur jumlah ayam saat itu x 100% 1.4. Rancangan Penelitian Penelitian menggunakan metode penelitian eksperimental mengggunakan rata-rata hitungan, simpangan baku dan uji-t student. Analisis data menggunakan analisis T-student dengan populasi tidak berpasangan,: - P1 = Ayam petelur dengan THI 72 ( C; 70-75%) - P2= Ayam petelur dengan THI 89 ( c; 85-92%) Langkah pengujian : 1. Rata-rata hitung X = (Xi) N 2. Simpangan Baku S = X 2 1 ( X)2 n n 1 3. Koefisien Variasi (KV) Kv = S X 100%

5 25 4. Menghitng varians dari masing masing variabel Keterangan : Sx 2 = ( xi2 x)2 - n Sy 2 = ( yi2 y)2 - n n-1 n-1 Sx 2 = Varian Ayam petelur dengan THI <76 Sy 2 = Varian Ayam petelur dengan THI >77 Menghitung keseragaman F = Varians yang besar varians yang kecil, (n 1 1 ; n 2 1) Jika : F hitung > F tabel = Varians sama F hitung < F tabel = Varians tidak sama Keterangan : F = Keseragaman populasi n1 = Jumlah Ayam petelur dengan THI <76 n2= Jumlah Ayam petelur dengan THI >77 Untuk varians yang sama Sd = Sp 2 ( 1 n n 2 ) Dimana : S P ² = (n 1 1)Sx 2 + (n 2 1)Sy 2 n 1 + n 2 2 Keterangan : Sd = Varians

6 26 sp 2 = Varians gabungan ayam petelur dengan THI <76 dan >77 sx 2 = Varians sampel ayam petelur pada THI <76 sy 2 = Varians sampel ayam petelur pada THI >77 x = Rata-rata parameter sampel ayam petelur pada THI <76 y = Rata-rata parameter sampel ayam petelur pada THI >77 Untuk varians yang tidak sama Sd = ( sx2 n 1 + sy2 n 2 ) 5. Statistik Uji t = x y Sd Nilai t hitung yang diperoleh dibandingkan dengan nilai t α = tα ; n 1 1 W 1 + tα ; n 2 1 W 2 w 1 + w 2 w 1 = s x 2 n 1 dan w 2 = s y2 n 2 Keterangan : t = t hitung pada pembanding α tα; n1-1 = Nilai t table baris α dan kolom sampel n1-1 tα; n2-1 = Nilai t table baris α dan kolom sampel n2-1 w1 = Rasio simpang / varians ayam petelur degan THI <76 dengan jumlah sampelnya W2 = Rasio simpang / varians ayam petelur degan THI >77 dengan jumlah sampelnya Hipotesis

7 27 H0 = Tidak terdapat perbedaan Hen Day Production pada ayam dalam THI < 76 dan THI > 77 H1 = terdapat perbedaan Hen Day Production pada ayam dalam THI < 76 dan THI > 77 Jika t hitung t table maka H0 diterima. Jika t hitung> t table maka H0 ditolak.

8 28

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Ayam petelur fase layer yang digunakan untuk penelitian dipelihara di CV.

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Ayam petelur fase layer yang digunakan untuk penelitian dipelihara di CV. III BAHAN DAN METODE PENELITIAN 3.1 Objek Penelitian 3.1.1 Ternak Percobaan Ayam petelur fase layer yang digunakan untuk penelitian dipelihara di CV. Acum Jaya Abadi dengan jumlah objek penelitian sebanyak
